Anda di halaman 1dari 21

LAPORAN

PENELITIAN DOSEN MANDIRI

JUDUL PENELITIAN
Perencanaan Septic Tank Skala Rumah Tangga
Untuk Penanganan Air Limbah

Rudy Yoga Lesmana.,M.Si.


NIDN. 1114118801

PROGRAM STUDI S1 TEKNIK LINGKUNGAN


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALANGKARAYA
2019

i
HALAMAN PENGESAHAN
PENELITIAN DOSEN MANDIRI

Judul Penelitian : Perencanaan Septic Tank Skala Rumah


Tangga Untuk Penanganan Air Limbah
Tema Penelitian : Lingkungan dan Kehutanan
Nama Ketua Peneliti : Rudy Yoga Lesmana, ST.,M.Si
NIDN : 1114118801
Jabatan Fungsional : Asisten Ahli
Program Studi : Teknik Lingkungan
Nomor HP : 085249149760
Alamat email : yogalesmanaryl@gmail.com
Biaya Penelitian : Rp. 5.000.000,00

Palangka Raya, 02 November 2019

Mengetahui
Dekan Peneliti

Rida Respati, ST, MT Rudy Yoga Lesmana, ST.,M.Si


NIK. 06.0501.033 NIDN. 1120059502

ii
IDENTITAS DAN URAIAN UMUM

1. Judul Penelitian yaitu Perencanaan Septic Tank Skala Rumah Tangga Untuk Penanganan
Air Limbah
2. Dosen Pengusul
Nama Ketua : Rudy Yoga Lesmana, ST.,M.Si.
NIDN : 1114118801
Bidang Keahlian : Teknik Lingkungan
Alokasi Jam : 2 bulan
3. Lokasi Penelitian di Pahandut Kota Palangka Raya Kalimantan Tengah
4. Luaran yang diharapkan yaitu menjadi artikel di jurnal terakreditasi SINTA 3
(JUKUNG UNLAM)

iii
DAFTAR ISI
Halaman Sampul
Halaman Pengesahan .................................................................................................. ii
Identitas dan Uraian Umum ...................................................................................... iii
Daftar isi ..................................................................................................................... iv
Bab I Pendahuluan...................................................................................................... 2
A. Latar Belakang ......................................................................................................... 2
B. Rumusan Masalah .................................................................................................... 3
C. Tujuan ...................................................................................................................... 3
D. Batasan Masalah ....................................................................................................... 3
E. Manfaat Penelitian .................................................................................................... 3
Bab II. Tinjauan Pustaka............................................................................................ 5
Bab III Metode Penelitian........................................................................................... 8
A. Tahapan Penelitian ................................................................................................... 8
B. Lokasi Penelitian ...................................................................................................... 9
C. Variabel .................................................................................................................... 9
D. Teknik Pengumpulan Data dan analisis ..................................................................... 9
Bab IV Hasil dan Pembahasan ................................................................................. 10
A. Hasil....................................................................................................................... 10
B Pembahasan ............................................................................................................ 10
Daftar Pustaka
Lampiran-Lampiran
Lampiran 1. Biodata dosen Pengusul
Lampiran 2. Surat Pernyataan Peneliti
Lampiran 3. Rincian Pembiayaan
Lampiran 4. Foto Dokumentasi
Lampiran 5. Bukti Luaran Penelitian
Lampiran 6. Draft Artikel Publikasi Penelitian

iv
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Air limbah yang dihasilkan dari kegiatan rumah tangga jika tidak dikelola
dengan baik maka akan menimbulkan masalah yang serius bagi lingkungan. Salah
satu solusi dalam mengatasi permasalahan air limbah, yang ada di Indonesia yaitu
dengan menggunakan septic tank. septic tank merupakan salah satu pengelolaan
limbah sederhana dan merupakan sumber dari limbah domestik. Limbah septic
tank dapat mempengaruhi sumber air bersih seperti sumur, sehingga posisi sumber
air harus benar supaya terbebas dari kontaminan BOD dari septic tank (Jayanudin,
et.,al, 2016). Septic tank juga tidak memakan biaya yang begitu besar dalam
proses pembuatan kontruksinya.
Septic tank dapat dibuat dengan kontruksi sederhana dan dapat digunakan
dengan umur teknis panjang. Septic tank umum digunakan di Indonesia karena
menggunakan prinsip anaerob, yang hanya dibuat kemudian dibiarkan saja, tanpa
perawatan yang rutin, dan jika ingin operasionalnya optimal maka perlu dikuras
dengan jangka waktu 1 kali dalam setahun Salah satu kelemahan dari sistem
septic tank yaitu mempunyai efisiensi yang rendah, karena hanya mampu
menghilangkan kandungan COD sebesar 25-40% dan hasil dari effluentnya relatif
rendah. Untuk kontruksinya, septic tank harus dibuat dengan jarak kurang lebih 15
meter dari sumber air bersih.
Septic tank pada umumnya mempunyai kontruksi yang terdiri dari 2 ruang,
dan ruang pertama ukurannya sekitar 70% dan pada ruang kedua besarnya 30%
danri total ruang keseluruhan.

B. Rumusan Masalah
Berdasarkan hal tersebut di atas penulis bermaksud untuk membuat suatu
perencanaan septic tank untuk kebutuhan domestik rumah tinggal, beserta
perkiraan kualitas BOD dan COD dari Effluent seta kapasitas volume septic tank
untuk rumah tempat tinggal

2
C. Tujuan Penelitian
Adapun tujuan dari penelitian ini yaitu:
1. Untuk mengetaui perkiraan kualitas dari effluent (BOD & COD) septic tank
2. Untuk mengetahui berapa kapasitas volume dari septic tank untuk rumah
tempat tinggal.
E. Manfaat Penelitian

1. Manfaat Teoritis
- Dapat di jadikan sebagai bahan kajian ilmu dan rekayasa lingkungan
- Sebagai bahan materi dalam kegiatan sosialisasi tentang lingkungan
hidup kepada masyarakat
2. Manfaat Praktis
- Dapat dijadikan sebagai Landasan Pengambilan Kebijakan dalam
Pengelolaan Lingkungan Hidup setempat, misalnya pengelolaan
lingkungan hidup perkotaan
- Pemerintah dapat menjadikan model rekayasa lingkungan sebagai salah
satu pilot project dalam kegiatan manajemen lingkungan

3
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA

A. Tangki Septic
Menurut SNI 2398:2017 Tata cara perencanaan tangki septik dengan
pengolahan lanjutan Tangki septik merupakan suatu ruangan kedap air terdiri dari
satu/beberapa kompartemen yang berfungsi menampung dan mengolah air limbah
rumah tangga dengan kecepatan aliran yang lambat, sehingga memberi
kesempatan untuk terjadi pengendapan terhadap suspensi benda-benda padat dan
kesempatan untuk penguraian bahan-bahan organik oleh jasad anaerobik
membentuk bahan-bahan larut air dan gas

B. Regulasi Septic Tank di Indonesia


Di Indonesia sendiri, peraturan yang bersinggungan langsung
dengan septic tank yaitu Peraturan Menteri Kesehatan atau Permenkes Nomor 3
tahun 2014 tentang Sanitasi Total Berbasis Masyarakat dan Standar Nasional
Indonesia (SNI) 2398:2017. Berdasarkan Permenkes tersebut, setiap kloset atau
jamban harus dilengkapi dengan tangki septik. Wadah tersebut berfungsi untuk
penampungan limbah kotoran manusia. Bagian yang padat akan tertinggal di
dalam tangki. Bagian cairnya sendiri akan keluar dan diresapkan melalui sumur
resapan. Tidak hanya fungsinya saja yang telah diatur, berdasarkan SNI
2398:2017, tangki septik juga harus kedap air. Tangki ini juga membutuhkan
lubang kontrol, ventilasi, pipa keluar-masuk, dan harus dikuras isinya secara
berkala. Limbah tersebut kemudian akan dikirim ke Instalasi Pengolahan Lumpur
Tinja atau IPLT.
Tangki septik dianggap sebagai cara pengolahan air limbah yang terbaik,
padahal sebenarnya masih terjadi pencemaran tanah dan air melalui perembesan.
Persyaratan jarak di daerah pedesaan lebih mudah dipenuhi karena kepadatan
huniannya lebih rendah. Tangki septik sebenarnya tidak sesuai untuk digunakan di
perkotaan yang padat penduduknya. Bahkan untuk rumah sangat sederhana yang
halamannya sempit ( Sudarmadji, Dkk, 2013)

4
BAB III
METODE PENELITIAN

Metode Penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah metode


kuantitatif
A. Jenis Data Penelitian
1. Data Primer
Merupakan data yang berasal dari perhitungan berdasarkan persamaan
matematis, selain itu juga dengan menggunakan pembacaan Grafik dari Dewats
tahun 1998
2. Data Sekunder
Data sekunder diperoleh dari studi literatur, dan dari semua sumber yang
berkaitan dengan perencanaan septic tank
B. Teknik Analisis Data
Data yang telah dikumpulkan kemudian dianalisis dengan metode berikut.
1. Mengasumsikan BOD dan COD effluent setelah limbah masuk ke Septic tank,
yaitu dengan menghitung COD Removal rate dan Kadar COD berdasarkan
Peak Flow rate = 120 l/hari atau 0,12 m3/15= 0,008 m3/jam dengan Hydraulic
retention time (HRT) = 15 jam (nilai Empiris)

HRT dengan Faktor Pengurangan COD


0,60

0,50

0,40
Faktor Pengali

0,30

0,20

0,10

0,00

10
0 5 15 20 25 30 35 40

HRT (Jam) (Dewats, 1998)

5
2. Pembacaan Grafik Dewats untuk Penurunan Volume Lumpur Selama 2 Tahun
dengan pembacaan grafik Dewats

Pengurangan Volume Lumpur Selama Waktu Penyimpanan


100%
90%
80%
70%
60%
50%
40%
30%
20%
10%
0%

0 20 40 60 80 100 120

Bulan (Dewats, 1998)

3. Kebutuhan volume septic tank untuk HRT 15 jam

6
BAB IV
HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Hasil
Besaran air limbah yang dihasilkan dari kegiatan rumah tangga menuju septic
tank menurut Jayanudin (2016), adalah sebesar 120 L/hari atau 0,12 m3/hari
dengan jumlah anggota keluarga ideal yaitu 5 orang. Limbah tersebut efektif
mengalir selama 12 jam. Limbah berasal dari air buangan Mandi, Cuci dan Kakus
dan kegitan lainya, dan diasumsikan sebesar BOD 300 mg/l dan COD 600 mg/l.

1. Data Awal Perencanaan


Dalam hal ini data awal untuk perencanaan yaitu:
1. HRT = 15 jam (nilai Empiris), Hydraulic retention time adalah waktu saat
liquid berada di dalam reaktor anaerobic (Ogejo dkk, 2009)
2. Peak Flow rate = 120 l/hari atau 0,12 m3/15= 0,008 m3/jam
3. Waktu pengurasan setiap 24 bulan
4. BOD inlet 300 mg/l
5. COD inlet 600 mg/l
6. Sistem septic tank anaerobic.
2. Perkiraan Kualitas dari Effluent BOD dan COD Septic Tank
Berdasarkan pembacaan dari grafik DEWATS (Sasse, 1998), Jika padatan
dalam limbah terendapkan maka akan di dapat ratio pengendapan SS/COD
antara 0,35 – 0,45, dan penelitian ini mengambil nilai 0,42 atau mengalami
penurunan sebesar 42% sehingga terjadi pengurangan bahan organik dari air
limbah dan setiap terjadi pengurangan BOD 1 gram, maka akan menghasilkan
0,005 liter lumpur. Untuk konversi rasio penurunan COD yang diakibatkan oleh
endapan ke penurunan secara total, maka rasio 0,42 akan dibagi dengan nilai
empiris konversi 0,6 (Pusteklim, 2017)

3. Penurunan Kadar COD


Agar Proses pengolahan limbah di septic tank berjalan baik, semua
tergantung pada HRT (Hydrolic Retention Time). Dalam penelitian ini nilai
HRT adalah 15 jam dan faktor pengalinya 0,48, sehingga:
1. COD Removal rate = (0,42/0,6) x 0,45= 0,315 atau 31,5%

7
2. Kadar COD dari Efluent = (1- 0,315) x 300 ppm= 207 mg/ltr
Pengurangan COD selama pengolahan limbah pada septic tank tidak linear
dengan pengurangan BOD.

4. Penurunan Kadar COD


Berdasarkan pembacaan grafik Dewats 1998 mengenai ratio penurunan COD
dengan pengurangan BOD, jika COD removalnya 31,5% maka diperoleh faktor
konversi 1, sehingga
1. Pengurangan BOD = 1 x COD Removal = 1 x 31,5% = 31,5%
2. Kadar BOD effluent = (1-0,315) x 600 ppm = 411 mg/l
5. Volume lumpur selama 2 tahun
Akumulasi Volume lumpur yang dihasilkan selama 2 tahun (24 Bulan) adalah:

= 0,005 lt/gr x (600 mg/lt – 411 mg/lt) x 0,12 m3 x 30 hari x 24 bulan


= 0,005 x 115,5 x 13 x 30 x 24

= 81,648 liter = 0,081m3

6. Penurunan Volume Lumpur Selama 2 Tahun


Lumpur yang akan diendapkan selama jangka waktu tertentu akan mengalami
penyusutan dan mengalami pengurangan volume. Berdasarkan pembacaan grafik
Dewats (Sasse, 1998), selama 24 bulan penurunan volume lumpur/sludge pada
septic tank sebesar 68% atau Setelah 24 bulan volume lumpur menjadi 0,055 m3,
semakin lama waktu penyimpanan lumpur di septic tank maka volumenya akan
semakin berkurang

7. Kebutuhan volume septic tank untuk HRT 15 jam


Jika Volume lumpur pada Septic tank selama 24 bulan sebesar 0,055 m3, dan
HRT yang ditetapkan adalah 15 jam, maka volume septic tank yang dibutuhkan
untuk menginapkan limbah selama 15 jam adalah sebesar 0,075 m3. Semakin lama
waktu HRT maka akan semakin baik penguraian mikroorganisme dalam septic
tank serta sebaliknya, semakin singkat waktu HRT maka proses penguraiannya
samakin tidak

8
KESIMPULAN
1. Besaran air limbah yang dihasilkan dari kegiatan rumah tangga menuju septic
tank adalah sebesar 120 L/hari atau 0,12 m3/hari.
2. COD Removal rate sebesar 31,5% dan Kadar COD dari Efluent sebesar 207
mg/ltr
3. BOD Removal rate sebesar 31,5% dan Kadar BOD dari Efluent sebesar 411
mg/l
4. Akumulasi Volume lumpur yang dihasilkan selama 2 tahun (24 Bulan) adalah
sebesar 81,648 liter = 0,081m3
5. penurunan volume lumpur/sludge pada septic tank sebesar 68% atau Setelah 24
bulan volume lumpur menjadi 0,055 m3. semakin lama waktu penyimpanan
lumpur di septic tank maka volumenya akan semakin berkurang
6. Volume septic tank yang dibutuhkan untuk menginapkan limbah selama 15
jam adalah sebesar 0,075 m3. Semakin lama waktu HRT maka akan semakin
baik penguraian mikroorganisme dalam septic tank serta sebaliknya, semakin
singkat waktu HRT maka proses penguraiannya samakin tidak baik.

9
DAFTAR PUSTAKA

Ahmad, A., Yelmida, dan Arjunita, 2011. Penyisihan Karbohidrat dari Limbah
Cair PKS dengan Bioreaktor Hibrid Anaerob Bermedia Cangkang
Sawit.
Prosiding Nasional Teknik Kimia Kejuangan, 212-216
Jayanudin., Fahrurrozi, Moh. 2016. Pemodelan Resiko Kontaminasi Sumur
Rakyat oleh Sumur Resapan Limbah Septic Tank. Jurusan Teknik
Kimia, Fakultas Teknik, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.
Departemen Teknik Kimia, Fakultas Teknik, Universitas Gajah Mada.
Jurnal Teknika, Vol. 12, No.1, hal. 01-15, Juni 2016
Liu, D., 2008. Bio-hydrogen Production by Dark Fermentationfrom Organic
Wastes and Residues. Ph.D. Thesis, Department of Environmental
Engineering, Technical University of Denmark. 2
Notoatmodjo, S. 2003. Ilmu Kesehatan Masyarakat (Prinsip-prinsip Dasar).
Jakarta: PT. Rineka Cipta
Ogejo, J.A., Whn, Z., Ignosh, J., Bendfeldt, E., dan Collins, E. R., 2009.
Biomethane Technology. Virginia Cooperative Extention Publication,
Communications and Marketing, College of Agriculture and Life
Sciences, Virginia Polytechnic Institute and State University. 1-5.
Putri, Jayanthi Ratna., Sutrisno, Endro., Wardana, Irawan Wisnu. 2017 Pengaruh
Pengelolaan Limbah Domestik Dengan Peningkatan Jumlah Septic
Tank Terhadap Beban Cemaran Bod Di Kali Semarang Menggunakan
Program Qual2e. Program Studi Teknik Lingkungan, Fakultas
Teknik, Universitas Diponegoro, Jurnal Teknik Lingkungan
Pusteklim. 2017. Manual Teknologi Tepat Guna, Instalasi pengolahan Air
Limbah
Rekoyoso, Bonis., Syafrudin., Sudarno. 2014. Pengaruh Hydraulic Retention
Time (Hrt) Dan Konsentrasi Influen Terhadap Penyisihan Parameter
Bod Dan Cod Pada Pengolahan Limbah Domestik Greywater
Artificial Menggunakan Reaktor Uasb. Program Studi Teknik
lingkungan, Universitas Diponegoro. Jurnal Teknik Lingkungan, Vol,
03, No.1, 2014
Sasse, Ludwig. 1998. Decentralised Wastewater Treatment in Developing
Countries (DEWATS)

10
CURRICULUM VITAE
IDENTITAS DIRI

Nama : Rudy Yoga Lesmana


Nomor Peserta : -
NIP/NIK : 15.0403.035
Tempat dan Tanggal Lahir : Sampit, 14 November 1988
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Status Perkawinan : Kawin
Agama : Islam
Golongan/Pangkat : Penata Muda Tk.I/ IIIB
Jabatan Akademik : Asisten Ahli
Perguruan Tinggi : Universitas Muhammadiyah Palangkaraya
Alamat : Jl. RTA Milono Km. 1,5 Palangka Raya
Telp.Faks : 0511 – 3363694 / 08125027541
Alamat Rumah : Jl. Sepakat 1, No.19 H. Kota Palangka Raya
Telp./Faks : 085249149760
Alamat e-mail : yogalesmana96@yahoo.com

RIWAYAT PENDIDIKAN PERGURUAN TINGGI


Tahun Program Pendidikan Perguruan Tinggi Jurusan/
Lulus (Diploma, Sarjana, Bidang Studi
magister, spesialis, dan
doktor)
Strata 1 Universitas
Teknik
2011 Pembangunan
Lingkungan
Nasional “Veteran”
Yogyakarta
2014 Magister Universitas Sebelas Ilmu
maret Lingkungan

PELATIHAN PROFESIONAL
Tahun Jenis Pelatihan Penyelenggara Jangka Waktu
(Dalam/Luar
Negeri)
2015 Pelatihan Universitas
Penyusunan Muhammadiyah Palangka 2 Des 2015
Artikel jurnal Raya
ilmiah bagi Dosen

11
2016 PEKERTI Universitas Palangka 19 Sep s.d
Raya 22
Sep 2016
2016 Pelatihan
24 Okt s.d
Training of
28
trainer (TOT) Kementerian PUPR
Okt 2016
Bidang jasa
Kontruksi
2018 Pelatihan LPP WANA Wiyata 10-13 April
AMDAL A Yogyakarta 2018
2019 Pelatihan Institut Tekhnologi
2018
AMDAL B Yogyakarta

PENGALAMAN MENGAJAR
Mata Kuliah Program Institusi/jurusan/Program Sem/Tahun
Pendidikan Studi Akademik
Fisika I Sarjana Program Studi Teknik Ganjil/2015-
Lingkungan UM 2016
Palangkaraya
Menggambar Sarjana Program Studi Teknik Genap/2015-
Rekyasa II Lingkungan UM 2016
Palangkaraya
Perpetaan Sarjana Program Studi Teknik Ganjil/2016-
Lingkungan UM 2017
Palangkaraya
Mekanika Sarjana Program Studi Teknik Ganjil/2016-
Fluida Lingkungan UM 2017
Palangkaraya
Menggambar Sarjana Program Studi Teknik Genap/2016-
Rekayasa II Lingkungan UM 2017
Palangkaraya
Satuan Sarjana Program Studi Teknik Genap/2016-
Operasi Lingkungan UM 2017
Palangkaraya
Pengantar Sarjana Program Studi Teknik Genap/2016-
Teknik Lingkungan UM 2017
Lingkungan Palangkaraya
Pengelolaan Sarjana Program Studi Teknik Ganjil 2017-
Persampahan Lingkungan UM 2018
Palangkaraya
Aspek teknis Sarjana Program Studi Teknik Ganjil 2017-
daur Ulang Lingkungan UM 2018
Palangkaraya
Inventarisasi Sarjana Program Studi Teknik Ganjil 2017-
Emisi Lingkungan UM 2018
Palangkaraya
Survey dan Sarjana Program Studi Teknik Ganjil 2017-

12
Pemetaan Lingkungan UM 2018
Palangkaraya
Laboratorium Sarjana Program Studi Teknik Ganjil 2017-
Lingkungan Lingkungan UM 2018
Palangkaraya
Pemodelan Sarjana Program Studi Teknik Genap 2017-
Teknik Lingkungan UM 2018
Lingkungan Palangkaraya
Pengelolaan Sarjana Program Studi Teknik Genap 2017-
limbah B3 Lingkungan UM 2018
Palangkaraya
Energi baru Sarjana Program Studi Teknik Genap 2017-
Terbarukan Lingkungan UM 2018
Palangkaraya
Sistem Sarjana Program Studi Teknik Genap 2017-
Informasi Lingkungan UM 2018
Lingkungan Palangkaraya
Pengelolaan Sarjana Program Studi Teknik Ganjil 2018-
Limbah Lingkungan UM 2019
Perkotaan Palangkaraya
Perencanaan Sarjana Program Studi Teknik Ganjil 2018-
Bangunan Air Lingkungan UM 2019
Minum Palangkaraya
Perencanaan Sarjana Program Studi Teknik Ganjil 2018-
Bangunan Air Lingkungan UM 2019
Buangan Palangkaraya
Perencanaan Sarjana Program Studi Teknik Ganjil 2018-
Tempat Lingkungan UM 2019
Pemrosesan Palangkaraya
Akhir
Pengelolaan Sarjana Program Studi Teknik Ganjil 2018-
Kesehatan dan Lingkungan UM 2019
Keselamatan Palangkaraya
Kerja

PRODUK BAHAN AJAR


Mata Kuliah Program Jenis Bahan Ajar Sem/Tahun
Pendidikan (Cetak dan Non Cetak) Akademik
Menggambar Rekayasa II Sarjana Bahan ajar cetak Genap/2017

PENGALAMAN PENELITIAN
Tahun Judul Penelitian Ketua/Anggota Sumber Dana
Tim
Dampak Pencemaran Limbah
Domestik pada Kualitas Air LP2M UM
2017 Anggota Tim
Sungai (Studi Kasus: Sub DAS Palangkaraya
Kahayan Daerah Mendawai Jl.

13
Tjilik Riwut Km. 1,5 Kota
Palangka Raya, Kalimantan
Tengah)
Potensi Pencemaran Air Tanah
Akibat Timbulan Sampah
(Studi Kasus: Tempat
2018 Pembuangan Sementara (Tps) Anggota Tim Kemenristekdikti
Sampah Kelurahan Pahandut
Kecamatan Pahandut Kota
Palangka Raya)
Pemanfaatan air lindi sebagai
pupuk cair Dari sampah organik LP2M UM
2018 Ketua Tim
skala rumah tangga Dengan Palangkaraya
penambahan bioaktivator em-4
Perencanaan Sistem Penyediaan
Air bersih di Kecamatan Mentawa
2019 Ketua Tim Mandiri
Baru Ketapang dan Baamang,
Kabupaten Kotawaringin Timur
Studi KomparasiBahan Bakar
Minyak Dari Hasil Konversi
2019 Ketua Tim Kemenristekdikti
Sampah Plastik Sebagai Potensi
Energi Alternatif

KARYA ILMIAH
A. Buku/Bab/Jurnal
Tahun Judul Penerbit/Jurnal
Identifikasi Kondisi Lingkungan Fisik
terhadap kuantitas Air Telaga Palgading di Media Ilmiah
2016
Ekosistem Karst (studi kasus di Dusun Teknik Lingkungan
Dulisen, Desa Giripurwo, Kec. Purwosari,
Kab. Gunung Kidul, Prov. DIY
Layanan Persampahan di Kota Surakarta Media Ilmiah
2016
dengan pemetaan Berbasis Sistem Informasi Teknik Lingkungan
Geografis
Estimasi Laju Timbulan Sampah dan
Kebutuhan Landfill Periode Tahun 2018-2027
Media Ilmiah Teknik
2017 (Studi Kasus Kec. Mentawa Baru Ketapang,
Lingkungan
Kab. Kotawaringin Timur, Kalimantan
Tengah)
Pemanfaatan air lindi sebagai pupuk cair
Media Ilmiah Teknik
2018 Dari sampah organik skala rumah tangga
Lingkungan
Dengan penambahan bioaktivator em-4
Perencanaan Sistem Penyediaan Air bersih di
Media Ilmiah Teknik
2018 Kecamatan Mentawa Baru Ketapang dan
Lingkungan
Baamang, Kabupaten Kotawaringin Timur
Jumlah Timbulan Dan Komposisi Sampah Di
Media Ilmiah Teknik
2019 Kelurahan Pahandut Kota Palangka Raya Serta
Lingkungan
Dampaknya Terhadap Kualitas Air Lindi

14
B. Makalah/Poster
Tahun Judul Penyelenggara
2018 Poster Pengabdian kepada Masyarakat LP2M UM Palangkaraya
2018 Poster Hasil Penelitian : Potensi Kemenristekdikti
Pencemaran Air Tanah Akibat Timbulan
Sampah(Studi Kasus: Tempat
Pembuangan Sementara (Tps) Sampah
Kelurahan Pahandut Kecamatan
PahandutKota Palangka Raya)

C. Penyunting/Editor/Reviewer/Resensi
Tahun Judul Penerbit/Jurnal

KONFERENSI/SEMINAR/LOKAKARYA/SIMPOSIUM
Tahun Judul Kegiatan Penyelenggara Panitia/Peserta
/Pembicara
Kuliah Umum
2015 UM Palangkaraya Peserta
“Pengelolaan Hutan
Lestari)
Seminar Dalam Rangka
Dinas PU Provinsi
2016 Kampanye dan Edukasi Peserta
kalimantan Tengah
Bidang penataan
bangunan
Forum Jasa Kontruksi
Dinas PU Provinsi
2016 Daerah (FJKD) Peserta
kalimantan Tengah
Provinsi Kalimantan
Tengah
Seminar Nasional Dinas PU Provinsi
2016 Peserta
Bangunan Gedung Hijau kalimantan Tengah

KEGIATAN PROFESIONAL/PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT


Tahun Judul Kegiatan Tempat
Sosisalisasi Penggunaan Kantong takakura Untuk
2016 Mengurangi Masalah Limbah Padat RumahTangga Palangk Raya
2016 Sosialisasi, Aksi dan Hari Peduli Sampah Palangka Raya
Sosialisasi Hari Peduli Sampah Dan Hari Lahan Palangka Raya
2017 Basah Sedunia
2017 Penanaman Pohon dan Pemberian Biopori Palangka Raya
(Peringatan Hari Peduli Sampah Nasional dan Lahan
Basah)
2018 Seminar dan Sosialisasi Peringatan Hari Pohon di Palangka Raya
SMKN 5 Palangka Raya

15
JABATAN DALAM PENGELOLAAN INSTITUSI
Peran/Jabatan Institusi (Univ., Jangka Waktu
Fak.,Jur.,Lab.,Studio, dll)

Kepala Lab Teknik Laboratorium Teknik Lingkungan


Universitas Muhammadiyah 2015- 2018
Lingkungan
Palangkaraya
Sekretaris Prodi Teknik Program Studi Teknik
2019-sekarang
Lingkungan Lingkungan

PERAN DALAM KEGIATAN KEMAHASISWAAN


Tahun Jenis/Nama Kegiatan Peran Tempat
2016 Teknik Camp Fakultas Pembicara Disnaker Kota
Teknik Palangka Raya
2016 Kuliah Kerja Nyata (KKN) Dosen Pendamping UM Palangkaraya
Lapangan
2019 Kuliah Kerja Nyata (KKN) Dosen Pendamping UM Palangkaraya
Lapangan

PENGHARGAAN/PIAGAM
Tahun Bentuk Penghargaan Pemberi

ORGANISASI PROFESI/ILMIAH
Tahun Jenis/Nama Organisasi Jabatan/Jenjang Keanggotaan

Saya menyatakan bahwa semua keterangan dalam curriculum vitae ini adalah
benar dan apabila terdapat kesalahan, saya bersedia
mempertanggungjawabkannya.
Palangka Raya, Mei 2019

Yang menyatakan,

Rudy Yoga Lesmana, ST.,M.Si


NIK.15.0403.035

16
TABEL RINCIAN PEMBIAYAAN

No Jenis Honor/Jam Waktu/Jam Hari Rincian Biaya


Pengeluaran (Rp) diusulkan
(Rp)
1 Alat dan
Bahan
Kertas HVS 50.000 5 RIM 250.000
Materai 7.000 10 lembar 70.000
Fotocopy 50.000 5 Bundel 250.000
Pengambilan 430.000 1 ls 430.000
Data
2 Perjalanan
Bensin 100.000 10 Hari 1.000.000
kendaraan
3 Penyewaan
instrument
Sound Level 1.500.000 1 ls 1.500.000
Meter
Kamera 500.000 1 ls 500.000
4 Konsumsi 500.000
5 Penggandaan 1.000.000 1 ls - 1.000.000
Laporan dan
Publikasi
Jumlah 5000.000

LUARAN DAN TARGET CAPAIAN

Luaran wajib penelitian dengan judul “Analisis Tingkat kebisingan


Lingkungan di Kelurahan Pahandut Kecamatan Pahandut Kota Palangka Raya
Kalimantan Tengah adalah Jurnal terakreditasi Sinta 3 yaitu Jurnal Jukung Teknik
Lingkungan Universitas Lambung Mangkurat.

Jenis Luaran Skala Luaran


Wajib Tambahan
Jurnal JUKUNG Nasional
Terakreditasi √
HAKI Paten
Buku Ajar/Bahan Nasional √
Ajar/modul

17
18

Anda mungkin juga menyukai