Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KALIDAWIR
Jl. Melati No. 02 Telp. (0355) 592096 Kode Pos 66281
TULUNGAGUNG

BUKTI UPAYA TINDAK LANJUT UNTUK MENGATASI


HAMBATAN DALAM PELAYANAN
NO. HAMBATAN DALAM TINDAK LANJUT
PELAYANAN
1 BAHASA: 1. Petugas mampu menggunakan bahasa jawa saat
Pasien hanya mampu memberikan pelayanan
menggunakan bahasa daerah 2. Pasien didampingi oleh pendamping dari
setempat (bahasa jawa) keluarga apabila ada hal yang tidak dimengerti
dapat dijelaskan oleh pendamping
2 BUDAYA/KEPERCAYAAN:
Pasien tidak diperiksa mau Petugas pemeriksa sesuai dengan jenis kelamin
oleh pet ugas pasien
yang berbeda jeni
kelamin s
3 KETERBATASAN
FISIK/MENTAL:
Pasien penderita tuna Pasien didampingi oleh keluarga/guru/petugas lain
rungu/tuna wicara yang membantu menjelaskan apabila ada hal yang
tidak dimengerti oleh pasien

Menyediakan kursi roda dan didampingi oleh


Pasien penderita tuna keluarga/petugas selama pelayanan.
daksa/gangguan ekstremitas Menyediakan pegangan di tanjakan untuk membantu
gerak/tidak pasien.
dapat berjalan
Pasien didampingi oleh keluarga/guru/petugas lain
Pasien penderita tuna netra yang membantu menjelaskan apabila ada hal yang
atau gangguan tidak dimengerti oleh pasien
indera penglihatan
Pasien didampingi oleh keluarga/guru/petugas lain
yang membantu menjelaskan apabila ada hal yang
tidak dimengerti oleh pasien
Pasien penderita
gangguan mental
Pengambilan obat dapat dilakukan oleh
pendamping keluarga
mengisi form inform consent membantu menjelaskan dan mengisi form
dan general consent karena inform consent dan general consent
tidak dapat menulis
6 Pasien tidak dapat mengisi Pasien didampingi oleh keluarga dan petugas yang
Survei Kepuasan Pelanggan membantu menjelaskan dan menginput survei sesuai
dan Survei Persepsi Anti dengan jawaban pasien.
Korupsi karena tidak memiliki
HP atau tidak dapat
mengoperasikan HP
7 Pasien Ibu hamil, lansia >60 Pasien mendapatkan kartu prioritas, sehingga
tahun, pasien yang membawa pelayanan di poli didahulukan.
balita, pasien disabilitas
(gangguan ekstremitas)
4 Pasien tidak dapat datang dan 1. Menyediakan nomor telepon puskesmas yang
ingin konsultasi dapat dihubungi untuk menanyakan pelayanan
(Jam pelayanan, jenis pelayanan, tarif pelayanan,
konsultasi vaksinasi, dll), konsultasi bisa
dilakukan melalui WA, email, IG, Facebook

2. Konsultasi online telemedicine juga dapat


dilakukan melalui no HP Puskesmas

5 Pasien tidak dapat Pasien didampingi oleh keluarga yang

KEPALA UNIT PELAKSANA TEKNIS


PUSKESMAS KALIDAWIR

HANIK MUDAYATI, SST.M.Kes


Pembina
NIP.19720416 199203 2 007

Anda mungkin juga menyukai