Anda di halaman 1dari 15

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

(RPS)

Total Quality Manajemen (KBEM63128)

Oleh,

Yerismal, SE, MM
Jon Maizar.SE.MM
Elva Susanti.SE.MM

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA “YPTK”

PADANG

2022
UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA YPTK PADANG Kode
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS Dokumen
PROGRAM STUDI MANAJEMEN
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
MATA KULIAH KOD Rumpun MK BOBOT (sks) SEMEST Tgl
E ER Penyusunan
Total Quality Manajement ( TQM) KBE Pilihan 3 5 05 Sept 2022
M631
28
Dosen Pengembang RPS Koordinator RMK Ka PRODI

OTORISASI (Yerismal, SE, MM)


(Jon Maizar.SE.MM) (Yerismal, SE, MM) (Fitri Yenni, SE, MM)
( Elva Susanti.SE.MM)

Capaian Pembelajaran (CP) CP Program Studi Manajemen


Catatan : S5 Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinil orang
S : Sikap lain
P : Pengetahuan
KU : Keterampilan S11 Menjunjung tinggi kejujuran, moral, dan akhlak terpuji
Umum
KK : Keterampilan KU1 Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi
Khusus
ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang
keahliannya

KU11 Mampu bekerja mandiri dan bekerja sama dalam tim yang multidisiplin serta memiliki komitmen dalam melaksanakan
tugas yang menjadi tanggung jawabnya.

P1 Menguasai pengetahuan khusus yang meliputi konsep- konsep manajemen, stategi dan aplikasi startegi dalam
menajemen sehingga bisa mengelola dan mengembangkan ide praktik bisnis
CP MATA KULIAH

CPMK Mampu memahami dan menjelaskan konsep dasar dan standarisasi TQM secara umum
1
CPMK Mampu memahami dan menjelaskan tentang pengelolaan dan perbaikan mutu secara berkesinambungan
2
CPMK Mampu memahami dan menjelaskan tentang pengambilan keputusan dan pemecahan masalah
3
CPMK Mampu menjelaskan tentang hubungan SIM dengan TQM
4
CPMK Mampu menjalankan dan mengimplementasi TQM pada perusahaan
5

Mata kuliah ini dimaksudkan menjelaskan konsep mutu secara umum, pengelolaan dan perbaikan mutu secara
Diskripsi Singkat MK berkesinambungan dalam sebuah organisasi sehingga mampu menghasilkan barang dan jasa yang lebih baik dalam
menciptakan daya saing organisasi. Dalam era globalisasi dan liberalisasi perdagangan, kunci utama untuk meningkatkan
daya saing suatu perusahaan adalah kualitas atau mutu produk barang dan jasa. Hanya organisasi yang mampu
menghasilkan barang atau jasa yang bermutu kelas dunia yang dapat memenangkan persaingan global.

1. Introduction
2. Pengantar TQM ( Sejarah, Definisi , Pengertian dan Latar Belakang)
3. Konsep Dasar TQM
4. Standarisasi Manajemen Mutu Terpadu
Bahan Kajian (Materi
5. Filosofi “5 s” dan Dasar Manajemen Terpadu
pembelajaran)
6. Fokus pada Pelanggan
7. Pelibatan Karyawan dalam Manajemen mutu
8. MID TEST
9. Kepemimpinan dan Kerjasama tim
10. Pengambilan Keputusan dan Pemecahan Masalah
11. Just-In-Time (JIT)
12. Persiapan Perencanaan dan Penilaian TQM
13. Hubungan SIM dengan TQM
14. Implementasi TQM
15. Study kasus : Mutu Kinerja
16. FINAL TEST
Utama:
1. Tiptono, Fdan Diana Anastasia, 2003. Total Quality Management, EdisiRevisi, Andi Yogjakarta.
2. Nasution, M.N. 2004. ManajemenMutuTerpadu; Total Quality Manajemen, Ghalia Indonesia
3. G. Vincent. 2003. Total Quality Management, Manajemen Bisnis, PT. Gramadia Pustaka Utama Jakarta.
4. 2. Juran, J.M.,1995. Merancang Mutu; Ancangan Baru Mewujudkan Mutu Ke Dalam Barang Dan Jasa,
Pustaka (terjemahan) PPM., Jakarta.
5. 3. Juran, J.M. 1988. Kepemimpinan Mutu, Pedoman Meningkatkan Mutu Untuk Meraih Keunggulan Kompetitif,
(terjemahan), PPM., Jakarta.

Media Pembelajaran Perangkat lunak: Perangkat keras :


MS Office , VIDIO Motivasi dan Pembelajaran , Zoom Cloud LCD, Speaker & Projector
Meting, Google class room, Google Meet

Dosen Pengampu 1. Yerismal, SE, MM


2. Jon Maizar.SE.MM
3.
Mata kuliah syarat -
Kontrak Perkuliahan
Total Quality Manajemen

Mata Kuliah : Total Quality Manajemen Dosen : Yerismal, SE, MM


(KBEM63128) Jon Maizar.SE.MM

Semester / SKS :6/3 Program Studi : Manajemen

Prasyarat :-

Fakultas : EKONOMI DAN BISNIS

PELAKSANAAN PERKULIAHAN :

1. Mahasiswa tidak dibenarkan mengikuti perkuliahan dengan menggunakan baju kaos


oblong (tanpa kerah), memakai sendal atau sepatu sandal dan merokok, serta harus
berpakaian rapi dan sopan.
2. Mahasiswa tidak dibenarkan mengikuti perkuliahan yang berambut gondrong, rambut
dicat warna dan memakai anting bagi laki-laki, bagi wanita mengenakanan pakaian
ketat/rok diatas lutut.
3. Mahasiswa yang terlambat setelah 15 menit perkuliahan dimulai tidak dibenarkan
mengikuti perkuliahan dan apabila dosen terlambat lebih dari 15 menit tanpa
pemberitahuan sebelumnya, mahasiswa dipersilahkan pulang dan dianggap tidak ada
pertemuan.
4. Selama perkuliahan berlangsung diharapkan tidak ada yang keluar masuk
5. Setiap mahasiswa harus mempersiapkan diri untuk aktif dalam belajar baik dalam
perlengkapan untuk zoom coud meting dan mengikuti setiap metode pembelajaran.
6. Melaksanakan dan mengerjakan penugasan yang diberikan dengan baik (dilarang
keras mencontek dan mengkopi laporan teman).
1. Mahasiswa wajib mengikuti perkuliahan. Jumlah total kehadiran tidak boleh kurang
dari 75%.
2. Sistem Nilai dan Kriteria Penilaian Akhir:
Sistem Penilaian:
a. Absen kehadiran : 15 %
b. Tugas : 20 %
c. Mid Semester : 30 %
d. Akhir Semester : 35 %

Kriteria Penilaian Akhir :


Nilai Akhir mata kuliah menggunakan sistem Nilai Patokan, dengan kriteria:
 A= 80 - 100
 B= 65 - 79
 C= 55 - 64
 D= 35 - 54
 E= 0 - 34
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Pertemuan Sub-CPMK Indikator Penilaian Bentuk, Metode Materi Pembelajaran Bobot
ke- (sbg kemampuan akhir Pembelajaran & Penugasan [Pustaka / Sumber belajar] Penilaian
yg diharapkan) [ Estimasi Waktu] (%)

(1) (2) (3) (5) (6) (7)


Introduction dan  Mahasiswa dapat menjelaskan  Kuliah:
1  Sejarah TQM
Perkenalan terhadap tentang sejarah TQM  Diskusi dlm kelompok,
 Definisi TQM
metode pembelajaran  Mahasiswa dapat menjelaskan  Ringkasan
 Pengertian Kualitas
selama Kuliah tentang definisi dan latar
 Latar Belakang TQM
belakang TQM
Pengantar TQM
 Dapat memahami dan
mengetahui Sejarah,
Definisi, Pengertian
Kualitas dan Latar
Belakang TQM

Konsep Dasar TQM  Istilah Dalam TQM


2  Mahasiswa mampu  Kuliah & diskusi
 Unsur Utama dalam TQM
menjelaskan dan menyebutkan  Discovery Learning, Diskusi
 Mampu menyebutkan  Unsur dalam Konsep TQM
konsep dalam TQM dalam kelompok
Konsep-konsep TQM  Prinsip Utama pada TQM

3 Standarisasi  Mahasiswa dapat menjelaskan  Definisi dan karakteristik Mutu


 Kuliah & diskusi
Manajemen Mutu dan membuat tentang  Pengertian dan aplikasi
 Discovery Learning, Diskusi manajemen Mutu
Terpadu standarisasi manajemen dalam kelompok
terpadu  Standar Manajemen Mutu
 Mampu membuat
Standarisasi
Manajemen Terpadu
Filosofi “5 s” dan Dasar
 Mahasiswa dapat menjelaskan  Kuliah & diskusi
Manajemen Terpadu  Pengertian 5 s
4 dan membuat interpretasi  Discovery Learning, Diskusi  Keuntungan Penerapan 5 s
filosofi 5 s dalam kelompok
 Mampu membuat  Faktor 5 s Penentu Produk
Interpretasi Filosofi 5 s
dalam manajemen
terpadu

 Mahasiswa mampu  Kuliah


Fokus pada pelanggan  Pengertian Fokus pada
5 menjelaskan dan menganalisa  Discovery Learning, Diskusi
Pelanggan
Total Quality Manajemen dalam kelompok
 Mahasiswa Mampu  Konsep pada Pelanggan
dalam meningkatkan mutu dan • Menyelesaikan contoh
menganalisis TQM  Mengukur Kepuasan
focus pada pelanggan, baik soal/permasalahan.
karyawan dalam Pelanggan
pelanggan internal maupun
meningkatkan mutu  Definisi kepuasan pelanggan
pelanggan eksternal
dan focus pada
pelanggan

 Mampu menjelaskan tentang  Kuliah dan diskusi


Perlibatan Karyawan  Penertian dan Konsep Pelibatan
6 pelibatan karyawan dalam
dalam Meningkatkan Karyawan
meningkatkan mutu
Mutu  Hambatan dan Peran manajer
didalam melibatkan karyawan
 Mampu menjelaskan  Sistem saran, Konsep dan
Pelibatan Karyawan Implemntasinya
dalam meningkatkan
mutu

7 Quiz, Mampu memahami  Ketepatan menjelaskan dan  Kuliah & diskusi: Soal-soal latihan
dan meyelesaikan soal-soal  Studi pustaka dan meringkas
mengimplementasikan berbagai teori dan latihan
materi yang dibahas soal
8 UTS / Evaluasi Tengah Semester: Melakukan validasi hasil penilaian, evaluasi dan perbaikan proses pembelajaran berikutnya
 Mampu menjelaskan dan  Kuliah:
Kepemimpinan dan  Definisi kepemimpinan dalam
9 menganalisa kepemimpinan dan  Studi kasus
kerjasama tim Konsep TQM
kerjasama dalam sebuah tim  diskusi  Karakteristik Kepemimpinan
Mampu menganalisis  Kepemimpinan TQM
Kepemimpinan dan  Kerjasama Tim
Kerjasama Tim

 Mampu menjelaskan tentang  Kuliah:


Pengambilan keputusan  Definisi Pemecahan masalah
10 pengambilan keputusan dan  Studi kasus
dan Pemecahan masalah  Langkah-langkah Pemecahan
pemecahan masalah didalam  Diskusi masalah
TQM
 Mampu menjelaskan  Identifikasi masalah
Pengambilan  Pembuatan Keputusan
Keputusan dan Pengendalian dan evaluasi
Pemecahan Masalah

Just-In-Time (JIT)

 Mampu menjelaskan  Mampu dan dapat  Kuliah, Diskusi dan latihan  Definisi, Tujuan dan manfaat
11 menjelaskan tentang JIT
Pemanufakturan Just In
Time ( JIT) pemanufakturan Just In Time  Pengertian dan Aspek JIT,
(JIT) Pembelian, Produksi JIT

Fase-fase Implementasi TQM :


12  Mahasiswa dapat  Kuliah, Ceramah dan diskusi
Persiapan Perencanaan
dan Penilaian TQM menjelaskan tentang  Fase Persiapan
persiapan dan penilian TQM  Fase Perencanaan
 Mampu menjelaskan  Fase Penilaian
mulai dari fase persiapan,
persiapan dan
penilaian TQM perencanaan, dan penilaian.

 Definisi Sistim Informasi


13 Manajemen (SIM)
 Mahasiswa dapat  Kuliah, Ceramah dan diskusi
Hubungan SIM dan TQM  Penerapan SIM dalam TQM
menjelaskan tentang  Keterkaitan SIM dan TQM
 Mampu menjelaskan pengertian SIM dan TQM
SIM dan TQM  Mahasiswa dapat
 Mampu menjelaskan
Hubungan SIM dan menjelaskan tentang
TQM hubungan antara SIM dan
TQM

Implementasi TQM
14  Mahasiswa dapat  Kuliah & diskusi
 Kekuatan Internal dan Eksternal
 Mampu menjelaskan menjelaskan dan pada TQM
Implementasi TQM implementasi TQM  Perbedaan TQM dengan
Manajemen Tradisional
 Persyararatan Implementasi
TQM
 Peranan Manajemen dalam
Implemntasi TQM
 Implementasi yang harus
dihindari
Study kasus :
15  Mahasiswa mampu  Kuliah, diskusi, study kasus  Pembuatan Tugas Kelompok
MutuKinerja dan dipresentasikan serta
menjelaskan menganalisis
 Mampu menganalisis ( study kasus : Mutu Kinerja diskusi
study kasus : Mutu
kinerja )

16 UAS / Evaluasi Akhir Semester: Melakukan validasi penilaian akhir dan menentukan kelulusan mahasiswa

Catatan:
1. Capaian Pembelajaran Lulusan PRODI (CPL-PRODI) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan PRODI yang merupakan internalisasi dari sikap, penguasaan pengetahuan dan
ketrampilan sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran.
2. CPL yang dibebankan pada mata kuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi (CPL-PRODI) yang digunakan untuk pembentukan/pengembangan sebuah mata
kuliah yang terdiri dari aspek sikap, ketrampulan umum, ketrampilan khusus dan pengetahuan.
3. CP Mata kuliah (CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPL yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap bahan kajian atau materi
pembelajaran mata kuliah tersebut.
4. Sub-CP Mata kuliah (Sub-CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPMK yang dapat diukur atau diamati dan merupakan kemampuan akhir yang direncanakan
pada tiap tahap pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
5. Kreteria Penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolok ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian berdasarkan indikator-indikator yang telah ditetapkan.
Kreteria penilaian merupakan pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kreteria dapat berupa kuantitatif ataupun kualitatif.
6. Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi kemampuan atau kinerja hasil belajar
mahasiswa yang disertai bukti-bukti.
RANCANGAN INTERAKSI DOSEN–MAHASISWA

Kemampuan Akhir Yang Diharapkan Mahasiswa mampu memahami konsep materi yang
diberikan

Nama Kajian
1. Introduction
2. Pengantar TQM (Sejarah, Definisi dan
Latar Belakang)
3. Konsep-konsep TQM
4. Standarisasi Manajemen Mutu Terpadu
5. Filosofi “5 s” dan Dasar Manajemen
Terpadu
6. Fokus pada pelanggan
7. Pelibatan karyawan dalam manajemen
mutu
8. MID TEST
9. Kepemimpinan dan kerjasamatim
10. Pengambilan keputusan dan Pemecahan
masalah
11. Just-In-Time (JIT)
12. Persiapan Perencanaan dan Penilaian TQM
13. Hubungan SIM dengan TQM
14. Implementasi TQM
15. Study kasus : Mutu Kinerja
16. FINAL TEST

Nama Strategi Ceramah, tanya jawab, Penugasan dan Latihan


Minggu Penggunaan Strategi (Metode) 1–16
Deskripsi Singkat Strategi (Metode) Dosen mereview materi sebelumnya ( setiap
Pembelajaran perkuliah ) menjelaskan tujuan, hasil pembelajaran,
materi dan kesimpulan, serta mendorong mahasiswa
untuk aktif bertanya dan mengemukakan pendapat
terkait materi yang disampaikan
RANCANGAN INTERAKSI DOSEN–MAHASISWA
Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa
Mengulas materi yang telah diberikan pada Mengungkapkan apa yang telah dipahami dari materi
pertemuan sebelumnya (untuk setiap kali yang telah disampaikan pada pertemuan sebelumnya
pertemuan berikutnya )

Menjelaskan tentang tujuan Memperhatikan penjelasan dosen


pembelajaran dari kegiatan
pembelajaran.
Mengarahkan mahasiswa untuk melibatkan diri Menyiapkan diri menerima materi yang akan
dan aktif dalam kegiatan pembelajaran. disampaikan

Membahas materi. Memperhatikan dan mencatat hal-hal penting dari


materi yang disampaikan oleh dosen.
Bertanya langsung apabila ada materi yang kurang jelas
Mengajukan sejumlah pertanyaan terkait materi Menjawab pertanyaan yang diberikan
yang telah diberikan.
Menyimpulkan materi. Memperhatikan kesimpulan yang disampaikan dosen
RANCANGAN INTERAKSI DOSEN–MAHASISWA
Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa
Memberikan kasus yang harus diselesaikan Menyelesaikan soal yang diberikan
dalam bentuk soal latihan/diskusi kelompok

Membahas hasil jawaban mahasiswa Mempresentasikan jawaban dari setiap soal


RANCANGAN TUGAS
Kode Mata Kuliah KBEM63128

Nama Mata Kuliah Total Quality Manajemen


Kemampuan Akhir Yang Diharapkan Mampu menerapkan semua konsep dan ilmu TQM yang telah
dipelajari untuk menyelesaikan studi kasus, latihan secara
konprehensif
Minggu/Pertemuan ke 5,10 dan 16
Tugas ke Pembahasan materi yang telah selesai dan materi yang
berikutnya
1. Tujuan tugas:
Memiliki kemampuan untuk memahami dan implementasi dari Total Quality Manajemen

2. UraianTugas:
a. Diskusi Kelompok
b. Ada yang dikerjakan perorangan
c. Dikumpulkan tepat dengan waktu yang sudah ditentukan

3. Kriteria penilaian:
 Penilaian individu (70%)
a. Pemahaman materi (85%)
b. Tugas pribadi (15%)
 Penilaian kelompok (30%)
a. Kelengkapan dan kebenaran dari tugas yang diberikan (50%)
b. Kemampuan intrepretasi (25%)
c. Aktivitas tanya jawab (25%)

PENILAIAN DENGAN RUBRIK

Jenjang Angka
Deskripsi perilaku (Indikator)
(Grade) (Skor)

A >80 Jawaban benar, penyajian benar

B 65 –79 Jawaban benar, penyajian cukup baik

C 55–64 Jawaban benar, penyajian kurang baik

D 40–54 Jawaban benar, penyajian tidak baik

E ≤39 Jawaban salah, penyajian salah

PERSENTASE KOMPONEN PENILAIAN


1. Quis : 20%
Tugas
2. Absen : 15%
3. UTS : 30%
4, UAS : 35%
PENENTUAN NILAI AKHIR MATA KULIAH

Nilai Skor Matakuliah (NA) Nilai Mata Kuliah (NH)


NA≥80 A
65 < NA ≤ 79 B
55 < NA ≤ 64 C
45 < NA ≤ 54 D
NA < 45 E

Anda mungkin juga menyukai