Anda di halaman 1dari 9

LAPORAN KEWIRAUSAHAAN

PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA (P5)


(KUE BOLU)

DI SUSUN OLEH
KELOMPOK 5
NAMA
1. ….
2. …
3. ….
4. …..
5. …..
6. ….
7. …..

SMPIT INSAN MULIA MANOKWARI


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
KABUPATEN MANOKWARI
2023
KATA PENGANTAR

Puji serta syukur marilah kita panjatkan kepada kehadirat Allah SWT yang telah
memberikan begitu banyak nikmat yang mana makhluk-Nya pun tidak akan menyadari
begitu banyak nikmat yang telah didapatkan dari Allah SWT. Maksud dan tujuan
penyusunan Laporan Pelaksanaan Praktik Kewirausahaan ini adalah untuk memenuhi
salah satu syarat Project Penguatan Profil Pelajarar Pancasila (P5) tahun pelajaran
2022/2023. Adapun penyusunan laporan Pelaksanaan Praktik Kewirausahaan ini
berdasarkan pengalaman penulis praktik langsung di lapangan. Penyelesaian Laporan
ini tidak lepas dari bantuan dan dorongan dari semua pihak yang berupa moral maupun
material, untuk itu pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada :

1. Bapak Makrup, S.S.,M.Pd selaku Kepala SMPIT Insan Mulia Manokwari.


2. ………………… selaku Pendamping P5 Kelompok (5).
3. Dst….. yang memiliki jasa atau yang perlu ditulis

Penulis berharap semoga laporan ini dapat bermanfaat sebagai bahan pedoman atau
contoh dalam pembuatan laporan nanti. Penulis juga menyadari bahwa penulisan
laporan ini masih jauh dari sempurna. kini karena keterbatasan pengetahuan dan
kemampuan yang penulis miliki. Untuk itu penulis meminta maaf yang sebesar –
besarnya atas segala kekurangan yang ada dalam penyusunan laporan ini. Dan selain itu
penulis juga mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun kesempurnaan
laporan ini.

Manokwari,……………………2023

DAFTAR ISI

ii
KATA PENGANTAR

DAFTAR ISI
BAB I.........................................................................................................................................
A. Latar belakang.................................................................................................................
B. Tujuan Usaha...................................................................................................................
C. Pelaksanaan Kegiatan......................................................................................................
BAB II........................................................................................................................................
A. Proses Produksi...............................................................................................................
B. Perhitungan Modal dan Laba..........................................................................................
C. Kendala...........................................................................................................................
BAB III.......................................................................................................................................
A. Kesimpulan.....................................................................................................................
B. Saran................................................................................................................................
LAMPIRAN...............................................................................................................................

iii
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar belakang

Kewirausahaan (Entrepreneurship) adalah proses mengidentifikasi,


mengembangkan, dan membawa visi ke dalam kehidupan. Visi tersebut bisa berupa
ide inovatif, peluang, cara yang lebih baik dalam menjalankan sesuatu. Hasil akhir
dari proses tersebut adalah penciptaan usaha baru yang dibentuk pada kondisi risiko
atau ketidakpastian.
Dalam tantangan bisnis termasuk dalam menghadapi customer maka sebagai
siswa kita juga harus belajar dalam memasarkan suatu produk. Dalam tugas
Enterpreneurship ini kami mencoba melakukan sebuah usaha sederhana guna
mendapatkan pembelajaran untuk menjadi seorang wirausahawan. Usaha ini di dasari
oleh tugas kelompok kelas Enterpreneurship dimana tugas ini di kerjakan secara
berkelompok.

Usaha yang kami jalankan merupakan sebuah usaha singkat yang mungkin
bisa menjadi peluang bagi setiap individu untuk masa yang akan datang. Saat ini kami
mencoba menawarkan produk yang berupa makanan ringan Tujuan usaha ini
merupakan sebuah pencapaian tujuan usaha yaitu profit, akan tetapi tidak hanya
sekedar profit saja yang kami coba temukan melainkan penekanan pada pengalaman
sebuah proses wirausaha. Karena melalui penjualan pemasaran ini kami dituntut untuk
berinteraksi dengan orang banyak, bagaimana cara menawarkan dengan baik dan
sopan, meyakinkan pembeli untuk memberi produk yang kita tawarkan dan
memberikan pelayanan yang terbaik agar customer merasa puas.

B. Tujuan Usaha

Tujuan usaha ini selain memenuhi salah satu praktik tugas kewirausahaan juga
bertujuan sebagai penambah pengetahuan sekaligus pengalaman dalam berwirausaha.
Dan bisa mendapat live skill dan mengaplikasikan ilmu kewirausahaan yang telah
ditetapkan di sekolah ke dalam praktik yang sesungguhnya. Karena melalui penjualan
dan pemasaran ini kami dituntut untuk berinteraksi dengan orang banyak, bagaimana

1
cara menawarkan dengan baik dan sopan, meyakinkan pembeli untuk membeli produk
yang kita tawarkan dan memberikan pelayanan yang terbaik agar customer merasa
puas.

C. Pelaksanaan Kegiatan

Pelaksanaan kegiatan ini dilakukan di beberapa tempat dalam waktu satu hari
jika 1 hari kalo lbih silahkan ditulis yaitu :
Hari/Tanggal : Sabtu, 19 Maret 2023
Waktu : Pukul 10.00 – 10.15 WIB
Kegiatan ini kami lakukan di lingkungan Rumah dengan target pemasaran
adalah Pelajar dari kelas V, VII, IX, dan guru-guru di SMPIT Insan Mulia Manokwari
itu sendiri. Kegiatan ini berlangsung selama kurang dari satu jam.

2
BAB II

PROSES PRODUKSI

A. Proses Produksi

Dalam proses pembuatan kue bolu ini, kami mengerjakannya di siang hari, satu
hari sebelum dijual dan dipasarkan. Bahan-bahan dibeli sehari sebelum kami
mengerjakannya. Adapun bahan-bahan dan peralatan yang dibutuhkan yaitu :

Bahan-Bahan :
8 Butir Telur
1 Selai
½ kg Tepung
½ kg Gula
SP Pengembang kue
2 Bungkus Susu Bubuk
½ kg Mentega Putih
1 Bungkus Mentega Blueband
3 Pewarna makanan

Peralatan :
Mixer, Oven, Loyang Kecil, Wadah lainnya.

Cara Pembuatan :
1. Pecahkan telur.
2. Masukkan telur ke dalam wadah tambahkan gula lalu tambahkan pengembang kue,
mixer sampai mengembang.
3. Masukkan Tepung sedikit demi sedikit sambil terus di mixer sampai adonan
merata dan mengembang.
4. Lelehkan Blue Band.
5. Setelah Blue Band leleh masukkan ke dalam adonan sedikit demi sedikit sambil di
mixer lagi sampai merata.
6. Lumuri loyang kecil dengan blue band lalu masukkan adonannya namun jangan
sampai penuh.
7. Masukkan ke dalam Oven.
8. Setelah adonan mengembang dalam oven dan matang, keluarkan dari oven.
9. Hiasi dengan selai dan mentega putih yang sudah di beri pewarna makanan sesuai
selera.

10. Kue bolu sudah jadi. 😊

3
B. Perhitungan Modal dan Laba

Rincian Dana :
8 Butir Telur =Rp.9.500,-
1 Selai =Rp. 1.500,-
½ kg Tepung =Rp. 3.500,-
½ kg Gula =Rp. 5.000,-
SP Pengembang kue =Rp. 2.000,-
1 Bungkus Susu Bubuk =Rp. 1.500,-
½ kg Mentega Putih =Rp 11.000,-
1 Bungkus Mentega Blueband =Rp. 5.500,-
3 Pewarna makanan =Rp. 3.500,-
Total =Rp. 43.000,- + Bungkusan Kue
=Rp. 43.000,- + Rp. 5000,-
=Rp.48.000,-

Laporan Keuangan
Modal @Rp. 20.000,- x 5 orang = Rp. 100.000,-
Pengeluaran = Rp. 48.000,-
Sisa Modal = Rp. 52.000,-

Penjualan :
10 kue @Rp. 5.000,- Rp. 50.000,-
Hasil Penjualan Rp. 50.000,-
Keuntungan Penjualan (Laba) Rp. 2.000,-

C. Kendala

di sini ditulis kendala apa saja yang dialami dalam melakukan usaha ini

4
BAB III

PENUTUP

A. Kesimpulan
Kesimpulan dari kegiatan yang telah kami lakukan adalah bahwa pelajar sangat
memerlukan proses pembelajaran seperti ini. Menawarkan dan menjual produk terhadap
lingkungan sekitar sekolah memiliki banyak manfaat untuk menjadi seorang wirausaha
yang handal dan sukses. Bahkan dapat kami simpulkan bahwa modal bukanlah
segalanya dalam dunia usaha seperti ini, asal ada kemauan dan keinginan untuk
berusaha pasti kita bisa melakukannya. Hanya saja kita harus benar-benar melihat
peluang yang ada serta berbagai hal yang penting seperti segmentasi, target dan lain-
lain.

B. Saran
Saran yang diberikan

5
LAMPIRAN

Foto-Foto Produk dan Kegiatan

Disni dilampirkan foto2 kegiatan proses pembuatan produk dan dilampirkan hasil
refleksi setiap kelompok yang dilakukan didalam kelas

Anda mungkin juga menyukai