Anda di halaman 1dari 2

LK. 1.1.

Identifikasi Masalah

Nenden Rizky Amelia, S.S., M.Hum.


SMKN 1 Cihampelas

Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi


No.
Permasalahn Diidentifikasi Masalah
1 pedagogik, 1) Peserta didik tampak 1) Sebagian besar
literasi, dan kurang berminat peserta didik
numerasi. terhadap penulisan menjiplak karya dari
sebuah karya sastra; internet ketika guru
2) Peserta didik mengalami memberikan tugas
kesulitan pada saat tertulis.
menganalisis unsur 2) Peserta didik sulit
intrinsik sebuah memahami bahasa
hikayat; dan arkais dan mereka
3) Peserta didik mengalami juga masih belum
kesulitan pada saat memahami teori
menganalisis unsur fisik tentang unsur-unsur
dan unsur batin pada intrinsik prosa. Hal
sebuah puisi; ini tampak pada
penilaian LKPD yang
masih jauh di bawah
standar.
3) Peserta didik sulit
memahami diksi dan
simbol-simbol dalam
puisi. Selain itu,
peserta didik pun
masih mengalami
miskonsepsi pada
teori unsur fisik dan
unsur batin puisi.
Hal ini tampak pada
peserta didik yang
tidak dapat
menjawab dengan
benar pertanyaan
yang diberikan oleh
guru secara lisan.
2 kesulitan belajar 1) Peserta didik ABK yang 1) Ketidakmampuan
siswa termasuk bisa membaca dengan menulis pada peserta
siswa lancar, bertutur kata didik tersebut tampak
berkebutuhan dengan santun tetapi ketika guru
khusus dan tidak bisa menulis, memberikan tugas
masalah bahkan meniru tulisan mengenai aspek
pembelajaran pun tidak dapat ia kebahasaan teks
(berdiferensiasi) lakukan. laporan hasil
di kelas 2) Guru tidak metode observasi.
berdasarkan pembelajaran 2) Guru belum
pengalaman diferensiasi. memahami metode
mahasiswa saat pembelajaran
menjadi guru. diferensiasi.
Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi
No.
Permasalahn Diidentifikasi Masalah
3 membangun 1) Peserta didik masih 1) Peserta didik masih
relasi/hubungan belum bisa fokus dan belum bisa
dengan siswa dan memanagement waktu menyelesaikan tugas
orang tua siswa. dengan baik ketika guru pada waktu yang
memberikan tengat telah ditentukan.
waktu untuk 2) Hal ini tampak ketika
menyelesaikan tugas. guru bertemu dengan
2) Peserta didik pada orang tua. Ia
tingkatan SMK sudah mengatakan bahwa
dianggap dewasa oleh orang tuanya sibuk
orang tua, sehingga bekerja. Ketika
mereka kurang sesekali menanyakan
mengontrol aktifitas pelajaran kepada
belajar peserta didik anaknya, jawabannya
pada saat di rumah. selalu sama, yaitu
Bagi orang tua, selama tidak ada tugas dari
tidak ada panggilan dari sekolah.
sekolah maka peserta
didik dianggap baik-
baik saja.
4 pemahaman/ Guru belum menggunakan Guru belum memahami
pemanfaatan berbagai model berbagai model
model-model pembelajaran yang inovatif pembelajaran yang
pembelajaran sehingga pembelajaran inovatif.
inovatif dirasakan jenuh oleh
berdasarkan peserta didik.
karakteristik
materi dan siswa.
5 Materi terkait Guru masih belum Guru belum memahami
Literasi menerapkan pembelajaran model pembelajaran
numerasi, berbasis HOTS berbasis HOTS.
Advanced
material,
miskonsepsi,
HOTS.
6 pemanfaatan Guru belum mampu Kemampuan guru masih
teknologi/inovasi memanfaatkan teknologi hanya sebatas
dalam untuk berinovasi dalam menggunakan teknologi
pembelajaran. pembelajaran karena yang standar, seperti
kemampuan dan fasilitas membuat power point.
yang kurang memadai. Akan tetapi kemampuan
guru yang satandar ini
pun tidak didukung oleh
fasilitas yang ada di
sekolah. Tidak semua
kelas tersedia in fokus.
Sehingga guru kembali
kepada papan tulis yang
tersedia di setiap kelas.

Anda mungkin juga menyukai