Anda di halaman 1dari 7

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR......................................................................................................... iii


DAFTAR ISI....................................................................................................................... iv
DAFTAR GAMBAR.......................................................................................................... vi
DAFTAR TABEL............................................................................................................... ix
1. PENDAHULUAN........................................................................................................... 1
1. Deskripsi.................................................................................................................. 1
2. Prasyarat.................................................................................................................. 2
3. Petunjuk Penggunaan.............................................................................................. 2
4. Tujuan Akhir........................................................................................................... 3
5. Kompetensi Inti Dan Kompetensi Dasar................................................................. 3
6. Cek Kemampuan Awal........................................................................................... 5
2. PEMBELAJARAN......................................................................................................... 6
BAB I.............................................................................................................................. 6
1.1 Kegiatan Belajar 1 : Memahami Konfigurasi Peralatan-peralatan Jaringan............ 6
1.1.1. Tujuan Pembelajaran....................................................................................... 6
1.1.2 Aktivitas Belajar Siswa................................................................................... 6
1.1.2.1. Mengamati................................................................................................ 6
1.1.2.2. Menanya.................................................................................................... 6
1.1.2.3. Mengumpulkan Informasi......................................................................... 6
1.1.2.4. Mengasosiasi............................................................................................. 18
1.1.3. Rangkuman..................................................................................................... 18
1.1.4. Tugas............................................................................................................... 18
1.1.5. Penilaian Diri.................................................................................................. 18
BAB II.............................................................................................................................. 19
2.1 Kegiatan Belajar 2 : Routing Jaringan Komputer.................................................... 19
2.1.1. Tujuan Pembelajaran....................................................................................... 19
2.1.2 Aktivitas Belajar Siswa................................................................................... 19
2.1.2.1. Mengamati................................................................................................ 19
2.1.2.2. Menanya.................................................................................................... 19
2.1.2.3. Mengumpulkan Informasi......................................................................... 19
2.1.2.4. Mengasosiasi............................................................................................. 77
2.1.3. Rangkuman..................................................................................................... 77
2.1.4. Tugas............................................................................................................... 77
2.1.5. Penilaian Diri.................................................................................................. 78
PEMBELAJARAN

Bab 1 – Sistem Bilangan

1.1. Kegiatan Belajar 1 -- Sistem Bilangan (2 Jam Pelajaran)


1.1.1. Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari Sistem Bilangan, diharapkan siswa mampu :
 Memahami system bilangan biner.
 Mengkonversikan sistem bilangan biner ke bilangan decimal.
 Mengkonversikan sistem bilangan decimal ke bilangan biner.

1.1.2. Aktivitas Belajar Siswa


1.1.2.1. Mengamati/Observasi
Buatlah kelompok, dalam satu kelompok terdiri dari 4 orang.
Amatilah kartu bilangan biner berikut ini.

26 = 25 = 24 = 23 = 22 = 21 = 20 =
64 32 16 8 4 2 1

1.1.2.2. Menanya
Buatlah pertanyaan kepada Gurumu mengenai hal-hal berikut ini :
1. Pengertian system bilangan biner
2. Konversi bilangan biner ke desimal
3. Konversi bilangan decimal ke biner

1.1.2.3. Mengumpulkan Informasi


Sistem bilangan adalah suatu cara untuk mewakili besaran dari suatu
sistem fisik. Sistem bilangan pada sebuah computer, diwakili oleh bentuk
elemen dua keadaan, yaitu keadaan off (tidak ada arus) dan keadaan on
(ada arus). Konsep ini yang digunakan dalam sisten bilangan biner, yaitu
hanya menggunakan 2 macam lambang bilangan untuk mewakili suatu
besaran nilai, 0 dan 1.
Konversi bilangan adalah suatu proses diaman satu system bilangan
dengan basis tertentu akan dijadikan bilangan dengan basis lain. Untuk
mengubah satu sistem bilangan biner ke bilangan decimal, cukup dengan
mengalikan masing-masing angka dengan basis yang pangkatnya sesuai
dengan tempat masing-masing. Hasil penjumlahannya merupakan
bilangan desimal yang dicari.

Contoh :
Konversi Bilangan Biner ke Desimal
Untuk mengubah bilangan decimal ke bilanagn biner, dengan cara
membagi bilangan decimal dengan basis bilangan biner hingga habis.
1 0 1 0 1 0 1 0

0 20 = 0
1 21 = 1
0 22 = 0
1 23
0 24
1 25
0 26
0 27

1.1.2.4. Mengasosiasi
Lihat soal bilangan biner, sesuaikan jumlah kartu dengan bit bilangan
binernya. Urutkan posisinya sesuai kartu bilangan, jika ada lambing
bilangan 1 kartu tetap terbuka dan jika 0 kartu dibalik. Kemudian
jumlahkan angka pada kartu yang terbuka untuk mendapatkan hasil
bilangan desimalnya.

1.1.2.5. Mengkomunikasikan
1.1.3. Rangkuman
Sistem bilangan adalah suatu cara untuk mewakili besaran dari suatu sistem fisik.
Sistem bilangan pada sebuah computer, diwakili oleh bentuk elemen dua keadaan,
yaitu keadaan off (tidak ada arus) dan keadaan on (ada arus). Konversi bilangan
adalah suatu proses di mana satu system bilangan dengan basis tertentu akan
dijadikan bilangan dengan basis lain. Untuk mengubah satu sistem bilangan biner
ke bilangan decimal, cukup dengan mengalikan masing-masing angka dengan
basis yang pangkatnya sesuai dengan tempat masing-masing. Hasil
penjumlahannya merupakan bilangan desimal yang dicari.

1.1.4. Tugas
Konversikan system bilangan berikut ini dengan menggunakan kartu bilangan
biner, lalu tulis hasilnya pada lembar kerja.
a. 11110102 =……………….10
b. 10000002 =……………….10
c. 1011102 =……………….10
d. 00011102 =……………….10
e. 4510 =……………….2
f. 7910 =……………….2
g. 1810 =……………….2
h. 6710 =……………….2
1.1.5. Penilaian Diri

Nama : …………………………………………………
Nama-nama anggota kelompok : …………………………………………………
Kegiatan kelompok : …………………………………………………
Isilah pernyataan berikut dengan jujur. Untuk No. 1 s.d. 4,isilah dengan cara
melingkari jawaban dibawah pertanyaan.
1. Selama diskusi saya mengusulkan ide kepada kelompok untuk didiskusikan.
4 : Selalu 3 : Sering 2 : Kadang-kadang 1 : Tidak pernah
2. Ketika kami berdiskusi, tiap orang diberi kesempatan mengusulkan sesuatu.
4 : Selalu 3 : Sering 2 : Kadang-kadang 1 : Tidak pernah
3. Semua anggota kelompok kami melakukan sesuatu selama kegiatan.
4 : Selalu 3 : Sering 2 : Kadang-kadang 1 : Tidak pernah
4. Tiap orang sibuk dengan yang dilakukannya dalam kelompok saya.
4 : Selalu 3 : Sering 2 : Kadang-kadang 1 : Tidak pernah
5. Selama kerja kelompok, saya….
 Mendengarkan orang lain
 Mengajukan pertanyaan
 Mengorganisasi ide-ide saya
 Mengorganisasi kelompok
 Mengacaukan kegiatan Melamun

6. Apa yang kamu lakukan selama kegiatan?


……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………

1.1.6. Uji Kompetensi

1.2.

Bab 2 – Relasi Logika Dasar, Kombinasi dan Sekuensialisinya

2.1. Kegiatan Belajar 1 – Relasi Logik (2 Jam Pelajaran)


2.1.1. Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari Relasi Logik, diharapkan siswa mampu :
 Memahami gerbang-gerbang logika (lambang, bentuk, dan table kebenarannya).
 Membangun dan mengoperasikan masing-masing rangkaian gerbang logika
tersebut.
 Membuat tabel kebenaran dari masing-masing gerbang logika yang
dipraktikkan

2.1.2. Aktivitas Belajar Siswa


2.1.2.1. Mengamati/Observasi
 Buatlah kelompok, dalam satu kelompok terdiri dari 4 orang.
 Pasanglah IC 7408 di atas project board
 Sambungkan kaki IC bernomor 1 dan 2 pada kaki pertama dua buah
resistor dan kaki resistor lainnya pada kaki IC bernomor 7 (ground).
 Sambungkan kaki IC bernomor 3 pada LED yang berkaki lebih
panjang sedangkan kaki LED yang lebih pendek dihubungkan pada
kaki IC bernomor 7.
 Beri tegangan dari baterai kutub positif ke kaki IC bernomor 14 dan
kutub negatif ke kaki bernomor 7 (ground).
 Paralelkan kutub baterai yang bermuatan positif dengan menggunakan
kabel tunggal, yang nantinya akan digunakan menyambungkan ke
output yaitu kaki IC yang bernomor 1 dan 2. Hal ini dilakukan untuk
menguji kebenaran output dari IC.
 Apabila LED menyala, berarti logika 1 dan apabila LED padam, logika
0.
 Buatlah tabel kebenaran dan berikan analisis dari hasil percobaan
tersebut.

2.1.2.2. Menanya
Buatlah pertanyaan kepada Gurumu mengenai hal-hal berikut ini :
1. Pengertian gerbang logika dasar
2. Rangkaian gerbang logika dasar
3. Tabel kebenaran dari gerbang logika

2.1.2.3. Mengumpulkan Informasi


Gerbang logika merupakan sebuah system pemrosesan dasar yang dapat
memproses output-output berupa bilangan biner menjadi sebuah output
berkondisi tertentu, yang akhirnya digunakan untuk proses selanjutnya.
Gerbang logia dapat mengkondisikan output-output yang masuk
kemudian menjadikannya sebuah output yang sesuai dengan apa yang
ditentukan oleh pengguna. Jadi sebenarnya, gerbang logika inilah yang
melakukan perosesan terhadap segala sesuatu yang masuk dan keluar dari
computer. Oleh karena itu, sebuah peangkat computer merupakan
sebentuk kumpulan gerbang-gerbang digital yang bekerja memproses
sesuatu output, menjadi output yang diinginkan.
Gerbang logika itu sendiri terdiri dari beberapa jenis, yang masing-
masing melakukan prooses yang berbeda. Beberap contoh gerbang logika
dasar yaitu gerbang AND, OR, NOT, NAND, NOR, EX-OR, EX –NOR.

Contoh :
Konversi Bilangan Biner ke Desimal
Untuk mengubah bilangan decimal ke bilanagn biner, dengan cara
membagi bilangan decimal dengan basis bilangan biner hingga habis.

1 0 1 0 1 0 1 0

0 20 = 0
1 21 = 1
0 22 = 0
1 23
0 24
1 25
0 26
0 27

2.1.2.4. Mengasosiasi
Lihat soal bilangan biner, sesuaikan jumlah kartu dengan bit bilangan
binernya. Urutkan posisinya sesuai kartu bilangan, jika ada lambing
bilangan 1 kartu tetap terbuka dan jika 0 kartu dibalik. Kemudian
jumlahkan angka pada kartu yang terbuka untuk mendapatkan hasil
bilangan desimalnya.

2.1.2.5. Mengkomunikasikan
2.1.3. Rangkuman
Sistem bilangan adalah suatu cara untuk mewakili besaran dari suatu sistem fisik.
Sistem bilangan pada sebuah computer, diwakili oleh bentuk elemen dua keadaan,
yaitu keadaan off (tidak ada arus) dan keadaan on (ada arus). Konversi bilangan
adalah suatu proses di mana satu system bilangan dengan basis tertentu akan
dijadikan bilangan dengan basis lain. Untuk mengubah satu sistem bilangan biner
ke bilangan decimal, cukup dengan mengalikan masing-masing angka dengan
basis yang pangkatnya sesuai dengan tempat masing-masing. Hasil
penjumlahannya merupakan bilangan desimal yang dicari.

2.1.4. Tugas
Konversikan system bilangan berikut ini dengan menggunakan kartu bilangan
biner, lalu tulis hasilnya pada lembar kerja.
i. 11110102 =……………….10
j. 10000002 =……………….10
k. 1011102 =……………….10
l. 00011102 =……………….10
m. 4510 =……………….2
n. 7910 =……………….2
o. 1810 =……………….2
p. 6710 =……………….2
2.1.5. Penilaian Diri

Nama : …………………………………………………
Nama-nama anggota kelompok : …………………………………………………
Kegiatan kelompok : …………………………………………………
Isilah pernyataan berikut dengan jujur. Untuk No. 1 s.d. 4,isilah dengan cara
melingkari jawaban dibawah pertanyaan.
7. Selama diskusi saya mengusulkan ide kepada kelompok untuk didiskusikan.
4 : Selalu 3 : Sering 2 : Kadang-kadang 1 : Tidak pernah
8. Ketika kami berdiskusi, tiap orang diberi kesempatan mengusulkan sesuatu.
4 : Selalu 3 : Sering 2 : Kadang-kadang 1 : Tidak pernah
9. Semua anggota kelompok kami melakukan sesuatu selama kegiatan.
4 : Selalu 3 : Sering 2 : Kadang-kadang 1 : Tidak pernah
10. Tiap orang sibuk dengan yang dilakukannya dalam kelompok saya.
4 : Selalu 3 : Sering 2 : Kadang-kadang 1 : Tidak pernah
11. Selama kerja kelompok, saya….
 Mendengarkan orang lain
 Mengajukan pertanyaan
 Mengorganisasi ide-ide saya
 Mengorganisasi kelompok
 Mengacaukan kegiatan Melamun

12. Apa yang kamu lakukan selama kegiatan?


……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………

2.1.6. Uji Kompetensi

TUJUAN PEMBELAJARAN :

Anda mungkin juga menyukai