Anda di halaman 1dari 10

FORMAT PENGKAJIAN

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA

A. PENGKAJIAN ( Tanggal : 6 Juni 2020)


I. Data Umum
1. Kepala Keluarga (KK) : Tn. A
2. Alamat dan Telepon : Jl. Lintas Timur Palembang-Lampung. Km.124. Des.
Tugu Agung. Kec.Lempuing Kab.Oki. Rt/Rw 003/004
3. Pekerjaan KK : Petani
4. Pendidikan KK : SMA
5. Komposisi Keluarga :…………………..

Status Imunisasi
N Jenis Hub. Kel. Umur
Nama Pendidikan Polio DPT Hepatitis Ket
o Kelamin Kk Dg BCG Campak
1 2 3 4 1 2 3 1 2 3
1. Tn. Laki-laki Kepala 35 SMA
A Keluarga
2. Ny. I Perempuan Istri 31 SMA
3. An. Laki-laki Anak 10
N SD
4. Ny. Perempuan Ibu 70 Tidak
K Mertua Sekolah

Genogram :

ket :
: laki-lali
: perempuan
: serumah : kepala keluarga

Page 4
6. Tipe keluarga : keluarga Tn. A adalah Extended family yang terdiri dari
suami, istri, anak dan ibu mertua
7. Suku Bangsa : Jawa/Indonesia, bahasa sehari-hari menggunakan bahasa
jawa
8. Agama : Islam, keluarga menjalankan ibadah sesuai ketentuan
agama islam, dan sering mengikuti pengajian yang diadakan di masjid didesanya
9. Status Sosial Ekonomi Keluarga :
Tn.A mengatakan bahwa penghasilan sehari-hari tidak bisa di sebutkan karena
petani jadi pendapatan perbulan tidak menentu. Dan untuk sosial dengan
tetangga hubungannya baik, ketika ada orang sakit, ada acara ataupun pengajian
keluarga selalu datang megunjungi begitupun sebaliknya
10. Aktivitas Rekreasi Keluarga
Tn.A megatakan tidak pernah berekreasi, terkadang hanya bisa berkumpul dan
menonton televisi bersama dan tidak ada jadwal khusus untuk pergi ketempat
wisata.

II. Riwayat dan Tahap Perkembangan Keluarga


11. Tahap Perkembangan Keluarga Saat Ini
Tahap perkembangan keluarga Tn.A saat ini merupakan tahap IV
12. Tugas Perkembangan Keluarga Yang Belum Terpenuhi
Tn.A mengatakan cukup senang bisa menetap dan tinggal dirumah sendiri
bersama keluarga dan orang tuanya, dan juga berdampingan rumah dengan
kakak kandungnya yang sudah bekeluarga, disamping itu hubungan dengan
tetanggapun sangat baik, saling tolong menolong dan saling menghargai satu
sama lain.
13. Riwayat Kesehatan Keluarga Inti
a.) Tn.A sebagai kepala keluarga mengatakan jarang sakit dan tidak mempunyai
penyakit lain yang berbahaya..
b.) Ny.I sebagai istri dari Tn.A juga jarang sakit dan tidak memiliki penyakit
yang serius
c.) Ny.K sebagai ibu dari Ny.I tidak mempunyai penyakit yang serius
d.) An.N jarang sakit dan tidak ada penyakit yang serius

Page 5
14. Riwayat Kesehatan Keluarga Sebelumnya
Tn.A mengatakan bahwa kaluarga dari ibunya Ny.K dulu ada yang menderita
menderita hipertensi tetapi dari keluarga Tn.A sekarang tidak ada yang memiliki
penyakit hipertensi.

III. Data Lingkungan


15. Karakteristik Rumah
Rumah yang ditempati adalah rumah sendiri dan bangunannya permananen yang
terdiri dari ruang tamu, ruang tengah terdapat kamar tidur, lemari serta ada dapur
dan kamar mandi didalam rumah, rumah tampak agak berantakan dengan barang-
barang yang tergeletak sembarangan, ada jendela di ruang tamu bisa di buka dan
terdapat ventilasi udara untuk udara bisa bertukar dari dalam keluar begitu juga
sebaliknya, saluran pembuangan limbah langsung ke got belakang rumahnya, air
bersih yang di gunakan untuk sehari-hari menggunakan air sumur, pengelolaan
sampah biasanya dikumpulkan lalu dibakar, kamar mandi sudah menggunakan wc
moderen dan tidak menggunakan wc cemplung lagi yang tempat septitank nya
berjarak ≤10m dari rumah .
Denah Rumah:

Kamar mandi dapur

Kamar tidur
Ruang tengah
Kamar tidur

Kamar tidur
Ruang tamu

Page 6
16. Karakteristik Tetangga dan Komunitasnya
Penduduk Rt.03/004 lumayan padat, jarak antar rumah cukup dekat dan ada juga
yang berdempetan, tetangga banyak berasal dari suku jawa asli, dan kebanyakan
dari mereka bekerja sebagai petani dan beberapa ada yang bekerja sebagai
pedagang dan usaha kecil-kecilan dirumahnya, dan di Rt itu ada pengajian
mingguan dan selalu diikuti oleh warganya.
17. Mobilitas Geografis Keluarga
Keluarga Tn.A tidak pernah tinggal di daerah lain sebelumnya, karena mereka
sudah menetap didesa tersebut dari setelah bekeluarga.
18. Perkumpulan Keluarga dan Interaksi dengan Masyarakat
Jadwal bekumpul keluarga banyak di waktu siang dan malam saja karena berada
dijam istirahat, dan Ny.I dan Ny.K dalam bertetangga selalu bertegur sapa, dan
saling mengunjungi untuk menjali silaturrahmi
19. Sistem Pendukung Keluarga
Keluarga tidak ada masalah apapun dengan tetangganya, dan ketika ada masalah
keluarga Tn.A selalu mendapat dukungan dari keluarga lain dan selalu
membicarakan masalah secara bersama-sama.

IV. Struktur Keluarga


20. Struktur Peran
Bapak E sebagai kepala keluarga bertanggung jawab untuk mencari nafkah, dan
dalam pengelolaan dana diserahkan kepada Ny.I selaku istri dan menantu. Ibu.K
sebagai orang tua juga sering memberikan nasehat kepada anak dan cucunya.
Anak bapak A hanya 1 orang baru berusia 10 tahun.
21. Nilai atau Norma Keluarga
Keluarga menganut agama Islam dan dalam keluarga diajarkan norma agama
Islam yang dianut keluarga kepada seluruh anggota keluarga, dan saling
menghargai dalam keluarga.
22. Pola Komunikasi Keluarga
Keluarga selalu berkomunikasi secara terbuka antar anggota keluarga, setiap
anggota keluarga bebas menyampaikan keluhan. Pengambil keputusan adalah
Bapak A sebagai KK dan atas pertimbangan Ibu I sebagai istri juga ibu K selaku

Page 7
mertua. Anggota keluarga bertemu setiap hari, waktu yang tersering adalah
malam hari dan biasanya digunakan untuk berkomunikasi dengan semua
anggota keluarga.
23. Struktur Kekuatan Keluarga
Dalam membuat keputusan selalu dibicarakan terlebih dulu terutama dengan Ibu
K sebagai ibu dan mertua, tetapi dalam pengambilan keputusan yang tersering
diambil oleh Bapak A.

V. Fungsi Keluarga
24. Fungsi Ekonomi
Keluarga dapat memenuhi kebutuhan, makan, pakaian anak serta sekolahnya,
dan mempunyai biaya yang cukup untuk berobat ketika sakit
25. Fungsi Mendapatkan Status Sosial
Agar keluarga Tn.A tercatat sebagai warga Desa Tugu Agung Ogan Komering
Ilir
26. Fungsi Pendidikan
Keluarga mengatakan bahwa fungsi pendidikan itu sangat penting maka dari itu
Tn.A dan Ny.I ingin menyekolahkan anaknya setinggi mungkin
27. Fungsi Sosialisasi
Keluarga berinteraksi dengan anggota keluarga yang lain begitu juga dengan
tetangga. Ibu I sering mengikuti kegiatan pengajian yang ada dilingkungan
rumahnya dan anggota keluarga diberi kebebasan untuk bergaul dengan
tetangga-tetangga di lingkungan rumahnya.
28. Fungsi Pemenuhan (Perawatan/Pemeliharaan) Kesehatan
a. Mengenal Masalah Kesehatan
Keluarga mengatakan kurang memahami tentang
b. Mengambil Keputusan Mengenai Tindakan Kesehatan
Keluarga sudah mampu jika ada anggota keluarga sakit langsung dibawa
kepetugas kesehatan terdekat

Page 8
c. Kemampuan Merawat Anggota Keluarga Yang Sakit
Keluarga mengatakan jika tidak mampu untuk merapat keluarga yang sakit
sendiri dirumah, keluarga langsung membawa ke petugas kesehatan terdekat
untuk memeriksakannya .
d. Kemampuan Keluarga Memelihara/Memodifikasi Lingkungan Rumah Yang
Sehat :
Keluarga tidak mengetahui bagaimana cara memodifikasi ataupun memelihara
lingkungan yang baik dan sehat untuk keluarganya
e. Kemampuan Menggunakan Fasilitas Pelayanan Kesehatan
Keluarga mampu memanfaatkan fasilitas kesehatan dengan datang ke pelayanan
kesehatan ketika ada keluarga yang sakit
29. Fungsi Religius
Keluarga tekun dan selalu melakanakan salat 5 waktu
30. Fungsi Rekreasi
Keluarga Tn.A tidak pernah melakukan rekreasi jika ada hali libur hanya
digunakan untuk berkumpul bersama keluarganya dengan menonton tv ataupun
bercengkrama.
31. Fungsi Reproduksi
Tn.A merasa sistem reproduksi beliau dan istrinya baik tapi belom ada niat utuk
menambah keturunan kembali.
32. Fungsi Afeksi
Dalam keluarga satu sama lain saling menghormati dan mengasihi. Bila ada
masalah selalu dibicarakan bersama-sama.

VI. Stres dan Koping Keluarga


33. Stresor Jangka Pendek dan Panjang
a.) stresor jangka pendek : Keluarga Tn.A tidak memiliki keluhan apapun.
b.) stresor jangka panjang (>6 bulan) : keluarga memikirkan masalah biaya untuk
memenuhi kehidupan sehari-hari dan tetap bisa menyekolahkan anaknya setinggi
mungkin, dan bisa untuk meningkatkan taraf kehidupan keluarganya.

Page 9
34. Kemampuan keluarga Berespons Terhadap Stresor
Keluarga mengatakan bahwa jika ada masalah dalam keluarga selalu di
selesaikan secara bermusyawarah
35. Strategi Koping yang Digunakan
Keluarga bisa memanfaatkan fasilitas kesehatan yang ada ketika ada
keluarganya yang sakit
36. Strategi Adaptasi Disfungsional
Keluarga Tn.A tidak pernah menggunakan prilaku kekerasan ke pada anggota
keluarganya dan tidak pernah melakukan ancaman saat sedang menyelesaikan
masalah

VII. Pemeriksaan Kesehatan Tiap Individu Anggota Keluarga


DATA Tn.A Ny.I An.N Ny.K
TTV TD : 120/80 TD : 120/60 TD : - TD : 130/80
N : 72 x/m N : 70 x/m N : 80 x/m N : 71 x/m
RR : 21 x/m RR : 23 x/m RR : 22 x/m RR : 21 x/m
S : 36,0̊ c S : 36,5̊ c S : 36,0̊ c S : 37,0̊ c

VIII. Harapan Keluarga


37. harapan yang diinginkan keluarga :
Keluarga berharap pada petugas kesehatan agar meningkatkan mutu pelayanan
agar bisa membantu masalah kesehatan yang ada di wilayahnya.

Page 10
B. DIAGNOSIS KEPERAWATAN KELUARGA
I. Analisis dan Sintesis Data
No Data Masalah Keperawatan
1 Subjektif : Kurangnya pengetahuan
 Keluarga Tn.A keluarga Tn.A mengenai
mengatakan tidak PHBS
mengerti tentang
PHBS
 Keluarga Tn.A
membuang sampah
dengan cara dibakar
dan Tempat
pembuangan sampah
Tn.A merupakan
pembuangan sampah
terbuka
 Keluarga Tn.A
bekerja sebagai
petani dan jarang
mencuci tangan serta
tidak tau cara
mencuci tangan yang
benar

Objektif :
 Keluarga Tn.A
membuang sampah
dengan cara dibakar
 Keluarga Tn.A
berprofesi sebagai
petani

Page 11
 Keluarga
mengatakan sulit
mengubah kebiasaan
dalam rumah.

II. Perumusan Diagnosis Keperawatan


No Diagnosis Keperawatan (PES)
1 Kurangnya pengetahuan keluarga Tn.A berhungan dengan kurangnya
informasi mengenai prilaku hidup bersih dan sehat

III. Penilaian (Skoring) Diagnosis Keperawatan


No. Diag. Kep. Kriteria Skor Pembenaran
1. Kurangnya a. Sifat masalah : ……./3 x 1 =
pengetahuan ………………..
keluarga Tn.A b. Kemungkinan masalah ……./2 x 2 =
berhungan dapat diubah :………
dengan c. Potensial masalah untuk ……/3 x 1 =
dampak dari dicegah :………….
asap d. Menonjolnya masalah : ……/2 x 1 =
pembakaran ………..
sampah.
Total Skor

IV. Prioritas Diagnosis keperawatan


No Diagnosis Keperawatan Skor

Page 12
C. RENCANA ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA
Diagnosis keperawatan :
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………….........
.........................................................................................................................................

D. IMPLEMENTASI
No. Tanggal & Waktu Diag. Keperawatan Implementasi
1
2

E. EVALUASI
Tanggal & Waktu No. Diag. Evaluasi
Keperawatan
1 S
O
A
P
2 S
O
A
P

Catatan :
Pada setiap tahap perlu dituliskan dengan jelas dan benar tentang tempat, tanggal, nama
perawat sebagai bukti identifikasi.

Page 13

Anda mungkin juga menyukai