Anda di halaman 1dari 69

LAPORAN PKM

(PEMANTAPAN KEMAMPUAN MENGAJAR)

NAMA : VERONICA SHERLY TATAWI

NIM : 041399802

POKJAR : BITUNG

UPBJJ : MANADO

PROGRAM STUDI : FAKULTAS KEGURUAN DAN

ILMU PENDIDIKAN

MATA KULIAH : PKM / IDIK 4304

MASA REGIST : 2021.2

SUPERVISOR 1 :

PROGRAM STUDI STRATA 1 PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS TERBUKA 2021.2


LAPORAN HASIL REFLEKSI PEMBELAJARAN

MATA KULIAH

PEMANTAPAN KEMAMPUAN MENGAJAR

(PDGK4209)

DISUSUN OLEH :

VERONICA SHERLY TATAWI

NIM. 041399802

PROGRAM STUDI STRATA 1 PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS

FAKULTAS KEGURUAN ILMU PENDIDIKAN (FKIP)

UNIVERSITAS TERBUKA

UPBJJ UT MANADO

POKJAR BITUNG

2021.2
LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PEMANTAPAN MENGAJAR

(PDGK4209)

NAMA : VERONICA SHERLY TATAWI

NIM : 041399802

PROGRAM : STRATA 1 PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS

PROGRAM STUDI : FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

POKJAR : BITUNG

UPBJJ : MANADO

Menyetujui, Manado, 15 Desember 2021

I Wayan Sumertha, M.Pd VERONICA SHERLY TATAWI


NIP. 197008251994121002 NIM. 835441808

i
KATA PENGANTAR

Puji syukur Kehadirat Allah SWT karena atas rahmat dan karunia-Nya
sehingga kami dapat menyusun Laporan Praktek Mengajar dengan tepat waktu.
Penyusunan Laporan Praktek Mengajar ini kami buat untuk melengkapi mata
kuliah Pemantapan Kemampuan Mengajar (PKM).

Melalui mata kuliah ini, Mahasiswi berlatih untuk menerapkan berbagai


pengetahuan, keterampilan, dan sikap yang telah dipelajarinya sebelum dalam
kegiatan merancang, melaksanakan, dan mengevaluasi kegiatan pembelajaran.
Sehingga mahasiswi dapat mengoreksi diri agar menjadi seorang guru yang
professional.

Selain itu berlatih untuk mempertanggungjawabkan berbagai keputusan


dan tindak lanjut pembelajaran yang dilakukan.

Untuk itu kami menyadari masih banyak kekurangan serta keterbatasan


dalam penulisan Laporan Praktek Mengajar ini bahwa kerja keras kami
memerlukan respon, kritik, dan saran yang menggunggah kami nantinya. Agar
kami dapat menghasilkan kesempurnaan dalam Laporan Praktek Mengajar dalam
proses pembelajaran nantinya.

Dalam menyelesaikan tugas Laporan Praktek Mengajar ini kami


memperoleh bantuan dari berbagai pihak. Kami ingin menyampaikan ucapan
terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam tugas Praktek
Mengajar ini.

1. Mama yang selalu mendukung dan memberi motivasi.


2. Ibu Sandi F. Turang. S.Pd selaku Pengurus Pokjar Bitung.
3. Bapak I Wayan Sumertha, M.Pd. selaku Tutor pembimbing Mata Kuliah
Pemantapan Kemampuan Mengajar (PDGK4209).

ii
Begitu juga, kami menyadari bahwa Laporan Praktek Mengajar yang telah
dibuat masih banyak kekurangan. Diharapkan semoga Laporan Praktek Mengajar
ini bermanfaat bagi kami dan mampu memberikan manfaat kepada setiap
pembacanya. Aamiin.

Manado, 15 Desember 2021

Penulis

iii
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL
LEMBAR PENGESAHAN...............................................................................................i

KATA PENGANTAR.......................................................................................................ii

DAFTAR ISI....................................................................................................................iv

BAB I.................................................................................................................................1

PENDAHULUAN.............................................................................................................1

1. Latar Belakang......................................................................................................1

2. Tujuan Megikuti PKM.........................................................................................2

3. Manfaat Mengikuti PKM.....................................................................................3

ANALISIS MASALAH....................................................................................................4

Jadwal Kegiatan PKM.....................................................................................................7

BAB II...............................................................................................................................8

TEMUAN-TEMUAN DALAM PEMBELAJARAN.......................................................8

1. PERTEMUAN 1....................................................................................................8

2. PERTEMUAN 2....................................................................................................8

3. PERTEMUAN 3....................................................................................................9

4. PERTEMUAN 4..................................................................................................10

5. PERTEMUAN 5..................................................................................................10

6. PERTEMUAN 6..................................................................................................11

7. PERTEMUAN 7..................................................................................................12

8. PERTEMUAN 8..................................................................................................12

BAB III............................................................................................................................17

PENUTUP.......................................................................................................................17

DAFTAR PUSTAKA.......................................................................................................20

LAMPIRAN- LAMPIRAN............................................................................................21

iv
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)..........................................22

LAMPIRAN : APKG ..................................................................................................107

LAMPIRAN : 8 Lembar Refleksi................................................................................143

Surat Rekomendasi Kepala Sekolah

Surat Kesediaan Teman Sejawat

v
BAB I

PENDAHULUAN

1. Latar Belakang
Salah satu masalah yang dihadapi oleh seluruh masyarakat Indonesia saat
ini adalah penanganan terhadap rendahnya kualitas sumber daya manusia.
Bagi seluruh lapisan masyarakat yang sedang berkembang untuk membangun
Negara yang adil dan makmur dan sejahtera. Maka, pendidikan mempunyai
peran yang sangat penting.
Mengajar merupakan suatu keahlian professional seseorang yang harus
dibentuk melalui sebuah proses yang terencana dengan baik dan sistematis,
dilandasi oleh pengetahuan, keterampilan, dan sikap yang bijak. Agar generasi
penerus dimasa yang akan dating menjadikan bangsa yang kuat dan berpotensi
tinggi dalam bersaing dengan Negara berkembang lainnya.
Tujuan tersebut tidak akan tercapai dan terjangkau, bila tidak disertai
dengan usaha dan kerja sama yang baik untuk mencapai tujuan pendidikan di
Indonesia. Peningkatan kualifikasi pendidikan guru ditingkat Sekolah Dasar
diharapkan mampu meningkatkan kemampuan professional mengajar guru.
Hal ini sangat penting dilakukan mengingat profesi mengajar merupakan
pekerjaan yang mudah dilakukan.
Banyak kalangan berpikir bahwa keterampilan mengajar akan terbentuk
dengan sendirinya seiring dengan lamanya waktu mengajar yang dilakukan
seseorang. Ada beberapa kemungkinan yang dapat terjadi, dalam proses
transfer pengetahuan dilakukan dengan baik tetapi mengabaikan kebutuhan
peserta didik karena memang tidak mempunyai pengetahuan tentang kondisi
psikologi peserta didiknya.
Mengingat peran guru sangat strategis dalam menyiapkan generasi penerus
unggul pada masa mendatang maka guru dituntut untuk kreatif dan mau
belajar terus menerus untuk meningkatkan mutu kemampuan mengajar

1
Pembelajaran yang efektif harus dimulai dengan adanya rancangan
pembelajaran yang sangat dipersiapkan sebelumnya yang bertujuan pada
penguasaan suatu kompetensi dalam diri siswa. Agar seseorang dapat menjadi
guru yang professional dan dapat mengelola dengan baik proses pembelajaran
yang efektif maka tidak cukup dengan hanya mengamati tetapi harus
mempelajari ilmu mendidik dalam kegiatan belajar dan mempraktekkan secara
berulang-ulang.
Proses pembentukkan keterampilan mengajar, secara bertahap disediakan
dalam mata kuliah Pemantapan Keterampilan Mengajar (PKM). Mata kuliah
PKM merupakan mata kuliah inti atau proses pembekalan dalam Program S1
PGSD di Universitas Terbuka. Kompetensi yang diharapkan agara mahasiswa
mampu meningkatkan profesionalismenya sebagai seorang pendidik dan
tenaga pengajar.

2. Tujuan Megikuti PKM


Mata kuliah PKM merupakan mata kuliah yang penting untuk
meningkatkan keterampilan mahasiswa dalam mengajar atau menjadi seorang
pendidik ataupun tenaga pengajar. Peran guru sangat penting untuk masa
depan yang akan dating, maka dari itu diperlukan suatu pembelajaran yang
khusus yang data menunjang berkembangnya ketrampilan mengajar. Adapun
tujuan dalam mengikuti PKM, sebagai berikut.
a. Untuk meningkatkan persiapan proses pembelajaran atau transfer ilmu
pengetahuan dengan merencanakan, dan mengenali karakteristik
berdasarkan kebutuhan siswa secara efektif dan efisien di dalam proses
pembelajaran.
b. Agar dapat menjadi guru yang professional sesuai dengan profesinya
dengan menyusun rencana pembelajaran dengan menerapkan kaidah-
kaidah atau prinsip pembelajaran yang telah dibuat.
c. Agar mempunyai wawasan yang luas tentang proses pendidikan sesuai
dengan kondisi psikologi anak.

2
d. Agar dapat melaksanakan proses mengajar degan merefleksikan setiap
kegiatan mengajar yang akan menambah keterampilan mengajar setiap
harinya.
e. Memperbaiki tindak penyelenggaraan pembelajaran berikutnya degan
memperhatikann hasil evaluasi pembelajaran yang telah dilakukan
sebelumnya.
f. Agar dapat mempertanggungjawabkan kelebihan dan kekurangan yang
ada berdasarkan prinsip keilmuan dalam tindakan pembelajaran yang telah
dilaksanakan melalui kegiatan merefleksi kegiatan.

3. Manfaat Mengikuti PKM


Adapun manfaat setelah mengikuti PKM yang bertujuan untuk menguasai
kompetensi yaitu mengelola proses pembelajaran yang mendidik dan
berorientasi pada pembelajaran yang menyenangkan untuk siswa. Secara
bersungguh-sungguh dengan mengikuti mata PKM, maka manfaat mengikuti
mata kuliah PKM diantaranya:
a. Memiliki kesiapan dalam pembelajaran dengan lebih memahami
karakteristik dan kebutuhan belajar peserta didik.
b. Memiliki keterampilan yang meingkat dalam menyusun rencana
pembelajaran dengan menerapkan prinsip-prinsip pembelajaran dan
keilmuan pendidikan.
c. Mempunyai kemampuan untuk melaksanakan pembelajaran secara efektif
dengan mengacu pada rencana pembelajaran yang telah dibuat.
d. Mampu meningkatkan kualitas dalam mengajar melalui refleksi terhadap
kegiatan belajar mengejar.
e. Mampu meningkatkan perbaikan dalam tindak penyelenggaraan
pembelajaran berikutnya dengan memperhatikan hasil evaluasi yang telah
dilakukan sebelumnya.
f. Mampu mempertanggungjawabkan tindakan pembelajaran yang telah
dilakukannya melalui laporan tertulis.

3
ANALISIS MASALAH
Berdasarkan identifikasi masalah, peneliti menemukan berbagai
permasalahan atau kendala pada waktu pembelajaran di kelas V SDN Babakan.
Dari hasil pengamatan didapatkan hasil bahwa kondisi belajar siswa dapat
berlangsungnya proses pembelajaran dalam kelas, diantarnya siswa ada yang
melamun, ada yang mengantuk, ada yang berbicara dengan temannya.

Untuk itu, memerlukan upaya dalam meningkatkan motivasi belajar siswa


dengan cara mengetahui berbagai factor penyebab rendahnya motivasi belajar siswa
yang bertujuan untuk dapat meningkatkan kembali motivasi belaja pada siswa
kelas V SDN Babakan. Berikut beberapa cara untuk menumbuhkan motivasi
belajar dalam dri siswa yang bisa di terapkan, sebagai berikut.

1. Menggunakan metode dan kegiatan belajar mengajar yang beragam


Siswa mudah sekali merasa jenuh yang menimbulkan rasa bosan berlebihan
yang dapat menurunkan motivasi belajar. Maka seorang guru perlu
meningkatkan kreatifitas dalam keterampilan dengan berbagai inovasi dan
variasi baru dalam kegiatan belajar mengajar. Dengan berbagai variasi dalam
belajar dapat menumbuhkan kembali motivasi dan konsentrasi siswa dalam
belajar.
2. Menjadikan siswa sebagai peserta aktif dalam proses kegiatan belajar
Pada kegiatan belajar mengajar sebaiknya guru memperhatikan siswa agar
menjadi peserta aktif dikelas. Dengan menggunakan metode belajar aktif
dengan memberikan tugas berdiskusi atau simulasi dalam suatu kelompok
belajar dalam menyelesaikan masalah diharapkan dapat menumbuhkan
motivasi dalam belajar.
3. Menciptakan suasana kelas yang kondusif
Kondisi belajar yang aman dan tidak ada yang merasa terintimidasi
umumnya akan membuat siswa merasa bersemangat untuk berusaha ikut serta
dalam mengikuti kegiatan belajar mengajar.

4
4. Dengan memberikan tugas yang proporsional
Sebaiknya dalam memberikan tugas kelas maupun pekerjaan rumah tidak
disetarakan dengan nilai, karena akan menyebabkan rasa kurang mampu pada
diri siswa sehingga menimbulkan ketidakpercayaan diri pada siswa. Peran
guru sangat penting untuk lebih memperhatikan kondisi psikologis, yaitu
kekurangan dan kelebihan siswa sehingga siswa dapat meningkatkan minat
belajarnya.
5. Antusiasme guru dalam mengajar
Perlunya menghindari siswa berjuang sendiri dalam belajar. Maka memberi
keyakian kepada siswa bahwa ia bisa sukses dan memberikan cara untuk
mencapainya, yaitu dengan cara ikut serta dalam kegiatan belajar mengajar
dan berperan aktif dalam kelas.
6. Memberikan reward atau penghargaan
Salah satu metode yang efektif, yaitu dengan memberikan penghargaan
berupa nilai tambahan maupun hadiah kecil untuk mengapresiasikan
ketercapaian dalam kegiatan belajar yang diharapkan dapat menumbuhkan
semangat belajar siswa.
7. Mencoba mengenali karakter dan minat siswa
Setiap siswa memiliki minat dan kepribadian yang berbeda-beda. Maka,
tugas guru terlebih dahulu memahami kebutuhan siswa yang diperlukan dalam
kegiatan belajar. Salah satunya dengan memberikan tanggapan terhadap
materi, minat, cita-cita, harapan dan kekhawatirannya.
8. Menciptakan rasa peduli seorang guru dengan siswa
Guru mencoba membangun hubungan yang baik dengan siswa dengan
menceritakan kisah hidup yang positif kepada siswa agar menumbuhkan
antusiasme dalam belajar untuk memotivasi mereka.
9. Membentuk kebiasaan belajar yang baik
Guru harus memberikan pengetahuan baru kepada siswa dengan metode
belajar baru yang baik dalam kegiatan belajar khususnya pada metode
berdiskusi. Salah satu metode dengan pengulangan secara terus menerus
pelajaran dengan menambahkan pemahaman baru berdasarkan sumber belajar

5
yang mendukung yang diharapkan dapat membantu siswa dalam menumbuhkan
motivasi belajar.
10. Menggunakan media pembelajaran yang baik dan sesuai dengan
kebutuhan siswa dalam belajar
Penggunaan media pembelajaran yang bervariasi yang bermanfaat dalam
merangsang pikiran, keterampilan belajar dapat meningkatkan proses belajar
dengan media yang sederhana, murah dan mudah didapat, seperti video, audio,
gambar dan lain sebagainya.
11. Menumbuhkan kesadaran pada diri siswa
Bentuk kerja keras siswa, bahwa merasa adanya sebuah tantangan dalam
proses belajar serta siswa terlibat secara kognitif untuk mencari cara dalam
meingkatkan motivaasi belajar.
12. Guru memberikan dorongan kepada siswa untuk belajar
Guru perlu lebih teliti dalam mengamati perkembangan siswa, sehingga
diharapkan dapat memberikan dorongan dengan memberikan perhatian yang
maksimal khususnya kepada siswa yang prestasinya rendah.

6
Jadwal Kegiatan PKM

Praktek
Tanggal Acara
Mengajar

RPP 1 Mahasiswa melaksanan PKM di SMP Negeri


02 November 2021
To Great 8 Manado dengan Teman Sejawat

RPP 2 Mahasiswa melaksana PKM di SMP Negeri 8


05 November 2021
To Take Leave Manado dengan Teman Sejawat
RPP 3
Mahasiswa melaksana PKM di SMP Negeri 8
09 November 2021 To Say Thank
Manado dengan Teman Sejawat
You
RPP 4 Mahasiswa melaksana PKM di SMP Negeri 8
11 November 2021
To Say Sorry Manado dengan Teman Sejawat
RPP 5
Mahasiswa melaksana PKM di SMP Negeri 8
16 November 2021 To Know Our
Manado dengan Teman Sejawat
Identities
RPP 6
Mahasiswa melaksana PKM di SMP Negeri 8
18 November 2021 Our Hobbies and
Manado dengan Teman Sejawat
what we like
RPP 7
To Know The Mahasiswa melaksana PKM di SMP Negeri 8
23 November 2021
Members of Manado dengan Teman Sejawat
Family
RPP 8
That’s what Mahasiswa melaksana PKM di SMP Negeri 8
25 November 2021
friends are Manado dengan Teman Sejawat
supposed to do

7
BAB II

TEMUAN-TEMUAN DALAM PEMBELAJARAN

1. PERTEMUAN 1 (RPP 1, Greetings)


a. Kelemahan yang saya temukan selama proses pembelajaran adalah
Saya belum bisa mengkondisikan kelas secara baik.
b. Kelemahan tersebut terjadi karena
Pada umumnya karena anak-anak masih sibuk sendiri karena kurangnya
dalam berkonsentrasi.
c. Kelebihan yang saya temukan selama proses pembelajaran adalah
Saya menggunakan media yang sesuai dengan materi sehingga menjadi
lebih menarik untuk lebih berkonsentrasi.
d. Kekuatan tersebut terjadi karena
Saya menggunakan metode pembelajaran dengan mengulang-ulang dan
memberikan contoh-contoh sederhana yang mudah ditemukan yang sesuai
dengan materi pembelajaran sehingga anak-anak merasa senang
mendapatkan pengalaman baru.
e. Hal-hal unik yang terjadi selama proses pembelajaran
adalah
Saya menemukan salah satu siswa yang selalu meminta perhatian.
f. Dengan memperhatikan proses pembelajaran pada pertemuan 1
rencana saya berikutnya adalah
Saya akan berusaha lebih memperhatikan proses pembelajaran dengan
menggunakan metode mengajar yang bervariasi.

2. PERTEMUAN 2 (RPP 2, To Take Leave)


a. Kelemahan yang saya temukan selama proses pembelajaran adalah
Kelemahan mengatur waktu dalam mengelola kelas
b. Kelemahan tersebut terjadi karena
Materi yang saya berikan dengan penyampaian terlalu panjang.

8
c. Kelebihan yang saya temukan selama proses pembelajaran adalah
Saya menyampaikan materi pelajaran tersebut berdasarkan media yang
sesuai dengan materi dengan mengajak salah stu siswa menjadi model
peraga.
d. Kekuatan tersebut terjadi karena
Saya menggunakan metode pembelajaran yang mengajak siswa langsung
untuk menjadi model peraga sehingga lebih mudah untuk memahami
materi.
e. Hal-hal unik yang terjadi selama proses pembelajaran adalah
Anak-anak dapat sekaligus belajar secara langsung dengan media yang
sederhana dan lebih menghargai segala yang ada di dalam diri siswa.
f. Dengan memperhatikan proses pembelajaran pada pertemuan 2
rencana saya berikutnya adalah
Saya akan mengembangkan dan berusaha menumbuhkan kesadaran diri
maupun kepercayaan diri pada potensi yang dimiliki siswa.

3. PERTEMUAN 3 (RPP 3, To Say Thank You)


a. Kelemahan yang saya temukan selama proses pembelajaran adalah
Tidak kondusifnya situasi kelas dalam proses belajar mengajar.
b. Kelemahan tersebut terjadi karena
Karena dalam memberi tanggapan pada cerita yang disampaikan tidak
beraturan, sehingga terjadi keributan dalam memberikan tanggapan.
c. Kelebihan yang saya temukan selama proses pembelajaran
adalah
Menumbuhkan ketertarikan siswa untuk mendengar dan menyimaknya.
d. Kekuatan tersebut terjadi karena
Metode bercerita yang menarik digunakan dapat menumbuhkan
ketertarikan siswa untuk mendengarkan dan meyimaknya.
e. Hal-hal unik yang terjadi selama proses pembelajaran adalah
Salah satu siswa dengan antusias menceritakan peristiwa lucu yang pernah
diceritakan sebelumnya.

9
f. Dengan memperhatikan proses pembelajaran pada pertemuan 3
rencana saya berikutnya adalah
Saya perlu meningkatkan metode yang tepat agar proses belajar mengajar
menjadi kondusif sehingga bisa lebih tertib di dalam proses pembelajaran.

4. PERTEMUAN 4 (RPP 4, To Say Sorry)


a. Kelemahan yang saya temukan selama proses pembelajaran adalah
Kurangnya waktu dalam proses pembelajaran untuk memberi kesempatan
siswa dalam bercerita.
b. Kelemahan tersebut terjadi karena
Siswa membuat cerita berdasarkan pengalaman siswa yang terlalu banyak
sehingga dalam kegiatan menceritakan memerlukan waktu yang cukup
lama.
c. Kelebihan yang saya temukan selama proses pembelajaran adalah
Siswa mengekspresikan rasa antusias dalam menyampaikan cerita.
d. Kekuatan tersebut terjadi karena
Siswa dapat memahami materi pembelajaran dengan baik dalam
menyampaikan cerita dan memberi tanggapan.
e. Hal-hal unik yang terjadi selama proses pembelajaran adalah
Beberapa siswa memberi tanggapan dengan menunjukkan rasa tidak
percayanya terhadap yang diceritakan dalam mendengarkan cerita siswa
lain.
f. Dengan memperhatikan proses pembelajaran pada pertemuan 4
rencana saya berikutnya adalah
Saya mencoba menggunakan metode dengan membatasi waktu dalam
pembelajaran bercerita dan memberi tanggapan.

5. PERTEMUAN 5 (RPP 5, Our Identities)


a. Kelemahan yang saya temukan selama proses pembelajaran adalah
Saya kurang menguasai materi pembelajaran.

10
b. Kelemahan tersebut terjadi karena
Kurangnya buku referensi.
c. Kelebihan yang saya temukan selama proses pembelajaran adalah
Siswa merasa penasaran dengan materi.
d. Kekuatan tersebut terjadi karena
Selama proses pembelajaran saya menggunakan media video player dan
gambar untuk melakukan pendekatan.
e. Hal-hal unik yang terjadi selama proses pembelajaran adalah
Salah satu siswa selalu bertanya dengan dipenuhi rasa keingintahuan yang
tinggi.
f. Dengan memperhatikan proses pembelajaran pada pertemuan 5
rencana saya berikutnya adalah
Saya akan meningkatkan dalam penguasaan materi sebelum proses
pembelajaran berlangsung.

6. PERTEMUAN 6
a. Kelemahan yang saya temukan selama proses pembelajaran adalah
Siswa masih kebingungan dalam menemukan posisi wilayah Indonesia
melalui sebuah peta.
b. Kelemahan tersebut terjadi karena
Memerlukan kemampuan khusus dalam membaca peta.
c. Kelebihan yang saya temukan selama proses pembelajaran adalah
Siswa dapat menemukan sebagian dari wilayah Indonesia.
d. Kekuatan tersebut terjadi karena
Dalam memberikan materi lebih mengusahan menerangkan dengan sejelas
mungkin agar mudah dipahami.
e. Hal-hal unik yang terjadi selama proses pembelajaran adalah
Siswa sangat senang ketika satu persatu maju untuk mencari salah satu
wilayah yang saya sebutkan.

11
f. Dengan memperhatikan proses pembelajaran pada pertemuan 6
rencana saya berikutnya adalah
Saya akan meningkatkan kesabaran dalam membimbing anak-anak dalam
pelajaran yang belum dikuasainya, dengan metode pembelajaran yang
lebih tepat.

7. PERTEMUAN 7
a. Kelemahan yang saya temukan selama proses pembelajaran adalah
Siswa kesulitan dalam mencari informasi di wilayah tempat tinggalnya.
b. Kelemahan tersebut terjadi karena
Siswa kurang paham terhadap letak wilayah tempat tinggalnya.
c. Kelebihan yang saya temukan selama proses pembelajaran adalah
Siswa berusaha mencari informasi dengan metode bertanya maupun
memperhatikan keadaan sekeliling atau lingkungan rumah dan sekolah
maupun di wilayah tempat tinggalnya.
d. Kekuatan tersebut terjadi karena
Saya menjelaskan tujuan pembelajaran secara sederhana namun terperinci
sehingga mudah bagi siswa untuk lebih memahami.
e. Hal-hal unik yang terjadi selama proses pembelajaran adalah
Siswa sangat menyenangi proses pembelajaran karena di setiap wilayah
terdapat perbedaan-perbedaan dari satu wilayah dengan wilayah lainnya.
f. Dengan memperhatikan proses pembelajaran pada pertemuan 7
rencana saya berikutnya adalah
Saya berusaha meningkatkan kreatifitas dalam memilih informasi di setiap
wilayah Indonesia yang memiliki keberagaman menarik untuk diketahui
oleh siswa.

8. PERTEMUAN 8
a. Kelemahan yang saya temukan selama proses pembelajaran adalah
Siswa masih keliru dalam menentukan penjumlahan dengan baik.

12
b. Kelemahan tersebut terjadi karena
Siswa belum memahami cara dalam menentukan posisi bilangan.
c. Kelebihan yang saya temukan selama proses pembelajaran adalah
Sebagian siswa sudah dapat memahami nilai bilangan sesuai dengan posisi
bilangan tersebut.
d. Kekuatan tersebut terjadi karena
Saya mengusahakan menerangkan dengan jelas dengan menggunakan
metode yang sederhana dan mudah dipahami.
e. Hal-hal unik yang terjadi selama proses pembelajaran adalah
Siswa sangat senang ketika diminta untuk maju menuliskan bilangan yang
disebutkan, agar lebih mudah memahami.
f. Dengan memperhatikan proses pembelajaran pada pertemuan 8
rencana saya berikutnya adalah
Saya akan memberikan penjelasan dan pengertian agar tidak terjadi
kekeliruan dengan memberikan penguasaan materi yang dapat dipahami
melalui metode yang bervariatif sesuai dengan materi pembelajaran.

13
BAB III

PENUTUP

A. KESIMPULAN
1. Kelemahan dalam Pembelajaran
Secara umum kelemahan-kelemahan yang saya temukan dalam proses
pembelajaran dari ppertemuan pertama sampai dengan pertemuan ke dua
belas, yaitu pasa saat kegiatan belajar mengajar terdapat beberapa siswa yang
masih kurang menguasai materi yang saya ajarkan. Selain kesiapan siswa yang
kurang terhadap kondisi kelas yang kurang kondusif. Begitu pula dengan alat
peraga yang terbatas menjadi kurang bervariasi dan beragam yang menjadi
penyebab siswa menjadi kurang bersemangat dan kurang antusias dalam
proses pembelajaran. Sehingga kejenuhan terhadap siswa dalam kegiatan
pembelajaran tidak dapat terhindarkan.

2. Penyebab Kelemahan dalam Pembelajaran


Penyebab kelemahan secara umum yang terjadi yaitu terdapat keberagaman
karakteristik siswa yang berbeda-beda, seperti tingkat intelegensi, agama,
budaya, dan adat istiadat. Sehingga perlunya meningkatkan keterampilan saya
dalam mnegkondisikan kelas dengan sebaik mungkin, agar proses belajar
mengajar berjalan dengan baik dan kondusif. Adapun penggunaan bahasa
yang saya gunakan terlalu cepat atau intonasi yang kurang tepat sehingga
mempengaruhi siswa dalam memahami materi yang disampaikan.

3. Kelebihan dalam Pembelajaran


Kelebihan yang saya temukan dalam pembelajaran, yaitu penggunaan
metode pembelajaran yang dilakukan bisa dikatakan cukup tepat sehingga
situasi kelas dapat dikondisikan dengan baik dalam proses pembelajaran yang
menjadi lebih kondusif. Siswa menjadi lebih aktif, lebih kreatif, dapat berpikir
kritis dan siswa menjadi senang untuk mengikuti kegiatan pembelajaran

14
sehingga hasil belajar yang dapat dicapai siswa dapat maksimal sesuai
diharapkan.

4. Penyebab Kelebihan dalam Pembelajaran


Penyebab kelebihan dalam pembelajaran tersebut terjadi karena saya
merancang kegiatan pembelajaran yang akan disampaikan dengan melakukan
persiapan terlebih dahulu. Sebelum kegiatan pembelajaran dimulai saya
memberikan apersepsi, motivasi agar siswa menjadi aktif dan focus dalam
mengikuti pembelajaran. Metode pembelajran yang dilaksanakan berdasarkan
RPP yang telah dibuat sebelumnya. Pemilihan alat peragaan dan media
pembelajaran yang tepat sesuai materi dapat meingkatkan keaktifan,
kreatifitas, dan antusias siswa dalam mengikuti proses pembelajaran.

5. Rencana Perbaikan dalam Pembelajaran


Rencana perbaikan dalam pembelajaran, yaitu lebih berusaha meningkatkan
metode-metode pembelajaran yang bervariasi dan inovatif, meningkatkan
kemampuan dalam menjelaskan, meningkatkan keterampilan dalam
memahami keberagaman karakter siswa, agar siswa menjadi lebih aktif dalam
proses pembelajaran.

B. Saran
Dalam proses pembelajaran, guru diharapkan memahami hakikat
karakteristik siswa yang mempunyai kelemahan dan kelebihan yang berbeda-
beda, dan tekun mencobakan teknik-teknik yang inovasi dalam kegiatan
belajar mengajar di Sekolah Dasar sehingga diperoleh hasil belajar yang
maksimal.
Untuk mencapai tujuan tersebut diperlukan kesungguhan guru dalam
menyusun perencanaan, pelaksanaan, dan penilaian. Semuanya tercakup di
dalam RPP.

15
Terkait dengan hal tersebut, beberapa hal untuk diperhatikan seperti
berikut ini :
1. Menciptakan alat peraga sederhana agar pembelajaran dapat dilakukan
dengan luas sehingga tercipta guru yang profesional.
2. Untuk pengembangan dan pengadaan media pendidikan (alat peraga)
maka dapat mengimplementasikan di setiap eksistensi manajemen dan
Gugus sekolah.
3. Menggunakan metode-metode yang sesuai dengan karakteristik siswa
sehingga kegiatan belajar mengajar lebih menyenangkan dan bermakna.
4. Penulis juga mengharapkan kritik dan saran dalam penulisan Karya Ilmiah
Mata Kuliah PKM ini dikemudian hari.

16
DAFTAR PUSTAKA

Supardi. 2013. Sekolah Efektif. Jakarta: PT BAJA GRAFINDO PERSADA. hlm.


137.

Supriadi, Nanang, dan Damayanti, Rani. 2016. “Analisis Komunikasi Matematis


Siswa

Lamban Belajar Dalam Menyelesaikan Soal Bangun Datar”. Jurnal Pendidikan


Matematika. Vol. 7, No. 1, Juni 2016.

Abdurrahman, Mulyono. 2010. Pendidikan Bagi Anak Berkesulitan Belajar.


Jakarta: PT Asdi Mahasatya

TIM-FKIP. 2014 Pemantapan Kemampuan Mengajar (PKM). Jakarta :


Universitas Terbuka.

BNSP. 2014. Standar Kompetensi dan Kemampuan Dasar SD. Jakarta : Diknas
Departemen Pendidikan Nasional. 2002. Standar Kompetensi Guru Kelas SD/MI.
Jakarta : Dir.P2TK – KPT, Ditjen DIKTI. Jakarta .FKIP – UT

Tim FKIP-UT.1987. Alat Penilaian Kemampuan Guru (APKG).

TIM FKIP-UT. 2009. Pemantapan Kemampuan Mengajar (PKM). Jakarta:


Universitas Terbuka.

Maryanto. (2013). Organ Gerak Hewan dan Manusia kelas V. Jakarta:


Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. (2017).

Purnomosidi, Wiyanto, Safiroh, dan Ida Gantiny. (2013). Senang Belajar


Matematika. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik
Indonesia. (2018).

http://gurupintar.ut.ac.id/content/micro-teaching-online/laboratorium-
pembelajaran-sd

17
LAMPIRAN- LAMPIRAN
8 RPP
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN I
(RPP 1)

Nama Sekolah : SMP Negeri 8 Manado


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : VII/1
Alokasi Waktu : 1 x 45 menit
Konsep : To Great
Kompetensi Dasar : 3.1 Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada
ungkapan salam / sapaan serta responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya.
4.1 Mendengarkan teks lisan sederhana dari video/audio mengenai salam / sapaan, dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan
sesuai konteks.

A. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat memahami serta dapat berkomunikasi menggunakan ungkapan sapaan,
pamitan, ucapan terima kasih, dan permintaan maaf dalam bahasa inggris dengan
baik dan benar
2. Siswa dapat menangkap dengan baik kata sapaan, pamitan, ucapan terima kasih, dan
permintaan maaf serta cara menanggapi dalam bahasa inggris dengan baik dan benar
serta menuliskannya kembali

Karakter yang diharapkan


Religius, Jujur, Disiplin, Bertanggung jawab, Peduli (toleransi, gotong royong), Santun,
Percaya diri

B. Media, Alat dan Sumber Belajar


1. Media : Lembar kerja siswa, lembar penilaian
2. Alat : Spidol, papan tulis, laptop/audio
3. Sumber belajar : Buku Penunjang Kurikulum 2013 When English Rings a Bell,
kelas VII

C. Langkah – langkah pembelajaran


1. Kegiatan Pendahuluan
a. Kelas dimulai dengan doa dan salam pembuka serta melakukan pemeriksaan
kehadiran siswa
b. Guru mengingatkan kembali kepada siswa tentang materi yang telah dipelajari
sebelumnya kemudian menjelaskan sedikit gambaran tentang pelajaran yang
akan dipelajari saat ini
2. Kegiatan inti
Listening
a. Mengamati : Siswa membaca dari buku panduan tentang bagaimana cara
mengucapkan kata sapaan / salam dalam
bahasa inggris dan menuliskannya kembali
Guru memberikan video singkat tentang materi sapaan/salam.
Siswa mendengarkan dengan saksama materi yang di berikan melalui
video singkat tersebut.
b. Menanya : Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya
mengenai materi yang diberikan
c. Mengumpulkan informasi : Siswa dibagi ke dalam beberapa kelompok untuk dapat
berdiskusi mengenai materi yang sudah diberikan
d. Mengasosiasi : Siswa dapat mempresentasikan tentang materi yang telah dipelajari
dengan cara menuliskan kembali apa yang telah mereka dengarkan melalui
video/audio yang telah diberikan
e. Mengkomunikasikan : Siswa diberikan kesempatan untuk bertanya kepada guru
tentang materi yang telah dipelajari. Pada tahap ini, siswa diharapkan bisa
berkomunikasi dengan masyarakat (teman, orang tua, guru) tentang bagaimana cara
menangkap materi kata sapaan / salam dalam bahasa inggris dengan baik dan benar.

3. Kegiatan Penutup
a. Siswa diminta untuk membuat rangkuman yang berisi poin – poin penting dari
materi yang sudah dipelajari dan mengulangi kembali di rumah
b. Guru memberikan tugas terkait dengan materi yang telah di berikan agar dapat terus
mengasah kemampuan siswa di rumah
c. Kelas di akhiri dengan doa dan salam penutup.

D. Penilaian Hasil Pembelajaran


a. Penilaian pengetahuan berupa tes tertulis uraian maupun tes lisan atau observasi
terhadap diskusi tanya jawab dan percakapan serta penugasan yang diberikan
b. Penilaian keterampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian
produk dan penilaian portofolio yang dikerjakan oleh siswa.

Manado, November 2021


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Drs. Ronald. S. R. Najoan, M.Pd Veronica Sherly Tatawi


NIP. 196211011989031010
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN II
(RPP 2)

Nama Sekolah : SMP Negeri 8 Manado


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : VII/1
Alokasi Waktu : 1 x 40 menit
Materi : To Take Leave
Kompetensi Dasar : 3.2 Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada
teks untuk menyatakan dan menanyakan salam perpisahan
4.4. Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan menanyakan salam perpisahan dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan
sesuai konteks.

E. Tujuan Pembelajaran
3. Siswa dapat memahami serta dapat berkomunikasi mengenai salam perpisahan
dalam bahasa inggris dengan baik dan benar
4. Siswa mampu menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan salam perpisahan
serta cara menanggapi dalam bahasa inggris dengan baik dan benar.

Karakter yang diharapkan


Religius, Jujur, Disiplin, Bertanggung jawab, Peduli (toleransi, gotong royong), Santun,
Percaya diri
F. Media, Alat dan Sumber Belajar
4. Media : Lembar kerja siswa, lembar penilaian
5. Alat : Spidol, papan tulis
6. Sumber belajar : Buku Penunjang Kurikulum 2013 When English Rings a Bell,
kelas VII

G. Langkah – langkah pembelajaran


4. Kegiatan Pendahuluan
c. Kelas dimulai dengan doa dan salam pembuka serta melakukan pemeriksaan
kehadiran siswa
d. Guru mengingatkan kembali kepada siswa tentang materi yang telah dipelajari
sebelumnya kemudian menjelaskan sedikit gambaran tentang pelajaran yang
akan dipelajari saat ini

5. Kegiatan inti
Dialog
f. Mengamati : Siswa membaca dari buku panduan tentang bagaimana cara
mengucapkan salam perpisahan dalam bahasa inggris dengan baik dan benar serta
menuliskannya kembali
Siswa mendengarkan apa yang diucapkan guru dan mengikutinya.
Example :
Kayla : Hi Lani, where are you going? (Hai Lani, kamu mau pergi ke mana?)
Lani : I am going to library. What about you? (Aku mau pergi ke perpustakaan.
Bagaimana dengan kamu?)
Kayla : What are you doing in library? I am going to minimarket, to buy milk (Apa
yang kamu lakukan di perpustakaan? Aku mau pergi ke minimarket untuk membeli
susu)
Lani : Mrs. Rita ask me to borrow English book
Kayla : Ok. I think I should going now, it looks like it might rain (Baiklah. Sepertinya
aku harus pergi sekarang, karena kelihatannya sebentar lagi akan hujan)
Lani : Yeah, you’re right. Goodbye. (Ya, kamu benar. Sampai jumpa lagi)
Kayla : Goodbye, Lani. (Sampai jumpa, Lani)
g. Menanya : Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya
mengenai materi yang diberikan
h. Mengumpulkan informasi : Siswa dibagi ke dalam beberapa kelompok untuk dapat
berdiskusi mengenai materi yang sudah diberikan
i. Mengasosiasi : Siswa dapat mempresentasikan tentang materi yang telah dipelajari
dengan cara melakukan percakapan secara berpasangan di depan kelas
j. Mengkomunikasikan : Siswa diberikan kesempatan untuk bertanya kepada guru
tentang materi yang telah dipelajari. Pada tahap ini, siswa diharapkan bisa
berkomunikasi dengan masyarakat (teman, orang tua, guru) mengenai salam
perpisahan dalam bahasa inggris dengan baik dan benar.

6. Kegiatan Penutup
d. Siswa diminta untuk membuat rangkuman yang berisi poin – poin penting dari
materi yang sudah dipelajari dan mengulangi kembali di rumah
e. Guru memberikan tugas terkait dengan materi yang telah di berikan agar dapat terus
mengasah kemampuan siswa di rumah
f. Kelas di akhiri dengan doa dan salam penutup.

H. Penilaian Hasil Pembelajaran


c. Penilaian pengetahuan berupa tes tertulis uraian maupun tes lisan atau observasi
terhadap diskusi tanya jawab dan percakapan serta penugasan yang diberikan
d. Penilaian keterampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian
produk dan penilaian portofolio yang dikerjakan oleh siswa.

Manado, November 2021


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Drs. Ronald. S. R. Najoan, M.Pd Veronica Sherly Tatawi


NIP. 196211011989031010
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN III
(RPP 3)

Nama Sekolah : SMP Negeri 8 Manado


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : VII/1
Alokasi Waktu : 1 x 40 menit
Materi : To Say Thank You
Kompetensi Dasar : 3.3 Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada
ungkapan terima kasih serta responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya.
4.3 Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk menyatakan dan merespon ucapan terima
kasih dengan sangat pendek dan sederhana, dengan memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

I. Tujuan Pembelajaran
5. Siswa dapat memahami serta dapat berkomunikasi menggunakan terima kasih dalam
bahasa inggris dengan baik dan benar
6. Siswa mampu menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk menyatakan dan
merespon ucapan terima kasih serta cara menanggapi dalam bahasa inggris dengan
baik dan benar.

Karakter yang diharapkan


Religius, Jujur, Disiplin, Bertanggung jawab, Peduli (toleransi, gotong royong), Santun,
Percaya diri.
J. Langkah – langkah pembelajaran
7. Kegiatan Pendahuluan
e. Kelas dimulai dengan doa dan salam pembuka serta melakukan pemeriksaan
kehadiran siswa
f. Guru mengingatkan kembali kepada siswa tentang materi yang telah dipelajari
sebelumnya kemudian menjelaskan sedikit gambaran tentang pelajaran yang
akan dipelajari saat ini

8. Kegiatan inti
Speaking
k. Mengamati : Siswa membaca dari buku panduan tentang bagaimana cara
mengucapkan ungkapan terima kasih dan cara meresponnya dalam bahasa inggris
dengan baik dan benar serta menuliskannya kembali.
Guru memberikan contoh percakapan singkat
Example :
Lina : Mrs. Rita, thank you very much for the gift. I like it very much. (Nyonya
Rita, terima kasih atas hadiahnya. Saya sangat menyukainya.
Mrs. Rita : Good on you Lina. I am happy you like it. (Baik untukmu Lina. Saya
senang kamu menyukainya).
l. Menanya : Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya
mengenai materi yang diberikan
m. Mengumpulkan informasi : Siswa dibagi ke dalam beberapa kelompok untuk dapat
berdiskusi mengenai materi yang sudah diberikan
n. Mengasosiasi : Siswa dapat mempresentasikan tentang materi yang telah dipelajari
dengan cara melakukan percakapan secara berpasangan di depan kelas.
o. Mengkomunikasikan : Siswa diberikan kesempatan untuk bertanya kepada guru
tentang materi yang telah dipelajari. Pada tahap ini, siswa diharapkan bisa berbicara
dengan masyarakat (teman, orang tua, guru) tentang ungkapan terima kasih, cara
merespon dan menanggapinya dalam bahasa inggris dengan baik dan benar.

9. Kegiatan Penutup
g. Siswa diminta untuk membuat rangkuman yang berisi poin – poin penting dari
materi yang sudah dipelajari dan mengulangi kembali di rumah
h. Guru memberikan tugas terkait dengan materi yang telah di berikan agar dapat terus
mengasah kemampuan siswa di rumah
i. Kelas di akhiri dengan doa dan salam penutup.

K. Media, Alat dan Sumber Belajar


7. Media : Lembar kerja siswa, lembar penilaian
8. Alat : Spidol, papan tulis
9. Sumber belajar : Buku Penunjang Kurikulum 2013 When English Rings a Bell,
kelas VII

L. Penilaian Hasil Pembelajaran


e. Penilaian pengetahuan berupa tes tertulis uraian maupun tes lisan atau observasi
terhadap diskusi tanya jawab dan percakapan serta penugasan yang diberikan
f. Penilaian keterampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian
produk dan penilaian portofolio yang dikerjakan oleh siswa.

Manado, November 2021


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Drs. Ronald. S. R. Najoan, M.Pd Veronica Sherly Tatawi


NIP. 196211011989031010
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN IV
(RPP 4)

Nama Sekolah : SMP Negeri 8 Manado


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : VII/1
Alokasi Waktu : 2 x 40 menit
Konsep : To Say Sorry
Kompetensi Dasar : 3.4 Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari
teks untuk mengucapkan terima kasih
4.4 Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk menyatakan dan menanyakan ucapan terima
kasih dengan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

M. Tujuan Pembelajaran
7. Siswa dapat memahami serta dapat berkomunikasi mengenai ucapan terima kasih
dalam bahasa inggris dengan baik dan benar
8. Siswa mampu menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk menyatakan dan
menanyakan ucapan terima kasih serta cara menanggapi dalam bahasa inggris
dengan baik dan benar.

Karakter yang diharapkan


Religius, Jujur, Disiplin, Bertanggung jawab, Peduli (toleransi, gotong royong), Santun,
Percaya diri
N. Media, Alat dan Sumber Belajar
10. Media : Lembar kerja siswa, lembar penilaian
11. Alat : Spidol, papan tulis
12. Sumber belajar : Buku Penunjang Kurikulum 2013 When English Rings a Bell,
kelas VII

O. Langkah – langkah pembelajaran


10. Kegiatan Pendahuluan
g. Kelas dimulai dengan doa dan salam pembuka serta melakukan pemeriksaan
kehadiran siswa
h. Guru mengingatkan kembali kepada siswa tentang materi yang telah dipelajari
sebelumnya kemudian menjelaskan sedikit gambaran tentang pelajaran yang
akan dipelajari saat ini

11. Kegiatan inti


Speaking
p. Mengamati : Siswa membaca dari buku panduan tentang bagaimana cara
menyatakan dan menanyakan ungkapan terima kasih dalam bahasa inggris dengan
baik dan benar serta menuliskannya kembali
Siswa mendengarkan dengan saksama apa yang diucapkan guru dan kemudian
mengikutinya.
Example :
Mom : How are you, Siti? (Apa kabar, Siti?)
Siti : I am not feeling well, Mom (Saya merasa tidak baik, Bu)
Mom : How are you feeling? (Bagaimana perasaanmu?)
Siti : I have a headache (Saya sedang sakit kepala)
Mom : I think you need to rest (Saya pikir kamu perlu istirahat)
Siti : I think too, Mom. Thank you. (Saya pikir juga, Ibu. Terima kasih)

q. Menanya : Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya


mengenai materi yang diberikan
r. Mengumpulkan informasi : Siswa dibagi ke dalam beberapa kelompok untuk dapat
berdiskusi mengenai materi yang sudah diberikan
s. Mengasosiasi : Siswa dapat mempresentasikan tentang materi yang telah dipelajari
dengan cara melakukan percakapan secara berpasangan di depan kelas
t. Mengkomunikasikan : Siswa diberikan kesempatan untuk bertanya kepada guru
tentang materi yang telah dipelajari. Pada tahap ini, siswa diharapkan bisa
berkomunikasi dengan masyarakat (teman, orang tua, guru) mengenai ucapan terima
kasih dalam bahasa inggris dengan baik dan benar.

12. Kegiatan Penutup


j. Siswa diminta untuk membuat rangkuman yang berisi poin – poin penting dari
materi yang sudah dipelajari dan mengulangi kembali di rumah
k. Guru memberikan tugas terkait dengan materi yang telah di berikan agar dapat terus
mengasah kemampuan siswa di rumah
l. Kelas di akhiri dengan doa dan salam penutup.

P. Penilaian Hasil Pembelajaran


g. Penilaian pengetahuan berupa tes tertulis uraian maupun tes lisan atau observasi
terhadap diskusi tanya jawab dan percakapan serta penugasan yang diberikan
h. Penilaian keterampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian
produk dan penilaian portofolio yang dikerjakan oleh siswa.

Manado, November 2021


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Drs. Ronald. S. R. Najoan, M.Pd Veronica Sherly Tatawi


NIP. 196211011989031010
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN V
(RPP 5)

Nama Sekolah : SMP Negeri 8 Manado


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : VII/1
Alokasi Waktu : 1 x 40 menit
Materi : To Know Our Identities
Kompetensi Dasar : 3.5 Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada
teks untuk menyatakan dan menanyakan identitas sesuai dengan konteks penggunaannya.
4.5 Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan menanyakan identitas dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai
konteks.

Q. Tujuan Pembelajaran
9. Siswa dapat memahami tentang identitas dalam bahasa inggris dengan baik dan
benar
10. Siswa mampu menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan menanyakan
identitas serta cara menanggapi dalam bahasa inggris dengan baik dan benar.
11. Siswa mampu mengucapkan identitas dalam bahasa inggris dengan baik dan benar

Karakter yang diharapkan


Religius, Jujur, Disiplin, Bertanggung jawab, Peduli (toleransi, gotong royong), Santun,
Percaya diri
R. Langkah – langkah pembelajaran
13. Kegiatan Pendahuluan
i. Kelas dimulai dengan doa dan salam pembuka serta melakukan pemeriksaan
kehadiran siswa
j. Guru mengingatkan kembali kepada siswa tentang materi yang telah dipelajari
sebelumnya kemudian menjelaskan sedikit gambaran tentang pelajaran yang
akan dipelajari saat ini

14. Kegiatan inti


Introduce
u. Mengamati : Siswa membaca dari buku panduan tentang bagaimana cara
mengungkapkan identitas dalam bahasa inggris dengan baik dan benar serta
menuliskannya kembali

Example :
Hello my name is Kayla. I am from North Sulawesi. I live in Manado, on Jalan
November, To be precise, I live at 23 Jalan November.
v. Menanya : Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya mengenai
materi yang diberikan
w. Mengumpulkan informasi : Siswa dibagi ke dalam beberapa kelompok untuk dapat
berdiskusi mengenai materi yang sudah diberikan
x. Mengasosiasi : Siswa dapat mempresentasikan tentang materi yang telah dipelajari
dengan cara melakukan percakapan secara berpasangan di depan kelas
y. Mengkomunikasikan : Siswa diberikan kesempatan untuk bertanya kepada guru
tentang materi yang telah dipelajari. Pada tahap ini, siswa diharapkan bisa
berkomunikasi dengan masyarakat (teman, orang tua, guru) mengenai bagaimana
memperkenalkan diri dalam bahasa inggris dengan baik dan benar.

15. Kegiatan Penutup


m. Siswa diminta untuk membuat rangkuman yang berisi poin – poin penting dari
materi yang sudah dipelajari dan mengulangi kembali di rumah
n. Guru memberikan tugas terkait dengan materi yang telah di berikan agar dapat terus
mengasah kemampuan siswa di rumah
o. Kelas di akhiri dengan doa dan salam penutup

S. Media, Alat dan Sumber Belajar


13. Media : Lembar kerja siswa, lembar penilaian
14. Alat : Spidol, papan tulis
15. Sumber belajar : Buku Penunjang Kurikulum 2013 When English Rings a Bell,
kelas VII
T. Penilaian Hasil Pembelajaran
i. Penilaian pengetahuan berupa tes tertulis uraian maupun tes lisan atau observasi
terhadap diskusi tanya jawab dan percakapan serta penugasan yang diberikan
j. Penilaian keterampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian
produk dan penilaian portofolio yang dikerjakan oleh siswa.

Manado, November 2021


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Drs. Ronald. S. R. Najoan, M.Pd Veronica Sherly Tatawi


NIP. 196211011989031010
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN VI
(RPP 6)

Nama Sekolah : SMP Negeri 8 Manado


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : VII/1
Alokasi Waktu : 1 x 40 menit
Materi : To know Our Hobbies and What We Like
Kompetensi Dasar : 3.6 Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada
teks untuk menyatakan dan menanyakan hobi dan apa yang disukai sesuai dengan konteks
penggunaannya.
4.6 Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan menanyakan hobi, apa yang disukai
dengan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.
U. Tujuan Pembelajaran
12. Siswa dapat memahami serta dapat berkomunikasi mengenai hobi dan apa yang
disukai dalam bahasa inggris dengan baik dan benar
13. Siswa mampu menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan menanyakan
hobi, apa yang disukai serta cara menanggapi dalam bahasa inggris dengan baik dan
benar.

Karakter yang diharapkan


Religius, Jujur, Disiplin, Bertanggung jawab, Peduli (toleransi, gotong royong), Santun,
Percaya diri

V. Langkah – langkah pembelajaran


16. Kegiatan Pendahuluan
k. Kelas dimulai dengan doa dan salam pembuka serta melakukan pemeriksaan
kehadiran siswa
l. Guru mengingatkan kembali kepada siswa tentang materi yang telah dipelajari
sebelumnya kemudian menjelaskan sedikit gambaran tentang pelajaran yang
akan dipelajari saat ini

17. Kegiatan inti


Speaking
a. Mengamati : Siswa membaca dari buku panduan tentang bagaimana cara
menyatakan dan menanyakan hobi, apa yang disukai dalam bahasa inggris dengan
baik dan benar serta menuliskannya kembali
Example :
Hello my name is Kayla.
I am from North Sulawesi.
I live in Manado, on Jalan November.
To be precise, I live at 23 Jalan November.
I like swimming and reading books
My favorite color is blue
My favorite food is fried rice
Nice to meet you.
b. Menanya : Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya mengenai
materi yang diberikan
c. Mengumpulkan informasi : Siswa dibagi ke dalam beberapa kelompok untuk dapat
berdiskusi mengenai materi yang sudah diberikan
d. Mengasosiasi : Siswa dapat mempresentasikan tentang materi yang telah dipelajari
dengan cara melakukan percakapan secara berpasangan di depan kelas
e. Mengkomunikasikan : Siswa diberikan kesempatan untuk bertanya kepada guru
tentang materi yang telah dipelajari. Pada tahap ini, siswa diharapkan bisa
berkomunikasi dengan masyarakat (teman, orang tua, guru) mengenai hobi, apa yang
disukai dalam bahasa inggris dengan baik dan benar.

18. Kegiatan Penutup


p. Siswa diminta untuk membuat rangkuman yang berisi poin – poin penting dari
materi yang sudah dipelajari dan mengulangi kembali di rumah
q. Guru memberikan tugas terkait dengan materi yang telah di berikan agar dapat terus
mengasah kemampuan siswa di rumah
r. Kelas di akhiri dengan doa dan salam penutup

W. Media, Alat dan Sumber Belajar


16. Media : Lembar kerja siswa, lembar penilaian
17. Alat : Spidol, papan tulis
18. Sumber belajar : Buku Penunjang Kurikulum 2013 When English Rings a Bell,
kelas VII

X. Penilaian Hasil Pembelajaran


k. Penilaian pengetahuan berupa tes tertulis uraian maupun tes lisan atau observasi
terhadap diskusi tanya jawab dan percakapan serta penugasan yang diberikan
l. Penilaian keterampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian
produk dan penilaian portofolio yang dikerjakan oleh siswa.

Manado, November 2021


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Drs. Ronald. S. R. Najoan, M.Pd Veronica Sherly Tatawi


NIP. 196211011989031010
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN VII
(RPP 7)

Nama Sekolah : SMP Negeri 8 Manado


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : VII/1
Alokasi Waktu : 1 x 40 menit
Konsep : To Know The Members of Family
Kompetensi Dasar : 3.7 Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan untuk
mengetahui anggota keluarga sesuai dengan konteks penggunaannya.
4.7. Menangkap makna pemaparan anggota keluarga lisan dan tulis sangat pendek dan
sederhana

A.Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat memahami serta dapat berkomunikasi mengenai anggota keluarga dalam
bahasa inggris dengan baik dan benar

2.Siswa mampu menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan menanyakan anggota
keluarga serta cara menanggapi dalam bahasa inggris dengan baik dan benar.

Karakter yang diharapkan


Religius, Jujur, Disiplin, Bertanggung jawab, Peduli (toleransi, gotong royong), Santun, Percaya
diri

B. Langkah – langkah pembelajaran


1. Kegiatan Pendahuluan
a. Kelas dimulai dengan doa dan salam pembuka serta melakukan pemeriksaan
kehadiran siswa
b. Guru mengingatkan kembali kepada siswa tentang materi yang telah dipelajari
sebelumnya kemudian menjelaskan sedikit gambaran tentang pelajaran yang
akan dipelajari saat ini

2. Kegiatan inti
a. Mengamati : Siswa membaca dari buku panduan tentang bagaimana cara
memperkenalkan anggota keluarga dalam bahasa inggris
b. Menanya : Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya
mengenai materi yang diberikan
c. Mengumpulkan informasi : Siswa dibagi ke dalam beberapa kelompok untuk dapat
berdiskusi mengenai materi yang sudah diberikan
d. Mengasosiasi : Siswa dapat mempresentasikan tentang materi yang telah dipelajari
dengan cara melakukan percakapan secara berpasangan di depan kelas
e. Mengkomunikasikan : Siswa diberikan kesempatan untuk bertanya kepada guru
tentang materi yang telah dipelajari. Pada tahap ini, siswa diharapkan bisa
berkomunikasi dengan masyarakat (teman, orang tua, guru) mengenai anggota
keluarga dalam bahasa inggris dengan baik dan benar.

3. Kegiatan Penutup
a. Siswa diminta untuk membuat rangkuman yang berisi poin – poin penting dari
materi yang sudah dipelajari dan mengulangi kembali di rumah
b. Guru memberikan tugas terkait dengan materi yang telah di berikan agar dapat terus
mengasah kemampuan siswa di rumah
c. Kelas di akhiri dengan doa dan salam penutup.

C. Media, Alat dan Sumber Belajar


19. Media : Lembar kerja siswa, lembar penilaian
20. Alat : Spidol, papan tulis
21. Sumber belajar : Buku Penunjang Kurikulum 2013 When English Rings a Bell,
kelas VII

D. Penilaian Hasil Pembelajaran


a. Penilaian pengetahuan berupa tes tertulis uraian maupun tes lisan atau observasi
terhadap diskusi tanya jawab dan percakapan serta penugasan yang diberikan
b. Penilaian keterampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek, penilaian
produk dan penilaian portofolio yang dikerjakan oleh siswa.

Manado, November 2021


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Drs. Ronald. S. R. Najoan, M.Pd Veronica Sherly Tatawi


NIP. 196211011989031010
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
VIII (RPP VIII)

Satuan Pendidikan : SLTP


Nama Sekolah : SMPN 8
Manado Mata Pelajaran : Bahasa
Inggris Kelas/Semester : VII/1
Konsep : That’s what friends are supposed to do Subkonsep
: belajar memahami pesan dari sebuah lagu.
Waktu : 40 menit

A. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat memahami pesan yang terkandung dalam sebuah lagu

B. Media Pembelajaran, Alat/Bahan & Sumber Belajar


1. Media : Lembar kerja siswa, lembar penilaian
2. Alat/Bahan : Spidol, Papan Tulis, Speaker
3. Sumber Belajar : Buku Penunjang Kurikulum 2013 When English Rings a Bell kelas
VII Kemendikbud Revisi tahun 2016.

C. Langkah - langkah pembelajaran


1. Kegiatan Pendahuluan (5 menit)
a. Memulai kelas dengan salam pembuka dan doa serta melakukan pemeriksaan
kehadiran siswa
b. Guru mengingatkan kembali kepada siswa tentang materi yang telah di pelajari
sebelumnya kemudian menjelaskan sedikit gambaran tentang pelajaran yang
akan dipelajari saat ini.

2. Kegiatan inti (30 menit)


a. Literasi : siswa mendengarkan dari speaker sebuah lagu dalam bahasa inggris
serta dapat memahami pesan yang terkandung dari lagu tersebut.
b. Critical thinking : guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya
mengenai materi yang diberikan.
c. Collaboration, siswa di bagi ke dalam beberapa kelompok untuk dapat
berdiskusi mengenai materi yg sudah di berikan
d. Communication : siswa dapat mempresentasikan tentang materi yang telah
dipelajari dengan cara melakukan percakapan secara berpasangan di depan kelas
e. Creativity : siswa di berikan kesempatan untuk bertanya kepada guru tentang
materi yang telah di pelajari.. pada tahap ini siswa di harapkan bisa memahami
dan menyampaikan kembali pesan yang mereka terima dari sebuah lagu yang
telah di dengar.

3. Kegiatan penutup 5 menit


a. Siswa di minta untuk membuat rangkuman yang berisi poin poin penting
dari materi yang sudah di pelajari dan mengulangi kembali di rumah...
b. Guru memberikan tugas terkait dengan materi yang telah di berikan agar
terus mengasah kemampuan siswa di rumah.
c. Kelas diakhiri dengan salam penutup dan doa

D. Penilaian Hasil Pembelajaran


a. Penilaian Pengetahuan berupa tes tertulis pilihan ganda serta tertulis uraian
maupun tes lisan atau observasi terhadap diskusi tanya jawab dan percakapan
serta penugasan yang diberikan
b. Penilaian Keterampilan berupa penilaian unjuk kerja, penilaian proyek,
penilaian produk dan penilaian portofolio yang dikerjakan oleh siswa.

Manado, November 2021


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Drs. Ronald. S. R. Najoan, M.Pd Veronica Sherly Tatawi


NIP. 196211011989031010
LAMPIRAN : APKG
LAMPIRAN : APKG
LAMPIRAN : 8 Lembar Refleksi

LEMBAR REFLEKSI 1
SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN

Nama : Veronica Sherly Tatawi


NIM : 041399802
Program Studi : Pendidikan Bahasa Inggris
UPBJJ : Manado

A. Refleksi Komponen Pembelajaran


1. Apakah kegiatan pembelajaran yang telah saya lakukan sesuai dengan indikator yang
saya tentukan? Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : karena saya menjalankan apa yang saya kerjakan dengan benar
2. Apakah materi yang telah saya sajikan sesuai dengan tingkat perkembangan siswa?
Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : karena saya mengikuti materi yang sedang di berikan
3. Apakah media pembelajaran sesuai dengan indikator yang telah ditentukan? Ya
sesuai

Hal ini terjadi karena: karena media yang ada di sekolah saya sudah memadai untuk
melakukan pembelajaran
4. Bagaimana reaksi siswa terhadap metode pembelajaran yang saya gunakan? Siswa
bisa menerima dengan baik materi yang saya berikan
5. Apakah alat penilaian yang saya gunakan sesuai dengan tingkat perkembangan
siswa? Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : alat penilaian tersebut sudah di tentukan oleh sekolah

B. Refleksi Proses Kegiatan Pembelajaran


1. Apakah pelaksanaan kegiatan pembelajaran sesuai dengan RP yang saya susun? Ya
sesuai
2. Hal ini terjadi karena : RP yang saya susun sesuai dengan materi ysng sedang saya
berikan
3. Apakah kelemahan – kelemahan saya dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran
(penguasaan materi, penggunaan media dan sumber belajar, penggunaan metode
pembelajaran, penataan kegiatan, pengelolaan kelas, komunikasi dan pendekatan
teerhadap siswa, penggunaan waktu, serta penilaian proses dan hasil belajar? Kalau
menurut saya kelemahan saya adalah penilaian dan hasil belajar, kenapa, karena saya
belum terlalu mahir dalam melakukan penilaian
4. Apa saja penyebab kelemahan saya tersebut? Karena saya belum mahir dan perlu
banyak belajar lagi tentang melakukan penilaian
5. Bagaimana memperbaiki kelemahan saya tersebut? Dengan banyak belajar dengan
guru senior
6. Apakah kekuatan saya dalam merancang dan melaksanakan pembelajaran ? materi
serta bimbingan dari guru senior
7. Apa penyebab kekuatan saya dalam merancang pembelajaran? Penguasaan materi
8. Apa penyebab kekuatan saya dalam melaksanakan pembelajaran? RPP yang sudah
saya susun
9. Hal – hal unik (positif atau negatif) apa yang terjadi dalam kegiatan pembelajaran
yang saya lakukan? Banyak hal tak terduga dari siswa seperti candaan-candaan kecil
10. Apakah saya mempunyai alasan yang dapat dipertanggungjawabkan dalam
pengambilan keputusan dan tindakan mengajar yang saya lakukan? Jika ya, alasan
saya adalah saya telah mengajarkan materi yang sesuai dan sesuai dengan prosedur
sekolah di tempat saya mengajar.
11. Bagaimana reaksi siswa terhadap pengelolaan kelas yang saya lakukan? (perlakuan
saya terhadap siswa, cara saya mengatasi masalah, memotivasi siswa). Cara saya
menagtasi permasalahan masalah maupun memberi motivasi kepada siswa itu
sebernanya sederhana saja, Karena saya juga bukan manusia yang sempurna jadi saya
lebih memilih ubtuk tidak terlalu memberikan masukan yang berlebihan kepada siswa
karena mereka masih berada di tingkat yang masih di bawah sekali dan saya juga
sempat berada di tingkatan tersebut.
12. Apakah siswa dapat menangkap penjelasan yang saya berikan (misalnya siswa dapat
menjawab pertanyaan yang saya berikan) dan melaksanakan tugas dengan tepat? Ya
dapat
13. Hal ini terjadi karena : siswa dapat menangkap dengan mudah jika saya
menggunakan penjelasan yang singkat dan jelas lebih ke pokok inti dan contoh yang
diberikan tidak berbelit-belit sehingg mereka tidak bingung
14. Bagaimana reaksi siswa terhadap penilaian yang saya berikan? Siswa memberikan
reaksi yang positif ada beberapa yang mengeluh namun saya bisa menjelaskan bahwa
nilai yang mereka peroleh sesuai dengan tugas yang mereka buat.
15. Apakah penilaian yang saya berikan sesuai dengan indikator kemampuan yang telah
ditetapkan? Ya sesuai
16. Hal ini terjadi karena : saya telah mengikuti semua prosedur yang telah di tetapkan di
sekolah tempat saya mengajar
17. Apakah siswa telah mencapai indikator kemampuan yang telah ditetapkan? Belum
semua
18. Hal ini terjadi karena : banyak dari mereka yang tidak mendengarkan saat saya
menjelaskan materi, bermain dan mengobrol dengan teman mereka saat sedang dalam
masa pembelajaran
19. Apakah saya telah dapat mengatur dan memanfaatkan waktu pembelajaran dengan
baik? Belum terlalu
20. Hal ini terjadi karena : banyaknya ruang kelas yang membuat saya bingung dan suka
terlambat masuk ke kelas
21. Apakah kegiatan penutup yang saya lakukan dapat meningkatkan penguasaan siswa
terhadap materi yang saya sampaikan? Mungkin iya sedikit
22. Hal ini terjadi karena : sebagian dari mereka tidak memperhatikan dan hanya
mengingat jam pulang, tidak menyimak materi dengan baik. Bagi siswa yang
mendengarkan materi maka ia memahami materi namun bagi siswa yang tidak
memperhatikan materi mereka tidak tahu.
LEMBAR REFLEKSI 2
SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN

Nama : Veronica Sherly Tatawi


NIM : 041399802
Program Studi : Pendidikan Bahasa Inggris
UPBJJ : Manado

A. Refleksi Komponen Pembelajaran


1. Apakah kegiatan pembelajaran yang telah saya lakukan sesuai dengan indikator yang
saya tentukan? Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : karena saya menjalankan apa yang saya kerjakan dengan benar
2. Apakah materi yang telah saya sajikan sesuai dengan tingkat perkembangan siswa?
Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : karena saya mengikuti materi yang sedang di berikan
3. Apakah media pembelajaran sesuai dengan indikator yang telah ditentukan? Ya
sesuai

Hal ini terjadi karena: karena media yang ada di sekolah saya sudah memadai untuk
melakukan pembelajaran
4. Bagaimana reaksi siswa terhadap metode pembelajaran yang saya gunakan? Siswa
bisa menerima dengan baik materi yang saya berikan
5. Apakah alat penilaian yang saya gunakan sesuai dengan tingkat perkembangan
siswa? Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : alat penilaian tersebut sudah di tentukan oleh sekolah

B. Refleksi Proses Kegiatan Pembelajaran


1. Apakah pelaksanaan kegiatan pembelajaran sesuai dengan RP yang saya susun? Ya
sesuai
2. Hal ini terjadi karena : RP yang saya susun sesuai dengan materi ysng sedang saya
berikan
3. Apakah kelemahan – kelemahan saya dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran
(penguasaan materi, penggunaan media dan sumber belajar, penggunaan metode
pembelajaran, penataan kegiatan, pengelolaan kelas, komunikasi dan pendekatan
teerhadap siswa, penggunaan waktu, serta penilaian proses dan hasil belajar? Kalau
menurut saya kelemahan saya adalah penilaian dan hasil belajar, kenapa, karena saya
belum terlalu mahir dalam melakukan penilaian
4. Apa saja penyebab kelemahan saya tersebut? Karena saya belum mahir dan perlu
banyak belajar lagi tentang melakukan penilaian
5. Bagaimana memperbaiki kelemahan saya tersebut? Dengan banyak belajar dengan
guru senior
6. Apakah kekuatan saya dalam merancang dan melaksanakan pembelajaran ? materi
serta bimbingan dari guru senior
7. Apa penyebab kekuatan saya dalam merancang pembelajaran? Penguasaan materi
8. Apa penyebab kekuatan saya dalam melaksanakan pembelajaran? RPP yang sudah
saya susun
9. Hal – hal unik (positif atau negatif) apa yang terjadi dalam kegiatan pembelajaran
yang saya lakukan? Banyak hal tak terduga dari siswa seperti candaan-candaan kecil
10. Apakah saya mempunyai alasan yang dapat dipertanggungjawabkan dalam
pengambilan keputusan dan tindakan mengajar yang saya lakukan? Jika ya, alasan
saya adalah saya telah mengajarkan materi yang sesuai dan sesuai dengan prosedur
sekolah di tempat saya mengajar.
11. Bagaimana reaksi siswa terhadap pengelolaan kelas yang saya lakukan? (perlakuan
saya terhadap siswa, cara saya mengatasi masalah, memotivasi siswa). Cara saya
menagtasi permasalahan masalah maupun memberi motivasi kepada siswa itu
sebernanya sederhana saja, Karena saya juga bukan manusia yang sempurna jadi saya
lebih memilih ubtuk tidak terlalu memberikan masukan yang berlebihan kepada siswa
karena mereka masih berada di tingkat yang masih di bawah sekali dan saya juga
sempat berada di tingkatan tersebut.
12. Apakah siswa dapat menangkap penjelasan yang saya berikan (misalnya siswa dapat
menjawab pertanyaan yang saya berikan) dan melaksanakan tugas dengan tepat? Ya
dapat
13. Hal ini terjadi karena : siswa dapat menangkap dengan mudah jika saya
menggunakan penjelasan yang singkat dan jelas lebih ke pokok inti dan contoh yang
diberikan tidak berbelit-belit sehingg mereka tidak bingung
14. Bagaimana reaksi siswa terhadap penilaian yang saya berikan? Siswa memberikan
reaksi yang positif ada beberapa yang mengeluh namun saya bisa menjelaskan bahwa
nilai yang mereka peroleh sesuai dengan tugas yang mereka buat.
15. Apakah penilaian yang saya berikan sesuai dengan indikator kemampuan yang telah
ditetapkan? Ya sesuai
16. Hal ini terjadi karena : saya telah mengikuti semua prosedur yang telah di tetapkan di
sekolah tempat saya mengajar
17. Apakah siswa telah mencapai indikator kemampuan yang telah ditetapkan? Belum
semua
18. Hal ini terjadi karena : banyak dari mereka yang tidak mendengarkan saat saya
menjelaskan materi, bermain dan mengobrol dengan teman mereka saat sedang dalam
masa pembelajaran
19. Apakah saya telah dapat mengatur dan memanfaatkan waktu pembelajaran dengan
baik? Belum terlalu
20. Hal ini terjadi karena : banyaknya ruang kelas yang membuat saya bingung dan suka
terlambat masuk ke kelas
21. Apakah kegiatan penutup yang saya lakukan dapat meningkatkan penguasaan siswa
terhadap materi yang saya sampaikan? Mungkin iya sedikit
22. Hal ini terjadi karena : sebagian dari mereka tidak memperhatikan dan hanya
mengingat jam pulang, tidak menyimak materi dengan baik. Bagi siswa yang
mendengarkan materi maka ia memahami materi namun bagi siswa yang tidak
memperhatikan materi mereka tidak tahu.
LEMBAR REFLEKSI 3
SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN

Nama : Veronica Sherly Tatawi


NIM : 041399802
Program Studi : Pendidikan Bahasa Inggris
UPBJJ : Manado

A. Refleksi Komponen Pembelajaran


1. Apakah kegiatan pembelajaran yang telah saya lakukan sesuai dengan indikator yang
saya tentukan? Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : karena saya menjalankan apa yang saya kerjakan dengan benar
2. Apakah materi yang telah saya sajikan sesuai dengan tingkat perkembangan siswa?
Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : karena saya mengikuti materi yang sedang di berikan
3. Apakah media pembelajaran sesuai dengan indikator yang telah ditentukan? Ya
sesuai

Hal ini terjadi karena: karena media yang ada di sekolah saya sudah memadai untuk
melakukan pembelajaran
4. Bagaimana reaksi siswa terhadap metode pembelajaran yang saya gunakan? Siswa
bisa menerima dengan baik materi yang saya berikan
5. Apakah alat penilaian yang saya gunakan sesuai dengan tingkat perkembangan
siswa? Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : alat penilaian tersebut sudah di tentukan oleh sekolah

B. Refleksi Proses Kegiatan Pembelajaran


1. Apakah pelaksanaan kegiatan pembelajaran sesuai dengan RP yang saya susun? Ya
sesuai
2. Hal ini terjadi karena : RP yang saya susun sesuai dengan materi ysng sedang saya
berikan
3. Apakah kelemahan – kelemahan saya dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran
(penguasaan materi, penggunaan media dan sumber belajar, penggunaan metode
pembelajaran, penataan kegiatan, pengelolaan kelas, komunikasi dan pendekatan
teerhadap siswa, penggunaan waktu, serta penilaian proses dan hasil belajar? Kalau
menurut saya kelemahan saya adalah penilaian dan hasil belajar, kenapa, karena saya
belum terlalu mahir dalam melakukan penilaian
4. Apa saja penyebab kelemahan saya tersebut? Karena saya belum mahir dan perlu
banyak belajar lagi tentang melakukan penilaian
5. Bagaimana memperbaiki kelemahan saya tersebut? Dengan banyak belajar dengan
guru senior
6. Apakah kekuatan saya dalam merancang dan melaksanakan pembelajaran ? materi
serta bimbingan dari guru senior
7. Apa penyebab kekuatan saya dalam merancang pembelajaran? Penguasaan materi
8. Apa penyebab kekuatan saya dalam melaksanakan pembelajaran? RPP yang sudah
saya susun
9. Hal – hal unik (positif atau negatif) apa yang terjadi dalam kegiatan pembelajaran
yang saya lakukan? Banyak hal tak terduga dari siswa seperti candaan-candaan kecil
10. Apakah saya mempunyai alasan yang dapat dipertanggungjawabkan dalam
pengambilan keputusan dan tindakan mengajar yang saya lakukan? Jika ya, alasan
saya adalah saya telah mengajarkan materi yang sesuai dan sesuai dengan prosedur
sekolah di tempat saya mengajar.
11. Bagaimana reaksi siswa terhadap pengelolaan kelas yang saya lakukan? (perlakuan
saya terhadap siswa, cara saya mengatasi masalah, memotivasi siswa). Cara saya
menagtasi permasalahan masalah maupun memberi motivasi kepada siswa itu
sebernanya sederhana saja, Karena saya juga bukan manusia yang sempurna jadi saya
lebih memilih ubtuk tidak terlalu memberikan masukan yang berlebihan kepada siswa
karena mereka masih berada di tingkat yang masih di bawah sekali dan saya juga
sempat berada di tingkatan tersebut.
12. Apakah siswa dapat menangkap penjelasan yang saya berikan (misalnya siswa dapat
menjawab pertanyaan yang saya berikan) dan melaksanakan tugas dengan tepat? Ya
dapat
13. Hal ini terjadi karena : siswa dapat menangkap dengan mudah jika saya
menggunakan penjelasan yang singkat dan jelas lebih ke pokok inti dan contoh yang
diberikan tidak berbelit-belit sehingg mereka tidak bingung
14. Bagaimana reaksi siswa terhadap penilaian yang saya berikan? Siswa memberikan
reaksi yang positif ada beberapa yang mengeluh namun saya bisa menjelaskan bahwa
nilai yang mereka peroleh sesuai dengan tugas yang mereka buat.
15. Apakah penilaian yang saya berikan sesuai dengan indikator kemampuan yang telah
ditetapkan? Ya sesuai
16. Hal ini terjadi karena : saya telah mengikuti semua prosedur yang telah di tetapkan di
sekolah tempat saya mengajar
17. Apakah siswa telah mencapai indikator kemampuan yang telah ditetapkan? Belum
semua
18. Hal ini terjadi karena : banyak dari mereka yang tidak mendengarkan saat saya
menjelaskan materi, bermain dan mengobrol dengan teman mereka saat sedang dalam
masa pembelajaran
19. Apakah saya telah dapat mengatur dan memanfaatkan waktu pembelajaran dengan
baik? Belum terlalu
20. Hal ini terjadi karena : banyaknya ruang kelas yang membuat saya bingung dan suka
terlambat masuk ke kelas
21. Apakah kegiatan penutup yang saya lakukan dapat meningkatkan penguasaan siswa
terhadap materi yang saya sampaikan? Mungkin iya sedikit
22. Hal ini terjadi karena : sebagian dari mereka tidak memperhatikan dan hanya
mengingat jam pulang, tidak menyimak materi dengan baik. Bagi siswa yang
mendengarkan materi maka ia memahami materi namun bagi siswa yang tidak
memperhatikan materi mereka tidak tahu.
LEMBAR REFLEKSI 4
SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN

Nama : Veronica Sherly Tatawi


NIM : 041399802
Program Studi : Pendidikan Bahasa Inggris
UPBJJ : Manado

A. Refleksi Komponen Pembelajaran


1. Apakah kegiatan pembelajaran yang telah saya lakukan sesuai dengan indikator yang
saya tentukan? Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : karena saya menjalankan apa yang saya kerjakan dengan benar
2. Apakah materi yang telah saya sajikan sesuai dengan tingkat perkembangan siswa?
Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : karena saya mengikuti materi yang sedang di berikan
3. Apakah media pembelajaran sesuai dengan indikator yang telah ditentukan? Ya
sesuai

Hal ini terjadi karena: karena media yang ada di sekolah saya sudah memadai untuk
melakukan pembelajaran
4. Bagaimana reaksi siswa terhadap metode pembelajaran yang saya gunakan? Siswa
bisa menerima dengan baik materi yang saya berikan
5. Apakah alat penilaian yang saya gunakan sesuai dengan tingkat perkembangan
siswa? Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : alat penilaian tersebut sudah di tentukan oleh sekolah

B. Refleksi Proses Kegiatan Pembelajaran


1. Apakah pelaksanaan kegiatan pembelajaran sesuai dengan RP yang saya susun? Ya
sesuai
2. Hal ini terjadi karena : RP yang saya susun sesuai dengan materi ysng sedang saya
berikan
3. Apakah kelemahan – kelemahan saya dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran
(penguasaan materi, penggunaan media dan sumber belajar, penggunaan metode
pembelajaran, penataan kegiatan, pengelolaan kelas, komunikasi dan pendekatan
teerhadap siswa, penggunaan waktu, serta penilaian proses dan hasil belajar? Kalau
menurut saya kelemahan saya adalah penilaian dan hasil belajar, kenapa, karena saya
belum terlalu mahir dalam melakukan penilaian
4. Apa saja penyebab kelemahan saya tersebut? Karena saya belum mahir dan perlu
banyak belajar lagi tentang melakukan penilaian
5. Bagaimana memperbaiki kelemahan saya tersebut? Dengan banyak belajar dengan
guru senior
6. Apakah kekuatan saya dalam merancang dan melaksanakan pembelajaran ? materi
serta bimbingan dari guru senior
7. Apa penyebab kekuatan saya dalam merancang pembelajaran? Penguasaan materi
8. Apa penyebab kekuatan saya dalam melaksanakan pembelajaran? RPP yang sudah
saya susun
9. Hal – hal unik (positif atau negatif) apa yang terjadi dalam kegiatan pembelajaran
yang saya lakukan? Banyak hal tak terduga dari siswa seperti candaan-candaan kecil
10. Apakah saya mempunyai alasan yang dapat dipertanggungjawabkan dalam
pengambilan keputusan dan tindakan mengajar yang saya lakukan? Jika ya, alasan
saya adalah saya telah mengajarkan materi yang sesuai dan sesuai dengan prosedur
sekolah di tempat saya mengajar.
11. Bagaimana reaksi siswa terhadap pengelolaan kelas yang saya lakukan? (perlakuan
saya terhadap siswa, cara saya mengatasi masalah, memotivasi siswa). Cara saya
menagtasi permasalahan masalah maupun memberi motivasi kepada siswa itu
sebernanya sederhana saja, Karena saya juga bukan manusia yang sempurna jadi saya
lebih memilih ubtuk tidak terlalu memberikan masukan yang berlebihan kepada siswa
karena mereka masih berada di tingkat yang masih di bawah sekali dan saya juga
sempat berada di tingkatan tersebut.
12. Apakah siswa dapat menangkap penjelasan yang saya berikan (misalnya siswa dapat
menjawab pertanyaan yang saya berikan) dan melaksanakan tugas dengan tepat? Ya
dapat
13. Hal ini terjadi karena : siswa dapat menangkap dengan mudah jika saya
menggunakan penjelasan yang singkat dan jelas lebih ke pokok inti dan contoh yang
diberikan tidak berbelit-belit sehingg mereka tidak bingung
14. Bagaimana reaksi siswa terhadap penilaian yang saya berikan? Siswa memberikan
reaksi yang positif ada beberapa yang mengeluh namun saya bisa menjelaskan bahwa
nilai yang mereka peroleh sesuai dengan tugas yang mereka buat.
15. Apakah penilaian yang saya berikan sesuai dengan indikator kemampuan yang telah
ditetapkan? Ya sesuai
16. Hal ini terjadi karena : saya telah mengikuti semua prosedur yang telah di tetapkan di
sekolah tempat saya mengajar
17. Apakah siswa telah mencapai indikator kemampuan yang telah ditetapkan? Belum
semua
18. Hal ini terjadi karena : banyak dari mereka yang tidak mendengarkan saat saya
menjelaskan materi, bermain dan mengobrol dengan teman mereka saat sedang dalam
masa pembelajaran
19. Apakah saya telah dapat mengatur dan memanfaatkan waktu pembelajaran dengan
baik? Belum terlalu
20. Hal ini terjadi karena : banyaknya ruang kelas yang membuat saya bingung dan suka
terlambat masuk ke kelas
21. Apakah kegiatan penutup yang saya lakukan dapat meningkatkan penguasaan siswa
terhadap materi yang saya sampaikan? Mungkin iya sedikit
22. Hal ini terjadi karena : sebagian dari mereka tidak memperhatikan dan hanya
mengingat jam pulang, tidak menyimak materi dengan baik. Bagi siswa yang
mendengarkan materi maka ia memahami materi namun bagi siswa yang tidak
memperhatikan materi mereka tidak tahu.
LEMBAR REFLEKSI 5
SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN

Nama : Veronica Sherly Tatawi


NIM : 041399802
Program Studi : Pendidikan Bahasa Inggris
UPBJJ : Manado

A. Refleksi Komponen Pembelajaran


1. Apakah kegiatan pembelajaran yang telah saya lakukan sesuai dengan indikator yang
saya tentukan? Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : karena saya menjalankan apa yang saya kerjakan dengan benar
2. Apakah materi yang telah saya sajikan sesuai dengan tingkat perkembangan siswa?
Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : karena saya mengikuti materi yang sedang di berikan
3. Apakah media pembelajaran sesuai dengan indikator yang telah ditentukan? Ya
sesuai

Hal ini terjadi karena: karena media yang ada di sekolah saya sudah memadai untuk
melakukan pembelajaran
4. Bagaimana reaksi siswa terhadap metode pembelajaran yang saya gunakan? Siswa
bisa menerima dengan baik materi yang saya berikan
5. Apakah alat penilaian yang saya gunakan sesuai dengan tingkat perkembangan
siswa? Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : alat penilaian tersebut sudah di tentukan oleh sekolah

B. Refleksi Proses Kegiatan Pembelajaran


1. Apakah pelaksanaan kegiatan pembelajaran sesuai dengan RP yang saya susun? Ya
sesuai
2. Hal ini terjadi karena : RP yang saya susun sesuai dengan materi ysng sedang saya
berikan
3. Apakah kelemahan – kelemahan saya dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran
(penguasaan materi, penggunaan media dan sumber belajar, penggunaan metode
pembelajaran, penataan kegiatan, pengelolaan kelas, komunikasi dan pendekatan
teerhadap siswa, penggunaan waktu, serta penilaian proses dan hasil belajar? Kalau
menurut saya kelemahan saya adalah penilaian dan hasil belajar, kenapa, karena saya
belum terlalu mahir dalam melakukan penilaian
4. Apa saja penyebab kelemahan saya tersebut? Karena saya belum mahir dan perlu
banyak belajar lagi tentang melakukan penilaian
5. Bagaimana memperbaiki kelemahan saya tersebut? Dengan banyak belajar dengan
guru senior
6. Apakah kekuatan saya dalam merancang dan melaksanakan pembelajaran ? materi
serta bimbingan dari guru senior
7. Apa penyebab kekuatan saya dalam merancang pembelajaran? Penguasaan materi
8. Apa penyebab kekuatan saya dalam melaksanakan pembelajaran? RPP yang sudah
saya susun
9. Hal – hal unik (positif atau negatif) apa yang terjadi dalam kegiatan pembelajaran
yang saya lakukan? Banyak hal tak terduga dari siswa seperti candaan-candaan kecil
10. Apakah saya mempunyai alasan yang dapat dipertanggungjawabkan dalam
pengambilan keputusan dan tindakan mengajar yang saya lakukan? Jika ya, alasan
saya adalah saya telah mengajarkan materi yang sesuai dan sesuai dengan prosedur
sekolah di tempat saya mengajar.
11. Bagaimana reaksi siswa terhadap pengelolaan kelas yang saya lakukan? (perlakuan
saya terhadap siswa, cara saya mengatasi masalah, memotivasi siswa). Cara saya
menagtasi permasalahan masalah maupun memberi motivasi kepada siswa itu
sebernanya sederhana saja, Karena saya juga bukan manusia yang sempurna jadi saya
lebih memilih ubtuk tidak terlalu memberikan masukan yang berlebihan kepada siswa
karena mereka masih berada di tingkat yang masih di bawah sekali dan saya juga
sempat berada di tingkatan tersebut.
12. Apakah siswa dapat menangkap penjelasan yang saya berikan (misalnya siswa dapat
menjawab pertanyaan yang saya berikan) dan melaksanakan tugas dengan tepat? Ya
dapat
13. Hal ini terjadi karena : siswa dapat menangkap dengan mudah jika saya
menggunakan penjelasan yang singkat dan jelas lebih ke pokok inti dan contoh yang
diberikan tidak berbelit-belit sehingg mereka tidak bingung
14. Bagaimana reaksi siswa terhadap penilaian yang saya berikan? Siswa memberikan
reaksi yang positif ada beberapa yang mengeluh namun saya bisa menjelaskan bahwa
nilai yang mereka peroleh sesuai dengan tugas yang mereka buat.
15. Apakah penilaian yang saya berikan sesuai dengan indikator kemampuan yang telah
ditetapkan? Ya sesuai
16. Hal ini terjadi karena : saya telah mengikuti semua prosedur yang telah di tetapkan di
sekolah tempat saya mengajar
17. Apakah siswa telah mencapai indikator kemampuan yang telah ditetapkan? Belum
semua
18. Hal ini terjadi karena : banyak dari mereka yang tidak mendengarkan saat saya
menjelaskan materi, bermain dan mengobrol dengan teman mereka saat sedang dalam
masa pembelajaran
19. Apakah saya telah dapat mengatur dan memanfaatkan waktu pembelajaran dengan
baik? Belum terlalu
20. Hal ini terjadi karena : banyaknya ruang kelas yang membuat saya bingung dan suka
terlambat masuk ke kelas
21. Apakah kegiatan penutup yang saya lakukan dapat meningkatkan penguasaan siswa
terhadap materi yang saya sampaikan? Mungkin iya sedikit
22. Hal ini terjadi karena : sebagian dari mereka tidak memperhatikan dan hanya
mengingat jam pulang, tidak menyimak materi dengan baik. Bagi siswa yang
mendengarkan materi maka ia memahami materi namun bagi siswa yang tidak
memperhatikan materi mereka tidak tahu.
LEMBAR REFLEKSI 6
SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN

Nama : Veronica Sherly Tatawi


NIM : 041399802
Program Studi : Pendidikan Bahasa Inggris
UPBJJ : Manado

A. Refleksi Komponen Pembelajaran


1. Apakah kegiatan pembelajaran yang telah saya lakukan sesuai dengan indikator yang
saya tentukan? Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : karena saya menjalankan apa yang saya kerjakan dengan benar
2. Apakah materi yang telah saya sajikan sesuai dengan tingkat perkembangan siswa?
Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : karena saya mengikuti materi yang sedang di berikan
3. Apakah media pembelajaran sesuai dengan indikator yang telah ditentukan? Ya
sesuai

Hal ini terjadi karena: karena media yang ada di sekolah saya sudah memadai untuk
melakukan pembelajaran
4. Bagaimana reaksi siswa terhadap metode pembelajaran yang saya gunakan? Siswa
bisa menerima dengan baik materi yang saya berikan
5. Apakah alat penilaian yang saya gunakan sesuai dengan tingkat perkembangan
siswa? Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : alat penilaian tersebut sudah di tentukan oleh sekolah

B. Refleksi Proses Kegiatan Pembelajaran


1. Apakah pelaksanaan kegiatan pembelajaran sesuai dengan RP yang saya susun? Ya
sesuai
2. Hal ini terjadi karena : RP yang saya susun sesuai dengan materi ysng sedang saya
berikan
3. Apakah kelemahan – kelemahan saya dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran
(penguasaan materi, penggunaan media dan sumber belajar, penggunaan metode
pembelajaran, penataan kegiatan, pengelolaan kelas, komunikasi dan pendekatan
teerhadap siswa, penggunaan waktu, serta penilaian proses dan hasil belajar? Kalau
menurut saya kelemahan saya adalah penilaian dan hasil belajar, kenapa, karena saya
belum terlalu mahir dalam melakukan penilaian
4. Apa saja penyebab kelemahan saya tersebut? Karena saya belum mahir dan perlu
banyak belajar lagi tentang melakukan penilaian
5. Bagaimana memperbaiki kelemahan saya tersebut? Dengan banyak belajar dengan
guru senior
6. Apakah kekuatan saya dalam merancang dan melaksanakan pembelajaran ? materi
serta bimbingan dari guru senior
7. Apa penyebab kekuatan saya dalam merancang pembelajaran? Penguasaan materi
8. Apa penyebab kekuatan saya dalam melaksanakan pembelajaran? RPP yang sudah
saya susun
9. Hal – hal unik (positif atau negatif) apa yang terjadi dalam kegiatan pembelajaran
yang saya lakukan? Banyak hal tak terduga dari siswa seperti candaan-candaan kecil
10. Apakah saya mempunyai alasan yang dapat dipertanggungjawabkan dalam
pengambilan keputusan dan tindakan mengajar yang saya lakukan? Jika ya, alasan
saya adalah saya telah mengajarkan materi yang sesuai dan sesuai dengan prosedur
sekolah di tempat saya mengajar.
11. Bagaimana reaksi siswa terhadap pengelolaan kelas yang saya lakukan? (perlakuan
saya terhadap siswa, cara saya mengatasi masalah, memotivasi siswa). Cara saya
menagtasi permasalahan masalah maupun memberi motivasi kepada siswa itu
sebernanya sederhana saja, Karena saya juga bukan manusia yang sempurna jadi saya
lebih memilih ubtuk tidak terlalu memberikan masukan yang berlebihan kepada siswa
karena mereka masih berada di tingkat yang masih di bawah sekali dan saya juga
sempat berada di tingkatan tersebut.
12. Apakah siswa dapat menangkap penjelasan yang saya berikan (misalnya siswa dapat
menjawab pertanyaan yang saya berikan) dan melaksanakan tugas dengan tepat? Ya
dapat
13. Hal ini terjadi karena : siswa dapat menangkap dengan mudah jika saya
menggunakan penjelasan yang singkat dan jelas lebih ke pokok inti dan contoh yang
diberikan tidak berbelit-belit sehingg mereka tidak bingung
14. Bagaimana reaksi siswa terhadap penilaian yang saya berikan? Siswa memberikan
reaksi yang positif ada beberapa yang mengeluh namun saya bisa menjelaskan bahwa
nilai yang mereka peroleh sesuai dengan tugas yang mereka buat.
15. Apakah penilaian yang saya berikan sesuai dengan indikator kemampuan yang telah
ditetapkan? Ya sesuai
16. Hal ini terjadi karena : saya telah mengikuti semua prosedur yang telah di tetapkan di
sekolah tempat saya mengajar
17. Apakah siswa telah mencapai indikator kemampuan yang telah ditetapkan? Belum
semua
18. Hal ini terjadi karena : banyak dari mereka yang tidak mendengarkan saat saya
menjelaskan materi, bermain dan mengobrol dengan teman mereka saat sedang dalam
masa pembelajaran
19. Apakah saya telah dapat mengatur dan memanfaatkan waktu pembelajaran dengan
baik? Belum terlalu
20. Hal ini terjadi karena : banyaknya ruang kelas yang membuat saya bingung dan suka
terlambat masuk ke kelas
21. Apakah kegiatan penutup yang saya lakukan dapat meningkatkan penguasaan siswa
terhadap materi yang saya sampaikan? Mungkin iya sedikit
22. Hal ini terjadi karena : sebagian dari mereka tidak memperhatikan dan hanya
mengingat jam pulang, tidak menyimak materi dengan baik. Bagi siswa yang
mendengarkan materi maka ia memahami materi namun bagi siswa yang tidak
memperhatikan materi mereka tidak tahu.
LEMBAR REFLEKSI 7
SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN

Nama : Veronica Sherly Tatawi


NIM : 041399802
Program Studi : Pendidikan Bahasa Inggris
UPBJJ : Manado

A. Refleksi Komponen Pembelajaran


1. Apakah kegiatan pembelajaran yang telah saya lakukan sesuai dengan indikator yang
saya tentukan? Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : karena saya menjalankan apa yang saya kerjakan dengan benar
2. Apakah materi yang telah saya sajikan sesuai dengan tingkat perkembangan siswa?
Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : karena saya mengikuti materi yang sedang di berikan
3. Apakah media pembelajaran sesuai dengan indikator yang telah ditentukan? Ya
sesuai

Hal ini terjadi karena: karena media yang ada di sekolah saya sudah memadai untuk
melakukan pembelajaran
4. Bagaimana reaksi siswa terhadap metode pembelajaran yang saya gunakan? Siswa
bisa menerima dengan baik materi yang saya berikan
5. Apakah alat penilaian yang saya gunakan sesuai dengan tingkat perkembangan
siswa? Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : alat penilaian tersebut sudah di tentukan oleh sekolah

A. Refleksi Proses Kegiatan Pembelajaran


1. Apakah pelaksanaan kegiatan pembelajaran sesuai dengan RP yang saya susun? Ya
sesuai
2. Hal ini terjadi karena : RP yang saya susun sesuai dengan materi ysng sedang saya
berikan
3. Apakah kelemahan – kelemahan saya dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran
(penguasaan materi, penggunaan media dan sumber belajar, penggunaan metode
pembelajaran, penataan kegiatan, pengelolaan kelas, komunikasi dan pendekatan
teerhadap siswa, penggunaan waktu, serta penilaian proses dan hasil belajar? Kalau
menurut saya kelemahan saya adalah penilaian dan hasil belajar, kenapa, karena saya
belum terlalu mahir dalam melakukan penilaian
4. Apa saja penyebab kelemahan saya tersebut? Karena saya belum mahir dan perlu
banyak belajar lagi tentang melakukan penilaian
5. Bagaimana memperbaiki kelemahan saya tersebut? Dengan banyak belajar dengan
guru senior
6. Apakah kekuatan saya dalam merancang dan melaksanakan pembelajaran ? materi
serta bimbingan dari guru senior
7. Apa penyebab kekuatan saya dalam merancang pembelajaran? Penguasaan materi
8. Apa penyebab kekuatan saya dalam melaksanakan pembelajaran? RPP yang sudah
saya susun
9. Hal – hal unik (positif atau negatif) apa yang terjadi dalam kegiatan pembelajaran
yang saya lakukan? Banyak hal tak terduga dari siswa seperti candaan-candaan kecil
10. Apakah saya mempunyai alasan yang dapat dipertanggungjawabkan dalam
pengambilan keputusan dan tindakan mengajar yang saya lakukan? Jika ya, alasan
saya adalah saya telah mengajarkan materi yang sesuai dan sesuai dengan prosedur
sekolah di tempat saya mengajar.
11. Bagaimana reaksi siswa terhadap pengelolaan kelas yang saya lakukan? (perlakuan
saya terhadap siswa, cara saya mengatasi masalah, memotivasi siswa). Cara saya
menagtasi permasalahan masalah maupun memberi motivasi kepada siswa itu
sebernanya sederhana saja, Karena saya juga bukan manusia yang sempurna jadi saya
lebih memilih ubtuk tidak terlalu memberikan masukan yang berlebihan kepada siswa
karena mereka masih berada di tingkat yang masih di bawah sekali dan saya juga
sempat berada di tingkatan tersebut.
12. Apakah siswa dapat menangkap penjelasan yang saya berikan (misalnya siswa dapat
menjawab pertanyaan yang saya berikan) dan melaksanakan tugas dengan tepat? Ya
dapat
13. Hal ini terjadi karena : siswa dapat menangkap dengan mudah jika saya
menggunakan penjelasan yang singkat dan jelas lebih ke pokok inti dan contoh yang
diberikan tidak berbelit-belit sehingg mereka tidak bingung
14. Bagaimana reaksi siswa terhadap penilaian yang saya berikan? Siswa memberikan
reaksi yang positif ada beberapa yang mengeluh namun saya bisa menjelaskan bahwa
nilai yang mereka peroleh sesuai dengan tugas yang mereka buat.
15. Apakah penilaian yang saya berikan sesuai dengan indikator kemampuan yang telah
ditetapkan? Ya sesuai
16. Hal ini terjadi karena : saya telah mengikuti semua prosedur yang telah di tetapkan di
sekolah tempat saya mengajar
17. Apakah siswa telah mencapai indikator kemampuan yang telah ditetapkan? Belum
semua
18. Hal ini terjadi karena : banyak dari mereka yang tidak mendengarkan saat saya
menjelaskan materi, bermain dan mengobrol dengan teman mereka saat sedang dalam
masa pembelajaran
19. Apakah saya telah dapat mengatur dan memanfaatkan waktu pembelajaran dengan
baik? Belum terlalu
20. Hal ini terjadi karena : banyaknya ruang kelas yang membuat saya bingung dan suka
terlambat masuk ke kelas
21. Apakah kegiatan penutup yang saya lakukan dapat meningkatkan penguasaan siswa
terhadap materi yang saya sampaikan? Mungkin iya sedikit
22. Hal ini terjadi karena : sebagian dari mereka tidak memperhatikan dan hanya
mengingat jam pulang, tidak menyimak materi dengan baik. Bagi siswa yang
mendengarkan materi maka ia memahami materi namun bagi siswa yang tidak
memperhatikan materi mereka tidak tahu.
LEMBAR REFLEKSI 8
SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN

Nama : Veronica Sherly Tatawi


NIM : 041399802
Program Studi : Pendidikan Bahasa Inggris
UPBJJ : Manado

A. Refleksi Komponen Pembelajaran


1. Apakah kegiatan pembelajaran yang telah saya lakukan sesuai dengan indikator yang
saya tentukan? Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : karena saya menjalankan apa yang saya kerjakan dengan benar
2. Apakah materi yang telah saya sajikan sesuai dengan tingkat perkembangan siswa?
Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : karena saya mengikuti materi yang sedang di berikan
3. Apakah media pembelajaran sesuai dengan indikator yang telah ditentukan? Ya
sesuai

Hal ini terjadi karena: karena media yang ada di sekolah saya sudah memadai untuk
melakukan pembelajaran
4. Bagaimana reaksi siswa terhadap metode pembelajaran yang saya gunakan? Siswa
bisa menerima dengan baik materi yang saya berikan
5. Apakah alat penilaian yang saya gunakan sesuai dengan tingkat perkembangan
siswa? Ya sesuai

Hal ini terjadi karena : alat penilaian tersebut sudah di tentukan oleh sekolah

B. Refleksi Proses Kegiatan Pembelajaran


1. Apakah pelaksanaan kegiatan pembelajaran sesuai dengan RP yang saya susun? Ya
sesuai
2. Hal ini terjadi karena : RP yang saya susun sesuai dengan materi ysng sedang saya
berikan
3. Apakah kelemahan – kelemahan saya dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran
(penguasaan materi, penggunaan media dan sumber belajar, penggunaan metode
pembelajaran, penataan kegiatan, pengelolaan kelas, komunikasi dan pendekatan
teerhadap siswa, penggunaan waktu, serta penilaian proses dan hasil belajar? Kalau
menurut saya kelemahan saya adalah penilaian dan hasil belajar, kenapa, karena saya
belum terlalu mahir dalam melakukan penilaian
4. Apa saja penyebab kelemahan saya tersebut? Karena saya belum mahir dan perlu
banyak belajar lagi tentang melakukan penilaian
5. Bagaimana memperbaiki kelemahan saya tersebut? Dengan banyak belajar dengan
guru senior
6. Apakah kekuatan saya dalam merancang dan melaksanakan pembelajaran ? materi
serta bimbingan dari guru senior
7. Apa penyebab kekuatan saya dalam merancang pembelajaran? Penguasaan materi
8. Apa penyebab kekuatan saya dalam melaksanakan pembelajaran? RPP yang sudah
saya susun
9. Hal – hal unik (positif atau negatif) apa yang terjadi dalam kegiatan pembelajaran
yang saya lakukan? Banyak hal tak terduga dari siswa seperti candaan-candaan kecil
10. Apakah saya mempunyai alasan yang dapat dipertanggungjawabkan dalam
pengambilan keputusan dan tindakan mengajar yang saya lakukan? Jika ya, alasan
saya adalah saya telah mengajarkan materi yang sesuai dan sesuai dengan prosedur
sekolah di tempat saya mengajar.
11. Bagaimana reaksi siswa terhadap pengelolaan kelas yang saya lakukan? (perlakuan
saya terhadap siswa, cara saya mengatasi masalah, memotivasi siswa). Cara saya
menagtasi permasalahan masalah maupun memberi motivasi kepada siswa itu
sebernanya sederhana saja, Karena saya juga bukan manusia yang sempurna jadi saya
lebih memilih ubtuk tidak terlalu memberikan masukan yang berlebihan kepada siswa
karena mereka masih berada di tingkat yang masih di bawah sekali dan saya juga
sempat berada di tingkatan tersebut.
12. Apakah siswa dapat menangkap penjelasan yang saya berikan (misalnya siswa dapat
menjawab pertanyaan yang saya berikan) dan melaksanakan tugas dengan tepat? Ya
dapat
13. Hal ini terjadi karena : siswa dapat menangkap dengan mudah jika saya
menggunakan penjelasan yang singkat dan jelas lebih ke pokok inti dan contoh yang
diberikan tidak berbelit-belit sehingg mereka tidak bingung
14. Bagaimana reaksi siswa terhadap penilaian yang saya berikan? Siswa memberikan
reaksi yang positif ada beberapa yang mengeluh namun saya bisa menjelaskan bahwa
nilai yang mereka peroleh sesuai dengan tugas yang mereka buat.
15. Apakah penilaian yang saya berikan sesuai dengan indikator kemampuan yang telah
ditetapkan? Ya sesuai
16. Hal ini terjadi karena : saya telah mengikuti semua prosedur yang telah di tetapkan di
sekolah tempat saya mengajar
17. Apakah siswa telah mencapai indikator kemampuan yang telah ditetapkan? Belum
semua
18. Hal ini terjadi karena : banyak dari mereka yang tidak mendengarkan saat saya
menjelaskan materi, bermain dan mengobrol dengan teman mereka saat sedang dalam
masa pembelajaran
19. Apakah saya telah dapat mengatur dan memanfaatkan waktu pembelajaran dengan
baik? Belum terlalu
20. Hal ini terjadi karena : banyaknya ruang kelas yang membuat saya bingung dan suka
terlambat masuk ke kelas
21. Apakah kegiatan penutup yang saya lakukan dapat meningkatkan penguasaan siswa
terhadap materi yang saya sampaikan? Mungkin iya sedikit
22. Hal ini terjadi karena : sebagian dari mereka tidak memperhatikan dan hanya
mengingat jam pulang, tidak menyimak materi dengan baik. Bagi siswa yang
mendengarkan materi maka ia memahami materi namun bagi siswa yang tidak
memperhatikan materi mereka tidak tahu.
LAMPIRAN : Surat Rekomendasi Kepala Sekolah
LAMPIRAN : Surat Kesediaan Teman Sejawat

Anda mungkin juga menyukai