Anda di halaman 1dari 2

Lakukan Aktivitas Gerak Berirama Pelajar Pancasila

MODUL PROJEK FASE E TUJUAN


Peserta didik mengkreasikan Aktivitas Gerak Berirama Pelajar
Tema: Pancasila.
Bangunlah Jiwa Dan
Raganya

Topik:
Membangun Kesehatan PELAKSANAAN
Jasmani Melalui Aktivitas • Guru mengecek kebersihan kelas dan meminta peserta didik
Gerak Berirama Pelajar untuk menjaga kebersihan kelas sampai jam pelajaran terakhir
Pancasila (Jam ke-1).
• Peserta didik bersama guru melakukan stretching dan atau line
dance dipandu oleh instruktur (siswa) (max 10 menit). (Jam
Materi: ke-1).
Aktivitas Gerak Berirama • Guru meminta siswa bergabung dalam kelompok (kelompok
Pelajar Pancasila yang sama). (Jam ke-1).
• Peserta didik melakukan kegiatan pada LKPD 8 (Jam ke-1).
• Guru membimbing siswa dalam mengerjakan LKPD 8 (Jam
Durasi: 10 JP ke- 1 s.d 10).
• Guru mempersilahkan siswa yang ingin membuat kreasi
aktivitas gerak berirama di luar kelas (tapi masih dalam
Bahan: LKPD 8, Sumber pantauan guru). (Jam ke- 1 s.d 10).
belajar lainnya • Siswa menyusun portofolio (Jam ke- 1 s.d 10).
• Guru mengumpulkan laporan kelompok kepada Tim
Kearsipan Projek (Jam ke-10).
Dimensi Profil Pelajar
Pancasila: Bergotong
Royong, Kreatif Catatan:
• Guru mendokumentasikan kegiatan projek setiap jam (foto
siswa & foto siswa bersama guru).
• Guru melakukan absen projek di kelas secara online.
• Guru di jam ke-10 mengumpulkan laporan kelompok kepada
tim kearsipan projek.
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD 8)
PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA

TEMA : BANGUNLAH JIWA DAN RAGANYA


TOPIK : Membangun Kesehatan Jasmani Melalui Aktivitas Gerak Berirama
Pelajar Pancasila

Kelas/Fase :
Kelompok :

Anggota Kelompok 1. 4.
2. 5.
3. 6.

Petunjuk Penggunaan LKPD


1. Bacalah LKPD yang dibagikan dalam kelompok!
2. Lakukan kegiatan sesuai yang tercantum di dalam LKPD!

Materi: AKTIVITAS GERAK BERIRAMA PELAJAR PANCASILA

a. Tujuan
Peserta didik dapat mengkreasikan Aktivitas Gerak Berirama Pelajar Pancasila.

b. Alat dan Bahan:


1. Kertas A4
2. Laptop/Android
3. Sumber belajar
4. Speaker

c. Langkah Kerja :
• Berlatihlah aktivitas gerak berirama pelajar Pancasila berdasarkan rancangan yang
telah dibuat.
• Buatlah dokumentasi (foto) gerak perorangan untuk portofolio (bagi yang belum).
• Susunlah portofolio (diketik) kelompok aktivitas gerak berirama pelajar Pancasila
dengan format berikut:
- Huruf Times New Roman 12 pt, spasi 1,5, kertas A4
- Portofolio berisi Cover, Pendahuluan (Latar Belakang, Tujuan), Isi (Kreasi aktivitas
gerak berirama pelajar Pancasila yang terdiri dari gerakan pemanasan, gerakan inti,
dan gerakan pendinginan dengan deskripsi gerakan disertai dokumentasi
perorangan)
- Penutup (Simpulan, saran), Lampiran (dokumentasi kelompok ketika Latihan dan
tampil/penilaian).

Anda mungkin juga menyukai