Anda di halaman 1dari 97

BADAN PENGURUS HARIAN

HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Maka dengan ini mengesahkan Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Satu Tahun Periode
Kepengurusan Efektif Badan Pengurus Harian Himpunan Mahasiswa Jurusan Manajemen
(BPH-HMJ-M) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Alauddin Makassar.

1. (……………………..)

2. (……………………..)

3. (……………………..)
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah Swt. karena atas izin-Nya lah
sehingga kami dapat menyelesaikan Laporan Pertanggung jawaban ini sebagaimana
mestinya.
Laporan Pertanggungjawaban ini disusun bertujuan untuk memenuhi kewajiban
setiap lembaga kemahasiswaan setelah mengadakan sebuah kegiatan dimana kegiatan
tersebut harus dipertanggung jawabkan terutama untuk masalah hasil kegiatan dan
bantuan dana yang kami terima. Dalam proses pelaksanaan kegiatan ini tentunya kami
selaku badan pengurus harian Himpunan Mahasiswa Jurusan Manajemen menemukan
berbagai kesulitan dan hambatan. Akan tetapi, berkat kesabaran, dan bimbingan dari
berbagai pihak maka segala hambatan dan kesulitan yang kami temui baik dalam
pelaksanaan kegiatan maupun penyusunan laporan pertanggungjawaban tersebut dapat
teratasi dengan baik..
Tak lupa kami mengucapkan terima kasih dan memohon maaf kepada semua
pihak yang telah membantu kami dalam menyukseskan kegiatan selama satu periode
keengurusan, Kami selaku badan pengurus harian Himpuan Mahasiswa Jurusan
Manajemen menyadari bahwa Laporan pertanggungjawaban yang kami buat ini masih
jauh dari kesempurnaan. Mudah-mudahan apa yang tercantum dalam laporan
pertanggungjawaban dapat kami pertanggung jawabkan sebagaimana mestinya.

Samata, 04 Desember 2019

Sekretaris Umum
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

DAFTAR ISI

1. Sampul.......................................................................................................................................

2. Kata Pengantar...........................................................................................................................

3. Daftar Isi....................................................................................................................................

BAB I Pendahuluan

1. Latar Belakang...............................................................................................................
2. Gambaran Umum Setengah Periode kepengurusan
a. Kondisi Umum (Ketua Umum)...............................................................................
b. Kondisi Internal (Wakil Ketua I)............................................................................
c. Kondisi Eksternal (Wakil Ketua II)........................................................................
BAB II Laporan Pertanggung Jawaban

1. Laporan Administrasi
a. Surat Masuk .............................................................................................................
b. Surat Keluar .............................................................................................................
c. Inventaris .................................................................................................................
2. Laporan Keuangan (Rekapitulasi)
a. Pengeluaran .............................................................................................................
b. Pemasukan ...............................................................................................................
3. Laporan Kegiatan (Bidang-Bidang)

a. Terealisasi .................................................................................................................

b. Tidak Terealisasi .......................................................................................................

BAB III Penutup

1. Kesimpulan ....................................................................................................................
................................................................................................................................................

2. Saran ..............................................................................................................................

LAMPIRAN-LAMPIRAN

 Lampiran Surat Masuk dan Surat Keluar (Lamp.1)


 Daftar Inventaris (Lamp.2)
 Kwitansi, Nota dan Lampiran Pengesahan Laporan Proposal (Lamp.3)
 Dokumentasi Kegiatan (Lamp.4)
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

BAB I

PENDAHULUAN

1. Latar Belakang

Puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT, karena atas berkat dan rahmatnya
kita masih diberikan kesehatan dan kesempatan sehingga laporan pertanggung jawaban Satu
Tahun Kepenegurusan HMJ Manajemen 2019 bisa terlaksana sebagai mana mestinya, dan
tak lupa pula kita kirimkan salam dan tasyrid kepada nabi junjungan kita nabi Muhammad
SAW yang telah mengantar peradaban ummat manusia dari alam yang penuh dengan
kegelapan menuju masa yang dipenuhi oleh cahaya kemanusiaan serta cinta dari sang
maha. Kini roda kepengurusan telah bergulir pada satu tahun efektif kepengurusan
himpunan mahasiswa jurusan manajemen HMJ-M periode 2019, yang melahirkan sebuah
pertanyaan mendasar “Sejauh mana keberhasilan HMJ-M Periode 2019 dalam menjalankan
amanatnya?”. Menilai keberhasilan tentunya tidak dapat ditinjau dari satu perspektif saja
tetapi perlu menimbang seluruh unsur untuk menjadi syarat progress serta dialektika dalam
penilaian yang termanifestasikan dalam wujud pengabdian demi sebuah
pertanggungjawaban agar harapan masyarakat mampu direalisasikan.

Berdasarkan keputusan pihak Universitas yang diatur melalui juknis kementrian


agama untuk mengadakan pemilihan mahasiswa pada tahun 2019 serta dukungan penuh
yang diberikan oleh pihak mahasiswa. HMJ Manajemen kembali diatur dalam format baru.
Namun, pada tahun ini format kepengurusan yang sedikit berbeda dari tahun sebelumnya.
Dengan adanya sistem yang berbeda kami berharap bahwa kepengurusan tahun ini dapat
menjawab keresahan mahasiswa terkait dengan keberpihakan lembaga internal jurusan,
sehingga mampu menunjang proses kaderisasi mahasiswa dan menjaga budaya
intelektualitas yang telah lama melekat pada diri setiap mahasiswa, meskipun dengan pola
serta metode yang diterapkan perbedaan pendapat tetaplah sebuah keniscayaan namun
urgensi nya tidak terletak pada persoalan itu, namun bagaimana BPH HMJ-M mampu
merangkul perbedaan itu dalam sebuah nuansa kekeluargaan.

2. Gambaran Umum Setengah Periode Kepengurusan


a. Kondisi Umum (Ketua Umum)
Perjalanan HMJ-M periode 2019 melalui LPP yang dilaksanakan oleh Fakultas
Ekonomi dan Bisnis Islam pada Desember 2018 saya dipilih sebagai ketua Himpunan
Mahasiswa Jurusan Manajemen periode 2019. Perlu waktu berkisar 4 minggu bersama
Ketua Jurusan dan Demisioner HMJ-M ketika itu untuk memenuhi posisi di kepengurusan.
Mengingat bahwa untuk menjadi pelayan masyarakat manajemen sangat berat beban
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

pertanggungjawabannya maka kami melaksanakan proses screening untuk menjadi landasan


penilaian terhadap kecapakan calon pengurus, kemudian terbentuklah komposisi
kepengurusan yang diharapkan mampu menjawab keresahan masyarakat manajemen yang
tidak mampu tersampaikan kepada birokrasi, HMJ-M hadir sebagai corong aspirasi yang
kedepannya mampu menyuarakan kebutuhan mahasiswa.
Untuk lebih mengefisienkan waktu yang kurang dari 1 periode kami cepat bertindak
untuk mengadakan Rapat Kerja (RAKER) HMJ-M. Berkat bantuan dari banyak unsur, pada
tanggal 3-4 Februari 2019 yang berlokasi di Kawasan Benteng Somba Opu Rumah Adat
Soppeng 2 rapat kerja HMJ-M terlakasana dengan menghasilkan program kerja dari masing-
masing komisi pada saat sidang komisi yang kemudian dinaungi oleh lima bidang yaitu:
- Bidang Kajian dan Penalaran
- Bidang Penelitian dan Pengembangan
- Bidang Advokasi dan Humas
- Bidang Minat dan Bakat
- Bidang Komunikasi dan Informasi
- Komisi A
1. Rapat Kerja HMJ-M 2019
2. Kajian Umum
3. Kajian Khusus
4. Nongki Cemen
5. Visit Company
6. Workshop Kewirausahaan
7. Sekolah Advokasi
8. Proletarisme+Milad
9. Rapat Dengar Pendapat
10. Manajemen Info
- Komisi B
1. LDKM 2018
2. Inaugurasi 2018
3. Economic Social Culture Xpdc
4. Rapat Pleno
5. Musyawarah Besar IV HMJ-M
6. Database Manajemen
7. Seminar Konsentrasi
Jadi total keseluruhan program kerja yang dicetuskan oleh HMJ Manajemen
sebanyak 17 program kerja terdiri dari program kerja wajib dan berkelanjutan.
Seiring berjalannya waktu setelah dilaksanakannya rapat pleno tengah tahun pada
tanggal 17-07-2019 di Sekolah Alam Insan Kamil, kegiatan ini dilaksanakan sebagai
forum evaluasi kinerja Badan Pengurus Harian (BPH) HMJ-M selama setengah tahun
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

kepengurusan, setelah forum Rapat Pleno dilaksanakan banyak permasalahan yang


timbul ditubuh Badan Pengurus Harian yang menyebabkan jalannya roda organisasi
berjalan terhambat, Maka Badan Pengurus Harian (BPH) HMJ-M Melaksanakan Forum
Rapat Dengar Pendapat II Pada tanggal 29-09-2019 bertempat di Jl. Abdul Rasyid
Dg.Lurang.Gowa. dimana forum ini sebagai Forum untuk meminta saran dan solusi dari
masyarakat manajemen mengenai hambatan yang didapatkan oleh Badan Pengurus
Harian(BPH) guna kembali melancarkan jalannya roda organisasi. Karena banyaknya
hambatan, yang dialami Badan Pengurus Harian (BPH) yang mengakibatkan roda
organisasi tidak berjalan dengan baik sehingga forum ini menghasilkan beberapa masalah
dan solusi yaitu;
1.Pengunduran Diri Ketua Umum
2.Pengenalan Ketua baru
3Perombakan Badan Pengurus Harian
4.Perombakan Program kerja
Hasil ini yang kemudian dijalankan oleh Badan Pengurus Harian selama 2 bulan terakhir
kepengurusan untuk memperbaiki berbagai macam hambatan yang dialami oleh Badan
Pengurus Harian.
Sejalan dengan kondisi HMJ Manajemen periode 2019 maka dari itu saya sebagai
ketua umum dan sejajaran melihat kondisi kelembagaan dari sisi internal dan eksternal
selama priode kepengurusan 2019.
b. Kondisi internal HMJ Manajemen
Kondisi internal himpunan mahasiswa jurusan manajemen (HMJ-M) meliputi
tentang bagaimana keadaan kepengurusan lembaga, bagaimana hubungan antar pengurus,
dan bagaimana peran ketua umum dalam menggerakkan seluruh pengurusnya. Yang
pertama yang akan saya jelaskan adalah bagaimana keadaan kepengurusan lembaga yaitu
seperti lembaga pada umumnya setiap periode kepengurusan suatu lembaga tidak semua
pengurus dapat memaksimalkan kinerja dalam mengawal setiap kegiatan yang ada dalam
lingkup himpunan baik dalam kegiatan program kerja dan kegiatan kulturisasi yang
dimiliki himpunan mahasiswa jurusan manajemen (HMJ-M), dengan berbagai alasan
yang dilontarkan menyebabkan mereka tidak full aktif dalam melaksanakan seluruh
tanggung jawabnya dikepengurusan himpunan mahasiswa jurusan manajemen (HMJ-M).
Kondisi internal selanjutnya adalah hubungan antar pengurus, yang pada periode
kali ini kami berusaha untuk membuat kepengurusan periode 2019 ini untuk tidak
menghadirkan sekat yang dapat merenggangkan hubungan antar pengurus, Alhamdulillah
selama setengah periode kepengurusan 2019 tidak ada konflik yang terjadi antar
pengurus yang serius, semua permasalahan dapat diselesaikan dengan kekeluargaan.
Selanjutnya keadaan internal himpunan yaitu bagaimana peran ketua umum dalam
menggerakkan pengurusnya, peran ketua umum sangat vital dalam sebuah organisasi,
ketua umum lah yang menjadi contoh untuk para pengurusnya. Dengan arahan yang baik
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

akan mendapatkan kepengurusan yang dapat bergerak, tetapi dari kepemimpinan ketua
umum periode 2019 terdapat beberapa kekurangan yang menyebabkan beberapa
pengurus tidak dapat berpartisipasi dalam kegiatan-kegiatan yang diselenggarakan oleh
himpunan itu sendiri. Kondisi kepemipinan ketua umum periode 2019 yang cenderung
tidak mengintervensi terlalu dalam dan mempercayai adanya independensi setiap
pengurus, dengan selalu mengingatkan kepada pengurusnya untuk tidak melupakan
tanggung jawab yang telah diambil diawal kepengurusan dengan sumpah yang
diucapkan. Adapun beberapa waktu yang lalu terjadi konflik antara mahasiswa yang
sempat membuat masyarakat manajemen menjadi agak terganggu, hal ini terjadi karena
kesalah pahaman yang terjadi antara masyarakat manajemen itu sendiri. Namun setelah
beberapa saat masalah itu mampu diselesaikan secara kekeluargaan dengan
menghadirkan kedua belah pihak yang sempat berseteru.
Selanjutnya masalah pengunduran diri oleh ketua umum dikarenakan adanya
beberapa faktor diantaranya didesak oleh pengurus karena kurangnya komunikasi
terhadap birokrasi, IKA Manajemen, masyarakat jurusan manajemen dan sesama BPH-
HMJ Manajemen dan kurangnya follow up terhadap progres program kerja. Masalah ini
tidak terlepas dari kesalahan BPH-HMJ Manajemen yang membiarakan ketua umum
untuk terus melakukan hal yang sama yang sifatnya mengganggu kerja di lembaga itu
sendiri maka dari itu BPH-HMJ Manajemen mengadakan rapat internal yang membahas
mengenai masalah tersebut dan hasil yang diperoleh saudara Muhammd Nur Fadil
terpilih sebagai pengganti ketua umum.

Selanjutnya pengenalan ketua baru yang dilaksanakan pada kegiatan rapat dengar
pendapat II yang dimana ketua umum yang terpilih memperkenalkan diri di masyarakat
manajemen pada tanggal 29 September 2019 bertempat di Jl. Abdul Rasyid Dg.Lurang.
Gowa. Dimana forum ini sebagai forum untuk meminta saran dan solusi dari masyarakat
manajemen mengenai hambatan yang didapatkan oleh Badan Pengurus Harian (BPH)
sekaligus menyepakati ketua yang terpilih guna kembali melancarkan jalannya roda
organisasi.

Selanjutnya terjadi permapingan kepengurusan BPH-HMJ Manajemen yang


dimana perampingan ini hasil dari kesepakatan pada kegiatan rapat dengar pendapat
(RDP) karena adanya pengurus yang kurang aktif dalam mengawal pelaksanaan program
kerja BPH-HMJ Manajemen sehingga dilaksanakan reshuffle pengurus dan penggantian
posisi kedudukan jabatan di BPH HMJ Manajemen periode 2019.
Demikianlah gambaran kondisi internal himpunan mahasiswa jurusan manajemen
(HMJ-M) selama periode 2019.

c. Kondisi Eksternal HMJ Manajemen


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Kondisi eksternal adalah kondisi terkait dengan bagaimana hubungan pengurus


HMJ-M dengan lembaga-lembaga eksternal, seperti HMJ sejajaran, organisasi ekstra
kampus lainnya, bagian ini juga berisi tentang kondisi politik kampus, kebijakan pihak
birokrat yang bersentuhan langsung dengan lembaga serta faktor yang bersumber dari
luar lembaga yang mampu mempengaruhi keberlangsungan lembaga. Pertama,
bagaimana hubungan pengurus HMJ-M dengan HMJ sejajaran di Fakultas Ekonomi dan
Bisnis Islam yaitu membangun relasi dengan menghadiri kegiatan yang dilaksanakan
oleh HMJ sejajaran ataupun melakukan panel program kerja apabila ada kesamaan
konsep kegiatan yang akan dilaksanakan, serta turut menjalin kerja sama dengan lembaga
ekstra yang ada di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam dengan melakukan panel kegiatan,
selanjutnya menjaga relasi dengan organisasi ekstra di kota Makassar seperti HMJ
manajemen yang ada dalam lingkup HMMI Wilayah VI dengan menghadiri beberapa
kegiatan yang dilaksanakan oleh lembaga ekstra dari kampus lain, selanjutnya melakukan
solidaritas dengan lembaga ekstra apabila ada masalah terkait dengan mahasiswa, serta
masyarakat secara umum dan secara khusus dengan masyarakat manajemen seluruh
Indonesia, serta HMJ-M beberapa kali terlibat dalam pengawalan kasus, sebagai salah
satu bentuk tanggung jawab dari lembaga kemahasiswaan itu sendiri.
Selanjutnya kondisi politik yang ada dijurusan manajemen itu sendiri, dimana
ketua yang terpilih bukan berasal dari ketua yang diusung dari birokrasi yang ada dalam
jurusan dan hal ini akan berdampak sampai akhir kepengurusan. Mereka dalam hal ini
birokrasi yang ada di jurusan manajemen tidak mampu bersinergi dengan baik dengan
HMJ, dan tentu saja itu menjadi hambatan yang nyata untuk kinerja lembaga, sehingga
seluruh kebijakan yg dikeluarkan oleh birokrasi selalu bertentangan dengan program
kerja yang ingin dilaksanakan oleh HMJ dikarenakan jurusan menganggap kepengurusan
tahun ini sebagai pihak yang menghambat kerja-kerja jurusan dan hal itu mengakibat
kan sulitnya pihak jurusan dalam menyetujui kegiatan yang ingin dilaksanakan oleh
HMJ-M. Selanjutnya ada beberapa kebijakan yang dikeluarkan oleh pihak birokrat
kampus yang merugikan mahasiswa dan berdampak kepada kerja-kerja lembaga seperti
pelarangan mobilisasi mahasiswa baru untuk berkegiatan di luar kampus, pelarangan
aktivitas malam dan lain sebagainya dan hal itu jelas menghambat beberapa program
kerja yang dijalankan oleh BPH HMJ-M. Serta adanya beberapa bidang di HMJ-M yang
memiliki banyak kendala, seperti lokasi pelaksanaan kegiatan, pencairan proposal, dan
keterlibatan pihak jurusan dalam kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan oleh HMJ-M.
Adapun hal lain yang sempat dipertanyakan oleh masyarakat manajemen berasal
dari organisasi ekstra, ada beberapa organisasi ekstra yang berkolaborasi dengan pihak
jurusan tanpa izin dan koordinasi dengan pihak HMJ, dan setelah diklarifikasi bahwa
pihak jurusan sendiri yang menyalahi jalur koordinasi sehingga apa yang dilakukan oleh
pihak jurusan dengan organisasi tersebut melanggar aturan terkait dengan jalur
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

komunikasi dan koordinasi, dan kedepannya aturan terkait dengan jalur koordinasi
tersebut mampu dipatuhi.

BAB II

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

1. Laporan Administrasi

a. Surat Masuk

Tanggal
Keteran
No Penerimaa No.Surat Pengirim Perihal Waktu
gan
n Surat

Undangan
30
LPP PEMILMA pelantikan 04 Januari
1 Desember 014/A/LPP-FEBI/XII/2018 Diikuti
FEBI pengurus 2018
2018
Internal

HMJM STIE
10 Januari 001/AB/UB/PP-MILAD/HMJM/ Undangan 13 Januari
2 YPUP Dihadiri
2019 STIE-YPUP/I/2019 Bazar 2019
MAKASSSAR

HMJ
12-13
11 Januari 25/PANPEL-RAKER/HMJ-MPI/ MANAJEMEN Undangan  Tidak
3 Januari
2019 I/2019 PENDIDIKAN Rapat Kerja dihadiri
2019
ISLAM

HMJM STIE
24 Januari 05/AB/UM/PANPEL-MILAD/ Undangan 26 Januari
4 YPUP Dihadiri
2019 HMJM/STIE-YPUP/I/2019 menghadiri 2019
MAKASSSAR

Permohonan 26-27
25 Januari 003/B/SU/PAN-PEL/DEMA-F/I/
5 DEMA FEBI Menghadiri Januari Dihadiri
2019 2019
Acara 2019

Permohonan 16-17
14 Feburari 002/PP-RKR/MAPALASTA/
6 MAPALASTA Peminjaman Februari
2019 JUMAIDILAKHIR/1440H
Alat 2019

7 25 februari 093/B/PAN-PEL/HMJ-PMH HMJ Undangan 27-28 Dihadiri


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

menghadiri
PERBANDING
dan februari
2019 FSH/IV/2019 AN MASHAB
mengikuti 2019
DAN HUKUM
acara

Undangan
04 Maret 08 Maret
8 007/B/SU/SEMA-FEBI/III/2019 SEMA FEBI menghadiri
2019 2019
acara

ECONOMIC Undangan
07 Maret 052/B/PANPEL/ESC/UIN 11 Maret
9 STUDY CLUB menghadiri
2019 Alauddin/III/2019 2019
UINAM acara

LEMBAGA SB Undangan
12 Maret 010/C/PP_OPERA6/ESTETIKA/ 13-14
10 MAHASISWA Peminjaman
2019 III/2019 Maret 2019
ESTETIKA Alat

KOMUNITAS
13 Maret Menghadiri 16 Maret
11 002/B/SEK-MBC/III/2019 MABBICARA
2019 Acara 2019
UINAM

HMJ HUKUM
15 Maret Surat 22-24
12 0012/HMJHES/UINAM/I/2018 EKONOMI Diikuti
2019 Undangan Maret 2019
SYARIAH

HMJ SEJARAH
Undangan
17 Maret 03/B/PP-DIALOG-HIMASKI/ & 20 Maret
13 Mengikuti Dihadiri
2019 F.A.H/U.A/RAJAB/1440 H KEBUDAYAAN 2019
Acara
ISLAM

031/B/PANPEL/PELANTIKAN- Pelantikan
21 Maret HIPMI PT 23 Maret
14 PENGURUS/HIPMI-PT-UINAM/ Pengurus Dihadiri
2019 UINAM 2019
III/2019 Baru

22 maret 017/B/PP/BAZAR/HMM-UNIFA/ Undangan 23 Maret


15 HMM-UNIFA Dihadiri
2019 III/2019 Kegiatan 2019

Permohonan
27 Maret 032/B/PAN-PEL/UGRARIA/III/ AKUNTANSI 29-31
16 Menghadiri Dihadiri
2019 2019 2017 Maret 2019
Acara

103/B/TURNAMEN
27 Maret HMJ Permohonan 13-14 april
17 MAHASISWA/HMJ-MTK/III/201 Diikuti
2019 MATEMATIKA Utusan 209
9
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

HMJ Undangan
29 Maret 068/B/PANPEL/HMJ/ 06 April
18 PENDIDIKAN Menghadiri  Dihadiri
2019 PEND._BIO/III/2019 2019
BIOLOGI Inaugurasi

Permohonan
08 April 077/B/SPM/PANPEL/HMJ-Ak/ HMJ 09 April
19 Menghadiri  Dihadiri
2019 III/2019 AKUNTANSI 2019
acara

HMJ Undangan
11 April 04/B/PP-INAUGURASI/HMJ- 13 April
20 KEPERAWATA Menghadiri Dihadiri
2019 KEP/UINAM/IV/2019 2019
N Inaugurasi

HIMABSI(BAH Undangan
12 April 009/B/PAN-PEL-TS/HIMABSI- 15 April
21 ASA & SASTRA menghadiri
2019 FAH/IV/2019 2019
INGGRIS) acara

Permohonan
22 April 069/B/SPM/PAN-PEL/HMJ-Ak/ HMJ 22-24 april
22 Izin
2019 IV/2019 AKUNTANSI 2019
Sosialisasi

HMJ
23 April 006/PANPEL-SHK/HMJ-SOA/II/ Undangan 24 April
23 SOSIOLOGI
2019 2019 menghadiri 2019
AGAMA

Undangan
23 April 058/B/SU/PAN-PEL/HMJ-Ak/IV/ HMJ 25-27 April
24 Delegasi  Dihadiri
2019 2019 AKUNTANSI 2019
Peserta

Permohanan
26 April LD AL- 29 April
25 28/LD AL-IQ/KSR/IV/1440H Menghadiri
2019 ISTISHODIYAH 2019
Acara

Undangan
27 April 007/B/PP-Eksibisi-Eksibanat- 27 April
26 UKM Esa menghadiri
2019 XXII/UKMSBeSA/IV/2019 2019
acara

HMJ BAHASA Undangan


27 April 06/A/PP-TAQRIR/HIMABSA/ 30 April
27 DAN SASTRA menghadiri
2019 FAH/IV/2019 2019
ARAB acara

Undangan
29 April 153/B/PANPEL-INAU/HMJ- 30 April
28 HMJ KESMAS Menghadiri Dihadiri
2019 KESMAS/IV/2019 2019
Inaugurasi
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Pentas
30 April TIM PRODUKSI 04 Mei
29 041/B/KTSB-AK/IV/2019 Anggota
2019 KTSB 2019
baru

16 Mei 004/B//PP-BS&BPB/HIMANAJ/ 17 mei


30 HIMANAJ undangan Dihadiri
2019 FE/UNIBOS/V/2019 2019

LEMBAGA Permohonan
20 Mei 092/PP-SMA/LDF AL 23-25 Mei
31 DAKWAH AL- peserta
2019 USWAH/V/2019 2019
USWAH lomba

Undangan
21 Mei 051/B/SU/PAN-PEL/HMJ-IE/V/ HMJ ILMU 23-27 Mei
32 menghadiri
2019 2019 EKONOMI 2019
acara

Permohanan
15 Juni 17-30 Juni
33 006/B/PANPEL-DES/VI/2019 FORKEIS izin
2019 2019
sosilisasi

Permohonan
15 Juni 17-30 Juni
34 020/B/PANPEL-DES/VI/2019 FORKEIS Peminjaman
2019 2019
alat

Undangan
23 Juni 25 Juni
35 017/B/SU/SEMA-FEBI/VI/2019 SEMA FEBI Menghadiri Dihadiri
2019 2019
Kegiatan

Undangan
067/B/SU/PAN-PEL/ HMJ ILMU
36 5 Juli 2019 menghadiri 6 juli 2019
HMJ-IE/VII/2019 EKONOMI
acara

Undangan
08 July
37 6 Juli 2019 027/B/SPM/SEMA-FEBI/VII/2019 SEMA FEBI permohonan Dihadri
2019
delegasi

001/A/SPM/TIM-ESCE/HMJ-M/ Permohonan 19-21 Juli  Dilaksan


38 10 Juli 2019 TIM ESCE
VII/2019 Surat Tugas 2019 akan

HMJ SYARIAH
001/HIMA-MKS/in.39/IAIN/PR/ DAN EKONOMI Permohonan 16 Juli
39 11 Juli 2019 Dihadiri
VII/2019 ISLAM IAIN Izin 2019
PARE PARE

40 12 Juli 2019 032/B/SPMB/SEMA-FEBI/VII/ SEMA FEBI Pemberitahu 19-20 Juli


2019 an 2019
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

23
03 HMJ
033/D/PP-MF2019/HMJ-M/FEB- Permohonan September-
41 September MANAJEMEN Dihadiri
UNISMUH/IX/2019 Peserta 5 Oktober
2019 UNISMUH
2019

PMII RAYON
EKONOMI DAN
BISNIS ISLAM
11 14-16
007.PP.MAPABA.PR-V.Y-01.02- KOM.UIN Permohonan Dilaksan
42 September Oktober
001.B-1.09.2019 ALAUDDIN Sosialisasi akan
2019 2019
MAKASSAR
CABANG
MAKASSAR

12 ECONOMIC Permoonan 12-13


Dilaksan
43 September 002/B/PP/ECON/X/2019 CONNECTION Izin Oktober
akan
2019 FEBI Sosialisasi 2019

14 HMJ- Undangan 19
Tidak
44 September 025/B/SU/PAN-PEL/IX/2019 EKONOMI Delegasi September
Diikuti
2019 ISLAM Peserta 2019

HMJ-FISIKA
14 Permintaan 8-12
617/B/PANPEL-PF/P-HMJ-F/IX/ FAKULTAS Tidak
45 September Delegasi Oktober
2019 SAINS DAN Diikuti
2019 Peserta 2019
TEKONOLOGI

17 28-30
001/B/PANPEL-LABIRIN/ Permohonan
46 September UKM SB Esa November
UKMSBeSA/IX/2019 Delegasi
2019 2019

HMJ- KIMIA
19 Undangan 23
060/A/PANPEL/ALKALI- FAKULTAS
47 September menghadiri September Dihadiri
CONTEST/HMJ-K/IX/2019 SAINS DAN
2019 acara 2019
TEKONOLOGI

19 Undangan 20
008/B/BP-MAPALASTA/
48 September MAPALASTA Aksi Bersih Spetember Diikuti
MUHARRAM/1441H
2019 Kampus 2019

19 Permohonan 21 Tidak
073/B/PANPEL/UKM UKM TAPAK
49 September Izin September Terlaksa
-TS-UIN/IX/2019 SUCI
2019 Sosialisasi 2019 na
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

20 Undangan 21
003/B/PANPEL-INAU018/IX/ HMJ-ILMU
50 September menghadiri September Dihadiri
2019 POLITIK
2019 acara 2019

HMJ-
22 Undangan 26-27
062/B/PANPEL-MILAD/HMJ- MANAJEMEN Tidak
51 September menghadiri September
MHU/IX/2019 HAJI DAN Dihadiri
2019 acara 2019
UMRAH

22 HMJ- Undangan 23
034/D/PP-MF2019/HMJ-M/FEB-
52 September MANAJEMEN menghadiri September Dihadiri
UNISMUH/IX/2019
2019 UNISMUH acara 2019

27
25 HMJ- Permohona
September - Dipinjam
53 September 005/B/SPM/PAN-PEL/IX/2019 EKONOMI Peminjaman
01 Oktober kan
2019 ISLAM Barang
2019

27
25 HMJ- Undangan
September - Tidak
54 September 022/B/SPM/PAN-PEL/IX/2019 EKONOMI menghadiri
01 Oktober Dihadiri
2019 ISLAM acara
2019

26 Undangan
HMJ- SISTEM 29 October
55 September 295/B/SF/HMJ-SI/IX/2019 permohonan Dihadiri
INFORMASI 2019
2019 delegasi

27 HMJ- Undangan 25-30


088/B/PAN-WINFAIR/HMJ- Tidak
56 September KESEHATAN Permohonan Oktober
KESMAS/IX/2019 Diikuti
2019 MASYARAKAT Peserta 2019

HMJ- Undangan 02
02 October
57 006/B/SU/HMJ-EI/IX/2019 EKONOMI menghadiri November Dihadiri
2019
ISLAM acara 2019

Undangan 25-27
05 October 029/B/SPM/SEK-PAN/DEMA-
58 DEMA FEBI Delegasi Oktober Diikuti
2019 FEBI/X/2019M
Peserta 2019

HMJ- Undangan
05 October 034/D/PP-MF2019/HMJ-M/FEB- 05 October
59 MANAJEMEN menghadiri Dihadiri
2019 UNISMUH/X/2019 2019
UNISMUH acara

60 HMJ- FISIKA Un
08 October 742/B/PANPEL-PF/P-HMJ-F/X/ 08 October Tidak
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

dangan
2019 2019 menghadiri 2019 Dihadiri
ac ara

Undangan 11-13
09 October 018/B/SU/PAN-PEL/HMJ-IE/X/ HMJ- ILMU Tidak
61 Menghadiri Oktober
2019 2019 EKONOMI Dihadiri
Acara 2019

HMJ- Undangan
09 October 022/B/PANPEL/DIALOG/ 15 October
62 MANAJEMEN menghadiri Dihadiri
2019 HIMJUSMAN/STIE-PDN/X/2019 2019
HIMJUSMAN acara

UKM RISET
Undangan
10 October 019/PANPEL-RECOFA/UKM KEILMUAN 18 October Tidak
63 menghadiri
2019 RITMA/X/2019.E DAN 2019 Dihadiri
acara
KEMITRAAN

HMJ- Undangan
12 October 191/B/PAN-PEL/ 21 October
64 PENDIDIKAN menghadiri Dihadiri
2019 HMJ_Pend.Biologi/X/2019 2019
BIOLOGI acara

21 October 03/A/MUASKAR/PANPEL/ HMJ- BAHASA Undangan 23 October Tidak


65
2019 FAH/X/2019 DAN SASTRA Bazar 2019 Dihadiri

Permohonan
23 October 074/B/SPM/SEK-PAN/DEMA- 28 October
66 DEMA FEBI Menghadiri Dihadiri
2019 FEBI/X/2019M 2019
Acara

HMJ-
Permohonan 25-27
23 October 146/B/PAANPEL/CPF/HMJ- PENGEMBANG Tidak
67 Delegasi Oktober
2019 T.PWK/X/2019 AN WILAYAH Diikuti
Peserta 2019
KOTA

Undangan 02
28 October 01/B/PP-MALPRES/KEP/ HMJ- Tidak
68 menghadiri November
2019 UINAM/X/2019 KEBIDANAN Dihadiri
acara 2019

HMJ-
09 Undangan 11-16
MANAJEMEN
69 November - menghadiri Oktober Dihadiri
STIEM
2019 acara 2019
BONGAYA

70 11 003/B/SPM/PAN-PEL/HMJ-IE/ HMJ- ILMU Permintaan - Tidak


November XI/2019 EKONOMI Delegasi Diikuti
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

2019 Peserta

13 HMJ- STUDI Permohonan 18


Tidak
71 November 26/B/PPSI-HMJ-SAA/XI/2019 AGAMA Menghadiri November
Dihadiri
2019 AGAMA Acara 2019

16 Permohonan 18-19
058/B/SPM/SEK/DEMA-FEBI/
72 November DEMA FEBI Delegasi november Diikuti
XI/2019M
2019 Peserta 2019

19 Permohonan 19-21
307/B/SPM/PAN-PEL/ HMJ-
73 November Peminjaman November -
ACCFAIR/XI/2019 AKUTANSI
2019 Alat 2019

19 Undangan 21
316/SU/PAN-PEL/ACCFAIR/XI/ HMJ-
74 November menghadiri November Dihadiri
2019 AKUTANSI
2019 acara 2019

19 Undangan 20
326/SU/PAN-PEL/ACCFAIR/XI/ HMJ-
75 November menghadiri November
2019 AKUNTANSI
2019 acara 2019

21 HMJ- 29
12/C/PP-MACRO2019/HIMA- Undangan
76 November MANAJEMEN November -
MANAJ/FE-UNM/XI/2019 Seminar
2019 UNM 2019

21 HMJ- 26
14/C/PP-MACRO2019/HIMA- Undangan
77 November MANAJEMEN November -
MANAJ/FE-UNM/XI/19 Menghadiri
2019 UNM 2019

21 HMJ- 22
011/B/PP-BAZAR/HMM- Undangan Tidak
78 November MANAJEMEN` November
UNIFA/XI/2019 Menghadiri Dihadiri
2019 UNIFA 2019

22 Undangan 24-26
009/B/SU/PAN-PEL/SEMA-
79 November SEMA FEBI menghadiri November Dihadiri
FEBI/XI/2019
2019 acara 2019

Selambat-
01 lambatnya
049/B/SPMB/SEMA-FEBI/XII/ Pemberitahu Dilaksan
80 Desember SEMA FEBI tanggal 10
2019 an akan
2019 Desember
2019

81 02 048/C/Pan-Pel/HMJ-IP/XII/2019 HMJ IP Undangan 3 Desember Dihadiri


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Desember menghadiri
2019
2019 acara

02 Undangan 05
82 Desember 001/SU/PAN-PEL/XII/2019 HMJ EKIS menghadiri desember Dihadiri
2019 acara 2019

02 Undangan 07
0021.34/PP-PENSI/ HMPS EKSYR
83 Desember menghadiri Desember
HMPS.EKSYAR/IPI/X/2019 IPI
2019 acara 2019

b. Surat Keluar

Tanggal
Perihal
No Pembuatan Nomor Surat Tujuan ket
Surat

10 januari Badan Pengurus Komposisi BPH


1 001/A/SK/BPH-HMJ-M/I/2019
2019 Harian Manajemen 2019

15 Januari Coaster dan Steering Komposisi Coaster dan


2 002/A/SK/BPH-HMJ-M/I/2019
2019 RAKER Steering Raker

16 Januari Komposisi Panitia


3 003/A/SK/BPH-HMJ-M/I/2019 Panitia Raker
2019 Raker

01 Maret Masyarakat Undangan Menghadiri


4 004/A/SU/BPH-HMJ-M/III/2019
2019 Manajemen Acara

01 Maret Perizinan tempat Permohonan Izin


5 005/B/SPM/BPH-HMJ-M/III/2019
2019 PKM Tempat

11 Maret Narasumber (LBH) Permohonan Sebagai


6 006/B/SPM/BPH-HMJ-M/III/2019
2019 Makassar Narasmber

13 Maret
7 007/A/SK/BPH-HMJ-M/III/2019 Tim ESCE Komposisi TIM ESCE
2019

Komposisi Coaster dan


15 Maret
8 008/A/SK/BPH-HMJ-M/III/2019 Panitia LDKM komposisi panitia
2019
LDKM

24 April Permohonan
9 009/B/SPM/BPH-HMJ-M/IV/2019 Pemateri
2019 Membawakan Materi
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Masyarakat Undangan Menghadiri


10 21 Mei 2019 010/A/SU/BPH-HMJ-M/V/2019
Manajemen Acara

Rektor UIN Permohonan Izin


11 21 Mei 2019 011/B/SPM/BPH-HMJ-M/V/2019
Alauddin Makassar Tempat

Coaster dan Panitia Komposisi Coaster dan


12 02 Juni 2019 012/A/SK/BPH-HMJ-M/VI/2019
Inaugurasi Panitia Inaugurasi

Permohonan Bantuan
13 17 Juni 2019 013/B/SPM/BPH-HMJ-M/VI/2019 Walikota Makassar
Konsumsi

Permohonan Izin
14 18 Juni 2019 014/B/SPM/BPH-HMJ-M/VI/2019 Dekan FEBI
Tempat

Permohonan
15 18 Juni 2019 015/B/SPM/BPH-HMJ-M/VI/2019 Dosen Konsentrasi
Membawakan Materi

16 18 Juni 2019 016/B/SPM/BPH-HMJ-M/VI/2019 Dekan FEBI Permohonan Dana

17 24 Juni 2019 017/B/SPM/BPH-HMJ-M/VI/2019 Dekan FEBI Permohonan Dana

Coaster dan Panitia Komposisi Coaster dan


18 14 Juli 2019 018/A/SK/BPH-HMJ-M/VII/2019
Pleno Panitia Pleno

Badan Pengurus
19 15 Juli 2019 019/A/SP/BPH-HMJ-M/VII/2019 Peringatan Pengurus
Harian

Memohon peminjaman
20 17 Juli 2019 020/B/SPM/BPH-HMJ-M/VII/2019 HMJ Ekonomi Islam
alat

Permohonan Izin
21 24-Sep-19 021/B/SPM/BPH-HMJ-M/IX/2019 Dekan FEBI
Tempat

22 27-Sep-19 022/B/SPM/BPH-HMJ-M/IX/2019 Dekan FEBI Permohonan Dana

Ibu Rika Dwi Ayu Permohonan Membuka


23 27-Sep-19 023/B/SPM/BPH-HMJ-M/IX/2019
Parmitasari Acara

Undangan Menghadiri
24 27-Sep-19 024/B/SPM/BPH-HMJ-M/IX/2019 Dosen
Acara

Ibu Rika Dwi Ayu Permohanan Peserta


25 27-Sep-19 025/B/SPM/BPH-HMJ-M/IX/2019
Parmitasari Acara
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Masyarakat Undangan Menghadiri


26 27-Sep-19 026/A/SU/BPH-HMJ-M/IX/2019
Manajemen Acara

Ketua dan Anggota Komposisi Panitia


27 28-Sep-19 027/A/SK/BPH-HMJ-M/IX/2019
Panitia Kuliah Umum

komposisi Panitia
Pelaksana dan
01 Oktober Cooster dan Panitia coordinator steering
28 028/A/SK/BPH-HMJ-M/X/2019
2019 LDKM 2019 Latihan Dasar
Kepemimpinan
Mahasiswa

komposisi Badan
BPH HMJ-
12 Oktober Pengurus Harian
29 029/A/SK/BPH-HMJ-M/X/2019 Manajemen 2019
2019 Himpunan Mahasiswa
yang baru
Jurusan Manajemen

13 Oktober Permohonan
30 030/A/SPM/BPH-HMJ-M/X/2019 Muh. Nur Fadhil
2019 Membawakan Materi

14 Oktober Orangtua Permohonan Izin


31 031/B/SPM/BPH-HMJ-M/X/2019
2019 Mahasiswa Mengikuti Kegiatan

20 Oktober Permohonan
32 032/B/SPM/BPH-HMJ-M/X/2019 Pemateri TKD
2019 Membawakan Materi

30 Oktober Permohonan
33 033/B/SPM/BPH-HMJ-M/X/2019 Pemateri Opini
2019 Membawakan Materi

komposisi Panitia
30 Oktober Coaster dan panitia Pelaksana dan
34 034/A/SK/BPH-HMJ-M/X/2019
2019 MILAD coordinator steering
Milad Manajemen

30 Oktober Tim dalam kegiatan Surat Tugas TIM


35 035/A/ST/BPH-HMJ-M/X/2019
2019 Survey ESCE survey untuk ESCE

Permohonan Izin
36 06-Nov-19 036/B/SPM/BPH-HMJ-M/XI/2019 IMB GROUP
Tempat

10
BPH HMJ
37 November 037/A/SP/BPH-HMJ-M/XI/2019 Surat Peringatan
Manajemen
2019
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Permohonan Dana
38 15-Nov-19 038/B/SPM/BPH-HMJ-M/XI/2019 Dekan FEBI dalam Kegiatan
MILAD

Komposisi Tim
Perumus GBHO,
Ketua Tim Perumus AD/ART, SOP
39 18-Nov-19 039/A/SK/BPH-HMJ-M/XI/2019 dan Komposisi Administrasi, Pedoman
Anggotanya Pengaderan Himpunan
Mahasiswa Jurusan
Manajemen

Badan Pengurus
40 19-Nov-19 040/A/ST/BPH-HMJ-M/XI/2019 Surat Tugas LK II
Harian HMJ-M

Permohonan Dana
41 20-Nov-19 041/B/SPM/BPH-HMJ-M/XI/2019 Dekan FEBI
dalam Kegiatan SKP

42 20-Nov-19 042/A/SP/BPH-HMJ-M/XI/2019 BPH HMJ-M Surat peringatan

Rektor UIN Permohonan Izin


43 20-Nov-19 043/B/SPM/BPH-HMJ-M/XI/2019
Alauddin Makassar Tempat

Permohonan Izin
44 20-Nov-19 044/B/SPM/BPH-HMJ-M/XI/2019 Dekan FEBI
Kegiatan

Permohonan Izin
45 20-Nov-19 045/B/SPM/BPH-HMJ-M/XI/2019 Dekan FEBI
Kegiatan

Komposisi Panitia
04 Desember 046/A/SK/BPH-HMJ-M/XII/2019 Panitia dan Coster Pelaksana dan
46
2019 Mubes Coordinator steering
Musyawarah Besar-IV

c. Inventaris

No. KETERANGAN JUMLAH KONDISI

1 Bendera HMJ-M 1 Buah Baik

2 Stempel HMJ-M 1 Buah Baik

3 Stempel PANPEL 1 Buah Baik

4 Bantalan Stempel 1 Buah Baik


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

5 Palu Sidang 1 Buah Rusak

6 Penggaris 1 buah Baik

7 Papan Informasi 1 Buah Baik

8 Rompi Futsal 12 buah Baik

9 Terminal Listrik 3 Buah Baik

10 Galon Air 1 Buah Baik

11 Toa 1 Buah Baik

12 Sound System ( speaker) 1 Buah Baik

13 Printer IP 2770 1 Buah Rusak

14 Tinta Stempel 1 Buah Baik

15 Buku Kesetaraan Gender 1 Buah Baik

16 Buku Objektivitas Penelitian Sosial 1 Buah Baik

17 Buku Pengantar Akuntansi 1 Buah Baik

18 Buku Anak Semua Bangsa 1 Buah Baik

19 Buku Rumah Kaca 1 Buah Baik

20 Pembukuan AD/ART, GBHO, SOP 1 Buah Baik


ADMINISTRASI, SISTEM
PENGKADERAN, STRUKTUR
DAN JOB DESCRIPTION

21 Kain hitam 6 Buah Baik


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

2.Laporan Keuangan (Rekapitulasi)


Tanggal Keterangan Debit Kredit Saldo
1/19/1019 Kas awal iuran anggota Rp350.000 Rp350.000
RAKER

1/19/2019 Bazar raker Rp456.000 Rp806.000


Penggalangan dana Rp1.703.000 Rp2.509.000
Sumbangsi Rp100.000 Rp2.609.000
PERLENGKAPAN
2/3/2019 1 Rim kertas hvs Rp40.500
Amplop Rp13.000
Lakban Rp15.000
Nota kecil Rp1.500
Hekter besar Rp16.000
Kertas nasi Rp17.000
Peluru hekter Rp1.500
Pulpen 1 dos Rp18.500
Spanduk Rp35.000
Sewa lcd Rp160.000
Galon Rp60.500
Gelas plastik Rp24.000
Total Rp402.500 Rp2.206.500
Konsumsi
2/3/2019 Minyak goreng(rose brand) Rp10.000
Masako Rp17.000
Terigu Rp8.000
Minyak goreng(fortune) Rp15.000
Sayur kol Rp8.000
Bawang Rp20.000
Mie fiesta Rp25.000
Gula 3 kg Rp36.000
Lombok & tomat Rp20.000
Wortel Rp10.000
Sunlight Rp2.500
Tabung gas Rp40.000
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Beras 5 kg Rp67.500
Rokok surya 2 kaleng Rp120.000
Aneka kue Rp77.500
The kotak 6pcs Rp30.400
Air botol Rp15.000
The sariwangi 1 pack Rp6.000
Saus tomat Rp6.000
Biskuit Rp66.000
Total Rp599.900
Sewa tempat Rp500.000 Rp1.106.600
2/29/2019 Iuran pengurus Rp350.000 Rp1.456.600

3/1/2019 Administrasi futsal Rp150.000 Rp1.306.600


manajemen

 Rdp

3/3/2019 Air dos Rp15.000


Kertas HVS F4 Rp53.000
Tinta stempel Rp6.500
Gorengan Rp50.000
Rokok Rp23.000
Spanduk Rp35.000
Total Rp182.500 Rp1.124.100
 Kajian umum

3/13/2019 Konsumsi Rp30.000


Bingkai Rp35.000
Print kertas mentoring + map Rp28.000
Print kertas sertifikat Rp7.000
Print amplop Rp1.900
Total Rp101.900 Rp1.022.200
3/29/2019 Iuran pengurus Rp340.000 Rp1.362.200

 KAJIAN UMUM II

4/10/2019 Spanduk Rp30.000


Aneka kue Rp15.000
Aqua botol 5 Rp17.500
The kotak 4pcs Rp14.000
Js 4 botol Rp10.000
TOTAL Rp86.500 Rp1.275.700
4/24/2019 Spanduk Wisuda Rp540.000 Rp735.700

 KONSUMSI KAJIAN KHUSUS 1

4/25/2019 Roti jordan Rp5.000


Air botol Rp3.000
Rokok surya Rp15.000
Aqua botol Rp3.500
Ichitan thai milk Rp7.500
Total Rp34.000 Rp701.700
4/29/2019 Iuaran pengurus Rp310.000 Rp1.011.700

 Konsumsi kajian khusus 2


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

5/9/2019 Rokok surya Rp17.000


Uc 1000 Rp8.000
Total Rp25.000 Rp986.700
5/29/2019 Iuran pengurus Rp310.000 Rp1.296.700

 KELENGKAPAN SEKRET

6/15/2019 Portex ungu lilac Rp19.000


Sikat wc Rp5.000
So klin Rp3.000
Portex Rp15.000
Uang sampah Rp150.000
TOTAL Rp192.000 Rp1.104.700

SEMINAR KONSENTRASI MANAJEMEN

6/19/2019 Dana proposal Rp1.500.000 Rp2.604.700


AKOMODASI
6/19/2019 Spanduk Rp90.000
Sewa tempat & kebersihan Rp250.000
Sewa penari Rp700.000
Bingkai sertifikat 8 & lakban Rp254.000
1
Print map & amplop Rp41.000
Dos kue Rp28.000
Print & jilid Rp8.000
Cetak sertifikat Rp272.500
KONSUMSI
Aneka kue Rp160.000
Aqua botol 6 & the pucuk 6 Rp28.000
Air dos 7 Rp98.000
TOTAL Rp1.929.500 Rp675.200

 KAJIAN KHUSUS 3

6/20/2019 Kopi Rp8.000


Rokok Rp24.000
TOTAL Rp32.000 Rp643.200

6/25/2019 Sisa dana proposal Rp1.500.000 Rp2.143.200

6/25/2019 Panjar SEKRET Rp1.500.000 Rp643.200

KAJIAN KHUSUS 4

6/27/2019 Konsumsi
Kopi panas Rp5.000
pop ice Hilo Rp5.000
Print+amplop Rp7.000
Print 18 lmbr Rp9.000
TOTAL Rp26.000 Rp617.200

6/28/2019 Pembayaran listrik SEKRET Rp114.960 Rp502.240

6/28/2019 Jilid Proposal Rp4.000 Rp498.240


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

6/28/2019 Dana proposal sekolah Rp1.500.000 Rp1.998.240


advokasi
Sekolah advokasi Rp1.000.000 Rp998.240

STRUKTUR ORGANISASI KOMINFO

6/27/2019 Gabus panjang 2 Rp15.000


Paku payung warna 2 Rp7.000
Gabus orange besar Rp10.000
Spidol berwarna Rp2.000
TOTAL Rp34.000 Rp964.240

6/27/2019 Print amplop Rp7.000


6/27/2019 Print warna Rp9.000
TOTAL Rp16.000 Rp948.240
6/27/2019 Sisa dana proposal advokasi Rp1.500.000 Rp2.448.240

6/28/2019 Iuran pengurus Rp310.000 Rp2.758.240


7/6/2019 FUTSAL RUTIN 1 Rp50.000 Rp2.708.240
7/13/2019 FUSAL RUTIN 2 Rp25.000 Rp2.683.240

PLENO

7/17/2019 KONSUMSI
Nasi bungkus Rp300.000
Kol + Daun bawang Rp25.000
Wortel Rp5.000
Lombok Rp10.000
Tomat Rp5.000
Bawang merah + bawang Rp10.000
putih
Minyak goreng Rp45.000
Pisang 5 sisir Rp35.000
Gelas polkadot Rp20.000
Kopi kapal api Rp40.000
Micin Rp5.000
Masako Rp5.000
Teh sarimurni Rp5.000
Garam Rp2.000
Sunlight Rp2.000
Gula pasir Rp22.000
Teh kotak 6pcs Rp18.000
Terigu 4kg Rp26.000
Kue 25 biji Rp25.000
Air botol 4 Rp16.000
Air galon 2 Rp10.000
Telur 4 butir Rp8.000
Rokok Surya kecil Rp16.000
TOTAL Rp655.000

Perlengkapan & ATK


Spanduk Rp60.000
Tissu Rp11.000
Copy warna Rp15.000
FC 147 lembar Rp36.750
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Tinta print Rp31.000


FC 51 lembar Rp12.500
6 lembar print Rp3.000
18 lembar print Rp9.000
16 lembar amplop Rp8.000
1 catridge 810 Rp270.000
Sewa tempat Rp175.000
Transportasi Rp10.000
TOTAL Rp641.250
Rp1.296.250 Rp1.386.990
7/19/2019 FC + jepitan Rp37.000
7/19/2019 Print + FC Rp18.000
TOTAL Rp55.000 Rp1.331.990

7/28/2019 Biaya PBAK Rp100.000 Rp1.231.990

7/28/2019 Iuran Pengurus Rp310.000 Rp1.541.990

8/28/2019 Iuran Pengerus Rp300.000 Rp1.841.990

BENDERA HMJ

8/29/2019 Asahi (Kain Hitam) Rp240.000


Cat envi 1 kg Rp37.500
kuas Rp10.000
Thinner Rp18.000
Cat 1 Kg Rp20.000
Pilox Rp25.000
cat semprot 2 kg Rp40.000
TOTAL Rp390.500 Rp1.451.490

9/18/2019 Sumbangan pengantin senior Rp200.000 Rp1.251.490

9/24/2019 Spanduk Wisudah Rp150.000 Rp1.101.490

RDP 2

9/29/2019 KONSUMSI
Gula Rp7.000
Kopi Rp21.000
Roma Kelapa Rp8.000
Air dos Rp14.000
Gas Elpiji Rp25.000
Gorengan Rp80.000

Perlengkapan & ATK


Lakban Rp12.000
Spanduk Rp35.000
Amplop + Print Rp14.000
TOTAL Rp216.000 Rp885.490
WORKSHOP

9/28/2019 Dana Proposal workshop Rp1.500.000


Hipmi Rp500.000
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Smartfrend Rp1.000.000
Total Rp3.000.000 Rp3.885.490
9/28/2019 Iuran pengurus Rp300.000 Rp4.185.490

9/30/2019 Konsumsi
Air mineral 1 dos Rp15.000
Aqua botol 6 + teh kotak 6 Rp48.000
Kue dos peserta Rp700.000
Kue bosara Rp85.000
Kue pemateri Rp31.000
Le mineral 5 Rp20.000
Milk tea Rp7.000
Bembeng max Rp7.000
TOTAL Rp913.000

ATK & PERLENGKAPAN


Spanduk + desain Rp115.000
Bingkai sertifikat 8 + kertas Rp152.000
linen
Buku tamu Rp37.000
Print + amplop Rp19.000
Lakban+pulpen+map batik Rp27.000
Cetak sertifikat 200 lembar Rp500.000
Total Rp850.000

Operasional gedung Rp300.000


Transportasi Rp22.000
Rp322.000
TOTAL Rp2.085.000 Rp2.100.490

KAJIAN 5

10/14/2019 Surya kecil Rp16.000


You-c Rp7.000
Golda coffe Rp4.000
TOTAL Rp27.000 Rp2.073.490

10/19/2019 Print Rp7.000 Rp2.066.490

10/20/2019 FC+ Jilid Rp10.000


Print + Amplop + Jilid Rp15.000
FC 54 lembar Rp10.800
TOTAL Rp35.800 Rp2.030.690

SEKOLAH KEPENULISAN

10/23/2019 Biaya administrasi Rp37.500


Biaya perlengkapan Rp142.000
Biaya konsumsi Rp100.500
Total Rp280.000 Rp1.750.690
10/25/2019 Kwitansi Rp5.000
Lem kertas Rp4.000
10/28/2019 Materai Rp8.000 Rp1.733.690
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

10/28/2019 IURAN PENGURUS Rp300.000 Rp2.033.690

10/30/2019 Sisa dana proposal workshop Rp1.500.000 Rp3.533.690

11/03/2019 Sumbangan Pengantin senior Rp250.000 Rp3.283.690

KAJIAN 6

11/08/2019 Thai tea Rp8.000


Le mineral Rp3.000
Rokok sampoerna kecil Rp17.000
Total Rp28.000 Rp3.255.690

11/15/2019 Print Rp4.500


Amplop 2 Rp1.500
Rp6.000 Rp3.249.690

11/20/2019 Print warna Rp3.000


Jilid 2 Rp3.000
Rp6.000 Rp3.243.690

11/21/2019 Foto kopi + jilid Rp5.000


Amplop 5 Rp5.000
Print + jilid Rp4.500
Rp14.500 Rp3.229.190

MILAD MANAJEMEN

11/21/2019 Dana proposal Milad Rp3.000.000


11/22/2019 Uang yg bersumber dari Rp520.000
panitia
11/22/2019 Uang yg bersumber dari Rp1.754.000
galang dana
11/22/2019 Uang yg bersumber dari Rp656.000
DTD
Total Rp5.930.000 Rp9.159.190
Rincian pengeluaran :
Perlengkapan
Transport Rp300.000
Trash bag Rp36.000
Kertas minyak Rp87.500
Lem fox Rp17.000
Lampu pijar Rp95.000
Fitting lampu Rp96.000
Sumbu kompor Rp10.000
Steker Rp12.000
Tali Rp100.000
Kabel Rp140.000
Lakban Rp42.000
Kuas cat Rp20.000
Cat tembok Rp49.000
Paku tripleks Rp15.000
Lilin putih Rp12.000
Kawat Rp20.000
Lem kertas Rp4.500
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Tenda Rp325.000
Matras Rp130.000
Lcd Rp250.000
Spanduk Rp40.000
Sound sistem Rp850.000
Backdrop Rp218.750
Tinner Rp8.000
Tabung gas Rp36.000
Tempurung Rp45.000
Paku tindis Rp3.500
Bensin Rp90.000
TOTAL Rp3.052.250

Konsumsi
Gorengan Rp50.000
Air gelas Rp57.000
Nasi kuning Rp100.000
Rokok surya Rp24.000
Gula pasir Rp48.000
Kopi hitam Rp38.000
Konsumsi indoor Rp750.000
Air galon Rp50.000
Ayam Rp260.000
Rempah Rp50.000
Masako Rp10.000
Telur Rp15.000
Kecap Rp10.000
Minyak goreng Rp24.000
Biskuit roma Rp18.000
Le mineral Rp12.000
Boncabe Rp40.500
Mentega filma Rp10.200
Gelas plastik Rp20.000
Sarimurni Rp16.500
Sunlight Rp5.000
Jagung Rp300.000
TOTAL Rp1.908.200

ATK
Print warna Rp7.900
Jilid Rp6.000
Foto copy Rp13.000
Print amplop Rp20.000
Print biasa Rp18.500
TOTAL Rp65.400

Acara
Kostum penari Rp625.000
TOTAL Rp5.650.850 Rp3.508.340

11/24/2019 print Rp40.000


Foto copy Rp20.000
Penjepit kertas Rp3.000
Rp63.000 Rp3.445.340
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

11/25/2019 Air 3 botol Rp15.000 Rp3.430.340

11/27/2019 Foto copy Rp13.000 Rp3.417.340

11/28/2019 Iuaran pengurus Rp310.000 Rp3.727.340

11/28/2019 Foto copy Rp48.000


Print warna Rp14.000
Jilid Rp4.000
Total Rp66.000 Rp3.661.340

12/02/2019 Materai 6000 Rp8.000 Rp3.653.340

12/03/2019 Jilid Rp4.000


Foto copy Rp31.500
Total Rp35.500 Rp3.617.840

12/04/2019 Print warna Rp8.500


Print gambar Rp5.000
Materai 6000 Rp8.000
Penjepit Rp1.000
Total Rp22.500 Rp3.595.340

12/05/2019 Foto copy Rp6.500


Foto copy Rp17.500
Amplop Rp6.750
Print logo Rp4.500
Total Rp35.250 Rp3.560.090

12/05/2019 Iuran pengurus Rp310.000 Rp3.870.090

Rp22.489.000 Rp18.618.910 Rp3.870.090


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

REKAPITULASI
LAPORAN KEUANGAN

PEMASUKAN :

1 Penerimaan dari Saldo Sebelumnya Rp. -

2 Penerimaan yang bersumber dari Rp 12.000.000


BOPTN
3 Penerimaan yang bersumber dari Rp. 3.913.000
usaha mandiri
4 Penerimaan yang bersumber dari Rp. -
sisa kegiatan
5 Penerimaan yang bersumber dari Rp 3.800.0
iuaran anggota 00

6 Penerimaan yang bersumber dari Rp 2.776.000


donatur
Total Pemasukan Dana Rp 22.489.000

PENGELUARAN :

1. Biaya Kegiatan
a. Rapat Kerja Rp 1.502.400
b. Pleno Rp 1.296.250
c. RDP Rp 398.500
d. Bidang Kajian dan Rp 360.400
Penalaran
e. Bidang Penelitian dan
Pengembangan
-Seminar Konsentrasi Rp 1.929.500
-Workshop Rp 2.085.000
f. Bidang Minat dan Bakat Rp 5.725.850
g.Bidang Advokasi dan
Humas
-Sekolah jurnalisme Rp 1.000.000
advokasi
-Sekolah kepenulisan Rp 280.000
2. Biaya Administrasi dan
Rp 3.424.510
Umum
3. Biaya Peralatan dan
Rp 616.500
Perlengkapan
4. Biaya Konsumsi -
5. Biaya lain-lain -
Total Pengeluaran Rp 18.618.910
Saldo Akhir Rp 3.870.090

*Terbilang : “Tiga Juta Delapan Ratus Tujuh Puluh Ribu Sembilan Puluh Rupiah”
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

 LDKM
04/05/2019 Dana LDKM Rp15.700.000

Konsumsi
Roti jordan Rp199.000
minyak goreng Rp59.000
marimas Rp5.000
interbis peanut Rp10.000
unibis cake Rp14.000
unibis coco Rp13.000
unibis bonbon Rp12.000
peanut rosaria Rp11.000
kecap Abc Rp22.000
susu omela Rp45.000
masako ayam Rp8.500
tomat abc Rp5.500
Ajinomoto Rp2.500
royco sapi Rp5.000
garam Rp4.000
telur Rp190.000
tepung Rp54.000
sajiku Rp20.400
merica Rp5.500
air club Rp34.000
mie kering Rp62.500
Roti jordan Rp119.000
tahu Rp75.000
air gelas Rp15.000
Gula 3 kg Rp50.000
air galon Rp20.000
kopi kapal api Rp60.000
bawang merah Rp15.000
bawang putih Rp5.000
the Rp18.000
minyak kelapa Rp12.000
spons Rp2.000
kentang Rp165.000
kol Rp115.000
labu siam Rp50.000
jeruk Rp5.000
wortel Rp30.000
lombok kecil Rp175.000
kacang panjang Rp30.000
tomat Rp80.000
lombok besar Rp25.000
wortel Rp3.000
bawang merah Rp5.000
tabung gas Rp56.000
sabun mandi Rp5.000
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

sunlight Rp10.000
Roti jordan Rp110.000
terigu Rp120.000
masako Rp6.000
minyak goreng Rp190.000
beras Rp325.000
ayam Rp200.000
terigu Rp50.000
masako Rp100.000
bawang merah Rp20.000
tomat Rp15.000
ladaku Rp6.000
asam Rp3.000
sereh Rp10.000
lengkuas Rp10.000
ketumbar Rp5.000
kunyit Rp5.000
kecap Abc Rp15.000
saus tomat Rp21.000
ayam Rp500.000
rokok Rp210.000
ikan mairo Rp140.000
konsumsi (pasang tenda) Rp100.000
rokok surya Rp50.000
rokok surya dan kopi Rp55.000
rokok surya besar Rp44.000
rokok surya kecil Rp35.000
rokok surya Rp180.000
rokok surya (TOT) Rp20.000
parkir Rp5.000
5 rokok surya (TOT) Rp305.000
roti (TOT) Rp10.000
Kopi (TOT) Rp21.500
Air aqua (TOT) Rp28.000
rokok surya 3 kaleng (TOT) Rp180.000
Ayam Rp480.000
konsumsi panitia Rp250.000
TOTAL Rp5.751.400

Peralatan
minyak tanah Rp60.000
obat obatan Rp232.000
biaya rumah sakit Rp303.000
peralatan untuk tenda Rp230.000
gantungan ID card Rp71.500
transportasi peserta & panitia Rp4.555.000
lakban hitam Rp12.000
spidol Rp8.000
molti mas Rp65.000
pita peserta Rp8.000
gelas plastik Rp11.500
sendok Rp13.000
pulpen 1 dos Rp9.500
map batik Rp5.000
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Nota Rp6.000
Fotocopy Rp25.500
amplop Rp19.500
zipper file jaring jeni Rp9.000
print warna Rp26.000
sewa listrik Rp300.000
bensin Rp10.000
tabung gas Rp28.000
spanduk Rp50.000
roll kabel Rp50.000
bohlam Rp15.000
colokan Rp4.000
cutter Rp35.000
TOTAL Rp6.161.500

Biaya tak terduga Rp425.550


Biaya lain-lain Rp425.500
TOTAL Rp12.763.950 Rp2.936.050

LDKM 2
10/18/2019 Dana LDKM Rp15.031.000

Perlengkapan
print warna Rp45.000
print Rp31.000
biaya perlengkapan Rp235.000
spidol Rp18.000
tinta spidol Rp15.000
lakban hitam Rp20.000
minyak tanah Rp30.000
tali rapiah Rp4.000
kantong sampah Rp25.000
kabel Rp45.000
fitting gantung Rp10.000
paxton steker gepeng Rp8.000
solasi hitam Rp15.000
gelas Rp28.500
sendol bebek warna Rp6.000
in lite bulb inboo 7w putih Rp22.000
pulpen Rp7.000
sewa lokasi Rp1.600.000
mobil dalmas Rp2.600.000
flysheet Rp140.000
sewa wc Rp200.000
nota Rp6.000
tenda coto Rp60.000
print warna Rp75.000
tali id card Rp75.000
card case b3/pack Rp62.000
spanduk Rp50.000
print Rp9.000
bensin Rp170.000
print scan Rp2.000
kertas hvs Rp18.000
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

foto copy Rp28.000


print amplop Rp1.000
map zipper Rp14.000
print warna Rp14.500
amplop surat Rp36.000
print kertas Rp4.000
minyak kayu putih Rp48.000
paracetamol Rp10.000
oxycan Rp59.000
salonpas hot Rp17.000
masker Rp2.000
handiplas 5c kai Rp4.000
lang active balse Rp16.000
salonpas koyo Rp16.000
progmag tab 125 Rp45.000
polysilane Rp10.000
mixagrib Rp2.000
long mkp 15 ml Rp14.000
lang minyak ekal Rp22.000
bodrex migran str Rp2.000
sangobion car 10s Rp15.000
bodrex migran str Rp20.000
insto Rp16.000
senos oxygen Rp257.000
senos oxygen Rp129.000
obat komix dan tolak angin Rp29.500
senox oxygen Rp65.000
obat batuk Rp50.000
salonpas Rp20.000
senox oxygen Rp128.000
Total Rp6.725.500

Konsumsi
rokok surya Rp62.000
rokok sampoerna Rp35.000
rokok 5 kaleng Rp300.000
rokok surya Rp34.000
rokok surya 16 Rp23.000
permen Rp2.000
rokok suryta Rp34.000
1 dos lemineral Rp45.000
1 dos the kotak Rp66.000
marimas Rp58.000
3 dos air club 600 ml Rp96.000
2 dos air mineral club Rp64.000
es batu Rp50.000
pocari sweet Rp12.000
air botol lemineral Rp21.000
air club 600 ml Rp128.000
susu omela Rp20.000
air galon Rp80.000
sunlight Rp9.000
the kotak 2 Rp10.000
air mineral 2 Rp10.000
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

3 dos air club 600 ml Rp96.000


biskuit Rp14.000
roti jordan Rp330.000
tabung gas Rp40.000
susu Rp20.000
roti Rp50.000
bawang merah Rp80.000
bawang putih Rp40.000
garam Rp5.000
masako Rp24.000
cabai besar Rp70.000
cabai kecil Rp30.000
tomat Rp50.000
kecap manis Rp50.000
micin Rp12.000
merica bubuk Rp4.000
saos Rp40.000
buumbu nasi goreng Rp70.000
gula Rp130.000
seledri Rp10.000
daun bawang Rp20.000
sereh Rp10.000
lengkuas Rp10.000
tepung terigu Rp80.000
kunyit bubuk Rp5.000
minyak goreng Rp130.000
terigu Rp150.000
air botol lemineral Rp45.000
beras Rp800.000
bayam Rp35.000
kacang panjang Rp15.000
jagung Rp20.000
ikan teri Rp100.000
mie laksa Rp10.000
the kotak 2 Rp70.000
wortel Rp50.000
kol Rp50.000
telur Rp38.000
mie besar Rp50.000
gula merah Rp35.000
asam Rp10.000
pisang Rp50.000
gas Rp200.000
pembungkus nasi Rp66.000
gelas es buah Rp12.000
tempe Rp35.000
tahu Rp35.000
ayam Rp1.000.000
the Rp12.000
kopi Rp45.000
susu kaleng Rp12.000
TOTAL Rp5.524.000

Biaya lain-lain
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

uang untuk galdan Rp100.000


konsumsi panitia (pasang
tenda) Rp250.000
konsumsi panitia Rp20.000
sewa mobil Rp300.000
kebutuhan dapur Rp50.000
konsumsi panitia Rp140.000
uang makan peserta Rp13.000
uang konsumsi tamu Rp500.000
obat peserta Rp10.000
makanan peserta Rp20.000
bensin mobil pick up Rp100.000
bensin panitia Rp430.000
TOTAL Rp1.933.000
Rp14.182.500 Rp848.500

INAUGURASI ANGKATAN 2018


11/29/2019 Dana Inaugurasi Rp25.985.500

Perlengkapan
foto copy naskah Rp87.000
gedung Rp5.000.000
vendor Rp5.500.000
mini panggung Rp450.000
pemusik Rp2.000.000
perlengkapan live mural Rp119.000
perlengkapan perkusi Rp665.000
foto copy buku tamu Rp5.000
paku Rp50.000
meter Rp15.000
pahat Rp27.000
kabel mini Rp40.000
kuas Rp7.500
batrai Rp17.000
cat Rp298.000
dupa Rp70.000
kabel Rp70.000
kertas F4 Rp25.000
amplop Rp54.000
karton Rp10.000
perbaiki print Rp25.000
perlengkapan paduppa Rp750.000
alat make up Rp1.000.000
perlengkpan kontem Rp1.006.500
batrai mic Rp24.000
batrai kotak Rp13.000
map batik Rp12.000
lakban Rp100.000
bulu mata Rp21.000
tissu Rp15.000
lem bulu mata Rp41.000
pentul Rp10.000
kursi plastik Rp510.000
kawat Rp25.000
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

kostum angngaru Rp100.000


sewa kain hitam Rp50.000
kabel sambungan Rp50.000
ganti kaca Rp41.000
kapur tulis Rp8.500
kemenyan Rp5.000
spanduk Rp247.000
memory Rp100.000
print proposal Rp613.500
print undangan Rp143.000
print amplop Rp59.500
bensin Rp300.000
TOTAL Rp19.779.500

Konsumsi
rokok Rp252.000
air botol Rp20.000
galon Rp45.000
kopi Rp145.000
the kotak Rp75.000
susu beruang Rp20.000
air gelas Rp55.000
gelas plastik Rp20.000
konsusi pemusik Rp75.000
konsumsi pelatih & timpro Rp259.000
gas Rp23.000
nasi dos Rp975.000
air dos Rp225.000
kue Rp625.000
dos kue Rp76.500
enervon C & susu ultra Rp10.000
gorengan Rp30.000
TOTAL Rp2.930.500

Biaya Lain-lain
tali rapiah Rp10.000
uang kebersihan gedung Rp300.000
biaya pembuatan film Rp100.000
token sekret Rp110.000
bayar sekret Rp600.000
parkir Rp20.000
autan Rp14.000
kain putih Rp132.000
sosro Rp930.000
studio akustik Rp50.000
tanda terima kasih Rp150.000
baju timpro Rp450.000
TOTAL Rp2.866.000
Rp25.576.000 Rp409.500
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

3. Laporan Kegiatan (Bidang-Bidang)


A. BIDANG KAJIAN DAN PENALARAN

Terealisasi:

1.KAJIAN UMUM
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

kajian umum dilaksanakan dalam rangka pemberian materi terhadap mahasiswa sekaligus
dijadikan sebagai tempat untuk bertukar pikiran antar mahasiswa yang tujuannya membahas
isu – isu hangat yang sedang terjadi dilingkungan sosial.

Kajian Umum 1

Deskripsi:

Adapun latar belakang di angkatnya tema kajian umum mengenai “Dampak Industry Karet
dan Masa Depan Rakyat Kajang” adalah untuk menumbuhkan kesadaran mahasiswa
melalui program kajian bahwasanya kita punya peran penting dalam membela dan
memperjuangkan hak masyarakat sebagai salah satu bentuk realisasi fungsi mahasiswa
sebagai “Agen of Change”.

Tema : Dampak Industri Karet dan Masa Depan Rakyat Kajang

Pemateri : Bung Salman dan Bung Cibal

Hari / Tgl : Rabu, 13 Maret 2019

Lokasi : Aula Febi

Total Peserta : 202 Orang

Kajian Umum II

Deskripsi:

Adapun latar belakang di angkatnya tema kajian umum mengenai “Hijrah dan Komitmen
Solidaritas Ummat” adalah untuk memahamkan seperti apa substansi dari hijrah itu sendiri
bahwa hijrah bukan sekedar mengganti pakaian dari biasa-biasa saja menjadi lebih kearab-
araban dan mengganti postingan-postingan di akun sosial media.

Kemudian makna dari solidaritas ummat itu adalah saling menghargai pendapat masing-
masing individu.

Tema : Hijrah dan Komitmen Solidaritas Ummat

Pemateri : Sopian Tamrin, Ana Mardiani, Muh. Akram, dan Muh. Ashabul
Kahfi

Hari / Tgl : Rabu, 10 April 2019

Lokasi : Aula Febi

Total Peserta : 112 Orang

 Hasil Yang Diperoleh


Dalam kegiatan kajian ini hasil yang kita capai dalam program kerja kajian umum adalah
memberikan suatu pemahaman baru kepada mahasiswa mengenai problematika yang
terjadi di ruang lingkup masyarakat dan bukan hanya isu-isu yang ada dalam kampus.

 Kendala
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Dalam program kerja kajian umum, kita mengalami hambatan dari segi penyesuaian
waktu dan masalah-masalah yang terjadi dalam internal kepengurusan yang berakibat
kajian umum tidak berjalan sesuai target kegiatan yang telah ditetapkan.

 Evaluasi Kegiatan
Dalam hal proses evaluasi hal yang perlu diperhatikan dan diperbaiki dalam program
kerja kajian umum yaitu penyesuaian jadwal dan pemahaman kepada mahasiswa bahwa
suatu kegiatan yang mengangkat isu-isu ruang lingkup sosial itu sangat penting, bukan
hanya problematika yang terjadi di dalam kampus.

2. KAJIAN KHUSUS

Adapun kegiatan kajian khusus dilaksanakan yaitu sebagai salah satu bentuk tindak lanjut
(Follow up) dari materi-materi turunan dari kegiatan LKM.

Kajian Khusus I

Tema : Logika

Pemateri : Agung Fitriansyah

Hari/Tgl : 25 April 2019

Lokasi : Pelataran Febi

Total Peserta : 66 Orang

Kajian Khusus II

Tema : Filsafat Islam

Pemateri : Ach Faras Buchari

Hari/Tgl : Kamis, 9 Mei 2019

Lokasi : Pelataran Febi lama

Total Peserta : 42 Orang

Kajian Khusus III

Tema : Filsafat Post Modernisme

Pemateri : Ahmad Faisal sy

Hari/Tgl : Kamis, 20 Juni 2019

Lokasi : Pelataran Febi

Total Peserta : 33 Orang

Kajian Khusus IV
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Tema : Filsafat MDH

Pemateri : Muh. Tri Wahyu

Hari/Tgl : Kamis, 27 Juni 2019

Lokasi : Pelataran Febi

Total Peserta : 24 Orang

Kajian Khusus V

Tema : Kemahasiswaan

Pemateri : Muh. Nur fadil

Hari/Tgl : Senin, 14 oktober 2019

Lokasi : Sekretariat 2018

Total Peserta : 16

Kajian angkatan

2019

Tema : Kemahasiswaan

Pemateri : Muh. Nur fadil

Hari/tgl : Jumat, 08 November 2019

Lokasi : auditorium

Total Peserta : 15 Orang

a. Biaya Administrasi

TANGGAL ITEM VOLUME SATUAN HARGA TOTAL


Map 1 Lembar Rp. 2000 Rp. 2.000
Kertas Rp. 7.000 Rp. 7.000
sertifi
Rabu, 12 kat
maret Amplop 1 Lembar Rp. 1.900 Rp. 1.900
2019
Print
kertas Rp. Rp.
mento 26.00 26.00
ring 0 0

Kamis, 27 Print + Rp. 7.000 Rp. 7.000


juni amplo
2019 p
Print surat Rp. 9.000 Rp. 9.000
Total Rp
52.90
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

b. Biaya Perlengkapan

TANGGAL ITEM VOLUM SATUAN HARGA TOTAL


E
Rabu, 12 Bingkai 3 Buah Rp. Rp.
maret 12.00 35.00
2019 0 0
Rabu, 9 Spanduk 1 Rp. Rp.
april 30.00 30.00
2019 0 0
Total Rp.
65.00
0

c. Biaya Konsumsi

TANGGAL ITEM VOLUME SATUAN HARGA TOTAL


Rabu, 13 Kue 15 Biji Rp. 1.000 Rp.
maret Aqua 2 Botol Rp. 3,500 15.00
2019 Teh kotak 2 Botol Rp. 4.000 0
Rp. 7.000
Rp. 8.000
Rabu, 10 Kue 15 Biji Rp. 1.000 Rp.
april Aqua 5 Botol Rp. 3.500 15.00
2019 Teh kotak 4 Botol Rp. 3.500 0
Air 4 Botol Rp. 2.500 Rp.
minera 17.50
l Js 0
Rp.
14.00
0
Rp.
10.00
0
Roti 1 Bungkus Rp. 5.000 Rp. 5.000
Jordan 1 Botol Rp. 3.000 Rp. 3.000
Kamis, 25 Air 1 Bungkus Rp. Rp.
april minera 1 Botol 15.00 15.00
2019 l 1 Botol 0 0
Rokok Rp. 3.500 Rp. 3.500
surya Rp. 7.500 Rp. 7.500
Aqua
tai milk
Kamis, 9 You-c 1 Botol Rp. 8.000 Rp. 8.000
Mei Rokok 1 Bungkus Rp. Rp.
2019 surya 17.00 17.00
0 0
Kamis, 20 Rokok 1 Bungkus Rp. Rp.
juni surya 2 Gelas 24.00 24.00
2019 Coffe 0 0
Rp. 5.000 Rp. 8.000
Kamis, 27 Kopi 1 Gelas Rp. 5.000 Rp. 5.000
juni Pop ice 1 gelas Rp. 5.000 Rp. 5.000
2019
Senin, 14 You-c 1 Botol Rp. 7.000 Rp. 7.000
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

oktober Coffe 1 Gelas Rp. 4.000 Rp. 4.000


2019 Rokok 1 Bungkus Rp. Rp.
surya 16.00 16.00
0 0
Jumat, 08 Thai tea 1 Botol Rp 8.000 Rp. 8.000
Novem Le 1 Botol Rp. 3.000 Rp. 3.000
ber minera
2019 l 1 Bungkus Rp. Rp.
Rokok 17.00 17.00
sampo 0 0
erna
Total Rp.
242.5
00

REKAPITULASI ANGGARAN

a. Biaya Administrasi Rp. 52.900

b. Biaya Perlengkapan Rp. 65.000

c. Biaya Konsumsi Rp. 242.500

Total Rp. 360.400

Terbilang : Tiga Ratus Enam Puluh Ribu Empat Ratus Rupiah

 Hasil Yang Diperoleh


Dalam kegiatan kajian dan hasil yang kita capai dalam program kerja ini yaitu menambah
dan memperdalam wawasan mahasiswa terkhususnya angkatan 2018 (EGALITER)
mengenai materi-materi yang diterima. Adapun tambahan kami dari bidang kajian
memberikan materi kemahasiswaan kepada angkatan 2019 (ORION) sebagai salah satu
bentuk follow up terhadap materi yang telah diterimanaya selepas LKM.

 Kendala
Dimana dalam beberapa program kerja kajian, kita mengalami hambatan, dari segi
pengumpulan massa kajian dikarenakan jadwal perkuliahan dan beberapa kegiatan
kepanitiaan dari mahasiswa manajemen khususnya angkatan 2018 (EGALITER) ,
sehingga minimnya peserta kajian yang menghadiri kajian. Begitupun Kendala yang
dialami pada saat pemberian materi pertama terhadap angkatan 2019 (ORION).

 Evaluasi Kegiatan
Dalam hal proses evaluasi hal yang perlu diperhatikan dan diperbaiki dalam program
kerja kajian khusus yaitu memahamkan kepada mahasiswa bahwa materi dari turunan
LKM sangat penting dan bernilai positif bagi mahasiswa itu sendiri sehingga dapat
meningkatkan daya pengetahuannya.

DOKUMENTASI KEGIATAN

Kajian Umum I
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Kajian Umum II

Kajian Khusus I
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Kajian Khusus II
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Kajian Khusus III

Kajian Khusus IV
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Kajian Khusus V

Kajian Khusus 2019


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

b. Tidak Terealisasi

Nongki Cemen (nongkrong cerdas ilmiah manajemen)

 Deskripsi Kegiatan :
Adapun latar belakang di angkatnya program kerja Nongki cemen (nongkrong cerdas
ilmiah manajemen) yaitu kita ingin mengangkat isu-isu yang kemudian saling berbagi
pengetahuan baik mahasiswa, lembaga-lembaga internal maupun dari pihak jurusan
mengenai masalah-masalah yang ada dalam lingkup kampus.
 Kendala :
Dalam jadwal kegiatan, nongki cemen di adakan pada bulan September. Akan tetapi
terjadi masalah internal dalam BPH sehingga berakibat pada beberapa program kerja
semua bidang, termasuk program kerja bidang kajian dan penalaran

B. BIDANG PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN

a. Tereliasasi

1. Seminar Konsentrasi

a. Waktu Pelaksanaan : Kamis, 20 Juni 2019

b. Tempat Pelaksanaan : Aula Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Alauddin Makassar

c. Realisasi Anggaran : Berisi realisasi dan rekapitulasi anggaran kegiatan

REALISASI ANGGARAN

a. Biaya Administrasi

Tanggal ITEM VOLUME SATUAN HARGA TOTAL

20 Juni 2019 Sewa Tempat dan Rp 250.000 Rp 250.000


Kebersihan

Total Rp 250.000

Terbilang : Dua Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah

b. Biaya Perlengkapan

Tanggal ITEM VOLUME SATUAN HARGA TOTAL

20 Juni 2019 Spanduk 1 Lbr Rp 90.000 Rp 90.000

Bingkai 8 Buah Rp 30.000 Rp 240.000


Sertifikat
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Lakban 1 Buah Rp 14.000 Rp 14.000

Print, Map & Rp 41.000 Rp 41.000


Amplop

Cetak 109 Lbr Rp 2.500 Rp 272.500


Sertifikat

Total Rp 657.500

Terbilang : Enam Ratus Lima Puluh Tujuh Ribu Lima ratus Rupiah

c. Biaya Konsumsi

Tanggal ITEM VOLUME SATUAN HARGA TOTAL

20 Juni 2019 Air Mineral 5 Dos Rp 14.000 Rp 70.000


Gelas

Kue Peserta 150 Buah Rp 1.000 Rp 150.000

Kue Untuk 10 Buah Rp 1.000 Rp 10.000


Bosara

Aqua botol 6 Buah Rp.4.000 Rp.24.000

Teh pucuk 6 Buah Rp. 4.000 Rp. 24.00

Total Rp 278.000

Terbilang : Dua Ratus Tujuh Puluh Delapan Ribu Rupiah

d. Biaya Lain-lain

Tanggal ITEM VOLUME SATUAN HARGA TOTAL

20 Juni 2019 Sewa Penari Rp 700.000 Rp 700.000

Total Rp 700.00

Terbilang : Tujuh Ratus Ribu Rupiah

REKAPITULASI ANGGARAN

a. Biaya Administrasi Rp. 250.000

b. Biaya Perlengkapan Rp. 657.500

c. Biaya Konsumsi Rp 278.000


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

d. Biaya Lain-lain Rp. 700.000

Total Rp1.885.500

Terbilang : Satu Juta Delapan Ratus Delapan Puluh Lima Ribu Lima Ratus Rupiah

d. Deskripsi Kegiatan : Kegiatan seminar pengenalan konsentrasi merupakan kegiatan


yang dilakukan untuk memberikan pemahaman kepada mahasiswa manajemen terkait
konsentrasi yang ada di jurusan manajemen. Kegiatan ini menghadirkan pembicara dari
dosen-dosen ahli konsentrasi jurusan manajemen. Dalam kegiatan ini pula menghadirkan
kurang lebih 200 orang peserta dari angkatan 16-18 jurusan manajemen.

e. Output Kegiatan : Setelah kegiatan seminar pengenalan konsentrasi ini


dilaksanakan, teman-teman mahasiswa manajemen dapat memahami apa konsentrasi
yang sesuai dengan keterampilan dan potensi mereka masing-masing. Hal ini tentu
berdampak positif terhadap perkembangan kompetensi terhadap mahasiswa untuk
menghadapi peluang persaingan kerja secara global.

f. Hambatan : - Kurangnya support dan dukungan langsung dari jurusan.

- Sulit mencari waktu yang tepat untuk melaksanakan kegiatan ini karena
padatnya mata kuliah.

g. Evaluasi dan Saran : Kegiatan seminar pengenalan konsentrasi ini seharusnya akan
tetap dilaksanakan oleh kepengursan selanjutnya. Supaya teman-teman mahasiswa
mengetahui segala informasi mengenai konsentrasi yang ada dimanajemen itu sendiri
sehingga pada saat pemilihan konsetrasi mahasiswa sudah tidak bingung dalam
menentukan pilihan konsentrasi.
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

2. Workshop Kewirausahaan

a. Waktu Pelaksanaan : Senin, 30 September 2019

b. Tempat Pelaksanaan: Aula Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Alauddin Makassar
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

c. Realisasi Anggaran : Berisi realisasi dan rekapitulasi anggaran kegiatan

REALISASI ANGGARAN

a. Biaya Administrasi

Tanggal ITEM VOLUME SATUAN HARGA TOTAL

30 September Sewa Rp 300.000 Rp 300.000


2019 Tempat

Total Rp 300.000

Terbilang : Tiga Ratus Ribu Rupiah

b. Biaya Perlengkapan

Tanggal ITEM VOLUME SATUAN HARGA TOTAL

30 September Spanduk + 1 Buah Rp 115.000 Rp 115.000


2019 Desain

Bingkai 2 Buah Rp 32.000 Rp 64.000


Sertifikat

Kertas Linen 2 Lbr Rp 44.000 Rp 88.000

Buku Tamu 2 Buah Rp 18.500 Rp 37.000

Lakban 1 Buah Rp 15.000 Rp 15.000

Pulpen 2 Buah Rp 3.500 Rp 7.000

Map Batik 1 Lbr Rp 5.000 Rp 5.000

Print & Rp 19.000 Rp 19.000


Amplop

Cetak 200 Lbr Rp 2.500 Rp 500.000


Sertifikat

Total Rp 850.000

Terbilang : Delapan Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah

c. Biaya Konsumsi

Tanggal ITEM VOLUME SATUAN HARGA TOTAL

30 September Air Mineral 1 Dos Rp 15.000 Rp 15.000


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Gelas

Aqua Botol 6 Botol Rp 4.000 Rp 24.000

Teh Kotak 6 Buah Rp 4.000 Rp 24.000

Kue Dos 200 Dos Rp 3.500 Rp 700.000


Peserta

Kue Bosara Rp 85.000 Rp 85.000

Milk tea & Rp 14.000 Rp 14.000


bembeng
max

Le Mineral 5 Botol Rp 4.000 Rp 20.000

Total Rp 882.000

Terbilang : Delapan Ratus Delapan Puluh Dua Ribu Rupiah

REKAPITULASI ANGGARAN

a. Biaya Administrasi Rp. 300.000

b. Biaya Perlengkapan Rp.


850.000

c. Biaya Konsumsi Rp. 882.000

d. Biaya Lain-lain Rp. 0

Total Rp 2.032.000

Terbilang : Dua Juta Empat Puluh Sembilan Ribu Rupiah

d. Deskripsi Kegiatan : Kegiatan ini merupakan bentuk pelatihan kewirausahaan yaitu


bagaimana cara menggunakan google ads sebagai wadah untuk beriklan bisnis dan juga
pada kegiatan ini hadir pula pembicara dari smartfreen dengan membawakan materi
persaingan usaha di era teknologi 4.0.kegiatan ini menghadirkan pembicaraan dari gapura
digital dan smartfreen dengan peserta 250 dari mahasiswa uin.

e. Output Kegiatan : Setelah kegiatan Workshop Digital Marketing ini, kami berharap
teman-teman mahasiswa jurusan manajemen dapat memiliki pengetahuan atau
pembelajaran terhadap penggunaaan teknologi untuk keperluan bisnis. Workshop ini
merupakan wadah pemberian pelatihan mengenai strategi iklan dengan menggunakan
Google Ads.
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

f. Hambatan : Yang menjadi kendala dalam melaksanakan kegiatan ini adalah izin dan
support dari jurusan. Namun dengan Teamwork yang baik, semuanya dapat berjalan
dengan lancar dan terkendali.

g. Evaluasi dan Saran : InsyaAllah kegiatan workshop ini akan tetap dilanjutkan oleh
kepengurusan tahun depan dengan tema yang berbeda agar kiranya teman-teman
mahasiswa manajemen tetap mendapatkan wadah pembelajaran dan pelatihan mengenai
pemanfaatan teknologi untuk kegiatan bisnis.

DOKUMENTASI WORKSHOP DIGITAL MARKETING


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

b. Tidak Terealisasi

1. Visit Company

a. Hambatan : Visi Company seharusnya diadakan di bulan September, namun


adanya masalah internal yang sangat mempengaruhi jalannya orrganiasi, maka Badan
Pengurus Harian HMJ-M mengadakan Rapat Dengar Pendapat yang di adakan pada
tanggal 29 september 2019 , hadirnya forum ini sebagai forum evaluasi Badan pengurus
Harian HMJ-M sealama kepengurusan, sehingga lahir kesepakatan masyarakat
Manajemen dengan Badan Pengurus Harian HMJ-M bahwa program kerja ini tidak
dilaksanakan
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

2. ESCE (Economic Social Culture Expedition)

a. Deskripsi Kegiatan : ESCE adalah singkatan dari Economic Social Culture Expedition
yang dimana kegitan ini Sementara Berjalan. kepengurusan tahun ini hanya sampai
kepada tahap mengirim tim untuk melaksanakan pengumpulan data dan survey lokasi di
kec tombolo pao sebagai bahan awal digunkan oleh kepengurusan selanjutnya.

b. Hambatan : ESCE seharusnya menjadi program berkelelanjutan yang dilaksanakan


selama periode kepengerusan, namun adanya masalah internal yang sangat
mempengaruhi jalannya orrganiasi, maka Badan Pengurus Harian HMJ-M mengadakan
Rapat Dengar Pendapat yang di adakan pada tanggal 29 september 2019 , hadirnya
forum ini sebagai forum evaluasi Badan pengurus Harian HMJ-M sealama kepengurusan,
sehingga lahir kesepakatan masyarakat Manajemen dengan Badan Pengurus Harian HMJ-
M bahwa program kerja ini tidak diprioritaskan kepada kepengurusan tahun ini

C. BIDANG ADVOKASI DAN HUMAS


a. Terealisasi

1. SEKOLAH ADVOKASI
a. Waktu Pelaksanaan : Jumat, 28 Juni 2019
b. Tempat Pelaksanaan : Balla Ratea Patallassang
c. Sasaran : Masyarakat FEBI
d. Realisasi Anggaran :

REALISASI ANGGARAN
A. BiayaAdministrasi

Tanggal ITEM VOLUME SATUAN HARGA TOTAL

27/06/2019 Sewa mobil 2 Jam Rp 50.000 Rp 50.000


30/06/2019 Sewa tempat 3 Hari Rp 100.000 Rp 100.000
30/06/2019 Sewa mobil 2 Jam Rp 100.000 Rp 100.000
Total Rp 250.000

B. Biaya Perlengkapan
Tanggal ITEM VOLUME SATUAN HARGA TOTAL
28/06/2019 Tinta Epson L100 2 Buah Rp 80.000 Rp 160.000
Bl.k
28/06/2019 Spanduk sekolah 2X1 Meter Rp 15.000 Rp 30.000
jurnalis
28/06/2019 Bingkai Foto 12 Buah Rp 17.000 Rp 204.000
28/06/2019 Lakbaneka 1 Buah Rp 11.000 Rp 11.000
28/06/2019 Lakban Hitam 1 Buah Rp 12.000 Rp 12.000
28/06/2019 Sertifikat 1 Rim Rp 35.000 Rp 35.000
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

28/06/2019 Paperbag 1 Bungkus Rp 54.000 Rp 54.000


28/06/2019 Gelas Plastik 2 Bungkus Rp 16.000 Rp 32.000
28/06/2019 Kantong sampah 1 Bungkus Rp 14.500 Rp 14.500

28/06/2019 Kertas karton 1 Rim Rp 38.000 Rp 38.000


28/06/2019 Tinta Print 1 Buah Rp 95.000 Rp 95.000
28/06/2019 Rapia 1 Buah Rp 1.000 Rp 1.000
28/06/2019 Bohlamp 2 Buah Rp 50.000 Rp 50.000
28/06/2019 Tabung gas 1 Biji Rp.20.000 Rp.20.000
Total Rp 756.500

C. Biaya Konsumsi
Tanggal ITEM VOLUME SATUAN HARGA TOTAL

27/06/2019 Nasi kuning 100 Bungkus Rp 5.000 Rp 500.000

28/06/2019 Telur 6 Butir Rp 1.500 Rp 9.000

28/06/2019 Surya 12 4 Bungkus Rp 16.000 Rp 64.000

28/06/2019 TehPucuk 1 Botol Rp 2.600 Rp 2.600


Charbe minuman
28/06/2019 1 Botol Rp 500 Rp 500
dingin

28/06/2019 Le mineral 24 Botol Rp 1.542 Rp 37.000

28/06/2019 Nasi kuning 120 Bungkus Rp 5.000 Rp 600.000

28/06/2019 Jalan kote 5 Buah Rp 2.000 Rp 10.000

28/06/2019 S. bolu kukus 5 Buah Rp 1.000 Rp 5.000

28/06/2019 Pawa 5 Buah Rp 1.000 Rp 5.000

28/06/2019 Bawang 1/2 Kg Rp 5.000 Rp 5.000

28/06/2019 The kotak 200ml 24 Kotak Rp 2.625 Rp 63.000


kopi kapal api 380
28/06/2019 2 Bungkus Rp 21.000 Rp 42.000
grm
28/06/2019 Masako 200 grm 1 Bungkus Rp 8.500 Rp 8.500

28/06/2019 Gula pasir 3 Liter Rp 10.000 Rp 30.000

28/06/2019 Surya kecil 4 Bungkus Rp 17.000 Rp 68.000

28/06/2019 Samporna kecil 1 Bungkus Rp 17.000 Rp 17.000

28/06/2019 Surya kecil 2 Bungkus Rp 17.000 Rp 34.000


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

28/06/2019 Surya kecil 2 Bungkus Rp 16.000 Rp 32.000

28/06/2019 Sampoerna 2 Bungkus Rp 17.000 Rp 34.000

28/06/2019 Surya 12 2 Bungkus Rp 17.000 Rp 34.000

28/06/2019 Samporna besar 1 Bungkus Rp 23.000 Rp 23.000

28/06/2019 Air gallon 1 Botol Rp 5.000 Rp 5.000

28/06/2019 Pisang 3 Sisir Rp 10.000 Rp 30.000

28/06/2019 Tomat 1 Kg Rp 10.000 Rp 10.000

28/06/2019 Bawang Merah 1 Bungkus Rp 5.000 Rp 5.000

28/06/2019 Bawang putih 1 Bungkus Rp 5.000 Rp 5.000

28/06/2019 Pisang 3 Sisir Rp 15.000 Rp 45.000

28/06/2019 Jeruk nipis 1 Kg Rp 5.000 Rp 5.000

28/06/2019 Minyak goreng 1 Liter Rp 14.000 Rp 14.000

28/06/2019 Biskuit 2 Bungkus Rp 10.000 Rp 20.000

28/06/2019 Bawang 1 Kg Rp 10.000 Rp 10.000

28/06/2019 Roti 1 Buah Rp 18.000 Rp 18.000

28/06/2019 Biskuit 1 Pcs Rp 8.000 Rp 8.000

28/06/2019 Terigu 1 Kg Rp 11.000 Rp 11.000

28/06/2019 Mie 1 Bungkus Rp 10.000 Rp 10.000

28/06/2019 Biskuit Roma 1 Buah Rp 8.000 Rp 8.000

28/06/2019 Kol 1 Kg Rp 5.000 Rp 16.000

28/06/2019 Daun bawang 1 Ikat Rp 5.000 Rp 5.000

28/06/2019 Lombok 1 Kg Rp 15.000 Rp 15.000

28/06/2019 Wortel 1/2 Kg Rp 8.000 Rp 8.000

28/06/2019 Tomat 1 Kg Rp 10.000 Rp 10.000

28/06/2019 Jeruk nipis 1 Kg Rp 5.000 Rp 5.000

28/06/2019 Bawang putih 1/2 Kg Rp 5.000 Rp 5.000

28/06/2019 Nasi kuning 52 Bungkus Rp 5.000 Rp 260.000


Rokok
29/06/2019 1 Bungkus Rp 17.000 Rp 17.000
Sampoerna

29/06/2019 Rokok surya 1 Kaleng Rp 60.000 Rp 60.000

29/06/2019 Air gallon 1 Botol Rp 4.000 Rp 4.000

29/06/2019 Tali rapia 1 Gulung Rp 1.000 Rp 1.000

29/06/2019 Nasi kuning 50 Bungkus Rp 5.000 Rp 250.000


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

30/06/2019 Nasi kuning 30 Bungkus Rp.5.000 Rp.150.000

30/06/2019 Air club 6 Botol Rp 2.500 Rp 15.000

30/06/2019 Aneka kue 15 Buah Rp 1.000 Rp 15.000

30/06/2019 Ultra milk coklat 2 Buah Rp 5.000 Rp 10.000

30/06/2019 Samporna kecil 1 Bungkus Rp 17.000 Rp 17.000


Biskuit roma
30/06/2019 1 Pcs Rp 8.000 Rp 8.000
kelapa
30/06/2019 Roti 6 Bungkus Rp 1.000 Rp 6.000

30/06/2019 L.A Bold 1 Bungkus Rp 22.000 Rp 22.000

30/06/2019 Nasi kuning 50 Bungkus Rp 5.000 Rp 250.000

Rp
Total
3,242,600

d. Biaya Lain-lain
Tanggal ITEM VOLUME SATUAN HARGA TOTAL
28/06/2019 Listrik 1 Rp 100.000 Rp 100.000
28/06/2019 Bensin 1 Liter Rp 10.000 Rp 10.000
28/06/2019 Bensin 2 Liter Rp 10.000 Rp 20.000
29/06/2019 Bensin 1 Liter Rp 10.000 Rp 10.000
30/06/2019 Bensin 1 Liter Rp 10.000 Rp 10.000
30/06/2019 Bensin 1 Liter Rp 10.000 Rp 10.000
Total Rp 160.000

REKAPITULASI KEUANGAN
a. Biaya Administrasi Rp. 250.000
b. Biaya Perlengkapan Rp. 756.500
c. Biaya Konsumsi Rp.3,242,600
d. Biaya Lain-lain Rp. 160.000 +
Total Rp. 4.409.100

Terbilang :“ Empat juta empat ratus Sembilan seratus ribu rupiah”

e. Deskripsi Kegiatan : Kegiatan ini dilaksanakan Oleh Badan Pengurus Harian


Himpunan Mahasiswa Jurusan Manajemen (BPH HMJ-M) dan
bekerja sama dengan beberapa lembaga kemahasiswaan di
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam agar bisa meningkatkan minat
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

literasi dan kepekaan terhadap masalah-masalah sosial yang terjadi


di sekitar kita.
f. Output Kegiatan : Hasil yang di peroleh dalam kegiatan ini Peserta mendapatkan
ilmu pengetahuan baru, tentang bagaimana cara pengadvokasian
suatu masalah dan menuangkannya dalam sebuah tulisan.
g. Hambatan : Dari awal persiapan sampai berakhirnya kegiatan, kami memiliki
sedikit kendala pada SDM kepanitiaan yang minim. Namun
dengan teamwork yang baik, semuanya dapat berjalan dengan
lancar dan terkendali. Sulit mencari waktu yang tepat untuk
melaksanakan kegiatan karena padatnya jadwal mata kuliah.
h. Evaluasi dan Saran : Kurangnya kesadaran Badan Pengurus Harian Himpunan
Mahasiswa Jurusan Manajemen (BPH HMJ-M) Manajemen untuk
terlibat dalam kegiatan yang dilaksanakan, seharusnya Badan
Pengurus Harian Himpunan Mahasiswa Jurusan Manajemen (BPH
HMJ-M) lebih aktif dalam terlibat di semua kegiatan yang
dilaksanakan.
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

DOKUMENTASI SEKOLAH JURNALISTIK ADVOKASI


HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN 2019
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

2. SEKOLAH KEPENULISAN
a. Waktu Pelaksanaan : Rabu, 23 Oktober 2019
b. Tempat Pelaksanaan : Auditorium UIN Alauddin
Lapangan Depan Rektorat UINAM
Sekret Egaliter
c. Sasaran : Masyarakat Manajemen Angkatan 17-19
d. Realisasi Anggaran :

REALISASI ANGGARAN
Biaya Administrasi

Tanggal ITEM VOLUME SATUAN HARGA TOTAL

Senin, 28
Oktober Print Piagam 1 Lembar Rp2,000 Rp 2,000
2019
Rabu, 30
November Print Piagam 3 Lembar Rp 7,000 Rp 7,000
2019
Senin, 04
November Print Piagam 1 Lembar Rp 2,000 Rp 2,000
2019
Selasa, 05
November Print Piagam 1 Lembar Rp 3,000 Rp 3,000
2019
Selasa, 12 Print Piagam 1 Lembar Rp 3,000 Rp 3,000
November Print 4 lembar Rp 250 Rp 1,000
2019 Sticky Notes 1 Slot Rp 6,000 Rp6,000
Rabu, 13
November Proposal 1 Rangkap Rp 8,500 Rp 8,500
2019
Total Rp 32,500

Biaya Perlengkapan

Tanggal ITEM VOLUME SATUAN HARGA TOTAL

Rabu, 23
Oktober Paper bag 1 Buah Rp 3,500 Rp 3,500
2019
Senin, 28 Bingkai Foto 1 Buah Rp 20,000 Rp 20,000
Oktober
Paper bag 1 Buah Rp 5,000 Rp 5,000
2019
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Rabu, 30 Bingkai Foto 1 Buah Rp 20,000 Rp 20,000


November
Paper bag 1 Buah Rp 5,000 Rp 5,000
2019
Senin, 04 Bingkai Foto 1 Buah Rp 25,000 Rp 25,000
November
Paper bag 1 Buah Rp 7,500 Rp 7,500
2019
Selasa, 05 Bingkai Foto 1 Buah Rp 25,000 Rp 25,000
November
Paper bag 1 Buah Rp 5,000 Rp 5,000
2019
Selasa, 12 Bingkai Foto 1 Buah Rp 20,000 Rp 20,000
November
Paper bag 1 Buah Rp 6,000 Rp 6,000
2019
Total Rp 142,000

Biaya Konsumsi
Tanggal Item Volume Satuan Harga Total
Rabu, 23 Air Mineral 1 Botol Rp 3,000 Rp 3,000
Oktober
Kue 5 Buah Rp 5,000 Rp 5,000
2019
Senin, 28 Air Mineral 1 Botol Rp 3,000 Rp 3,000
Oktober
Kue 5 Buah Rp 5,000 Rp 5,000
2019
Rabu, 30 Air Mineral 1 Botol Rp 3,500 Rp 3,500
November Kue 5 Buah Rp 5,000 Rp 5,000
2019 Rokok 1 Bungkus Rp 17,000 Rp 17,000
Senin, 04 Air Mineral 1 Botol Rp 3,000 Rp 3,000
November Kue 5 Buah Rp 5,000 Rp 5,000
2019 Rokok 1 Bungkus Rp 16,000 Rp 16,000
Selasa, 05 Air Mineral 1 Botol Rp 3,000 Rp 3,000
November Kue 5 Buah Rp5,000 Rp5,000
2019 Rokok 1 Bungkus Rp 17,000 Rp 17,000
Selasa, 12 Air Mineral 1 Botol Rp 5,000 Rp 5,000
November
2019 Kue 5 Buah Rp 5,000 Rp 5,000

TOTAL Rp 100,500
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

REKAPITULASI KEUANGAN
Biaya Administrasi Rp. 32,500
Biaya Perlengkapan Rp. 142,000
Biaya Konsumsi Rp. 100,500 +
Total Rp. 275,000

Terbilang :“Dua Ratus Tujuh Puluh lima Ribu Rupiah”

e. Deskripsi Kegiatan : Kegiatan ini dilaksanakan Oleh Badan Pengurus Harian


Himpunan Mahasiswa Jurusan Manajemen (BPH HMJ-M) dalam
rangka untuk mengembangkan minat menulis dari mahasiswa ,
baik yang sudah memiliki ilmu pengetahuan ,maupun yang hendak
memulai minat di dunia kepenulisan. Program ini lahir sebagai
salah satu follow up dari program kerja sebelumnya, yaitu Sekolah
Jurnalisme Advokasi.
f. Output Kegiatan : Hasil yang di peroleh dalam kegiatan ini Peserta mendapatkan
ilmu pengetahuan baru, mengenai tata cara kepenulisan yang benar
dan baik, peserta juga mampu mengembangkan potensi menulis
yang ada dalam dirinya.
g. Hambatan : Hambatan yang kami dapatkan kurangnya minat mahasiswa
dalam mengikuti kegiatan yang diadakan Badan Pengurus Harian
(BPH) Manajemen, padatnya jam perkuliahan peserta yang
menyebabkan kurang fokusnya peserta mengikuti sekolah ini.
h. Evaluasi dan Saran : Kurangnya kesadaran Badan Pengurus Harian (BPH) Manajemen
untuk terlibat dalam kegiatan yang dilaksanakan, seharusnya
Badan Pengurus Harian (BPH) Manajemen lebih aaktif dalam
terlibat disemua kegiatan yang dilaksanakan Badan Pengurus
Harian (BPH) Manajemen
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

DOKUMENTASI

Kelas I Teknik Kepenulisan Dasar Kelas II Straight News

Kelas III Puisi Kelas IV Opini

Kelas V Feature Kelas VI Riset Investigasi


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Daftar Hadir

Kelas I Teknik Kepenulisan Dasar

Kelas II Straight News


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Kelas III Puisi Kelas IV Opini

Kelas V Feature

Kelas VI Riset Investigasi


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

3. PENGAWALAN KASUS

1. PT LONSUM

Keterlibatan Bidang advokasi dalam permasalahan yang di alami oleh masyarakat


adat kajang mengenai perampasan lahan yang dilakukan oleh PT lonsum yang berada
dibulukumba. Hal ini menyebabkan ada beberapa lahan yang dirampas dengan dalih lahan
itu tidak memiliki sertifikat, namun ada kecacatan didalam proses ini dimana Hak Guna
Usaha (HGU) Dari pt Lonsum itu sendiri sudah tidak berlaku. Hal ini yang menyebabkan
masyarakat adat kajang mempertahankan lahannya, namun berbagai macam cara dilakukan
oleh pihak PT lonsum untuk merampas lahan masyarakat adat kajang itu sendiri.
Contohnya melibatkan aparatur negaara dalam hal ini Polisi dan Tni guna membongkar
paksa tenda-tenda dan rumah-rumah yang telah didirikan warga terkait pendudukan atas
tanah mereka. Sehingga Masyarakat adat kajang meminta bantuan solidaritas kepada
Lembaga Bantuan Hukum Makassar (LBH) sehingga kasus ini diketahui oleh badan
pengurus harian. Pengawalan kasus ini telah sampai pada aksi yang dilaksanakan di depan
gedung Gubernur Sulawesi Selatan guna menuntut dan Mendesak 7 Tuntutan yaitu:

1.Mendesak kepada presiden RI untuk segera menyelesaikan Konflik dan


ketimpangan agrariia di kabupaten bulukumba

2.Komnas HAM RI untuk segera melakukan penyelidikan dan mengeluarkan surat


rekomendasi terkait dugaan Pelanggaran HAM yang dilakukan secara bersama-sama
oleh PT Lonsum,Pemda Bulukumba, dan Kapolres Bulukumba

3.Kapolda SulSel untuk menindak tegas PT Lonsum dan pekerja PT Lonsum yang
tergabung dalam pengurus PUK-SPSI Palangisang karena telah melakukan
intimidasi,kekerasan serta pengrusakan
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

4.kapolri melalui Kapolda SulSel agar mencopot Kapolres Bulukumba Dari


Jabatannya

5. Kementrian Agraria Dan Tata Ruang RI Untuk Membatalkan Hak Guna Usaha
(HGU) PT Lonsum

6. Polda SulSel Untuk Segera Melakukan Penyelidikan Terkait Dugaan Tindak


Pidana Perkebunan dan Kejahatan Lingkungan Hidup Yang Dilakukan PT Lonsum

7. Dinas LIngkungan Hidup Dan Kehutanan SulSel untuk Melakukan Penyelidikan


Terkait Dugaan Kejahatan Lingkungan Hidup Yang Dilakukan PT Lonsum

Badan Pengurus Harian tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Solidaritas Usir PT


Lonsum (SOUL) Yang Dibentuk dalam Lingkup Kampus uin Yang melibatkan
beberapa lembaga Kampus.

2. UKT/BKT

Badan Pengurus Harian Mengadokasikan bersama beberapa lembaga di Fakultas


Ekonomi Dan Bisnis Islam untuk mengawal Surat Keputusan Yang dikeluarkan Oleh
Rektor UIN Alauddin Makassar Mengenai Rekategorisasi UKT/BKT untuk semua
mahasiswa UIN, Sehingga Badan Pengurus Harian Mengawal SK ini Dengan
Mengsosialisasikan Kepada Angkatan 16,17,18 Untuk Mengajukan Surat permohonan
Rekategorisasi , sehingga terkumpul 19 Berkas yang ingin melakukan rekategori, yaitu 1
orang dari angkatan 2016, 3 orang dari angkatan 2017, dan 15 orang dari angkatan 2018.
Ada banyak Kendala Yang Dihadapi Badan Pengurus Harian Mulai dari Seleksi Jurusan
Yang kurang Efektif Dalam Meloloskan Mereka yang mengajukan Rekategorisasi Badan
Pengurus Harian Berusaha Meloby Jurusan Namun Jawaban Yang Didapatkan Bersifat
Normatif . Tidak ada Jawaban Yang pasti Yang Didapatkan Oleh badan Pengurus harian.
Sehingga hanya ada 4 orang yang berhasil di rekategori UKT/BKT-nya yaitu 1 Orang dari
angkatan 2017 dan 3 orang dari angkatan 2018.

3. KAKAKTUA

Badan Pengurus Harian Terlibat dalam kasus Penggusuran Warga Kakatua Dikarenakan
ada Komunikasi yang masuk Ke Badan Pengurus Harian Mengenai kasus yang di alami
warga kakatua dari Dewan Mahasiswa, Sehingga Badan Pengurus Harian Terlibat mengawal
Kasus Yang Dialami Oleh warga Kakatua, Kasus Ini Bermula dari adanya Pengakuan Dari
DG.Sanga yang mengakui Bahwa salnya Tanah Yang di Tempati Oleh warga Adalah Tanah
yang sudah Dibeli Dari ABD.DG Gafar yang Telah kalah dalam Pengadilan Tinggi. Namun
Pengadilan Mengeluarkan Surat Eksekusi Yang cacat Prosedur Karena Tidak Berlandaskan
Kepada Surat Putusan Dari Pengadilan. Namun Masalah Ini Masih Berlangsung Hingga
Sekarang
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

4. SK SKORSING

Badan Pengurus Harian Terlibat dalam kasus SK Skorsing yang dimana sebagai
akibat terjadinya bentrok antara Fakultas Dakwah dan Komunikasi dengan Fakultas
Syariah dan Hukum UIN Alauddin Makassar. Adapun mahasiswa yang di kenakan sanksi
skorsing sebanyak 19 orang. Hanya saja pengawalan kami sampai di aksi depan rektorat.

5. HMMI

Badan Pengurus Harian Terlibat Dalam Kasus Ini dengan Pamflet yang dikirm Oleh
Kordinator HMMI Wilayah VI Untuk Menindak Lanjuti Kasus SK Skorsing yang
Dikeluarkan Oleh Rektor UNANDA Palopo Yang Dijatuhkan Kepada 3 orang mahasiswa
Manajemen. Sehingga Kordinator Wilayah VI Mengadakan Konsolidasi Yang Bertempat
di Kampus YPUP Guna Mengawal Mahasiswa Manajemen Yang di Kenakan SK Skorsing
tersebut.

6. HARI PENDIDIKAN

Badan Pengurus Harian Terlibat dalam aksi untuk memperingati Hari Pendidikan
Nasional (HARDIKNAS) dan tergabung dalam Aliansi Mahasiswa UIN Alauddin. Dalam
Aliansi ini kita mengajukan tiga tuntutan yakni cabut SK Skorsing yang cacat procedural,
turunkan nominal UKT semester 8 keatas, dan tolak DO dini.

7. HARI TANI NASIONAL

Badan Pengurus Harian Terlibat dalam aksi untuk memperingati Hari Tani dan tergabung
dalam Aliansi Masyarakat Sipil yang berisikan lembaga-lembaga seperti, WALHI, KPA,
LBH-Makassar dan beberapa lembaga kampus yang ada di Makassar. Kemudian, terkait
terlibatnya Badan Pengurus Harian itu karena adanya undangan yang diterima. Adapun isu
yang diangkat itu RUU Pertanahan, yang dimana RUU tersebut itu kemudian bertentangan
dengan UUPA 1960; Hak Pengelolaan (HPL) dan penyimpangan “Hak menguasai dari
Negara (HMN)”; masalah Hak Guna Usaha (HGU); Kontradiksi dengan agenda dan spirit
performa agrarian (RA); kekosongan penyelesaian konflik agrarian; permasalahan
sektoralisme pertanahan dan pendaftaran tanah; pengingkaran Hak Wilayat Masyarakat Adat;
bahaya pengadaan tanah dan Bank tanah. Adapun RUU ini lahir ditengah-tengah krisis agraria
yakni ketimpangan structural agrarian yang tajam, maraknya konflik agraria structural,
keruskan ekologis yang meluas, laju cepat alih fungsi tanah pertanian ke non-pertanian, dan
kemiskinan akibat struktur agraria yang menindas.

8. PELARANGAN AKTIVITAS MALAM

Badan Pengurus Harian terlibat dalam mengawal isu pelarangan aktivitas malam yg
dikeluarkan oleh surat edaran Rektor UIN ALAUDDIN Makassar No. B/262
/Un.06.1/PP.00.09/10/2019 di area kampus II UIN ALAUDDIN Makassar. Maka kemudian
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

hal tersebut menimbulkan reaksi dari mahasiswa UIN ALAUDDIN itu sendiri. Keputusan
tersebut dinilai mengekang ruang gerak mahasiswa dalam mengasah kreativitas dan nalar
kritis mahasiswa. Selain itu, dari keputusan tersebut juga tidak hanya menyasar kepada
terhambatnya kinerja-kinerja organisasi kemahasiswaan tetapi juga kepada mahasiswa yang
tinggal di Asrama kampus dimana mereka seolah terpenjara didalam kampus. Kemudian
daripada itu, mereka juga tidak lagi mampu kembali ke Asrama untuk beristirahat apabila
seumpama mereka dari berkegiatan diluar kampus pada malam hari. Selain itu, penjual-
penjual yang berjualan dikantin-kantin kampus itu harus tutup lebih awal sehingga
berpengaruh pada penghasilan mereka.

Maka dari itu guna merespon keputusan tersebut, Aliansi Mahasiswa Melawan Takdir
yang berisikan beberapa lembaga kemahasiswaan yang ada di UIN ALAUDDIN Makassar
termasuk didalamnya Badan Pengurus Harian HMJ-M itu kemudian melakukan aksi
kampanye ke setiap fakultas hingga sampai ke rektorat UIN ALAUDDIN Makassar. Hal
tersebut dilakukan guna mengsosialisasikan dan menyebarkan propaganda sebagai bentuk
penyadaraan kepada Mahasiswa UIN ALAUDDIN Makassar terkait dampak-dampak yang
ditimbulkan dari terbitnya keputusan rektor tersebut. Kemudian, berlanjut pada aksi tuntutan
yang dilakukan pada senin tanggal 18 november 2019. Namun, puluhan mahasiswa yang
mencoba menduduki gedung rektorat itu kemudian dicekal dan berusaha dihentikan oleh
pihak keamanan kampus UINAM, sehingga terjalin gesekan yang cukup keras dengan massa
aksi pada saat itu. Aksi tersebut berujung dialog, antara mahasiswa dengan wakil rektor III
namun tidak hasilnya nihil atau tidak ada hasil kesepakatan yang kemudian lahir pada saat itu.
Tidak berhenti sampai disitu agenda yang selanjutnya yang dilaksanakan oleh aliansi untuk
tetap mengawal isu ini yaitu dengan melakukan konferensi pers, panggung ekspresi, dan
nonton bareng di depan kampus II UIN ALAUDDIN Makassar. Hingga saat ini Aliansi masih
terus mengawal isu ini melalui propaganda-proganda lewat media atau pun melakukan lapak
buku dan diskusi-diskusi.

9. KEBIJAKAN FEBI

Badan Pengurus Harian Terlibat Dalam Kebijakan Ini Bersama Organisasi


Kemahasiswaan FEBI Terkait Permasalahan-Permasalahan Yang ada Di FEBI itu sendiri,
Beranjak Dari Pertemuan Yang dilaksanakan Disekretariat HMJ-M Yang di Hadiri Organisasi
Kemahasiswaan FEBI Dan Melahirkan 10 Tuntutan Yang berasal dari Keresahan-Keresahan
Setiap Organisasi Kemahasiswaan Yakni :

1.Mendesak Pimpinan Fakultas Memberikan Solusi Terkait Pembatasan Akses Diruang


perkuliahan

2.Menolak Pembatasan Pengambilan SKS Bagi Mahasiswa Dengan IP Semester Di bawah


3,00
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

3. Menolak Segala Bentuk Pungutn Liar Dilingkup FEBI

4. Mencabut Status Wajib Praktikum Bank Mini Di Tiga Jurusan

5.Sahkan Hasil Musyawarah Mahasiswa Fakultas (MMF) Tahun 2018

6.libatkan Lembaga Kemahasiswaan Dalam Setiap Pengambilan Keputusan

7. Mewujudkan Transparansi Informasi Beasiswa Dan Penggunaan Anggaran Di FEBI

8. Tolak Pengumpulan KRS Dan KHS Dalam Bentuk Fisik

9. Tingkatkan Profesionalitas Tenaga Pengajar

10.tingkatkan fasilitas lembaga kemahasiswaan

Namun adanya beberapa hambatan yang mengakibatkan tuntutan ini tidak terakomodir
dengan baik sehingga masalah ini menghilang dengan sendirinya dikarenakan organisasi
kemahasiswaan terfokus di kerja-kerja pbak dan program kerja yang dilaksanakan. Namun
setelah adanya himbauan dari senat mahasiswa dan dewan mahasiswa untuk kembali
membahas terkait dengan 10 tuntutan ini. Namun pada saat pertemuan telah berlangsung ada
beberapa permasalahan yang ditambahkan kedalam 10 tuntutan tersebut yakni:

1.Tingkatkan fasilitas ruang perkuliahan diruang gedung terpadu b

2. Tingkatkan keamanan fakultas

Sehingga ada 12 Tuntutan Yang Disepakati Oleh Organiasi Kemahasiswaan FEBI, Tuntutan
Ini Di Tindak Lanjuti Oleh Organisasi Kemahasiswaan Dengan Menyampaikan 12 Tuntutan
ini dalam bentuk aksi yang dilakukan di lantai 1 fakultas ekonomi dan bisnis islam. Kemudian
aksi ini direspon oleh dekan fakultas ekonomi yang akan melaksanakan audiensi terbuka
dengan mahasiswa , namun audiensi yang akan dilaksanakan oleh dekan fakultas ekonomi
dan bisnis islam ini adalah audiensi tertutup maka dewan mahasiswa mendesak dekan fakultas
untuk melakukan audiensi secara terbuka di aula FEBI, adapun hasil yang didapatkan didalam
audiensi hanyalah jawaban-jawaban yang normative dan absurd.
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

D. BIDANG KOMUNIKASI DAN INFORMASI


a. Terealisasi

1. MANAJEMEN INFO

a. Waktu Pelaksanaan:
1. Stuktur Organisasi:Selasa, 16 Juli 2019
2. Papan Informasi Manajemen: Sabtu, 27 Juli 2019
3. Pengaktifan Blog Manajemen: Senin, 21 Januari 2019

b. Tempat Pelaksanaan:
1) Sekretariat Himpunan mahasisw jurusan manajemen (HMJ-M)
2) Sekretariat Himpunan Mahasiswa Jurusan Manajemen (HMJ-
M)
3) –

c. Realisasi Anggaran:

REALISASI ANGGARAN
a. Biaya Perlengkapan

Tanggal ITEM VOLUME SATUAN HARGA TOTAL


16 Juli 2019 Gabus Besar 1 lbr Rp. 10.000 Rp. 10.000
Spidol Hitam 1 buah Rp. 2.000 Rp. 2.000
Kecil

27 Juli 2019 Gabus 2 Lbr Rp. 7.500 Rp. 15.000


Panjang
Paku Payung 2 Ktk Rp. 3.500 Rp. 7.000
Total Rp. 34.000

Terbilang : tiga puluh empat ribu rupiah

d. Deskripsi Kegiatan:
a. Struktur organisasi: Menampilkan struktural Badan
Pengurus Harian (BPH) Himpunan Mahasiswa Jurusan
Manajemen (HMJ-M) Periode 2019.
b. Papan informasi manajemen: Berupa papan dari styrofoam
untuk menempelkan informasi seperti jadwal rapat,
pengingat, daftar undangan, flyer, dll.
c. Pengaktifan Blog Manajemen: Website blog Badan
Pengurus Harian(BPH) Himpunan Mahasiswa Manajemen
(HMJ Manajemen) Periode 2019. Serta Penyebarluasan
informasi terkait HMJ Manajemen di media sosial secara
daring (Instagram, Facebook, WhatsApp, Twitter, Email).

e. Output Kegiatan :
a. Struktur organisasi: Masyarakat dapat mengetahui struktur
organisasi Badan Pengurus Harian (BPH) Himpunan
Mahasiswa Jurusan Manajemen (HMJ-M) Periode 2019.
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

b. Papan informasi manajemen: Untuk menyampaikan


informasi atau catatan penting terkait lembaga. Sebagai
media untuk menyalurkan informasi/karya tulis.
c. Pengaktifan blog manajemen: Menyalurkan informasi,
berita, ataupun karya tulis. Dan Pembaca dapat mengetahui
informasi terkait HMJ Manajemen seperti informasi
akademik, informasi lomba, informasi beasiswa, dll.
Menyalurkan dokumentasi program kerja, hari peringatan ke
khalayak secara daring hingga lebih mudah di akses

f. Hambatan :
1) Struktur organisasi: Terhambat karena konsep awal struktur
menggunakan hasil foto studio.
2) Papan informasi manajemen: Sempat terhambat karena
tidak adanya tempat yang tepat dan strategis untuk lebih
mudah di jangkau.
3) Pengaktifan blog manajemen: Terkendala dalam pencarian
admin blog terdahulu yang mengetahui tentang informasi
blog Manajemen. Dan kurangnya keterampilan menulis dari
anggota bidang Komunikasi dan Informasi HMJ Manajemen.
Serta Di beberapa waktu admin lamban memposting kegiatan
yang telah selesai. Kurangnya keterampilan dalam
mendesain.

g. Evaluasi dan Saran :

a. Struktur organisasi: Sebaiknya struktur organisasi


selanjutnya memiliki bahan yang lebih baik lagi dan aman,
serta dibuat ketika struktur badan pengurus telah di bentuk.
b. Papan informasi manajemen: Dapat dijadikan media
pengingat agenda, informasi kegiatan, dan sebagainya.
c. Pengaktifan blog manajemen: Sebaiknya penulis lebih
sering lagi untuk memuat berita terkait progress kerja HMJ
Manajemen, melakukan follow up terhadap isu yang digiring
oleh bidang Advokasi dan Humas, ataupun menyebarluaskan
karya tulis mahasiswa agar lebih termotivasi untuk berkarya
dengan publikasi karya mereka.
Seluruh anggota bidang Kominfo ini di harap mampu
menguasai teknik dasar menulis dan ke depan di harap ada
editor khusus yang lebih menguasai lebih dalam terkait
penulisan yang bena. Seluruh anggota bidang Kominfo harus
memiliki keterampilan dalam desain grafis dan kepenulisan
serta senantiasa belajar lebih dalam terkait peran mereka.

h. Dokumentasi:

i. Struktur organisasi
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

ii. Papan informasi manajemen

iii. Pengaktifan blog manajemen


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

E. BIDANG MINAT DAN BAKAT


a. Tidak Terealisasi

1. PLOTARISME
a. Kronologi Kegiatan
Kegiatan Ploretarisme merupakan program kerja dari bidang Minat dan Bakat yang
tidak terlaksana.
b. Kendala dan Hambatan
Ploretarisme seharusnya dilaksanakan pada bulan November yang mana memiliki
rangkain kegiatan seputar olahraga, seni dan sastra yang seharusnya rangkaian dari
Milad Manajemen, namun pada Rapat Dengan Pendapat yang ke-2 yang dilaksanakan
29/9/2019 dimana hadirnya forum ini sebagai forum evaluasi BPH HMJ-M selama
kepengurusan, hingga dalam forum RDP ini lahir kesepakatan bersama masyarakat
Manajemen bahwa program kerja ini tidak dilaksanakan/dihapuskan
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

b. Terealisasi

2. MILAD Manajemen

a. Waktu Pelaksanaan : Jum’at, 22 november 2019

b. Tempat Pelaksanaan : Jl. Urip Sumaharjo

c. Realisasi Anggaran :

REALISASI ANGGARAN

1. Biaya Perlengkapan

ITEM HARGA

Transport Rp. 300.000

Trash Bag Rp. 36.000

Kertas minyak Rp. 87.500

Lem fox Rp. 17.000

Lampu pijar Rp. 95.000

Fitting Lampu Rp. 96.000

Sumbu Kompor Rp. 10.000

Steker Rp. 12.000

Tali Rp. 100.000

Kabel Rp.140.000

Lakban Rp. 42.000

Kuas Cat Rp. 20.000

Cat Tembok Rp. 49.000

Paku tripleks Rp. 15.000

Lilin Putih Rp. 12.000

Kawat Rp. 20.000

Lem Kertas Rp. 4.500

Tenda Rp. 325.000

Matras Rp 130.000

Lcd Rp. 250.000

Spanduk Rp. 40.000

Sound sistem Rp. 850.000


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Back drop Rp. 218.750

Tennir Rp. 8.000

Tabung gas Rp. 36.000

Tempurung Rp. 45.000

Paku tindis Rp. 3.500

Bensin Rp. 90.000

Total Rp. 2.998.250

2. Biaya Konsumsi

ITEM HARGA

Gorengan Rp. 50.000

Air Gelas Dos Rp. 57.000

Nasi Kuning Rp. 100.000

Surya Rp. 24.000

Gula pasir Rp. 48.000

Kopi hitam Rp. 38.000

Konsumsi indoor Rp.750.000

Air Galon Rp. 50.000

Ayam Rp. 260.000

Rempah Rp. 50.000

Masako Rp. 10.000

Telur Rp. 15.000

Kecap Rp. 10.000

Minyak Goreng Rp. 24.000

Biskuit roma Rp. 18.000

Le mineral Rp. 12.000

Bon cabe Rp. 40.500

Mentega filma Rp. 10.200

Gelas plastik Rp. 20.000

Sari murni Rp. 16.500

Sunlight Rp. 5.000


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Jagung Rp. 300.000

Total Rp. 1.923.200

3. Biaya Administrasi

ITEM HARGA

Print warna Rp. 7.900

Jilid Rp. 6.000

Foto copy Rp. 13.000

Print amplop Rp. 20.000

Print biasa Rp. 18.500

Total Rp. 65.400

4. Acara

ITEM HARGA

Baju adat Rp. 625.000

Total Rp. 625.000

REKAPITULASI ANGGARAN

1. Biaya Perlengkapan Rp. 2.998.250


2. Biaya Konsumsi Rp. 1.923.200
3. Biaya administrasi Rp. 65.400
4. Acara Rp. 625.000
TOTAL Rp. 5.611.850

Terhitung : lima juta enam ratus sebelas ribu delapan ratus lima puluh rupiah

d. Deskripsi Kegiatan : MILAD Manajemen merupakan agenda tahunan yang


dilaksanakan HMJ Manajemen untuk memperingati hari lahir
Jurusan Manajemen, dimana tahun ini HMJ Manajemen kembali
mengadakan MILAD yang ke-13 tahun, yang mana tahun ini
MILAD di adakan dengan konsep yang berbeda dari tahun-tahun
sebelumnya yaitu dengan konsep outdor yang dilaksanakan di Jl
Urip Sumaharjo.

e. Output Kegiatan : Setelah kegiatan MILAD Manajemen ini kami berharap


silaturahim antara masyarakat manajemen dan IKA Manajemen
tetap terjaga dengan baik.
f. Hambatan : Hambatan yang dihadapi pada agenda MILAD ini yaitu SDM
pelaksana kegiatan yang minim, hal ini disebabkan karena adanya
pelarangan mobilisasi massa pada mahasiswa baru yaitu ORION
2019 yang merupakan panitia dalam kegiatan ini, selain itu
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

hambatan yang dihadapi yaitu mengenai pendanaan yang minim


hal ini di karenakan jurusan tidak ingin memberikan supply dana
untuk kegiatan MILAD jurusan tahun ini.
g. Evaluasi dan Saran : Kurangnya komunikasi dengan jurusan yang menghambat
pecairan dana yang diajukan oleh himpunan, dan diharapkan
kepengurusan HMJ Manajemen kedepanya bisa lebih baik dari
kepengurusan kali ini.
Dokumentasi :
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

BAB III
PENUTUP
1.1 Kesimpulan
Dari berbagai program kerja yang dirumuskan untuk setengah tahun kepengurusan
himpunan mahasiswa jurusan manajemen periode. Setengah tahun dari kepengurusan
himpunan mahasiswa jurusan manajemen periode 2019 dari 17 rekomendasi rogram kerja
rekomendasi A dan B setidaknya telah ada 8 kegiatan yang terlaksana teridiri dari dari
rekomendasi komisi A meliputi; kajian umum, kajian khusus, Sekolah Advokasi,RDP,
Manajemen Info, Seminar konsentrasi,Futsal Rutin. Sedang dari rekomendasi komisi B
meliputi,penggunaan PDH HMJ-M senin kamis, latihan kepemimpinan
mahasiswa,Inaugurasi, dan pengumpulan data base mahasiswa manajemen. Namun dari
berbagai program kerja yang kami laksanakan tentunya tidak terlepas dari bantuan
berbagai pihak baik itu teman-teman pengurus, kakanda senior serta adik-adik dan juga
pihak birokrasi. Demikian Laporan Pertanggungjawaban setengah kepengurusan ini kami
buat, semoga Laporan Pertanggungjawaban ini dapat dipertanggungjawabkan dan
memberikan banyak gambaran mengenai kegiatan yang telah selesai oleh Himpunan
Mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Alauddin
Makassar Periode 2019 selama setengah kepengurusan. Semoga Allah SWT memberikan
petunjuk dan bimbingannya serta meridhai kita semua. Atas perhatian dan dukungannya,
kami ucapkan banyak terimakasih.

1.2 Saran
Untuk kedepannya agar kiranya badan pengurus lebih menyiapkan LPJ masing masing
karna ditakutkan banyaknya keliru ataupun keteledoran yang terulang kembali. Dan Pada
periode selanjutnya agar kiranya lebih memahami dan mengikuti sesuai SOP
Administrasi yang berlaku di HMJ Manajemen ini karena dalam pengadministrasian
setiap organisasi berbeda-beda dan mempunyai aturan tersendiri.

LAMPIRAN-LAMPIRAN

 Lampran Surat Masuk dan Surat Keluar (Lam. 1)


 Daftar Inventaris (Lam. 2)
 Kwitansi, Nota dan Lampiran Pengesahan laporan Proposal (Lam. 3)
 Dokumentasi kegiatan (Lam. 4)
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

 Lampiran Surat Masuk Surat Keluar


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

 Daftar Inventaris
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

 Lampiran Kwitansi dan Nota


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

 Dokumentasi Kegiatan

FOTO PENGURUS

RAPAT PENGURUS
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

RAKER
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

RAPAT DENGAR PENDAPAT


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

LDKM
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com
BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

BUKA BERSAMA MASYARAKAT MANAJEMEN


BADAN PENGURUS HARIAN
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN ALAUDDIN MAKASSAR
PERIODE 2019 M / 1441H
Sekretariat : Jln.H.M Yasin Limpo No.36 Samata-Gowa.
Gedung FEBI Lt 3 Telp.082347339294/082325024930 email:manajemenuinmakassar@yahoo.com

Anda mungkin juga menyukai