Anda di halaman 1dari 33

TOR DIKLAT ORIENTASI KHUSUS

PERAWAT ORIENTASI

RS HERMINA PASTEUR
TAHUN 2022
TERM OF REFERENCE
DIKLAT ORIENTASI KHUSUS PERAWAT ORIENTASI

I. PENDAHULUAN
Bahwa dalam upaya mewujudkan misi Rumah Sakit Hermina Group untuk
melakukan pendidikan dan pelatihan kepada para karyawan agar mampu
memberikan pelayanan yang profesional. Bahwa untuk mendapatkan individu
dan organisasi yang berkompeten diperlukan wahana pembelajaran melalui
organisasi.
Mengacu pada motto RS Hermina Pasteur yaitu mengutamakan mutu dan
keselamatan pasien dalam pelayanan sehingga diharapkan semua karyawan
mampu memberikan pelayanan yang profesional sesuai dengan kapasitas,
wewenang dan tanggung jawab tugasnya
Dengan adanya pendidikan dan pelatihan ini maka pelayanan yang
profesional dengan mengutamakan mutu pelayanan, bermakna bahwa
karyawan dalam memberikan pelayanan harus memiliki pengetahuan dan
keterampilan / kemampuan yang sesuai, sehingga mampu memberikan
pelayanan yang baik sesuai dengan harapan pelanggan.
Dalam menjalankan kebijakan tersebut, maka peranan urusan Diklat dalam
memfasilitasi semua kegiatan untuk meningkatkan pengetahuan dan
kemampuan karyawan adalah dengan memberikan pendidikan dan pelatihan
sesuai dengan kebutuhandi lapangan. Agar dapat menyelenggarakan kegiatan
diklat yang tepat sasaran dan sesuai dengan kebutuhan lapangan maka
dibuatlah TOR Perawat Orientasi RS Hermina Pasteur

II. LATAR BELAKANG


RS Hermina Pasteur berperan aktif dalam meningkatkan kesehatan
masyarakat melalui pelayanan kesehatan. Rumah sakit sebagai pusat pelayanan
dituntut memberikan pelayanan yang bermutu. Pelayanan yang bermutu
dihasilkan dari SDM yang profesional dan berkualitas. SDM perawat disiapkan
dimulai dari proses rekrutmen, orientasi dan mandiri. Departemen diklat
berkontribusi mendidik dan melatih perawat agar bisa mandiri dalam
memberikan pelayanan keperawatan, oleh karena itu diperlukan program
pengelolaan pelatihan perawat yang profesional. Program diklat tersebut terdiri
dari program orientasi perawat. Perawat baru perlu mendapatkan orientasi
untuk pengenalan terhadap situasi, tata cara, peraturan serta sistem kerja yang
akan dijalani oleh karyawan baru tersebut, sehingga mereka siap untuk masuk
ke dalam lingkup kerjanya dan dapat melaksanakan tugas dengan baik. Pada
periode ini, program orientasi untuk perawat baru di RS Hermina Pasteur
dilaksanakan 2 tahap, yaitu Orientasi Umum selama 11 hari dan Orientasi
Khusus selama 45 hari

III. TUJUAN
1. Tujuan Umum
TOR Orientasi disusun sebagai pedoman dalam penyeleggaraan kegiatan
pendidikan dan pelatihan Orientasi perawat baru dan merupakan program
pengenalan calon karyawan baru dalam memasuki dunia kerja yang
sebenarnya, dalam hal ini organisasi rumah sakit secara umum/
menyeluruh
2. Tujuan khusus
a) Setelah mengikuti program ini perawat orientasi dapat :
b) Mengenal RS sebagai ruang lingkup kerjanya
c) Mampu melakukan tindakan keperawatan
d) Mampu memberikan pelayanan keperawatan secara mandiri
e) Mampu memberikan pelayanan keperawatan yang profesional

1V. SASARAN
Tercapaianya 100% Orientasi untuk Perawat baru RS Hermina Pasteur

V. PESERTA
Jumlah peserta yang mengikuti kegiatan diklat Orientasi perawat Dasar
sesuai dengan jumlah karyawan pada proses rekrutmen pada bagian
keperawatan

V1. WAKTU PELAKSANAAN

1. Diklat Orientasi Karyawan Baru, dilaksanakan sesuai dengan jumlah


karyawan pada proses rekrutmen, untuk orientasi perawat baru akan
dilaksanakan selama 45 hari

2. Jika karyawan baru belum memenuhi standar pelaksanaan diklat maka


diklat Orientasikaryawan umum dilaksanakan 1 kali dalam 1 triwulan.

VII. MATERI
Materi Perawat Orientasi:

1. Gambaran Umum Bidang Keperawatan

2. Gambaran Umum Komite Keperawatan

3. Etika

4. Konsep Proses Asuhan Keperawatan

5. Komunikasi Therapeutik

6. Pelayanan Kefarmasian dan Penggunaan Obat / PKPO

7. Akses ke Rumah Sakit dan Kontinuitas Pelayanan (ARK)

8. Assesmen Pasien

9. Konsep Caring dalam keperawatan dan penerapannya pada


pelaksanaan AsuhanKeperawatan

10. Dasar-dasar Rekam Medis

11. Pemberian terapi obat – obatan


12. Penilaian Tanda - Tanda Vital

13. Manajemen Nutrisi

14. Eliminasi

15. Persiapan Pasien yang akan dilakukan pemeriksaan penunjang

16. Pengoperasionalan alat Kesehatan

17. Administrasi

18. Prosedur tindakan dasar keperawatan di rawat inap

19. Kegawatdaruratan Pediatrik

20. Prosedur tindakan keperawatan dasar dipoliklinik

21. Persiapan pasien pre operasi

22. Askep

23. Manajemen Terapi Cairan

24. Pelayanan Darah

25. Fisioterapi

26. Imunisasi

27. Pengelolaan vaksin

28. Prosedur Tindakan di Perawatan Anak

29. Praktek Lapangan

VIII. METODE PELAKSANAAN

1. Ceramah

2. Diskusi dan tanya jawab


3. Demontrasi

4. Simulasi

5. Bed site teaching

IX. BIAYA

Estimasi Biaya yang dikeluarkan @Rp.300.000 untuk mengikuti diklat


Perawat Orientasi.

X. EVALUASI PELAKSANAAN

Evaluasi pada program pendidikan dan latihan ini dilakukan bertahap yaitu :

1. Evaluasi Tahap I

Evaluasi dilakukan setelah pelaksanan diklat orientasi umum. Evaluasi


pada orientasi umum ini untuk mengetahui kesiapan peserta mengenal
lingkungan dan uraian tugasnya. Bentuk evaluasi pada perawat orientasi
umum ini adalah uji tulis. Rekomendasi diberikan lulus jika nilai uji tulis
≥ 70.

2. Evaluasi Tahap II

Evaluasi juga dilakukan setelah orientasi khusus untuk menilai


kemampuan peserta melakukan tindakan keperawatan dan membuat
asuhan keperawatan. Evaluasi pada orientasi khusus dilakukan melalui uji
tulis, uji praktek dan presentasi asuhan keperawatan. Rekomendasi
kelulusan di berikan dengan nilai uji tulis ≥ 70, uji praktek ≥ 65 dan
presentasi askep cukup baik.
XI. PENUTUP
Demikian TOR ini disusun untuk dijadikan sebagai gambaran serta pedoman
umum dalampelaksanaan Diklat Orientasi Perawat Orientasi.

Bandung, Januari 2022

Manajer Keperawatan Direktur

Ririn Indriati., SKep dr. Ita Roswita, MARS, FISQua


Bandung, 15 maret 2022

Kepada : dr. anita (kainst RWI reguler)

Perihal : Undangan Mengajar Perawat Orientasi khusus gel.1

Dengan Hormat,
Bersama ini kami meminta kesediaan bapak/ibu/sdr/sdri untuk mengajar pada Diklat
Orientasi Perawat gelombang 1 sebanyak 5 orang ( 1 bidan, 4 perawat), dgn rincian sbb :

Materi : terlampir
Tanggal : Jumat, 18 maret 2022
Jam : 11.00 s.d 12.30 WIB
Tempat : R. MM

Atas perhatiannya kami ucapkan banyak terima kasih

Bandung, 14 maret 2022


PIC

Feni rajendra

Nb :
Harap pengajar membawa materi terbaru dalam bentuk soft copy
Harap mengisi link absensi ini setelah selesai mengajar
https://forms.gle/eeWtXzvPnRopTMRt6
Materi Penunjang 6 : Indikator mutu dan keselamatan pasien di ruangan
Tujuan Pembelajaran umum : Setelah mengikuti materi ini peserta mampu mengetahui Indikator mutu dan keselamatan pasien di
ruangan

Tujuan Pembelajaran Khusus Pokok Bahasan / Sub Pokok Bahasan Waktu Metode Media Alat Bantu Referensi

Setelah mengikuti materi ini, Program peningkatan mutu dan pelayanan 1 JPL ( T = 1 JPL, P = 0 1. Ceramah 1. PPT 1. Laptop Panduan
peserta mampu di unit rawat inap meliputi : JPL, PL = 0 JPL ) 2. Tanya Jawab Materi 2. LCD Projector pengorganisasian,
Menyebutkan program a. Struktur organisasi 3. Brain Storming 2. Modul 3. Pointer
peningkatan mutu di unit b. Product knowledge pelayanan 4. Simulasi
pelayanan yang ditempati, yaitu c. Indikator mutu unit
: d. Manajemen resiko di unit kerja
a. Rawat inap anak reguler e. Alur koordinasi dan kolaborasi antar
bagian
f. Kejadian pasien safety di unit
Jadwal Kelas Orientasi Khusus
Perawat Orientasi gel.1 periode Februari - 5 Mei 2022
No Hari / Tanggal Jam (WIB) Nama Materi Keterangan
1 Selasa, 07.00 - 08.30 Risma Agustin 1. Paradigma keperawatan
15 Maret 2022 2. Konsep etika keperawatan dan Kebidanan
08.30 - 10.00 Risma Agustin 3. Konsep Caring
4. Gambaran umum Komite Keperawatan dan Kebidanan
10.00 - 11.00 Erni PKPO
11.00 - 12.00 Irma Konsep dasar Rekam Medis
12.00 - 13.00 Isoma
13.00 - 15.00 Nery 1. Service excellent
2. Komunikasi inter personal
a. Ke pasien dan keluarga
b. Ke dokter dan Rekan sejawat
c. Atasan
2 Rabu, 08.00 - 09.00 Rita susilawati Konsep asuhan keperawatan
16 Maret 2022 09.00 - 10.00 Melva Manajemen nutrisi
10.00 - 11.00 Ririn Indriati Gambaran umum bidang Keperawatan dan Kebidanan
11.00 - 12.00 Dr Rizal Assesmen pasien
12.00 - 12.45 isoma
12.45 - 15.15 Nery 1. Penerapan etika keperawatan
a. Komunikasi terapeutik
b. Greeting
c. Etika bertelephon
3 Jumat, 07.30 - 09.45 Neneng pipa Pencegahan dan pengendalian infeksi di unit pelayanan
18 Maret 2022 a. Rawat inap ibu kebidanan
b. Rawat inap anak
09.45 - 10.45 Sr. Iis siti saadah ARK
11.00 - 12.30 Dr. Anita Indikator mutu dan keselamatan pasien di unit pelayanan lt.3
a. Rawat inap anak reguler
12.30 - 13.30 isoma
13.30 - 15.00 Dr Dandy Indikator mutu dan keselamatan pasien di unit pelayanan lt.4 eksekutif
b. Rawat inap anak eksekutif
c. Rawat inap ibu kebidanan eksekutif
Bandung, Februari 2022
PIC

Feni Rajendra
ORIENTASI KHUSUS
DR. ANITA YULANDA KASIH, MMRS
POKOK BAHASAN

Program peningkatan mutu dan pelayanan di unit


rawat inap meliputi :
a. Struktur organisasi
b. Product knowledge pelayanan
c. Indikator mutu unit
d. Manajemen resiko di unit kerja
e. Alur koordinasi dan kolaborasi antar bagian
f. Kejadian pasien safety di unit
STRUKTUR ORGANISASI RS
STRUKTUR ORGANISASI INSTALASI
PRODUCT
KNOWLEDGE
INDIKATOR MUTU UNIT

 Usulan
Indikator mutu dengan
memperhatikan hal-hal sebagai berikut:
Indikator mutu Nasional
Prioritas pengukuran mutu layanan
klinis
Fokus mengukur hal-hal yang ingin
diperbaiki
Indikator penilaian kinerja dokter
Indikator mutu untuk evaluasi kontrak
CONTOH INDIKATOR MUTU
Manajemen Resiko
ALUR KOORDINASI
DAN KOLABORASI
ANTAR BAGIAN
KEJADIAN PATIENT SAFETY

 KPC
 KNC
 KTC
 KTD
 Sentinel
PROGRAM ORIENTASI

LAPORAN PELAKSANAAN
DIKLAT ORIENTASI KEPERAWATAN
PERIODE GELOMBANG 1 : TANGGAL 22 PEBRUARI s.d 6 MEI 2022

I. PENDAHULUAN
Melakukan Pendidikan dan pelatihan bagi karyawan merupakan visi RS Hermina yang kedua. Untuk itu
diperlukan Sumber Daya Manusia yang terlatih dalam melayani kebutuhan pasien sehingga tercapainya
keselamatan pasien. Salah satu bentuk dalam melakukan pendidikan dan pelatihan terutama dibidang medis
dan keperawatan maka diadakannya program diklat untuk mendukung pelayanan yang profesional.
Sehubungan dengan adanya kebutuhan tenaga keperawatan yang mampu melakukan asuhan sesuai dengan
Standar yang berlaku di RS Hermina Pasteur, maka dibuatlah Program Diklat Perawat Orientasi yang
diharapkan mampu menciptakan perawat baru yang bisa memberikan pelayanan secara profesional. Program
Diklat Perawat Orientasi disusun berdasarkan Panduan Perawat Orientasi dari HHG tahun 2018 dan Panduan
Penyelenggaraan Orientasi Karyawan di RS Hermina Pasteur tahun 2019

II. LATAR BELAKANG


Latar belakang yang menjadi dasar disusunnya Program Diklat Prawat Orientasi antara lain :
1. Adanya beberapa perawat dan bidan yang mengundurkan diri, sehingga dibutuhkan perekrutan
tenaga baru untuk menggantikan SDM yang resign.
2. Latar belakang pendidikan yang berbeda – beda pada setiap karyawan yang baru direkrut, sehingga
diperlukannya persamaan persepsi dalam melakukan pelayanan keperawatan di Rumah Sakit
Hermina sesuai dengan standar prosedur operasional yang berlaku.
3. Bagi perawat/bidan yang berpengalaman di tempat kerja sebelumnya agar dapat beradaptasi
dengan standar prosedur operasional yang berlaku di Rumah Sakit Hermina.

III. TUJUAN
UMUM
Sebagai bentuk laporan pelaksanaan pendidikan dan pelatihan perawat orientasi dalam mewujudkan misi
rumah sakit dalam melakukan pendidikan dan pelatihan yang berkesinambungan.

KHUSUS
1. Tercapainya kinerja perawat yang kompeten.
2. Terpenuhinya kegiatan pelatihan dan pendidikan sesuai dengan jenjang diklat.
3. Mendidik para perawat agar melakukan prosedur kerja sesuai dengan standar prosedur operasional yang
berlaku di Rumah Sakit Hermina Pasteur.
4. Mencegah terjadinya kejadian patient safety.

IV. KEGIATAN
Pendidikan dan pelatihan yang diberikan kepada karyawan baru harus mengikuti proses yang ada dalam
panduan orientasi yang meliputi dari 2 tahap yaitu Orientasi Umum dan Orientasi Khusus sehingga kesiapan

Page 1
PROGRAM ORIENTASI

karyawan dapat bekerja sesuai unit tugasnya dapat dicapai. Berikut mekanisme pelaksanaan pendidikan &
pelatihan orientasi staf klinis baru :

ORIENTASI UMUM
1. Diklat Kelas Orientasi Karyawan (OrKa) selama 3 hari
2. Praktek Lapangan Orientasi Umum selama 6 hari
3. Evaluasi tulis selama 1 hari

ORIENTASI KHUSUS
TAHAP 1 : DIKLAT KELAS & PRAKTEK LAPANGAN
1. Diklat Kelas Orientasi Khusus dan skill station selama 6 hari
2. Praktek Lapangan Orientasi Khusus selama 12 hari
3. Evaluasi tulis dan praktek selama 1 hari

TAHAP 2 : PRAKTIK MANDIRI (PROCEPTOR SHIFT)


1. Praktik mandiri ( shifting/perceptor shift ) selama 24 hari
2. Bimbingan pembuatan laporan kasus
3. Presentasi Laporan Asuhan Keperawatan / Asuhan Kebidanan
4. Asesmen Kompetensi Pelaksana 1 ( 2 hari)
5. Proses kredensialing Pelaksana 1 (3 hari )

TAHAP 3 : SERAHTERIMA
1. Pelaporan Diklat Perawat orientasi dibuat oleh Koordinator Perawat Orientasi kepada Ka.Ur Diklat untuk
dilaporkan ke Manajer Personalia
2. Manajer Personalia melakukan serahterima kepada Komite Keperawatan ( jika tidak lulus untuk
Pembinaan, atau jika lulus untuk dilakukan Kredensial )

V. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN


1. ORIENTASI UMUM
a. Diklat kelas Orientasi Umum dilaksanakan selama 3 hari, materi berisi pengetahuan dasar yang harus
diketahui oleh semua perawat/bidan sebagai karyawan RS Hermina Pasteur sesuai dengan diklat
ORKA (Orientasi Karyawan)
b. Bimbingan Lapangan Orientasi Umum dilaksanakan selama 1 minggu, setiap peserta dilakukan
orientasi lapangan ke setiap ruangan perawatan dengan bimbingan Perawat Pendidik dan melakukan
interaksi dasar di lapangan. Setiap peserta diberikan target pencapaian bimbingan di tiap ruangan
pelayanan keperawatan.
c. Perawat Orientasi akan dilakukan evaluasi berupa ujian tulis, untuk menentukan area penugasan staf
klinis tersebut
d. Nilai kelulusan ujian tulis 80, jika nilai kurang dari 80 maka akan dilakukan remedial uji tulis setelah
peserta diberikan kesempatan untuk belajar terlebih dahulu

2. ORIENTASI KHUSUS
2.1 TAHAP 1 : DIKLAT KELAS & PRAKTIK LAPANGAN
a. Diklat kelas Orientasi Khusus dilaksanakan selama 6 hari, materi berisi pengetahuan tentang
Paradigma Keperawatan, Konsep Asuhan Keperawatan/Kebidanan, Konsep Etika

Page 2
PROGRAM ORIENTASI

Keperawatan/Kebidanan, Gambaran Umum Komite Keperawatan/Kebidanan, Uraian Tugas, Konsep


Caring, Indikator Mutu dan Keselamatan Pasien di Unit Pelayanan sesuai penempatan, Manajemen
Nutrisi, Konsep Dasar Rekam Medis, PKPO (Pelayanan Kefarmasian dan Penggunaan Obat), ARK
(Akses ke Rumah sakit dan kontinuitas Pelayanan), AP (Assesmen Pasien), PPI (Pencegahan dan
Pengendalian Infeksi) di unit pelayanan RWI ibu dan anak, serta Prosedur Tindakan Keperawatan dan
Skill Station yang akan dilaksanakan pada saat bertugas di area pelayanan keperawatan
b. Skill Station dilakukan dengan cara perawat orientasi disimulasikan tentang prosedur operasional
maupun operasional alat yang dilakukan oleh instruktur dan kemudian perawat orientasi mencoba
melakukannya dengan bimbingan perawat pendidik maupun secara mandiri kepada panthom
c. Bimbingan lapangan Orientasi Khusus dilakukan selama 2 minggu (efektif 12 hari kerja). Perawat
orientasi diberikan target untuk melakukan asuhan kepada pasien dengan bimbingan penuh dari
Perawat pendidik. Target yang digunakan adalah Log Book Pelaksana 1, peserta mengisi pada bagian
“Supervisi” dengan target capaian 90%
d. Evaluasi Orientasi Khusus dilakukan setelah bimbingan lapangan selesai, dengan cara ujian tulis,
ujian praktek dan wawancara untuk menentukan kelulusan perawat orientasi ke tahap selanjutnya
e. Nilai kelulusan ujian tulis 80 dan nilai rata-rata batas kelulusan ujian praktek adalah 75, jika nilai
kurang dari batas kelulusan, maka dilakukan evaluasi ulang setelah peserta diberikan kesempatan
untuk belajar terlebih dahulu dalam program bimbingan khusus dibawah tanggung jawab Perawat
pendidik

2.2 TAHAP 2 : PRAKTEK MANDIRI (PROCEPTORSHIFT)


a. Kegiatan Praktek Mandiri dilakukan jika perawat orientasi telah lulus mengikuti diklat Orientasi
Umum dan Orientasi khusus. Jika terdapat peserta yang tidak lulus, maka untuk dapat mengikuti
kegiatan praktek mandiri, peserta tersebut harus mengikuti reassesment dan pembinaan dari
perawat pendidik yang terkait dalam program bimbingan khusus dan kemudian dilakukan evaluasi.
b. Selama kegiatan Praktek Mandiri, perawat orientasi bertugas shifting di lapangan, berdinas pagi,
siang, sore dan malam selama 4 minggu (24 hari) dengan bimbingan Kaper, PP, PJ atau perawat
senior (Proceptor shift) dan membuat asuhan keperawatan sesuai kasus yang didapatkan di
lapangan.
c. Peserta diberikan target pencapaian selama praktek mandiri, dengan melanjutkan mengisi Log Book
Pelaksana 1 pada bagian “Supervisi”, “Peer” dan “Mandiri” dengan target pencapaian 90% pada unit
penempatannya.
d. Evaluasi praktek mandiri dilakukan dengan mempresentasikan Asuhan Keperawatan Kasus yang
ditemukan di lapangan selama kegiatan Praktek Mandiri yang menentukan apakah ybs bisa
mengikuti ke tahap selanjutnya atau tidak
e. Materi Presentasi Kasus dibuat berdasarkan asuhan ke pasien yang dirawat pada saat Praktek
Mandiri di lapangan berlangsung.
f. Hasil studi kasus di konsulkan kepada PP masing – masing sesuai dengan kualifikasi.
g. Hasil studi kasus akan dipresentasikan dihadapan perawat orientasi yang lain dan PP yang melakukan
penilaian.
h. Penilaian berdasarkan kesesuaian antara teori dan kasus yang terjadi., dengan pembuktian capaian
tindakan “Supervisi”, “Peer” dan “Mandiri” yang tercatat dalam Log Book pelaksana 1 ybs
i. Jika Lulus Evaluasi Presentasi kasus, maka akan dilanjutkan dengan Assesmen Kompetensi
j. Asessmen Kompetensi dilakukan untuk mendapatkan Sertifikat Kompetensi dan Sertifikat Diklat
Orientasi sebagai bukti perawat/ bidan sudah layak untuk diserahterimakan,

Page 3
PROGRAM ORIENTASI

2.3 TAHAP 3 : SERAHTERIMA


a. Serahterima dilakukan oleh Koordinator Diklat Orientasi (PIC) dengan melakukan pelaporan secara
tertulis kepada Ur.Dik untuk diteruskan kepada Manajer Personalia, dengan melampirkan Serkom
dan sertifikat Diklat Orientasi
b. Manajer Personalia melakukan serahterima kepada Manajer Keperawatan untuk dilakukan proses
kredensialing oleh Komite Keperawatan
c. Jika Perawat Orientasi dinyatakan tidak lulus maka akan dilakukan reasessmen dan pembinaan oleh
Perawat / Bidan Pendidik dengan Program Bimbingan Khusus. Dan selanjutnya dibahas dan
diputuskan dalam rapat HRD RS Hermina Pasteur.

VI. SASARAN
1. Tercapainya perawat/bidan yang kompeten
2. Perawat/bidan mempunyai persepsi yang sama dalam melakukan tindakan asuhan keperawatan.
3. Perawat/bidan dapat melakukan tindakan sesuai dengan standar operasional yang berlaku di RS Hermina
Pasteur

VII. PESERTA
Adapun peserta Diklat Orientasi Gelombang 1 terdiri dari 2 kualifikasi pelayanan dengan rincian yaitu :
PENEMPAT
NO NAMA KUALIFIKASI ABSENSI KETERANGAN
AN
1 Tina Handiana, Bd. Kebidanan Lt. 6 reguler 4 DAN 11 April 2022 Tidak jadi di lt.4
karena nenek sakit dan ekse karena
masuk ke icu, sesuai revisi maping
arahan komite menjadi ketenagaan dari
hutang libur ke RS karena Keperawatan.
belum mendapat jatah Ybs punya
cuti hutang dinas 2
hari ke RS karena
belum ada cuti
2 Yuyun Yuliani, Sr. Anak Lt. 4 ekse tdk

3 Shinta Puji Lestari, Sr. Anak tdk

4 Ambar Enzelina, Sr. Anak Lt.3 reguler Isdok 30 april 2022 kr kaki Laporan K3
terkilir saat di kelas (K3) sudah
diserahkan ke
Ur.Kesra (bpk.
Agung)
5 Nur Indah Fitrianingtyas, Sr. Anak Isoman covid dgn isdok 1.
14 s.d 18 maret 2022 dan
2. 19 s.d 21 maret 2022

VIII. HASIL PELAKSANAAN DIKLAT


ORIENTASI UMUM

Page 4
PROGRAM ORIENTASI

1. Diklat Kelas Orientasi Karyawan (OrKa) : 1, 2, 4 Maret 2022


2. Praktek lapangan orientasi umum : 22, 23, 24, 28 Pebruari s.d 5,7 Maret 2022
3. Ujian Tulis : 8 Maret 2022
4. Tempat Pelaksanaan : Ruang Diklat dan Instalasi RWI dan RWJ
ORIENTASI KHUSUS
TAHAP 1 : DIKLAT KELAS & PRAKTEK LAPANGAN
1. Diklat Kelas / skill station : 9 s.d 16 Maret 2022
3. Praktek Lapangan Orientasi Khusus : 12, 17 s.d 29 Maret 2022
4. Ujian Tulis : 30 Maret 2022
5. Ujian Praktek : 30 Maret 2022
6. Tempat Pelaksanaan :
• Diklat kelas dan ujian : Ruang Diklat
• Kualifikasi kebidanan : poli dan rwi kebidanan lt.6 reguler (1 orang)
• Kualifikasi anak : poli dan rwi anak lt.3 reguler (2 orang) dan lt.4 eksekutif (2 orang)

TAHAP 2 : PRAKTEK MANDIRI (PROCEPTORSHIF)


1. Praktik Mandiri : 31 Maret s.d 22 April 2022
2. Penyusunan Laporan Askep : 23, 25 April 2022
3. Presentasi Kasus Askep : 26 April 2022
4. Assesment kompetensi : 27 April 2022
5. Proses kredensialing : 29, 30 april dan 4,5 mei 2022
6. Serah terima perawat orientasi : 6 Mei 2022

IX. REKAP PENILAIAN DIKLAT & ASKOM PELAKSANA 1


Evaluasi ketercapaian pelaksanaan diklat dan asessmen kompetensi yang dilakukan adalah sebagai berikut
:
KUALIFI OR.UM ORIENTASI KHUSUS
NO NAMA UNIT ASKOM KET.
KASI TULIS TULIS PRKTEK PRESKAS TOTAL

1. Tina Handiana, Bd. Kebidan Lt.6 100 78 79,9 78,8 78,9 belum serahterima
an reg menunggu
perijinan SIKB
(rencana
selesai akhir
mei 2022)
2. Yuyun Yuliani, Sr. Anak Lt.4 100 93, 94,3 78 88,5 Kompeten
ekse 3 65%
Supervisi
35 %
3. Shinta Puji Lestari, Anak 100 83, 93.3 78 84,8 Kompeten
Sr. 35 65%
Supervisi
35 %
4. Ambar Enzelina, Sr. Anak Lt.3 100 91, 92,1 78 87,3 Kompeten
reg 65 65%

Page 5
PROGRAM ORIENTASI

Supervisi
35 %
5. Nur Indah Anak 100 93, 96,6 76,2 88,7 Kompeten
Fitrianingtyas, Sr. 3 65%
Supervisi
35 %

X. HAMBATAN

Selama diklat berlangsung peserta aktif mengikuti semua kegiatan kelas dan praktek lapangan, adapun
kendala yang ditemukan saat pelaksanaan diklat berlangsung adalah sebagai berikut :
1. Saat praktek lapangan di unit bimbingan dilakukan oleh perceptor shift karena sudah mulai shifting sehingga
jadwal praktek lapangan untuk perawat anak yang ditetapkan oleh PIC diklat orientasi dirubah karena
mengikuti jadwal perceptor shift anak khususnya penempatan di lantai 4 eksekutif.
2. Ada beberapa peserta yang mengalami isoman dan keluarga sakit (laporan terlampir pada absensi)
3. Pencapaian target lapangan dan log book tidak 90 % terpenuhi dikarenakan mengutamakan memenuhi
target pada unit yang akan ditempati sesuai kebutuhan maping ketenagaan dari keperawatan
4. Bd. Tina Handiana belum dapat dilakukan proses serahterima karena masih mengurus proses perijinan SIKB
keluar

XI. EVALUASI
Evaluasi kompetensi peserta akan dinilai ulang setelah 3 bulan ( September 2022 ) sejak penempatan
sebagai bahan evaluasi khususnya pada unit kompetensi yang masih menjadi supervisi perawat pendidik
dengan target capaian hasil yang diinginkan menjadi kompeten pada unit kompetensi yang terkait.
Pelaksanaan asessmen kompetensi berikutnya mengikuti alur proses pengajuan asessmen kompetensi dari
unit kerja yang bersangkutan dimana perawat tersebut ditempatkan.

Menyetujui, Mengetahui, Bandung, 6 Mei 2022

Manajer personalia Manajer Keperawatan Koordinator Perawat Orientasi

Riva Hasta Pramudia, SE Ririn Indrianti, S.Kep Feni Rajendra V., AMK

Page 6
ABSENSI DIKLAT

Timestamp TANGGAL DIKLAT JUDUL DIKLAT TEMPAT PELATIHAN JUMLAH JAM DIKLAT NAMA PESERTA ID EXPRESSO NAMA PENGAJAR

Diklat penggunaan alat


kesehatan infus pum.syiring
14/03/2022 17:34:09 9/3/2022 pum.EkG.5benar obat Ruang diklat 8jam Yuyun yuliani 07.2022.02.11.07 Ibu wizi

Pengenalan alat kesehatan


nebulizer.mengukur tanda tanda
vital.monitor .5 benar pemberian
14/03/2022 17:36:19 10/3/2022 obat Ruang diklat 8jam Yuyun yuliani 07.2022.02.11.07 Ibu weni dan ibu wizi

Menghitung cairan infus,balance


cairan,pemasangan
14/03/2022 17:40:17 11/3/2022 NGT.kateter. Ruang diklat 8jam Yuyun yuliani 07.2022.02.11.07 Ibu lilis, ibu weni

Latihan soal menghitung cairan


infus.balance cairan.mencatat
pemasangan NGT dan serah
14/03/2022 17:43:13 12/3/2022 terima pasien Ruang diklat 8jam Yuyun yuliani 07.2022.02.11.07 Ibu wizi dan ibu weni

Identifikasi kegawatdaruratan
dipolikelink,manajemen resiko
jatuh.penjelasan spo identifikasi
pasien.penjelasan file
14/03/2022 17:45:33 14/03/2022 dokumentasi atau BMR pasien Ruang diklat 8jam Yuyun yuliani 07.2022.02.11.07 Ibu wizi dan ibu weni

Diklat orientasi kebidanan 1


(oferan shift,cara penerimaan
pasien baru,pembahasan BRM
Asessmen awal)(lembar
14/03/2022 19:15:29 10/3/2022 tindakan dan evalusi) TPA 8 jam Tina Handiana 72022020707 Ibu cindeani dan ibu tina
Diklat orientasi khusus
kebidanan 1 (Ctg,Dopler,palpasi
leopold,penerimaan pasien baru
di poliklinik,Alur pasien poli
klinik,)(penjelasan tata cara
pemasangan dan pelepasan
14/03/2022 19:21:24 11/3/2022 kateter uretra dan skill ,spo Lantai 4 8 jam Tina Handiana 72022020707 (Ibu tina)(ibu wiji)
Diklat orientasi khusus
kebidanan 1 (perhitungan dosis
obat injeksi , menghitung
tetesan infus, dan iwl
balance,mengerjakan soal dan
14/03/2022 19:25:21 12/3/2022 tugas menulis 10 SPO) TPA 9 jam Tina Handiana 72022020707 Ibu Bidan Tina

Diklat orientasi khusus


kebidanan 1 (materi askeb dan
implementasinya,perawatan post
partum ,GV post sc,perawatan
14/03/2022 19:34:25 14/03/2022 breast care,penyimpanan asi ) TPA 9 jam Tina Handiana 72022020707 Ubu bidan Cinde
Paragdiman
keperawatan,konsep etik
keperawataran dan
kebidanan,konsep
kering,gambaran komite
keperawatan,pKPO,konsep Ibu risma.ibu erni.ibu
16/03/2022 9:33:24 15/03/2022 dasar rekamedis,JJK, Ruang diklat 9jam Yuyun yuliani 07.2022.02.11.07 irma.ibu rita.ibu neri
Konsep asuhan
keperawatan,manajemen
17/03/2022 7:08:03 16/03/2022 nutrisi,assesmen pasien Ruang diklat 8jam Yuyun yuliani 20.2022.02.11.07 Ibu susi.dr rizal.ibu rita

Alat kesehatan infus pum,


17/03/2022 21:51:55 9/3/2022 syiring pum, dan EKG Lantai 4 8 jam Ambar Enzelina 07.2022.02.10.07 Ibu Wiji

Nabulezer, mengutur ttv,


17/03/2022 21:56:03 10/3/2022 monitoring dan 5 benar obat. Lantai 4 8 jam Ambar Enzlina 07.2022.02.10.07 Ibu Wiji dan ibu Winy

Menghitung cairan tetesan infus,


balance cairan, sop
17/03/2022 21:59:06 11/3/2022 pemasangan NGT dan kateter Lantai 4 8 jam Ambar Enzslina 07.2022.02.10.07 Ibu Lilis dan ibu Winy

Latihan soal menghintung


tetesan cairan infus, dan balace
cairan, lalu menulis SOP NGT
17/03/2022 22:02:01 12/3/2022 dan SOP Serah terima pasien Lantai 4 8 jam Ambar Enzelina 07.2022.02.10.07 Ibu Wiji dan ibu Winy

Diklat identifikasi pasien kegawat


daruratan di poliklinik,
manajemen resiko jatuh, dan
17/03/2022 22:05:23 14/03/2022 identifikasi pasien Lantai 4 8 jam Ambar Enzlina 07.2022.02.10.07 Ibu Wiji
Orientasi khusus (konsep
asuhan keperawatan
,manajemen nutrisi,gambaran
umum bidang keperawatan dan
kebidanan ,assesmen Ibu rira susilawati,ibu
pasien,penerapan etika susi,ibu ririn,dr rizal,ibu
18/03/2022 23:33:56 16/03/2022 keperawatan ,komunikasi Ruang Diklat 8jam 15 menit Tina Handiana 72022020707 nery
Orientasi khusus (pencegahan
dan pengendalian infeksi di unit
pelayanan di rawat inap ibu
kebidanan rawat inap anak
ARK,indikator mutu dan
keselamatan pasien di unit Ibu
18/03/2022 23:43:11 18/03/2022 pelayanan pengenalan instalasi Ruang diklat 8 jam 30 menit Tina Handiana 72022020707 Wati,dr.dandy,dr.anita
Orientasi khusus (paradigma
keperawatan, konsep etika
keperawatan dan kebidanan
,konsep caring,gambaran umum
komite keperawatan dan
kebidanan, PKPO,konsep dasar
rekam medis,komunikasi
interpersonal kepada pasien dan
keluarga ke dokter rekan Ibu risma agustin ,ibu
18/03/2022 23:50:45 15/03/2022 sejawat , atasan ,anak buah Ruang diklat 9 jam Tina handiana 72022020707 irma,ibu nery,ibu erni
SERTIFIKAT
Diberikan kepada

Yuyun Yuliani

Sebagai Peserta Diklat Orientasi Khusus


yang diselenggarakan oleh RS Hermina Pasteur

Diterbitkan : 27 April 2022

Direktur RS Hermina Pasteur

dr. Ita Roswita, MARS, FISQua


DIKLAT
ORIENTASI KHUSUS

NO MATERI
1 Materi dasar
2
Materi inti (Prinsip etika keperawatan, Asuhan keperawatan pada neonatus dengan masalah ringan -sedang, Komunikasi interpersonal dalam
asuhan keperawatan, Memfasilitasi kebutuhan oksigen, Mewujudkan dan memelihara lingkungan keperawatan yang aman (patient safety),
Memfasilitasi kebutuhan cairan dan nutrisi, Penilaian TTV, Pemberian obat dengan aman dan benar, Perawatan luka, Pemberian darah
dengan aman, Memfasilitasi kebutuhan cairan dan nutrisi, Personal hygiene, Pencegahan dan pengendalian infeksi, Menganalisa dan
menginterpretasikan data, Tindakan pencegahan cidera, Penggunaan alat kesehatan
3 Materi penunjang (PKPO, ARK, assessment pasien, dasar-dasar rekam medis
4 Program peningkatan mutu dan pelayanan di unit rawat inap (Struktur organisasi, Product knowledge pelayanan, Indikator mutu unit,
Manajemen resiko di unit kerja, Alur koordinasi dan kolaborasi antar bagian, Kejadian pasien safety di unit)
5 Pencegahan dan pengendalian infeksi di unit pelayanan

Batas Nilai Kelulusan 80 (Delapan Puluh)

PESERTA DINYATAKAN LULUS

Anda mungkin juga menyukai