Anda di halaman 1dari 68

PROGRAM PROTEKSI DAN KESELAMATAN RADIASI

INSTALASI RADIOLOGI

RSUD DR. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI


PROVINSI SUMATERA BARAT
2023
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
2 dari 60

LEMBAR PENGESAHAN
Tanggal
Nama Jabatan Tanda Tangan

06 Maret
Disiapkan
Muslimatul Husna, AMR PPR 2023
Oleh

06 Maret
Disiapkan
Afandi, STr. Rad PPR 2023
Oleh

06 Maret
Diperiksa Kepala Instalasi
dr. Yanuel Aziz, Sp.Rad 2023
Oleh Radiologi

06 Maret
Disahkan
drg. Busril, MPH Direktur 2023
Oleh
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
3 dari 60

PERNYATAAN KEBIJAKAN PROTEKSI DAN KESELAMATAN


RADIASI

Setiap kegiatan di RSUD Dr. Achmad Mochtar Bukittinggi pelaksanaan


proteksi dan keselamatan radiasi dalam pemanfaatan sumber radiasi
pengion adalah mutlak dilakukan RSUD Dr. Achmad Mochtar Bukittinggi.
Oleh karena itu RSUD Dr. Achmad Mochtar Bukittinggi wajib menyusun dan
menetapkan suatu program proteksi dan keselamatan pasien, pekerja,
masyarakat, dan lingkungan hidup dari bahaya radiasi.
Dokumen program proteksi dan keselamatan radiasi dibuat untuk
memenuhi persyaratan keselamatan radiasi. Program proteksi dan
keselamatan radiasi diterapkan dalam setiap kegiatan di fasilitas sesuai
dengan prinsip proteksi radiasi. Program proteksi dan keselamatan radiasi
ini diperbaharui dan disesuaikan dengan tujuan pemanfaatan sumber radiasi
pengion dan peraturan yang berlaku di negara Indonesia. RSUD Dr. Achmad
Mochtar Bukitinggi mengutamakan keselamatan pasien, pekerja,
masyarakat, dan lingkungan hidup diatas segalanya.
Dengan ini saya yang bertanda tangan dibawah ini atas nama RSUD
Dr.Achmad Mochtar Bukittinggi mempunyai komitmen didalam menjalankan
program proteksi dan keselamatan Radiasi.

Direktur
RSUD Dr.Achmad Mochtar Bukittinggi

Drg Busril, MPH


NIP. 19740227 200212 1 00
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
4 dari 60

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN
LEMBAR PERNYATAAN
DAFTAR ISI

BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang………………………………………………………………………..
5
1.2 Tujuan……………………………………………………………………………………
5
1.3 Ruang Lingkup…………………………………….…………………………………. 6
1.4 Definisi……………………………………………………………………..................... 6

BAB II PENYELENGGARA PROTEKSI DAN KESELAMATAN RADIASI


2.1 Struktur Penyelenggara Proteksi dan Keselamatan Radiasi………. 8
2.2 Tugas dan Tanggung jawab ……………………………………………………. 9
2.3 Personil yang bekerja difasilitas atau instalasi termasuk
program pendidikan dan pelatihan mengenai proteksi dan
keselamatan radiasi...........................................................................................
2.4 Program jaminan mutu proteksi dan keselamatan radiasi yang 13
berisi antara lain prosedur kaji ulang dan audit pelaksanaan
program proteksi dan keselamtan radiasi secara berkala ...............
17
BAB III DESKRIPSI FASILITAS
3.1 Deskripsi Fasilitas…………………………………………………........................ 18
3.2 Deskripsi Pembagian Daerah Kerja…………………………………………. 43
3.3 Deskripsi Perlengkapan Proteksi Radiasi………..................................... 44

BAB IV PROTEKSI DAN KESELAMATAN RADIASI


4.1 Penetapan Pembatas dosis.............................................................................
4.2 Prosedur Proteksi Dan Keselamatan Radiasi Dalam Operasi 46
Normal.............................................................................................................................. 46
4.3 Rencana Penanggulangan Keadaan Darurat…………………………….. 57

BAB V REKAMAN DAN LAPORAN


5.1 Keadaan operasi normal..................................................................................
58
5.2 Keadaan darurat……………………………………………………………………... 58
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
5 dari 60

BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Program Proteksi dan keselamatan Radiasiadalah tindakan
sistematis dan terencana untuk melindungi pekerja, anggota
masyarakat dan lingkungan hidup dari bahaya radiasi. Program ini
dibuat sesuai dengan amanat Peraturan Pemerintah no 29 tahun 2008
tentang perizinan pemanfaatan sumber radiasi pengion dan bahan
nuklir, dengan mempertimbangkan Peraturan Pemerintah no. 33 tahun
2007 tentang keselamatan radiasi pengion dan keamanan sumber
radioaktif, Peraturan BAPETEN No 4 tahun 2020 tentang keselamatan
radiasi dalam penggunaan pesawat sinar X radiologi Diagnostik dan
Intervensional, Serta Perka BAPETEN No. 4 tahun 2013 Tentang
Proteksi dan Keselamatan Radiasi dalam Pemanfaatan Tenaga Nuklir.
Untuk memastikan keselamatan dan kesehatan pekerja,
masyarakat, dan lingkungan hidup, RSUD Dr. Achmad Mochtar
Bukittinggi berprinsip bahwa kegiatan pemanfaatan radiasi pengion
direncanakan, dan dioperasikan sesuai dengan ketentuan yang
ditetapkan oleh BAPETEN dan menjamin paparan radiasi ditekan
serendah – rendahnya, Penerimaan dosis radiasi terhadap pekerja dan
masyarakat tidak boleh melebihi Nilai Batas Dosis (NBD) yang
ditetapkan oleh BAPETEN

1.2 Tujuan
Tujuan pembuatan dokumen ini adalah :
a. Memberikan gambaran tentang fasilitas, pesawat sinar-X, Peralatan
penunjang, dan perlengkapan proteksi.
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
6 dari 60

b. Memastikan bahwa proteksi dan keselamatan radiasi terpenuhi


dan dapat di review atau dikaji ulang sesuai dengan
pemanfaatannya.
c. Pelaksanaan Pelayanan radiologi diagnostik dan intervensional
dapat memenuhi prinsip-prinsip keselamatan radiasi.

1.3 Ruang Lingkup


Lingkup program proteksi ini mencakup seluruh pesawat sinar-X untuk
tujuan pemanfaatan radiodiagnostik dan intervensional di RSUD Dr.
Achmad Mochtar Bukittinggi.

1.4 Definisi
a. Radiasi pengion adalah gelombang elektromagnetik dan partikel
bermuatan yang karena energi yang dimilikinya mampu
mengionisasi media yang dilaluinya.
b. Program Proteksi adalah rencana tindakan yang dilakukan untuk
meminimalisir dampak radiasi pengion yang bisa terjadi akibat
pemanfaatan radiasi sinar-x untuk radiologi diagnostik baik
terhadap pekerja, pasien, maupun masyarakat dan lingkungan
sekitar daerah kerja.
c. Radiologi diagnostik adalah kegiatan yang berhubungan dengan
penggunaan fasilitas untuk keperluan diagnostik.
d. RSUD Dr. Achmad Mochtar Bukittinggi adalah orang atau badan
hukum yang telah menerima izin pemanfaatan tenaga nuklir dari
BAPETEN.
e. Petugas Proteksi Radiasi adalah petugas yang ditunjuk oleh RSUD
Dr.Achmad Muchtar Bukittinggi dan oleh BAPETEN dinyatakan
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
7 dari 60

f. mampu melaksanakan pekerjaan yang berhubungan dengan proteksi


radiasi.
g. Pekerja Radiasi adalah setiap orang yang bekerja di fasilitas radiasi
pengion yang diperkirakan menerima dosis radiasi tahunan melebihi
dosis untuk masyarakat umum.
h. Radiografer adalah tenaga kesehatan yang memiliki kompetensi
dengan diberikan tugas, wewenang, dan tanggung jawab secara
penuh untuk melakukan kegiatan radiologi diagnostik.
i. Rekaman adalah dokumen yang menyatakan hasil yang dicapai atau
memberi bukti pelaksanaan kegiatan dalam pemanfaatan tenaga
nuklir.
j. Kecelakaan radiasi adalah kejadian yang tidak direncanakan
termasuk kesalahan operasi, kerusakan ataupun kegagalan fungsi
alat atau kejadian lain yang menimbulkan akibat atau potensi akibat
yang tidak dapat diabaikan dari aspek proteksi atau keselamatan
radiasi.
k. Fisikawan medis adalah tenaga kesehatan yang memiliki kompetensi
dalam bidang fisika medik klinik dasar.
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
8 dari 60

BAB II
PENYELENGGARAAN PROTEKSI DAN KESELAMATAN RADIASI

2.1Struktur Penyelenggara Proteksi dan Keselamatan Radiasi

RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR


BUKITTINGGI

Direktur
Drg.Busril, MPH

Ka. Instalasi Radiologi


Dr.H.Yanuel Aziz, SP.Rad
Petugas Proteksi
Radiasi
Muslimatul Husna
Afandi
Ka. Ruangan Dokter Spesialis
Radiologi Radiologi
Afdal N Dr.H.Yanuel Aziz, Sp.Rad
Dr.Edwam Akbar, Sp.Rad
Dr.Ifni N.Sp.Rad

Radiografer Administrasi Fisikawan Medis Perawat


Afdal N Ulya Maksum Fafi Rahmah
Ali Mazra Diani Zulfahmi Vinna Maharani
Erlina Bakti
Muslimatul Husna
Ami Rahmawati
Hendra Rusli
Katrin Afriadi
Roni Selma Fesla
Hafis Anggana
Yolan Rahma G
Teti Suarni
Afandi
Restu Fernando P
Dilla Rahmadessy
Fauzan Saktio N
Almaiza
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
9 dari 60

2.2Tugas Dan Tanggung Jawab


a. Pemegang Izin.
1) menyediakan, melaksanakan, mendokumentasikan dokumen
program proteksi dan keselamatan radiasi.
2) Membangun komunikasi yang baik pada seluruh tingkatan
organisasi sehingga informasi mengenai proteksi radiasi dan
keselamatan radiasi dapat mudah dimengerti dan dipahami.
3) Menetapkan kualifikasi personil yang memadai sesuai dengan
bidang pekerjaaannya.
4) Memastikan bahwa hanya personil yang sesuai dengan
kompetensi yang bekerja dalam penggunaan pesawat sinar x.
5) Menyelenggarakan Pelatihan Proteksi Radiasi secara regular.
6) Menyelenggarakan pemantauan kesehatan bagi pekerja radiasi
setiap tahun.
7) Menyediakan perlengkapan proteksi radiasi sesuai
pemanfaatan radiasi pengion.
8) Melaporkan kepada kepala BAPETEN mengenai pelaksanaan
program proteksi dan keselamatan radiasi dan verifikasi
keselamatan.
9) Mengidentifikasi dan memperbaiki faktor –faktor yang
mempengaruhi proteksi dan Keselamatan radiasi sesuai
dengan potensi bahaya .
10) Melakukan pemantauan dosis yang diterima personil dengan
film Badge atau TLD Badge setiap bulan.
11) Membuat dan memelihara rekaman terkait program proteksi
dan keselamatan radiasi.
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
10 dari 60

12) Melakukan uji kesesuain pesawat sinar x dan memastikan


bahwa pesawat sinar x yang digunakan dalam kondisi layak
beroperasi.
b. Dokter spesialis radiologi atau dokter yang berkompeten.
1) Menjamin pelaksanaan aspek keselamatan pasien.
2) Memberi rujukan dan justifikasi pelaksanaan diagnosis atau
intervensional dengan mempertimbangkan informasi
pemeriksaan sebelumnya.
3) Menjamin bahwa paparan radiasi pasien serendah mungkin
untuk mendapatkan citra radiografi yang seoptimal mungkin
dengan mempertimbangkan tingkat panduan paparan medik.
4) Menetapkan prosedur diagnosis dan intervensional bersama
dengan fisikawan medis dan radiographer.
5) Mengevaluasi kecelakaan radiasi dari sudut pandang klinis dan
menyediakan kriteria untuk pemeriksaan wanita hamil,anak-
anak dan pemeriksaan kesehatan pekerja radiasi.
6) Khusus untuk fluoroscopy dan intervensional rumah sakit
harus memiliki dosimeter perancangan
7) Pembacaan langsung yang sudah dikalibrasi minimal 2 (dua)
buah.
c. Petugas Proteksi Radiasi (PPR)
1) Membuat dan memutakhirkan program proteksi dan
keselamatan radiasi.
2) Memantau aspek operasional program proteksi dan
keselamatan radiasi.
3) Memastikan ketersediaan dan kelayakan perlengkapan
proteksi radiasi dan memantau pemakaiannya.
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
11 dari 60

4) Meninjau secara sistematik dan periodik, program pemantauan


disemua tempat dimana pesawat sinar x digunakan.
5) Memberikan konsultasi yang terkait dengan proteksi dan
keselamatan radiasi.
6) Berpartisipasi dalam mendesain fasilitas Radiologi.
7) Pemeliharaan rekaman.
8) Mengindetifikasi kebutuhan dan mengorganisasi kegiatan
pelatihan.
9) Melakukan latihan penanggulangan dan pencarian fakta dalam
hal paparan darurat.
10) Melaporkan kepada pimpinan setiap kejadian kegagalan
operasi yang berpotensi menimbulkan kecelakaan radiasi, dan
11) Menyiapkan laporan tertulis mengenai pelaksanaan program
proteksi dan keselamatan radiasi, dan verifikasi keselamatan.
d. Radiografer

1) Memberikan proteksi terhadap pasien, dirinya sendiri, dan


masyarakat di sekitar ruangan pesawat sinar-x.
2) Menerapkan tekhnik dan prosedur yang tepat untuk
meminimalkan paparan yang diterima pasien sesuai
kebutuhan, dan
3) Melakukan kegiatan pemprosesan film.
e. Administrasi
Melakukan pencatatan dan pelaporan semua kegiatan pemeriksaan
yang dilakukan di institusi pelayanan
f. Perawat
1) Mempersiapkan pasien dan peralatan yang dibutuhkan untuk
pemeriksaan radiologi
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
12 dari 60

2) Membantu dokter dalam memasang alat-alat pemeriksaan


dengan bahan kontras
3) Membersihkan dan melakukan sterilisasi alat
4) Bertanggung jawab atas keutuhan dan kelengkapan peralatan
g. fisikawan Medis
1) Berpatisipasi dalam meninjau ulang secara terus menerus
keberadaan sumber daya manusia, peralatan, prosedur, dan
perlengkapan proteksi radiasi.
2) Menyelenggarakan uji pesawat sinar-x apabila fasilitas tersebut
memiliki peralatan yang memadai.
3) Melakukan perhitungan dosis terutama untuk menentukan
dosis janin pada wanita hamil.
4) Merencanakan, melaksanakan, dan supervise prosedur jaminan
mutu apabila dimungkinkan.
5) Berpartisipasi dalam investigasi dan evaluasi kecelakaan
radiasi.
6) Berpartisipasi pada penyusunan dan pelaksanaan program
pelatihan proteksi radiasi.
7) Bersama dokter spesialis radiologi dan Radiografer,
memastikan kriteria penerimaan mutu hasil pencitraan dan
justifikasi dosis yang diterima oleh pasien.
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
13 dari 60

2.3 Personil yang bekerja difasilitas atau instalasi termasuk program


pendidikan dan pelatihan mengenai proteksi dan keselamatan
radiasi

Pada saat program proteksi ini dibuat, personil yang bekerja di fasilitas
radiologi diagnostik dan intervensional RSUD Dr. Achmad Mochtar
Bukittinggi adalah sebagai berikut :

Tabel 2.1 Data Personil Pada Struktur Organisasi


1. Nama Pemegang izin : Drg.Busril, MPH
No.KTP : 1706012702740001
Masa Berlaku : Seumur Hidup

2. Dokter Spesialis Radiologi


a Nama : Dr.H.Yanuel Aziz,Sp.Rad
Pendidikan Terakhir : Spesialis Radiologi
Nomor SIP : 446/011/DPMPTSPPTK/SIP-DR/2022
Masa berlaku : 15 Januari 2027

b Nama : Dr. Edwam Akbar, Sp.Rad


Pendidikan Terakhir : Spesialis Radiologi
Nomor SIP : 446/025/DPMPTSPPTK/SIP-DR/2020
Masa berlaku : 13 April 2025

c Nama : Dr.Ifni N, Sp.Rad


Pendidikan Terakhir : Spesialis Radiologi
Nomor SIP : 446/100/DPMPTSPPTK/SIP-DR/2020
Masa berlaku : 18 Januari 2025

3. Petugas Proteksi Radiasi


a. Nama : Afandi, STr.Rad
Pendidikan Terakhir : D IV Teknik Radiologi
Nomor SIB : 418546.224.01.091122
Masa berlaku : 14-03-2027
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
14 dari 60

b. Nama : Muslimatul Husna, AMR


Pendidikan Terakhir : D III Radiografer
Nomor SIB : 024608.224.02.271016
Masa berlaku : 04-11-2024

4 Radiografer
a. Nama : Ali Mazra ,Dipl Rad
Pendidikan Terakhir : D III Kesehatan Bidang
Radiodiagnostik/Radiografi
Nomor STR : 03 07 5 1 2 17 - 1449033
Masa berlaku : 31 Desember 2022

b. Nama : Afdal N, AMR


Pendidikan terakhir : D III Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi
Nomor STR : 03 07 5 1 2 22 – 4248648
Masa berlaku : 17 Mei 2027

c. Nama : Erlina Bakti, AMR


Pendidikan terakhir : D III Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi
Nomor STR : 03 07 5 2 2 22 - 4247459
Masa berlaku : 16 April 2027

d. Nama : Muslimatul Husna, AMR


Pendidikan terakhir : D III Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi
Nomor STR : 03 07 6 2 2 22 - 4550451
Masa berlaku : 15 Desember 2027

e. Nama : Amy Rakhmawati, AMR


Pendidikan terakhir : D III Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi
Nomor STR : 03 07 5 2 2 22 - 4197350
Masa berlaku : 27 Maret 2027

f. Nama : Hendra Rusli, AMR


Pendidikan terakhir : D III Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi
Nomor STR : 03 07 5 1 2 22 - 4318134
Masa berlaku : 6 Mei 2027

g. Nama : Katrin Afriadi, AMR


Pendidikan terakhir : D III Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
2 dari 60
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
15 dari 60

Nomor STR : 03 07 5 1 2 22 - 4280289


Masa berlaku : 21 April 2027

h. Nama : Roni Selma Fesla, AMR


Pendidikan terakhir : D III Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi
Nomor STR : 03 07 5 2 2 22 - 4501490
Masa berlaku : 6 November 2027

i. Nama : Hafis Anggana, A.Md.Rad


Pendidikan terakhir : D III Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi
Nomor STR : 03 07 5 1 2 22 - 4229212
Masa berlaku : 5 Januari 2027

j. Nama : Teti Suarni, A.Md.Rad


Pendidikan terakhir : D III Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi
Nomor STR : 03 07 5 2 22 - 4557573
Masa berlaku : 6 Desember 2027

k. Nama : Yolan Rahma Gesti, A.Md.Rad


Pendidikan terakhir : D III Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi
Nomor STR : 03 07 5 2 2 22 - 4315283
Masa berlaku : 29 Agustus 2027

l. Nama : Afandi, S.Tr.Rad


Pendidikan terakhir : D IV Teknik Radiologi
Nomor STR : 03 07 6 1 2 22 - 4185323
Masa berlaku : 18 Februari 2027

m. Nama : Restu Fernando Putra, A.Md.Rad


Pendidikan terakhir : D III Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi
Nomor STR : 03 07 5 1 2 20 - 3362823
Masa berlaku : 16 November 2025

n. Nama : Dilla Rahmadessy, A.Md.Rad


Pendidikan terakhir : D III Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi
Nomor STR : 03 07 5 2 2 23 - 4629729
Masa berlaku : 1 Februari 2028
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
2 dari 60
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
16 dari 60

o. Nama : Fauzan Saktio Nanda, A.Md.Rad


Pendidikan terakhir : D III Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi
Nomor STR : 12 07 5 1 1 18 - 2352720
Masa berlaku : 01 Oktober 2023

p. Nama : Almaiza, A.Md.Kes (Rad)


Pendidikan terakhir : D III Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi
Nomor STR : 09 07 5 2 1 19 - 3141506
Masa berlaku : 9 Mei 2024

5 Fisikawan Medis
a. Nama : Fafi Rahmah, S.Si
Pendidikan terakhir : S1 Fisika Medik
Nomor STR : 03 17 8 2 2 19 – 3095735
Masa berlaku : 15 Juni 2024

b. Nama : Vinna Maharani, S.Si


Pendidikan terakhir : S1 Fisika Medik
Nomor STR : 03 17 6 2 2 22 - 4451715
Masa berlaku : 13 September 2027

6 Administrasi
a. Nama : Ulya Maksum
Pendidikan terakhir : SMA

b. Nama : Diani Zulfahmi


Pendidikan terakhir : S1

2.4
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
17 dari 60

2.5 Program jaminan mutu proteksi dan keselamatan radiasi yang


berisi antara lain prosedur kaji ulang dan audit pelaksanaan
program proteksi dan keselamatan radiasi secara berkala
Manajemen RSUD Dr. Achmad Mochtar Bukittinggi
mengalokasikan anggaran untuk meningkatkan sumber daya manusia
yang memadai untuk menetapkan, melaksanakan dan menilai
pendidikan dan pelatihan bagi pekerja radiasi. Manajemen
berkomitmen menyelenggarakan dan mengevaluasi pelatihan dalam
bidang proteksi dan keselamatan radiasi secara regular untuk PPR,
Dokter ahli radiologi/ Dokter yang berkompeten dan radiografer
minimal 4 (empat) tahun sekali.
Manajemen RSUD Dr. achmad Mochtar Bukittinggi menetapkan
dan menyediakan pekerja radiasi sesuai dengan kualifikasi minimal
pendidikan formal yang menurut bidang pekerjaannya
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
18 dari 60

BAB III
DESKRIPSI FASILITAS

3.1. Deskripsi Fasilitas Pesawat Sinar – X


Fasilitas Radiologi merupakan satu kesatuan dari gedung RSUD Dr.
Achmad Mochtar Bukittinggi dengan spesifikasi pembagian ruangan
sebagai berikut :
Tabel 3.1. Allengers (Ruang Radiasi Kamar 1)
Data Ruangan Radiologi Keterangan
1. Nama Ruangan Ruang Radiasi Kamar 1
a. Ukuran Ruangan 6 m X 3.45m X 3.5m
b. No. Izin Pemanfaatan 028972.010.11.240317
2. Data Pesawat
a. Merek Pesawat Sinar X Allengers
b. Tipe/Model Pesawat Sinar X Mars-50
c. No. Seri Pesawat Sinar X 2KI30750261-X/HF
d. Tahun Pembuatan 2013
e. Tahun Pemasangan 2013
3. Data Tabung
a. Merek Tabung Allengers (Tabung Toshiba )
b. Tipe Tabung MARS 50 / E7242
c. No. Seri Tabung 2G0707
d. Beda Tegangan Maksimal (kV) 125
e. Arus (mA) Maksimum 630
f. Arus Waktu (mAs) Maksimum 200

Tebal Jenis +PB Pengukuran


Lokasi di Sekitar Ruangan Paparan
Dinding Material
Radiologi (Mr/Jm)
Kanan : Koridor 30 Bata 1mmpb
Kiri : R.Radiasi 2 30 Bata 1mmpb
Atas :- -
Bawah :- -
Belakang : Koridor 30 Bata 1mmpb
Depan : R.T.Pasien 30 Bata 1mmpb
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
19 dari 60

Tanda Bahaya : Lampu tanda radiasi berfungsi baik


Radiasi : Tanda bahaya radiasi mudah dilihat dan jelas
terbaca

Denah Ruang Radiasi Kamar 1 Pesawat Allenger


PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
20 dari 60
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
20 dari 60

Tabel 3.2. Philips (Ruang Radiasi Kamar 2)


Data Ruangan Radiologi Keterangan
1. Nama Ruangan Ruang Radiasi Kamar 2
a. Ukuran Ruangan 6 m X 3.45 m X 3.5 m
b. No. Izin Pemanfaatan 020887.010.11.110619
2. Data Pesawat
a. Merek Pesawat Sinar X Philips
b. Tipe/Model Pesawat Sinar X 989000085271
c. No. Seri Pesawat Sinar X 239260
d. Tahun Pembuatan 2007
e. Tahun Pemasangan 2007
3. Data Tabung
a. Merek Tabung Philips
b. Tipe Tabung 989000085271
c. No. Seri Tabung 239260
d. Beda Tegangan Maksimal (kV) 150 KV
e. Arus (mA) Maksimum 630 mA
f. Arus Waktu (mAs) Maksimum 630 mAS

Pengukuran
Lokasi di Sekitar Ruangan Tebal Jenis
+PB Paparan
Radiologi Dinding Material
(Mr/Jm)
Kanan : R.Radiasi I 30 Bata 1 mmpb
Kiri : R.Radiasi III 30 Bata 1 mmpb
Atas :-
Bawah : -
Belakang : Koridor 30 Bata 1 mmpb
Depan : R.T Pasien 30 Bata 1 mmpb
Tanda Bahaya : Lampu tanda radiasi berfungsi baik
Radiasi : Tanda bahaya radiasi mudah dilihat dan jelas
terbaca
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
21 dari 60

Denah Ruang Radiasi Kamar 2 Pesawat Philip

S RUANG OPERATOR RUANG ADM


E CT-SCAN RADIOLOGI
L 1,7 M
A
S RUANG
A GANTI
Pesawat Rontgen X-Ray
R philips
2,18 M
J
1,5
A M
L RUANG RADIOLOGI
A MERK ALAT
PHILIPS KET : RUANG
N 1,3 M TUNGGU
JARAK LANTAI-
PLAFON = 3 M

1M
RUANG
OPERAT
O
6,2 M
RUANG DR
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
20 dari 60

Data Ruangan Radiologi Keterangan


1. Nama Ruangan Ruangan Radiasi Kamar 3
a. Ukuran Ruangan 6.3m x 6m x 3.5m
b. No. Izin Pemanfaatan 025080.010.11.050819
2. Data Pesawat
a. Merek Pesawat Sinar X Hitachi (CT SCAN)
b. Tipe/Model Pesawat Sinar X EC 10 S
c. No. Seri Pesawat Sinar X 1489
d. Tahun Pembuatan 2012
e. Tahun Pemasangan 2012
3. Data Tabung
a. Merek Tabung Hitachi
b. Tipe Tabung GS 4570
c. No. Seri Tabung 43566-U2
d. Beda Tegangan Maksimal (kV) 130
e. Arus (mA) Maksimum 400
Pengukuran
Lokasi di Sekitar Ruangan Tebal Jenis
+PB Paparan
Radiologi Dinding Material
(Mr/Jm)
Kanan : Koridor 30 Bata 1mmpb
Kiri : Ruang administrasi 30 Bata 1mmpb
Atas :-
Bawah :-
Belakang : Gudang obat 30 Bata 1mmpb
Depan : Ruang operator 30 Bata 1mmpb
Tanda Bahaya : Lampu tanda radiasi berfungsi baik
Radiasi : Tanda bahaya radiasi mudah dilihat dan jelas
terbaca
Table 3.3. CT Scan Hitachi Eclos (Ruangan Radiasi Kamar 3)
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
21 dari 60

Denah Ruang Radiasi Kamar 3 Pesawat CT Scan Hitachi


PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
22 dari 60

Tabel 3.4. Villa Rotograph Evo (Ruangan Radiasi Kamar 4)

Data Ruangan Radiologi Keterangan


1. Nama Ruangan Ruangan Radiasi kamar 4
a. Ukuran Ruangan 6 m x 3.75 m x 3.5 m
b. No. Izin Pemanfaatan 04553.384.3.160822
2. Data Pesawat
a. Merek Pesawat Sinar X Villa Rotograph Evo
b. Tipe/Model Pesawat Sinar X 76070-10100
c. No. Seri Pesawat Sinar X 120-91922
d. Tahun Pembuatan 2012
e. Tahun Pemasangan 2012
3. Data Tabung
a. Merek Tabung Villa
b. Tipe Tabung OPX/105
c. No. Seri Tabung 621232
d. Beda Tegangan Maksimal (kV) 86 (kV)
e. Arus (mA) Maksimum 12 mA
f. Arus Waktu (mAs) Maksimum 12 mAs

Lokasi di Sekitar Ruangan Tebal Jenis +PB Pengukuran


Radiologi Dinding Material Paparan
(Mr/Jm)
Kanan : Ruang administrasi 30 cm Bata 1mmpb
Kiri : Ruangan USG 30 cm Bata 1mmpb
Atas :-
Bawah :-
Belakang : Gudang 30 cm Bata 1mmpb
Depan : Ruang Tunggu 30 cm Bata 1mmpb
Tanda Bahaya : Lampu tanda radiasi berfungsi baik
Radiasi : Tanda bahaya radiasi mudah dilihat dan jelas
terbaca
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
23 dari 60

Denah Ruang Radiasi Kamar 4 Pesawat Panoramic Villa


PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
24 dari 60

Tabel 3.5. Villa Sistemi Medicali Endos AC (Ruang Radiasi Kamar 4)

Data Ruangan Radiologi Keterangan


1. Nama Ruangan Ruang Radiasi kamar 4
a. Ukuran Ruangan 6 m x 3.75 m x 3.5 m
b. No. Izin Pemanfaatan 03949.399.1.280722
2. Data Pesawat

a. Merek Pesawat Sinar X Villa Sistemi Medicali Endos AC


b. Tipe/Model Pesawat Sinar X 4695005400
c. No. Seri Pesawat Sinar X 220787
d. Tahun Pembuatan 2012
e. Tahun Pemasangan 2012
3. Data Tabung
a. Merek Tabung Villa Sistemi Medicali Endos AC
b. Tipe Tabung OPX105
c. No. Seri Tabung 621232
d. Beda Tegangan Maksimal (kV) 70
e. Arus (mA) Maksimum 8

Lokasi di Sekitar Ruangan Tebal Jenis +PB Pengukuran


Radiologi Dinding Material Paparan
(Mr/Jm)
Kanan : Ruang administrasi 30 cm Bata 1mmpb
Kiri : Ruang USG 30 cm Bata 1mmpb
Atas :-
Bawah :-
Belakang : Gudang 30 cm Bata 1mmpb
Depan : Ruang tunggu 30cm Bata 1mmpb
Tanda Bahaya : Lampu tanda radiasi berfungsi baik
Radiasi : Tanda bahaya radiasi mudah dilihat dan jelas
terbaca
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
25 dari 60

Denah Ruang Radiasi Kamar 4 Pesawat Dental Villa


PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
26 dari 60

Tabel 3.6. GE Seno Essential (Ruang Radiasi Kamar 5)


Data Ruangan Radiologi Keterangan
1. Nama Ruangan Ruang Radiasi kamar 5
a. Ukuran Ruangan 4 m x 3,5 m x 3,5 m
b. No. Izin Pemanfaatan 04553.384.3.160822
2. Data Pesawat
a. Merek Pesawat Sinar X GE
b. Tipe/Model Pesawat Sinar X SENO ESSENTIAL
c. No. Seri Pesawat Sinar X 154383TX4
d. Tahun Pembuatan 2018
e. Tahun Pemasangan 2018
3. Data Tabung
a. Merek Tabung GE
b. Tipe Tabung APOLLON
c. No. Seri Tabung 154383TX4
d. Beda Tegangan Maksimal (kV) 49 KV
e. Arus (mA) Maksimum 500 mA
f. Arus Waktu (mAs) Maksimum 500mAs

Lokasi di Sekitar Ruangan Tebal Jenis +PB Pengukuran


Radiologi Dinding Material Paparan
(Mr/Jm)
Kanan : Ruang radiasi USG 30 cm Bata 1mmpb

Kiri : Lapangan 30 cm Bata 1mmpb


Atas :-
Bawah :-
Belakang : Lapangan 30 cm Bata 1mmpb
Depan : Koridor 30 cm Bata 1mmpb
Tanda Bahaya : Lampu tanda radiasi berfungsi baik
Radiasi : Tanda bahaya radiasi mudah dilihat dan jelas
terbaca
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
27 dari 60

Denah Ruang Radiasi Kamar 5 Pesawat Mamografi GE SENO ESSENTIAL


PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
28 dari 60

Tabel 3.7. GE Brivo OAC 785 (Ruang OK Kamar 7)


Data Ruangan Radiologi Keterangan
1. Nama Ruangan Ruang OK kamar 7
a. Ukuran Ruangan 5.8 m x 5.77 m x 3.5 m
b. No. Izin Pemanfaatan 04553.384.3.160822
2. Data Pesawat
a. Merek Pesawat Sinar X GE
b. Tipe/Model Pesawat Sinar X Brivo OEC 785
c. No. Seri Pesawat Sinar X B3S15336
d. Tahun Pembuatan 2015
e. Tahun Pemasangan 2015
3. Data Tabung
a. Merek Tabung
b. Tipe Tabung 110/3DF
c. No. Seri Tabung 131326HL1
d. Beda Tegangan Maksimal (kV) 110
e. Arus (mA) Maksimum 4.6
f. Arus Waktu (mAs) Maksimum 4.6

Lokasi di Sekitar Ruangan Tebal Jenis +PB Pengukuran


Radiologi Dinding Material Paparan
(Mr/Jm)
Kanan : R.OK 30 cm Bata 1mmpb
Kiri : R.OK 30 cm Bata 1mmpb
Atas : R.Ok 30 cm Bata
Bawah :-
Belakang : R.OK 30 cm Bata 1mmpb
Depan : R.OK 30cm Bata 1mmpb
Tanda Bahaya : Lampu tanda radiasi berfungsi baik
Radiasi : Tanda bahaya radiasi mudah dilihat dan jelas
terbaca
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
29 dari 60

Denah Ruangan OK kamar 7 Pesawat C Arm


PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
30 dari 60

Tabel 3.8. Philips Mobile Diagnost wDR (Ruang Radiologi IGD)

Data Ruangan Radiologi Keterangan


1. Nama Ruangan Ruangan Radiologi IGD
a. Ukuran Ruangan 5.4 m X 3.8 m X 3.5 m
b. No. Izin Pemanfaatan 04553.384.3.160822
2. Data Pesawat
a. Merek Pesawat Sinar X PHILIPS
b. Tipe/Model Pesawat Sinar X Mobile Diagnost wDR
c. No. Seri Pesawat Sinar X 18200284
d. Tahun Pembuatan 2018
e. Tahun Pemasangan 2018
3. Data Tabung
a. Merek Tabung TOSHIBA
b. Tipe Tabung E7886X
c. No. Seri Tabung 8F0144
d. Beda Tegangan Maksimal (kV) 150 kv
e. Arus (mA) Maksimum 500 MAS
Denah Ruang Radiologi IGD Pesawat PHILIPS Mobile Diagnost wDR
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
31 dari 60

Tabel 3.9. GE Optima IGS 320 (Ruang Radiasi Cathlab)

Data Ruangan Radiologi Keterangan


1. Nama Ruangan Ruang Radiasi Cathlab
a. Ukuran Ruangan 6.5 m x 5.5 m x 3,5 m
b. No. Izin Pemanfaatan 04553.384.3.160822
2. Data Pesawat
a. Merek Pesawat Sinar X GE OPTIMA IGS 320
b. Tipe/Model Pesawat Sinar X 2216450
c. No. Seri Pesawat Sinar X 213733G19
d. Tahun Pembuatan 2018
e. Tahun Pemasangan 2019
3. Data Tabung
a. Merek Tabung GE Optima IGS 320
b. Tipe Tabung 2216450
c. No. Seri Tabung 213733G19
d. Beda Tegangan Maksimal (kV) 125
e. Arus (mA) Maksimum 500
f. Arus Waktu (mAs) Maksimum 500

Lokasi di Sekitar Ruangan Tebal Jenis +PB Pengukuran


Radiologi Dinding Material Paparan
(Mr/Jm)
Kanan : KORIDOR 30 cm Bata 1mmpb
Kiri : TAMAN 30 cm Bata 1mmpb
Atas :-
Bawah :-
Belakang : Gudang 30 cm Bata 1mmpb
Depan : KORIDOR 30cm Bata 1mmpb
Tanda Bahaya : Lampu tanda radiasi berfungsi baik
Radiasi : Tanda bahaya radiasi mudah dilihat dan jelas
terbaca
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
32 dari 60

Denah Ruang Radiasi Cathlab Pesawat GEOPTIMA IGS 320


PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
33 dari 60

Tabel 3.10. Philips Digital Diagnost (Ruang Radiologi IGD)

Data Ruangan Radiologi Keterangan


1. Nama Ruangan Ruang Radiologi IGD
a. Ukuran Ruangan 6.4 m X 3.88 m X 3.5 m
b. No. Izin Pemanfaatan 102913.010.11.270721
2. Data Pesawat
a. Merek Pesawat Sinar X Philips DigitalDiagnost
b. Tipe/Model Pesawat Sinar X SRO 33100
c. No. Seri Pesawat Sinar X 270786
d. Tahun Pembuatan 2020
e. Tahun Pemasangan 2020
3. Data Tabung
a. Merek Tabung Philips
b. Tipe Tabung SRO 33100
c. No. Seri Tabung 270786
d. Beda Tegangan Maksimal (kV) 150
e. Arus (mA) Maksimum 850

Lokasi di Sekitar Ruangan Tebal Jenis +PB Pengukuran


Radiologi Dinding Material Paparan
(Mr/Jm)
Kanan : R.IGD 30 cm Bata 1mmpb
Kiri : Kamar Jaga 30 cm Bata 1mmpb
Atas :-
Bawah :-
Belakang : Koridor 30 cm Bata 1mmpb
Depan : Koridor 30cm Bata 1mmpb
Tanda Bahaya : Lampu tanda radiasi berfungsi baik
Radiasi : Tanda bahaya radiasi mudah dilihat dan jelas
terbaca
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
34 dari 60

Denah Ruang Radiologi IGD


PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
35 dari 60

Tabel 3.11. Siemens Polymobil Plus (Ruang Radiologi Covid)


Data Ruangan Radiologi Keterangan
1. Nama Ruangan Ruang Radiologi Covid
a. Ukuran Ruangan 4 m X 3.6 m X 3.5 m
b. No. Izin Pemanfaatan 097931.010.11.190821
2. Data Pesawat
a. Merek Pesawat Sinar X Siemens Polymobil Plus
b. Tipe/Model Pesawat Sinar X X22
c. No. Seri Pesawat Sinar X 13X132
d. Tahun Pembuatan 2020
e. Tahun Pemasangan 2020
3. Data Tabung
a. Merek Tabung Cormano
b. Tipe Tabung X22
c. No. Seri Tabung 13X132
d. Beda Tegangan Maksimal (kV) 125
e. Arus (mA) Maksimum 125
f. Arus Waktu (mAs) Maksimum 300

Lokasi di Sekitar Ruangan Tebal Jenis +PB Pengukuran


Radiologi Dinding Material Paparan
(Mr/Jm)
Kanan : Halaman 30 cm Bata 1mmpb
Kiri : Ruang CR 30 cm Bata 1mmpb
Atas : Kamar Pasien
Bawah : Lantai
Belakang : Kamar Pasien 30 cm Bata 1mmpb
Depan : Ruang Desinfektan 30cm Bata 1mmpb
Tanda Bahaya : Lampu tanda radiasi berfungsi baik
Radiasi : Tanda bahaya radiasi mudah dilihat dan jelas
terbaca
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
36 dari 60

Denah Ruang Radiologi Covid 1


PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
37 dari 60

Tabel 3.12. Siemens Polymobil Plus (Ruang Radiologi Covid)


Data Ruangan Radiologi Keterangan
1. Nama Ruangan Ruang Radiologi Covid
a. Ukuran Ruangan 4 m X 3.6 m X 3.5 m
b. No. Izin Pemanfaatan 098134.010.11.190821
2. Data Pesawat
a. Merek Pesawat Sinar X Siemens Polymobil Plus
b. Tipe/Model Pesawat Sinar X X22
c. No. Seri Pesawat Sinar X 13X076
d. Tahun Pembuatan 2020
e. Tahun Pemasangan 2020
3. Data Tabung
a. Merek Tabung Cormano
b. Tipe Tabung X22
c. No. Seri Tabung 13X076
d. Beda Tegangan Maksimal (kV) 125
e. Arus (mA) Maksimum 300

Lokasi di Sekitar Ruangan Tebal Jenis +PB Pengukuran


Radiologi Dinding Material Paparan
(Mr/Jm)
Kanan : Halaman 30 cm Bata 1mmpb
Kiri : Ruang CR 30 cm Bata 1mmpb
Atas : Kamar pasien
Bawah : Lantai
Belakang : Kamar Paisen 30 cm Bata 1mmpb
Depan : Ruang Desinfektan 30cm Bata 1mmpb
Tanda Bahaya : Lampu tanda radiasi berfungsi baik
Radiasi : Tanda bahaya radiasi mudah dilihat dan jelas
terbaca
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
38 dari 60

Denah Ruang Radiologi Covid 2


PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
39 dari 60

Tabel 3.13. C – Arm OEC One (Ruang ESWL)


Data Ruangan Radiologi Keterangan
3. Nama Ruangan Ruang Cathlab
c. Ukuran Ruangan 5,8 m X 3.7 m X 3.2 m
d. No. Izin Pemanfaatan -
4. Data Pesawat
f. Merek Pesawat Sinar X C-ARM GE Brivo OEC 2.2 A
g. Tipe/Model Pesawat Sinar X KL188SBR0612125
h. No. Seri Pesawat Sinar X 222531HL6
i. Tahun Pembuatan 2022
j. Tahun Pemasangan 2022
4. Data Tabung
f. Merek Tabung GE
g. Tipe Tabung KL188SBR0612125
h. No. Seri Tabung 222531HL6
i. Beda Tegangan Maksimal (kV) 110
j. Arus (mA) Maksimum 6

Lokasi di Sekitar Ruangan ESWL Tebal Jenis +PB Pengukuran


Dinding Material Paparan
(Mr/Jm)
Kanan : R. Infeksi 35 cm Bata 2m
Kiri : Kamar mandi 35 cm Bata 2m
Atas :-
Bawah :-
Belakang : Lorong 35 cm Bata 2m
Depan : Pintu masuk dan ruangan 35 cm Bata 2m
mpb
Tanda Bahaya : Lampu tanda radiasi berfungsi baik
Radiasi : Tanda bahaya radiasi mudah dilihat dan
jelas terbaca
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
40 dari 60

Denah Ruang ESWL


PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
41 dari 60

Tabel 3.14. CT Scan GE 128 Slices (Ruang CT Scan IGD Terpadu)


Data Ruangan Radiologi Keterangan
5. Nama Ruangan Ruang CT Scan IGD Terpadu
e. Ukuran Ruangan 7,7 m X 7,2 m X 3 m
f. No. Izin Pemanfaatan -
6. Data Pesawat
k. Merek Pesawat Sinar X CT Scan GE
l. Tipe/Model Pesawat Sinar X Revolution Evo
m. No. Seri Pesawat Sinar X RE36A2200104YC
n. Tahun Pembuatan 2022
o. Tahun Pemasangan 2023
5. Data Tabung
k. Merek Tabung GE
l. Tipe Tabung Performix Plus 40
m. No. Seri Tabung 203413BC0
n. Beda Tegangan Maksimal (kV) 140
o. Arus (mA) Maksimum 515

Lokasi di Sekitar Ruangan Tebal Jenis +PB Pengukuran


Radiologi Dinding Material Paparan
(Mr/Jm)
Kanan : Lorong IGD 20 cm Bata 4mmpb
Kiri : Lorong 20 cm Bata 4mmpb
Atas : Lt 2 26 cm Beton -
Bawah : Basement 26 cm Beton -
Belakang : Ruang terbuka 20 cm Bata 4mmpb
Depan : operator dan lorong 20 cm Bata 4mmpb
Tanda Bahaya : Lampu tanda radiasi berfungsi baik
Radiasi : Tanda bahaya radiasi mudah dilihat dan jelas
terbaca
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
42 dari 60

Denah Ruang CT Scan GE 128 Slices IGD Terpadu


PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
43 dari 60

3.2 Deskripsi Pembagian Daerah Kerja


Pembagian daerah kerja pada RSUD Dr. Achmad Mochtar
Bukittinggi terbagi atas daerah pengendalian dan daerah supervisi.
Manajemen RSUD Dr. AchmadMochtar Bukittinggi berupaya
melindungi masyarakat dengan cara mencegah akses masyarakat ke
daerah pengendalian. Proteksi radiasi didaerah pengendalian dilakukan
dengan cara menempelkan tanda peringatan bahaya radiasi yang jelas,
mudah terlihat dan mencolok disetiap pintu akses ke daerah
pengendalian. Ruang radiologi juga dilengkapi dengan lampu tanda
radiasi diluar pintu masuk yang menyala saat ruang radiologi
digunakan.
Manajemen RSUD Dr.Achmad Mochtar Bukittinggi memastikan
bahwa seluruh tanda bahaya radiasi ini berfungsi baik.
a. Daerah pengendalian, didaerah pengendalian ini RSUD Dr.Achmad
Mochtar Bukitinggi melakukan tindakan proteksi dan keselamatan
radiasi dengan :
1) Pengendalian yang ditetapkan dengan tanda fisik yang jelas.
2) Memasang atau menempatkan tanda yang dianggap perlu
peringatan atau petunjuk pada titik akses dan lokasi lain.
3) Memastikan akses ke daerah pengendalian:
- Hanya untuk pekerja radiasi dan
- Pengunjung yang masuk ke daerah pengendalian didampingi
oleh petugas proteksi radiasi.
4) Menyediakan peralatan pemantauan dan peralatan proteksi
radiasi.
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
44 dari 60

Lingkup daerah pengendalian dalam instansi kami adalah ruang


radiologi yang terdapat pemanfaatan pesawat sinar x didalamnya,
yaitu ruang radiologi 1 ruang radiologi 2, ruang radiologi 3, ruang
radiologi 4 dan ruang radiolgi IGD.
b. Daerah supervisi, didaerah ini RSUD Dr. Achmad Mochtar Bukittinggi
menetapkan daerah supervisi dengan mempertimbangkan kriteria
potensi penerimaan paparan radiasi individu lebih NBD anggota
masyarakat dan kurang dari 3/10 (tiga persepuluh) NBD pekerja
radiasi dan bebas kontaminasi

3.3 Deskripsi Perlengkapan Proteksi Radiasi


Untuk memastikan proteksi pasien, pekerja dan masyarakat
terpenuhi RSUD Dr. Achmad Mochtar Bukittinggi menyediakan
perlengkapan proteksi. Petugas radiasi akan memastikan bahwa
proteksi berfungsi baik dan digunakan sebagai mana mestinya. Saat ini
RSUD Dr.Achmad Mochtar Bukittinggi memiliki perlengkapan proteksi
sebagai berikut :
Tabel 3.15. Alat Perlengkapan Proteksi Radiasi
Nama Peralatan Jumlah
1. TLD / Film Badge 92

2. Apron 25

3. Tabir Radiasi Mobile 5

4. Sarung Tangan 1
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
45 dari 60

5. Dosimetri Saku 6

6. Pelindung Tiroid 18
7. Pelindung Gonad / 10
Ovarium

8. Kaca Mata PB 16
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
27 dari 64
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
46 dari 60

BAB IV
PROTEKSI DAN KESELAMATAN RADIASI

4.1 Penetapan Pembatas dosis


Bapeten telah menetapkan Nilai Batas Dosis (NBD) sebagai Nilai Dosis
terbesar yang dapat diterima oleh Pekerja Radiasi dan anggota
masyarakat tanpa menimbulkan efek genetik dan somatik yang berarti
akibat Pemanfaatan Tenaga Nuklir sesuai dengan ketentuan pada
Peraturan Kepala Bapeten Nomor 04 Tahun 2013. Dalam Peraturan itu
pula pemegang izin diwajibkan untuk menerapkan persyaratan
Proteksi Radiasi dalam pemanfaatan tenaga nuklir diantaranya adalah
optimisasi Proteksi dan Keselamatan Radiasi. Optimisasi Proteksi dan
Keselamatan Radiasi sebagaimana dimaksud harus dilaksanakan oleh
Pemegang Izin salah satunya melalui penetapan Pembatas
Dosis.Pembatas Dosis adalah batas atas Dosis Pekerja Radiasi dan
anggota masyarakat yang tidak boleh melampaui Nilai Batas Dosis yang
digunakan pada optimisasi Proteksi dan Keselamatan Radiasi untuk
setiap Pemanfaatan Tenaga Nuklir. Berdasarkan ketentuan Peraturan
Kepala Bapeten Nomor 04 Tahun 2013, dengan ini RSUD Dr.Achmad
Mochtar Bukittinggi menetapkan Nilai Pembatas Dosis (Dose
Constraint), yaitu:

A. Pembatas Dosis untuk Pekerja Radiasi sebesar 2 mSv/tahun


B. Pembatas Dosis untuk Masyarakat sebesar 1 mSv/tahun

4.2 Prosedur Proteksi dan keselamatan radiasi dalam operasi normal


a. Prosedur pengoperasian peralatan.
Manajemen RSUD Dr.Achmad Mochtar Bukittinggi menetapkan
prosedur pengoperasian setiap pesawat sinar x dan menetapkan
disekitar pesawat untuk dapat digunakan oleh petugas yang
kompeten.Prosedur dibuat dengan jelas dan mudah dipahami oleh
petugas. Prosedur pengoperasian pesawat meliputi cara
menghidupkan, mengoperasikan dan mematikan pesawat.
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
47 dari 60

Berikut adalah prosedur pengoperasian pesawat sinar x yang ada


di fasilitas RSUD Dr.Achmad Mochtar Bukittinggi.

Tabel 4.1. Prosedur Pemakaian Pesawat Sinar X


Judul Prosedur Pengoperasian
NO Nomor Dokumen
Pesawat
Prosedur Pemakaian pesawat CT Scan 03/101
1
Hitachi /SPO-RSAM/I/2019
03/
4 Prosedur Pemakaian pesawat Dental
102/SPO-RSAM/I/2019
Prosedur Pemakaian pesawat 03/103/SPO-RSAM/I/
7
panoramic 2019
Prosedur Pemakaian pesawt C-ARM 03/
10
OK 104/SPO-RSAM/I/2019
03/105/SPO-RSAM/I/
13 Prosedur Pemakaian pesawat Philips
2019
16 Prosedur Pemakaian pesawat DR 03/106/SPO-RSAM/I/
2019
19 Prosedur Pemakaian pesawat 03/
PHILIPS Mobile Diagnost wDR 194/SPO-RSAM/I/2019
22 Prosedur Pemakaian pesawat 03/ 195/SPO-
Mamografi GE SENO ESSENTIAL RSAM/195/I/2019
25 Prosedur Pemakaian pesawat GE 03/
OPTIMA IGS 320
196/SPO-RSAM/I/2019
28 Prosedur Pemakaian pesawat Philips 03//SPO-RSAM/V/2021
Digital Diagnost
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
48 dari 60

31 Prosedur pemakaian pesawat 03//SPO-RSAM/V/2021


Siemens Polymobile Plus

34 Prosedur pemakaian pesawat 03//SPO-RSAM/V/2021


Siemens Polymobile Plus

37 Prosedur Pemakaian Pesawat C-Arm 03//SPO-RSAM/II/2023


ESWL

40 Prosedur Pemakaian Pesawat CT Scan GE 03//SPO-RSAM/II/2023


128 Slices

Tabel 4.2 Contoh Tabel Exposi Pesawat CT Scan


Tegangan Arus Waktu mAS
NO Pemeriksaan Proyeksi
(kV) (mA) (S)
1 CT Brain Supine 120 175 2.0 350
2 CT SPN Supine 120 175 2.0 350
3 CT Thorak Supine 120 175 0.8 350
4 CT Abdomen Supine 120 250 0.8 350
5 CT Extremitas Supine 120 175 2.0 350

Tabel 4.3 Contoh Tabel Exposi Pesawat Dental


Tegangan Arus Waktu
NO Pemeriksaan Proyeksi mAs
(kV) (mA) (s)
1 Gigi 1 Cranial 75 8 0.045 0.36
caudal
2 Gigi 2 Cranial 75 8 0.045 0.36
caudal
3 Gigi 3 Cranial 75 8 0.045 0.36
caudal
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
49 dari 60

4 Gigi 4 Cranial 75 8 0.78 0.63


caudal
5 Gigi 5 Cranial 75 8 0.78 0.63
Caudal
Cranial 75 8 0.78 0.63
6 Gigi 6 caudal
Cranial 75 8 0.78 0.63
7 Gigi 7 caudal
Cranial 75 8 0.78 0.63
8 Gigi 8 caudal

Tabel 4.4 Contoh Exposi Pesawat Panoramik


Tegangan
NO Pemeriksaan Proyeksi Arus (mA) Waktu (s) mAs
(kV)
1 Panoramik Gigi Erect AP 66 7 13.8 96.6
2 Chepalo Metri Erect AP/Lat 74 10 13.8 138
3 TMJ Erect AP 74 10 13.8 138

Tabel 4.5 Contoh Tabel Exposi Pesawat DR


NO Pemeriksaan Proyeksi Tegangan (kV) Arus (mA) Waktu (S) mAs
1 Thorax AP/PA Lateral 56-68/70 630 0.0079 5
2 BNO Supine 70 630 0.0217 8-10
3 Lumbal Sacral AP/Lateral 70-78 630 0.0159 10-16
4 Thorakal AP/Lateral 68-78 630 0.0159 10-16
5 Manus AP/Lateral 42 630 0.0138 2
6 Antebrachii AP/Lateral 44 630 0,0040 2,5
7 Cubiti AP/Lateral 45 630 0,0040 2.5
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
27 dari 64
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
50 dari 60

8 Humerus AP/Lateral 46 630 0,0051 3.2


9 Pedis AP/Lateral 42 630 0,0040 2.5
10 Ankle AP/Lateral 44 630 0,0051 3,2
11 Cruris AP/Lateral 45 630 0,0051 3,2
12 Genu AP/Lateral 48 630 0,0051 3,2

Tabel 4.6 Contoh Tabel Exposi Pesawat C-ARM OK


Tegangan Arus Waktu mAS
NO Pemeriksaan Proyeksi
(kV) (mA) (S)
1 Urologi AP 70 1,6

2 Urologi Oblique 70 1,7

3 Urologi Lateral 86 2,4

Tabel 4.7 Contoh Tabel Exposi Pesawat PHILIPS


Tegangan
NO Pemeriksaan Proyeksi Arus (mA) Waktu (S)
(kV) mAs
1 Thorax AP/PA Lateral 56-68/70 630 0,0079 5
2 BNO Supine 70 630 0,0217- 8-10
0,0159
3 Lumbo Sacral AP/Lateral 70-78 630 0,0159- 10-16
0,0254
4 Thorakal AP/Lateral 68-78 630 0,0159- 10-16
0,0254
5 Manus AP/Lateral 42 630 0,0318 2
6 Antebrachii AP/Lateral 44 630 0,004 2,5
7 Cubiti AP/Lateral 45 630 0,004 2,5
8 Humerus AP/Lateral 46 630 0,0051 3,2
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
27 dari 64
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
51 dari 60

9 Pedis AP/Lateral 42 630 0,004 2,5


10 Ankle AP/Lateral 44 630 0,0051 3,2
11 Cruris AP/Lateral 45 630 0,0051 3,2
12 Genu AP/Lateral 48 630 0,0051 3,2

Tabel 4.8 Contoh Tabel Exposi Pesawat C-Arm ESWL


Tegangan Arus Flouro
NO Pemeriksaan
(kV) (mA) Time
1 Abdomen Kurus 68 2.1 -
2 Abdomen sedang 76 3.2 -
3 Abdomen Gemuk 92 4.0 -
4 Pelvis Kurus 64 2.2 -
5 Pelvis Sedang 72 3.0 -
6 Pelvis Gemuk 84 3.8 -
7 Humerus 45 2.6 -
8 Antebrachi 45 2.0 -
9 Manus 44 2.5 -
10 Femur 60 4.0 -
11 Cruris 58 3.8 -
12 Pedis 48 3.0 -
13 Shoulder joint 57 3.8 -
14 Clavicula 58 3.6 -
15 Scapula 60 4.0 -
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
52 dari 60

Tabel 4.9 Contoh Tabel Exposi Pesawat PHILIPS Mobile Diagnost wDR

NO Pemeriksaan Proyeksi Tegangan (kV) Arus (mA) Waktu (S) mAs


1 Thorax AP/PA Lateral 56-68/70 630 0.0079 5
2 BNO Supine 70 630 0.0217 8-10
3 Lumbal Sacral AP/Lateral 70-78 630 0.0159 10-16
4 Thorakal AP/Lateral 68-78 630 0.0159 10-16
5 Manus AP/Lateral 42 630 0.0138 2
6 Antebrachii AP/Lateral 44 630 0,0040 2,5
7 Cubiti AP/Lateral 45 630 0,0040 2.5
8 Humerus AP/Lateral 46 630 0,0051 3.2
9 Pedis AP/Lateral 42 630 0,0040 2.5
10 Ankle AP/Lateral 44 630 0,0051 3,2
11 Cruris AP/Lateral 45 630 0,0051 3,2
12 Genu AP/Lateral 48 630 0,0051 3,2

Tabel 4.10 Contoh Tabel Exposi PesawatGE OPTIMA IGS 320

Tegangan Arus Waktu mAS


NO Pemeriksaan Proyeksi
(kV) (mA) (S)
1 Cathlab AP 70 2,4

2 Cathlab Oblique 70 2,4

3 Cathlab Lateral 86 2,4


PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
53 dari 60

Tabel 4.11 Contoh Tabel Exposi Pesawat Mamografi GE SENO


ESSENTIAL

Tabel 4.12 Contoh Tabel Exposi Pesawat PHILIPS DigitalDiagnost

NO Pemeriksaan Proyeksi Tegangan (kV) Arus (mA) Waktu (S) mAs


1 Thorax AP/PA Lateral 56-68/70 630 0.0079 5
2 BNO Supine 70 630 0.0217 8-10
3 Lumbal Sacral AP/Lateral 70-78 630 0.0159 10-16
4 Thorakal AP/Lateral 68-78 630 0.0159 10-16
5 Manus AP/Lateral 42 630 0.0138 2
6 Antebrachii AP/Lateral 44 630 0,0040 2,5
7 Cubiti AP/Lateral 45 630 0,0040 2.5
8 Humerus AP/Lateral 46 630 0,0051 3.2
9 Pedis AP/Lateral 42 630 0,0040 2.5
10 Ankle AP/Lateral 44 630 0,0051 3,2
11 Cruris AP/Lateral 45 630 0,0051 3,2
12 Genu AP/Lateral 48 630 0,0051 3,2
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
54 dari 60

Tabel 4.13 Contoh Tabel Exposi Pesawat Siemens Polymobil Plus

NO Pemeriksaan Proyeksi Tegangan (Kv) Arus (Ma) Waktu (S) mAs


1 Thorax AP/PA Lateral 56-68/70 630 0.0079 5
2 BNO Supine 70 630 0.0217 8-10
3 Lumbal Sacral AP/Lateral 70-78 630 0.0159 10-16
4 Thorakal AP/Lateral 68-78 630 0.0159 10-16
5 Manus AP/Lateral 42 630 0.0138 2
6 Antebrachii AP/Lateral 44 630 0,0040 2,5
7 Cubiti AP/Lateral 45 630 0,0040 2.5
8 Humerus AP/Lateral 46 630 0,0051 3.2
9 Pedis AP/Lateral 42 630 0,0040 2.5
10 Ankle AP/Lateral 44 630 0,0051 3,2
11 Cruris AP/Lateral 45 630 0,0051 3,2
12 Genu AP/Lateral 48 630 0,0051 3,2

b. Pembatasan akses pada daerah kerja


Tindakan proteksi dan keselamatan radiasi yang diperlukan untuk
bekerja di daerah kerja meliputi:
1) menandai dan membatasi daerah kerja yang ditetapkan dengan
tanda fisik yang jelas atau tanda lainnya
2) memasang atau menempatkan tanda peringatan atau petunjuk
pada titik akses dan lokasi lain yang dianggap perlu di dalam
daerah kerja
3) memastikan akses ke daerah kerja hanya untuk pekerja radiasi
dan pengunjung yang masuk ke daerah kerja didampingi oleh
PPR
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
55 dari 60

4) menyediakan peralatan pemantauan dan peralatan protektif


radiasi
c. Pemantauan paparan radiasi dan / atau Kontaminasi radioaktif di
daerah kerja
Pemegang izin harus melakukan pemantauan daerah kerja dan
pemantauan tingkat radioaktivitas buangan zat radioaktif ke
lingkungan hidup secara terus menerus, berkala dan atau sewaktu
waktu berdasarkan jenis instalasi dan sumber radiasi yang
digunakan. Untuk memudahkan pemantauan daerah kerja dan
pemantauan dosis pekerja radiasi maka dilakukan pembagian
daerah kerja dan klasifikasi pekerja radiasi.
d. Pemantauan radioaktivitas lingkungan diluar fasilitas atau instalasi
1) Penempatan sinar-X harus ditempatkan di ruang yang kedap
radiasi.
2) Tidak ada bocoran radiasi yang keluar dari ruangan pesawat
sinar-X baik lewat tembok dan pintu.
3) Memberi tanda di setiap pintu masuk maupun pintu keluar
dengan lampu merah dalam keadaan menyala berarti sedang
terjadi pemeriksaan.
4) Memberi tanda yang ias dibaca oleh umum bahwa ruangan
tersebut ada daerah radiasi.
5) Memberi pengertian kepada pengantar penderita agar tidak
ikut masuk kedalam ruang pemeriksaan.
e. Pemantauan dosis yang diterima pekerja radiasi
Untuk memantau dosis pekerja, manajemen RSUD
Dr.Achmad Mochtar Bukittinggi memastikan bahwa seluruh
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
56 dari 60

pekerja radiasi menggunakan pemantau radiasi personil


( TLD, Film Badge atau dosimeter baca langsung).
Manajemen RSUD Dr.Achmad mochtar Bukittinggi secara
berkala mengirimkan pemantau radiasi personil ke instansi
pembaca dosis dan mengirimkan hasil evaluasi dosis ke BAPETEN.
Untuk proteksi dan keselamatan radiasi personil, kami
menyediakan dan mendokumentasikan prosedur sebagai berikut :
Tabel 4.14 Prosedur Proteksi Radiasi
NO Judul Prosedur Proteksi Radiasi Untuk Personil Nomor Dokumen
Prosedur Proteksi Radiasi Untuk Pekerja
2 03/109/SPO-RSAM/I/2019
Radiasi

Untuk memastikan dosis paparan radiasi yang diterima


pekerja minimal,kami menyediakan desain radiologi dan
intervensional yang memenuhi standar sesuai peraturan
BAPETEN,prosedur pengoperasian dan peralatan proteksi.
Pada saat pengoperasian pesawat fluoroscopy dan
intervensioanal,kami mensyaratkan pekerja untuk mengenai
apron,sarung tangan,dan dosimeter perorangan baca langsung
yang terkalibrasi untuk digunakan.Nilai dosis dari dosimeter
perorangan baca langsung dicatat dalam log book dosis pekerja
setiap kali selesai bekerja dengan pesawat ini.
Sebagaimana pemegang izin,sesuai dengan peraturan
pemerintah nomor 33 tahun 2007 tentang keselamatan radiasi
pengion dan keamanan sumber radioaktif,RSUD Dr.Achmad
Mochtar Bukittinggi menyelenggarakan pemeriksaan kesehatan
pekerja yang dilakukan pada saat sebelum bekerja,selama bekerja
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
57 dari 60

paling sedikit dalam 1 (satu) tahun dan pada saat


memutuskan hubungan kerja.
f. Pemantauan kesehatan bagi pekerja radiasi
RSUD Dr.Achmad Mochtar Bukittinggi menyelenggarakan
pemeriksaan kesehatan pekerja yang dilakukan pada Sebagaimana
pemegang izin, sesuai dengan peraturan pemerintah nomor 33
tahun 2007 tentang saat sebelum bekerja,selama bekerja paling
sedikit dalam 1 (satu) tahun dan pada saat memutuskan hubungan
kerja.
4.3 Rencana Penanggulangan Keadaan Darurat
Difasilitas radiologi RSUD Dr.Achmad Mochtar Bukittinggi
potensi kecelakaan dapat disebabkan oleh kesalahan prosedur
pengoperasian alat,kerusakan atau kegagalan dari pesawat sinar x
ataupun karena faktor manusia yang menyebabkan penerimaan dosis
berlebih.
Jika terjadi keadaan darurat, manajemen RSUD Achmad Mochtar
Bukittinggi telah menetapkan prosedur penanggulangan keadaan
darurat yaitu dengan mematikan panel kendali pesawat, mencabut
sakelar, memutuskan aliran listrik ,mencatat detil posisi ,arah berkas
dan kondisi eksposi. Petugas akan memberitahu kepada PPR.Rekaman
kejadian akan dibuat dalam bentuk laporan kejadian dan disampaikan
ke BAPETEN. Rencana keadaan darurat kami buat dalam :
Tabel 4.15. Prosedur Penanggulangan Keadaan Darurat
No Judul Prosedur Penanggulangan Keadaan Nomor Dokumen
Darurat
1 Rencana penanggulangan keadaan darurat 03/112/SPO-RSAM/I/2019
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
58 dari 60

BAB V
REKAMAN DAN LAPORAN

5.1 Keadaan operasional normal


Manajemen RSUD Dr.Achmad Mochtar Bukittinggi,mengendalikan dan
mencantumkan rekaman terkait program proteksi dan keselamatan
radiasi dan menjamin semua rekaman lengkap, mudah dibaca,mudah
diidentifikasi dan tersedia saat akan digunakan.
Rekaman terkait program proteksi yang kami pelihara antara lain :
a. Data inventarisasi pesawat sinar x.
b. Catatan dosis yang diterima personil setiap bulan.
c. Hasil pemantauan laju uji paparan radiasi ditempat kerja dan
lingkungan
d. Sertifikat uji kesesuaian pesawat sinar x
e. Kalibrasi dosimeter perorangan pembacaan langsung.
f. Hasil pencarian fakta akibat kecelakaan radiasi.
g. Penggantian komponen pesawat sinar x
h. Salinan sertifikat pendidikan dan pelatihan pekerja radiasi dan
i. Hasil pemantauan kesehatan personil.

5.2 Keadaan Darurat


Sesuai peraturan Kepala BAPETEN no.4 tahun 2013 pasal 53 tentang
proteksi dan keselamatan radiasi dalam pemanfaatan tenaga
nuklir,manajemen RSUD Dr.Achmad Mochtar Bukittinggi menyimpan
dan memelihara hasil pemantauan kesehatan dan hasil pemantauan
dosis pekerja radiasi dalam jangka waktu paling kurang 5 (lima) tahun
untuk dan hasil pemantauan tingkat radiasi dan kontaminasi didaerah
kerja,serta hasil pemantauan radioaktifitas lingkungan diluar fasilitas
dan fasilitas. Paling kurang 30 (tiga puluh) tahun terhitung sejak
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
59 dari 60

pekerja radiasi berhenti dari pekerjaannya.Hasil pemantauan dosis


yang diterima pekerja radiasi dan hasil pemantauan kesehatan bagi
pekerja radiasi.

Tabel 5.1 Rekaman Hasil Pemantauan Kesehatan dan Hasil


Pemantauan Dosis Pekerja Radiasi
Uraian Rekaman Keterangan
Hasil Pemantauan tingkat radiasi dan mutu -
Kontaminasi didaerah kerja
Hasil pematauan radioaktivitas lingkungan -
diluar fasilitas dan fasilitas
Hasil pemantauan dosis yang diterima Ada
pekerja radiasi
Hasil pemantauan kesehatan bagi pekerja Ada

Tabel 5.2 Rekaman Penggantian Tabung Pesawat Sinar X


Data Tabung Sinar x Tanggal Penggantian Data Tabung Sinar X
Lama
No. Izin No. Izin
- -
PROGRAM PROTEKSI No. Dokumen :
DAN KESELAMATAN RADIASI
DIAGNOSTIK DAN INTERVENSIONAL Tanggal :
INSTALASI RADIOLOGI 06 Maret 2023
RSUD Dr. ACHMAD MOCHTAR BUKITTINGGI Revisi :
JL.Dr.A. RIVAI No. 1 Kec. Guguk Panjang Kota IX
Bukittinggi Halaman :
60 dari 60

Tabel 5.3. Rekaman Penyelenggaraan Pendidikan dan Pelatihan


Kompetensi Personil.
Profesi Nama Pekerja Radiasi Latar Pelatihan Yang Pernah Rencana Atau
Sebagai Belakang Diikuti Waktu
Pendidikan Pelaksanaan

Riganta, ST, MPH Rekualifikasi petugas


PPR S2 2022
radiasi

Afandi Rekualifikasi petugas


PPR D IV 2023
radiasi

Rekualifikasi petugas
PPR Muslimatul D III ATRO 2024
radiasi
Husna,AMR

Temu karya
Dr.H. Yanuel implementasi good
Dokter Sp.Rad 2019
Aziz,SP.Rad clinical govermence di
rumah sakit
Radiografer - - - -
Operator
- - - -
perawat gigi

Anda mungkin juga menyukai