Anda di halaman 1dari 11

CRITICAL APPRAISAL JURNAL

“EFFECTIVENESS OF STRETCHING IN POST-STROKE SPASTICITY AND RANGE


OF MOTION: SYSTEMATIC REVIEW AND META-ANALYSIS”

Diajukan untuk Memenuhi Penilaian UAS Mata Kuliah Metodologi Penelitian


Dosen Pengampu : Ns. Inggriane Puspita Dewi, M. Kep

Oleh :

Wulan Nurazizah
NIM.312023082
Kelas E

PROGRAM STUDI SARJANA KEPERAWATAN


UNIVERSITAS ‘AISYIYAH BANDUNG
2023/2024
LEMBAR PENILAIAN KRITIS BUKTI ILMIAH SYSTEMATIC REVIEW DALAM
PRAKTIK KEPERAWATAN/KEBIDANAN

Judul artikel : “Effectiveness of Stretching in Post-Stroke Spasticity and Range of Motion:


Systematic Review and Meta-Analysis”
Penulis : 1. Laura Gomez-Cuaresma,
2. David Lucena-Anton,
3. Gloria Gonzalez-Medina,
4. Francisco Javier Martin-Vega,
5. Alejandro Galan-Mercant,
6. Carlos Luque-Moreno.
Tahun : 2021

Beri tanda checklist (√) sesuai hasil temuan anda !

No Aspek dan Pertanyaan Ya Tidak Tidak


Lengkap Ada
A Aspek Pertanyaan Penelitian
1. Apakah pertanyaan review dinyatakan dengan jelas dan
eksplisit ? √
Komentar :
Pertanyaan review pada jurnal dinyatakan dengan jelas dan eksplisit, pertanyaan review
berada dibagian abstrak jurnal, yaitu untuk mengetahui efektivitas berbagai jenis
peregangan dalam mengurangi kelenturan pasca stroke.
No Aspek dan Pertanyaan Ya Tidak Tidak
Lengkap Ada
2. Jika jelas, identifikasi elemen PICO dari pertanyaan
penelitian yang dibuat √
Komentar :
Elemen PICO pada jurnal dimuat pada Materials and Methods, dipoint Eliginility
Criteria yaitu dalam bentuk PICOS.
P (Patient) : Pasien yang mengalami penyakit stroke.
I (Intervention) : Peregangan atau Range Of Motion statis/dinamis pasif atau aktif.
C (Comparason) : Dibandingkan dengan fisioterapi konvensional dan/ atau intervensi
atau non intervensi.
O (Outcome) : Untuk meningkatkan spasitisitas, rentang gerak, evaluasi fungsional
dalam aktifitas sehari-hari, fungsi motoric, kekuatan otot, tenaga otot
gaya berjalan, resiko jatuh, dan nyeri sifat saraf dan mekanik otot.
S (Study) : RCT

3. Menurut Anda, Apakah latar belakangnya menyeluruh?


Seimbang? Menarik (meyakinkan)? √
a. Melakukan tinjauan literatur yang komprehensif untuk
mengumpulkan informasi yang relevan dari berbagai √
sumber
b. Menyertakan studi dan penelitian yang mencakup
berbagai aspek topik untuk memberikan pemahaman √
yang komprehensif
c. Menyajikan pandangan yang seimbang dengan
memasukkan sudut pandang, teori, dan temuan yang √
No Aspek dan Pertanyaan Ya Tidak Tidak
Lengkap Ada
berbeda dari berbagai sumber
d. Mengakui dan menyebutkan cara menilai potensi bias
atau keterbatasan dalam literatur yang ada √
e. Menggunakan bahasa yang jelas dan ringkas untuk
menyajikan informasi latar belakang dengan cara yang √
menarik
f. Memberikan bukti kuat, seperti studi empiris, tinjauan
sistematis, atau meta-analisis, untuk mendukung √
pernyataan yang dibuat di latar belakang
g. Menyoroti pentingnya dan relevansi topik untuk menarik
perhatian pembaca dan menekankan perlunya penelitian √
atau intervensi lebih lanjut
Komentar :
Latar belakang pada jurnal ini sudah memuat semua poin diatas . Pada latar belakang
menyertakan penelitian yang sejenis (Systematic Review And Meta-Analysis) yaitu ada 3
penelitian sejenis yang dimuat pada latar belakang. Pada tinjauan literatur yang
digunakan pada jurnal tersebut sudah komprehensif dan menggunakan berbagai sumber
yaitu dari PUMED, CrossRef dan lainnya. Pada latar belakang sudah mencakup lebih
dari 3 penelitian dari metode lain yang dapat menjustifikasi penelitian ini, penelitian iini
menyertakan pandangan yang seimbang dari berbagai sudut pandang, dan juga
menggunakan bahasa yang jelas sehingga dapat memberikan pemahaman yang
komprehensif.
No Aspek dan Pertanyaan Ya Tidak Tidak
Lengkap Ada

Keterbatasan atau bias penelitian sebelumnya pada latar belakang jurnal ini sebutkan
dengan jelas, yaitu dengan tindakan peregangan untuk pasien pasca stroke ada beberapa
ketidakpastian tentang bagaimana menerapkan teknik peregangan yang berbeda atau
posisi yang berbeda untuk mengoptimalkan hasil dan juga penelitan sebelumnya tidak
menguji keefektifaan berbagai jenis peregangan secara terpisah tanpa digabungkan
dengan teknik lain. Maka dari itu dengan penjelasan tersebut memberikan bukti kuat
untuk mendukung latar belakang, dan juga menyoroti pentingnya relevansi untuk
menarik perhatian pembaca dan menekankan perlunya penelitian atau intervensi lebih
lanjut.

4. Apakah protocol telah mendapat registrasi ? √


Komentar :
Pada jurnal ini, protocol terlah mendapat registrasi.dari PROSPERO dengan data base :
(CRD42021255768).

5. Apakah tim peninjau yang mewakili seluruh keahlian yang


diperlukan? √
Komentar :
No Aspek dan Pertanyaan Ya Tidak Tidak
Lengkap Ada
Tim peninjau pada penelitian tersebut tidak mencantumkan keahlian maupun profesinya.
Pada proposal hanya mencantumkan asal institusinya saja.

B Metodologi
1. Apakah strategi pencarian memadai untuk menemukan dan
memasukkan semua studi yang relevan? √
Komentar:
Pencarian pada penelitian ini memadai yaitu menggunakan PRISMA

2. Apa saja sumber databased pencarian artikelnya? √


Komentar :
Sumber databased yang digunakan yaitu Medline/Pumed, CIHANL, Scopus, Cochrane
Librart, Web Of Science dan Physiotherapy Evidence Database (PEDro).

Kata Kunci :
No Aspek dan Pertanyaan Ya Tidak Tidak
Lengkap Ada

Apakah ada pembatasan Bahasa pada artikel yang dipilih? √


Komentar :
Dalam strategi pencarian, tidak ada batasan bahasa, semua bahasa dapat digunakan
dalam pencarian penelitian ini.

Apakah ada keterlibatan pustakawan dalam proses pencarian


artikel? √
Komentar :
Tidak tercantum keterlibatan pustakawan dalam proses pencarian artikel tersebut.
Apakah sumber literature ‘abu-abu’ digunakan? √
Komentar :
Penelitian ini tidak menggunakan sumber abu-abu, sesuai pada bagan dibawah terdapat 0
data yang digunakan

3. Apakah kriteria inklusi dan eksklusi artikel disebutkan √


No Aspek dan Pertanyaan Ya Tidak Tidak
Lengkap Ada
secara jelas?
Komentar :
Kriteria inklusi pada penelitian ini tidak dicantumkan secara lengkap, hanya tercantum
pada PICOS dan hanya berisi data yang harus diperhatikan dan dicari dan kesamaannya
yaitu :
a. Penelitian yang digunakan pada pasien stroke dengan tindakan peregangan
statis/dinamis atau pasif/aktif.
b. Penelitian yang digunakan bertujuan untuk meningkatkan spasitisitas, rentang
gerak, evaluasi fungsional dalam aktifitas sehari-hari, fungsi motorik, kekuatan otot,
tenaga otot gaya berjalan, resiko jatuh, dan nyeri sifat saraf dan mekanik otot.
c. Penelitian yang digunakan perlu ada pembanding yaitu dengan fisioterapi
konvensional dan/ atau intervensi atau non intervensi.
d. Penelitian yang digunakan dengan metode RCT,
e. Data yang dicari pada penelitian yang dipilih yaitu : Penulis; tahun penerbitan;
karakteristik pasien (jumlah peserta, jumlah peserta setiap kelompok, nama
kelompok, usia, jenis kelamin); waktu perkembangan penyakit; rincian intervensi,
seperti jenis peregangan, sesi/ pengulangan, tindak lanjut/ulasan; variabel, termasuk
instrumen pengukuran; dan hasil.
No Aspek dan Pertanyaan Ya Tidak Tidak
Lengkap Ada

Kriteria ekslusi pada penelitian ini yaitu :


a. Penelitian dengan pasien yang menggunakan perangkat ortotik jangka Panjang
b. Penelitian dengan menggabungkan peregangan dengan teknik lain secara bersamaan

4. Apakah seleksi studi dapat dilakukan secara re-produksi?


Komentar :

5. Apakah bias dalam pemilihan studi dapat dihindari?


Komentar :

6. Apakah Penilaian kualitas setiap penelitian dimasukkan


dalam review?
Komentar :
No Aspek dan Pertanyaan Ya Tidak Tidak
Lengkap Ada

7. Bagaimana cara ekstraksi data dari hasil-hasil penelitiannya?


a. Melibatkan minimal 2 anggota reviewer (penulis) secara
independent melakukan ekstrak data dan reviewer ketiga
sebagai pemberi pertimbangan pengambilan keputusan
jika terjadi perbedaan pendapat. Inisial reviewer
disebutkan
b. Data dikumpulkan dalam dokumen (excell, atau gform
atau lainnya)
c. Jenis data yang dikumpulkan disebutkan
Komentar :

C Hasil Penelitian
Apakah hasil menunjukan efektifitas yang moderat s.d
tinggi?
Komentar :

D Importance
Apakah hasil penelitian memiliki kontribusi bagi ilmu
keperawatan/kebidanan?
Komentar :

E Applicability
1. Apakah hasil penelitian dapat diaplikasikan pada pasien
kelolaan?
No Aspek dan Pertanyaan Ya Tidak Tidak
Lengkap Ada
Komentar :
2. Apakah manfaatnya lebih besar dibandingkan resiko bahaya
dan biayanya?
Komentar :

Anda mungkin juga menyukai