Anda di halaman 1dari 9

2/20/23, 12:15 PM Kontrak Kuliah - Cover

KONTRAK KULIAH

MATA KULIAH
Total Quality Manajemen
(TI1190054)

PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS BUANA PERJUANGAN


KARAWANG

2023

https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/kontrakkuliah/print/838/cover 1/1
2/20/23, 12:15 PM Kontrak Kuliah

Universitas Buana Perjuangan Karawang


Bereputasi Nasional dan Berwawasan Kebangsaan

DOKUMEN : FORMAT KONTRAK KULIAH

Area : Fakultas Teknik Tanngal Dikeluarkan : 20 Pebruari 2023

No Revisi :1
Program Studi : Teknik Industri
Kode Dok :            

Nama Mata Kuliah : Total Quality Manajemen

Kode Mata Kuliah : TI1190054

Bobot SKS : 3 SKS

Semester :6

Hari Pertemuan :

Tempat Pertemuan : Daring Synchronous - Zoom / Ruang Kelas Offline

Dosen Pengampu : AINA NINDIANI, S.TP., MT

1. Manfaat Mata Kuliah (isi sesuai mata kuliah diampu)

Mata kuliah ini bermanfaat untuk memberikan kemampuan mahasiswa dalam memahami, menganalisis dan
mengaplikasikan teknik-teknik yang digunakan dalam Total Quality Management.

2. Deskripsi Mata Kuliah (isi sesuai mata kuliah diampu)

Mata kuliah ini mempelajari tentang aspek Total Quality Management dalam perspektif teknik industri yang
mencakup perencanaan kualitas, pengendalian kualitas dan peningkatan kualitas. Aspek-aspek yang dipelajari
dalam mata kuliah ini mencakup konsep dasar Total Quality Management, Quality Function Deployment, Tools of
TQM,  Statistical Process Control, Six  Sigma, Lean Tools dan Lean Six Sigma, biaya kualitas dan kepuasan
pelanggan.

3. Capaian Pembelajaran Mata Kuliah

Mampu menguasai pengetahuan mengenai aspek TQM dalam perspektif teknik industri, mengklasifikasi biaya
kualitasserta mengukur kepuasan pelanggan

Mampu menguasai teknik dalam perencanaan kualitas menggunakan QFD dan peningkatan kualitas dalam memilih
tools pada penerapan lean six sigma

Mampu menguasai teknik dalam analisis masalah pengendalian kualitas serta perhitungan dalam peningkatan
kualitas

4. Strategi Pembelajaran (metode cara proses pembelajaran)

Strategi pembelajaran menggunakan metode  D a r i n g   Synchronous  d a n L u r i n g . Proses pembelajaran


secara  D a r i n g   synchronous dilakukan melalui zoom dengan metode 1. Ceramah 2. Diskusi 3. Problem-Based Learning .

https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/kontrakkuliah/print/838/rpss 1/8
2/20/23, 12:15 PM Kontrak Kuliah

Proses pembelajaran secara Luring dilakukan melalui  m e t o d e 1 . C e ra m a h 2 . D i s k u s i 3 . C o o p e ra t i ve


l e a r n i n g 4. P ro b l e m B a s e d L e a r n i n g d i ke l a s .

5. Materi Pokok

1. TQM dalam perspektif teknik industri. 2 Aspek total pada TQM. 3. Aspek quality pada TQM. 4. Aspek management 
pada TQM. 5 Quality Function Deployment. 6. Tools of TQM 7. Statistical Process Control 8. Six Sigma. 9.
Lean Tools & Lean Six Sigma. 10. Biaya kualitas. 11. Kepuasan pelanggan.

6. Bahan Bacaan

UTAMA Prof. D.R. Kiran. (2017). Total Quality Management – Key Concepts and Case Studies. Elsevier Inc.
Oxford.
PENDUKUNG 1. Prof. Dr. Ir. T. Yuri M.Z., MEngSc dan Dr. Ir. Rahmat Nurcahyo, MEngSc. (2018). TQM
Manajemen Kualitas Total dalam Perspektif Teknik Industri. PT Indeks. Jakarta 2. Drs. M.N. Nasution, M.Sc.,A.P.U.
(2015).  Manajemen Mutu Terpadu. Ghalia Indonesia. Bogor. 3. Vincent Gaspersz. (2011). Total Quality 3.
Manajemen untukPraktisi Bisnis dan Industri. Vinchristo Publication. Bogor. 4. David L. Goetsch & Stanley B.
Davis. (2013). QualityManagement for Organizational Excellence – Introduction to Total Quality. Seventh Edition.
Pearson. 5. Dale H. Besterfield, Ph.D., P.E.. (2013). Quality Improvement. Pearson. 6. Aina Nindiani,
Muhammad Hamsal, Humiras HardiPurba. (2018). Product & Service Quality Analysis: An Empirical Study of
Customer Satisfaction in a Bakery. Binus Business Review, 9(2), 95-103. 7. Aina Nindiani & Ade Suhara (2020).
Kano Approach for Developing Learning Experiences in an Educational Service Industry. Proceedings 13th
International Conference on Science, Technologyand Social Sciences (LoA) 8. Dino Rimantho & Desak Made
Mariani. (2017). Penerapan Metode Six Sigma pada Pengendalian Kualitas Air Baku pada Produksi Makanan.
Jurnal Ilmiah Teknik Industri, 16(1), 1-12. 9. Aina Nindiani,Robi Nursikin, Ali Kustia, Tedi Sertiadi, Ni Wayan
Puji. Penurunan Cacat Produk Garnis Assembly Tailgate di Perusahaan Otomotif Menggunakan Metode DMAIC.
(2019). Industry Xplore, 4(1), 72-82. 10. Parvesh Kumar Rajvanshi, & Dr. R.M. Belokar. (2012). Improving the
Process Capability of a Boring Operation by The Application ofStatistical Techniques. International Journal of
Scientific & Engineering Research, 3(5), 1-6.

7. Tugas

Mahasiswa membuat perencanaan kualitas menggunakan HoQ pada soal yang diberikan di


pertemuan ke-6.  Penilaian tugas didasarkan pada ketepatan dalam membuat HoQ sesuai dengan materi
yang diajarkan di kuliah TQM.  Tugas dikumpulkan pada pertemuan ke-6.
Tugas setiap pertemuan: Membaca materi perkuliahan dan (atau) materi sumber lain sesuai topik perkuliahan
setiap pertemuan. 

8. Kriteria dan Standar Penilaian

Tugas                             :  20%

Kehadiran                   : 15 %

              Ujian Tengah Semster   : 30 %

              Ujian Akhir Semester    : 35 %

9. Tata Tertib Mahasiswa dan Dosen

Dosen :

DOSEN1. Dosen memberikan bahan kuliah di BOC 2. Dosen memberikan pembelajaran secara synchronous melalui
zoom pada pertemuan 1-7 dan kuliah di kelas pada pertemuan 9-15. 3. Toleransi keterlambatan Dosen maksimal 30
menit.

https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/kontrakkuliah/print/838/rpss 2/8
2/20/23, 12:15 PM Kontrak Kuliah

Mahasiswa :

MAHASISWA1. Mematuhi Kode Etik Mahasiswa 2. Mahasiswa wajib sudah mengisi KRS Total Quality
Management  sebelum kuliah dimulai 3. Mahasiswa wajib mematikan mic (mute) pada saat perkuliahan daring, dan
menghidupkannya (unmute) ketika ditanya oleh dosen atau ingin bertanya. 4. Tidak diijinkan merekam dan
menyebarluaskan video pembelajaran (hanya untuk internal kampus UBP) 5. Presensi kehadiran dilakukan hanya pada
saat kuliah berlangsung 6. Nilai kehadiran minimal 70%.  Bagi mahasiswa yang kehadirannya 50% - 70% 7. Kuliah
melalui zoom - synchronous pada pertemuan 1-7, kuliah di kelas pada pertemuan 9-15 dengan toleransi
keterlambatan 30 menit 9. Mahasiswa wajib memenuhi  4 komponen nilai (kehadiran 70% minimal, UTS, UAS, Tugas)

10. Jadwal Kuliah

No Pokok Bahasan Minggu Ke Ket/Tanggal Pertemuan

Pengantar TQM dalam Perspektif Teknik Industri.

- Definisi TQM

- Konsep dasar TQM

- Prinsip implementasi TQM

- Metode TQM (Perbandingan metode Deming, Juran, Crosby)

- Deming cycle: PDCA

- Deming’s fourteen points

- Juran’s 3 basic steps ti progress


1 1 21/02/2023
- Juran’s ten steps to quality improvement

- The Pareto principle

- The Juran Trilogy

- Dalil manajemen kualitas Crosby

- Crosby’s Quality Vaccine

- Crosby’s 14 steps to quality improvement

Kiran (2017), Zagloel & Nurcahyo (2018), Gaspersz (2011)


(Materi: https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/assets/files/upload/1676815730_Pertemuan
1 TQM_Pengantar TQM dalam Perspektif TI.pdf)

2 Aspek Total Participation pada TQM 2 28/02/2023

- Konsep Pelibatan & Pemberdayaan Karyawan

- Tujuan Pelibatan & Pemberdayaan Karyawan

- Dasar Pemikiran Pelibatan & Pemberdayaan Karyawan

- Pemberdayaan karyawan

- Kepemimpinan manajemen kualitas

- Kerjasama tim

- Pengertian Quality Control Circle (QCC)

- Objektif QCC

- Kondisi untuk QCC yang sukses

- Roadmap QCC meeting

- Karakteristik QCC meeting efektif

- Struktur QCC

https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/kontrakkuliah/print/838/rpss 3/8
2/20/23, 12:15 PM Kontrak Kuliah
Kiran (2017), Nasution (2015)
(Materi: https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/assets/files/upload/1676816040_Pertemuan
2 TQM_Aspek Total Participation pada TQM.pdf)

Aspek Kualitas pada TQM:

- Evolusi kualitas

- Empat era kualitas

- Konsep kualitas

- Definisi kualitas

3 - Quality Gurus 3 07/03/2023


- Perspektif kualitas

- Dimensi kualitas produk

- Dimensi kualitas pelayanan

Kiran (2017), Gaspersz (2011), Nasution (2015)

(Materi: https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/assets/files/upload/1676816356_Pertemuan
3 TQM_Aspek Quality pada TQM.pdf)

Aspek Manajemen pada TQM

- International Organization for Standardization (ISO)

- ISO 9000 series

- 8 prinsip manajemen kualitas ISO 9001: 2000

- Hirarki dokumentasi

- Jenis dokumentasi

- Sistem manajemem kualitas ISO 9001

4 - Perubahan ISO 9001:2000 menjadi ISO 9001:2008 4 14/03/2023

- ISO 9001 versi 2008

- ISO 9001 versi 2015

- Model ISO 9001:2015

- Quality Awards: Deming Prize, Malcom Baldridge National Quality Award


(MBNQA), European Foundation Quality Management (EFQM)

Kiran (2017), Nasution (2015), Goetsch & Davis (2013)

(Materi: https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/assets/files/upload/1676816917_Pertemuan
4 TQM_Aspek Manajemen pada TQM.pdf)

5 Perencanaan Kualitas (Quality Function Deployment) 5 21/03/2023

- Tentang QFD

- Tahapan QFD

- Unsur-unsur matriks kualitas (House of Quality/HoQ)

- Mengembangkan customer needs: HoQ no. 1

- Menentukan strategi improvement (matrix no. 2)

- Competitive benchmarking

- Improvement factor

- Sales point

https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/kontrakkuliah/print/838/rpss 4/8
2/20/23, 12:15 PM Kontrak Kuliah
- Overall weighting

- Percentage of total weighting

- Memilih Technical Requirement (Hows): HoQ no. 3

- Penentuan Technical requirement

Goetsch & Davis (2013)


(Materi: https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/assets/files/upload/1676817253_Pertemuan
5-6 TQM_Quality Function Deployment.pdf)

Perencanaan kualitas (QFD)

- Evaluasi hubungan (interrelationship) whats dan hows: HoQ matrix no. 4

- Evaluasi arah korelasi diantara ‘hows’: HoQ no. 5

- Seleksi design target (values) dari hows: HoQ no. 6

6 - Technical priorities 6 28/03/2023


- Technical benchmarking

- Design targets

Goetsch & Davis (2013)

(Materi: https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/assets/files/upload/1676817295_Pertemuan
5-6 TQM_Quality Function Deployment.pdf)

Traditional Tools (QC Seven Tools) & Modern Tools

7 Kiran (2017) 7 04/04/2023


(Materi: https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/assets/files/upload/1676818299_Pertemuan
7 Tools of TQM.pdf)

Ujian Tengah Semester (UTS)


8 8 11/04/2023
(Materi: -)

Pengendalian kualitas (Statistical Process Control)

- Diagram kendali (Control chart)

- Kapabilitas proses

- Indeks kapabilitas proses

- Kriteria pemilihan indeks Cp

9 - Hubungan Cp dan Cpk 9 18/04/2023

- Contoh aplikasi SPC

- Table of control charts constants

Kiran (2017), Besterfield (2013), Zagloel & Nurcahyo (2018), Nasution (2015),
Rajvanshi & Belokar (2012)
(Materi: https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/assets/files/upload/1676818747_Pertemuan
9 TQM_Statistical Process Control.pdf)

10 Peningkatan Kualitas: 10 25/04/2023

- Sejarah Six Sigma

- Aktifitas Six Sigma

- Defective dan Defect

- Critical to Quality (CTQ)

- Defects, Units, Opportunities

https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/kontrakkuliah/print/838/rpss 5/8
2/20/23, 12:15 PM Kontrak Kuliah
- Contoh – CTQ, Defect, Unit, Opportunity

- DPU, DPO, DPMO

- Hirarki Six Sigma

- Latihan Menghitung DPMO

- Latihan CTQ

Besterfield (2013), Gasperz (2011)

(Materi: https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/assets/files/upload/1676819023_Pertemuan
10 TQM_Six Sigma.pdf)

Peningkatan kualitas:

- What is Six Sigma?

- Scope of Six Sigma

- Cara menghitung Sigma Level (Process Sigma)

11 - Alat analisis & grafis dalam Six Sigma 11 02/05/2023

- Contoh – Jurnal Six Sigma

Besterfield (2013), Goetsch & Davis (2013), Rimanti & Matiani (2017), Nindiani
et al. (2019)

(Materi: https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/assets/files/upload/1676820210_Pertemuan
11 TQM - Six Sigma.pdf)

Lean Tools & Lean Six Sigma

- Definisi Lean

- Jenis pemborosan (waste)

12 - Lean Tools: 5S, VSM, SMED, OEE, Visual Management, Kaizen 12 09/05/2023
- Lean Six Sigma

Besterfield (2013), Goetsch & Davis (2013), Suhardi & Satwikaningrum (2015)
(Materi: https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/assets/files/upload/1676820528_Pertemuan
12 TQM - Lean Tools & Lean Six Sigma.pdf)

Biaya Kualitas:

- Definisi biaya kualitas (cost of quality)

- Pengelompokan biaya kualitas (cost of quality)

- Biaya pencegahan (prevention cost)

- Biaya deteksi penilaian (Appraisal/detection)

- Biaya kegagalan internal (Internal failure cost)


13 13 16/05/2023
- Biaya kegagalan eksternal (External failure cost)

- Konsep biaya kualitas

- Manfaat informasi biaya kualitas

- Video kasus biaya kualitas

Nasution (2015), Gaspersz (2011)


(Materi: https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/assets/files/upload/1676820859_Pertemuan
13 TQM - Biaya Kualitas.pdf)

14 Kepuasan pelanggan: 14 23/05/2023

- KANO
https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/kontrakkuliah/print/838/rpss 6/8
2/20/23, 12:15 PM Kontrak Kuliah

- Basic Needs atau Must Be

- Performance atau One Dimensional

- Excitement (Delighters) atau Attractive

- Indifferent

- Langkah KANO

- CS & DS

- Contoh Jurnal

- SERVQUAL

- Contoh Dimensi SERVQUAL

Zagloel & Nurcahyo (2018), Gasperz (2011), Nindiani et al. (2020)


(Materi: https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/assets/files/upload/1676821070_Pertemuan
14 TQM - Kepuasan Pelanggan.pdf)

Kepuasan pelanggan:

- Importance Performance Analysis

- Contoh Jurnal

- GAP Analysis

- GAP 1 (positioning gap)

15 - GAP 2 (specification gap) 15 30/05/2023


- GAP 3 (delivery gap)

- GAP 4 (communication gap)

- GAP 5 (perception gap)

Zagloel & Nurcahyo (2018), Gasperz (2011), Nindiani et al. (2018)


(Materi: https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/assets/files/upload/1676821278_Pertemuan
15 TQM - Kepuasan Pelanggan.pdf)

Ujian Akhir Semester (UAS)


16 16 06/06/2023
(Materi: -)

11. Lain-lain
Apabila ada hal-hal yang diluar kesepakatan ini untuk perlu disepakati, dapat dibicarakan secara teknis pada saat setiap acara
perkuliahan. Apabila ada perubahan isi kontrak perkuliahan, akan ada pemberitahuan terlebih dahulu.

Kontrak perkuliahan ini dapat dilaksanakan, mulai dari disampaikan kesepakatan ini.

Mengetahui Pihak I Pihak II


Koordinator Program Studi, Dosen Pengampu, a.n. Mahasiswa,

Muhamad Sayuti, ST., MT. AINA NINDIANI, S.TP., MT

https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/kontrakkuliah/print/838/rpss 7/8
2/20/23, 12:15 PM Kontrak Kuliah

RUBRIK PENILAIAN TUGAS DAN UJIAN

Mata Kuliah : Total Quality Manajemen SKS : 3 sks


Program Studi : Teknik Industri Semester : 6
Fakultas : Fakultas Teknik

A. TUJUAN TUGAS DAN UJIAN :

Tugas bertujuan untuk mengukur kemampuan mahasiswa dalam merencanakan kualitas suatu produk atau pelayanan yang
dituangkan dalam HoQ

B. URAIAN TUGAS :
a. Obyek Garapan :

Membuat HoQ pada beragam produk atau pelayanan yang ditentukan

b. Metode/Cara Pengerjaan (acuan cara/langkah pengerjaan) :

Daring melalui Zoom dan dikumpulkan melalui email

c. Deskripsi Luaran tugas yang dihasilkan :

Luaran yang dihasilkan adalah matrik HoQ beserta perhitungan-perhitungan yang dilakukan

C. RUBRIK PENILAIAN :
1. Rubrik Penilaian Holistik
Kriteria Skala
0 1 2 3 4
Kurang Cukup mampu Mampu Sangat mampu
Tidak memahami memahami memahami memahami
Memahami masalah memahami masalah  masalah  masalah  masalah 
masalah 

Tidak mampu Mampu Cukup mampu Mampu Sangat mampu


merumuskan merumuskan merumuskan merumuskan merumuskan
Merumuskan
pemecahan  pemecahan pemecahan pemecahan pemecahan
pemecahan masalah
masalah, tetapi masalah  masalah  masalah 
tidak tepat 
Tidak mampu Mampu Cukup mampu Mampu Sangat mampu
melaksanakan melaksanakan melasanakan melasanakan melasanakan
Melaksananakan
pemecahan pemecahan pemecahan pemecahan pemecahan
pemecahan masalah
masalah  masalah, tetapi masalah  masalah  masalah 
tidak tepat 
Tidak mampu Mampu membuat Cukup mampu Mampu Sangat mampu
membuat analisa analisa dan membuat membuat membuat
Membuat analisa
dan kesimpulan  kesimpulan,  analisa dan analisa dan analisa dan
dan kesimpulan
kesimpulan  kesimpulan  kesimpulan 

https://pembelajaran.ubpkarawang.ac.id/kontrakkuliah/print/838/rpss 8/8

Anda mungkin juga menyukai