Anda di halaman 1dari 12

ANALISA KEY SUCCESS FAMILY BUSINESS

PT HANJAYA MANDALA SAMPOERNA TBK


Putri Daniella Natalia L (0108012220068)
Anissa Fitmautami (0108012220056)
Brilliane Salsa (0108912220027)
Michelle Letitia Valmai (0108912220028)
Fitri Yulyanti Silalahi (0108012220093)
PROFIL FAMILY
BUSINESS
PT HM SAMPOERNA ADALAH PERUSAHAAN YANG
BERGERAK DALAM BIDANG INDUSTRI ROKOK. PT
HANJAYA MANDALA SAMPOERNA TBK. Perseroan mengoperasikan empat fasilitas
(“SAMPOERNA” ATAU “PERSEROAN”) TELAH MENJADI produksi SKT yang berlokasi di Jawa Timur
BAGIAN PENTING DARI INDUSTRI TEMBAKAU (Surabaya, Probolinggo, dan Malang) dan dua
INDONESIA SELAMA LEBIH DARI SERATUS TAHUN, fasilitas produksi SKM yang berlokasi di Sukorejo,
SEJAK BERDIRI PADA TAHUN 1913, DENGAN PRODUK Jawa Timur dan Karawang, Jawa Barat.
LEGENDARIS DJI SAM SOE ATAU DIKENAL DENGAN
“RAJA KRETEK”.
VISI MISI PT HM
SAMPOERNA

MISI PT HM
SAMPOERNA
VISI PT HM Misi HM Sampoerna adalah “Falsafah Tiga
Tangan”, tangan-tangan yang mewakili
SAMPOERNA pemangku kepentingan utama yang harus
Visi HM Sampoerna adalah menjadi dirangkul perusahaan untuk mencapai visi dan
perusahaan yang paling terkemuka di misinya yaitu konsumen dewasa, karyawan,
Indonesia. mitra usaha, dan masyarakat luas.
BERIKUT MERUPAKAN LINIMASA PT HM
SAMPOERNA DARI GENERASI PERTAMA
HINGGA GENERASI KEEMPAT

1930
Liem Seeng Tee kemudian mendirikan perusahaan
dengan nama Sampoerna, memindahkan keluarga
dan pabriknya ke kompleks bangunan di Surabaya,
bernama “Taman Sampoerna”.
1959
Generasi kedua dari keluarga Sampoerna,
yaitu Aga Sampoerna menjalankan bisnis
Sampoerna dan fokus pada produksi SKT.
1978
Generasi ketiga dari keluarga Sampoerna,
Putera Sampoerna, mengambil alih tampuk
kepemimpinan Sampoerna. Di bawah
kepemimpinannya, pertumbuhan usaha
Sampoerna meningkat pesat.
2001
Generasi keempat dari keluarga, yaitu
Michael Sampoerna, menjadi pemimpin
Perseroan.
APA ITU FAMILY
BUSINESS ?
Menurut Tagiuri dan Davis (1992), perusahaan
keluarga adalah bisnis dimana dua atau lebih
anggota keluarga memiliki pengaruh dalam
mengatur bisnis tersebut dengan adanya
pertalian keluarga, peran manajemen atau
hak kepemilikan dari bisnis tersebut. Hal ini
terlihat pada PT HM Sampoerna yang
memiliki keterikatan keluarga pada penerus
perusahaan berikutnya.

5 KEY SUCCESS
FACTOR
5 KEY SUCCESS FACTOR
MENCERMINKAN KOMITMEN KAMI TERHADAP PERTUMBUHAN
JANGKA PANJANG YANG BERKELANJUTAN

Strategi kunci HM Sampoerna mencerminkan komitmen kami


terhadap pertumbuhan jangka panjang yang berkelanjutan.
Termasuk dalam strategi kunci kami adalah fokus kepada
portofolio yang berorientasi kepada konsumen, rute terbaik
menuju pasar, energizing employee, menerapkan cara kerja
yang tangkas dan kolaboratif, serta menciptakan nilai jangka
panjang yang berkelanjutan. Perokok dewasa dan pengguna
nikotin dewasa selalu menjadi fokus strategi portofolio kami.
Kami menerapkan strategi portofolio yang berpusat pada
konsumen yang menawarkan beragam produk dengan
proposisi rasa dan harga untuk memenuhi preferensi mereka.

KEBERLANJUTAN BERARTI SECARA KONSISTEN


MENCIPTAKAN NILAI JANGKA PANJANG

Komitmen yang berkelanjutan terhadap masyarakat,


karyawan, dan mitra usaha berakar pada Falsafah Tiga
Tangan Perseroan. Hal ini tercermin dalam berbagai inisiatif
yang selaras dengan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan
(SDGs), di bawah program Sampoerna Untuk Indonesia.

5 KEY SUCCESS FACTOR

KUNCI SUKSES SAMPOERNA ADALAH SELALU


MENJAGA CITA RASA
baik sigaret kretek tangan maupun sigaret kretek mesin
hasil produksi PT Sampoerna seluruhnya dikerjakan dengan
dasar tradisi kesempurnaan dan keunggulan mutu. Alhasil
produk yang diperoleh pun bercita rasa tinggi. Buktinya
sigaret kretek tangan bermerek dagang Dji Sam Soe
mampu bertahan hingga 91 tahun. Bahkan, kini, Dji Sam
Soe memberi kontribusi terbesar pada laba perusahaan.
Sukses PT Sampoerna juga diiringi tanggung jawab sosial
kepada masyarakat. Tanggung jawab diwujudkan dalam
bentuk jaringan, uang, dan teknologi. Semua itu sudah
berjalan sejak 1994 dengan mendirikan Mitra Produksi
Sigaret yang tersebar di seluruh Jawa Tengah, Yogyakarta,
dan Jatim.
5 KEY SUCCESS FACTOR
MENGENAL PENTINGNYA UNTUK MENYEMANGATI
KARYAWAN DAN MENJAGA KESELAMATAN MEREKA
Untuk mencapai hal ini, kami menerapkan berbagai program
pendukung karyawan dan kegiatan untuk meningkatkan
keterlibatan karyawan, termasuk modul pembelajaran digital yang
berdurasi lebih dari 100.000 jam di tahun 2021. Karyawan kami
juga mencetak angka engagement tinggi dan survei opini
karyawan memberikan hasil dengan nilai tinggi dan terus
meningkat dari tahun ke tahun, termasuk pada tahun 2021. Di
Sampoerna, kami menyediakan lingkungan kerja dengan tenaga
kerja dari latar belakang yang beragam dimana setiap karyawan
dapat menyalurkan potensi terbaik mereka

MENERAPKAN CARA KERJA YANG


TANGKAS DAN KOLABORATIF
Platform digital membuka peluang baru untuk meningkatkan
kualitas operasional bisnis, dan kami terus berinvestasi untuk
akselerasi digitalisasi. Sebagai contoh, aplikasi AYO SRC
yang merupakan platform digital dari Sampoerna Retail
Community (SRC) menghadirkan alur distribusi produk ke
pengguna akhir secara lebih jelas. Di antara keunggulan
lainnya, AYO SRC didesain untuk mendukung UMKM (toko
ritel kecil) dalam menjalankan bisnis mereka secara efisien
dan menghadirkan opsi pembiayaan.
REFLEKSI
Perseroan percaya bahwa keberlanjutan berarti
secara konsisten menciptakan nilai jangka panjang
dalam kegiatan operasional kami, sebagai kontribusi
terhadap lingkungan dan masyarakat sekitar.
Komitmen yang berkelanjutan terhadap masyarakat,
karyawan, dan mitra usaha berakar pada Falsafah
Tiga Tangan Perseroan.
REFLEKSI
MENETAPKAN STRATEGI YANG SESUAI DENGAN VISI MISI
PERUSAHAN, BERORIENTASI PADA PERTUMBUHAN SERTA
KEBERLANGSUNGAN ORGANISASI DAN BERFOKUS PADA
KEPUASAN KONSUMEN
MENCIPTAKAN LINGKUNGAN KERJA YANG POSITIF
MENCIPTAKAN LINGKUNGAN KERJA YANG EFEKTIF DAN Terus mengikuti perkembangan dunia khususny
KONDUSIF SEHINGGA KARYAWAN DAPAT MEMBERIKAN dunia digital, mengingat ketidakpastian
PEMIKIRAN YANG DIMILIKI SECARA OPTIMAL SERTA adalah kepastian itu sendiri
DENGAN ADANYA KEBERAGAMAN DARI LATAR BELAKANG Menjaga kualitas produk yang dihasilkan
YANG DIMILIKI OLEH PARA KARYAWAN AKAN secara ketat sehingga mampu bertahan
MENJADIKANNYA SUATU TAMBAHAN AGAR DAPAT dengan cita rasa yang dimilikinya
MELAKUKAN PENUKARAN IDE ATAU PENDAPAT

Anda mungkin juga menyukai