Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

JARAK JAUH (DARING) TERINTEGRASI PEMBELAJARAN

BERDIFERENSASI DAN PEMBELAJARAN SOSIAL EMOSIONAL

Ni Putu Damayanti,S.Pd

CGP Karangasem Bali

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Amlapura


Kelas / Semester : IX/Genap
Kompetensi Dasar : 3.7 Menerapkan konsep Bioteknologi dan perannya dalam
kehidupan manusia
: 4.7 Membuat salah satu produk bioteknologi konvensioal
yang ada di lingkungan sekitar

Materi : Bioteknologi

Jampel : 5 Jp

Pembelajaran ke :4

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Melalui kegiatan literasi dan pengamatan video Siswa mampu


menjelaskan prinsip dasar Bioteknologi dan perannya dalam kehidupan
manusia dengan benar
2. Melaui kegiatan lierasi dan pengamatan video Siswa mampu
membedakan bioteknologi konvensional dengan bioteknologi modern
dengan tepat.
3. Melalui kegiatan Praktikum Siswa mampu menerapkan prinsip
bioteknologi dalam pembuatan salah satu produk bioteknologi
konvensional dengan baik

B. SUMBER BELAJAR

1. Aplikasi Google Meet atau Whatsapp

2. Video Pembelajaran pada youtube dan blog guru

3. Buku panduan pegangan guru IPA SMP Kelas IX

4. Buku pegangan murid


C. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan


Pendahulu ● Guru memulai dengan kegiatan rutin membuka kelas
an
(salam, berdoa, dsb) dan memberikan pesan-pesan
harian menggunakan platform daring yang dipilih. (
Google Meet)

 Guru memberikan link presensi pada siswa dengan


menggunakan Google form
● Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin
dicapai.
Dan mengingatkan siswa untuk selalu menjaga kesehatan
dan mematuhi protokol kesehatan

Kegiatan Guru meminta siswa untuk:


Inti
1. Mengemukakan pengatahuan awalnya mengenai
bioteknologi dan produk produknya
2. Mengamati video tentang pembelajaran Bioteknologi yang
sudah dibuat di you tube Pada Link yang sudah di share di
WA Group, atau di Meet Chat dan di Google Clasroom
3. Menginstruksikan pengerjaan kegiatan pembelajaran
menjelaskan prinsip dasar Bioteknologi dan perannya dalam
kehidupan manusia.
membedakan bioteknologi konvensional dengan
bioteknologi modern
Kegiatan berjenjang
Kegiatan Berjenjang Pada Proses Pengerjaan LKS (dilakukan
berdasarkan hasil pemetaan kebutuhan siswa pada kesiapan belajar
siswa)
Jenjang 1 prinsip dasar Bioteknologi dan perannya dalam kehidupan
manusia. membedakan bioteknologi konvensional dengan
bioteknologi modern ( (diberikan kepada semua siswa)
Jenjang 2 menganalisis keuntungan dan kerugian bioteknologi di
berbagai bidang diberikan kepada siswa dengan tingkat kognitif
diatas 75 ) (Guru melakukan diferensiasi proses)
Dalam kegiatan menerapkan prinsip bioteknologi dalam pembuatan
salah satu produk bioteknologi konvensional, siswa diberikan pilihan
untuk menerapkannya sesuai minatnya

Seperti : membuat Tape ketan, singkong atau Injin


Membuat Tempe, atau cuka ataupun Roti

(Guru melakukan diferensiasi konten)

Sebagai produk pembelajaran, dalam menerapkan prinsip


bioteknologi pembuatan salah satu produk bioteknologi
konvensional siswa dibebaskan di dalam memilih cara
penyampaian hasil proses pembelajarannya. (Guru
melakukan diferensiasi produk berdasarkan profil belajar siswa)
- Murid yang suka audio dapat menjabarkan pembelajaran
dal am bentuk lagu atau lisan
- Murid yang suka visual menjabarkan pembelajaran
dalam bentuk gambar
- Murid yang suka Kinestetik menjabarkan
pembelajaran dalam bentuk Video .
Pekerjaan tertulis murid dapat di foto, dan penjelasan lisan dapat
direkam melalui fungsi rekaman suara atau video.

Kegiatan ● Guru memberikan umpan balik kepada murid.


Penutup  Guru memberikan kesempatan bagi siswa di akhir kegiatan
pembelajaran untuk menulis di jurnal diri siswa.
(pembelajaran sosial emosional emosional/PSE)
● Guru menutup pembelajaran sesuai dengan prosedur rutin
Mengucapkan salam ucapan terimakasih karena telah
mengikuti pembelajaran , d a n doa.

D. PENILAIAN
https://drive.google.com/file/d/1QtRJESXnu_-PjeoDdLK22pBnOQkJVJyk/view?usp=sharing

2 Materi Ajar

https://damayanti310185.blogspot.com/2021/02/bahan-ajar-bioteknologi-ipa-

kelas-9.html

3 Lembar kerja pembelajaran Murid

https://drive.google.com/file/d/1mq8yviTZf26I-emowrJnhV3_5l-joRyG/view?usp=sharing

https://drive.google.com/file/d/1mq8yviTZf26I-emowrJnhV3_5l-joRyG/view

4 Media Pembelajaran : Link : https://www.youtube.com/watch?v=lkBYR2UFv-g

Anda mungkin juga menyukai