Anda di halaman 1dari 9

Modul 1.3.a.

Koneksi Antar Materi


Hardi Andeska, M.Pd.,Gr.
CGP Angakatan 9
SMPN 02 Bengkulu Tengah
SALAM GURU PENGGERAK
Tergerak, Bergerak, Menggerakkan

Hardi Andeska,M.Pd. Dra.R.Suhartini,M.Pd. Arif Febrian Asri, M.TPd.


CGP Angkatan 9 Fasilitator Pengajar Praktik
Koneksi Antar
Materi

Pertanyaan Pemantik
Apa yang bapak/ibu paham kaitan peran pendidiki
dalam mewujudkan filosofi pendidikan Ki Hajar
Dewantara dan profil pelajar pancasila para murid-
muridnya dengan pradigma inkuiri apresiatif (AI) di
sekolah Bapak/Ibu?
Pemahaman Modul

FILOSOFI PEMIKIRAN NILAI DAN PERAN GURU


VISI GURU PENGGERAK
KIHAJAR DEWANTARA PENGGERAK
Nilai Guru Penggerak: Berpihak pada
Menuntun segala kodrat yang Murid, Mandiri, Reflektif, Kolaboratif, Penyusunan visi guru
ada pada anak anak agar Inovatif. penggerak melalui
mereka dapat mencapai Peran Guru Penggerak: Menjadi paradigma Inkuiri
keselamatan dan kebahagiaan pemimpin pembelajaran, mewujudkan Apresiatif dan tahapan
setinggi-tingginya, baik kepemimpinan murid, mendorong BAGJA.
sebagai manusia maupun kolaborasi, menjadi coach bagi guru
sebagai masyarakat lain, menggunakan komunitas praktis.
Koneksi Antar Materi
IMPIAN MEWUJUDKAN
FILOSOFI FILOSOFI
MURID PENDIDIKAN KHD
PEMIKIRAN DIMASA DAN PROFIL
KIHAJAR
DEPAN PELAJAR
DEWANTARA PANCASILA

NILAI DAN
PERAN GURU
PENGGERAK VISI GURU
PENGGERAK
keterkaitan Materi
FILOSOFI
PEMIKIRAN VISI GURU
KIHAJAR PENGGERAK
DEWANTARA

Filosopi pemikiran Ki
Hajar Dewantara ini
harus menjadi dasar
pemikiran untuk
menyusun rumusan
visi melalui paradigma
Inkuiri Apresiatif.
keterkaitan Materi
NILAI DAN
PERAN GURU
PENGGERAK
Dalam mewujudkan visi
dengan paradigma
Inkuiri Apresiatif (IA),
sebagai guru penggerak
kita harus dapat
menerapkan nilai dan
VISI GURU peran guru penggerak.
PENGGERAK
Kesimpulan
Sebagai seorang guru penggerak harus memiliki nilai
guru penggerak dan mencerminkan peran guru
penggerak dalam menyusun dan melaksanakan visi
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai