Anda di halaman 1dari 6

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

PERTEMUAN III
Materi Pokok : Perpangkatan dan Kelompok Ke- ……….
Bentuk Akar Nama Anggota :
Hari/ Tanggal : ……….. /…………… 1. …………………………………….
Kelas/ Semester : IX / Ganjil 2. …………………………………….
3. …………………………………….
4. …………………………………….
5. ……………………………………

PETUNJUK

Bacalah dengan cermat setiap kegiatan pada nomor urut kegiatan yang ada
Diskusikanlah bersama anggota kelompokmu untuk menyelesaikan masalah pada LKPD
Tanyakan kepada guru apabila ada yang kurang dipahami dan tidak dapat diselesaikan dalam
kelompok

amati tabel dibawah ini.


Pembagian Pada
Perpangkatan Bentuk Perkalian Berulang Perpangkatan

39 3× 3 ×3 ×3 ×3 × 3× 3 ×3 ×3 5
3
34 3 ×3 ×3 × 3

(−2 )6 (−2 ) × (−2 ) × (−2 ) × (−2 ) × (−2 ) × (−2 )


3 (−2 )3
(−2 ) (−2 ) × (−2 ) × (−2 )
8
6
4 6 ×6 × 6× 6 ×6 × 6 ×6 × 6
6 64
6× 6 ×6 × 6

Bagaimana cara mendapatkan hasil dari pembagian pada suatu perpangkatan?

Jawaban :
Setelah kamu mengamati tabel di atas, lengkapilah tabel di bawah ini.
Pembagian Pada
Perpangkatan Bentuk Perkalian Berulang Perpangkatan

( 4,2 )10
5
( 4,2 ) ... ...

(−7 )7
5
(−7 ) ... ...

27
... ...
23
(−2,5 )4
2
(−2,5 ) ... ...

109
103 ... ...

Setelah mengamati dan mengisi tabel diatas, peserta didik mendapatkan bentuk Secara umum dari
am
n yang mana dapat diubah menjadi
a
am
=¿ ......−...
an

Pada gambar di bawah ini, diberikan beberapa kubus. Hitunglah volume tiap-tiap kubus dan
bandingkan volume kubus besar terhadap volume kubus kecil dengan panjang panjang rusuk s. Catat
hasil yang kamu peroleh dalam tabel ayo kita mencoba di bawah.
a. Kubus besar dengan s = 4 satuan Kubus kecil dengan s = 2 satuan

Sumber: www.bestworldstuff.blogspot.com
Gambar 1.4 Rubik ukuran 2 × 2 × 2
Sumber: www.toysrus.com
Gambar 1.3 Rubik ukuran 4 × 4 × 4
b. Kubus besar dengan s = 8 satuan Kubus kecil dengan s = 4 satuan

Sumber: www.toysrus.com
Gambar 1.6 Rubik ukuran 4 × 4 × 4
Sumber: www.cs.brandeis.edu
Gambar 1.5 Rubik ukuran 8 × 8 × 8

c. Kubus besar dengan s = 8 satuan Kubus kecil dengan s = 2 satuan

Sumber: www.bestworldstuff.blogspot.com
Gambar 1.8 Rubik ukuran 2 × 2 × 2

Sumber: www.cs.brandeis.edu
Gambar 1.7 Rubik ukuran 8 × 8 × 8

d. Kubus besar dengan s = 9 satuan Kubus kecil dengan s = 3 satuan

Sumber: www.pebbryant.blogspot.com
Gambar 1.10 Rubik ukuran 3 × 3 × 3

Sumber: www.thespeedcube.com
Gambar 1.9 Rubik ukuran 9 × 9 × 9

Setelah kamu mengamati gambar rubrik di atas, lengkapilah tabel di bawah ini.
Volume Kubus Volume Kubus volume kubus besar
Besar Kecil volume kubus kecil

2 3 26 6−3 3
4 =( 2 ) =2 =2 =2
3 6 3
a. 2 2
2

b. ... ... ...


c. ... ... ...

d. ... ... ...

Bagaimana cara membagi dua perpangkatan dengan basis yang sama?

Jawaban :

Amatilah tabel di bawah ini.


Bentuk
Perpangkatan
Bentuk Perkalian Berulang Pembagian pada
pada Pecahan
Perpangkatan

()
3 3
2 2 2 2 2 ×2 ×2 2
× × =
3 3 3 3 3 ×3 × 3 33

( ) ( )( )( )
3
−2 −2 −2 −2 −2 ×2 ×2 −23
× × =
3 3 3 3 3 ×3 ×3 33

( −23 ) ( −23 ) × (−23 )× ( −23 ) × (−23 )= −2×


4 4
2× 2× 2 2
3 × 3× 3 ×3 3
4

Setelah kamu mengamati tabel di atas, lengkapilah tabel di bawah ini.


Bentuk
Perpangkatan
Bentuk Perkalian Berulang Pembagian pada
pada Pecahan
Perpangkatan

()
4
4
... ...
5
( )
4
−4
... ...
5

( −45 )
5
... ...

( 53 )
3
... ...

( −53 )
3
... ...

( −53 )
4
... ...

Setelah mengamati dan mengisi tabel diatas, peserta didik mendapatkan bentuk Secara umum dari

( ) yang mana dapat diubah menjadi


n
a
b

( ab ) = ……
n …

Setelah melakukan rangkaian Kegiatan 1, 2 dan 3, apa yang dapat kamu simpulkan berkaitan
dengan perpangkatan?
Jawaban :

Latihan Soal

1. Sederhanakan pembagian pada perpangkatan berikut ini. Tuliskan jawabanmu dalam bentuk
bilangan berpangkat
(−4 )5
a. 2
(−4 )
(−5 )6
b. 2
(−5 )

()
9
2
5
c.
()
5
2
5
7
0,3
d.
0,33

Jawaban :

2. Intensitas bunyi percakapan manusia adalah 106 lebih besar dari intensitas suara manusia
berbisik. Sedangkan intensitas bunyi pesawat lepas landas adalah 10 14 lebih besar dari pada
suara bisikan manusia yang dapat terdengar. Berapa kali intensitas bunyi pesawat lepas landas
dibandingkan dengan bunyi percakapan manusia?

Penyelesaian:
Diket :

Ditanya :
Jawaban:

Jadi, perbandingan intensitas bunyi pesawat lepas landas dengan intensitas bunyi
percakapan manusia adalah.......

Anda mungkin juga menyukai