Anda di halaman 1dari 18

BERKAS PENILAIAN

SUMATIF KENAIKAN
KELAS (PSKK)
Kisi-Kisi Soal
Penyebaran Soal
Kartu Soal
Master Soal
Kunci Jawaban dan Pedoman Penskoran Soal

BbajhbhjznN

Nama : NGESTI UTAMI, S.Si


Mapel : FISIKA
Kelas : X /GENAP

YAYASAN HATI KRAKSAAN


SMA HATI Bilingual Boarding School
Website : hatiibs.sch.id Email :info@hatiibs.com
Jl. KH. Aminuddin, Desa Rangkang - Kraksaan Probolinggo
KISI-KISI PENILAIAN SUMATIF KENAIKAN KELAS (PSKK)
TAHUN PELAJARAN 2022-2023

Nama Sekolah : SMA HATI Bilingual Boarding School Jumlah Soal : 30


Mata Pelajaran : FiSIKA Bentuk Soal : AKM
Kurikulum : 2013 Penyusun : Ngesti Utami, S.Si
Kelas : MIPA/SMA
No Kompetensi Inti Tingkat Nomor Kunci
Kompetensi Dasar Materi Indikator Level Bentuk Soal
Kesulitan Soal Jawaban
1  KI-1 dan KI- 1) Menganalisis contoh
2:Menghayati dan Hukum Newton: Hukum newton dalam L1 Mudah Pilihan Ganda 1 A
mengamalkan ajaran  Hukum kehidupan sehari- hari
Menganalisis interaksi
2 agama yang Newton 2) Menghitung resultan gaya A
pada gaya serta L1 Mudah Pilihan Ganda 2
dianutnya. tentang gerak pada benda diam
hubungan antara gaya,
3 Menghayati dan  Penerapan
massa dan gerak lurus 3) Menghitumg gay berat
mengamalkan Hukum L2 Sedang Pilihan Ganda 3 C
benda serta suatu benda
perilaku jujur, Newton dalam
4 penerapannya dalam 4) Menghitung menggunakan
disiplin, santun, kejadian
kehidupan sehari-hari persamaan hukum Newton L2 Sedang Isian Singkat 27 4, 44 m/s2
peduli (gotong sehari-hari
II
royong, kerjasama,
5 5) Menghitung Berat benda L2 Sedang Isian singkat 28 50 N
toleran, damai),
6 bertanggung jawab, Menganalisis Hukum Newton 6) Membandingkan massa di
tentang gravitasi: L2 sedang Pilihan Ganda 4 A
responsif, dan pro- keteraturan gerak bumi dan di planet
7 aktif dalam planet dan satelit  Gaya gravitasi 7) Menganalisis dimensi
berinteraksi secara antar partikel L2 sedang Pilihan Ganda 5 E
dalam tatasurya gravitasi
8 efektif sesuai dengan berdasarkan hukum-  Kuat medan 8) Menganalisis benda
perkembangan anak di hukum Newton gravitasi dan L2 sedang Pilihan Ganda 6 E
dipermukaan benda
lingkungan, keluarga, percepatan
Menyajikan karya 9) Menyebutkan tentang satelit L1 Mudah Pilihan Ganda 7 B
sekolah, masyarakat gravitasi
mengenai gerak satelit
dan lingkungan alam Hukum Keppler
buatan yang
sekitar, bangsa,
mengorbit bumi,
negara, kawasan
pemanfaatan dan
regional, dan kawasan
dampak yang
internasional”.
ditimbulkannya dari
 KI 3: Memahami, berbagai sumber
menerapkan, dan informasi
9 menganalisis Usaha (kerja) dan
pengetahuan faktual, energi: 10) Pengertian energi L1 Mudah Pilihan Ganda 8 A
10 konseptual,  Energi kinetik 11) Mengenal persamaan
prosedural, dan dan energi L2 Sedang Menjodohkan 21 B
energy kinetik
metakognitif potensial
11 berdasarkan rasa ingin 12) Mengenal persamaan
(gravitasi dan L1 Mudah Menjodohkan 23 D
tahunya tentang ilmu pegas) energy potensial
Menganalisis konsep
12 pengetahuan, energi, usaha (kerja),  Konsep usaha 13) Mengetahui persamaan
L2 Sedang Menjodohkan 24 E
teknologi, seni, hubungan usaha (kerja) energy mekanik
13 budaya, dan (kerja) dan perubahan  Hubungan
humaniora dengan energi, hukum 14) Contoh Energi Nuklir L2 sedang Pilihan Ganda 9 E
usaha (kerja)
14 wawasan kekekalan energi, dan energi
kemanusiaan, serta penerapannya kinetik
kebangsaan, dalam peristiwa  Hubungan
15 kenegaraan, dan sehari-hari usaha (kerja)
peradaban terkait dengan energi 15) Menghitung energy
penyebab fenomena potensial L2 sedang Pilihan Ganda 10 A
potensial suatu benda
dan kejadian, serta  Hukum
menerapkan kekekalan
pengetahuan energi mekanik
prosedural pada
16 bidang kajian yang
Menerapkan konsep 16) Membedakan jenis
spesifik sesuai dengan L1 mudah Pilihan Ganda 11 B
momentum dan tumbukan
bakat dan minatnya
17 untuk memecahkan impuls, serta hukum Momentum dan 17) Menyebutkan hukum
Impuls: L2 sedang Pilihan Ganda 12 B
masalah kekekalan momentum kekekalan energi
18  KI4: Mengolah, dalam kehidupan  Momentum, 18) Menghitutung tumbukan
sehari-hari  Impuls, L3 Sulit Pilihan Ganda 13 A
menalar, dan menyaji lenting sempurna
19 dalam ranah konkret  Tumbukan
dan ranah abstrak Menyajikan hasil lenting 19) Menghitung gaya impuls L3 Sulit Pilihan Ganda 14 A
terkait dengan pengujian penerapan sempurna,
20 20) Menghitung benda jatuh
pengembangan dari hukum kekekalan lenting L3 Sulit Pilihan Ganda 15 A
sebagian, dan bebas
yang dipelajarinya di momentum, misalnya
21 tidak lenting
sekolah secara bola jatuh bebas ke
mandiri, bertindak lantai dan roket 21) Mengenal contoh lenting
L2 sedang Menjodohkan 25 C
secara efektif dan sederhana sempurna sebagian
kreatif, serta mampu
22 menggunakan metode Menganalisis Getaran 22) Membedakan hewan yang Pilihan Ganda
sesuai kaidah L2 sedang 16 B, C
hubungan antara gaya Harmonis: dapat mendengar bunyi Komplek
keilmuan  Karakteristik infasonik
23 getaran Pilihan Ganda
23) Mengenal ciri ciri getaran L1 mudah 17 A, B
harmonis Komplek
24 dan getaran dalam (simpangan, 24) Mengenal penyebab gaya Pilihan Ganda
kecepatan, L1 Mudah 18 A, B
kehidupan sehari-hari pad suatu benda Komplek
25 percepatan, dan
gaya pemulih, 25) Mengetahui cara
L3 Sulit Isian Singkat 26 6 cm
hukum menghitung impangan
kekekalan
26 energi Pilihan Ganda
26) Mengenal getaran harmonis L2 sedang 19 A, B
mekanik) pada Komplek
27 Melakukan percobaan ayunan bandul 27) Mengenal komponen Pilihan Ganda
getaran harmonis pada L2 sedang 20 A, B
dan getaran frekuensi Komplek
28 ayunan sederhana pegas
28) Mengetahui persamaan
dan/atau getaran pegas  Persamaan L2 sedang Menjodohkan 22 A
berikut presentasi frekuensi
simpangan,
29 serta makna fisisnya kecepatan, dan 29) Menghitung tentang
L2 Sedang Isian Singkat 29 2s
percepatan frekuensi
30 30) Menghitung getaran L2 Sedang Isian Singkat 30 0,25 S

Kraksaaan, Mei 2023


Mengetahui,
Kepala SMA HATI Bilingual Boarding School Guru Mata Pelajaran

Dr. H. Fathur Rozi Ngesti Utami, S.Si


Penyebaran Soal
No Kompetensi Inti Nomor Jumlah Soal
Kompetensi Dasar Materi Bentuk Soal
Soal
1. I-1 dan KI-2:Menghayati dan mengamalkan ajaran Hukum Newton:
agama yang dianutnya. Menghayati dan  Hukum Newton
mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli Menganalisis interaksi pada gaya serta tentang gerak
(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), hubungan antara gaya, massa dan gerak  Penerapan Hukum Pilihan Ganda 1, 2, 3 5
bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam lurus benda serta penerapannya dalam Newton dalam Isian Singkat 27,28
berinteraksi secara efektif sesuai dengan kehidupan sehari-hari kejadian sehari-
perkembangan anak di lingkungan, keluarga, hari
sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar,
4. bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan Menganalisis keteraturan gerak planet dan Hukum Newton
internasional”. satelit dalam tatasurya berdasarkan hukum- tentang gravitasi:
2. KI 3: Memahami, menerapkan, dan hukum Newton  Gaya gravitasi
5. menganalisis pengetahuan faktual, antar partikel
konseptual, prosedural, dan metakognitif Pilihan Ganda
Menyajikan karya mengenai gerak satelit  Kuat medan 4,5,6,7 4
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu Isian Singkat
buatan yang mengorbit bumi, pemanfaatan gravitasi dan
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan dan dampak yang ditimbulkannya dari percepatan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, berbagai sumber informasi gravitasi
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban Hukum Keppler
6. terkait penyebab fenomena dan kejadian, Menganalisis konsep energi, usaha (kerja), Usaha (kerja) dan Pilihan Ganda 8,9,10
serta menerapkan pengetahuan prosedural hubungan usaha (kerja) dan perubahan energi: Menjodohkan 21,23,24
pada bidang kajian yang spesifik sesuai energi, hukum kekekalan energi, serta  Energi kinetik dan
dengan bakat dan minatnya untuk penerapannya dalam peristiwa sehari-hari energi potensial
memecahkan masalah (gravitasi dan
3. KI4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam pegas)
ranah konkret dan ranah abstrak terkait
 Konsep usaha
dengan pengembangan dari yang 6
(kerja)
dipelajarinya di sekolah secara mandiri,
 Hubungan usaha
bertindak secara efektif dan kreatif, serta
(kerja) dan energi
mampu menggunakan metode sesuai kaidah
kinetik
keilmuan
 Hubungan usaha
(kerja) dengan
energi potensial
 Hukum kekekalan
energi mekanik
7. Menerapkan konsep momentum dan Momentum dan
Pilihan Ganda 11.12,13
impuls, serta hukum kekekalan momentum Impuls: 3
dalam kehidupan sehari-hari  Momentum,
8.  Impuls,
Menyajikan hasil pengujian penerapan  Tumbukan lenting Pilihan Ganda 14, 15
hukum kekekalan momentum, misalnya sempurna, lenting 3
Menjodohkan 25
bola jatuh bebas ke lantai dan roket sebagian, dan tidak
sederhana lenting

9. Getaran Harmonis:
 Karakteristik
Menganalisis hubungan antara gaya dan getaran harmonis Pilihan Ganda 16,17, 18
getaran dalam kehidupan sehari-hari (simpangan, Isian Singkat 26
kecepatan,
percepatan, dan
gaya pemulih, 5
10. hukum kekekalan
energi mekanik)
pada ayunan
Melakukan percobaan getaran harmonis bandul dan 5
Pilihan Ganda 19,20
pada ayunan sederhana dan/atau getaran getaran pegas
Menjodohkan 22
pegas berikut presentasi serta makna  Persamaan
Isian Singkat 29,30
fisisnya simpangan,
kecepatan, dan
percepatan
KARTU SOAL

Nama Sekolah : SMA HATI BBS Jumlah Soal : 15


Mata Pelajaran : FISIKA Bentuk Soal : Pilihan Ganda (PG)
Kurikulum : 2013 Tahun Pelajaran : 2022/2023
Kelas/Semester : X MIPA/Genap Pengampu : Ngesti Utami, S.Si
Aspek yang Diukur : Kognitif
Kompetensi Dasar Buku Sumber
Menganalisis interaksi pada gaya serta ERLANGGA
hubungan antara gaya, massa dan gerak
lurus benda serta penerapannya dalam
kehidupan sehari-hari
Materi 1. Ketika penumpang sedang naik mobil yang sedang
Hukum Newton:
melaju dengan kencang tiba-tiba direm mendadak,
 Hukum Newton tentang gerak maka penumpang akan terdorong ke depan. Hal ini
 Penerapan Hukum Newton dalam sesuai dengan …
kejadian sehari-hari A. Hukum Newton I
B. Hukum Newton II
C. Hukum Newton III
D. Hukum Pascal
E. Hukum Archimedes

Indikator Soal Nomor Soal 1


Menganalisis contoh kumu newton
Kunci A
dalam kehidupan sehari- hari

KETERANGAN SOAL
No Digunaka Tanggal Jumlah TK DP Proporsi Pilihan Keterangan
n untuk Pelaksanaan Siswa
1 PSKK 19-06-2023 A B C D E

Nomor Soal Kunci/Kriteria Jawaban Skor


1 Menjawab Benar 2
Menjawab Salah 0
KARTU SOAL

Nama Sekolah : SMA HATI BBS Jumlah Soal :5


Mata Pelajaran : FISIKA Bentuk Soal : Pilihan Ganda Kompleks
Kurikulum : 2013 Tahun Pelajaran : 2022/2023
Kelas/Semester : X MIPA/Genap Pengampu : Ngesti Utami, S.Si
Aspek yang Diukur : Kognitif
Kompetensi Dasar Buku Sumber
Menganalisis hubungan antara gaya daN ERLANGGA
getaran dalam kehidupan sehari-hari

Materi
Getaran Harmonis:
Perhatikan pernyataan ibawah ini!
 Karakteristik getaran harmonis 1. Suara gajah dan kucing
(simpangan, kecepatan, percepatan, dan 2. Suara gajah dan hiu
gaya pemulih, hukum kekekalan energi 3. Suara gajah dan buaya
mekanik) pada ayunan bandul dan 4. Suara anjing dan burung
getaran pegas
Pernyataan yang benar tentang hewa yang dapat
 Persamaan simpangan, kecepatan, dan
percepatan mendengan bunyi infrasonic dalam kehidupan sehari
– hari!
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 4
D. Semua benar
E. 1,2, dan 3

Indikator Soal Nomor Soal 16


Membedakan hewan yang dapat
Kunci B,C
mendengar bunyi infasonik

KETERANGAN SOAL
No Digunakan Tanggal Jumla TK DP Proporsi Pilihan Keterangan
untuk h
Siswa
1 PSKK 19 – 06 - A B C D E
2023

Nomor Soal Kunci/Kriteria Jawaban Skor


16 Menjawab Benar 2
Menjawab Salah 0
KARTU SOAL

Nama Sekolah : SMA HATI BBS Jumlah Soal :5


Mata Pelajaran : FISIKA Bentuk Soal : Menjodohkan
Kurikulum : 2013 Tahun Pelajaran : 2022/2023
Kelas/Semester : X MIPA/Genap Pengampu : Ngesti Utami, S.Si
Aspek yang Diukur : Kognitif
Kompetensi Dasar Buku Sumber
Menganalisis konsep energi, usaha (kerja), ERLANGGA
hubungan usaha (kerja) dan perubahan
energi, hukum kekekalan energi, serta
penerapannya dalam peristiwa sehari-hari

Materi Pasangkan lambang persamaan berikut!


A. f = n/t
 Hukum kekekalan energi mekanik
1
B. EK = m v 2
2
C. Tumbukan lenting sebagian
D. EP = mgh
E. EM = EK + EP
Persamaan yang benar dari energy kinetic adalah ….

Indikator Soal Nomor Soal 21


Mengenal lambang persamaan
Kunci B
usaha dan energi

KETERANGAN SOAL
No Diguna Tanggal Jumlah TK DP Proporsi Keterangan
kan Siswa Pilihan
untuk
1 PSKK 19-06- A B C D E
2023

Nomor Soal Kunci/Kriteria Jawaban Skor


21 Menjawab Benar 2
Menjawab Salah 0
KARTU SOAL

Nama Sekolah : SMA HATI BBS Jumlah Soal :5


Mata Pelajaran : FISIKA Bentuk Soal : Isian singkat
Kurikulum : 2013 Tahun Pelajaran : 2022/2023
Kelas/Semester : X MIPA/Genap Pengampu : Ngesti Utami
Aspek yang Diukur : Kognitif
KOMPETENI DASAR Buku Sumber
Menyajikan karya mengenai gerak satelit
buatan yang mengorbit bumi, pemanfaatan ERLANGGA
dan dampak yang ditimbulkannya dari
berbagai sumber informasi
Materi Bandul dengan massa 2 kg bergetar harmonis dengan
Hukum Newton tentang gravitasi:
persamaan simpangan y = 0,1 sin 37t diman y dan t dalam
 Gaya gravitasi antar partikel satuan SI. Simpangan saat t = 1 detik adalah…
 Kuat medan gravitasi dan percepatan
gravitasi
Hukum Keppler

INDIKATOR SOAL Nomor Soal 26


Mengetahui tentang pengertian
medan gravitasi Kunci Medan Gravitasi
KETERANGAN SOAL
No Digunakan Tanggal Jumlah TK DP Proporsi Pilihan Keterangan
untuk Siswa
1 PSKK 19-06-2023 A B C D

Nomor Soal Kunci/Kriteria Jawaban Skor


Menjawab Benar 4
Menjawab Salah 0
PILIHAN GANDA

A. Pilihlah a, b, c, d, atau e sebagai jawaban yang paling benar!

1. Ketika penumpang sedang naik mobil yang sedang melaju dengan kencang tiba-tiba direm
mendadak, maka penumpang akan terdorong ke depan. Hal ini sesuai dengan …
A. Hukum Newton I
B. Hukum Newton II
C. Hukum Newton III
D. Hukum Pascal
E. Hukum Archimedes
2. Bila resultan gaya yang bekerja pada benda = 0, ada kemungkinan:
1. Benda tidak bergerak
2. Benda bergerak akan berhenti
3. Benda bergerak dengan kecepatan tetap
4. Bergerak dengan percepatan tetap
Pernyataan yang benar adalah…
A. 1 dan 3
B. 2 dan 4
C. 1, 2, dan 3
D. 4
E. 1,2, 3 dan 4
3. Sebuah benda bermassa 10 kg di tarik dengan gaya sebesar 8 N, tentukanlah besar gaya berat yang
bekerja pada benda ...
A. 20 N
B. 80 N
C. 100 N
D. 200 N
E. 400 N
4. jika Bumi menyusut menjadi setengah semula, tapi massanya tetap, maka apa yang terjadi
dengan massa benda-benda yang ada di permukaan bumi?
A. massa benda tetap
B. berat benda tetap
C. berat benda menjadi setengah semula
D. berat benda menjadi dua kali semula
E. massa benda menjadi empat kali semula
5. Apabila dimensi panjang, massa, dan waktu berturut-turut adalah L, M, dan T, maka dimensi dan
konstanta gravitasi adalah … .
A. M L T
B. M L T²
C. M²L²T
D. M²L²T³
E. M-1L³T-2
6. Benda pada permukaan bumi memiliki percepatan gravitasi 1/6 g (g = percepatan gravitasi di
permukaan bumi). Anggaplah Bumi bulat sempurna dengan jari-jari R, maka dimanakah benda
tersebut terletak di atas permukaan bumi?
A. R
B. 2R
C. 3R
D. 4R
E. 5R
7. Satelit adalah..
A. Satelit alami Bumi satu-satunya dan merupakan satelit terbesar kelima dalam Tata Surya
B. Benda yang mengorbit benda lain dengan periode dan rotasi tertentu
C. Benda langit yang memancarkan cahaya yang disebabkan oleh reaksi fusi nuklir yang
menghasilkan energi yang terjadi intinya
D. Benda langit yang berputar mengelilingi matahari dengan lintasan dan kecepatan tertentu
E. Sekumpulan besar gas, debu, dan miliaran bintang, serta tata surya mereka, yang semuanya
disatukan oleh gravitasi
8. Suatu kemampuan untuk melakukan usaha biasa disebut dengan..
A. Energi
B. Daya
C. Berat
D. Gaya
E. Gerak
9. Contoh energi lain selain energi kinetik dan energi potensial adalah..
A. Energi listrik
B. Energi kimia
C. Energi cahaya
D. Energi nuklir
E. Benar semua
10. Sebuah benda dengan massa 4 kg memiliki energi potensial sebesar 1.000 Joule. Apabila diketahui
gravitasi bumi sebesar 10 m/s², tentukan ketinggian benda tersebut dari permukaan bumi.
A. 25 m
B. 30 m
C. 40 m
D. 50 m
E. 20 m
11. Tumbukan yang energi kinetiknya kekal adalah..
A. Tumbukan
B. Tumbukan elastic sempurna
C. Tumbukan tak lenting
D. Tumbukan tak elastic sempurna
E. Tumbukan tak elastic sebagian
12. Bunyi hukum kekekalan momentum liner adalah..
A. Apabila gaya internal yang bekerja pada suatu sistem adalah sama dengan nol, maka jumlah
semua vektor momentum benda akan tetap konstan
B. Apabila gaya eksternal yang bekerja pada suatu sistem adalah sama dengan nol, maka jumlah
semua vektor momentum benda akan tetap konstan
C. Apabila gaya internal yang bekerja pada suatu sistem adalah sama dengan nol, maka jumlah
semua vektor momentum benda akan berbeda
D. Apabila gaya eksternal yang bekerja pada suatu sistem adalah sama dengan nol, maka jumlah
semua vektor momentum benda akan berbeda
E. Apabila gaya internal yang bekerja pada suatu sistem adalah sama dengan nol, maka jumlah
semua vektor momentum benda akan berbeda

13. Gambar dibawah ini!

Dua buah bola basket bermassa sama bergerak pada satu garis lurus saling mendekati seperti
gambar di atas. Jika v1 sebesar 8 m/s dan v2 sebesar 10 m/s. Dengan v2’ adalah kecepatan benda (2)
setelah tumbukan ke kanan dengan laju 5 m/s maka tentukan besar kecepatan v1’ (1) setelah
mengalami tumbukan!
A. 17 kekiri
B. 17 kekanan
C. 18 kekiri
D. 18 kekanan
E. 20 kekiri
14. Hitunglah besar gaya Ferdi yang di berikan pada sebuah bola kasti, apabila bola kasti tersebut
bermassa 0,2 kg dalam keadaan diam kemudian dipukul hingga bergerak dengan kecepatan 14 m/s.
Dengan gaya yang di berikan selama 0,01 sekon.

A. 280 N
B. 270 N
C. 285 N
D. 290 N
E. 300 N
15. Sebuah bola jatuh bebas dari ketinggian 4 m diatas lantai. Jika koefisien restitusi = ½, maka tinggi
bola setelah tumbukan pertama adalah ...
A. 1 m
B. 2. m
C. 3 m
D. 4 m
E. 6 m

PILIHAN GANDA KOMPLEK

16. Perhatikan pernyataan ibawah ini!


1. Suara gajah dan kucing
2. Suara gajah dan hiu
3. Suara gajah dan buaya
4. Suara anjing dan burung
Pernyataan yang benar tentang hewan yang dapat mendengan bunyi infrasonic dalam kehidupan
sehari – hari!
A. 1
B. 2
C. 3
D. Semua benar
E. 1,2, dan 3
17. Perhatikan Pernyaaan dibawah ini!
1. Memiliki frekuensi
2. Memiliki periode
3. Mimiliki waktu getar
4. Memiliki pendengar
Pernyataan yang benar tentang ciri- ciri getaran!
A. 1,dan 2
B. 3
C. Semua benar
D. 3 dan 4
E. 4 saja
18. Perhatikan pernyatan berikut!
1. Gaya menyebabkan benda yang diam menjadi bergerak.
2. Gaya menyebabkan benda yang bergerak menjadi diam.
3. Gaya dapat membuat pergerakan benda menjadi lebih lambat
4. Gaya menyebabkan perubahan benda frekuensi
Pernyataan yang benar tentang gaya adalah..
A. 1
B. 2
C. 3 dan 4
D. Semua benar
E. 1, 2, dan 3
19. Perhatikan pernyataan berikut!
1. Gerakan yang terjadi pada getaran harmonis yaitu berupa gerakan bolak balik.
2. Titik kesetimbangan yang berada ditengah lintasan pun pasti dilewati oleh gerakan tersebut.
3. Adanya percepatan yang bekerja pada getaran harmonis sebanding dengan simpangan benda.
4. Arah percepatan yang bekerja pada getaran harmonis selalu kearah titik kesetimbangan.
5. Getaran harmonis tidak memiliki amplitudo
Pernyataan yang benar tentang getaran harmonis ….
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. Semua salah
D. 5
E. 4 dan 5
20. Perhatikan pernyataan berikut!
1. Dipengaruhi oleh banyaknya jumlah getaran
2. Satuan frekuensi adalah Hz
3. Dipengaruhi oleh periode
4. Satuan frekuensi adalah s
Pernyataan yang benar tentang frekuensi adalah ….
A. 1
B. 2
C. 1 dan 2
D. 2 dan 3
E. Semua benar

MENJODOHKAN
Pasangkan lambang persamaan berikut!
A. f = n/t
1
B. EK = m v 2
2
C. Tumbukan lenting sebagian
D. EP = mgh
E. EM = EK + EP
21. Persamaan yang benar dari energy kinetic adalah ….
22. Persamaan yang benar dari frekuensi adalah ….
23. Persamaan yang benar dari energy potensial adalah….
24. Persamaan yang benar dari energy mekanik adalah …
25. Termasuk dalam peristiwa apakah peluru yang ditemabakkan pada balok dan bersarang
didalamnya …

ISIAN SINGKAT!
26. Bandul dengan massa 2 kg bergetar harmonis dengan persamaan simpangan y = 0,1 sin 37t diman
y dan t dalam satuan SI. Simpangan saat t = 1 detik adalah…
27. Sebuah bola bermassa 450 gram dipukul dengan gaya 2 N. Akibatnya benda yang semula diam
menjadi bergerak. Percepatan gerak benda tersebut adalah ….
28. Sebuah balok bermassa 5 kg (berat w = 50 N) digantung dengan tali dan diikatkan pada atap. Jika
balok diam maka berapakah tegangan talinya?
29. Berapakah frekuensi sebuah bandul yang bergetar dengan periode 0.5 detik?
30. Jika ayunan sederhana bergetar sebanyak 60 kali dalam waktu 15 sekon, maka periode ayunannya
adalah …
PEDOMAN PENSKORAN
PENILAIAN SUMATIF KENAIKAN KELAS (PSKK)
SMA HATI BILINGUAL BOARDING SCHOOL

Mata Pelajaran : FISIKA


Kelas/Semester : X MIPA/GENAP
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Nomor Kunci Jawaban Skor
Soal
1 PILIHAN GANDA (A) 2
2 PILIHAN GANDA (A) 2
3 PILIHAN GANDA (C) 2
4 PILIHAN GANDA (A) 2
5 PILIHAN GANDA (E) 2
6 PILIHAN GANDA (E) 2
7 PILIHAN GANDA (B) 2
8 PILIHAN GANDA (A) 2
9 PILIHAN GANDA(E) 2
10 PILIHAN GANDA (A) 2
11 PILIHAN GANDA (B) 2
12 PILIHAN GANDA (B) 2
13 PILIHAN GANDA (A) 2
14 PILIHAN GANDA (A) 2
15 PILIHAN GANDA (A) 2
16 PILIHAN GANDA KOMPLEK (B,C) 2
17 PILIHAN GANDA KOMPLEK (A, B) 2
18 PILIHAN GANDA KOMPLEK (A,B) 2
19 PILIHAN GANDA KOMPLEK (A,B) 2
20 PILIHAN GANDA KOMPLEK (A,B) 2
21 MENJODOHKAN B 2
22 MENJODOHKAN A 2
23 MENJODOHKAN D 2
24 MENJODOHKAN E 2
25 MENJODOHKANA 2
26 ISIAN SINGKAT 6 cm 10
27 ISIAN SINGKAT 4, 44 m/s2 10
28 ISIAN SINGKAT 50 N 10
29 ISIAN SINGKAT 2 S 10
30 ISIAN SINGKAT 0,25 S 10
Skor Maksimal Nilai Akhir 100

Mengetahui, Kraksaan, Mei 2023


Kepala SMA HATI Bilingual Boarding Guru Mata Pelajaran
School

Dr. H. Fathur Rozi Ngesti Utami, S.Si

Anda mungkin juga menyukai