Anda di halaman 1dari 4

PRAKTIKUM 6

A. Tujuan
Menganalisis prinsip perubahan energi listrik menjadi gerak pada motor listrik

B. Kajian Teori
1. Apa yang dimaksud dengan motor listrik ? Jelaskan!
Jawaban:

2. Mengapa motor listrik bisa berputar ? Jelaskan!


Jawaban:

3. Prinsip fisika apa yang ada di motor listrik ?


Jawaban:
4. Apa yang terjadi jika arus listrik yang dialirkan ke motor listrik dibalik ?
Jawaban:

5. Bagaimana cara menambah kecepatan gerak motor listrik ?


Jawaban:

C. Peralatan yang Digunakan


1. Alat dan bahan yang digunakan :
a. Set magnet dan motor listrik
b. Catu daya sumber arus DC 3A

D. Langkah Percobaan
Bagaimana langkah percobaan untuk mendemonstrasikan perubahan energi listrik menjadi
gerak ?
Memvariasi jarak koil dengan kedua magnet. Minimal 5 variasi
E. Data Hasil Pengamatan
1. Deskripsikan kaidah tangan kanan yang terjadi pada praktikum yang dilakukan!

2. Deskripsikan Hukum Faraday yang terjadi pada praktikum !

3. Deskripsikan induksi elektromagnetik yang terjadi pada praktikum sehingga koil bisa
bergerak !

4. Deskripsikan magnetik fluks yang terjadi pada praktikum sehingga koil bisa bergerak!
F. Pembahasan
1. Untuk setiap fenomena yang diamati, jelaskan mengapa koil dapat bergerak !

2. Jelaskan arah arus listrik yang terjadi pada koil kawat !

3. Mengapa jika semakin jauh/dekat magnet maka gerak koil semakin lambat/cepat ?

G. Kesimpulan
Bagaimana koil bisa bergerak ? Jelaskan!

Anda mungkin juga menyukai