Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN KEGIATAN PEMBELAJARAN E-LEARNING

SD ISLAM AL-KAUTSAR

KORWIL KECAMATAN BENDA

KOTA TANGERANG

NO NAMA HARI / KELAS TEMA SUB TEMA KETERANGAN (FOTO &


GURU TANGGAL BAHAN AJAR)

Bahan : buku pegangan


1 Eva Sabtu, 12 5C 5.Ekosistem 2. Hubungan siswa dan buku pegangan
Susanti, S. Nopember Antar Makhluk guru
Pd 2022 Hidup dalam
Ekosistem
Tugas : membuat gambar
Rantai Makanan di Sawah
dan menyebutkan peran
sebagai produsen,
konsumen I - IV.

Mengetahui, Tangerang, 12 Nopember 2022

Kepala sekolah Wali kelas 5C

(NURFARIDATUN, S.S) (EVA SUSANTI, S.Pd)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Satuan Pendidikan : SD ISLAM AL - KAUTSAR
Kelas / Semester :   5 / 1
Tema         :  5.Ekosistem
Sub Tema   : 2.Hubungan Antar makhluk Hidup dalam Ekosistem
Muatan Terpadu : IPA
Pembelajaran ke       :  1

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan membaca pembelajaran siswa dapat menjelaskan Hubungan Antar
Makhluk Hidup dalam Ekosistem
2. Dengan mengamati siswa dapat menjelaskan rantai makanan pada hewan.

Kegiatan /
Alokasi Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pembuka  Melakukan Pembukaan dengan Salam
(5menit)  Siswa Mengisi Daftar Hadir Onliine yang dikirimkan guru melalui
Grups Whatsapp.
Inti  Melalui whatsapp, Guru memberikan pembelajaran terkait Hubungan
(25menit) Antar Makhluk Hidup dalam Ekosistem.
 Melalui Whatsapp, Guru memberikan kesimpulan pembelajaran yang
berkaitan dengan Hubungan Antar Makhluk Hidup dalam Ekosistem.
 Melalui Whatsapp, guru mengirimkan tugas berupa menggambar
rantai makanan pada hewan dan menjelaskan peran produsen,
konsumen I - IV
Kegiatan 1. Kerja Sama dengan Orang Tua
Penutup  Mengajak orang tua untuk ikut serta membimbing dan berdiskusi
(5menit) tentang pembelajaranyang sudah disampaikan sebelumnya.
2. Peserta didik Mengajak orang tua dan siswa untuk lebih memahami
tentang Hubungan Antar Makhluk Hidup dalam Ekosistem.

B. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan  sesuai kebutuhan Guru,
misalnya memberikan tugas di rumah dan mengumpulkannya melalui WA Grup.

Mengetahui Benda, 12 Nopember 2022


Kepala Sekolah, SD Islam Al – Kautsar Wali Kelas 5C

NURFARIDATUN, S.S EVA SUSANTI, S. Pd

Anda mungkin juga menyukai