Anda di halaman 1dari 2

BUKU JAWABAN TUGAS MATA

KULIAH TUGAS 2

Nama Mahasiswa : SRI NITA DWI UTAMI

Nomor Induk Mahasiswa/ NIM : 856028771

Kode/Nama Mata Kuliah : PDGK4301/Evaluasi Pembelajaran di SD

Kode/Nama UPBJJ : 12/MEDAN

Masa Ujian : 2022/23.2(2023.1)

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


UNIVERSITAS TERBUKA
1. Menurut pendapat saya, penilaian yang tepat untuk kasus diatas adalah asesmen portofolio.
Portofolio merupakan kumpulan hasil karya siswa yang dapat menunjukkan pencapaian dan
perkembangan hasil belajar siswa. Portofolio juga memberikan bukti nyata hasil kerja siswa. Penilaian
dalam portofolio dilakukan terhadap proses dan hasil, jadi penilaian portofolio tidak hanya dilakukan
pada hasil akhir saja seperti halnya pada tes.

2. Format Penilaian Pembaca Puisi

No Aspek Skor di peroleh


1. Penghayatan/penjiwaan
2. Gerak meliputi mimic, gesture, dan
pantomimic
3. Artikulasi/pelajaran
4. Intonasi, penekanan

Rubric pemberian skor


a. Penghayatan/ekspresi/penjiwaan
- Skor 3 => bila membaca puisi mampu menunjukkan ekspresi akan penghayatan dan
penjiwaan yang sangat baik.
- Skor 2 => bila pembaca puisi mampu menunjukkan ekspresi akan penghayatan penjiwaan
yang sangat baik.
- Skor 1 => bila pembaca puisi menunjukkan ekspresi akan penghayatan dan penjiwaan yang
kurang baik.

3. Berikut ini adalah daftar skor hasil belajar siswa pada salah satu tes formatif :
Rata-rata =
(80+85+65+65+55+80+90+100+50+80):10
Rata-rata =750 : 10
Rata-rata = 75
Skor maksimal = 100
Skor minimal = 50
Jumlah siswa yang memperoleh skor lebih besar atau sama dengan KKM = 5 siswa
Jumlah seluruh siswa = 10 siswa
Presentase ketuntasan = 5/10x100%
Presentase ketuntasan = 50%

4. Penilaian Acuan Patokan (PAP) atau sering disebut dengan Penilaian Acuan Kriteria (PAK) adalah
keberhasilan setiap anak dibandingkan dengan kriteria yang sudah ditetapkan sebelumnya. Jika
seorang anak berhasil mencapai kriteria (patokan) atau bahkan melebihi kreteria yang telah
ditetapkan maka anak tersebut dinyatakan berhasil. Sebaliknya, apabila anak tersebut belum mampu
mencapai kriteria yang telah ditetapkan maka dia dinyatakan belum berhasil.

5. Bu Rahma menggunakan pendekatan Penilaian Acuan Norma (PAN) karena nilai yang diberikan
berdasarkan nilai pada pencapaian hasil belajar kelompoknya. Sehingga, siswa yang memperoleh skor
tertinggi memperoleh nilai tertinggi juga dan siswa yang memperoleh skor lebih rendah akan
mendapatkan nilai yang lebih rendah secara proporsional.

Anda mungkin juga menyukai