Anda di halaman 1dari 2

Nama Kelompok:

1. Zulfadly Harman Harahap (2237022)


2. Abrar Prataman Nazyan (22337047)
3. Fauzan Gustiandra (22337063)
4. Revo Alamsyah (22337085)

Judul Penelitian: "Pengaruh Penggunaan Media Sosial Terhadap Kesejahteraan Emosional


Mahasiswa"

1. Rumusan Masalah (Informasi yang diinginkan):


• Bagaimana penggunaan media sosial memengaruhi kesejahteraan emosional
mahasiswa?
• Apa dampak intensitas penggunaan media sosial terhadap tingkat stres dan
kecemasan mahasiswa?
• Bagaimana hubungan antara jenis konten yang dikonsumsi di media sosial dan
kesejahteraan emosional mahasiswa?

2. Tujuan Survey dan Penelitian yang Direncanakan:


1. Tujuan kami adalah untuk memahami dampak penggunaan media sosial terhadap
kesejahteraan emosional mahasiswa
2. Kami akan menilai bagaimana intensitas penggunaan media sosial berkaitan dengan
tingkat stres dan kecemasan mahasiswa
3. Selain itu, kami akan menyelidiki apakah jenis konten yang dikonsumsi di media
sosial memiliki peran dalam kesejahteraan emosional mereka.

3. Populasi dan Sampel:


Populasi
Mahasiswa Aktif Departemen Statistika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan
Alam Universitas Negeri Padang

Sampel
Sampel yg digunakan adalah Mahasiswa statistika sebanyak 30 orang

4. Teknik Sampling yang Direncanakan:


Kami akan menggunakan teknik stratified random sampling untuk memastikan
sampel mewakili berbagai kelompok usia dan jenis kelamin.
5. Metode Pengumpulan Data:
Metode pengumpulan data kami menggunakan kuisioner. Di penelitian ini, tim
peneliti menggunakan kuisioner sebagai alat pengumpulan data. Untuk kuisionernya
dilakukan dengan menggunakan aplikasi google form yg dapat diakses langsung
oleh para responden.

kuesioner adalah teknik pengumpulan data dengan cara peneliti memberikan daftar
pertanyaan atau pernyataan yang tertulis untuk dijawab oleh responden.

Anda mungkin juga menyukai