Anda di halaman 1dari 80

LAPORAN

PEMANTAPAN KEMAMPUAN MENGAJAR


PROGRAM S1 - PAUD
Disusun untuk Memenuhi Kelengkapan Tugas dalam Mata Kuliah PKM

Oleh

Nama : SYARIFAH NUR ULFAH


NIM : 857917337
Program Studi : S1 – PAUD
Pokjar : TEMANGGUNG

KEMENTERIAN RISET,TEKNOLOGI,DAN PENDIDIKAN TINGGI


UNIVERSITAS TERBUKA
UNIT PROGRAM BELAJAR JARAK JAUH (UPBJJ)
2021.1
LEMBAR PENGESAHAN

Judul : Laporan Pemantapan Kemampuan Mengajar Membuat Refleksi Mahasiswa


Program S1 PG PAUD Semester 4 UPBJJ Yogyakarta di KB Nahdlotut
Tholibin Ketuwon Malebo Kandangan Temanggung

Telah disetujui dan di sahkan,

Temanggung, 12 Juni 2021

Supervisor 1, Mahasiswa,

HERMI KUSWIDIARTI, S.Pd, M.Pd


NIP. 19610209 197911 2 001
SYARIFAH NUR ULFAH
NIM.857917337
MOTTO

 Ubah pikiranmu dan kau dapat mengubah duniamu.


 Jika kamu ingin hidup bahagia, terikatlah pada tujuan, bukan orang atau benda.
 Sukses adalah saat persiapan dan kesempatan bertemu.
 Kesempatan bukanlah hal yang kebetulan, kamu harus menciptakannya.
 Jika kamu ingin mengatur orang lain, aturlah dulu dirimu sendiri.
 Balas dendam terbaik adalah dengan memperbaiki dirimu.
 Hidup dapat dipahami dengan berpikir ke belakang, tapi ia juga harus dijalani
dengan berpikir ke depan.
PERSEMBAHAN

Karya ini kupersembahkan untuk :

 Kedua orang tua saya yang selalu mensuport saya

 Segenap anggota keluarga saya

Telah bersabar,member dukungan , semangat dan doa

 Keluarga Besar KB Nahdlotut Tholibin

 Ibu HermiKuswidiarti, S.Pd, M.Pd selaku Supervisor 1

 Ibu Nurul Azizah S.Pd.I selaku Supervisor 2

 Sahabat-sahabat yang telah membimbing, berbagi, saling mengisi, dan saling

mengerti

 Universitas Terbuka UPBJJ Yogyakarta PokjarTemanggung

 AlmamaterUniversitas Terbuka UPBJJ Yogyakarta


KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segala
limpahan Rahmat, Hidayah, dan InayahNya, sehingga Penyusun dapat menyelesaikan
Laporan Hasil Pemantapan Kemampuan Mengajar dalam rangka Memenuhi Kelengkapan
Tugas dalam Mata Kuliah PKM yang diselenggarakan oleh Unit Program Belajar Jarak Jauh
( UPBJJ ) Yogyakarta.

Pada kesempatan ini penyusun menyampaikan ucapan terimakasih kepada :

1. Koordinator Universitas Terbuka UPBJJ Yogyakarta Pokjar Temanggung


2. Staf pengajar Universitas Terbuka UPBJJ Yogyakarta PokjarTemanggung
3. Ibu Hermi Kuswidiarti, S.Pd, M.Pd selaku Supervisor I dan Ibu Nurul Azizah,S.Pd.I
selaku Supervisor 2 dalam pelaksanaan Pemantapan Kemampuan Mengajar ( PKM )
4. Kepala KB Nahdlotut Tholibin yang telah memberikan ruang dan waktu pelaksanaan
Praktek Mengajar dan Ujian Pemantapan Kemampuan Mengajar masa ujian
2021.1Tahun 2021
5. Rekan-rekan mahasiswa Universitas Terbuka UPBJJ Yogyakarta S1 PG PAUD
Semester 4
6. Keluarga tercinta yang telah memberikan doa dan semangat dalam mengikuti kuliah
program S1 PG PAUD
Dalam proses penyusunan laporan ini tidak terlepas dari berbagai kendala terutama
keterbatasan Penyusun sehingga masih banyak kekurangan dan ketidak sempurnaan, dan
dalam hal ini Penyusun menyampaikan penghargaan setinggi-tingginya kepada berbagai
pihak yang telah memberikan dukungan sehingga laporan ini dapat diselesaikan
Akhirnya, semoga laporan ini bermanfaat bagi perkembangan pengetahuan
Pendidikan Anak Usia Dini dan mahasiswa yang sedang mengikuti mata kuliah Pemantapan
Kemampuan Mengajar.

Temanggung, .........2021

Penyusun

SYARIFAH NUR ULFAH


857917337
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL……………………………………………………………….. i

HALAMAN PENGESAHAN……………………………………………………… ii

MOTTO…………………………………………………………………………….. iii

PERSEMBAHAN………………………………………………………………….. iv

KATA PENGANTAR……………………………………………………………… v

DAFTAR ISI……………………………………………………………………….. vi

BAB I. PENDAHULUAN…………………………………………………………. 1

A. Latar Belakang …………………….…………………………………… 1


1. Alasan Dilakukan PKM………………………………………….
2. Kegiatan yang Dilakukan dalam PKM………………………….
B. TujuanMengikuti PKM…………………………………………………
C. ManfaatMengikuti PKM……………………………………………..…
BAB II. TEMUAN DAN ANALISIS VIDIO PEMBELAJARAN
A. Analisis Vidio Pembelajaran 1…………………………………………..
1. Judul dan alamat sumber daring Video…………………………
2. Ringkaan Isi Vidio…………………………………………………
3. Kelemahan pembelajaran dalam video…………………………
4. Kelebihan Pembelajaran dalam Vidio…………………………..
5. Hal Unik dalam pembelajaran Vidio…………………….
B. Analisis Vidio Pembelajaran 2……………………
1. Judul dan alamat sumber daring Video…………………………
2. Ringkaan Isi Vidio…………………………………………………
3. Kelemahan pembelajaran dalam video…………………………
4. Kelebihan Pembelajaran dalam Vidio…………………………..
5. Hal Unik dalam pembelajaran Vidio…………………….
6. Rencana Perbaikan RPPH ………………………………………
C. Vidio Simulasi………………………………………………………..
1. Identitas Vidio Simulasi Pembelajaran………………………….
2. Ringkasan Isi Vidio Simulasi Pembelajaran…………………….
3. Media yang digunakan………………………………………..
BAB 3 KESIMPULAN

A. Kelemahan Vidio Secara Umum………………………………..


B. Kelebihan Vidio Secara Umum………………………………….
C. Analisis Penyebab Kelebihan dan Kelemahan………………….
D. Perbaikan yang Dilakukan Berdasarkan Analisis Vidio……………..
DAFTAR PUSTAKA...........................

DAFTAR LAMPIRAN
BAB I

PENDAHULUAN

A. LatarBelakangMasalah
Pendidikan pada hakikatnya adalah salah satu usaha untuk mengembangkan
kepribadian dan kemampuan di dalam dan di luar sekolah dan berlangsung seumur hidup,
pendidikan dapat diartikan sebagai usaha manusia untuk membina kepribadian sesuai
dengan nilai-nilai yang berlaku di masyarakat.
Untuk itu dalam penyusunan laporan ini, mahasiswa dituntut untuk meningkatkan
berbagai kemampuan yang optimal, baik kemampuan kognitif, sikap dan keterampilan.
Kemampuan kognitif berkaitan dengan kemampuan intelektual seperti penguasaan cara
belajar dan mengajar, serta cara mengetahui hasil dan proses belajar. Kemampuan bidang
sikap berkaitan dengan tugas dan profesinya, misalnya sikap menghargai pekerjaan,
sikap toleransi kepada siswa, memiliki kemampuan keras untuk meningkatkan hasil
pekerjaannya. Kemampuan bidang keterampilan berkaitan dengan kemampuan guru
dalam mengajar. Hal ini sangat penting dilakukan mengingat profesi mengajar
merupakan pekerjaan yang tidak mudah dilakukan. Mengajar bukanlah kegiatan rutin dan
mekanis.
Dalam mengajar terkandung kemampuan menganalisis kebutuhan siswa, mengambil
keputusanapa yang harus dilakukan, merancang pembelajaran yang efektif dan efisien,
mengaktifkan siswa melalui motivasi ekstrinsik dan intrinsik, mengevaluasi hasil belajar,
serta merevisi pembelajaran berikutnya agar lebih meningkatkan prestasi belajar siswa.
Keberhasilan proses belajar merupakan hal yang sangat diharapkan, baik oleh guru
sebagai pendidik maupun siswa selaku anak didiknya.
B. Tujuan Mengikuti PKM
Adapun tujuan penulis mengikuti mata kuliah Pemantapan Kemampuan
Mengajar (PKM) PGPAUD, yaitu:
1. Memiliki berbagai kemampuan yang optimal, baik kemampuan kognitif, sikap dan
keterampilan.
2. Mempersiapkan pembelajaran termasuk menganalisis kebutuhan siswa.
3. Mengambil keputusan dan tindak pembelajaran yang sesuai dengan prinsip-prinsip
berilmu dan moral yang diacu.
4. Merancang pembelajaran yang efektif dan efisien.
5. Mengidentifikasi kelebihan dan kelemahan dalam mengajar.
6. Merevisi pembelajaran berikutnya bih efektif.
7. Meningkatkan prestasi belajar siswa
C. Manfaat Mengikuti PKM
Beberapa manfaat yang dapat saya ambil setelah mengikuti mata kuliah PKM
PGPAUD yaitu:
1. Mengetahui berbagai kemampuan yang optimal, baik kemampuan kognitif, sikap,
dan terampil yang akan saya praktikkan dan terapkan dalam kegiatan pembelajaran
supaya lebih menarik dan menyenangkan.
2. Dalam mengidentifikasi kelebihan dan kelemahan dalam mengajar supaya dapat
mengambil keputusan dan tindakan pembelajaran sesuai dengan kaidah dan
keilmuan.
3. Mempunyai kemampuan untuk merevisi pembelajaran berikutnya agar prestasi
belajar peserta didik meningkat.
4. Penulis sebagai guru lebih mempertanggungjawabkan pekerjaannya.
5. Dapat mengetahui kelemahan serta kelebihan yang dimiliki oleh penulis.
BAB II

TEMUAN DALAM ANALISA VIDEO PEMBELAJARAN

A. Video Pembelajaran I
1. Judul video
Identitas Video Yang saya Analisa
Judul Video : Simulasi Pembelajaran Daring
Alamat Sumber video :
2. Ringkasan isi video
Nama Tokoh :Syarifah Nur Ulfah
Nama Sekolah :KB Nahdlotut Tholibin
Nama penulis :Syarifah Nur Ulfah
Sutradara :Syarifah Nur Ulfah
 Video ini berdurasi 5 menit yang memaparkan proses pelaksaan praktik
mengajar yang saya laksanakan. Diawal video saya menjelaskan identitas
saya dan kemudian proses pembelajaran yang terdiri atas Pembukaan ,
kegiatan ini , istirahat dan penutup. Dalam video tersebut saya mengajar
dengan mengambil tema Alam semesta sub tema benda-benda alam dan
sub sub tema batu kerikil. Kegiatan yang saya laksanakan yaitu Mencari
batu kerikil , mengelompokkan batu dari yang kecil-besar dan kasar halus
kemuadian menebali tulisan kata “batu” , menceritakan tentang benda
alam yang ada disekitar rumah dan terakhir membuat alat music dari
botol yang diisi batu. Pada kegiatan penutup saya mengajak anak-anak
bernyanyi lagu “mari pulang” diiringi dengan music botol yang sudah
dibuat sebelumnya.
3. Kelemahan Pembelajaran dalam video yang saya amati adalah sebagai
berikut:
 Pendidik tidak menunjukkan contoh gambar dari macam-macam benda alam
yang disebutkan oleh pendidik.
 Bahasa yang digunakan oleh pendidik dalam penyampaian materinya masih
bertele-tele atau masih banyak pengulangan , Seperti banyaknya kata
selanjutnya.
 Dan dalam kegiatan membuat alat music dari botol , botol yang digunakan
terlalu besar sehingga menimbulkan suara yang terkesan berisik.
LAMPIRAN LAPORAN
PEMANTAPAN KEMAMPUAN MENGAJAR
PROGRAM S1 - PAUD
Disusun untuk Memenuhi Kelengkapan Tugas dalam Mata Kuliah PKM

Oleh

Nama : SYARIFAH NUR ULFAH


NIM : 857917337
Program Studi : S1 – PAUD
Pokjar : TEMANGGUNG

KEMENTERIAN RISET,TEKNOLOGI,DAN PENDIDIKAN TINGGI


UNIVERSITAS TERBUKA
UNIT PROGRAM BELAJAR JARAK JAUH (UPBJJ)YOGYAKARTA
2021.1
DAFTAR LAMPIRAN

1. Biodata
2. Surat Kesediaan Menjadi Supervisor 2
3. Surat Rekomendasi Kepala TK
4. Kelengkapan Berkas Praktik PKM
5. Jurnal KegiatanPraktik Kemampuan Mengajar ( PKM)
6. RPPH,APKG PKM 1, APKG PKM 2, Lembar Refleksi @ 8
BIODATA

Saya yang bertanda tangan dibawah ini adalah mahasiswa UT PGPAUD Semester 4 :

Nama : SYARIFAH NUR ULFAH


Tempat/Tanggal Lahir : Temanggung / 04 Januari 2000
Jenis kelamin : Perempuan
Unit kerja : KB NAHDLOTUT THOLIBIN
Kelompok Usia : 3-4 Tahun
Alamat : Dusun Ketuwon Wetan Rt 01 Rw 02 ,Desa
Malebo, Kec.Kandangan, Kab. Temanggung
Riwayat pendidikan : - MI MUHAMMADIYAH MALEBO
- MTS MU’ALLIMIN MALEBO
- SMK HIDAYATUL MUBTADIIN
PATEBON KENDAL

Temanggung, 12 Juni 2021

Mahasiswa

SYARIFAH NUR ULFAH


NIM 857917337
Kepada

Yth Kepala UPBJJ UT Yogyakarta

Di tempat

Surat Kesediaan Menjadi Supervisor 2

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Nurul Azizah S.Pd.I

Asal dari KB : KB Nahdlotut Tholibin

Alamat KB : Ketuwon Wetan RT 01/ RW 02 Malebo Kandangan Temanggung

Dengan ini menyatakan bersedia menjadi supervisor 2 yang akan menilai dan memberi
masukan terhadap pelaksanaan praktik mengajar dalam mata kuliah PKM (Pemantauan
Kemampuan Mengajar), yang akan dilakukan oleh mahasiswa tersebur dibawah :

Nama Mahasiswa : Syarifah Nur Ulfah

NIM : 857917337

Demikian surat kesediaan menjadi supervisor 2 ini dibuat untuk dapat dipergunakan
sebagaimana mestinya.

Temanggung , 19 April 2021

Supervisor 2

NURUL AZIZAH S.Pd.I


Kepada

Yth Kepala UPBJJ Yogyakarta

Di tempat

Surat Rekomendasi Kepala KB

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Nurul Azizah S.Pd.I

Asal dari KB : KB Nahdlotut Tholibin

Alamat TK : Ketuwon wetan RT 01 / RW 02 Malebo Kandangan Temanggung

Dengan ini menyatakan bahwa Supervisor 2 yang bernama Nurul Azizah S.Pd.I dapat menilai
dan memberi masukan pelaksanaan PKM Mahasiswa berikut ini :

Nama Mahasiswa : Syarifah Nur Ulfah

NIM : 857917337

Demikian surat rekomendasi ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Temanggung , 19 April 2021

Kepala KB Nahdlotut Tholibin

NURUL AZIZAH.S.Pd.I
Kelengkapan Berkas Praktik PKM

Keterangan *)
No Jenis Berkas Target
. Ya Tidak

1. RPPH V
8

2. Lembar Refleksi 8 V

3. APKG 1 8 V

4. APKG 2 8 V

5. Link Vidio Pembelajaran 1 V

6. Link Vidio Pembelajaran 2 V

7. Link Vidio Simulasi V

Mengetahui,

Kepala KB Nahdlotut Tholibin Supervisor 1

NURUL AZIZAH, S.Pd.I HERMI KUSWIDIARTI, S.Pd, M.Pd


NIP. 19610209 197911 2 001
RANCANGAN KEGIATAN HARIAN (RKH 1)

KB NAHDLOTUT THOLIBIN

Kelompok : 3-4 Tahun

Minggu/Semester : 11 / 2

Tema/Sub tema/sub sub tema : Alam Semesta / Kejadian Alam/Pelangi

Hari/Tgl. Kemampuan/Indikator Kegiatan Alat dan Penilaian


Pembelajaran Sumber KBM Pendidikan
Belajar Karakter
Senin,19 1.Pembukaan(30
April Menit).
2021 - Melompat dari ● Melompat Unjuk Pantang
ketinggian Melewati batu bata. Batu bata Kerja menyerah
rendah(kurang dari
20cm) (FM 4.2)
-Melakukan sikap ●Mengucapkan Langsung Observasi
berdo,a yang salam , Berdo’a , anak Akhlaq
benar(NAM3.1) Menghafalkan surah- Mulia
surah pendek.
II. Inti (60 Menit)
-Menyampaikan ●Mengenal apa itu Langsung Observasi Rasa Ingin
tentang apa dan pelangi dan anak tahu
bagaimana(BHS.4.6) bagaimana proses
terjadinya pelangi.
-Menyanyikan lagu ●Menyanyikan lagu Langsung Unjuk Percaya Diri
Bebas (SENI 1.2) “Pelangi-Pelangi” anak Kerja
- Memahami ●Mengenal warna
Persamaan dan pelangi dengan Krayon, Rasa Ingin
Perbedaan mencari warna Gambar Unjuk Tahu
benda(KOG 4.1) crayon yang sesuai Pelangi Kerja
dengan warna berwarna
pelangi.
-Menggunakan ●Mewarnai gambar Gambar Unjuki Kreativitas
anggota tubuh untuk pelangi dan pelangi , Kerja
melatih motoric halus menempel bentuk krayon ,
(FM 4.3) awan dengan dakron lem dan
dakron
III.Istirahat (30
-Menunjukkan sikap Menit) Ruang Akhlaq
mandiri dalam ●Berdo’aSebelum kelas Mulia
memilih dan sesudah makan.
kegiatan(SOSEM) ●Cuci tangan dan
makan. Mandiri

IV.Penutup (20
Menit)
-Bercakap-cakap
mengenai kegiatan Ruang
hari ini Kelas
- Berdo,a dan Salam
-Tebak-tebakan dan
pulang.

Mengetahui , Senin, 19 April 2012


Kepala KB Nahdlotut Tholibin Mahasiswa

Nurul Azizah,S.Pd.I. Syarifah Nur Ulfah


LEMBAR PENILAIAN (APKG 1 PKM 1)
KEMAMPUAN MERENCANAKAN KEGIATAN PENGEMBANGAN

NAMA MAHASISWA : SYARIFAH NUR ULFAH


NIM : 857917337
TEMA : Alam Semesta
HARI/TANGGAL : Senin , 19 April 2021
KELOMPOK BELAJAR : 3-4 tahun
UPBJJ-UT : YOGYAKARTA

PETUNJUK

Baca dengan cermat rencana kegiatan (SKH) yang akan digunakan oleh mahasiswa ketika
mengajkar. Kemudian , nilailah semua aspek yang terdapat dalam rencana tersebut dengan
menggunakan butir penilaian berikut:

INDIKATOR NILAI
A. Menentukan Tema , Indikator Hasil Belajar 1 2 3 4 5
serta Mengorganisasikan Materi, Alat, dan
Sumber
1. Menggnakan tema yang sesuai dengan kurikulum
2. Menentukan Indikator hasil belajar yang
diharapkan dapat dicapai anak
3. Memilih kegiatan pengembangan
4. Menentukan alat dan sumber belajar

Rata – rata butir A =

INDIKATOR
B. Pengorganisasian Kegiatan 1 2 3 4 5
1. Menentukan ragam kegiatan
2. Kegiatan pembelajaran sesuai dengan alokasi
waktu
3. Menentukan cara-cara pengorganisasian anak agar
dapat berperan aktif dalam kegiatan pengembangan

Rata – rata butir B =

C. Merencanakan Penilaian
Menentukan Prosedur dan jenis penilaian

Rata-rata butir C =

D. Tampilan SKH
1. Kebersihan dan kerapian
2. Penggunaan Bahasa tulis

Rata-rata butir D =

Nilai APKG 1

R = ….. +…..+…. +…..=


4

Temanggung, 19 April 2021

Supervisor 2 Supervisor 1

NURUL AZIZAH.S.Pd.I WIWIYANA


LEMBAR PENILAIAN (APKG 2 PKM 1)
KEMAMPUAN MERENCANAKAN KEGIATAN PENGEMBANGAN

NAMA MAHASISWA : SYARIFAH NUR ULFAH


NIM : 857917337
TEMPAT UJIAN PKM : KB NAHDLOTUT THOLIBIN
KELAS : KB
TEMA : AlAM SEMESTA
KELOMPOK BELAJAR : 3-4 tahun
UPBJJ-UT : YOGYAKARTA

PETUNJUK

Baca dengan cermat rencana kegiatan (SKH) yang akan digunakan oleh mahasiswa ketika
mengajkar. Kemudian , nilailah semua aspek yang terdapat dalam rencana tersebut dengan
menggunakan butir penilaian berikut:
INDIKATOR NILAI
A.Melakukan Kegiatan Pembelajaran 1 2 3 4 5
1.Melaksanakan tugas rutin kelas
2.Memulai kegiatan pengembangan
3.Menggunakan ragam kegiatan yang sesuai
dengan karakteristik anak , tujuan, situasi, dan
lingkungan
4.Melaksanakan kegiatan dalam urutan
kegiatan yang logis dan sistematis
5.Melaksanakan
Nilai APKGkegiatan pengembangan
2
secara individual, kelompok dan atau klasikal
6.Menggunakan sumber belajar
7.Menggunakan
R = …. +…..+…. media pengembangan
+….+….=
8.Menggunakan4 waktu pembelajaran secara
efisien
9.Mengakhiri kegiatan pengembangan

Rata – rata butir A =


Temanggung, 19 April 2021
B.Pengorganisasian Kegiatan 1 2 3 4 5
1.Menunjukkan perhatian serta sikap
bersahabat, terbuka dan penuh pengertian
kepada anak
2.Memicu dan memelihara keterlibatan anak
3.Melakukan komunikasi secara efektif
4.Mengembangkan hubungan antar pribadi
anak yang sehat dan serasi
5.Menghargai keragaman anak serta
membantunya menyadari kelebihan dan
kekurangannya
6.Membantu menumbuhkan kepercayaan diri
anak

Rata – rata butir B =

C.Mendemonstrasikan Kemampuan
Khususdalam Kegiatan Pengembangan
1.Menggunakan pendekatan tematik
2.Berorientasi pada kebutuhan anak
3.Menggunakan prinsip bermain sambal
belajar atau belajar seraya bermain
4.Menciptakan suasana kegiatan yang kreatif
dan inovatif
5.Mengembangkan kecakapan hidup

Rata-rata butir C =

D.Melaksanakan Penilaian
1.Melaksanakan penilaian pada awal dan
selama proses pengembangan
2.Melaksanakan penilaian pada akhir
pengembangan

Rata-rata butir D =

E.Kesan Umum Kegiatan Pembelajaran


1.Penguasaan subtansi
2.Peka terhadap kesalahan berbahasa anak
Supervisor 2 Supervisor 1

NURUL AZIZAH,S.Pd.I WIWIYAN

LEMBAR REFLEKSI (1)

SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN

Nama : Syarifah Nur Ulfah TK/KB/TPA : KB Nahdlotut Tholibin

NIM : 857917337 Kelompok : 3-4tahun

Program Studi : PGPAUD S1 Pertemuan Ke : 1

UPBJJ : Yagyakarta

1) Bagaimana reaksi anak terhadap proses pengembangan yang saya lakukan?


Anak-anak sangat antusias selama kegiatan belajar berlangsung. Apalagi ketika belajar
mengenal warna. Mereka berebut ingin mencari krayon yang warnanya sama dengan
warna dalam gambar pelangi yang saya tunjuk. Yang paling membuat mereka
bersemangat adalah ketika menyanyikan lagu pelangi-pelangi.

2) Secara keseluruhan apa saja kelemahan saya dalam kegiatan pengembangan yang saya
lakukan?
Kegiatan yang saya buat terlalu monoton dan kebanyakan menggunakan media
kertas , Sehingga anak merasa kegiatannya biasa dan mudah ditebak.
Pada saat kegiatan mewarnai , anak terlihat sedikit sudah mulai bosan. Tenaga mereka
sudah diluapkan dalam kegiatan sebelumnya , sehingga untuk kegiatan mewarnai
mereka jenuh dan butuh waktu sedikit lama untuk menyesesaikannya.

3) Secara keseluruhan apa saja kelebihan saya dalam pengembangan yang saya lakukan?
Kelebihan saya adalah ketika menerangkan pembelajaran bena-benar dengan pelan-
pelan sehingga anak dapat mengikuti step by step dengan baik. Anak- anak dapat
menyelesaikan tugas dengan cara yang benar.

4) Hal-hal unik apa saja yang saya temui dalam kegiatan pengembangan?
Ternyata kebanyakan anak-anak sebelumnya telah mengetahui proses terjadinya
pelangi dari menonton kartun upin-ipin , meskipun proses yang mereka ketahui itu
salah. Dan hari ini mereka dapat mengetahui proses terjadinya pelangi yang
sebenarnya.
5) Setelah mengetahui kelemahan dan kelebihan saya , maka apa yang akan saya lakukan
untuk meningkatkan kualitas kegiatan pengembangan berikutnya?
Saya akan memperbaiki rencana kegiatan pembelajaran dengan kegiatan-kegitan yang
lebih menarik dan sederhana sehingga anak akan bersemangat dalam mengerjakan
satu-persatu kegiatan.

RANCANGAN KEGIATAN HARIAN (RKH 2)

KB NAHDLOTUT THOLIBIN

Kelompok : 3-4 Tahun

Minggu/Semester : 12 / 2

Tema/Sub tema/sub sub tema : Alam Semesta / Benda-benda Langit/Bintang

Hari/Tgl. Kemampuan/Indikator Kegiatan Alat dan Penilaian


Pembelajaran Sumber KBM Pendidikan
Belajar Karakter
Senin,26 1.Pembukaan(30
April Menit).
2021 - Melompat dari ● Melompat dari
ketinggian papan dengan Papan Unjuk Pantang
rendah(kurang dari ketinggian 10cm Injak Kerja Menyerah
20cm) (FM 4.2)
-Melakukan sikap ●Mengucapkan
berdo,a yang salam , Berdo’a , Langsung Observasi Akhlaq
benar(NAM3.1) Menghafalkan anak Mulia
surah-surah pendek.
II. Inti (60 Menit)
-Menyampaikan ●Apresepsi
tentang apa dan . tentang macam- Langsung Observasi Rasa Ingin
bagaimana(BHS.4.6) macam benda langit. anak Tahu

●Menyanyikan lagu Unjuk


-Menyanyikan lagu “Bintang kecil” Langsung Kerja Percaya Diri
Bebas (SENI 1.2) anak
- Menggambar bentuk ●Mengecap Bentuk
secara detail(KOG2.1) bintang berjumlah Belimbing Unjuk Kreativitas
sesuai angka . Pewarna , Kerja
Kertas
-Meronce Manik- ●Meronce manik-
manik atau sedotan manik bentuk Manik- Unjuk Kerja Keras
(FM 3.1) bintang manik , Kerja
benang

III.Istirahat (30
-Menunjukkan sikap Menit) Akhlaq
mandiri dalam ●Berdo’a Sebelum Mulia
memilih dan sesudah makan. Unjuk
kegiatan(SOSEM) ●Cuci tangan dan Bekal Kerja
makan. Kesehatan

IV.Penutup (20
Menit)
-Bercakap-cakap Langsung
mengenai kegiatan anak Observasi
hari ini
- Berdo,a dan Salam Langsung Observasi Religius
anak
-Tebak-tebakan dan Unjuk
pulang. Papan tulis Kerja

Mengetahui , Senin, 26 April 2012


Kepala KB Nahdlotut Tholibin Mahasiswa

Nurul Azizah,S.Pd.I. Syarifah Nur Ulfah


LEMBAR PENILAIAN (APKG 1 PKM 2)
KEMAMPUAN MERENCANAKAN KEGIATAN PENGEMBANGAN

NAMA MAHASISWA : SYARIFAH NUR ULFAH


NIM : 857917337
TEMA : Alam Semesta
HARI/TANGGAL : Senin , 26 April 2021
KELOMPOK BELAJAR : 3-4 tahun
UPBJJ-UT : YOGYAKARTA

PETUNJUK

Baca dengan cermat rencana kegiatan (SKH) yang akan digunakan oleh mahasiswa ketika
mengajkar. Kemudian , nilailah semua aspek yang terdapat dalam rencana tersebut dengan
menggunakan butir penilaian berikut:

INDIKATOR NILAI
A.Menentukan Tema , Indikator Hasil Belajar serta 1 2 3 4 5
Mengorganisasikan Materi, Alat, dan Sumber
5. Menggnakan tema yang sesuai dengan kurikulum
6. Menentukan Indikator hasil belajar yang
diharapkan dapat dicapai anak
7. Memilih kegiatan pengembangan
8. Menentukan alat dan sumber belajar

Rata – rata butir A =

INDIKATOR
B.Pengorganisasian Kegiatan 1 2 3 4 5
4. Menentukan ragam kegiatan
5. Kegiatan pembelajaran sesuai dengan alokasi
waktu
6. Menentukan cara-cara pengorganisasian anak agar
dapat berperan aktif dalam kegiatan pengembangan

Rata – rata butir B =

C.Merencanakan Penilaian
Menentukan Prosedur dan jenis penilaian

Rata-rata butir C =

D.Tampilan SKH
3. Kebersihan dan kerapian
4. Penggunaan Bahasa tulis
Rata-rata butir D =

Nilai APKG 1

R = ….. +…..+…. +…..=


4

Temanggung, 26 April 2021

Supervisor 2 Supervisor 1

NURUL AZIZAH.S.Pd.I WIWIYANA


LEMBAR PENILAIAN (APKG 2 PKM 2)
KEMAMPUAN MERENCANAKAN KEGIATAN PENGEMBANGAN

NAMA MAHASISWA : SYARIFAH NUR ULFAH


NIM : 857917337
TEMPAT UJIAN PKM : KB NAHDLOTUT THOLIBIN
KELAS : KB
TEMA : AlAM SEMESTA
KELOMPOK BELAJAR : 3-4 tahun
UPBJJ-UT : YOGYAKARTA

PETUNJUK

Baca dengan cermat rencana kegiatan (SKH) yang akan digunakan oleh mahasiswa ketika
mengajkar. Kemudian , nilailah semua aspek yang terdapat dalam rencana tersebut dengan
menggunakan butir penilaian berikut:
INDIKATOR NILAI
A.Melakukan Kegiatan Pembelajaran 2 2 3 4 5
1.Melaksanakan tugas rutin kelas
2.Memulai kegiatan pengembangan
3.Menggunakan ragam kegiatan yang sesuai
dengan karakteristik anak , tujuan, situasi, dan
lingkungan
4.Melaksanakan kegiatan dalam urutan
kegiatan yang logis dan sistematis
5.Melaksanakan
Nilai APKGkegiatan pengembangan
2
secara individual, kelompok dan atau klasikal
6.Menggunakan sumber belajar
7.Menggunakan
R = …. +…..+…. media pengembangan
+….+….=
8.Menggunakan4 waktu pembelajaran secara
efisien
9.Mengakhiri kegiatan pengembangan

Rata – rata butir A =


Temanggung, 26 April 2021
B.Pengorganisasian Kegiatan 1 2 3 4 5
1.Menunjukkan perhatian serta sikap
bersahabat, terbuka dan penuh pengertian
kepada anak
2.Memicu dan memelihara keterlibatan anak
3.Melakukan komunikasi secara efektif
4.Mengembangkan hubungan antar pribadi
anak yang sehat dan serasi
5.Menghargai keragaman anak serta
membantunya menyadari kelebihan dan
kekurangannya
6.Membantu menumbuhkan kepercayaan diri
anak

Rata – rata butir B =

C.Mendemonstrasikan Kemampuan
Khususdalam Kegiatan Pengembangan
1.Menggunakan pendekatan tematik
2.Berorientasi pada kebutuhan anak
3.Menggunakan prinsip bermain sambal
belajar atau belajar seraya bermain
4.Menciptakan suasana kegiatan yang kreatif
dan inovatif
5.Mengembangkan kecakapan hidup

Rata-rata butir C =

D.Melaksanakan Penilaian
1.Melaksanakan penilaian pada awal dan
selama proses pengembangan
2.Melaksanakan penilaian pada akhir
pengembangan

Rata-rata butir D =

E.Kesan Umum Kegiatan Pembelajaran


1.Penguasaan subtansi
2.Peka terhadap kesalahan berbahasa anak
Supervisor 2 Supervisor 1

NURUL AZIZAH,S.Pd.I WIWIYANA

LEMBAR REFLEKSI (2)

SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN

Nama : Syarifah Nur Ulfah TK/KB/TPA : KB Nahdlotut Tholibin

NIM : 857917337 Kelompok : 3-4 tahun

Program Studi : PGPAUD S1 Pertemuan Ke : 2

UPBJJ : Yagyakarta

1) Bagaimana reaksi anak terhadap proses pengembangan yang saya lakukan?


Alhamdulillah anak-anak senang dengan kegiatan belajar kali ini. Terutama pada saat
mengecap bentuk bintang dengan menggunakan buah belimbing yang dipotong. Dan
dalam kegiatan meronce , anak-anak sangat menyukai kegiatannya.

2) Secara keseluruhan apa saja kelemahan saya dalam kegiatan pengembangan yang saya
lakukan?
Dalam kegiatan mengecap saya kurang jelas dalam menjelaskan aturan sehingga
masih ada beberapa anak yang hasil pengerjaannya kurang sesuai. Saya juga kurang
dalam mengingatkan masalah kebersihan , sehingga anak-anak yang tangannya
terkena pewarna dan tidak langsung cuci tangan , mengotori seragam mereka.

3) Secara keseluruhan apa saja kelebihan saya dalam pengembangan yang saya lakukan?
Saya menggunakan bahan dari alam yang umum ditemui anak dalam kegiatan
mengecap bentuk bintang yaitu menggunakan buah belimbing dan juga dalam
kegiatan meronce , saya membuat bentuk bintang sendiri dengan menggunakan kertas
lipat yg diisi sedotan sehingga tidak perlu membeli.

4) Hal-hal unik apa saja yang saya temui dalam kegiatan pengembangan?
Dalam saat kegiatan meronce , saya mendengar ada anak yang sedang memberitahu
temannya bahwa benang itu biasanya digunakan untuk menjahit baju. Ternyata dia
sudah mengetahui fungsi benang karna sering melihat ibunya menjahit baju.

5) Setelah mengetahui kelemahan dan kelebihan saya , maka apa yang akan saya lakukan
untuk meningkatkan kualitas kegiatan pengembangan berikutnya?
Rencananya untuk kedepannya saya akan lebih jelas lagi dalam menerangkan aturan
dalam pelaksanaan kegiatan dan juga saya akan menanamkan perilaku menjaga
kebersihan diri pada anak.

RANCANGAN KEGIATAN HARIAN (RKH 3)

KB NAHDLOTUT THOLIBIN

Kelompok : 3-4 Tahun

Minggu/Semester : 12 / 2

Tema/Sub tema/sub sub tema : Alam Semesta / Benda-benda Langit/Matahari

Hari/Tgl. Kemampuan/Indikator Kegiatan Alat dan Penilaian


Pembelajaran Sumber KBM Pendidikan
Belajar Karakter
Selasa,27 1.Pembukaan(30
April Menit).
2021 -Melakukan sikap ● Berbaris Unjuk
berdo,a yang dihalaman sekolah Kerja Kedisiplinan
benar(NAM3.1) Langsung
●Mengucapkan anak
salam , Berdo’a , Observasi
Menghafalkan Akhlaq Mulia
surah-surah pendek.
II. Inti (60 Menit)
-Menyampaikan ●Mengenal manfaat Langsung Observasi
tentang apa dan matahari anak Rasa Ingin
bagaimana(BHS.4.6) Tahu

-Menyanyikan lagu ●Menyanyikan lagu Langsung Unjuk


Bebas (SENI 1.2) “Matahari” anak Kerja Percaya Diri

- Menggambar bentuk ●Menyusun bangun Kertas


secara detail(KOG2.1) segitiga dan brntuk Unjuk Kreativitas
lingkaran menjadi segitiga Kerja
bentuk matahari dan
lingkaran
-Meronce Manik- ●Meronce Huruf- Manik- Unjuk
manik atau sedotan huruf membentuk manik , Kerja Kerja Keras
(FM 3.1) kata “matahari” benang

III.Istirahat (30
-Menunjukkan sikap Menit) Akhlaq Mulia
mandiri dalam ●Berdo’a Sebelum Observasi
memilih dan sesudah makan.
kegiatan(SOSEM) ●Cuci tangan dan Bekal Kebersihan
makan. Diri

IV.Penutup (20
Menit)
-Bercakap-cakap Langsung Observasi
mengenai kegiatan anak
hari ini
- Berdo,a dan Salam Langsung Observasi Religius
anak
-Tebak-tebakan dan
pulang. Papan Unjuk Unjuk Kerja
tulis Kerja

Mengetahui , Selasa, 27 April 2012


Kepala KB Nahdlotut Tholibin Mahasiswa

Nurul Azizah,S.Pd.I. Syarifah Nur Ulfah


LEMBAR PENILAIAN (APKG 1 PKM 3)
KEMAMPUAN MERENCANAKAN KEGIATAN PENGEMBANGAN

NAMA MAHASISWA : SYARIFAH NUR ULFAH


NIM : 857917337
TEMA : Alam Semesta
HARI/TANGGAL : Selasa , 27 April 2021
KELOMPOK BELAJAR : 3-4 tahun
UPBJJ-UT : YOGYAKARTA

PETUNJUK

Baca dengan cermat rencana kegiatan (SKH) yang akan digunakan oleh mahasiswa ketika
mengajkar. Kemudian , nilailah semua aspek yang terdapat dalam rencana tersebut dengan
menggunakan butir penilaian berikut:

INDIKATOR NILAI
A.Menentukan Tema , Indikator Hasil Belajar serta 1 2 3 4 5
Mengorganisasikan Materi, Alat, dan Sumber
1.Menggnakan tema yang sesuai dengan kurikulum
2.Menentukan Indikator hasil belajar yang diharapkan
dapat dicapai anak
3.Memilih kegiatan pengembangan
4.Menentukan alat dan sumber belajar

Rata – rata butir A =

INDIKATOR
B.Pengorganisasian Kegiatan 1 2 3 4 5
1.Menentukan ragam kegiatan
2.Kegiatan pembelajaran sesuai dengan alokasi waktu
3.Menentukan cara-cara pengorganisasian anak agar
dapat berperan aktif dalam kegiatan pengembangan

Rata – rata butir B =

C.Merencanakan Penilaian
1.Menentukan Prosedur dan jenis penilaian
Rata-rata butir C =

D.Tampilan SKH
1.Kebersihan dan kerapian
2.Penggunaan Bahasa tulis

Rata-rata butir D =

Nilai APKG 1

R = ….. +…..+…. +…..=


4

Temanggung, 27 April 2021

Supervisor 2 Supervisor 1

NURUL AZIZAH.S.Pd.I WIWIYANA


LEMBAR PENILAIAN (APKG 2 PKM 3)
KEMAMPUAN MERENCANAKAN KEGIATAN PENGEMBANGAN

NAMA MAHASISWA : SYARIFAH NUR ULFAH


NIM : 857917337
TEMPAT UJIAN PKM : KB NAHDLOTUT THOLIBIN
KELAS : KB
TEMA : AlAM SEMESTA
KELOMPOK BELAJAR : 3-4 tahun
UPBJJ-UT : YOGYAKARTA

PETUNJUK

Baca dengan cermat rencana kegiatan (SKH) yang akan digunakan oleh mahasiswa ketika
mengajkar. Kemudian , nilailah semua aspek yang terdapat dalam rencana tersebut dengan
menggunakan butir penilaian berikut:
INDIKATOR NILAI
A.Melakukan Kegiatan Pembelajaran 1 2 3 4 5
1.Melaksanakan tugas rutin kelas
2.Memulai kegiatan pengembangan
3.Menggunakan ragam kegiatan yang sesuai
dengan karakteristik anak , tujuan, situasi, dan
lingkungan
4.Melaksanakan kegiatan dalam urutan
kegiatan yang logis dan sistematis
5.Melaksanakan
Nilai APKGkegiatan pengembangan
2
secara individual, kelompok dan atau klasikal
6.Menggunakan sumber belajar
7.Menggunakan
R = …. +…..+…. media pengembangan
+….+….=
8.Menggunakan4 waktu pembelajaran secara
efisien
9.Mengakhiri kegiatan pengembangan

Rata – rata butir A =


Temanggung, 27 April 2021
B.Pengorganisasian Kegiatan 1 2 3 4 5
1.Menunjukkan perhatian serta sikap
bersahabat, terbuka dan penuh pengertian
kepada anak
2.Memicu dan memelihara keterlibatan anak
3.Melakukan komunikasi secara efektif
4.Mengembangkan hubungan antar pribadi
anak yang sehat dan serasi
5.Menghargai keragaman anak serta
membantunya menyadari kelebihan dan
kekurangannya
6.Membantu menumbuhkan kepercayaan diri
anak

Rata – rata butir B =

C.Mendemonstrasikan Kemampuan
Khususdalam Kegiatan Pengembangan
1.Menggunakan pendekatan tematik
2.Berorientasi pada kebutuhan anak
3.Menggunakan prinsip bermain sambal
belajar atau belajar seraya bermain
4.Menciptakan suasana kegiatan yang kreatif
dan inovatif
5.Mengembangkan kecakapan hidup

Rata-rata butir C =

D.Melaksanakan Penilaian
1.Melaksanakan penilaian pada awal dan
selama proses pengembangan
2.Melaksanakan penilaian pada akhir
pengembangan

Rata-rata butir D =

E.Kesan Umum Kegiatan Pembelajaran


1.Penguasaan subtansi
2.Peka terhadap kesalahan berbahasa anak
Supervisor 2 Supervisor 1

NURUL AZIZAH,S.Pd.I WIWIYANA

LEMBAR REFLEKSI (3)

SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN

Nama : Syarifah Nur Ulfah TK/KB/TPA : KB Nahdlotut Tholibin

NIM : 857917337 Kelompok : 3-4tahun

Program Studi : PGPAUD S1 Pertemuan Ke : 3

UPBJJ : Yagyakarta

1) Bagaimana reaksi anak terhadap proses pengembangan yang saya lakukan?


Anak-anak sangat tertarik dengan kegiatan belajar kali ini. Terutama pada saat
menyebutkan benda-benda langit. Mereka keluar dari kelas dan menunjuk awan dan
matahari secara langsung.

2) Secara keseluruhan apa saja kelemahan saya dalam kegiatan pengembangan yang saya
lakukan?
Dalam kegiatan menyusun bentuk segitiga dan lingkaran menjadi bentuk matahari ,
bahan segitiga yang digunakan untuk pembelajaran kurang.Saya tidak menhitung
berapa segitiga yang dibutuhkan. Sehingga saya perlu membuat segitiga mendadak ,
dan itu membuat waktu pembelajaran menjadi Panjang/melebihi waktu yang
ditentukan. Dan waktu kegiatan selanjutnya menjadi terpotong.

3) Secara keseluruhan apa saja kelebihan saya dalam pengembangan yang saya lakukan?
Kelebihan saya dalam pembelajaran kali ini adalah Kegiatan yang sayabuat sesuai
dengan usia anak dan tidak terlalu rumit serta mudah dimengerti anak sehingga anak
dapat menyelesaikan tugas dengan baik dan tidak mengalami kesulitan.

4) Hal-hal unik apa saja yang saya temui dalam kegiatan pengembangan?
Pada saat kegiatan menyusun bentuk segitiga dan lingkaran menjadi bentuk matahari ,
ada anak yang justru membentuk seperti buah durian. Dia menambahkan gambar
batang diatas gambar matahari, dan bilang bahwa ini adalah gambar durian.

5) Setelah mengetahui kelemahan dan kelebihan saya , maka apa yang akan saya
lakukan untuk meningkatkan kualitas kegiatan pengembangan berikutnya?
Rencananya untuk kedepannya saya akan lebih teliti lagi dalam menyiapkan bahan
pembelajaran yang akan digunakan. Sehingga masalah kekurangan bahan tidak terjadi
lagi dan kegiatan belajar dapat berjalan lancer sesuai dengan waktu yang telah
direncanakan.
RANCANGAN KEGIATAN HARIAN (RKH 4)

KB NAHDLOTUT THOLIBIN

Kelompok : 3-4 Tahun

Minggu/Semester : 13 / 2

Tema/Sub tema/sub sub tema : Alam Semesta / Benda-benda Alam/Batu Kerikil

Hari/Tgl. Kemampuan/Indikator Kegiatan Alat dan Penilaian


Pembelajaran Sumber KBM Pendidikan
Belajar Karakter
Senin, 1.Pembukaan(30
3 Mei Menit).
2021 - Berlari sambil ● Berlari Bola , Pantang
membawa benda memasukkan bola kranjang Unjuk Menyerah
ringan (FM.1.1) plastic kedalam Kerja
keranjang
-Melakukan sikap ●Berdo,a dan Langsung Observasi Akhlaq Mulia
berdo,a yang mengucapkan salam anak
benar(NAM3.1) ●Apresepsi tentang Observasi Rasa Ingin
benda-benda alam Tahu
II. Inti (60 Menit)
-Bekerja Sama dengan ● Mencari batu kerikil Langsung
teman (SOSEM.1.1) disekitar sekolah anak Unjuk Kerja Sama
-Mengetahui konsep , ● Mengelompokkan Gelas Kerja
besar kecil , banyak batu berdasarkan plastic, Kreativitas
sedikit, halus kasar kecil-besar , kasar- kerikil Unjuk
dll(3.1) halus Kerja
- Menggambar bentuk ●Menebalkan kata Pensil , Tanggung
secara detail(KOG2.1) “Batu” kertas jawab

-Menceritakan ●Menceritakan Langsung Unjuk


lingkungan benda alam disekitar anak Kerja
sekitarnya(BHS.2.3) rumah Percaya Diri
●Membuat alat
-Mengenali Berbagai music dari botol Botol , Unjuk
suara (FM 3.1) yang diisi kerikil sendok, Kerja Kreativitas
kerikil
III.Istirahat (30
-Menunjukkan sikap Menit) Cinta Tuhan
mandiri dalam ●Berdo’a Sebelum Unjuk
memilih dan sesudah makan. Kerja
kegiatan(SOSEM) ●Cuci tangan dan Bekal Kebersihan
makan. Diri

IV.Penutup (20
Menit)
-Bercakap-cakap Langsung
mengenai kegiatan anak
hari ini
- Menyanyikan lagu Langsung Unjuk Percaya Diri
mari pulang dengan anak Kerja
alat music botol
Langsung
-Berdo’a dan salam anak

Mengetahui , Senin, 3 Mei 2012


Kepala KB Nahdlotut Tholibin Mahasiswa

Nurul Azizah,S.Pd.I. Syarifah Nur Ulfah


LEMBAR PENILAIAN (APKG 1 PKM 4)
KEMAMPUAN MERENCANAKAN KEGIATAN PENGEMBANGAN

NAMA MAHASISWA : SYARIFAH NUR ULFAH


NIM : 857917337
TEMA : Alam Semesta
HARI/TANGGAL : Senin , 3 Mei 2021
KELOMPOK BELAJAR : 3-4 tahun
UPBJJ-UT : YOGYAKARTA

PETUNJUK

Baca dengan cermat rencana kegiatan (SKH) yang akan digunakan oleh mahasiswa ketika
mengajkar. Kemudian , nilailah semua aspek yang terdapat dalam rencana tersebut dengan
menggunakan butir penilaian berikut:

INDIKATOR NILAI
A.Menentukan Tema , Indikator Hasil Belajar serta 1 2 3 4 5
Mengorganisasikan Materi, Alat, dan Sumber
1.Menggnakan tema yang sesuai dengan kurikulum
2.Menentukan Indikator hasil belajar yang diharapkan
dapat dicapai anak
3.Memilih kegiatan pengembangan
4.Menentukan alat dan sumber belajar

Rata – rata butir A =

INDIKATOR
B.Pengorganisasian Kegiatan 1 2 3 4 5
1.Menentukan ragam kegiatan
2.Kegiatan pembelajaran sesuai dengan alokasi waktu
3.Menentukan cara-cara pengorganisasian anak agar dapat
berperan aktif dalam kegiatan pengembangan

Rata – rata butir B =

C.Merencanakan Penilaian
1.Menentukan Prosedur dan jenis penilaian

Rata-rata butir C =

D.Tampilan SKH
1.Kebersihan dan kerapian
2.Penggunaan Bahasa tulis
Rata-rata butir D =

Nilai APKG 1

R = ….. +…..+…. +…..=


4

Temanggung, 3 Mei 2021

Supervisor 2 Supervisor 1

NURUL AZIZAH.S.Pd.I WIWIYANA

LEMBAR PENILAIAN (APKG 2 PKM 4)


KEMAMPUAN MERENCANAKAN KEGIATAN PENGEMBANGAN

NAMA MAHASISWA : SYARIFAH NUR ULFAH


NIM : 857917337
TEMPAT UJIAN PKM : KB NAHDLOTUT THOLIBIN
KELAS : KB
TEMA : AlAM SEMESTA
KELOMPOK BELAJAR : 3-4 tahun
UPBJJ-UT : YOGYAKARTA

PETUNJUK

Baca dengan cermat rencana kegiatan (SKH) yang akan digunakan oleh mahasiswa ketika
mengajkar. Kemudian , nilailah semua aspek yang terdapat dalam rencana tersebut dengan
menggunakan butir penilaian berikut:
INDIKATOR NILAI
A.Melakukan Kegiatan Pembelajaran 1 2 3 4 5
1.Melaksanakan tugas rutin kelas
2.Memulai kegiatan pengembangan
3.Menggunakan ragam kegiatan yang sesuai
dengan karakteristik anak , tujuan, situasi, dan
lingkungan
4.Melaksanakan kegiatan dalam urutan
kegiatan yang logis dan sistematis
Nilai APKG 2
5.Melaksanakan kegiatan pengembangan
secara individual, kelompok dan atau klasikal
6.Menggunakan
R = …. +…..+…. sumber belajar
+….+….=
7.Menggunakan4 media pengembangan
8.Menggunakan waktu pembelajaran secara
efisien
9.Mengakhiri kegiatan pengembangan

Temanggung, 3 Mei 2021 Rata – rata butir A =

B.Pengorganisasian Kegiatan 1 2 3 4 5
1.Menunjukkan perhatian serta sikap
bersahabat, terbuka dan penuh pengertian
kepada anak
2.Memicu dan memelihara keterlibatan anak
3.Melakukan komunikasi secara efektif
4.Mengembangkan hubungan antar pribadi
anak yang sehat dan serasi
5.Menghargai keragaman anak serta
membantunya menyadari kelebihan dan
kekurangannya
6.Membantu menumbuhkan kepercayaan diri
anak

Rata – rata butir B =

C.Mendemonstrasikan Kemampuan
Khususdalam Kegiatan Pengembangan
1.Menggunakan pendekatan tematik
2.Berorientasi pada kebutuhan anak
3.Menggunakan prinsip bermain sambal
belajar atau belajar seraya bermain
4.Menciptakan suasana kegiatan yang kreatif
dan inovatif
5.Mengembangkan kecakapan hidup

Rata-rata butir C =

D.Melaksanakan Penilaian
1.Melaksanakan penilaian pada awal dan
selama proses pengembangan
2.Melaksanakan penilaian pada akhir
pengembangan

Rata-rata butir D =

E.Kesan Umum Kegiatan Pembelajaran


1.Penguasaan subtansi
2.Peka terhadap kesalahan berbahasa anak
Supervisor 2 Supervisor 1

NURUL AZIZAH,S.Pd.I WIWIYANA

LEMBAR REFLEKSI (4)

SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN

Nama : Syarifah Nur Ulfah TK/KB/TPA : KB Nahdlotut Tholibin

NIM : 857917337 Kelompok : 3-4tahun

Program Studi : PGPAUD S1 Pertemuan Ke : 4

UPBJJ : Yagyakarta

1) Bagaimana reaksi anak terhadap proses pengembangan yang saya lakukan?


Anak-anak sangat senang dalam tema ini , mereka bersemangat mencari batu kerikil
disekitar sekolah. Mereka juga menyukai kegitan mengelompokkan batu kerikil dari
yang keil-besar , halus-kasar. Bahkan ketika kegiatan ini sudah usai ada anak yang
ingin mengulang pengelompokan kembali. Begitu juga dengan kegitan lainnya ,
mereka mengikuti dengan baik. Hanya pada saat kegitan menebali kata , ada beberapa
anak yang belum bias memegang pensil dengan baik.

2) Secara keseluruhan apa saja kelemahan saya dalam kegiatan pengembangan yang
saya lakukan?
Dalam pembelajaran pemakaian batu kurang bervariatif karna sebenarnya ada banyak
jenis-jenis batu , saya juga tidak menjelaskan secara detail spesifikasi tentang batu.
Baik dalam jenis maupun fungsi sehingga anak hanya tau bahwa batu itu benda alam.

3) Secara keseluruhan apa saja kelebihan saya dalam pengembangan yang saya lakukan?
Saya melibatkan anak secara langsung dalam menyiapkan media yang akan kita
gunakan untuk pembelajaran. Sehingga dari awal anak sudah mempunyai rasa ingin
tahu yang tinggi mengenai , batu ini untuk apa selanjutnya kita akan belajar apa
dengan batu ini.

4) Hal-hal unik apa saja yang saya temui dalam kegiatan pengembangan?
Ketika kegiatan mencari batu , mas hasbi mengambil batu ukuran agar besar ,
seukuran genggaman tangan lalu menunjukkan kepada saya sambil berkata , “ bu batu
ini boleh?” dan dia ditertawakan oleh teman-temannya. Lalu saya jawab “boleh mas”
dan saya gunakan sebagai contoh batu dengan ukuran yang paling besar.
5) Setelah mengetahui kelemahan dan kelebihan saya , maka apa yang akan saya
lakukan untuk meningkatkan kualitas kegiatan pengembangan berikutnya?
Untuk kedepannya saya akan berusaha membuat pembelajaran yang memaparkan
tentang aspek-aspek sub tema yang saya pilih. Sehingga anak bisa mendapatkan
informasi dan pembelajaran yang luas tentang tema dan sub-sub tema yang saya pilih.
RANCANGAN KEGIATAN HARIAN (RKH 5)

KB NAHDLOTUT THOLIBIN

Kelompok : 3-4 Tahun

Minggu/Semester : 13/ 2

Tema/Sub tema/sub sub tema : Alam Semesta / Benda-benda Alam/Tanah

Hari/ Kemampuan/Indikator Kegiatan Alat dan Penilaian


Tgl. Pembelajaran Sumber KBM Pendidikan
Belajar Karakter
Selasa, 1.Pembukaan(30
4 Mei Menit).
2021 - Berlari sambil ● Berlari Bola , Unjuk Pantang
membawa benda memasukkan balok kranjang Kerja menyerah
ringan (FM.1.1) ke dalam keranjang
●Berdo,a dan Akhlaq
-Melakukan sikap mengucapkan Langsung Observas Mulia
berdo,a yang salam anak i
benar(NAM3.1) ●Apresepsi tentang
kegunaan tanah Rasa Ingin
dan Penjelasan Tahu
menginformasikan Guru Observas
kegiatan i
II. Inti (60 Menit)
●Memasukkan Pot Kerja Keras
-Memasukkan pasir tanah kedalam pot bunga ,
kedalam botol bunga masing- sendok
(FM.2.3) masing.
●Menanam bunga
- Mengetahui konsep , yang sudah dibawa Kemandirian
besar kecil , banyak dari rumah Bibit Unjuk
sedikit, halus ●Memberi pupuk bunga Kerja
kasar(KOG.3.1) sesuai takaran
Pupuk Percaya Diri
-Menceritakan ●Menceritakan
lingkungan bunga apa yang di
sekitarnya(BHS.2.3) tanam Langsung
anak
III.Istirahat (30
-Berbagi mainan / Menit)
makanan(3.2) ●Berdo’a Sebelum
dan sesudah
makan. Bekal Observas Keperdulian
●Cuci tangan dan i
makan.
IV.Penutup (20
Menit)
-Bercakap-cakap Langsung
mengenai kegiatan anak
hari ini
Langsung Observas Religius
-Berdo’a dan salam anak i

-Tebak-tebakat Langsung
anak Unjuk
Kerja

Mengetahui , Senin, 4 Mei 2012


Kepala KB Nahdlotut Tholibin Mahasiswa

Nurul Azizah,S.Pd.I. Syarifah Nur Ulfah


LEMBAR PENILAIAN (APKG 1 PKM 5)
KEMAMPUAN MERENCANAKAN KEGIATAN PENGEMBANGAN

NAMA MAHASISWA : SYARIFAH NUR ULFAH


NIM : 857917337
TEMA : Alam Semesta
HARI/TANGGAL : Selasa , 4 Mei 2021
KELOMPOK BELAJAR : 3-4 tahun
UPBJJ-UT : YOGYAKARTA

PETUNJUK

Baca dengan cermat rencana kegiatan (SKH) yang akan digunakan oleh mahasiswa ketika
mengajkar. Kemudian , nilailah semua aspek yang terdapat dalam rencana tersebut dengan
menggunakan butir penilaian berikut:

INDIKATOR NILAI
A.Menentukan Tema , Indikator Hasil Belajar serta 1 2 3 4 5
Mengorganisasikan Materi, Alat, dan Sumber
1.Menggnakan tema yang sesuai dengan kurikulum
2.Menentukan Indikator hasil belajar yang diharapkan
dapat dicapai anak
3.Memilih kegiatan pengembangan
4.Menentukan alat dan sumber belajar

Rata – rata butir A =

INDIKATOR
B.Pengorganisasian Kegiatan 1 2 3 4 5
1.Menentukan ragam kegiatan
2.Kegiatan pembelajaran sesuai dengan alokasi waktu
3.Menentukan cara-cara pengorganisasian anak agar dapat
berperan aktif dalam kegiatan pengembangan

Rata – rata butir B =

C.Merencanakan Penilaian
1.Menentukan Prosedur dan jenis penilaian

Rata-rata butir C =

D.Tampilan SKH
1.Kebersihan dan kerapian
2.Penggunaan Bahasa tulis
Rata-rata butir D =

Nilai APKG 1

R = ….. +…..+…. +…..=


4

Temanggung, 4 Mei 2021

Supervisor 2 Supervisor 1

NURUL AZIZAH.S.Pd.I WIWIYANA


LEMBAR PENILAIAN (APKG 2 PKM 5)
KEMAMPUAN MERENCANAKAN KEGIATAN PENGEMBANGAN

NAMA MAHASISWA : SYARIFAH NUR ULFAH


NIM : 857917337
TEMPAT UJIAN PKM : KB NAHDLOTUT THOLIBIN
KELAS : KB
TEMA : AlAM SEMESTA
KELOMPOK BELAJAR : 3-4 tahun
UPBJJ-UT : YOGYAKARTA

PETUNJUK

Baca dengan cermat rencana kegiatan (SKH) yang akan digunakan oleh mahasiswa ketika
mengajkar. Kemudian , nilailah semua aspek yang terdapat dalam rencana tersebut dengan
menggunakan butir penilaian berikut:
INDIKATOR NILAI
A.Melakukan Kegiatan Pembelajaran 1 2 3 4 5
1.Melaksanakan tugas rutin kelas
2.Memulai kegiatan pengembangan
3.Menggunakan ragam kegiatan yang sesuai
dengan karakteristik anak , tujuan, situasi, dan
lingkungan
4.Melaksanakan kegiatan dalam urutan
kegiatan yang logis dan sistematis
5.Melaksanakan
Nilai APKGkegiatan pengembangan
2
secara individual, kelompok dan atau klasikal
6.Menggunakan sumber belajar
7.Menggunakan
R = …. +…..+…. media pengembangan
+….+….=
8.Menggunakan4 waktu pembelajaran secara
efisien
9.Mengakhiri kegiatan pengembangan

Rata – rata butir A =


Temanggung, 4 Mei 2021
B.Pengorganisasian Kegiatan 1 2 3 4 5
1.Menunjukkan perhatian serta sikap
bersahabat, terbuka dan penuh pengertian
kepada anak
2.Memicu dan memelihara keterlibatan anak
3.Melakukan komunikasi secara efektif
4.Mengembangkan hubungan antar pribadi
anak yang sehat dan serasi
5.Menghargai keragaman anak serta
membantunya menyadari kelebihan dan
kekurangannya
6.Membantu menumbuhkan kepercayaan diri
anak

Rata – rata butir B =

C.Mendemonstrasikan Kemampuan
Khususdalam Kegiatan Pengembangan
1.Menggunakan pendekatan tematik
2.Berorientasi pada kebutuhan anak
3.Menggunakan prinsip bermain sambal
belajar atau belajar seraya bermain
4.Menciptakan suasana kegiatan yang kreatif
dan inovatif
5.Mengembangkan kecakapan hidup

Rata-rata butir C =

D.Melaksanakan Penilaian
1.Melaksanakan penilaian pada awal dan
selama proses pengembangan
2.Melaksanakan penilaian pada akhir
pengembangan

Rata-rata butir D =

EKesan Umum Kegiatan Pembelajaran


1.Penguasaan subtansi
2.Peka terhadap kesalahan berbahasa anak
Supervisor 2 Supervisor 1

NURUL AZIZAH,S.Pd.I WIWIYANA

LEMBAR REFLEKSI (5)

SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN

Nama : Syarifah Nur Ulfah TK/KB/TPA : KB Nahdlotut Tholibin

NIM : 857917337 Kelompok : 3-4tahun

Program Studi : PGPAUD S1 Pertemuan Ke : 5

UPBJJ : Yagyakarta

1) Bagaimana reaksi anak terhadap proses pengembangan yang saya lakukan?


Alhamdulillah anak-anak sangat menyukai kegiatan hari ini, mereka bersemangat
belajar menanam bunga. Dari mulai memasukkan tanah kedalam pot hingga memberi
pupuk pada tanaman mereka tidak mempunyai rasa takut pada kotor.

2) Secara keseluruhan apa saja kelemahan saya dalam kegiatan pengembangan yang saya
lakukan?Kelemahan saya dalam kegiatan belajar menanam ini adalah saya tidak
menambahkan kegiatan menyiram bunga sesudah diberi pupuk. Sehingga ketika anak
pulang bunga-bunga yang mereka tanam layu.

3) Secara keseluruhan apa saja kelebihan saya dalam pengembangan yang saya lakukan?
Kelebihan saya adalah dalam memberikan kegiatan saya tidak monoton pada kertas
secara terus menerus. Saya membuat kegiatan dengan praktik langsung , melibatkan
anak secara langsung. Jadi anak menjadi lebih faham setiap tahap demi tahap dalam
sebuah kejadian atau sebuah karya.

4) Hal-hal unik apa saja yang saya temui dalam kegiatan pengembangan?
Ada anak yang justru tidak membawa bibit bunga tetapi malah membawa bibit tomat.
Katanya kalua sudah besar bisa keluar tomatnya dan tomatnya bisa dimasak

5) Setelah mengetahui kelemahan dan kelebihan saya , maka apa yang akan saya
lakukan untuk meningkatkan kualitas kegiatan pengembangan berikutnya?

Untuk kedepannya saya akan lebih teliti lagi dalam memberikan kegiatan.Sehingga
setiap tahap proses nya tudak ada yang tertinggal atau tidak terlaksana.
RANCANGAN KEGIATAN HARIAN (RKH 6)

KB NAHDLOTUT THOLIBIN

Kelompok : 3-4 Tahun

Minggu/Semester : 14 / 2

Tema/Sub tema/sub sub tema : Binatang /Binatang Peliharaan/Ikan

Hari/Tgl. Kemampuan/Indikator Kegiatan Alat dan Penilaian


Pembelajaran Sumber KBM Pendidikan
Belajar Karakter
Senin, 1.Pembukaan(30
24 Mei Menit).
2021 - Menirukan gerakan ● Senam Sehat VCD Observasi Kesehatan
senam (FM 4.3) Ceria Diri
- Menirukan ucapan ● Berdo,a dan Langsung
do,a sebelum dan salam anak Observasi Cinta Tuhan
sesudah kegiatan
(NAM 3.2) ●Apresepsi tentang
binatang yang Gambar ikan Observasi Rasa Ingin
hidup di air(ikan) Tahu
II. Inti (60 Menit)
●Bercerita tentang
-Menceritakan pengalaman Langsung Unjuk
Pengalamannya (BHS seputar ikan. anak Kerja Percaya
2.1) ●Menempel Diri
gambar ikan sesuai
-Membilang 1-10 angka 1-10 Lembar kerja Unjuk
(KOG 9.1) , gambar Kerja Kreativitas
●Belajar memberi ikan, lem
makan ikan yang
ada dikolam
- Meniru apa yang sekolah. Unjuk Baik dan
dilakukan orang lain ●Lomba Takari Kerja Rendah hati
(SENI 4.1) Memindahkan ikan
dari ember besar ke
ember kecil
-Menuang air menggunakan Unjuk Pantang
Kedalam wadah (FM jaring. Jaring,ember, Kerja menyerah
1.2) ikan
III.Istirahat (30
-Berbagi Menit)
makanan/mainan ●Berdo’aSebelum Langsung Akhlaq
(SOSEM3.2) dan sesudah anak Unjuk Mulia
makan. Kerja Kebersihan
●Cuci tangan dan Bekal Diri
makan.
IV.Penutup (20
Menit)
-Bercakap-cakap
mengenai kegiatan
hari ini Observasi Religius
- Menirukan ucapan - Berdo,a dan Langsung
do,a sebelum dan Salam anak
sesudah kegiatan -Tebak-tebakan
(NAM 3.2) dan pulang.

Mengetahui , Senin, 24 Mei 2012


Kepala KB Nahdlotut Tholibin Mahasiswa

Nurul Azizah,S.Pd.I. Syarifah Nur Ulfah


LEMBAR PENILAIAN (APKG 1 PKM 6)
KEMAMPUAN MERENCANAKAN KEGIATAN PENGEMBANGAN

NAMA MAHASISWA : SYARIFAH NUR ULFAH


NIM : 857917337
TEMA : Alam Semesta
HARI/TANGGAL : Senin , 24 Mei 2021
KELOMPOK BELAJAR : 3-4 tahun
UPBJJ-UT : YOGYAKARTA

PETUNJUK

Baca dengan cermat rencana kegiatan (SKH) yang akan digunakan oleh mahasiswa ketika
mengajkar. Kemudian , nilailah semua aspek yang terdapat dalam rencana tersebut dengan
menggunakan butir penilaian berikut:

INDIKATOR NILAI
A.Menentukan Tema , Indikator Hasil Belajar serta 1 2 3 4 5
Mengorganisasikan Materi, Alat, dan Sumber
1. Menggnakan tema yang sesuai dengan kurikulum
2. Menentukan Indikator hasil belajar yang
diharapkan dapat dicapai anak
3. Memilih kegiatan pengembangan
4. Menentukan alat dan sumber belajar

Rata – rata butir A =

INDIKATOR
B.Pengorganisasian Kegiatan 1 2 3 4 5
1. Menentukan ragam kegiatan
2. Kegiatan pembelajaran sesuai dengan alokasi
waktu
3. Menentukan cara-cara pengorganisasian anak agar
dapat berperan aktif dalam kegiatan pengembangan

Rata – rata butir B =

C.Merencanakan Penilaian
1. Menentukan Prosedur dan jenis penilaian

Rata-rata butir C =
D.Tampilan SKH
1. Kebersihan dan kerapian
2. Penggunaan Bahasa tulis

Rata-rata butir D =

Nilai APKG 1

R = ….. +…..+…. +…..=


4

Temanggung, 24 Mei 2021

Supervisor 2 Supervisor 1

NURUL AZIZAH.S.Pd.I WIWIYANA


LEMBAR PENILAIAN (APKG 2 PKM 6)
KEMAMPUAN MERENCANAKAN KEGIATAN PENGEMBANGAN

NAMA MAHASISWA : SYARIFAH NUR ULFAH


NIM : 857917337
TEMPAT UJIAN PKM : KB NAHDLOTUT THOLIBIN
KELAS : KB
TEMA : BINATANG
KELOMPOK BELAJAR : 3-4 tahun
UPBJJ-UT : YOGYAKARTA

PETUNJUK

Baca dengan cermat rencana kegiatan (SKH) yang akan digunakan oleh mahasiswa ketika
mengajkar. Kemudian , nilailah semua aspek yang terdapat dalam rencana tersebut dengan
menggunakan butir penilaian berikut:
INDIKATOR NILAI
A.Melakukan Kegiatan Pembelajaran 1 2 3 4 5
1.Melaksanakan tugas rutin kelas
2.Memulai kegiatan pengembangan
3.Menggunakan ragam kegiatan yang sesuai
dengan karakteristik anak , tujuan, situasi, dan
lingkungan
4.Melaksanakan kegiatan dalam urutan
kegiatan yang logis dan sistematis
5.Melaksanakan
Nilai APKGkegiatan pengembangan
2
secara individual, kelompok dan atau klasikal
6.Menggunakan sumber belajar
7.Menggunakan
R = …. +…..+…. media pengembangan
+….+….=
8.Menggunakan4 waktu pembelajaran secara
efisien
9.Mengakhiri kegiatan pengembangan

Rata – rata butir A =


Temanggung, 24 Mei 2021
B.Pengorganisasian Kegiatan 1 2 3 4 5
1.Menunjukkan perhatian serta sikap
bersahabat, terbuka dan penuh pengertian
kepada anak
2.Memicu dan memelihara keterlibatan anak
3.Melakukan komunikasi secara efektif
4.Mengembangkan hubungan antar pribadi
anak yang sehat dan serasi
5.Menghargai keragaman anak serta
membantunya menyadari kelebihan dan
kekurangannya
6.Membantu menumbuhkan kepercayaan diri
anak

Rata – rata butir B =

C.Mendemonstrasikan Kemampuan
Khususdalam Kegiatan Pengembangan
1.Menggunakan pendekatan tematik
2.Berorientasi pada kebutuhan anak
3.Menggunakan prinsip bermain sambal
belajar atau belajar seraya bermain
4.Menciptakan suasana kegiatan yang kreatif
dan inovatif
5.Mengembangkan kecakapan hidup

Rata-rata butir C =

D.Melaksanakan Penilaian
1.Melaksanakan penilaian pada awal dan
selama proses pengembangan
2.Melaksanakan penilaian pada akhir
pengembangan

Rata-rata butir D =

E.Kesan Umum Kegiatan Pembelajaran


1.Penguasaan subtansi
2.Peka terhadap kesalahan berbahasa anak
Supervisor 2 Supervisor 1

NURUL AZIZAH,S.Pd.I WIWIYANA

LEMBAR REFLEKSI (6)

SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN

Nama : Syarifah Nur Ulfah TK/KB/TPA : KB Nahdlotut Tholibin

NIM : 857917337 Kelompok : 3-4tahun

Program Studi : PGPAUD S1 Pertemuan Ke : 6

UPBJJ : Yagyakarta

1) Bagaimana reaksi anak terhadap proses pengembangan yang saya lakukan?


Anak-anak sangat senang dengan pembelajaran hari ini yang bertemakan ikan. Karna
hampir semua anak menyukai binatang ikan. Pada saat kegiatan memberi makan ikan
anak-anak seakan tidak mau berhenti karna kegirangan ketika melihat ikan-ikan
berebut makanan yang mereka beri. Dan pada kegiatan lomba memindahkan ikan dari
ember besar ke ember kecil dengan jaring mereka sangat ramai bersorak-sorak
menyemangati teman yang sedang mendapat giliran kegiatan.

2) Secara keseluruhan apa saja kelemahan saya dalam kegiatan pengembangan yang saya
lakukan?
Kelemahan saya dalam kegiatan kali ini adalah saya belum bisa mengendalikan anak-
anak agar bersorak sewajarnya.Terutama saat kegiatan lomba memindahkan ikan.
Mereka terlalu bersorak keras sehingga terkesan berisik dan membuat anak yang
sedang mendapatkan giliran lomba menjadi tidak fokus , grogi dan tergesa-gesa.
Bahkan ketika ada anak yang ikannya terjatuh teman-temannya justru menyoraki
“huuu” sehingga membuat anak itu menangis dan tidak mau melanjutkan kegiatannya.

3) Secara keseluruhan apa saja kelebihan saya dalam pengembangan yang saya lakukan?
Kelebihan saya dalam pembelajaran yang saya lakukan adalah dalam proses
pembelajaran saya menggunakan objek secara langsung sesuai dengan tema. Yaitu
menggunakan ikan hidup , tidak hanya menggunakan gambar atau miniature. Dan juga
anak berpartisipasi langsung dalam pembelajaran.

4) Hal-hal unik apa saja yang saya temui dalam kegiatan pengembangan?
Pada saat kegiatan lomba memindahkan ikan dari ember besar ke ember kecil , ada
anak yang justru ingin menangkap ikan dengan menggunakan tangan. Dia tidak mau
menggunakan jaring.
5) Setelah mengetahui kelemahan dan kelebihan saya , maka apa yang akan saya lakukan
untuk meningkatkan kualitas kegiatan pengembangan berikutnya?
Sebelum kegiatan belajar dilaksanakan saya akan memberikan aturan-aturan terlebih
dahulu sehingga kejadian yang tidak diinginkan seperti saat anak menangis dan tidak
mau meneruskan kegiatan lagi dapat teratasi dan tidak terulang lagi..

RANCANGAN KEGIATAN HARIAN (RKH 7)

KB NAHDLOTUT THOLIBIN

Kelompok : 3-4 Tahun

Minggu/Semester : 14 / 2

Tema/Sub tema/sub sub tema : Binatang /Binatang Peliharaan/Kucing

Hari/Tgl. Kemampuan/Indikator Kegiatan Alat dan Penilaian


Pembelajaran Sumber KBM Pendidikan
Belajar Karakter
Selasa, 1.Pembukaan(30
25 Mei Menit).
2021 - Menirukan gerakan ● Senam Sehat Ceria VCD Unjuk Kesehatan
senam (FM 4.3) Kerja
- Menirukan ucapan ● Berdo,a dan salam Langsung Cinta Tuhan
do,a sebelum dan anak Unjuk
sesudah kegiatan ●Apresepsi tentang Gambar Kerja Rasa Ingin
(NAM 3.2) binatang peliharaan. macam- Tahu
macam Observasi
binatang
II. Inti (60 Menit)
●Bercerita tentang
-Menceritakan pengalaman seputar Langsung Unjuk Percaya diri
Pengalamannya (BHS kucing anak Kerja
2.1) ●Menarik garis Lembar
mencocokkan jumlah kerja , Unjuk Tanggung
-Membilang 1-10 anak kucing dengan Pensil Kerja jawab
(KOG 9.1) angkanya.
- Menggunakan ●Kolase gambar Lembar Unjuk
anggota tubuh untuk kucing menggunakan kerja , Kerja Kreativitas
pengembangan dakron Dakron ,
motoric kasar dan lem
halus(FM4.3) ●Mengenali berbagai
- Mengenali berbagai suara kucing Langsung Observasi Kreativitas
suara(SENI1.1) anak
III.Istirahat (30
-Berbagi Menit)
makanan/mainan ●Berdo’aSebelum Langsung Akhlaq Mulia
(SOSEM3.2) dan sesudah makan. anak Observasi
●Cuci tangan dan Keperdulian
makan. Bekal
IV.Penutup (20
Menit)
-Bercakap-cakap
- Menirukan ucapan mengenai kegiatan Unjuk
do,a sebelum dan hari ini Kerja
sesudah kegiatan - Berdo,a dan Salam Langsung Religius
(NAM 3.2) anak Unjuk
-Tebak-tebakan dan Kerja
pulang.

Mengetahui , Senin, 25 Mei 2012


Kepala KB Nahdlotut Tholibin Mahasiswa

Nurul Azizah,S.Pd.I. Syarifah Nur Ulfah


LEMBAR PENILAIAN (APKG 1 PKM 7)
KEMAMPUAN MERENCANAKAN KEGIATAN PENGEMBANGAN

NAMA MAHASISWA : SYARIFAH NUR ULFAH


NIM : 857917337
TEMA : Alam Semesta
HARI/TANGGAL : Selasa , 25 Mei 2021
KELOMPOK BELAJAR : 3-4 tahun
UPBJJ-UT : YOGYAKARTA

PETUNJUK

Baca dengan cermat rencana kegiatan (SKH) yang akan digunakan oleh mahasiswa ketika
mengajkar. Kemudian , nilailah semua aspek yang terdapat dalam rencana tersebut dengan
menggunakan butir penilaian berikut:

INDIKATOR NILAI
A.Menentukan Tema , Indikator Hasil Belajar serta 1 2 3 4 5
Mengorganisasikan Materi, Alat, dan Sumber
1.Menggnakan tema yang sesuai dengan kurikulum
2.Menentukan Indikator hasil belajar yang diharapkan
dapat dicapai anak
3.Memilih kegiatan pengembangan
4.Menentukan alat dan sumber belajar

Rata – rata butir A =

INDIKATOR
B.Pengorganisasian Kegiatan 1 2 3 4 5
1.Menentukan ragam kegiatan
2.Kegiatan pembelajaran sesuai dengan alokasi waktu
3.Menentukan cara-cara pengorganisasian anak agar dapat
berperan aktif dalam kegiatan pengembangan

Rata – rata butir B =

C.Merencanakan Penilaian
1.Menentukan Prosedur dan jenis penilaian

Rata-rata butir C =

D.Tampilan SKH
1.Kebersihan dan kerapian
2.Penggunaan Bahasa tulis

Rata-rata butir D =

Nilai APKG 1

R = ….. +…..+…. +…..=


4

Temanggung, 25 Mei 2021

Supervisor 2 Supervisor 1

NURUL AZIZAH.S.Pd.I WIWIYANA


LEMBAR PENILAIAN (APKG 2 PKM 7)
KEMAMPUAN MERENCANAKAN KEGIATAN PENGEMBANGAN

NAMA MAHASISWA : SYARIFAH NUR ULFAH


NIM : 857917337
TEMPAT UJIAN PKM : KB NAHDLOTUT THOLIBIN
KELAS : KB
TEMA : BINATANG
KELOMPOK BELAJAR : 3-4 tahun
UPBJJ-UT : YOGYAKARTA

PETUNJUK

Baca dengan cermat rencana kegiatan (SKH) yang akan digunakan oleh mahasiswa ketika
mengajkar. Kemudian , nilailah semua aspek yang terdapat dalam rencana tersebut dengan
menggunakan butir penilaian berikut:
INDIKATOR NILAI
A.Melakukan Kegiatan Pembelajaran 1 2 3 4 5
1.Melaksanakan tugas rutin kelas
2.Memulai kegiatan pengembangan
3.Menggunakan ragam kegiatan yang sesuai
dengan karakteristik anak , tujuan, situasi, dan
lingkungan
4.Melaksanakan kegiatan dalam urutan
kegiatanNilai
yangAPKG 2 sistematis
logis dan
5.Melaksanakan kegiatan pengembangan
secara
R =individual,
…. +…..+….kelompok
+….+….= dan atau klasikal
6.Menggunakan4 sumber belajar
7.Menggunakan media pengembangan
8.Menggunakan waktu pembelajaran secara
efisien
9.Mengakhiri kegiatan pengembangan

Rata – rata butir A =

B.Pengorganisasian Kegiatan 1 2 3 4 5
1.Menunjukkan Temanggung, 25 Mei
perhatian serta sikap2021
bersahabat, terbuka dan penuh pengertian
kepada anak
2.Memicu dan memelihara keterlibatan anak
3.Melakukan komunikasi secara efektif
4.Mengembangkan hubungan antar pribadi
anak yang sehat dan serasi
5.Menghargai keragaman anak serta
membantunya menyadari kelebihan dan
kekurangannya
6.Membantu menumbuhkan kepercayaan diri
anak

Rata – rata butir B =

C.Mendemonstrasikan Kemampuan
Khususdalam Kegiatan Pengembangan
1.Menggunakan pendekatan tematik
2.Berorientasi pada kebutuhan anak
3.Menggunakan prinsip bermain sambal
belajar atau belajar seraya bermain
4.Menciptakan suasana kegiatan yang kreatif
dan inovatif
5.Mengembangkan kecakapan hidup
Rata-rata butir C =

D.Melaksanakan Penilaian
1.Melaksanakan penilaian pada awal dan
selama proses pengembangan
2.Melaksanakan penilaian pada akhir
pengembangan
Rata-rata butir D =

E.Kesan Umum Kegiatan Pembelajaran


1.Penguasaan subtansi
2.Peka terhadap kesalahan berbahasa anak
3.Penampilan guru dalam pengembangan
4.Kefektifan pengembangan
Supervisor 2 Supervisor 1

NURUL AZIZAH,S.Pd.I WIWIYANA

LEMBAR REFLEKSI (7)

SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN

Nama : Syarifah Nur Ulfah TK/KB/TPA : KB Nahdlotut Tholibin

NIM : 857917337 Kelompok : 3-4tahun

Program Studi : PGPAUD S1 Pertemuan Ke : 7

UPBJJ : Yagyakarta

1) Bagaimana reaksi anak terhadap proses pengembangan yang saya lakukan?


Anak-anak begitu antusias dalam mengikuti kegitan pembelajaran. Pada kegiatan
bercerita , mereka begitu percaya diri. Dan saat kegitan menrik garis , alhamdulillah
semua dapat mengerjakan dengan benar , mungkin hanya satu dua anak yang masih
perlu dibantu. Yang paling mereka senangi adalah kegiatan kolase gambar kucing
menggunakan dakron. Mereka suka memegang dakron yang lembut dan empuk.

2) Secara keseluruhan apa saja kelemahan saya dalam kegiatan pengembangan yang saya
lakukan?
Kelemahan saya dalam kegiatan kali ini adalah gambar kucing yang saya gunakan
untuk kolase terlalu besar. Jadi anak-anak sedikit kelelahan saat mengerjakannya.

3) Secara keseluruhan apa saja kelebihan saya dalam pengembangan yang saya lakukan?
Kelebihan saya dalam pembelajaran yang saya lakukan adalah dalam proses
pembelajaran , saya menggunakan pendekatan secara individu-individu. Mengecek
satu demi satu anak , untuk memastikan semua anak dapat menyelesaikan tugasnya
dan membantu anak ketika ada kesulitan / hal yang belum ia fahami.

4) Hal-hal unik apa saja yang saya temui dalam kegiatan pengembangan?
Dalam kegiatan kolase , saya menggambar kucing ari posisi samping sehingga kaki
kucing hany terlihat 3 , dan ternyata ada anak yang menyadari itu dan menambah satu
kaki dibelakang ekor.

5) Setelah mengetahui kelemahan dan kelebihan saya , maka apa yang akan saya lakukan
untuk meningkatkan kualitas kegiatan pengembangan berikutnya?
Untuk kedepannya , saya akan menggunakan media yang lebih sesuai dengan
kemampuan anak berdasarkan umurnya. Sehingga anak tidak merasa terbebani / takut
tidak selesai saat mengerjakan tugas.

RANCANGAN KEGIATAN HARIAN (RKH 8)

KB NAHDLOTUT THOLIBIN

Kelompok : 3-4 Tahun

Minggu/Semester : 15 / 2

Tema/Sub tema/sub sub tema : Binatang /Binatang Berkaki dua/bebek

Hari/Tgl. Kemampuan/Indikator Kegiatan Alat dan Penilaian


Pembelajaran Sumber KBM Pendidikan
Belajar Karakter
Senin,31 1.Pembukaan(30
Mei Menit).
2021 -Menjawab salam ● Berdo,a dan salam Contoh Observasi Religius
dengan guru
benar(NAM.3.3) ● Meniru gerakan Hidup Sehat
- Meniruka gerakan jalan macam-macam Langsung Unjuk
hewan(FM.4.1) hewan anak Kerja
●Apresepsi tentang
binatang berkaki 2 Observasi
II. Inti (60 Menit)
-Menunjukkan ●Mengenal , Lembar
keaksaraan awal menirukan dan kerja , Unjuk Rasa Ingin
dalam berbagai menebali krayon Kerja tahu
bentuk kata”bebek”
karya(BHS.4.12)
-Mengetahui cara Lembar
memecahkan masalah ●Mencari dan kerja , Unjuk Rasa Ingin
sehari-hari dan Menandai binatang krayon kerja tahu
berperilaku yang berkaki 2
kreatif(KOG3.5) dengan warna hijau
- Menggunakan dan berkaki 4
anggota tubuh untuk dengan warna biru Lembar
pengembagan motoric ●Mewarnai gambar kerja , Unjuki Mandiri
kasar dan bermacam-macam krayon Kerja
halus(FM4.3) hewan.
-Mengenal berbagai Pewarna,
karya dan aktivitas ●Mengecap gambar kertas, Unjuk Kreativitas
seni(SENI3.15) bebek menggunakan piring Kerja
telapak tangan. kecil,
spons
III.Istirahat (30
Menit)
●Berdo’a Sebelum Langsung
-Meminjam mainan dan sesudah makan. anak Unjuk
teman dengan sopan ●Cuci tangan dan Kerja Kebersamaan
(SOSEM3.2) makan. Bekal
●Bermain bebas
IV.Penutup (20
Menit)
-Bercakap-cakap
- Menirukan ucapan mengenai kegiatan Religius
do,a sebelum dan hari ini Observasi
sesudah kegiatan - Berdo,a dan Salam Langsung
(NAM 3.2) anak

Mengetahui , Senin, 31 Mei 2021


Kepala KB Nahdlotut Tholibin Mahasiswa

Nurul Azizah,S.Pd.I. Syarifah Nur Ulfah


LEMBAR PENILAIAN (APKG 1 PKM 8)
KEMAMPUAN MERENCANAKAN KEGIATAN PENGEMBANGAN

NAMA MAHASISWA : SYARIFAH NUR ULFAH


NIM : 857917337
TEMA : Binatang
HARI/TANGGAL : Senin, 31 Mei 2021
KELOMPOK BELAJAR : 3-4 tahun
UPBJJ-UT : YOGYAKARTA

PETUNJUK

Baca dengan cermat rencana kegiatan (SKH) yang akan digunakan oleh mahasiswa ketika
mengajkar. Kemudian , nilailah semua aspek yang terdapat dalam rencana tersebut dengan
menggunakan butir penilaian berikut:

INDIKATOR NILAI
A.Menentukan Tema , Indikator Hasil Belajar serta 1 2 3 4 5
Mengorganisasikan Materi, Alat, dan Sumber
1.Menggnakan tema yang sesuai dengan kurikulum
2.Menentukan Indikator hasil belajar yang diharapkan
dapat dicapai anak
3.Memilih kegiatan pengembangan
4.Menentukan alat dan sumber belajar

Rata – rata butir A =

INDIKATOR
B.Pengorganisasian Kegiatan 1 2 3 4 5
1.Menentukan ragam kegiatan
2.Kegiatan pembelajaran sesuai dengan alokasi waktu
3.Menentukan cara-cara pengorganisasian anak agar dapat
berperan aktif dalam kegiatan pengembangan

Rata – rata butir B =

C.Merencanakan Penilaian
1.Menentukan Prosedur dan jenis penilaian
Rata-rata butir C =

D.Tampilan SKH
1.Kebersihan dan kerapian
2.Penggunaan Bahasa tulis

Rata-rata butir D =

Nilai APKG 1

R = ….. +…..+…. +…..=


4

Temanggung, 31 Mei 2021

Supervisor 2 Supervisor 1

NURUL AZIZAH.S.Pd.I HERMI KUSWIDIARTI, S.Pd, M.Pd

NIP. 19610209 197911 2 001


LEMBAR PENILAIAN (APKG 2 PKM 8)
KEMAMPUAN MERENCANAKAN KEGIATAN PENGEMBANGAN

NAMA MAHASISWA : SYARIFAH NUR ULFAH


NIM : 857917337
TEMPAT UJIAN PKM : KB NAHDLOTUT THOLIBIN
KELAS : KB
TEMA : BINATANG
KELOMPOK BELAJAR : 3-4 tahun
UPBJJ-UT : YOGYAKARTA

PETUNJUK

Baca dengan cermat rencana kegiatan (SKH) yang akan digunakan oleh mahasiswa ketika
mengajkar. Kemudian , nilailah semua aspek yang terdapat dalam rencana tersebut dengan
menggunakan butir penilaian berikut:
INDIKATOR NILAI
A.Melakukan Kegiatan Pembelajaran 1 2 3 4 5
1.Melaksanakan tugas rutin kelas
2.Memulai kegiatan pengembangan
3.Menggunakan ragam kegiatan yang sesuai
dengan karakteristik anak , tujuan, situasi, dan
lingkungan
4.Melaksanakan kegiatan dalam urutan
kegiatanNilai
yangAPKG 2 sistematis
logis dan
5.Melaksanakan kegiatan pengembangan
secara
R =individual,
…. +…..+….kelompok
+….+….= dan atau klasikal
6.Menggunakan4 sumber belajar
7.Menggunakan media pengembangan
8.Menggunakan waktu pembelajaran secara
efisien
9.Mengakhiri kegiatan pengembangan

Rata – rata butir A =

B.Pengorganisasian Kegiatan 1 2 3 4 5
1.Menunjukkan Temanggung, 31 Mei
perhatian serta sikap2021
bersahabat, terbuka dan penuh pengertian
kepada anak
2.Memicu dan memelihara keterlibatan anak
3.Melakukan komunikasi secara efektif
4.Mengembangkan hubungan antar pribadi
anak yang sehat dan serasi
5.Menghargai keragaman anak serta
membantunya menyadari kelebihan dan
kekurangannya
6.Membantu menumbuhkan kepercayaan diri
anak
Rata – rata butir B =

C.Mendemonstrasikan Kemampuan
Khususdalam Kegiatan Pengembangan
1.Menggunakan pendekatan tematik
2.Berorientasi pada kebutuhan anak
3.Menggunakan prinsip bermain sambal
belajar atau belajar seraya bermain
4.Menciptakan suasana kegiatan yang kreatif
dan inovatif
5.Mengembangkan kecakapan hidup

Rata-rata butir C =

D.Melaksanakan Penilaian
1.Melaksanakan penilaian pada awal dan
selama proses pengembangan
2.Melaksanakan penilaian pada akhir
pengembangan

Rata-rata butir D =

E.Kesan Umum Kegiatan Pembelajaran


1.Penguasaan subtansi
2.Peka terhadap kesalahan berbahasa anak
3.Penampilan guru dalam pengembangan
Supervisor 2 Supervisor 1

NURUL AZIZAH,S.Pd.I HERMI KUSWIDIARTI, S.Pd, M.Pd

NIP. 19610209 197911 2 001

LEMBAR REFLEKSI (8)

SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN

Nama : Syarifah Nur Ulfah TK/KB/TPA : KB Nahdlotut Tholibin

NIM : 857917337 Kelompok : 3-4tahun

Program Studi : PGPAUD S1 Pertemuan Ke : 8

UPBJJ : Yagyakarta

1) Bagaimana reaksi anak terhadap proses pengembangan yang saya lakukan?


Anak-anak sangat bersemangat pada saat kegiatan pembuka menirukan gerakan
hewan. Kemudain pada kegitan menandai mereka senang melihat gambar hewan yang
bermacam-macam. Sebagian dari mereka juga sudah mampu mewarnai hewan mirip
dengan warna asli hewan tersebut. Dan dalam kegiatan mengecap anak-anak sudah
ampu menerapkan system antri dengan baik. Mereka sabar menunggu giliran , untuk
mengerjakan.
2) Secara keseluruhan apa saja kelemahan saya dalam kegiatan pengembangan yang saya
lakukan?
Dalam kegiatan mengecap , Kertas yang saya gunakan terlalu tipis yaitu kertas hvs.
Sedangkan saya menggunakan pewarna makanan sang sifatnya sangat meresap pada
kertas.. Saat tangan menekan spon dan air yang menempel terlalu banyak , kertas
menjadi sangat basah dan jika membawanya kurang hati-hati kertas bisa sobek.
3) Secara keseluruhan apa saja kelebihan saya dalam pengembangan yang saya lakukan?
Kelebihan saya dalam pembelajaran yang saya lakukan adalah meskipun kegiatan saya
terhitung banyak yaitu 4 kegiatan namun alhamdulillah anak dapat menyelesaikan
semua tugas dengan baik. Karna media yang saya gunakan sesuai dengan kemampuan
mereka. Dan kegitan yang saya buat tidak terlalu rumit ,sehingga anak tidak kesulitan.
4) Hal-hal unik apa saja yang saya temui dalam kegiatan pengembangan?
Pada saat kegiatan mewarnai , ada anak yang sibuk mengingatkan teman dibelahnya ,
karna temannya mewarnai hewan tidak sesuai dengan warna hewan itu semestinya.
Yaitu gambar singa yang diwarnai dengan warna ungu. Ia mengingatkan temannya
bahwa singa berwarna coklat , bukan warna ungu.
5) Setelah mengetahui kelemahan dan kelebihan saya , maka apa yang akan saya lakukan
untuk meningkatkan kualitas kegiatan pengembangan berikutnya?
Untuk kedepannya , Jika saya membuat kegiatan mengecap lagi. Saya akan
menggunakan kertas yang lebih tebal. Seperti kertas manila. Sehingga kertas tidak
mudah langsung basah dan tidak mudah robek ketika basah.
UNIVERSITAS TERBUKA
JURNAL KEGIATAN PRAKTIK KEMAMPUAN MENGAJAR ( PKM )

Nama Mahasiswa : SYARIFAH NUR ULFAH


Mengajar di : KB Nahdlotut Tholibin Ketuwon wetan , Malebo , Kandangan Temanggung
Paraf
No. Hari/Tanggal Kegiatan Hasil/Komentar
Mahasiswa Supervisor 2
1. 17 April 2021 Bimbingan Pembuatan RKH Langkah membuat RKM dan RKH
2. 19 April 2021 Praktik RKH 1 dan bimbingan RKH 2 Susunan RKH diperbaiki lagi
3. 26 April 2021 Praktik RKH 2 dan bimbingan RKH 3 Libatkan siswa secara aktif
4. 27 April 2021 Praktik RKH 3 dan bimbingan RKH 4 Gunakan metode pembelajaran yang lebih menarik
Ketepatan waktu setiap pergantian pembelajaran
5. 3 Mei 2021 Praktik RKH 4 dan bimbingan RKH 5
lebih diperhatikan lagi
6. 4 Mei 2021 Praktik RKH 5 dan bimbingan RKH 6 Persiapkan media dan sumber belajar dengan baik
Pemilihan kegiatan yang menarik dan mudah
7. 24 Mei 2021 Praktik RKH 6 dan bimbingan RKH 7
dipahami
8. 25 Mei 2021 Praktik RKH 7 dan bimbingan RKH 8 Pemilihan kegiatan harus sesuai tema
Praktik RKH 8 dan bimbingan
9. 31 Mei 2021 Penyusunan refleksi dan laporan
pembuatan laporan
Mengetahui,
Supervisor 1 Supervisor 2

HERMI KUSWIDIARTI, S.Pd, M.Pd NURUL AZIZAH, S.Pd.I


NIP. 19610209 197911 2 001

Anda mungkin juga menyukai