Anda di halaman 1dari 4

LK 1.

1 Identifikasi Masalah
Nama Guru : SANTUS SILITONGA
Asal Institusi : SMK NEGERI 3 SIBOLGA

Petunjuk: Silakan identifikasi masalah-masalah pembelajaran yang mungkin terkait


dengan penanganan siswa bermasalah dan berkebutuhan khusus, membangun
relasi dengan siswa, melakukan disiplin positif, pemberian feedback, metode
pembelajaran, masalah motivasi, materi HOTS (High Order Thinking Skills), literasi
numerasi, miskonsepsi, pemanfaatan teknologi dalam pembelajaran, asesmen,
interaksi dengan orang tua siswa, menggunakan model-model pembelajaran
inovatif, dan masalah terkait lainnya yang menjadi tugas keseharian guru
berdasarkan pengalaman Anda saat menjadi guru.

N Jenis permasalahan Masalah yang Analisis identifikasi


o diidentifikasi masalah
Guru masih
menggunakan
metode
konvensional
selama melakukan
proses
pembelajaran
Guru masih berpedoman
sehingga peserta
Peserta didik masih pada pola pengajaran
didik merasa jenuh
1 memiliki semangat belajar teacher centered dengan
dan bosan
yang rendah. menggunakan metode
mengikuti
ceramah.
pembelajaran dan
guru tidak
memberikan
motivasi terhadap
rencana tindak
lanjut kepada
peserta didik.
Guru belum
memberikan
pemahaman yang Dalam mengembangkan
baik tentang literasi, pengetahuan dan
khususnya literasi potensi diri, sebaiknya
membaca yang guru memberikan
bertujuan pengulangan-
Kemampuan literasi
mengembangkan pengulangan tentang
2 membaca peserta didik
pengetahuan dan materi terkait Bahasa
masih rendah.
potensi diri baik Jepang. Serta peserta
melalui didik harus fokus
pemahaman isi teks terhadap apa yang
tertulis dalam disampaikan dan pada
Bahasa Jepang, apa yang dibaca.
baik tersurat
maupun tersirat.
Guru sebaiknya
Hubungan yang baik
membangun
akan terjalin jika diantara
komunikasi dengan
kedua belah pihak (guru
para stake holder
dan orang tua) memiliki
pemangku
kesepakatan yang baik.
kepentingan
Membangun Orang tua juga harus ikut
Pendidikan yang
relasi/hubungan dengan berperan aktif dan
3 ada di sekolah
peserta didik dan orang tua terlibat secara langsung
khususnya orang
peserta didik. dalam pendidikan itu
tua peserta didik,
sendiri. Sehingga orang
agar apa yang
tua juga akan ikut
menjadi tujuan guru
merasakan pendidikan
bisa terlaksana
yang diperoleh oleh
dengan hasil yang
peserta didik itu sendiri.
baik.
4 Pemahaman/pemanfaatan Guru masih Dalam mengembangkan
model-model pembelajaran menggunakan model-model
model-model
pembelajaran yang pembelajaran, guru
lama dan tidak sebaiknya tidak
inovatif dan guru melakukan proses
juga tidak pembelajaran yang
berpedoman pada monoton. Kemudian guru
sintaks harus melengkapi sarana
yang inovatif berdasarkan pembelajaran dari dan prasarana sesuai
karakteristik materi dan model model pembelajaran
siswa. pembelajaran yang diterapkan dan
tersebut, sehingga sebaiknya guru juga
alur pembelajaran harus
juga tidak menentu mengimplementasikan
dan tidak sesuai seluruh model-model
tujuan pembelajaran yang
pembelajaran yang diterapkan.
diharapkan.
5 Kurangnya perhatian Guru masih belum Untuk mendapatkan
peserta didik dalam mendapatkan hasil hasil yang baik dalam
mengambil peran terhadap yang baik terhadap proses pembelajaran,
proses pembelajaran. peran serta peserta maka dibutuhkan peran
didik selama proses serta aktif peserta didik,
pembelajaran antara lain:
maupun setelah 1. Merumuskan
proses penilaian,
pembelajaran. kriteria,maupun rubrik
Untuk hasil yang dan pedoman
baik maka guru penilaian.
harus menerapkan 2. Pencapaian pada
assesment as hasil pembelajaran
learning, peserta didik sebagai
assesment for bentuk pengakuan
learning, dan terhadap proses
pembelajaran yang
telah dicapai.
3. Memberikan umpan
balik terhadap
assesment of perkembangan
learning. pembelajaran dalam
rangka meningkatkan
performa dalam
memfasilitasi peserta
didik tersebut.
Catatan: Identifikasi masalah pembelajaran yang tercantum di atas bersifat umum
dan dapat berbeda-beda dalam setiap konteks kelas. Disarankan untuk
mengadakan diskusi lanjutan dengan rekan guru dan mempertimbangkan
pengalaman pribadi serta kebutuhan spesifik di lingkungan pembelajaran Anda.

Anda mungkin juga menyukai