Anda di halaman 1dari 4

Nama Kebijakan : Penentuan Bonus dan Kenaikan Gaji

dan SOP

Tujuan Prosedur ini bertujuan memberikan penjelasan mengenai


proses pemberian bonus dan kenaikan gaji karyawan agar
prosesnya selalu mengacu pada prestasi kerja yang terukur
dan penguasaan kompetensi.

Panduan Kebijakan  Penetapan pemberian bonus dilakukan jika perusahaan


mendapatkan profit sesuai target dan memutuskan
untuk memberikan bonus kepada karyawan.

 Pemberian bonus dan kenaikan gaji dilakukan sesuai


dengan kemampuan keuangan perusahaan.

 Pemberian bonus dan kenaikan gaji mengacu pada Nilai


Akhir Kinerja Karyawan.

Prosedur 1. Pihak Direksi memutuskan untuk memberikan bonus


kepada karyawan dan melakukan kenaikan gaji.

2. Selanjutnya, atas persetujuan direksi, maka pihak HRD


menentukan besaran bonus dan kenaikan gaji dengan
mengacu Nilai Akhir Kinerja.

a. Adapun kriteria penetapan besaran bonus adalah


sebagai berikut.

 Nilai Akhir Kinerja > 99, maka bonus 3 kali


gaji
 Nilai Akhir Kinerja 90 – 99, maka bonus 2
kali gaji
 Nilai Akhir Kinerja 80 – 89, maka bonus 1
kali gaji
 Nilai Akhir Kinerja 70 – 79 maka bonus ½
kali gaji
 Nilai Akhir Kinerja < 70, maka bonus = 0
b. Kriteria kenaikan gaji karyawan adalah sebagai
berikut.
 Nilai Akhir Kinerja > 99, maka gaji naik 15%
 Nilai Akhir Kinerja 90 – 99, maka gaji naik
10%
 Nilai Akhir Kinerja 80 – 89, maka gaji naik
5%
 Nilai Akhir Kinerja 70 – 79, maka gaji naik
2%
 Nilai Akhir Kinerja < 70, maka kenaikan gaji
= 0%

3. Pihak HRD menginformasikan kebijakan kenaikan gaji


dan pemberian bonus kepada karyawan dan kemudian
mengimplementasikan kebijakan ini.

Form yang  Form Template Kriteria Pemberian Bonus Karyawan


Diperlukan  Form Template Kriteria Kenaikan Gaji Karyawan
Alur Kerja (Flowchart) Dokumen yang
Dibutuhkan

Mulai

Pihak Direksi memutuskan untuk memberikan


bonus kepada karyawan dan melakukan kenaikan
gaji.

Pihak HRD merumuskan kriteria kenaikan gaji dan


skala pemberian bonus Form Template Kriteria
Kenaikan Gaji dan
Pemberian Bonus

Pihak HRD menginformasikan dan


mengimplementasikan kebijakan kenaikan gaji
dan pemberian bonus.

Selesai
Form Template Kenaikan Gaji

Nilai Akhir Kinerja > 99 Gaji naik 15%

Nilai Akhir Kinerja 90 – 99 Gaji naik 10%

Nilai Akhir Kinerja 80 – 89 Gaji naik 5%

Nilai Akhir Kinerja 70 – 79 Gaji naik 2%

Nilai Akhir Kinerja < 70 Gaji naik 0%

Form Template Pemberian Bonus

Nilai Akhir Kinerja > 99 Bonus 3 kali gaji

Nilai Akhir Kinerja 90 – 99 Bonus 2 kali gaji

Nilai Akhir Kinerja 80 – 89 Bonus 1 kali gaji

Nilai Akhir Kinerja 70 – 79 Bonus ½ kali gaji

Nilai Akhir Kinerja < 70 Bonus 0

Anda mungkin juga menyukai