Anda di halaman 1dari 19

DIFERENSIASI SINDROM

QI DAN DARAH
DR. STELLA NANYK WIDIJARSIH, M.MED.
DIFERENSIASI SINDROM
QI DAN DARAH

 Klasifikasi :
1. Sindrom Stagnasi Qi yang menyebabkan
blood stasis
2. Sindrom Defisiensi Qi yang menyebabkan
Blood Stasis
3. Sindrom Defisiensi Qi dan Darah
4. Sindrom Defisiensi Qi yang menyebabkan
pendarahan
SINDROM STAGNASI QI
YANG MENYEBABKAN BLOOD STASIS
SIND. STAGNASI QI
YANG MENYEBABKAN STASIS DARAH

 Penyebab :
❑ Depresi emosi
❑ PPL
❑ Trauma
 Manifestasi Klinis :
 Migratory pain, rasa penuh dan distensi di dada
dan hipokondrium
 Iritabilitas

 Nyeri tajam dan nyeri tekan


SIND. STAGNASI QI
YANG MENYEBABKAN STASIS DARAH

 Manifestasi Klinis (lanjutan) :


 Wanita : amenorrhea, dysmenorrhea, atau
darah haid ungu gelap disertai clots
 Lidah : otot ungu gelap dengan ptechiae
 Nadi : Choppy
SIND. STAGNASI QI
YANG MENYEBABKAN STASIS DARAH

 Treatment :
 Meningkatkan sirkulasi Qi dan Darah
 Titik2 : Meridian Jueyin Kaki Hati, Shaoyang
Kaki Kandung Empedu, Taiyin Kaki Limpa
 Tehnik : pelemahan (reduce). Akupunktur +
moksibusi
SINDROM DEFISIENSI QI
YANG MENYEBABKAN BLOOD STASIS
SINDROM DEFISIENSI QI
YANG MENYEBABKAN BLOOD STASIS

 Penyebab :
 Sakit yang lama
 Usia tua
 Stroke atau paralisis
SINDROM DEFISIENSI QI
YANG MENYEBABKAN BLOOD STASIS

 Manifestasi Klinis :
 Sinar wajah pucat atau gelap
 Kelelahan
 Nafas pendek
 Malas bicara
 Nyeri tajam yang menetap di dada dan hipokondrium,
dengan nyeri tekan
 Lidah : Otot keunguan dengan ptechiae
 Nadi : choppy dan dalam
SINDROM DEFISIENSI QI
YANG MENYEBABKAN BLOOD STASIS

 Treatment :
 Menguatkan Qi dan melancarkan aliran darah
 Titik2 : Meridian Ren, Du, Yangming Kaki
Lambung, titik Shu-belakang
 Tehnik : penguatan. Akupunktur + moksibusi.
SINDROM DEFISIENSI QI DAN DARAH
SINDROM DEFISIENSI QI DAN DARAH

 Penyebab :
 Sakit yang berkepanjangan
 Herediter
 Overfatigue
 Irregular diet
 Pendarahan akut/kronis
SINDROM DEFISIENSI QI DAN DARAH

 Manifestasi Klinis :
 Nafas pendek, malas bicara

 Kelelahan
 Keringat spontan
 Wajah pucat dan sinar wajah suram
 Insomnia
 Pusing
 Kurus
 Lidah : Otot pucat dan lunak
 Nadi : thready dan lemah
SINDROM DEFISIENSI QI DAN DARAH

 Treatment :
 Menguatkan Qi dan memberi nutrisi pada
darah
 Titik2 : Meridian Ren dan Yangming Kaki
Lambung
 Tehnik : penguatan. Akupunktur dan moksibusi
SINDROM DEFISIENSI QI
YANG MENYEBABKAN PENDARAHAN
SINDROM DEFISIENSI QI
YANG MENYEBABKAN PENDARAHAN

 Penyebab :
 Sakit yang berkepanjangan
 Pendarahan kronis
SINDROM DEFISIENSI QI
YANG MENYEBABKAN PENDARAHAN
 Manifestasi Klinis :
 Hematemesis
 Hemafecia
 Ecchymoses
 Pendarahan uterus
 Nafas pendek
 Kelelahan
 Wajah pucat dan lesu
 Lidah : Otot pucat
 Nadi : Thready dan lemah
SINDROM DEFISIENSI QI
YANG MENYEBABKAN PENDARAHAN

 Treatment :
 Menguatkan Qi
 Titik2: Meridian Taiyin Kaki Limpa dan
Yangming Kaki Lambung.
 Tehnik : Penguatan. Akupunktur + moksibusi

Anda mungkin juga menyukai