Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP 5)
==========================================
Sekolah : SMA Swasta Ikarasi Oekabiti
Mata Pelajaran : PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN DAN BUDI PEKERTI
Kelas/Program : XI/
TahunPelajaran : 2022/2023
Semester : Ganjil
Materi Pokok : Tanggung Jawabku terhadap Keluarga
Alokasi : 6 x 45 menit (2 X JP)

Kompetensi Dasar
1.2 Mengahayati nilai-nilai Kristiani dalam kehidupan keluarga dan pernikahan
2.2 Mewujudkan nilai-nilai Kristiani dalam kehidupan keluarga dan pernikahan
3.2 Menganalisis pentingnya nilai-nilai Kristiani dalam kehidupan keluarga dan pernikahan
4.2 Membuat karya yang berkaitan dengan nilai-nilai Kristiani dalam kehidupan keluarga
dan pernikahan

A. Tujuan Pembelajaran
Melalui model pembealajaran discovery Leraning dan metode diskusi, peserta didik
diharapakan mampu:
Pertemuan. I :
1. Memaknai arti kehadiran anak dalam keluarga
2. Menjelaskan peran orang tua dalam kehidupan keluarga
PertemuanII :
3. Menghayati tanggung jawab anak kepada orang tua melalui artikel yang dibaca
4. Membuat komitmen untuk menghargai orang tua

B. Langkah Pembelajaran
Kegiatan Deskripsi Kegiatan AlokasiW
aktu
Pendahul Orientasi : 15 menit
uan  Salam pembuka
 Bernyanyi KJ 3 ayt 1 dan berdoa
 Mengecek kehadiran, Alkitab dan buku mingguan
Apersepsi :
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegiatan sebelumnya
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan pertanyaan:
 1. Apa itu keluarga?
 2. Mengapa dalam keluarga harus ada tanggung jawab?
 Motivasi :
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari
pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
PemberianAcuan :
 Memberitahukan materi pelajaran (KI, KD, Indikator,
tujuan pembelajaran) yang akan dibahas pada pertemuan
saat itu dan proses pelaksanaannya
Inti A. Pendekatan pembelajaran : saintifik 60 menit
B. Model pembelajran : Discovery Learning
Langkah-langkah :
1. Memberi stimulus :
Guru member gambar dan video keluarga Kristen untuk
diamati oleh peserta didik
2. Mengindetifikasi masalah
Peserta didik mencari informasi untuk menjelaskan
pentingnya keluarga yang bertanggung jawab
3. Pengumpulan data
 Peserta didik dibagi dalam 5 kelompok, tiap kelompok
beranggotakan 4 orang
 Peserta didik mencari, membaca dan mengumpulkan
data dengan mengkaji atau mempelajari literature dari
buku siswa PAK & BK hal. 54,55
4. Pengolahan data
 Guru menyiapkan pertanyaan berupa LKPD
 Peserta didik diharapkan dapat:
Pertemuan I :
1. Memaknai arti kehadiran anak dalam keluarga
2. Menjelaskan peran orang tua dalam kehidupan keluarga
Pertemuan II :
3. Menghayati tanggung jawab anak kepada orang tua melalui
artikel yang dibaca
4. Membuat komitmen untuk menghargai orang tua
 Guru mengawasi setiap kelompok dalam
menyelesaiakan pekerjaan yang telah dibagikan
5. Memverifikasi data
 Peserta didik mempesentasiakan hasil diskusi
 Peserta didik dari kelompok lain diberi kesempatan
bertanya atau menanggapi
 Guru member penguatan
6. Generalisasi
 Pesertadidikdiberikankesempatanuntukmenyimpulkanm
ateripembelajaran
 Guru member penguatan dan memberikan kesimpulan
materi pembelajaran
Penutup  Melakukan penilaian 15 menit
 Refleksi
 Penugasan
 Guru menyampaiakan meteri untuk pertemuan berikut
 Bernyanyi KJ 26 ayat 1
 Doa penutup
 Salam

C. PENILAIAN
1. Penilaian Sikap
a. JurnnalObservasi
Kelas : XI
Hari/ tanggal :

No Nama Teliti Displin Peduli Jujur Kerjasama tanggungjawab Nilaisikap


1.
2.
3.

PetunjukPenilaianSikap:
Skor Nilaikualitatif
4 SangatBaik
3 Baik
2 Cukup
1 Kurang

Rubik PenilaianSikap:
RentangSkor Nilai NilaiKualitatif
76-100 SB SangatBaik
51-75 B Baik
26-50 C Cukup
<25 K Kurang

Nilai sikap= Jumlah Skor x 100%


Jumlahs kormaksimal
2. Penilaian Pengetahuan
Tes tertulis berbentuk esay.
Pertemuan I :
1. Jelaskan arti kehadiran anak dalam keluarga !
2. Jelaskan peran orang tua dalam kehidupan keluarga !
Pertemuan II :
3. Jelaskan tanggung jawab anak kepada orang tua melalui artikel yang dibaca !
4. Bagaimana sikap menghargai orang tua ?

Kunci Jawaban dan pedoman penskoran

No soal Kunci jawaban/kata kunci skor


1 Terlampir
2
.3

JumlahskorMx

Nilai=skor perolehan X 100 =......?


Jmlh skor max
3. Ketrampilan
Unjuk kerja
aspek yang dinilai:
3. Tujuan pembelajaran : Kemukakanlah peran dan tanggung jawab anak kepada
orang tua dalam artikel yang dibacakan.

1. Persiapan .
2. Ketepatan mengumpulkan Tugas
3. Kerja mandiri
No NamaSiswa Aspek yang skorperolehan Jumlah Nilai
dinilai/Skor skorperolehan
1 Yustus 1 (1-4) 3 8 8/12x100
=
2 2 (1-4) 3
3 (1-4) 2

Mengetahui Oekabiti, 20 Juli 2022

KepalaSekolah Guru Mata Pelajaran

Drs.Yulius Nenabu Delsiana Notti.S.Pd

NIP.- NIP. -
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)
Sekolah : SMA Swasta Ikarasi oekabiti

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama dan Budi Pekerti

Materi Pokok : Tanggung jawabku terhadap keluarga

Kelas/ semester : XI/ I

Alokasi waktu : 6x45 Menit (2 X JP )

Nama Kelompok : ......................

1. …………………………………
2. ………………………………..

Petunjuk! Bacalaah buku PAK Kls XI hal. (55-57) atau buku sumber lain yang ada kaitannya dengan
materi pembelajaran. Baca dan pahami kisah Ayah, Remaja dan burung pipit, lalu diskusi dan
menjawab pertanyyaan berikut :

1. Menurut kelompok , bagaimana sikap sang anak terhadap ayahnya ?


........................................................................................................................

........................................................................................................................

2. Apa pesan yyang didapat dari bacaan atau cerita tersebut ?


.......................................................................................................................

........................................................................................................................

3. Apa yang akan kalian lakukan mulai sekarang kepada orang tuamu ?
........................................................................................................................

........................................................................................................................
Tugas Mandiri Terstruktur (PR)

No. Berikan contoh konkrit bahwa kamu sudah berkembangg secara kognetif, Ket.
mmoral, etika, ego dan iiman. :

1 Perkembangann saya secara kognetif : ………………………….. kumpulkan


minggu
2 Perkembangan saya secara moral-etika : ……………………………. depan
3 Perkembanggan saya secara ego : …………………………………….

4 Perkembangan saya secara iman : ……………………………………..

TUGAS MANDIRI TIDAK TERSTRUKTUR

Penugasan : Berbagi Pengalaman


1. Buatlah komitmen dann janji untuk menghormati orangg tua dengan cara kemukakan sikap yang anda lakukan
yang menyakiti orang tua lalu apa komitmen anda

Anda mungkin juga menyukai