Anda di halaman 1dari 1

Nama :Vero tanjung

Nim :19059116
Tugas 2 Ilmu Sosial dan Budaya Dasar

 Pengertian budaya dan kebudayaan


Budaya adalah cara kehidupan yang mencakup pengetahuan, sikap, pola, perilaku, kepercayaan,
kesenian, moral, hukum, adat dan kebiasaan-kebiasaan yang dimiliki dan diwariskan oleh
anggota suatu masyarakat tertentu sebagai bukti kejayaan hidup manusia untuk mengatasi
berbagai rintangan dan kesukuran hiduo guna mencapai keselamatan dan kebahagian yang
bersifat tertib dan damai.

 Fungsi akal budi bagi manusia


Akal adalah kemampuan berpikir manusia sebagai kodrat alami yang dimiliki oleh manusia.
Sedangkan budi adalah unsur rohani dalam kebudyaan. Budi diartikan sebagai batin manusia,
panduan akal perasaan yang dapat menimbang baik buruk segala sesuatu. Adapun fungsi akal
untuk berfikir, kemampuan berfikir mempunyai fungsii mengingat kembalu apa yang diketahui
sebagai tugas dasarnya untuk memecahkan masalah dan akhirnya membentuk tingkah laku.

 Manusia sebagai pencipta dan pengguna kebudayaan


Pada dasarnya manusia menciptakan kebudayaan adalah untuk memenuhi kebutuhan hidupnya,
karena itu di sebut sebagai pencipta dan pengguna kebudayaan, bahkan di sadari atau tidak
kadangkala manusia merusak kebudayaan yang telah di ciptakannya itu.

 Memanusiakan manusia melalui


Memanusiakan manusia melalui Pendidikan, hal ini berkaitan satu sama lain, di tinjau dari
pendekatan filsafat pendidikan barat dikenal 3 aliran utama yang membahas hubungan antara
manusia dan pendidikan, yakni aliran nativisme yang mana menyatakan bahwa manusia alam
natur (potensi) bawaan manusia yang dominan dalam pendidikan, beda dengan empirisme yang
dipelopori olhe John Locke ia berpendapat bahwa pengelaman daln lingkungan yang dominan,
convergensi sebagai aliran penengah yang mana perpaduan antara faktor bawaan dan
lingkungan yang menentukan perkembangan faktor bakat dan pendidikan.

 Pemahaman konsep-konsep dasar manusia


Konsep manusia dibagi menjadi 3 bagian:
1. manusia sebagai system
2. manusia sebagai adaptif
3. manusia sebagai makhluk holistik

Anda mungkin juga menyukai