Anda di halaman 1dari 31

DAFTAR HALAMAN BANK SOAL

1. ZAMAN PALEOLITIKUM ............................................................ 1

2. ZAMAN MESOLITIKUM .............................................................. 6

3. ZAMAN NEOLITIKUM.................................................................. 10

4. ZAMAN MEGALITIKUM .............................................................. 15

5. ZAMAN LOGAM ............................................................................. 21

6. MANUSIA PURBA........................................................................... 25
ZAMAN PALEOLITIKUM

NO ISTILAH PERTANYAAN GAMBAR


1. Kapak Genggam Disebut apakah kapak yang
memiliki kepala kecil dan lebih
ringan daripada jenis kapak
lainnya?

2. Kapak Perimbas Kapak apa yang memiliki kepala


tumpul dan sisi yang lebar?

3. Flakes Alat serpih yang ditemukan di


zaman Paleolitikum biasa disebut
sebagai apa?

4. Nomaden Apa istilah penyebutan untuk


individu atau kelompok yang
berpindah-pindah tempat tinggal
secara berkala?

5. Food gathering Sebelum masa food producing,


manusia purba melakukan apa
untuk memenuhi kebutuhan
hidupnya?

1 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


6. Pacitan Dimana tempat ditemukannya
kapak gemggam dan kapak
perimbas?

7. Ngandong Dimana tempat ditemukannya


kapak genggam, flakes, belatu,
ujung tombak dari tanduk rusa, dan
duri ikan pari?

8. Meganthropus Manusia purba tertua berbadan


besar yang berasal dari Jawa
disebut apa?

paleojavanicus

9. Pithecanthropus Apa sebutan ilmiah dari manusia


kera yang berbadan kuat?

robustus

2 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


10. Pithecanthropus Apa sebutan bagi manusia purba
yang ditemukan di Mojokerto?

mojokertensis

11. Pithecanthropus Apa sebutan untuk manusia kera


yang berjalan tegak dan ditemukan
di Trinil, Ngawi, Jawa Timur?

erectus

12. Homo soloensis Disebut apa subspesies manusia


purba yang berasal dari daerah
Solo?

13. Homo Disebut apa subspesies manusia


purba yang ditemukan di Desa
Wajak?

wajakensis

3 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


14. Belati Manusia purba mengorek ubi dan
keladi dari dalam tanah
menggunakan alat apa?

15. Chalchedon Pada zaman Neolitikum, orang-


orang Austronesia dan Austro-Asia
menggunakan kapak yang terbuat
dari batu apa?

16. Animisme Kepercayaan tentang adanya roh-


roh gaib yang mengendalikan
kehidupan biasa disebut dengan
apa?

17. Dinamisme Apa istilah penyebutan untuk


kepercayaan terhadap benda-benda
di sekitar manusia memiliki
kekuatan gaib?

18. Alat tulang Selain menggunakan alat-alat dari


batu, manusia purba juga
menggunakan alat-alat dari apa
lagi?

4 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


19. Tanduk rusa Salah satu alat yang digunakan
untuk mengorek ubi pada zaman
paleolitikum terbuat dari hewan apa
dan bagian apa yang digunakan?

20. Alat Serpih Apakah alat sederhana yang


digunakan pada masa paleolitikum
dan teksturnya masih sangat kasar?

5 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


ZAMAN MESOLITIKUM

No. Gambar Istilah Pertanyaan


1. Abris Sous Roche Apa sebutan gua
yang ditinggali
manusia purba
Zaman
Mesolitikum?

2. Aurochs Spesies sapi besar


yang telah punah
adalah?

3. Bacson-Hoabinh Kebudayaan zaman


prasejarah apa yang
berpusat di
Indochina?

4. Batu Mikrolit Apa sebutan untuk


artefak baru yang
kecil dan tipis?

5. Batu Pipisan Barang untuk


menghaluskan cat
merah adalah?

6. Bivalvia Hewan yang


memiliki dua engsel
disebut?

6 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


7. Flakes Culture Alat purba yang
sangat sederhana
disebut?

8. Food Gathering Cara manusia purba


zaman paleo dan
mesolithikum untuk
bertahan hidup
adalah?

9. Gerabah kerajinan tangan apa


yang sering di buat
manusia purba
zaman ini?

10. Hache Courte Barang yang terbuat


dari pecahan batu
yang tidak di asah
disebut?

11. Hematit Apa salah satu


mineral yang ada di
zaman mesolitikum?

12. Homo Manusia purba yang


Florensiensis hidup sekitar 18.000
tahun lalu adalah?

7 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


13. Kapak Lonjong Kapak yang usianya
lebih tua dari pada
kapak persegi
adalah?

14. Kjokkenmoddinger Peninggalan masa


mesolitikum apa
yang sering disebut
sisa sampah dapur
manusia purba?

15. Nomaden Apa hal yang


menjadi kebiasaan
manusia di zaman
dahulu?

16. Okre Warna yang biasa


digunakan manusia
purba adalah?

17. Papua Melanesoid Kelompok manusia


apa yang mendiami
wilayah Papua?

18. Pebble Kapak yang terbuat


dari batu kali yang
di belah dua adalah?

8 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


19. Sampung Bone Alat-alat
peninggalan ygng
terbuat dari tulang
disebut?

20. Toala Culture Salah satu


kebudayaan yang
menempati goa-goa
adalah?

9 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


ZAMAN NEOLITIKUM

No Istilah Benda Peninggalan Pertanyaan

Kapak yang berbentuk


memanjang dengan
1. Kapak persegi
penampang lintang berbentuk
persegi panjang disebut?

Kapak yang ujungnya


2. Kapak Lonjong berbentuk lonjong atau bulat
telur disebut?

Kapak yang bentuknya sama


seperti kapak persegi dan
3. Kapak Bahu
ditemukan di minahasa
disebut?

Benda peninggalan yang


4. Mata Panah digunakan untuk berburu dan
menangkap ikan disebut?

10 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


Benda yang dibuat dengan
memecahkan bongkahan batu
sehingga menghasilkan
5. Alat serpih
pecahan- pecahan kecil
berbentuk segitiga, trapesium,
atau bulat disebut?

Benda peninggalan yang


berfungsi sebagai alat pemukul
6. Batu Ike
dan penghasil kulit kayu
disebut?.

Sistem ekonomi
masyarakat zaman
7. Sistem Barter
neolitikum dengan cara
menukar barang?

Rumah Tempat menetap manusia pada


8.
Panggung zaman neolitikum disebut?.

11 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


Contoh peralatan pada zaman
neolitikum yang banyak
9. Tembikar
digunakan untuk meletakkan
hasil panen disebut?

Kepercayaan terhadap benda-


benda yang dianggap
10. Dinamisme merupakan kekuatan karena
ditempati roh atau merupakan
perwujudan dari roh disebut?.

11. Sedenter Pola kehidupan manusia yang


lebih terorganisir dan mulai
menetap di suatu tempat
disebut?

12. Aninisme Kepercayaan masyarakat


tentang adanya roh-roh yang
memiliki kekuatan di alam
gaib disebut?

12 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


13. Menhir Patung-patung batu yang
berbentuk manusia atau
binatang yang dipercaya
sebagai wujud dari nenek
moyang

14. Totem Benda atau makhluk hidup


yang dipuja yang dapat
berupa makhluk hidup
ataupun patung pada
system kepercayaan
totemisme?

15. Bercocok Kegiatan food producing


Tanam dapat menggunakan cara?

16. Homo Sapiens Jenis manusia purba yang


hidup di zaman neolitikum

17. Primus Pemilihan kepala suku


Interpares pada zaman neolitikum?

13 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


18. Food Producing bertahan hidup memenuhi
kebutuhannya dengan cara
berburu binatang,
mengumpulkan, dan
meramu makanan

19. Food Gathering bertahan hidup memenuhi


kebutuhannya dengan cara
berburu binatang,
mengumpulkan, dan
meramu makanan

20. Punden Bangunan suci tempat


Berundak pemujaan roh leluhur yang
bentuknya bertingkat-tingkat
atau berundak-undak disebut?

14 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


ZAMAN MEGALITIKUM

No. Istilah Pertanyaan Gambar


1 Sarkofagus Apa nama peninggalan
zaman megalithikum
berupa tempat
penguburan yang dipahat
dengan bentuk seperti
palung?
2 Kubur Batu Apa nama peninggalan
zaman megalitikum
berupa tempat
penguburan yang tidak
dipahat dan dibuat secara
sederhana dengan
menutupkan setiap sisi
dengan menggunakan
batu?
3 Waruga Apa nama peninggalan
zaman megalitikum
berupa tempat
penguburan yang
digunakan oleh
masyarakat Minahasa?
4 Menhir Apa nama peninggalan
zaman megalitikum yang
digunakan untuk ritual
pemujaan roh nenek
moyang?

15 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


5 Dolmen Apa nama peninggalan
zaman megalitikum yang
berfungsi untuk menjadi
tempat menaruh sesajen?

6 Monolit Apa nama peninggalan


zaman megalitikum yang
berupa batu besar yang
terbentuk dari fenomena
alam?

7 Trilit Apa peninggalan zaman


megalitikum yang
fungsinya seperti dolmen
namun terdiri dari 3 batu
saja?

8 Beliung / Apa alat yang terbuat


Kapak dari batu yang digunakan
Persegi untuk mencangkul dan
bercocok tanam?

16 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


9 Punden Apa nama peninggalan
berundak zaman megalithikum
yang bentuknya seperti
bangunan yang
bertingkat?

10 Arca Batu Apa nama peninggalan


zaman megalitikum
berupa batu yang
berbentuk seperti
manusia atau hewan
yang dipercaya sebagai
wujud nenek moyang?
11 Animisme Apa nama aliran
kepercayaan pada roh
yang mendiami benda-
benda?

12 Dinamisme Apa nama aliran


kepercayaan yang
meyakini bahwa benda-
benda disekitar manusia
memiliki kekuatan gaib?

17 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


13 Totemisme Apa nama aliran
kepercayaan yang
meyakini bahwa hewan-
hewan tertentu dianggap
suci?

14 Pandhusa Apa nama peninggalan


yang ditemukan di Jawa
Timur Desa Ampelan
Waringin Bondowoso
yang berupa sarkofagus
atau dolmen kubur?

15 Primus Apa sebutan konsep


Interpares kepemimpinan yang ada
pada zaman
megalitikum?

16 Lesung Apa nama peninggalan


Batu zaman megalitikum yang
berupa sebuah batu
berlubang dengan bentuk
memanjang?

18 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


17 Batu Apa nama peninggalan
Kenong zaman megalitikum yang
fungsinya digunakan
sebagai alat musik
gamelan?

18 Kalamba Apa nama peninggalan


zaman megalitikum yang
ditemukan di Situs
Megalitik Pokekea di
Lembah Behoa, Lore
Tengah?

19 Batu Apa nama peninggalan


Lumpang zaman megalitikum yang
berada di Situs Cagar
Budaya Loru, Kabupaten
Sigi, Sulawesi Tengah?

19 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


20 Batu dakon Apa nama alat yang
digunakan untuk
memainkan permainan
tradisional dakon atau
conglak?

20 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


ZAMAN LOGAM

NO ISTILAH GAMBAR PERTANYAAN


1. Zaman logam Zaman apa yang berlangsung
pada tahun 3300 SM – 1200
SM?

2. Bejana Perunggu Apa nama hasil kebudayaan


zaman logam yang digunakan
untuk menyimpan air, minyak,
anggur, atau makanan di
Indonesia?

3. Nekara Benda dari perunggu yang


berbentuk seperti dandang
terbalik adalah

4. Moko Alat musik pada zaman logam


adalah

5. Kapak corong Kapak dari perunggu yang


memiliki rongga ditengahnya
disebut

6. Candrasa Hasil kebudayaan zaman


logam yang tergolong ke
dalam kapak corong, tetapi
panjang satu sisinya,
merupakan pengertian dari

21 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


7. Dinamisme Pemujaan terhadap roh nenek
moyang yang telah meninggal
menetap di tempat-tempat
tertentu, seperti pohon-pohon
besar adalah pengertian dari

8. Zaman besi Zaman logam yang dimulai


dari 1200 SM yang lalu adalah

9. Primus Inter- Apa sistem politik pada zaman


Pares logam?

10. Tembikar Tempat sesaji pada zaman


logam adalah

11. Animisme Kepercayaan bahwa suatu


benda memiliki roh adalah
kepercayaan

12. Zaman tembaga Zaman logam yang


diperkirakan berakhir pada
tahun 3500 SM adalah

22 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


13. Zaman Zaman logam disebut juga
Perundagian

14. Perunggu Kapak lonjong terbuat dari


bahan apa

15. Piramida Giza Bangunan terkenal di mesir


yang diperkirakan dibangun
pada zaman perunggu adalah?

16. Agrarian dan Sistem ekonomi pada zaman


Feudal logam didominasi oleh sistem

17. Nomaden Salah satu tanda perubahan


yang ada di zaman logam
adalah terjadinya peralihan ke
Masyarakat menetap dari gaya
hidup yang…

18. Zaman perunggu Zaman logam dimana mulai


digunakannya perpaduan
logam dan timah disebut
zaman?

23 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


19. Pertanian Pada zaman logam,
Masyarakat masih bergantung
kepada

20. Denominasi Koin logam dikeluarkan dalam


ukuran yang berbeda-beda,
seperti koin kecil dan besar,
dengan nilai yang berbeda pula.
Hal ini disebut sebagai sistem?

24 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


MANUSIA PURBA

NO GAMBAR ISTILAH PERTANYAAN


1 Pithecanthropus Manusia purba
Erectus yang memiliki
julukan sebagai
kera yang berjalan
lurus adalah
manusia purba
jenis?
2 Seni cadas Sebuah
kebudayaan
manusia purba
yang berupa
gambar dengan
membuang bagian
permukaan batu
dengan mengukir
adalah?
3 Meganthropus Rahang yang
Paleojavanicus tegap dengan
geraham yang
besar Tulang
pipi tebal
Kening yang
menjorok ke
depan dengan
tonjolan
belakang kepala
yang tajam
Tidak memiliki
tulang dagu
Otot-otot
tengkuk kuat
Ciri-ciri diatas
merupakan ciri ciri
yang dimiliki oleh
manusia purba
jenis?
4 Batu Pipisan Sebuah alat
mirip cobek
yang digunakan
oleh manusia
purba modern
untuk
menumbuk
makanan,
ramuan obat-
obatan dari

25 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


tumbuhan, serta
menghaluskan
cat merah (oker)
yang berasal dari
tanah merah
disebut?

5 Pithecanthropus Manusia purba yag


Soloensis ditemukan oleh
G.H.R von
Koenigswald, Ter
Haar, dan
Oppenoorthdi
Desa Ngandong,
Jawa Tengah,
memiliki julukan
'Manusia kera dari
Solo' merupakan
manusia purba di
Indonesia
berjenis?
6 Pithecanthropus Manusia purba
Mojokertensis yang disebut The
Missing Link
karena fosil ini
dianggap sebagai
mata rantai yang
hilangantara
perkembangan
kera dan manusia
ialah?
7 Homo
Wajakensis Istilah Manusia
purba modern
yang ditemukan di
Situs Wajak, Jawa
Timur ialah?

26 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


8 Perkakas Istilah untuk
pengupas tempat tinggal
manusia purba
zaman prasejarah
berwujud goa dan
ceruk di dalam
batu karang
disebut?

9 Homo Istilah untuk


Floresiensis Manusia purba
yang ditemukan di
Flores dan disebut
sebagai manusia
hobit adalah?

10 Animisme Istilah apa yang


digunakan
terhadap
Kepercayaan
manusia purba
terhadap roh
nenek moyang?

11 Dinamisme Istilah
kepercayaan
manusia purba
kepada benda
dianggap memiliki
kekuatan ghaib
disebut?

27 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


12 Homo Soloensis Manusia purba
yang ditemukan
oleh Ter Haar,
Oppenoorth, dan
Gustav Heinrich
Ralph von
Koenigswald pada
tahun 1931-1933
di Sangiran, Jawa
Tengahialah?

13 totemisme bentuk
kepercayaan lewat
pemujaan terhadap
objek-objek
tertentu baik itu
hewan,
tetumbuhan
maupun sebagian
benda-benda
langit.
14 Kapak Berimbas Perkakas batu
hasil buatan
manusia
Pithecanthropus
yang bentuknya
menyerupai kapak
genggam namun
ukurannya lebih
besar dengan
tajaman pada
ujungnya
berbentuk
cembung dan
lurus ialah?
15 Food Gathering Istilah kegiatan
manusia purba
mengumpulkan
makanan dan
meramu disebut
dengan?

28 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


16 primus inter Manusia purba
pares pemilihan seorang
pemimpin
berdasarkan
kelebihan, baik
fisik ataupun
keahlian, istilah ini
disebut?

17 Food producing Istilah corak


kehidupan
manusia praaksara
di mana
masyarakatnya
mampu mengolah
atau menghasilkan
makanan disebut?

18 kjokkenmodding Istilah sampah


er timbunan sisa
kerang dan sisa
makanan laut
lainnya yang
dikonsumsi
manusia purba
disebut?

19 nomaden Kehidupan manus


ia purba yang
hidupnya selalu
berpindah-pindah
dari satu wilayah
ke wilayah lain
disebut?

29 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN


20 Menhir Istila batu alam
yang telah
dibentuk manusia
purb untuk
keperluan
pemujaan atau
untuk tanda
penguburan
disebut?

30 BANK SOAL MATA PELAJARAN SEJARAH SMA NEGERI 1 MEDAN

Anda mungkin juga menyukai