Anda di halaman 1dari 5

LEMBAR OBSERVASI

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED


LEARNING PADA MAPEL PERSAMAAN AKUNTANSI

(Pengamatan pada Kelas)

Hari/ tanggal :
Kelas/Semester : XII
Pokok Bahasan : Persamaan Akuntansi
Nama pengamat :

Lembar ini diisi oleh pengamat pada saat proses pembelajaran. Lembar observasi ini memuat
aspek-aspek pengukuran dari penerapan model Problem Based Learning (PBL).
Berilah tanda check list (√) pada angka-angka yang sesuai dengan pengamatan Anda pada
kolom indikator yang tersedia:
Skor 5 : Baik Sekali
Skor 4 : Baik
Skor 3 : Cukup
Skor 2 : Kurang
Skor 1 : Kurang Sekali

No Tahap Aspek Kegiatan Guru


Pembelajaran 1 2 3 4 5

Menyebutkan dan menjelaskan tujuan


1 pembelajaran
Memberitahukan aktivitas-aktivitas
2 Orientasi Masalah yang dilakukan
Memotivasi peserta didik untuk terlibat
3 secara aktif dalam pembelajaran

4 Menggali kemampuan awal peserta


didik
Membagi peserta didik dalam kelompok
5 heterogen
Mengorganisasikan Melakukan cek per kelompok untuk
6 peserta didk membantu organisasi tugas peserta didik
Mengatur penggunaan waktu untuk
7 diskusi kelas dengan tepat
Membimbing peserta didik
8 menggunakan buku sumber
Membimbing dan memotivasi peserta
9 didik untuk mengumpulkan informasi
Mengarahkan perhatian peserta didik
10 pada materi yang dihadapi paada
masing-masing kelompok yang sesuai
Melakukan cek pada tiap kelompok
11 untuk memantau kegiatan peserta didik
Pembimbingan
dalam kelompok
dan Investigasi
Mengusahakan agar setiap peserta didik
12 dalam kelompok terlibat aktif dalam
investigasi
Merangsang interaksi antar peserta didik
13 dengan pertanyaan
Selama tahap pembimbingan, guru tidak
14 langsung memberi jawaban setiap
permasalahan kepada peserta didik

Meminta peserta didik untuk


15 menyiapkan hasil diskusi yang akan
dipresentasikan
Memotivasi dan menganjurkan kepada
16 peserta didik untuk terlibat aktif dalam
pembelajaran
Merangsang interaksi antar peserta didik
17 Penyajian hasil pada saat diskusi kelas berlangsung
karya
Memberikan umpan balik terhadap
18 kesalahan peserta didik pada saat diskusi
Mengajukan pertanyaan yang relevan
untuk membantu peserta didik dalam
19 menemukan jawaban dari permasalahan
yang didiskusikan

Merespon terhadap aktivitas yang


20 dilakukan oleh peserta didik
No Tahap
Aspek Kegiatan Guru 1 2 3 4 5
Pembelajaran

Memberikan klarifikasi terhadap


21 Analisis dan Evaluasi permasalahan yang telah didiskusikan
proses mengatasi
masalah Secara klasikal meminta peserta didik
22 untuk memberikan kesimpulan terhadap
kegiatan pembelajaran yang dilakukan

Keterangan :
Kriteria persentase capaian indikator
skor 90%-100% : Baik sekali
skor 80%-89% : Baik
skor 70%-79% : Cukup
skor < 70% : Kurang
Indikator 1 : Pemberian masalah (item soal nomor 1-4)
Persentase capaian = skor yang dicapai x 100%
Total skor

Indikator 2: Mengorganisasikan peserta didik (item soal nomor 5,6,7)


Persentase capaian = skor yang dicapai x100%
Total skor

Indikator 3 : Pembimbingan dan Investigasi (item soal nomor 8-14)


Persentase capaian = skor yang x100%
dicapai
Total skor
Indikator 4 : Penyajian hasil karya dan diskusi (item soal nomor 15- 20)
Persentase capaian = skor yang
x100%
dicapai
Total skor
Indikator 5: Analisis dan evaluasi proses mengatasi masalah(item soal
nomor 21-22)

Persentase capaian = skor yang dicapai x100%


Total skor

Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning


Persentase capaian rata-rata = total persentase capaian
5 indikator

Anda mungkin juga menyukai