Anda di halaman 1dari 7

RUBRIK DAN INSTRUMEN PENILAIAN

a. Sikap
Rubrik Penilaian Sikap

Baik sekali Baik Cukup Perlu bimbingan


Aspek
4 3 2 1
Disiplin Peserta didik Peserta didik Peserta didik Peserta didik
mengikuti sesi mengikuti sesi mengikuti sesi mengikuti sesi
pembelajaran pembelajaran pembelajaran pembelajaran
lebih awal 5 dengan tepat dengan terlambat dengan terlambat
menit dari waktu waktu. 10 - 15 menit dari lebih dari 15
yang telah waktu yang menit dari waktu
ditetapkan ditetapkan. yang ditetapkan.
Percaya diri Peserta didik Peserta didik Peserta didik Peserta didik
tidak terlihat terlihat ragu memerlukan tidak percaya diri
ragu-ragu bantuan guru
Santun Peserta didik Peserta didik Peserta didik Peserta didik
berbahasa berbahasa berbahasa berbahasa
positif dan positif tapi negatif dan negative dan
bersikap sopan bersikap bersikap bersikap tidak
kurang sopan kurang sopan sopan
Pedoman Penskoran

Aspek Penilaian Skor


Disiplin 4
Percaya Diri 4
Santun 4
Skor Maksimal 12

Nilai Akhir = Skor Perolehan x


100 Skor
Maksimal

Kriteria Penskoran

87 – 100 = Sangat Baik =A 74 – 86 = Baik =B


60 – 73 = Cukup =C 46 – 59 = Perlu Bimbingan = D
Instrumen Penilaian Sikap

No Nama Siswa Disiplin Percaya Diri Santun

4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10
b. Pengetahuan
KISI-KISI PENULISAN SOAL PENILAIAN HARIAN
Satuan Pendidikan : SDN 1 Negeri Olok
Gading Kelas / Semester :V/1
Tema : 3. Makanan Sehat
Subtema : 2. Pentingnya Makanan Sehat Bagi Tubuh
Pembelajaran 1

No Muatan Kompetensi Materi Indikator Soal Level Tingkat kesukaran soal No. Bentuk
Pelajaran Dasar Kognitif Soal soal
Mudah Sedang Sukar
1 Bahasa 3.4 Menganalisis Iklan Menganalisis C4 √ 1 PG
Indonesia informasi yang Perbedaan
disampaikan iklan media √ 2 PG
paparan iklan cetak dan
dari media cetak Media √ 3
atau elektronik elektronik (C4) PG

Menganalisis C4 √ 4 PG
ciri-ciri iklan
media cetak √ 5
ataupun media
elektronik (C4)
2 IPA 3.3 Menjelaskan Gangguan Menganalisis C4 √ 6 PG
Organ pencernaan Gangguan
pencernaan dan pada Pencernaan √ 7 PG
fungsinya pada manusia Pada
hewan dan manusia(C4). √ 8 PG
manusia serta
cara memelihara PG
kesehatan organ Menganalisis C4 √ 9
pencernaan Penyebab √ PG
Manusia Gangguan 10
Pencernaan
pada manusia

Soal Penilaian Kognitif

1. Perhatikan iklan berikut!

Iklan tersebut termasuk jenis iklan media …


A. Radio
B. Elektronik
C. Cetak
D. Televisi

2. Ada beberapa jenis iklan berdasarkan media nya, ada iklan media cetak, iklan media
elektronik, dan iklan media internet.
Iklan dalam bentuk suara dan gambar bergerak dapat dilihat pada …
A. Radio
B. Televisi
C. Surat Kabar
D. Telepon

3. Perhatikan tabel di bawah ini!


I. Menampilkan gambar
II. Mengeluarkan bunyi
III. Ditemui di koran
IV. Ditemui di radio
Berdasarkan tabel di atas yang merupakan ciri-ciri iklan media cetak adalah…
A. I dan II
B. I dan III
C. II dan IV
D. I dan IV

4. Perhatikan iklan di samping!


Iklan di samping biasa kita temui di dalam…
A. Brosur
B. Televisi
C. Radio
D. Telepon

II.
I.

IV.
III.
5. Dari gambar di atas, yang merupakan iklan layanan masyarakat adalah…
A. I

B. II

C. III

D. IV
6.
Dita dan teman-teman nya sering membeli es dan makan makanan di pinggir jalan setiap
pulang sekolah. Kebiasaan yang sering dilakukan Dita dan kawan-kawannya dapat
menyebabkan mereka mengalami sakit…
A. Magh
B. Tifus
C. Usus buntu
D. Diare

7. Diare adalah gangguan pencernaan yang ditandai dengan buang air besar encer 3 kali atau
lebih dalam sehari. Ada banyak kondisi yang dapat menyebabkan diare, mulai dari infeksi
bakteri, efek obat-obatan, hingga penyakit pada saluran pencernaan.
Bagi penderita diare tindakan yang harusnya dilakukan adalah..
A. perbanyak makan-makan yang manis
B. mengkonsumsi larutan gula dan garam
C. makan yang gurih-gurih
D. makan yang asem

8. Ada berbagai macam penyebab gangguan sistem pencernaan pada manusia, seperti pola
makan yang tidak teratur, kurang mengonsumsi serat dan terlalu banyak makan makanan
pedas.
Apabila kita kurang mengonsumsi makanan berserat akan menyebabkan penyakit ….
A. Konstipasi
B. Kolera
C. Diare
D. Tifus

9. Penyakit magh merupakan gangguan berupa peradangan pada dinding lambung yang
disebabkan oleh produksi asama lambung (HCL) berlebih sehingga mengikis jaringan pada
dinding lambung. Salah satu penyebab dari sakit magh adalah…
A. Terlalu banyak makan manis
B. Pola makan tidak teratur
C. Sering mengonsumsi minum dingin
D. Kurang makan makanan berserat
10. Sistem pencernaan terdiri dari saluran pencernaan dan organ-organ tambahan. Semua
komponen ini saling bekerja sama untuk menguraikan makanan menjadi zat gizi seperti
karbohidrat, protein, vitamin, dan mineral. Gaya hidup dan pola makan memiliki peran besar
dalam kesehatan organ-organ ini. Di bawah ini merupakan langkah-langkah tepat untuk
menjaga keseharan organ pencernaan kita, kecuali….
A. Banyak minum air putih
B. Menjaga pola makan 3x sehari
C. Mengonsumsi makanan berserat
D. Banyak makan makanan manis

Kunci Jawaban
1. C
2. B
3. B
4. A
5. A
6. D
7. B
8. A
9. B
10. D

Pedoman Penskoran

No 1 – 10 skor total = 100 (Benar = 20, Salah = 0)

Nilai Bahasa Indonesia = 5 X 20 = 100

Nilai IPA = 5 X 20 = 100

Instrumen Nilai Pengetahuan

No Nama Siswa Nilai Bahasa Nilai IPA Keterangan


Indonesia
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10
C. Keterampilan
Rubrik penilaian B.Indonesia Mendemonstrasikan Iklan
Aspek Baik sekali Baik Cukup Perlu bimbingan
4 3 2 1
Kesesuaian bahasa Memenuhi 4 Memenuhi 3 Memenuhi 2 Memenuhi 1
iklan (Uraian unsur unsur unsur unsur
komunikatif, kesesuaian kesesuaian kesesuaian kesesuaian
informatif, menarik bahasa iklan bahasa iklan bahasa iklan bahasa iklan
dan bahasa nya
mudah dimengerti)

Rubrik penilaian IPA membuat poster


Aspek Baik sekali Baik Cukup Perlu bimbingan
4 3 2 1
Komponen dalam Memenuhi 3 Memenuhi 2 Memenuhi 1 Tidak
poster (gambar atau komponen komponen komponen memenuhi
foto, hiasan, dan komponen
bentuk yang unik)
Warna dalam Menggunakan 4 Menggunakan 3 Menggunakan 2 Menggunakan 1
Poster warna atau lebih warna warna warna

Instrumen Penilaian
Instrumen penilaian B.Indonesia Mendemonstrasikan iklan
Kriteria Penilaian
No Nama Siswa Baik Sekali Baik Cukup Perlu Bimbingan
Nilai Akhir
(4) (3) (2) (1)
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10

Instrumen penilaian IPA kegiatan membuat poster


Kriteria Penilaian
Nilai
No Nama Siswa Komponen poster Warna poster Akhir
4 3 2 1 4 3 2 1
1
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10
Pedoman Penskoran Penilaian Keterampilan

Skor maksimal yang dapat diperoleh siswa pada penilaian keterampilan B.Indonesia adalah 4 Skor

maksimal yang dapat diperoleh siswa pada penilaian keterampilan IPA:


Aspek Penilaian Skor
Komponen poster 4
Warna poster 4
Skor Maksimal 12

Nilai Akhir = Skor Perolehan x 100


Skor Maksimal

Kriteria Penskoran
87 – 100 = Sangat Baik = A 74 – 86 = Baik =B
60 – 73 = Cukup =C 46 – 59 = Perlu Bimbingan =D

Anda mungkin juga menyukai