Anda di halaman 1dari 3

PENGARUH KEBIASAAN MENGHISAP JARI SAAT KECIL

TERHADAP KESEHATAN MULUT DAN GIGI ANAK

MAKALAH

Disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah Bahasa Indonesia


yang dibina oleh Jamila Wijayanti S.S, M.Pd

Oleh

Risa Fitriana Gisma

185160100111029

UNIVERSITAS BRAWIJAYA
FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI
PENDIDIKAN DOKTER GIGI
SEPTEMBER, 2018

ii
KATA PENGANTAR

Puji syukur saya ucapkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan
rahmat dan karunia-Nya sehingga makalah ini dapat saya susun.
Karya ilmiah ini disusun secara sederhana tanpa meninggalkan kebenaran
materi. Penyusunan karya ini dilatar belakangi keinginan saya untuk memberikan
pengetahuan kepada masyarakat terutama para orang tua untuk kesehatan gigi dan
mulut anaknya.
Di makalah ini saya mencantumkan bagaimana pentingnya menjaga
kesehatan gigi dan mulut mulai dari usia dini dan hal tersebut tidak dapat
dianggap hal yang sederhana, karena mulut adalah salah satu jalan masuk bagi
bakteri atau virus yang tidak diinginkan oleh tubuh.
Dengan pembahasan terlah tertulis, diharapkan dapat menambah wawasan
pembaca. Adapun dibagian akhir saya lengkapi dengan lampiran yang berupa
foto-foto bagaimana efek menghisap jari pada usia dini terhadap posisi gigi anak.
Saya mengakui bahwa “Tidak ada yang sempurna didunia ini”. Oleh
karena itu saya menyadari bahwa penyusunan makalah ini tidaklah sempurna.
Maka jika ada kesalahan dalam makalah ini dimaafkan, kritik dan saran tentu
diperlukan untuk kedepannya agar menjadi yang lebih baik lagi.
Saya mengucapkan banyak terima kasih kepada teman-teman dan dosen
yang senantiasa memberikan semangat pada saya dalam menyelesaikan makalah
ini. Kepada dosen pembimbing saya Ibu Jamila Wijayanti S.S, M.Pd yang telah
bersusah payah karena dengan ajaran, arahan serta bimbingannya saya dapat
mewujudkan pemikiran saya dalam makalah ini.
Semoga karya ini dapat bermanfaat bagi pembaca, masyarakat luas dan kita
semua.Terima kasih.

Malang, 3 September 2018

Penulis

i
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL

KATA PENGANTAR …………………………………………………….. i

DAFTAR ISI …………………………………………………………….… ii

BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang ……….…………………………………… 1
1.2 Rumusan Masalah ………..……………………………......
1.3 Tujuan Penelitian …………………………………………..

BAB II ISI
2.1 Pentingnya Menjaga Kesehatan Gigi Dan Mulut ….………
2.2 Dampak Negatif Menghisap Jari Pada Kesehatan Mulut ...
2.3 Dampak Negatif Menghisap Jari Pada Susunan Gigi ………

BAB III KESIMPULAN DAN SARAN

3.1 Kesimpulan ………………………………………………...


3.2 Saran ……………………………………………………….

DAFTAR RUJUKAN

LAMPIRAN

ii

Anda mungkin juga menyukai