Anda di halaman 1dari 1

Nama : AHENG

NIM : F1032221004

Prodi : Pendidikan Ekonomi

Hak dan Kewajiban Guru

Hak Guru
1. Mendapatakan Peghasilan dan jaminan hidup layak
2. Mendapatkan Kesejahteraan Sosial
3. Memperoleh perlindungan dalam menjalankan Profesinya
4. Berhak mendapatkan Sertifikat Pendidik
5. Berhak mendapatkan penghargaan sesuai dengan tugas dan prestasi kerja

Kewajiban Guru
1. Memberikan teladan yang baik kepada peserta didik
2. Mempunyai Komitmen untuk meningkatkan mutu Pendidikan
3. Melaksanakan Tugas dan tanggung jawab yang telah diberikan untuk mendidik siswa
4. Memiliki Kualifikasi Minimum atau Sertifikat yang sesuai dengan standar
Menurut Saya Hak dan Kewajiban Guru belum seimbang Karena Seperti yang Kita ketahui bahwa
guru-guru di Indonesia belum mendapatkan Hak yaitu kehidupan yang Layak sedangkan kewajiban
yang mereka lakukan sudah mereka penuhi.Dari segi kehidupan sosial guru belum mendapatkan
jaminan kehidupan yang layak seperti guru Honorer yang mendapatkan gaji yang masih jauh dari kata
cukup yang harus memenuhi kebutuhan hidupnya karena Gaji seorang guru honorer tidak dapat
memenuhi kebutuhan nya.
Sebagai Contoh :
Hervina, guru honorer yang telah mengajar 16 tahun mengunggah ke sosial media pada awal Februari
lalu tentang jumlah gaji yang didapat sebesar Rp700 ribu usai mengajar empat bulan - upah minimal
regional Kabupaten Bone sekitar Rp3 juta.
https://economy.okezone.com/read/2021/02/21/320/2365656/nestapa-guru-honorer-dilema-gaji-kecil-
pengabdian-tanpa-kepastian-dan-cinta-pekerjaan

Anda mungkin juga menyukai