Anda di halaman 1dari 1

Didalam sistem, Generator sodium hypochlorite adalah kunci utama dari keseluruhan sistem.

2.3. Teknologi

Teknologi proses:

Sumber air bahan utama sodium hypohlorite diambil dari air laut yang berasal dari CW
Pump dengan debit 220m3/jam. Air laut tersebut melewati pre filter sebelum dipompakan ke
booster pump dan selanjutnya disaring lagi melalu automatic washing filter kemudian
dielektolisa di generator sodium hypochlorite. Hasil produk larutan sodium hypochlorite
disimpan di storage tank. Ketika ketinggian/level tangki mencapai ketinggian tertentu,
larutan kemudian ditransfer ke circulating water pump, yaitu continous dosing pump dan
impact dosing pump.

Di dalam generator, produk samping/ by product gas hydrogen terbawa bersama


produk ke sodium hypochlorite storage tank. Pemisahan gas-liquid dilakukan di storage tank
dengan cara gas hydrogen di buang ke udara luar melalui lubang venting di storage tank.
Di dalam proses elektrolisa, sedimen yang yang terdiri dari calcium dan magnesium
pada air laut terbentuk pada permukaan katoda. Hal ini dapat menyebabkan tekanan pada
electrolyzer naik, efisiensi arus menurun, sehingga jarak antara elektroda menurun.
Terkadang hal ini dapat menyebabkan arus pendek/korslet pada elektroda. Untuk membuang
sedimen yang terbentuk dan untuk memastikan electrolyzer beroperasi stabil, efisien, dan
konstan, sistem acid washing yang spesifik dipasang pada sistem. Alirkan larutan HCl 5-8% ke
elctrolyzer dalam waktu tertentu,

Anda mungkin juga menyukai