Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP )

Satuan Pendidikan : MTs Nurus Sholah Pamekasan


Mata Pelajaran : FIQIH
Kelas/Semester : VII / 1
Materi Pokok : Salat Lima Waktu

Alokasi Waktu : 2 X 40 menit (1 X Pertemuan)


A. KOMPETENSI INTI
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,
gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural)
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian tampak mata
4. Mengolah, menyaji dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN

No. KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN


1.3. Melaksanakan Shalat fardlu lima 1.3.1 Melaksanakan pengamalan shalat
waktu pada waktunya sebagai pokok fardlu lima waktu merupakan
ajaran islam. (A2) pengabdian paling utama kepada Allah
1 Swt (C3)
1.3.2 Menunjukkan keutamaan shalat fardlu
lima waktu melalui bukti-bukti yang
ada dalam AlQur’an dan Hadis (C2)

2.3. Menjalankan sikap tertib dan disiplin 2.3.1 Menampilkan karakter-karakter


2 sebagai implementasi pengetahuan tertib dan disiplin dalam pelaksanaan
tentang shalat fardlu lima waktu. shalat fardlu lima waktu. (C2)
(A2)
3.3 Menganalisis ketentuan shalat 3.3.1. Menunjukkan dalil tentang shalat
fardhu lima waktu (C4) (C2)
3.3.2. Menentukan secara detail tata cara
pelaksanaan shalat fardlu lima waktu
3 (C3)
3.3.3. Merinci ketentuan syarat wajib dan
ketentuan sahnya shalat fardlu lima
waktu (C4)

4.3. Mendiskusikan hasil analisis (A2) 4.3.1. Mempraktekkan tata cara


4 pelaksanaan shalat fardlu lima
waktu (P3)

TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran melalui, peserta didik dapat:
1. Setelah proses pemebelajaran C peserta didik A mampu Menjelaskan pengertian shalat
fardlu lima waktu B dengan benar D
2. Setelah proses pembelajaran C peserta didik A mampu Menyimpulan dasar hukum shalat
fardlu lima waktu berdasarkan ayat-ayat Al-Qur’an dan Hadis B dengan benar D
3. Setelah proses pemebelajaran C peserta didik A dapat Membedakan syarat sah dan syarat
wajib shalat fardlu lima waktu B dengan benar B
4. Melalui diskusi C peserta didik A dapat Menguraikan perkara-perkara yang membatalkan
shalat fardlu lima waktu B dengan benar D
5. Setelah proses pembelajaran C peserta didik A mampu Mendeskripsikan rukun-rukun shalat
fardlu lima waktu berdasarkan tata urutannya B dengan benar D

C. MATERI PEMBELAJARAN
1. Shalat secara bahasa berarti doa. Secara istilah salat adalah ibadah yang terdiri dari
perkataan dan perbuatan tertentu, yang dimulai dengan takbir, dan diakhiri dengan salam
2. Dasar hukum salat adalah wajib
3. Adapun syarat shalat itu terdiri dua jenis, yaitu: sayarat sah dan syarat wajib
4. Sunah `ab`ad adalah amalan sunah dalam shalat yang apabila terlupakan harus diganti
dengan sujud sahwi. Sedangkan Sunah Hai`at adalah amalan sunah dalam shalat yang apabila
terlupakan tidak perlu diganti dengan sujud sahwi. (Pemahaman mengenai sunah dalam salat,
dapat disesuaikan dengan keadaan siswa dan guru)
5. Adapun yang Membatalkan Shalat, antara lain:Berbicara dengan sengaja, Bergerak dengan
banyak (3 kali gerakan atau lebih berturut-turut), Berhadats, Meninggalkan salah satu rukun
shalat dengan sengaja, Terbuka auratnya, Merubah niat, Membelakangi kiblat, Makan dan
minum, Tertawa, dan Murtad
6. Tentang rukun shalat dirumuskan menjadi 13 perkara:Niat, Berdiri, bagi yang berkuasa,
Takbiratul ihram: membaca "Allahu Akbar", Membaca Surat Fatihah, Ruku' dan thuma'ninah,
I'tidal dengan thuma'ninah, Sujud dua kali dengan thuma'ninah, Duduk antara dua sujud
dengan thuma'ninah, Duduk untuk tasyahud pertama, Membaca tasyahud akhir, Membaca
shalawat atas Nabi, Mengucapkan salam yang pertama, dan Tertib
7. Dalam hal bacaan shalat, guru dapat memberi materi tambahan, atau meminta siswa
menghafalkan bacaan-bacaan salat yang telah siswa pelajari sebelumnya baik di lingkungan
keluarga, maupun lembaga pendidikan formal yang pernah ditempuh siswa. (misalnya materi
tentang lafaz qunut dalam salat subuh, dapat disesuaikan dengan keadaan siswa).

D. METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan : Pembelajaran Scientific, Pembelajaran Kooperatif, Pembelajaran discovery.

Strategi : - Pencarian informasi (information search)


- Dialog mendalam dan berpikir kritis (deep dialogue and critical thinking
DDCT)
- Simulasi
Metode : Ceramah, tanya jawab, jigsaw, drill, demonstrasi

E. SUMBER BELAJAR
1. Al Qur’an
2. Buku Guru
3. Buku siswa
4. Buku referensi lain

F. MEDIA PEMBELAJARAN
1. Media
 LCD, AUDIO VISUAL
 Kalender

2. Alat dan bahan


LCD / Laktop
Papan Majalah dinding/media informasi
Kertas plano, spidol

G. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Pertemuan 1
1. Pendahuluan ( 5 menit)
Orientasi
 Kelas dibuka dengan salam, menanyakan kabar dan mengecek kehadiran
peserta didik.
 Kelas dilanjutkan dengan doa dipimpin oleh salah seorang peserta didik. Peserta
didik yang diminta membaca doa adalah peserta didik yang hari itu datang paling
awal ( menghargai kedisiplinan peserta didik )
 Peserta didik diingatkan untuk selalu mengutamakan sikap disiplin setiap saat
dan manfaatnya bagi tercapainya cita – cita.
 Menyanyikan salah satu Lagu Wajib/Lagu Nasional. Guru memberikan
penguatan tentang pentingnya menanamkan semangat Nasionalisme.
 Peserta didik diminta untuk memeriksa kerapian diri dan kebersihan kelas
 Peserta didik memperhatikan penjelasan guru tentang tujuan, manfaat dan
aktivitas pembelajaran yang akan dilakukan.
 Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang pentingnya sikap disiplin,
kerjasama, dan mandiri yang akan dikembangkan dalam pembelajaran.
Aperpepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya.
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan
dilakukan
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari
 Apabila materi tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini
dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang
materi sesuai tema
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan
KKM pada pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-
langkah pembelajaran

2. Kegiatan inti (30 menit)


 MENGAMATI
- peserta didik mengamati teks permasalahan tentang shalat lima waktu
- peserta didik mengaitkan teks permasalahan dengan ketentuan shalat lima waktu
termasuk syarat wajib shalat, syarat sah shalat, rukun shalat dan batalnya shalat
 MENANYA
- Masing masing anggota kelompak diminta untuk membarikan tanggapan, pertanyaan
kepada ketua kelompoknya tentang melaksanakan salat lima waktu
- Masing-masing kelompok memberikan pertanyaan kepada kelompok lain
 MENGEKSPLORASI
- Masing-masing kelompok untuk mendiskusikan pelaksanaan salat lima waktu
 MENGASOSIASI
- Setiap kelompok merumuskan untuk melaksnakan salat lima waktu
 MENGKOMUNIKASI
- Setiap ketua kelompok memberikan penjelasan kepada kelompok lain tentang hasil
diskusi kelompok tersebut
- Tiap anggota kelompok memberikan tanggapan terhadap paparan yang disampaikan
tim ahli ( ketua kelompok)
3. Penutup (5 menit)
a. Melakukan refleksi dengan meminta pendapat peserta didik tentang kegiatan
pembelajaran yang telah dialami (memberikan kemudahan dalam belajar atau
sebaliknya).
b. Bersama peserta didik membuat kesimpulan tentang materi ajar yang telas disajikan
selama pembelajaran,
c. Melaksanakan post test secara lisan
d. Mengajak peserta didik untuk mengakhiri pembelajaran dengan berdoa sesuai dengan
agama dan keyakinan masing-masing.

Lampiran-Lampiran

KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL (KKM)

Satuan Pendidikan : MTs Nurus Sholah


Mata Pelajaran : FIQIH
Kelas/Semester : VII / 1
Materi Pokok : Salat Lima Waktu

Alokasi Waktu : 2 X 40 menit (1 X Pertemuan)

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya


2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,
gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural)
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian tampak mata
4. Mengolah, menyaji dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

Kondisi
Karakteristik Karakteristik Satuan
Muatan/Mata Peserta Pendidikan
No Kompetensi Dasar Pelajaran Didik (Pendidik KKM
& Daya
(Kompleksitas) (Intake) Dukung) Per KD
0-100 0-100 0-100
3.1 Memahami alat-alat bersuci dari najis dan hadats 71 71 71 71
Menerapkan tata cara bersuci dari hadats dan
3.2
najis. 71 71 71 71
3.3 Menganalisis ketentuan shalat fardhu lima waktu 70 70 70 70
3.4 Menganalisis ketentuan shalat berjama’ah. 68 68 68 68
Menganalisis keutamaan dzikir dan berdoa setelah
3.5
shalat 70 70 70 70
Mengkomunikasikan penggunaan alat-alat bersuci
4.1
dari najis dan hadats. 68 68 68 68
4.2 Mempraktekkan tata cara bersuci dari hadats dan
najis 70 70 70 70
4.3 Mengkomunikasikan hasil analisis tata cara shalat
fardhu lima waktu. 71 71 71 71
Mengkomunikasikan hasil analisis tentang tata cara
4.4
shalat berjama’ah 70 70 70 70
Mengkomunikasikan hasil analisis tentang keutamaan
4.5
dzikir dan berdoa setelah shalat 71 71 71 71
KKM Muatan Pelajaran Fikih 70

Mengetahui Pamekasan, 17 Juli 2021


Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran

JUNAIDI, S.Pd.I NASIR, S.Pd.I


LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
Nama Madrasah : MTs Nurus Sholah
Mata pelajaran : Fiqih
Kelas /Semester : VII/I
Tema : shalat fardu lima waktu
Sub Tema : Shalat wajib
Alokasi waktu : 2 X 40 Menit

No. KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN


1.4. Melaksanakan Shalat fardlu lima 1.3.3 Melaksanakan pengamalan shalat
waktu pada waktunya sebagai pokok fardlu lima waktu merupakan
ajaran islam. (A2) pengabdian paling utama kepada Allah
1 Swt (C3)
1.3.4 Menunjukkan keutamaan shalat fardlu
lima waktu melalui bukti-bukti yang
ada dalam AlQur’an dan Hadis (C2)

2.4. Menjalankan sikap tertib dan disiplin 2.3.2 Menampilkan karakter-karakter


2 sebagai implementasi pengetahuan tertib dan disiplin dalam pelaksanaan
tentang shalat fardlu lima waktu. shalat fardlu lima waktu. (C2)
(A2)
3.3 Menganalisis ketentuan shalat 3.3.1 Menunjukkan dalil tentang shalat
fardhu lima waktu (C4) (C2)
3.3.2 Menentukan secara detail tata cara
3 pelaksanaan shalat fardlu lima waktu
(C3)
3.3.3 Merinci ketentuan syarat wajib dan
ketentuan sahnya shalat fardlu lima
waktu (C4)
4.3. Mendiskusikan hasil analisis (A2) 4.3.1. Mempraktekkan tata cara
4 pelaksanaan shalat fardlu lima
waktu (P3)
TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran melalui, peserta didik dapat:
1. Setelah proses pemebelajaran C peserta didik A mampu Menjelaskan pengertian shalat
fardlu lima waktu B dengan benar D
2. Setelah proses pembelajaran C peserta didik A mampu Menyimpulan dasar hukum shalat
fardlu lima waktu berdasarkan ayat-ayat Al-Qur’an dan Hadis B dengan benar D
3. Setelah proses pemebelajaran C peserta didik A dapat Membedakan syarat sah dan syarat
wajib shalat fardlu lima waktu B dengan benar B
4. Melalui diskusi C peserta didik A dapat Menguraikan perkara-perkara yang membatalkan
shalat fardlu lima waktu B dengan benar D
5. Setelah proses pembelajaran C peserta didik A mampu Mendeskripsikan rukun-rukun shalat
fardlu lima waktu berdasarkan tata urutannya B dengan benar D

MATERI PEMBELAJARAN
1. Shalat secara bahasa berarti doa. Secara istilah salat adalah ibadah yang terdiri dari perkataan dan
perbuatan tertentu, yang dimulai dengan takbir, dan diakhiri dengan salam
2. Dasar hukum salat adalah wajib
3. Adapun syarat shalat itu terdiri dua jenis, yaitu: sayarat sah dan syarat wajib
4. Sunah `ab`ad adalah amalan sunah dalam shalat yang apabila terlupakan harus diganti dengan sujud
sahwi. Sedangkan Sunah Hai`at adalah amalan sunah dalam shalat yang apabila terlupakan tidak perlu
diganti dengan sujud sahwi. (Pemahaman mengenai sunah dalam salat, dapat disesuaikan dengan keadaan
siswa dan guru)
5. Adapun yang Membatalkan Shalat, antara lain:Berbicara dengan sengaja, Bergerak dengan banyak (3 kali
gerakan atau lebih berturut-turut), Berhadats, Meninggalkan salah satu rukun shalat dengan sengaja,
Terbuka auratnya, Merubah niat, Membelakangi kiblat, Makan dan minum, Tertawa, dan Murtad
6. Tentang rukun shalat dirumuskan menjadi 13 perkara:Niat, Berdiri, bagi yang berkuasa, Takbiratul ihram:
membaca "Allahu Akbar", Membaca Surat Fatihah, Ruku' dan thuma'ninah, I'tidal dengan thuma'ninah,
Sujud dua kali dengan thuma'ninah, Duduk antara dua sujud dengan thuma'ninah, Duduk untuk tasyahud
pertama, Membaca tasyahud akhir, Membaca shalawat atas Nabi, Mengucapkan salam yang pertama, dan
Tertib
7. Dalam hal bacaan shalat, guru dapat memberi materi tambahan, atau meminta siswa menghafalkan
bacaan-bacaan salat yang telah siswa pelajari sebelumnya baik di lingkungan keluarga, maupun lembaga
pendidikan formal yang pernah ditempuh siswa. (misalnya materi tentang lafaz qunut dalam salat subuh,
dapat disesuaikan dengan keadaan siswa).

MEDIA PEMBELAJARAN

1. Posisi Takbir 3. Posisi Rukuk


2. Posisi Sedekap

4. Posisi I’tidal 5. Posisi Sujud


6. Posisi duduk diantara dua sujud

7. Posisi duduk Tasyahud Awwal 8. Posisi duudk tasyahud akhir 10. Salam
PENILAIAN

Pengetahuan

a. Tes tulis
b. Bentuk instrumen dan instrument
- Bentuk instrument
- Uraian
- Instrumen (kisi-kisi, soal, kunci jawaban) KISI-KISI

No Materi Indikator Bentuk soal Kunci jawaban


1 Menentukan Setelah melakukan A. do’a iftitah
Salat lima secara detail takbiratul ihram,
waktu tata cara kita membaca
pelaksanaan
shalat fardlu
lima waktu
2 Salat lima Membandingk Diantara yang A. Murtad ketika dalam shalat
waktu an ketentuan membatalkan shalat
syarat wajib adalah......
dan ketentuan
sahnya shalat
fardlu lima
waktu
3 Salat lima Membandingk Perhatikan D. 2 dan 4 (Islam, Berakal)
waktu an ketentuan penyataan berikut!
syarat wajib (1) wanita yang
dan ketentuan sedang haid
sahnya shalat (2) beragama Islam
fardlu lima (3) belum baligh
waktu (4) berakal
Yang termasuk
syarat syah shalat
yaitu ...

4 Salat lima Menentukan Shalat Fardhu C. Takbirotul ihram, membaca


waktu secara detail merupakan ibadah surat al Fatihah, membaca
tata cara yang paling utama tasyahud akhir, membaca
pelaksanaan bagi umat Islam. shalawat Nabi , salam yang
shalat fardlu Oleh karena itu, pertama
lima waktu mempelajari dan
memahami tata
cara shalat
hukumnya wajib, Di
dalam tata cara
shalat, ada hal-hal
yang harus
dilakukan dan tidak
boleh ditinggalkan
yang disebut
dengan rukun
shalat. Berikut ini
yang merupakan
rukun Qauli di
dalam shalat
adalah...
5 Salat lima Menentukan Nafisah sedang C. takbiratul ihram, ruku,
waktu secara detail melaksanakan i’tidal, sujud dan duduk
tata cara shalat Maghrib. Ia diantara dua sujud.
pelaksanaan mengawalinya
shalat fardlu dengan niat,
lima waktu kemudian
takbiratul ihram,
membaca surat Al-
Fatihah, ruku, i’tidal,
sujud, duduk
diantara dua sujud,
membaca tasyahud
akhir dan mengucap
salam. Berdasarkan
ilustrasi tersebut,
perbuatan Nafisah
yang termasuk
rukun fi’li adalah ….

Pedoman penskoran :

- Skor 3 jika jawaban sesuai dengan kunci jawaban


- Skor 2 jika kurang sesuai dengan kunci jawaban
- Skor 1 jika jawaban tidak tepat

Skor yang diperoleh


Nilai = -------------------------- x 100
Skor maksimal

LEMBAR PENILAIAN DIRI

1. LEMBAR PENILAIAN DIRI SIKAP SPIRITUAL


NO PERNYATAAN YA TIDAK
1 Saya bersyukur karena memiliki akidah Islam

2 Saya selalu menjaga kokohnya akidah Islam

3 Saya selalu merenungkan semua ciptaan Allah


4 Saya yakin akidah Islam akan membawa keselamatan

5 Saya selalu salat lima waktu untuk mendekatkan diri pada Allah

Skor 1 jika jawab YA, skor 0 jika jawab TIDAK

Skor Perolehan
NILAI = ------------------------- x 100 % =
Skor Maksimal

2. LEMBAR PENILAIAN DIRI SIKAP SOSIAL


NO PERNYATAAN YA TIDAK
1 Saya selalu jujur dalam perkataan dan perbuatan

2 Saya selalu menyanyangi semua teman

3 Saya selalu membantu teman yang mengalami kesulitan


4 Saya selalu menyapa dengan ramah dan akrab

5 Saya selalu membagi manfaat pada semua teman

Skor 1 jika jawab YA, skor 0 jika jawab TIDAK

Skor Perolehan
NILAI = ------------------------- x 100 % =
Skor Maksimal
3. Diskusi dari permainan Jigsaw

a. Teknik : penugasan observasi


b. Bentuk Instrumen : pengamatan

Contoh Lembar Pengamatan Permainan Jigsaw


Kelas : VII
Kegiatan : Jigsaw
Tema : Salat lima waktu
Aspek Penilaian
Nama Rata-Rata Nilai
Partisipasi Penghayatan Peran Kerjasama

Pedoman Penskoran :
Aspek Penilaian Deskripsi Nilai
Partisipasi  Keterlibatan dalam bermain peran
60 – 100
 Peran dari yang diperankan
Penghayatan Peran  Penjiwaan
 Kesesuaian 60 – 100
 Semangat bermain
Kerjasama  Membantu teman
60– 100
 Tenggang rasa dengan teman

Mengetahui Pamekasan, 17 Juli 2021


Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran

JUNAIDI, S.Pd.I NASIR, S.Pd.I

Anda mungkin juga menyukai