Anda di halaman 1dari 12

B.

LAPORAN PRAKTIK

PROGRAM PEMBINAAN KEPEMUDAAN

PEMBUATAN KUE KERING AKAR KELAPA

DI DESA PELAJAU KECAMATAN BANYUASIN 3

KABUPATEN BANYUASIN

MATA KULIAH

PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN

DISUSUN OLEH :

NAMA : PUTRI PERMATA SARI

NIM : 855772154

SEMESTER : 1

PROGRAM STUDI : S1-PGSD

MASA UJIAN : 2021/2022.1

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS TERBUKA

UPBJJ-UT PALEMBANG

2021
BAB I

PENDAHULUAN

Program pendidikan dalam masyarakat lainnya yang masih berhubungan dengan program
kepemudaan adalah Karang Taruna. diharapkan dapat mewujudkan masyarakat gemar belajar
(Learning Society) dengan salah satu indikatomya masyarakat trampil dalam berbagai bidang.

Bagi mereka yang belum punya pekerjaan, putus sekolah atau tamat tapi tidak dapat
melanjutkan. perlu disediakan lapangan kegiatan adar dapat meningkatkan kemampuan,
pengetahuan, keterampilan, dan lapangan pekerjaan sebagai bekal untuk mengembangkan diri,
bekerja atau berusahakan mandiri.

A. LATAR BELAKANG

- Pemuda sebagai salah satu modal dasar pembangunan perlu dihimpun dan dibina agar
mereka benar-benar mampu mengambil peran aktif pembangunan di daerah.

- Selama ini peran lembaga kepemudaan belum berperan aktif dan belum menampakkan
hasil yang nyata dalam pembangunan, padahal pemuda adalah generasi penerus dan
berpotensi besar dalam pembangunan daerah karena usianya yang produktif.

- Apabila lembaga kepemudaan tersebut dapat dikelola dan dikembangkan dengan baik,
maka akan menghasilkan sesuatu yang sangat berguna untuk kemajuan daerah.
- Namun apabila lembaga kepemudaan itu tidak dikelola dengan baik dan diarahkan maka
potensi besar dari pemuda tidak memberi arti apa-apa.
Dengan demikian kami sebagai calon sarjana yang diharapkan dapat berperan dalam
meningkatkan kualitas sumber daua manusia tidak hanya pada jalur formal saja, tetapi juga
jalur non formal yang salah satu diantaranya adalah Karang Taruna.

B. RUMUSAN MASALAH

Dari latar belakang diatas, maka yang menjadi rumusan masalah dalam pengembangan
program kegiatan Kepemudaan Karang taruna ini adalah bagaimana meningkatkan kemampuan
masyarakat di desa Pelajau Kecamatan Banyuasin 3 Kabupaten Banyuasin?
BAB II

PELAKSANAAN PROGRAM

Pelatihan keterampilan membuat bunga yang diadakan oleh Organisasi Karang Taruna Desa
Bakung bertempat di salah satu rumah yang telah ditunjuk sebagai tempat pelatihan yaitu rumah Pak
Tarno Desa Pelajau Kecamatan Banyuasin 3 Kabupaten Banyuasin

Waktu pelaksanaan sejak tanggal 27 November 2021 Pertemuan pelatihan membuat Bunga
dilaksanakan setiap hari senin pagi pukul 08:00 s/d 12:00 WIB

A. MATERI PELATIHAN/KEGIATAN

Materi yang diberikan dalam pelatihan ini adalah sebagai berikut:

1. Pengenalan apa dan bagaimana cara mmebuat bunga dengan bahan dan alat yang digunakan
untuk membuat Bunga.

2. Praktik cara/teknik pembuatan Bunga.

Bahan, Alat, dan Cara Membuat Bunga

a. Alat dan Bahan


 Plastik berwarna merah, putih, dan kuning (bisa diganti sesuai selera)
 Plastik hijau untuk tangkai bunga
 Kawat dengan diameter 1,5 mm
 Gunting kertas
 Tang
b. Cara pembuatan
 Potong plastik memanjang lalu tumpuk beberapa lembar potongannya
 Lipat kecil dari ujung plastik seperti ketika membuat kipas
 Gunting bagian ujungnya agar lebih rapi
 Lilit bagian tengah plastik dengan kawat lalu lebarkan plastik membentuk lingkaran
 Tarik setiap lembar plastik agar terbuka dan bentuk hingga tampak bergelombang
 Rapikan permukaan bunga dengan gunting
 Lilitkan plastik hijau di kawat mulai pangkal mahkota hingga bawah
 Gunting sisa plastik hijau menjadi bentuk daun lalu tempel di kawat
 Bunga dahlia sudah siap dipajang dalam pot ataupun wadah lainnya
BAB III
TEMUAN DAN HASIL
 A. HASIL
 Dalam pelatihan membuat bunga ini, peserta yang mengikuti terlihat sangat antusias. Hal ini
terbukti dengan keseriusan mereka dalam menyerap materi pelatihan yang diberikan.
Demikian pula pada saat praktek membuat bunga peserta sangat aktif dan serius. Selain itu
interaksi antar peserta begitu baik sehingga tercipta suasana yang kondusif dan penuh
kekeluargaan.
 Berikut daftar peserta pelatihan membuat Bunga
Tabel 1
Daftar Peserta
Pelatihan Membuat Bunga
Desa Pelajau Kecamatan Banyuasin 3 Kabupaten Banyuasin
No Nama Peserta L/P Usia Pendidikan

1 Andrean Prayoga L 16 SMA

2 Riandi Saputra L 16 SMA

3 Risky Riswanda L 17 SMA

4 Rama Andika L 17 SMA

5 Ahmad Saputra L 17 SMA

6 Deni Riansyah L 16 SMA

7 Nugie Saputra L 16 SMA


 Berikut hasil pengamatan terhadap peserta selama pelatihan.
Tabel 2
Daftar Nilai Praktek Peserta
Pelatihan Membuat Bunga
Desa Pelajau Kecamatan Banyuasin 3 Kabupaten Banyuasin
Aspek Yang Dinilai

No Nama Peserta Kesesuaian


Hasil/Produk
Petunjuk

1 Andrean Prayoga A A

2 Riandi Saputra B B

3 Risky Riswanda A A

4 Rama Andika B A

5 Ahmad Saputra A B

6 Deni Riansyah B B

7 Nugie Saputra B C

B. PEMBAHASAN
 Berdasarkan tabel 1 dan 2 di atas terlihat bahwa peserta sangat aktif dan antusias dalam
mengikuti pelatihan ini, terlihat dari aspek kehadiran yang mencapai 100% dan sikap peserta
selama pelatihan
 Para peserta yang sangat respon dalam memahami materi yang diberikan. Hasil praktek
peserta bagus dan berkualitas baik.
BAB IV
KESIMPULAN

A. KESIMPULAN
Dengan program pembinaan kepemudaan diharapkan mampu meningkatkan kreatifitas
kepemudaan. Sehingga kedepan pelatihan semacam ini terus berlanjut untuk masa depan anak
bangsa guna mencapai manusia Indonesia seutuhnya.
B. SARAN
Segala bentuk kegiatan/pelatihan yang telah dilaksanakan tidak menutup kemungkinan banyak
kekurangan, oleh karena itu diharapkan memberikan dukungan langsung kepada pemuda-
pemudi kearah yang lebih baik.
DAFTAR PUSTAKA
Anwar. (2004). Pendidikan Kecakapan Hidup (Life Skills Education) Konsep dan
Aplikasi. Bandung: Alfabeta. Ditjen Diklusepa. Depdiknas. (2004). Pedoman Penyelenggaraan
Program Kecakapan Hidup (Life Skills) Pendidikan Non Formal. Jakarta: Ditjen.
Diklusepa.
Ibrahim, Marwah D. (2003). Basic Life Skills: Mengelola Hidup & Merencanakan Masa Depan.
Jakarta: MHMMD Production. Tim BBE, Depdiknas. (2003). Pendidikan Berorientasi
Kecakapan Hidup (1ife Skills Education). Jakarta: Depdiknas.
https://www.99.co/blog/indonesia/cara-membuat-bunga-dari-plastik-manis/
id.berita.yahoo.com/cara-membuat-pot-bunga-dari-104538983.html

Anda mungkin juga menyukai