Anda di halaman 1dari 2

WOC ASFIKSIA

TANDA DAN GEJALA DEFINISI ASFIKSIA ETIOLOGI

- Kulit bayi tampak pucat Asfiksia adalah 1. Faktor ibu


atau kebiruan masalah sistem
pernapasan yang adanya hipoksia pada ibu, usia ibu, gravida lebih dari 4, hipertensi,
- Denyut jantung terlalu serta penyakit yang pembuluh darah yang mengganggu pertukaran
diakibatkan oleh
cepat atau lambat dan pengangkutan oksigen
rendahnya kadar
- pernapasan cepat oksigen di dalam 2. Faktor plasenta
tubuh
- Reflek/respon bayi menyebabkan terjadinya Asfiksia Neonatorum diantaranya adalah
melemah solusio plasenta, plasenta previa.
KOMPLIKASI
3. Faktor janin
- Edema otak atau perdarahan
otak menyebabkan Asfiksia Neonatorum diantarannya yaitu prematur,
Gemeli, BBLR, kelainan kongenital, air ketuban bercampur
PENATALAKSANAAN - Anuria atau oliguria mekonium, kelainan tali pusat seperti lilitan tali pusat atau kompresi
tali pusat antara janin dan jalan lahir.
- Kejang
- Asfiksia ringan (7-10)
- koma
Observasi ttv, bayi dibungkus dengan kain hangat
- hiperbilirubin
- Asfiksia sedang (4-6) PEMERIKSAAN PENUNJANG

Berikan oksigen sesuai kebutuhan, rangsang - Analisa Gas Darah (AGD)


pernapasan dengan menepuk telapak kaki apabila
belum ada reaksi, bantu pernapasan melalui masker Pola Napas Tidak Efektif - Elektrolit darah

- Asfiksia berat (0-3) - gula darah

Berikan oksigen sesuai kebutuhan,bersihkan napas


sambil pompa melalui ambubag
DAFTAR PUSTAKA

1. https://www.neliti.com/id/publications/195766/gambaran-faktor-faktor-penyebab-asfiksia-pada-bayi-baru-lahir
2. https://www.halodoc.com/artikel/mengenal-asfiksia-neonatorum-pada-bayi-baru-lahir
3. https://health.kompas.com/penyakit/read/2022/02/20/200000268/asfiksia-neonatorum
4. https://yankes.kemkes.go.id/view_artikel/2746/mengenal-asfiksia-neonatorum

Anda mungkin juga menyukai