Anda di halaman 1dari 9

PEMERINTAH KOTA KUPANG

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


UPTD SMP NEGERI 8 KUPANG
Jalan S.K Lerik Kelapa Lima Kupang
NPSN 50304987,Email;smpn8kpgwe@gmail.com

Format 1: Evaluasi Diri Guru

Nama Sekolah : SMP Negeri 13 Kota Kupang Nomor Statistik Sekolah: 201246002030
Alamat : Jalan Frans da Romes Kecamatan : Maulafa Kabupaten/Kota: Kupang
Nama Guru : Dra Maria Th.Rosalina Tahun Ajaran : 2016/2017 Periode ; Januari – Juni
S.Lana ( semester genap ) 2017
A. Dimensi Tugas Utama/Indikator Kinerja Evaluasi diri tentang kekuatan dan
Guru kelemahan yang dimiliki
guru terhadap kompetensi terkait dengan
pelaksanaan tugas
utama dan jika ada eviden (bukti) terhadap
kekuatan dan
kelemahan tersebut
I. Perencanaan Pembelajaran
1. Kemampuan memformulasikan tujuan Sudah memiliki kemampuan
pembelajar memformulasikan tujuan pembelajaran
an dalam RPP sesuai dengan dalam RPP sesuai dengan kurikulum/silabus
kurikulum/silabus dan memperhatikan tapi masih belum memperhatikan
karakteristik peserta didik karakteristik peserta didik secara maksimal

2. Kemampuan menyusun bahan ajar secara Sudah memiliki kemampuan menyusun


runut, logis, kontekstual dan mutakhir bahan ajar secara runut,logis kontekstual
tetapi masih belum mutakhir
3. Kemampuan merencanakan kegiatan Sudah memiliki kemampun merencanakan
pembelajar an yang efektif kegiatan pembelajaran yang efektif.

4. Pemiilihan sumber belajar/ media Belum memiliki kemampuan yang maksimal


pembelajaran sesuai dengan materi dan dalam memilih sumber belajar/media
strategi pembelajaran pembelajaran yang sesuai dengan materi dan
strategi pembelajaran ( memanfaatkan IT
sebagai media untuk mengajar ) dan
disesuaikan dengan kondisi sekolah.

II. Pelaksanaan Kegiatan Pembelajaran Yang Aktif Dan Efektif


Kagiatan Pendahuluan
1. Ketrampilan memulai pembelajaran dengan Sudah mampu memulai pembelajaran
efektif dengan berdoa bersama,absensi memberi
motivasi,apersepsi dan menyampaikan
tujuan pembelajaran,menyampaikan materi
pembelajaran dan megaikan dengan
kehidupan sehari-hari sebagai upaya
melakukan penanaman nilai-nilai karakter
bangsa.
Kegiatan Inti
1. Penguasaanmateripelajaran Sudah memiliki kemampuan penguasaan
materi yang akan diajarkan
2. Kemampuan menerapkan Sudah memiliki kemampuan menerapkan
pendekatan/strategi beberapa strategi/pendekatan antara lain
pembelajaran yang efektif Saintifik dengan menerapkan model
diskofery learning ,inquri learning, tutor
sebaya ,tim investigasi yang disesuaikan
dengan kondisi siswa dan sekolah
3. Pemanfaatan sumberbelajar/media dalam Sudah dapat memanfaatkan media
pembelajaran pembelajaran yang di rancang sendiri dan
pada materi pembelajaran tertentu
disampaikan dengan menggunakan media IT
( invocus) untuk menyajikan video
pembebelajaran.
4. Kemampuan memicu dan/atau memelihara Sudah memiliki kemampu an melibatkan
keterlibatan siswa dalam pembelajaran seluruh siswa dalam pembelajaran melalui
kelompok diskusi, dan memberi kesempatan
pada semua siswa untuk terlibat dengan
diskusi kelompok,presntasi berupa display
dan membagun komunitas serta
menamankan nilai nilai bangsa dengan
menyayikan lagu-lagu wajib nasional
5. Kemampuan bahasa yang benar dan tepat Sudah memiliki kemampuan menggunakan
dalam bahasa Indonesia yang baik dan benar dan
Pembelajaran sesekali mengunakan istilah lokal untuk
pembelajaran yang kontektual.
Kegiatan Penutup
III. PenilaianPembelajaran
1. Perancangan alat evaluasi untuk mengukur Sudah mampu merancang alat evaluasi
kemajuan dan Keberhasilan belajar peserta untuk mengukur kemajuan dan keberhasilan
didik belajar peserta didik yaitu, aspek penilaian
pengetahuan ,sikap dan ketrampilan sesuai
dengan indikator yang dalam RPP.
2. Penerapan berbagai strategi dan metode Sudah mampu menerapkan berbagai startegi
penilaian untuk memantau kemajuan dan penilaian yang telah dirancang dalam RPP
hasil belajar peserta didik dalam mencapai untuk memantau kemajuan belajar siswa
kompetensi tertentu sebagaimana yang
tertulis dalam RPP
3. Pemanfaatan berbagai hasil penilaian untuk Sudah mampu memanfaatkan Penilaian
memberikan Umpan balik bagi peserta proses sebagai acuan dalam memberikan
didik tentang kemajuan belajarnya dan Umpan balik bagi peserta didik tentang
bahan penyusunan rancangan kemajuan belajarnya dan bahan penyusunan
pembelajaran selanjutnya rancangan pembelajaran selanjutnya berupa
1. Kompetensi pengetahuan berupa tes
lisan tertulis dan penugasan ,tes
tertulis yang belum mencapai
ketuntasan di beri remedial dan yang
tuntas di beri pengayaan sesuai
prosedur.
2. Kompeten sikap di nilai melalui
observasi perilaku,jurnal siswa
penilaian diri dan penilaian antar
teman ,bagi siswa yang sikapnya
belum menunjukan kategori baik
diberi pendampingan dan pembinaan
dan berkoodinasi dengan wali kelas
3. Kompetensi ketrampilan di lakukan
penilaian melalui kinerja kelompok
dan portofolio secara berkala
/periodic dan hasil terbaik dijadikan
dokumen portofolio.

B. Berbagai hal terkait dengan pemenuhan dan Peningkatan kompetensi inti tersebut

1. Usaha-usaha yang telah saya lakukan untuk Usaha-usaha yang telah saya lakukan untuk
memenuhi dan mengembangkan kompetensi memenuhi dan mengembangkan kompetensi
(tugas utama guru) tersebut. (tugas utama guru) tersebut ;
Mengikuti Pengembangan diri berkelanjutan
melalui ;
1. Mengikuti MGMP tingkat sekolah
2. Mengikuti BIMTEKS dan WORSHOP
3. Membaca modul,buku-buku dan
refernsi yang terkait dengan
pengembagan pendidikan dan
kurikulum .
2. Kendala yang saya hadapi dalam Kendala yang saya hadapi dalam memenuhi
memenuhi dan mengembangkan dan mengembangkan kompetensi inti
kompetensi inti tersebut. tersebut yaitu ;
1. Pelaksanaan tidak secara
berkesinambungangan.
2. Kondisi siswa kurang menantang
3. kondisi sekolah yang masih terbatas
khususnya ketersediaan perangkat
WIFI .
3. Keberhasilan yang saya capai setelah Keberhasilan yang saya capai setelah
mengikuti pengembangan keprofesian mengikuti pengembangan keprofesional
berkelanjutan untuk memenuhi dan berkelanjutan yaitu;
mengembangkan kompetensi (tugas utama 1. Mampu menyusun Rencana
guru) tersebut Pelaksanaan Pembelajaran
2. Mampu melaksanakan pembelajaran
3. Mampu melaksanakan penilaian
pembelajaran.
4. Menjadi nara sumber dalamkegiatan
Bimteks penilaian –K13 untuk guru-
guru pada sekolah sasaran K13 sekota
Kupang.
5. Menjadi fasilitotor dalam MGMP
PPKn tingkat sekolah
6. Menjadi ketua MGMP PPkn tingkat
kota Kupang periode 2014-2017.
4. Pengembangan keprofesian berkelanjutan Pengembagan keprofesional berkelanjutan
yang masih saya butuhkan dalam memenuhi yang masih saya butuhkan dalam memenuhi
dan mengembang dan mengembangkan tugas utama guru
kan kompetensi (tugas utama guru) yaitu;
tersebut. 1. Mengikuti MGMP PPKn tingkat
sekolah dan kota Kupang.
2. Mengikuti berbagai perkembagan
terkait inovasi pembelajaran
3. Mengikuti forum-forum ilmiah yang
terkait dengan pendidikan
4. Melakukan penelitian tindakan kelas.

5. Usaha-usaha yang telah saya lakukan untuk Usaha –usaha yang telah saya lakukan untuk
memenuhi dan mengembangkan kompetensi memenuhi dan mengembangkan kompetensi
(tugas utama guru) tersebut. tugas utama guru yaitu;
1. Aktif dan menjadi ketua MGMP PPKn
Kota Kupang
2. Terlibat sebagai pengurus ( Ketua )
organisasi profesi/ Alumni PPKn FKIP
–Undana periode 2014-2018.

C. Kompetensi menghasilkan Publikasi Ilmiah


1. Usaha-usaha yang telah saya lakukan untuk Usaha yang saya lakukan untuk
memenuhi dan mengembangkan kompetensi mengembagankankompetensi yang
untukmenghasilkan publikasi ilmiah menghasilkan publikasi ilmiah yaitu ;
2. Mengadakan penelitian tindakan kelas
dengan judul Peningkatan hasil belajar
siswa kelas IX b dengan mengunakan
metode discovery learning materi
Pancasila Sebagai Idelogi Nasinal tahun
ajaran 2013/2014
3. Mengikuti lomba guru berperstasi dan
berdedikasi tahun 2014
4. Kendala yang saya hadapi dalam memenuhi Kendala yang saya hadapi dalam memenuhi
dan mengembangkan kompetensi untuk dan mengembangkan kompetensi untuk
menghasilkan publikasi Ilmiah menghasilkan publikasi ilmiah yaitu;
1. Terbatasnya dana untuk mempulikasi
di forum ilmiah
2. Belum mendapat wadah yang tepat
untuk berkonsultasi kesulitan dalam
menulis karya tulis ilmiah.
5. Keberhasilan yang saya capai setelah Keberhasilan yang saya peroleh dalam
mengikuti pengembangan keprofesian mengembagkan publikasi ilmiah yaitu ;
berkelanjutan untuk memenuhi dan Belum ada
mengembangkan kompetensi untuk
menghasilkan publikasi ilmiah
6. Usaha-usaha yang telah saya lakukan untuk Usaha yang saya lakukan untuk memenuhi
memenuhi dan mengembangkan kompetensi dan mengembangkan kompetensi untuk
untuk menghasilkan publikasi ilmiah menghasikan publikasi ilmiah yaitu ;
1. Membuat penilitian tindakan kelas.
2. Membuat artikel ilmiah
3. Merintis dan Menjadi ketua IKA
Alumni PPKn FKIP- Undana ,sebagai
salah satu wadah untuk
mempublikasikan karya ilmiah.

D. Kompetensi menghasilkan Karya Inovatif


1. Usaha-usaha yang telah saya lakukan untuk Usaha-usaha yang telah saya lakukan untuk
memenuhi dan mengembangkan kompetensi menghasilkan karya inofasi yaitu ;
untuk menghasilkan karya inovatif 2. Merancang tindakan penelitian kelas.
3. Merancang penulian artikel tentang
model pembelajaran PPKn berbasis
portofolio
4. Kendala yang saya hadapi dalam memenuhi Kendala yang dihadapai dalam memenuhi
dan mengembangkan kompetensi untuk dan mengembangkan kompetensi untuk
menghasilkan karya inovatif menghasilakn karya inovatif yaitu;
1. Kurangnya refernsi
2. Belum seluruhmya memahami karya
inovasi pembelajaran
5. Keberhasilan yang saya capai setelah Keberhasilan yang saya capai dalam
mengikuti pengembangan keprofesian mengembangkan kompetensi karya inovafi
berkelanjutan untuk memenuhi dan yaitu ;
mengembangkan kompetensi untuk Merancang dan mengumpulkan referensi
menghasilkan karya inovatif untuk menulis karya inovafi
6. Usaha-usaha yang telah saya lakukan untuk Uasaha yang saya lakukan untuk memenuhi
memenuhi dan mengembangkan kompetensi dan mengembangkan kompetenssi untuk
untuk menghasilkan karya inovatif menghasilkan karya inivafi yaitu
1. Membaca berbagai referensi terkait
karya inovafi.
2. Mengikuti kegiatan pebinaan karier
Penulisan Karya Ilmiah Bagi PTK SMP
angkatan 5 di makasar tanggal 8 sd 13
Juni 2015

E. Kompetensi untuk penunjang pelaksanaan pembelajaran berkualitas (TIK, BahasaAsing,


dsb)
1. Usaha-usaha yang telah saya lakukan untuk Usaha –usaha yang saya lakukan untuk
memenuhi dan mengembangkan kompetensi mengembangkan kompetensi penunjang
penunjang pelaksanaan pembelajaran yang pembelajaran yang berkwalitas yaitu ;
berkualitas. 2. secara otodidik belajar TIK.
3. Secara otodidak belajr bahasa inggris
4. Kendala yang saya hadapi dalam memenuhi Kendala yang saya hadapi dalam memenuhi
dan mengembangkan kompetensi penunjang dan mengembangkan kompetensi yang
pelaksanaan berhubungan dengan penunjang
pembelajaran yang berkualitas. pembelajaran yang berkualitas yaitu ;
1. Belum menguasai program Axel
dengan baik
2. Kurang menguasai bahasa inggris.
5. Keberhasilan yang saya capai setelah Keberhasilan yang saya capai setelah
mengikuti pengembangan keprofesian mengikuti pengembangan keprofesian
berkelanjutan untuk memenuhi dan berkelanjutan untuk memenuhi dan
mengembangkan kompetensi penunjang mengembangkan kompetensi penunjang
pelaksanaan pembelajaran yang berkualitas pelaksanaan pembelajaran yang berkualitas
yaitu ;
1. Mampu mengoperasikan sistim
Operasi Word dan ,Power Poid
2. Sedikit Mmenguasai program exel.
6. Pengembangan keprofesian berkelanjutan Pengembangan keprofesian berkelanjutan
yang masih saya butuhkan dalam memenuhi yang masih saya butuhkan dalam memenuhi
dan mengembangkan kompetensi penunjang dan mengembangkan kompetensi penunjang
pelaksanaan pembelajaran yang berkualitas pelaksanaan pembelajaran yang berkualitas
Pelatihan TIK yaitu
Pelatihan TIK dan kursus bahasa Ingrris.
F. Kompetensi untuk melaksanakan tugas tambahan KAUR Kurikulum

1. Usaha-usaha yang telah saya lakukan untuk Usaha-usaha yang telah saya lakukan untuk
memenuhi dan mengembangkan kompetensi memenuhi dan mengembangkan kompetensi
untuk melaksanakan tugas tambahan untuk melaksanakan tugas tambahan
tersebut tersebut yaitu ;
1. mempelajari dan memperdalam
kurikulum 2013
2. mempelajarai hal- hal yang terkait
program sekolah dan managemen
berbasis sekolah.
3. Menyusun program kerja urusan
kurikum ,mengawasi dan
mengevaluasi dan membuat laparan.

2. Kendala yang saya hadapi dalam memenuhi Kendala yang saya hadapi dalam memenuhi
dan mengembangkan kompetensi untuk dan mengembangkan kompetensi untuk
melaksanakan tugas tambahan tersebut melaksanakan tugas tambahan tersebut yaitu
;
1. Kurangnya waktu untuk mengerjakan
urusan kurikulum di sekolah karena
mengajar 24 jam perminggu
2. Terbatasnya sarana tidak ada WIFI di
sekolah.
3. Belum pernah mengikuti pelatihan
yang terkait dengan tugas tambahan
3. Keberhasilan yang saya capai setelah 1. Tersedianya program kerja urusan
mengikuti Pengembangan keprofesian Kurikulum
berkelanjutan untuk memenuhi dan 2. Tersedianya portofolio setiap guru
mengembangkan kompetensi untuk yang terkait dengan tugas pokok.
melaksanakan tugas tambahan tersebut 3. Tersedianya KTSP SMPN 13 Kupang
4. Tersedianya SK
- Pembagian tugas
- TPKS
- MGMPS
- Tim Supervisi
- Exrakurikuler
- PKG
- PIGP
- Kepanitian UTS/UAS.
- Kepanitian US/UN.
- Kegiatan let tambahan untuk kelas IX
5. Pengawasan ,Evaluasi dan pelaporan.
4. Pengembangan keprofesian berkelanjutan Pengembangan keprofesian berkelanjutan
yang masih saya butuhkan dalam memenuhi yang masih saya butuhkan dalam memenuhi
dan mengembangkan kompetensi untuk dan mengembangkan kompetensi untuk
melaksanakan tugas tambahan tersebut melaksanakan tugas tambahan tersebut yaitu
Pelatihan /Bimteks terkait PKG,Managemen
berbasis sekolah ,PIGP,Penyusunan soal
berstandar,KTI dan Kurikulum 2013 secara
berkelanjutan
Tanda tangan Guru Tanda tangan Kepala Sekolah

Dra. Maria Th. Roslin S. Lana Imanuel Tulle, S.Pd.M.Si


NIP. 19670409 199802 2 005 NIP 19660513 199403 1 012

Anda mungkin juga menyukai