Anda di halaman 1dari 20

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

SatuanPendidikan : MTs Kab. Malang


Mata Pelajaran : IPS
Tema : AktivitasManusiaDalamMemenuhiKebutuhan
Sub Tema : KegiatanEkonomi
Kelas/Semester : VII/Genap
TahunPelajaran : 2018/2019
AlokasiWaktu : 4 JP (2Pertemuan)

A. KOMPETENSI INTI
1. Menghargaidanmenghayatiajaran agama yang dianutnya.
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab,
peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi
secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan
pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahamipengetahuan (faktual, konseptual, danprosedural) berdasarkan
rasa ingintahunyatentangilmupengetahuan, teknologi, seni,
budayaterkaitfenomenadankejadiantampakmata.
4. Mencoba, mengolah, danmenyajidalamranahkonkret (menggunakan,
mengurai, merangkai, memodifikasi, danmembuat) danranahabstrak
(menulis, membaca, menghitung, menggambar, danmengarang)
sesuaidengan yang dipelajari di sekolahdansumber lain yang
samadalamsudutpandang/teori.
B. KOMPETENSI DASAR dan INDIKATOR PENCAPAIAN
KOMPETENSI (IPK)
KompetensiDasar (KD) IndikatorPencapaianKompetensi (IPK)

3.3Memahami konsep 3.3.1 Menjelaskan kegiatan produksi


interaksi antara manusia 3.3.2 Menjelaskan kegiatan distribusi
dengan ruang sehingga 3.3.3 Menjelaskan kegiatan konsumsi
menghasilkan berbagai
kegiatan ekonomi
(produksi, distribusi,
konsumsi, permintaan,
dan penawaran) dan
interaksi antar ruang
untuk keberlangsungan
kehidupan ekonomi,
sosial, dan budaya
Indonesia.

4.3 4.3.1 Menyajikan laporan diskusi tentang


Menjelaskanhasilanalisist produksi, distribusi dan konsumsi
entangkonsepinteraksiant
aramanusiadenganruangs
ehinggamenghasilkanber
bagaikegiatanekonomi
(produksi, distribusi,
konsumsi, permintaan,
danpenawaran)
daninteraksiantarruangun
tukkeberlangsungankehid
upanekonomi, sosial,
danbudaya Indonesia.
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelahkegiatanpembelajarandilaksanakan, pesertadidikdiharapkandapat
1. Menjelaskan pengertian produksi.
2. Setelahkegiatanpembelajarandilaksanakan,
pesertadidikdiharapkandapatmenjelaskan tujuan distribusi.
3. Setelahkegiatanpembelajarandilaksanakan,
pesertadidikdiharapkandapatmenjelaskan pengertian konsumsi.
4. Setelahkegiatanpembelajarandilaksanakan, pesertadidikdiharapkandapat
Mendeskripsikan faktor yang mempengaruhi produksi, distribusi, dan
konsumsi.
D. MATERI PEMBELAJARAN
1. Materi Pembelajaran Reguler
 Kegiatan produksi
 Kegiatandistribusi
 Kegiatankonsumsi
2. Materi Pembelajaran Pengayaan
 Diberikan materi tambahan untuk peserta didik yang telah mencapai
kompetensi
3. Materi Pembelajaran Remidial
 Materi remedial akan diberikan kepada peserta didik yang belum
mencapai kompetensi setelah dilakukan analisis
E. METODE PEMBELAJARAN
1. Pendekatan : Scientific Learning
2. Model Pembelajaran :DiscoveryLearning
(PembelajaranPenemuan)
3. MetedoPembelajaran : Ceramah, Diskusi
F. SUMBER BELAJAR
1. Alat : Papan TulisBahan Ajar : Modul pembelajaran IPS
Terpadu kelas VII SMP/MTs, Buku siswa IPS kelas VII SMP/MTs
(2017) Kemendikbud, lingkungan sekitar.
2. Media : Gambar tentang kegiatan ekonomi, LCD.
G. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
PERTEMUAN 1 DAN 2
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahuluan 1. Membukapelajarandenganmengucapkan salam 10 Menit
dan berdoa bersama.
2. Menanyakan kabar peserta didik, dilanjutkan
mengabsensi/ presensi.
3. Menyampaikantujuanpembelajarandanteknikpe
nilaian yang akandilakukan.
4. Menjelaskan kompetensi yang akan dicapai serta
manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari.
Kegiatan Inti 1. Mengamati 60 Menit
 Pesertadidikdimintamengamatigambar
/fototentang kegiatan produksi, distribusi
dan konsumsi
 Berdasarkanhasilpengamatanterhadapgam
bar,
pesertadidikdimintauntukmendiskusikante
ntanghal-hal yang ingindiketahui
2. Menanya
 Pesertadidikdimintamerumuskanpertanyaa
nmengenaikegiatandistribusi.
Contoh:
1. Apa yang dimaksud dengan
konsumsi?
2. Mengapa barang hasil produksi
harus didistribusikan?
3. Mengumpulkan Informasi
 Pesertadidikdimintamengumpulkaninforms
iatau data untuk menjawab pertanyaan
yang telah dirumusk
 Peserta didik dapat mencari informasi/data
dengan membaca uraian tentang distribusi
dan konsumsi
 Peserta didik dapat mencari informasi
melalui sumber yang lain seperti buku
referensi yang relevan atau internet.
4. Mengasosiasikan
 Peserta didik diminta mengolah dan
menganalisis data atau informasi yang
telah dikumpulkan dari berbagai sumber.
 Peserta didik diminta mendiskusikan
tentang kegiatan distribusi dan konsumsi.
 Peserta didik diminta menulis penjelasan
tentang kegiatan distribusi dan konsumsi.
5. Mengkomunikasikan
 Setiap Kelompok diminta
mempresentasikan hasil diskusi
kelompoknya tentang kegiatan distribusi
dan konsumsi.
 Kelompok lain diminta memberi
tanggapan dan saran atas hasil diskusi
kelompok yang dipresentasikan.
 Peserta didik bersama guru mengambil
simpulan atas jawaban dari pertanyaan.

Penutup  Guru dan peserta didik bersama-sama 15 Menit


menyimpulkan hasil pembelajaran.
 Menutup pelajaran dengan berdoa,
dilanjutkan dengan salam.

H. PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Sikap : Observasi
b. PenilaianPengetahuan : TesTertulis ( Uraian )
c. PenilaianKeterampilan : ˗Penilaiankinerja
˗ Pengayann
˗ Remidi

2. InstrumenPenilaian
a. Penilaian sikap : Lampiran 1
b. PenilaianPengetahuan : Lampiran 2
c. PenilaianKeterampilan : Lampiran 3

Malang, ... Januari 2019


LAMPIRAN 1
A. Penilaian Sikap
1. Teknik Penilaian : Observasi
2. Instrumen penilaian jurnal
Jurnal Perkembangan Sikap
Nama Sekolah : MTs Kab. Malang
Kelas/Semester : VII/Genap
Tahun pelajaran : 2018 –2019
Nama Butir
No Waktu Catatan Perilaku Ket.
Siswa Sikap
1.
2.
3.
4.
5.

LAMPIRAN 2
B. Penilaian Pengetahuan
1. Teknik penilaian: tes tertulis
2. Bentuk instrumen: soal uraian
3. Kisi-kisi tes tertulis
Ben Jum
N Indika
KompetensiDasar Materi tuk lahS
o tor
Soal oal
1 3.3 Produksi, 1. M Urai 3
. Memahamikonsepinteraksiantaramanusiaden Distribusi enj an
ganruangsehinggamenghasilkanberbagaikegi dankonsu ela 2
atanekonomi (produksi, distribusi, konsumsi, msi sk
permintaan, danpenawaran) an
daninteraksiantarruanguntukkeberlangsungan ke
kehidupanekonomi, sosial, danbudaya gia
tan
Indonesia. pr
od
uk
si
2. M
enj
ela
sk
an
ke
gia
tan
dis
tri
bu
si
3. M
enj
ela
sk
an
ke
gia
tan
ko
ns
um
si

C. Instrumen Penilaian
1. Indikator Pencapaian Kompetensi
INDIKATOR SOAL
1. Menjelaskan kegiatan 1. Jelaskan mengapa barang hasil produksi harus
produksi didistribusikan
2. Menjelaskan kegiatan 2. Sebutkan contoh kegiatan produksi yang
distribusi dilakukan oleh manusia.
3. Menjelaskan kegiatan 3. Berikan 2 contoh nilai guna waktu (time
konsumsi utility)
4. Berikan satu contoh sistem distribusi langsung
5. Sebutkan 3 lembaga distribusi
6. Sebutkan 5 tugas dari distributor
7. Sebutkan 4 faktor yang mempengaruhi
konsumsi
8. Berikan 2 contoh dampak negatif dari perilaku
konsumtif di kegidupan sehari-hari
9. Sebutkan perilaku konsumen
10. Berikan 1 contoh konsumen rasional

2. Rubrikpenilaian
No Kuncijawaban Skor
1. Karenabaranghasilproduksijikatidakdidistribusikankepadakons 20
umenmakabarangtesebuttidakakanbermanfaat. Hal
inisesuaitujuandaridistribusiyaitu:
a. Menyalurkan barang dari produsen kapada konsumen.
b. Agar hasil produksi lebih berguna bagi masyarakat.
c. butuhan masyarakat akan barang/jasa terpenuhi.
Agar kontinuitas produksi terjamin.
Skormaksimum 20
2. 1. Mengolah tanah untuk ditanami 5
2. Mengolah bahan mentah menjadi barang
3. Memindahkan supaya lebih bermanfaat
4. Menyimpan barang atau menggundangkan
Skormaksimum 5
3. 1. Payung kita gunakan pada saat hujan dan panas 10

2. Jaket digunakan pada saat kita kedinginan

Skormaksimum 10
4. Pak yadi yang berprofesi sebagai pedagang sate keliling, 10
berkeliling komplek perumahan untuk menjual makanan yang
dibuatnya.
Skor maksimum 10
5. 1. Agen 15
2. Pedagang besar (grosir)
3. Pedagang eceran
Skor maksimum 15
6. 1. Membeli 3. Meyimpan 5. Pembelanjaan 5
standarisasi
2. Menjual 4. Mengankut
Skor maksimum 5
7. 1. Tingkat pendapatanm 3. Gaya hidup 10
2. Selera 4. Adat istiadat
Skor maksimum 10
8. 1. Pola hidup yang boros 10
2. Cenderung tidak memikirkan kebutuhan yang akan datang
Skor maksimum 10
9. 1. Rumah tangga keluarga 5
2. Rumah tangga perusahaan
3. Rumah tangga pemerintah
Skor maksimum 5
10. Ibu lebih memilh memasak menggunakan kayu bakar daripada 10
menggunakan kompor karena harganya lebih murah.
Skor masimum 10
Jumlahskor 100
Pedomanpenskoran:

skor perolehan
Nilaiakhir = x 100
skor maksimal

Predikatdankriteriapenilaianpengetahuan:
Sangatbaik (A) = 96-100
Baik (B) = 87-95
Cukup (C) = 80-86
Kurang (D) = ≤ 80

LAMPIRAN 3
C. Penilaian Ketrampilan
1. TeknikPenilaian : PenilaianKinerja (Proses)
2. Instrumenpenilaiandanpedomanpenskoran
3. Kisi-Kisi PenilaianKinerja
No Kompetensi Dasar Materi Indikator Teknik
1. 4.3. Produksi, 1. Menyajikan Penilaian
Menjelaskanhasilanalisis Distribusi laporan kinerja
tentangkonsepinteraksian dan diskusi proses
taramanusiadenganruang Konsumsi tentang
sehinggamenghasilkanbe produksi,
rbagaikegiatanekonomi distribusi
(produksi, distribusi, dan
konsumsi, permintaan, konsumsi
danpenawaran)
daninteraksiantarruangun
tukkeberlangsungankehi
dupanekonomi, sosial,
danbudaya Indonesia.

1) Penilaian Kinerja Laporan Diskusi


Penilaian
No Aspek yang dinilai
3 2 1
1. Perencanaan
2. Pengamatan dan pengumpulan informasi
3. Pengolahan
4. Hasil dan publikasi

2) Rubrik Penilaian Kinerja


Aspek
N
yang Rubrik
o
dinilai
1 Perenca 1. Persiapanalatdanbahantidaklengkap.
. naan 2. Persiapanalatdanbahanlengkaptetapitidakrapidantidakm
emperhatikankeselamatankerja.
3. Persiapanalatdanbahanlengkap,
rapidanmemperhatikankeselamatankerja.
2 Pengam 1. Pengamatantidakcermat.
. atan 2. Pengamatancermattetapiinformasitidaklengkap
dan 3. Pengamatancermatdaninformasilengkap.
pengum
pulan
informa
si
3 Pengola 1. Pengolahantidakmengikutiprosedur.
. han 2. Pengolahansesuaiprosedurtetapitidakterorganisir.
3. Cara pengolahanmengikutiprosedur yang
benardanterorganisir.
4 Hasil 1. Hasilkurangbermanfaat.
. dan 2. Hasilbermanfaattetapikurangdipublikasikan.
publika 3. Hasilbermanfaatdandipublikasikan di berbagai media.
si

PredikatdankriteriaPenilaianketerampilan :
Sangatbaik (A) = 96-100
Baik (B) = 87-95
Cukup (C) = 80-86
Kurang (D) = ≤ 80

LAMPIRAN
MATERI PEMBELAJARAN
A. Kegiatan Produksi
Kegiatan produksi adalah semua kegiatan menciptakan atau menambah
nilai guna suatu barang atau jasa supaya lebih bermanfaat untuk memenuhi
kebutuhan manusia. Beberapa contoh kegiatan produksi yang dilakukan
manusia antar lain sebagai berikut:
1. Mengolah tanah untuk ditanami
2. Mengolah bahan mentah menjadi barang
3. Memindahkan supaya lebih bermanfaat
4. Menyimpan barang atau menggudangkan
Berdasarkan pengertian produksi tersebut dapat disimpulkan bahwa nilai
guna suatu barang akan bertambah bila barang tersebut diolah lagi dan
menghasilkan barang lain.
Pekerja pabrik yang sedang memproduksi makanan ringan
Setiap barang memiliki nilai guna (utilitas) yang berbeda. Perbedaan nilai
guna tersebut dapat dilihat dari:
1. Nilai guna bentuk (form utility)
Yaitu suatu barang akan memiliki nilai guna apabila telah mengalami
perbuhan bentuk. Contoh: kacang kedelai akan memiliki nilai guna lebih
tinggi apabila dirubah atau diolah menjadi tahu dan tempe.
2. Nilai guna tempat (place utility)
Nilai guna suatu barang akan lebih tinggi karena perbedaan tempat.
Misalnya pasir akan bertmbah nilai gunanya kalau dibawa ke toko
bangunan.
3. Nilai guna waktu (time utility)
Nilai guna suatu barang akan bertambah kalau barang tersebut digunakan
pada saat yang tepat. Misalnya jaket digunakan pada saat kedinginan.
4. Nilai guna kepemilikan (ownership utility)
Nilai guna barang akan bertambah apabila barang tersebut telah berpindah
kepemilikannya. Misalnya sepatu ditoko belum belum memiliki nilai
guna dan akan memiliki nilai guna kalau sepatu tersebut dibeli oleh
seseorang dan kemudian dipakainya.
B. KegiatanDistribusi
Barang hasil produksi tidak mempunyai nilai guna kalau tidak sampai ke
tangan konsumen. Misalnya, tas yang dihasilkan pabrik tidak akan sampaike
konsumen kalau tidak ada yang menyalurkan ke konsumen baik secara
perorangan maupun oleh suatu lembaga. Sebagus apapun barang hasil produksi
tidak ada gunanya kalau barang tersebut tidak dapat dinikmati konsumen. Hasil
produksi akan sampai ke konsumen dengan kegiatan yang disebut distribusi.
Kegiatan distribusi adalah kegiatan untuk menyalurkan barang/jasa dari
produsen kepada konsumen. Selain pengertian tersebut distribusi juga
merupakan usaha untuk menambah nilai guna barang/jasa. Siapa yang
melakukan kegiatan distribusi? Kegiatan distribusi bias dilakukan oleh
perorangan atau lembaga distribusi (perantara). Lembaga atau perorangan yang
melakukan distribusi disebut distributor. Tujuan distribusi antara lain sebagai
berikut :
a. Menyalurkan barang dari produsen kapada konsumen
b. Agar hasil produksi lebih berguna bagi masyarakat.
c. Kebutuhan masyarakat akan barang/jasa terpenuhi.
d. Agar kontinuitas produksi terjamin.

Truk sedang mengangkut semen sebagai kegiatan distribusi


Untuk mencapai tujuan distribusi ada beberapa cara yang dilakukan agar
barang sampai kepada konsumen. Cara tersebut antara lain sebagai berikut
1. Distribusilangsungadalahdistribusibarang/
jasatanpamelaluiperantarasehinggapenyaluranlangsungdariprodusenkepada
konsumen.Contoh: pedagang sate
langsungmenjualbarangkepadakonsumen.
2. Distribusi semi langsungadalah sistem distribusi dari produsen kepada
konsumen melalui pedagang perantara yang merupakan bagian dari
produsen. Contoh: pabrik tekstil menyalurkan kainnya melalui penyalur
khusus.
3. Distribusitidaklangsungadalah sistem distribusi dari produsen kepada
konsumen melalui agen, grosir, pedagang kecil yang bertindak sebagai
pedagang perantara
C. Kegiatan Konsumsi
Manusia setiap hari melakukan kegiatan konsumsi dengan tujuan untuk
memenuhi kebutuhan. Kegiatan yang dilakukan manusia tergantung dari
tujuan masing-masing individu. Kegiatan tersebut akan terus dilakukan oleh
karena kebutuhan manusia semakin bertambah dengan dihadapkan pada alat
pemenuhan kebutuhan yang terbatas. Kegiatan pokok ekonomi produksi
dilakukan oleh produsen dalam rangka menghasilkan barang untuk memenuhi
kebutuhan konsumen. Distribusi merupakan kegiatan menyalurkan barang
dan jasa yang dihasilkan oleh produsen. Konsumen sebagai pemakai barang
hasil produksi. Dari ketiga pelaku kegiatan ekonomi yaitu: produsen,
distributor, dan konsumen saling ketergantungan satu sama lain. Tidak
mungkin hanya produsen saja tanpa ada konsumen. Begitu juga konsumen
tidak akan memperoleh barang yang dibutuhkan tanpa ada distributor.
Dari jawaban kalian yang ada dalam daftar di atas maka kita dapat
mengambil kesimpulan ternyata barang yang dibutuhkan manusia sesuai
dengan tingkatan usianya berbeda-beda.Kebutuhan dalam dalam satu
keluarga juga berbeda–beda sesuai dengan keinginan masing-masing. Barang
yang digunakan anggota masing-masingkeluarga tidak akan sama.

Perhatikan gambar diatas Bagaimana sekelompok orang makan di


Restoran pada saat jam makan siang. Kegiatan tersebut merupakan
kegiatan konsumsi.Bagaimana dengan kegiatan konsumsi kalian?Masing-
masing siswa mempergunakan barang disesuaikan dengan keinginan siswa
sendiri.Siswa di sekolah menggunakan buku, pensil, pulpen, tas, sepatu,
seragam dan lain-lain, maka ini semua disebut konsumsi. Jadi pengertian
konsumsi adalah setiap kegiatan memakai,menggunakan atau
menghabiskan kegunaan setiap barang baik secara berangsur-angsur
maupun sekaligus habis. Barang yang digunakan secara berangsur-angsur
contohnya antara lain, buku pelajaran, tas, baju seragam, sepeda, mobil,
Barang lain yang digunakan langsung habis contohnya, makanan dan
minuman.
Setiap manusia menggunakan barang tentu saja ada tujuannya yaitu
untuk memenuhi kebutuhan demi menjaga kelangsungan hidupnya.
Sejalan dengan kemajuan peradaban hidup manusia maka kebutuhan
manusia semakin hari semakin bertambah banyak dan beraneka ragam.
Untuk itu manusia selalu bekerja untuk mendapat penghasilan.Semakin
besar penghasilannya makan semakin besar pula pengeluarannya.Siapa
saja yang melakukan kegiatan konsumsi? Di dalam ilmu ekonomi pelaku
konsumsi dapat dikelompokkan antara lain: rumah tangga keluarga, rumah
tangga perusahaan dan rumah tangga negara. Kegiatan ekonomi dapat
dilakukan oleh rumah tangga keluarga, rumah tangga perusahaan, dan
rumah tangga negara. Kegiatan konsumsi yang dilakukan oleh setiap
rumah tangga berbeda-beda baik dilihat dari jumlah maupun ragamnya.
1. Kegiatan ekonomi rumah tangga keluarga
Rumah tangga keluarga biasanya terdiri dari ayah, ibu, dan anak-
anaknya. Keluarga adalah sekelompok orang yang dipersatukan oleh
pertalian darah. Keluarga ini merupakan sekumpulan orang yang
tinggal dalam satu rumah sebagai unit terkecil dalam suatu masyarakat.
Keluarga merupakan kelompok yang sering melakukan kegiatan
konsumsi. Setiap anggota keluarga mempunyai kebutuhan yang
berbeda baik dilihat dari jumlah maupun ragamnya. Contoh kebutuhan
anggota keluarga bisa berupa makanan dan pakaian, sedangkan
kebutuhan keluarga adalah rumah, listrik ataupun telepon.
Tingkat konsumsi suatu keluarga dapat berbeda dengan keluarga
lainnya. Perbedaan ini dipengaruhi faktor; pendapatan, jumlah anggota
kelurga, gaya hidup, latar belakang pendidikan, atau lingkungan
tempat tinggal. Setiap rumah tangga berupaya sedemikian rupa dalam
upaya untuk memenuhi kebutuhan.Setiap rumah tangga sebaiknya
selalu menyelaraskan antara tingkat pendapatan dengan tingkat
pengeluaran.Rumah tangga keluarga sebaiknya membuat perencanaan
pengeluaran dengan menyusun anggaran pendapatan dan belanja
keluarga agar tidak terjadi kekurangan pembiayaan.
2. Kegiatan ekonomi rumah tangga perusahaan
Perusahaan merupakan tempat berlangsungnya proses produksi.
Pada saat memproduksi barang, perusahaan ini memerlukan bahan
baku, tenaga kerja, dan modal. Pada saat perusahaan ingin
menghasilkan barang atau jasa maka perusahaan menentukan bahan
baku, mesin, dan jasa tenaga kerja. Perusahaan dalam hal ini bukan
hanya melakukan kegiatan produksi akan tetapi juga menggunakan
bahan baku, tenaga kerja dan modal dalam proses produksi. Dalam
melakukan kegiatan produksi untuk menghasilkan barang atau jasa,
perusahaan harus menurunkan pengeluaran biaya produksi. Apabila
biaya produksi dapat diperkecil maka biaya yang dikeluarkan untuk
menghasilkan barang atau jasa tersebut rendah sehingga berakibat pada
harga barang menjadi murah. Apabila perusahaan tidak mampu
menurunkan biaya produksi maka harga barang menjadi mahal.
Perusahaan dapat menekan biaya produksi dengan membeli atau
menggunakan bahan baku yang murah, menggunakan tenaga kerja
yang terampil, atau dapat juga menggunakan teknologi yang yang
tinggi sehingga dapat menghasilkan barang dalam jumlah banyak
dengan kualitas yang baik.
3. Kegiatan ekonomi Negara
Pada dasarnya sama dengan perusahaan, negara bertindak sebagai
produsen sekaligus sebagai konsumen. Tujuan konsumsi negara
berbeda dengan rumah tangga keluarga dan perusahaan. Konsumsi
negara bertujuan untuk memenuhi atau melayani kebutuhan
masyarakat. Biaya yang digunakan untuk konsumsi negara berasal dari
masyarakat. Negara setiap akhir tahun membuat rancangan anggaran
dan belanja negara yang nantinya harus disetujui oleh DPR. Hal ini
dilakukan agar pengeluaran pemerintah dapat sesuai dengan kebutuhan
dari masyarakat.
1. Pembelajaran Remedial
Kegiatanpembelajaran remedial antaralaindalambentuk:
• pembelajaran ulang
• bimbingan perorangan
• belajar kelompok
• pemanfaatan tutor sebaya
Remedial dilakukan untuk peserta didik yang belum mencapai
ketuntasan belajar berdasarkan hasil analisis.
2. Pembelajaran Pengayaan
Berdasarkan hasil analisis penilaian, peserta didik yang sudah
mencapai ketuntasan belajar diberi kegiatan pembelajaran pengayaan
untuk perluasan dan/atau pendalaman materi (kompetensi) antara lain
dalam bentuk tugas mengerjakan soal-soal dengan tingkat kesulitan
lebih tinggi, meringkas buku-buku referensi dan mewawancarai
narasumber.

Anda mungkin juga menyukai