Anda di halaman 1dari 2

LK. 1.1.

Identifikasi Masalah

Nama : Siti Sarah Santika

Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi


No.
Permasalahan Diidentifikasi Masalah
1 Pedagogik, - Peserta didik kelas III - Peserta didik jarang
Literasi, dan SDLB Tunarungu belum masuk sekolah, karena
Numerasi. mampu melakukan malas sekolah,
operasi hitung orangtua jarang
pengurangan yang membimbing peserta
hasilnya dibawah/sama didik dirumah karena
dengan 10. sibuk bekerja
- Peserta didik kelas III - Peserta didik tidak
SDLB Tunarungu masih percaya diri dalam
kesulitan membaca suku membaca, karena
kata sering lupa dalam
- Peserta didik kelas III melafalkan bunyi
SDLB Tunarungu huruf
kesulitan dalam - Peserta didik kesulitan
memahami makna/arti memahami makna
kata kata jika tidak ada
media gambar
2 Kesulitan belajar - Peserta didik kelas 3 - Peserta didik harus
siswa termasuk SDLB Tunarungu belajar individual
siswa terkadang lupa dalam dengan guru secara
berkebutuhan menghitung angka 1 intensif dan terjadwal.
khusus dan sampai 10
masalah
pembelajaran
(berdiferensiasi)
di kelas
berdasarkan
pengalaman
mahasiswa saat
menjadi guru.
3 Membangun - Hubungan guru dan - Orang tua yang
relasi/hubungan orang tua masih kurang memiliki kesibukan
dengan siswa dan intensif, ketika di chat sendiri karena alasan
orang tua siswa. mengenai perkembangan sibuk bekerja membuat
anak masih ada orang tua orang tua tidak bisa
yang mengabaikannya hadir ke sekolah.
dan susah sekali untuk
melakukan pertemuan
dengan orang tua
tersebut, dikarnakan
orangtua bekerja.
4 Pemahaman/ - Guru kesulitan untuk - Guru belum menguasai
pemanfaatan memberikan layanan model pembelajaran
model-model pembelajaran inovatif yang bisa dipakai
pembelajaran untuk semua kebutuhan untuk melaksanakan
inovatif peserta didik yang pembelajaran sesuai
berdasarkan berbeda-beda, karena kebutuhan peserta
Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi
No.
Permasalahan Diidentifikasi Masalah
karakteristik kondisi ini guru masih didik
materi dan siswa. kebingungan dalam
menentukan model
pembelajaran apa yang
efektif untuk anak
tunarungu di kelas
5 Materi terkait - Guru masih belum - Guru kesulitan untuk
Literasi menerapkan menentukan
numerasi, pembelajaran berbasis pembelajaran berbasis
Advanced HOTS. HOTS ini kepada
material, peserta didik
miskonsepsi, tunarungu yang
HOTS. dikelasnya beragam
kemampuannya.
6 Pemanfaatan - Pada pembelajaran, guru - Guru masih belum
teknologi/inovasi masih belum optimal maksimal dalam
dalam menggunakan teknologi memberikan
pembelajaran. informasi (TIK), padahal pembeklajaran yang
peserta didik tunarungu berbasis TIK.
sangat tertarik dengan
hal-hal yang berbasis
teknologi apalagi yang
ada video-video
animasinya.

Anda mungkin juga menyukai