Anda di halaman 1dari 4

Kel 4 pasta

1.Tujuan utama dari pasta gigi ini adalah kecuali...

a. penghapusan plak bernoda,

b. menggosok atau membersihkan gigi,

c. manfaat sekunder pada kesehatan mulut,

d. Kesehatan gusi

Jawaban : D

2. Contoh bahan abrasive pada sediaan pasta gigi adalah....

a. NaCMC c. SLS (sodium lauryl sulfat)

b. Natrium Bikarbonat d. Menthol

Jawaban : B

3.Kegunaan menthol pada sediaan pasta gigi adalah...

a. Abrasive c. Memberikan Rasa segar pada mulut

b. Surfaktan d. Humektan

Jawaban : C

4. Bahan yang dapat digunakan sebagai surfaktan dalam pasta gigi adalah...

a. NaCMC c. SLS

b. Metil paraben d. Propil paraben

Jawaban : C
5.Tujuan dari penggunaan fluor pada formulasi pasta gigi adalah .....

a. Sebagai pemanis c. Mencegah pertumbuhan bakteri

b. untuk melindungi gigi dari karies. d. Sebagai corigen odoris

Jawaban : B

6. Berbagai senyawa fluorida digunakan sendiri atau dikombinasikan dalam

Formula termasuk ........

a. Sorbitol c. sodium monofluorophosphate

b. SLS d. NaCMC

Jawaban : C

7. Pada dosis terendah, toksisitas fluorida akut muncul berupa.....

a. mual, sakit perut dan muntah c. Muncul ruam merah di kulit

b. Pusing d. Sakit gigi

Jawaban : A

8. Asupan fluorida yang berlebihan selama jangka waktu yang panjang, selain menyebabkan fluorosis
yang ditandai dengan bintik-bintik pada gigi juga menyebabkan manifestasi skeletal seperti......

a. Stroke

b. cacat (lumpuh), osteoporosis dan osteosklerosis.

c. Kanker

d. Menyebabkan kematian

Jawaban : B

9. Konsentrasi sodium saccharin sebagai pemanis pada sediaan pasta gigi adalah...
a. 0,01-0,01 % c. 0,42-0,45 %

b. 0,32-0,34% d. 0,05-0,5 %

Jawaban : D

10. Konsentrasi surfaktan pada pasta gigi ialah....

a. 6-8 % c. 2-3 %

b. 9-11 % d. 1-2%

Jawaban : D

Essay

1. Jelaskan pengertian pasta gigi ?

Jawab : Pasta gigi adalah serbuk atau sediaan lainnya yang digunakan untuk menggosok atau
membersihkan gigi. Dengan sifat dan efek membersihkan, pasta gigi juga mampu memberikan manfaat
sekunder pada kesehatan mulut .

2. Sebutkan dampak buruk masuknya senyawa fluor ke dalam tubuh!

Jawab : gigi yang berbintik dan rapuh dengan warna cokelat kehitaman karena telah mengenai jaringan
keras gigi.

3. Sebutkan bahan abrasif pada pasta gigi yang dapat dijadikan sebagai bahan terapeutik serta memicu
terjadinya remineralisasi!

Jawab : Kalsium Karbonat

4. Sebutkan fungsi bahan pengikat pada pasta gigi!

Jawab : Protektif dan meningkatkan kekentalan untuk mencegah pemisahan fase padat dan cair
terutama pada penyimpanan dalam waktu lama.
5. Sebutkan uji evaluasi pada formulasi pasta gigi!

Jawab : uji organoleptis, homogenitas, uji tinggi busa dan uji viskositas.

Anda mungkin juga menyukai