Anda di halaman 1dari 5

ANALISIS KI KD

Satuan Pendidikan : MTsN 2 Padang Pariaman


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/ Semester : VIII/ Ganjil
Tahun Pelajaran : 2020/2021

KOMPETENSI INTI
1. Kompetensi sikap spiritual, yaitu menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Kompetensi sikap sosial, yaitu menunjukkan prilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai), santun, responsif,
dan proaktif sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan
diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Kompetensi pengetahuan, yaitu memahami, menerakan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta penerapan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk menyelesaikan
masalah.
4. Kompetensi keterampilan, yaitu mengolah, menalar dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan diri yang dipelajarinya
di sekolah secara mandiri dan mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN MATERI NILAI KEGIATAN TEKNIK
(KD) KOMPETENSI (IPK) PEMBELAJARAN KARAKTER PEMBELAJARAN PENILAIAN

3.1 Membuat 3.1.1 Menentukan pola suatu Pola bilangan : Rasa ingin Pengetahuan : Tes tertulis
generalisasi dari bilangan.  Pola bilangan dan tahu, pantang  Mencermati konteks yang dan tugas
pola pada barisan 3.1.2 Menentukan pola konfigurasi konfigurasi objek. menyerah, terkait pola bilangan. Misal:
bilangan dan barisan  Barisan bilangan. tanggung penataan nomor alamat rumah,
objek.
konfigurasi objek. jawab, penataan nomor ruangan,
3.1.3 Menentukan suku ke-n dari disiplin, daya penataan nomor kursi, dan
barisan suatu bilangan. juang, sopan lain-lain.
3.1.4 Menentukan jumlah n suku santun
 Mencermati konfigurasi objek
pertama dari deret suatu yang berkaitan dengan pola
bilangan. bilangan. Misal: konfigurasi
3.1.5 Menyelesaikan permasalahan lingkaran atau batang korek api
yang berhubungan dengan berbentuk pola segitiga atau
pola bilangan, barisan, dan segi empat
deret suatu bilangan.  Mencermati keterkaitan antar
suku-suku pola bilangan atau
4.1 Menyelesaikan 4.1.1 Menyelesaikan permasalahan
bentuk-bentuk pada konfigurasi
masalah yang yang berhubungan dengan
objek
berkaitan dengan pola bilangan, barisan, dan
pola pada barisan deret suatu bilangan.
bilangan dan barisan
konfigurasi objek.
3.2 Menjelaskan 3.2.1 Menentukan posisi titik Bidang kartesius : Rasa ingin  Mencermati letak suatu tempat Tes tertulis
kedudukan titik terhadap titik dan garis.  Posisi titik tahu, pantang atau benda pada denah. Misal: dan tugas
dalam bidang 3.2.2 Menentukan terhadap titik dan menyerah, denah sekolah, denah rumah
posisi garis
koordinat kartesius sumbu pada tanggung sakit, denah kota
terhadap garis.
yang dihubungkan bidang koordinat. jawab,  Mengumpulkan informasi
dengan masalah 3.2.3 Menentukan luas daerah pada  Posisi garis
disiplin, daya tentang kedudukan titik
kontekstual. bidang kartesius. juang, sopan terhadap titik asal (0, 0) dan
terhadap sumbu
santun selain titik asal pada bidang
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN MATERI NILAI KEGIATAN TEKNIK
(KD) KOMPETENSI (IPK) PEMBELAJARAN KARAKTER PEMBELAJARAN PENILAIAN

4.2 Menyelesaikan 4.2.1 Menyelesaikan masalah kooordinat. koordinat Kartesius.


masalah yang tentang bidang koordinat  Menyajikan hasil pembelajaran
berkaitan dengan kartesius. tentang koordinat Kartesius.
kedudukan titik
dalam bidang
koordinat kartesius.
3.3 Mendeskripsikan 3.3.1 Membedakan relasi dan Relasi dan fungsi : Rasa ingin  Mencermati peragaan atau Tes tertulis
dan menyeta- kan fungsi.  Membedakan tahu, pantang kegiatas sehari-hari yang dan tugas
relasi dan fungsi 3.3.2 Menentukan cara menyatakan relasi dan fungsi. menyerah, berkaitan dengan relasi dan
dengan  Menyatakan relasi tanggung fungsi.
relasi dan fungsi.
menggunakan dan fungsi. jawab,  Mencermati beberapa relasi
berbagai 3.3.3 Menentukan banyak fungsi disiplin, daya yang terjadi diantara dua
yang terjadi dari himpunan.  Rumus fungsi. juang, sopan
representasi himpunan
(kata-kata, tabel,  Grafik fungsi. santun
3.3.4 Menentukan banyak  Mencermati macam-macam
diagram, grafik, dan korespondens satu- satu dari fungsi berdasarkan ciri-cirinya
persamaan). dua himpunan.
 Mengumpulkan informasi
3.3.5 Menentukan nilai dan rumus tentang nilai fungsi dan grafik
suatu fungsi fungsi pada koordinat Kartesius
4.3 Menyelesaikan 4.3.1 Menyelesaikan masalah yang
masalah yang berkaitan dengan relasi dan
berkaitan dengan fungsi dengan menggunakan
relasi dan fungsi berbagai representasi.
dengan
menggunakan
berbagai
representasi.
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN MATERI NILAI KEGIATAN TEKNIK
(KD) KOMPETENSI (IPK) PEMBELAJARAN KARAKTER PEMBELAJARAN PENILAIAN

3.4 Menganalisis fungsi 3.4.1 Menentukan gradien/ Persamaan garis Rasa ingin  Mencermati permasalahan di Tes tertulis
linear (sebagai kemiringan suatu garis lurus. lurus : tahu, pantang sekitar yang berkaitan dengan dan tugas
persamaan garis 3.4.2 Menentukan persamaan garis  Gradien/ menyerah, kemiringan, persamaan garis
lurus) dan kemiringan. tanggung lurus, dan kedudukan garis
lurus yang melalui satu titik
menginterpretasikan jawab,  Mencermati cara menentukan
dan dua titik dengan  Persamaan garis
grafik yang disiplin, daya kemiringan garis
gradiennya yang diketahui. lurus.
dihubungkan juang, sopan
 Kedudukan dua santun  Mencermati cara menentukan
dengan masalah persamaan garis yang diketahui
garis.
kontekstual. satu titik dan kemiringan, atau
4.4 Menyelesaikan 4.4.1 Menggambar grafik persama- dua titik
masalah kon- an garis lurus.  Mencermati hubungan antar
tekstual yang garis yang saling berpotongan
berkaitan dengan dan sejajar serta cara
fungsi linear sebagai menentukan persamaannya
persamaan garis  Mencermati cara menentukan
lurus. titik potong garis dengan garis,
termasuk terhadap sumbu x,
atau sumbu y dalam koordinat
Kartesius
3.5 Menjelaskan sistem 3.5.1 Menentukan himpunan Sistem persamaan Rasa ingin  Mencermati permasalahan Tes tertulis
persamaan linear penyelesaian dari sistem lienar dua variabel tahu, pantang sehari-hari yang berkaitan dan tugas
dua variabel dan persamaan linear dua menyerah, dengan persamaan linear dua
penye- lesaiannya. variabel. tanggung variabel
jawab,  Mengumpulkan informasi
4.5 Menyelesaikan 4.5.1 Menyelesaikan masalah yang
disiplin, daya tentang hal-hal yang berkaitan
masalah yang berkaitan dengan persamaan
juang, sopan dengan hubungan antara
berkaitan dengan linear dua variabel dan sistem
santun persamaan linear dua variabel
sistem persamaan persamaan linear dua variabel
linear dua variabel. dan persamaan garis lurus
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN MATERI NILAI KEGIATAN TEKNIK
(KD) KOMPETENSI (IPK) PEMBELAJARAN KARAKTER PEMBELAJARAN PENILAIAN
 Mencermati cara membuat
model matematika dari
permasalahan sehari-hari yang
berkaitan dengan sistem
persamaan linear dua variabel
dan cara menyelesaikannya
 Mengumpulkan informasi
tentang ciri-ciri sistem
persamaan linear dua variabel
yang memiliki satu penyelesaian,
banyak penyelesaian, atau tidak
memiliki penyelesaian

Mengetahui,
Guru Pamong Mahasiswa PPL

Rizia Mansyur, S.Pd Syahlul Erbi Syaputra


NIP. 196912041997032003 NIM. 1714040031

Anda mungkin juga menyukai