Anda di halaman 1dari 5

DESKRIPSI (KETERANGAN)

KOMPONEN
Identitas Modul
Penyusun : Desy Yuniarti
Institusi : SDN Murung Abuin
Tahun Penyusunan : 2023
Perangkat Jenjang : Sekolah Dasar (SD)
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Fase / Kelas : A / 1 (satu )
Alokasi Waktu : (2 JP × 35 menit)

Komponen Awal • Mengidentifikasi bunyi huruf k


• Menemukan contoh kata dengan huruf k
Elemen capaian Keterampilan Proses
Profil pelajar Pancasila Beriman dan bertaqwa Kepada Tuhan Yang Maha Esa berakhlak mulia
,Bernalar kritis,
Bergotong-royong
Sarana dan Prasarana Sumber Belajar :
 Lembar kerja peserta didik
 Lingkungan Sekolah

Alat, bahan :
 papan tulis,
 spidol papan tulis,
 alat tulis,
 kertas kosong

Target Peserrya Didik • Peserta Didik dapat mengidentifikasi bunyi huruf k


• Peserta didik dapat menemukan contoh kata dengan huruf k
Jumlah Peserta Didik 6 siswa
Model pembelajaran Model pembelajaran tatap Muka
Metode 1. ceramah
2. Diskusi
3. tanya jawab
Persiapan 1. Memastikan bahwa lingkungan tempat siswa
akan berkeliling aman
2. Mencetak lembar kerja sesuai jumlah siswa
3. Memahami hal-hal penting mengenai Kuman
Capaian Pembelajaran Melalui kegiatan menjawab pertanyaan guru tentang kata ‘kuman’,
peserta didik mengenali arti kata baru dengan tepat.

Melalui latihan merangkai bunyi huruf ‘k’ dan huruf vokal lain, peserta
didik dapat membaca suku kata dengan baik.

Melalui kegiatan menjawab pertanyaan terkait teks nonfiksi yang


dibacakan guru, peserta didik dapat menyimpulkan informasi serta
menjelaskan simpulannya dengan relevan berdasarkan pengalamannya.

Pertanyaan Pemantik 1. Apa itu kuman ?


2. Bagaimana supaya badan kita terhindar dari kuman ?
3. Apa pungsi masker buat Kesehatan ?

Kegiatan Pembelajaran Kegiatan Pendahuluan :


 Guru memberi salam, menyapa peserta didik (menanyakan kabar)
Mengecek kehadiran dan kesiapan peserta didik,
 Berdoa sebelum belajar dan lain-lain),
 Menyemangati peserta didik dengan yel-yel, tepukan, atau kebiasaan
lain yang menjadi ciri khas/kebiasaan/kesepakatan kelas.
 Menyampaikan tujuan pembelajaran

Kegiatan Inti
 Siswa diingatkan kembali materi sebelumnya tentang kuman
 Siswa mengamati cerita guru yang memperlihatkan gambar
kuman dalam iliustrasi cerita yang menempel di hidung Dilo
 Siswa mengamati gambar
 Siswa menjawab pertanyaan guru mengenai kuman
 Siswa menunjukan contoh kuman yang ada pada makanan
 Guru memberi kesempatan pada siswa untuk berpendapat
bagaimana supaya kita terhindar dari kuman penyakit
 Guru memberi tugas untuk menuliskan hurup K
 Guru memberikan pertanyaan mengenai
kata yang dibentuk oleh suku kata ka, ki , k u,ke,ko
 Siswa menyebutkan nama binatang k dari kata ka, ki, ku ,ke
, ko
 Siwa membacakan KUMAN mulai hurup
, suku kata dan kata .
Penutup Pembelajaran
 Guru dan siswa menyimpulkan pembelajaran
 Mengulas materi dengan tanya jawab
 Pemberian tugas PR
 Berdoa

Refleksi guru
1. Apakah materi pembelajaran tersampaikan dengan baik ?
2. Apakah semua siswa terlibat dalam proses pembelajaran ?
3. Apa yang bisa dilakukan untuk membuat siswa aktif bertanya
dan berpendapat?
4. Apakah siswa dapat mengisi lembar pengamatan dengan
lancar?
5. Apa tantangan yang mereka hadapi?
6. Apakah hasil pengamatan siswa dapat menggambarkan
pemahaman mereka tentang kuman
LEMBAR OBSERVASI PRAKTEK MENGAJAR
No Aspek yang diobservasi Kemunculan Komentar
Ada Tidak
Ada
1 Menyediakan pijakan(keterampilan membuka V
pembelajaran)
2 Memberikan tuntunan (keterampilan bertanya) V
3 Melibatkan siswa sebanyak mungkin dalam kegiatan V
pembelajaran (keterampilan bertanya).
4 Menjelaskan konsep oleh guru (Keterampilan V
menjelaskan)
5 Melaksanakan pembelajaran dengan menggunakan V
metode yang bervariasi dan memberi pengalaman
langsung kepada siswa (keterampilan mengadakan
variasi)
6 Memberikan contoh (keterampilan mengadakan variasi) V
7 Menggunakan media yang tepat (keterampilan V
mengadakan variasi)
8 Memberikan penguatan (keterampilan memberikan V
penguatan )
9 Membimbing diskusi (keterampilan membimbing V
diskusi kelompok besar dan kecil)
10 Melakukan penilaian hasil dan proses belajar V
(Keterampilan menutup pelajaran)
11 Keterampilan mengajar kelompok kecil dan perorangan V
12 Memberikan balik (keterampilan menutup pelajaran) V
LEMBAR REFLEKSI SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN
Nama : Desy Yuniarti
NIM :858293166
Program Studi :Pendidikan Guru Sekolah Dasar
UPBJJ : UT/Banjarmasin
A. Refleksi terhadap Penerapan Pembelajaran yang telah dilakukan
1. Apakah kegiatan membuka pelajaran yang saya lakukan dapat mengarahkan dan mempersiapkan
siswa mengikuti pelajaran dengan baik?

Ya! Mempersiapkan siswa secara psikis dan fisik sebelum mengikuti pelajaran merupakan
langkah awal yang baik.

2. Bagaimana tanggapan siswa terhadap materi/bahan ajar yang saya sajikan? (Apakah materi terlalu
tinggi, terlalu rendah, atau sudah sesuai dengan kemampuan awal siswa?)

Siswa menanggapi materi dengan baik, karena materi yang disampaikan sesuai dengan
kemampuan siswa.

3. Bagaimana respons siswa terhadap media pembelajaran yang digunakan? (Apakah media sesuai
dan mempermudah siswa menguasai kompetensi/materi yang diajarkan?)

Siswa merasa senang dan cepat mengisi materi dengan bantuan alat peraga atau media.

4. Bagaimana tanggapan siswa terhadap metode/teknik pembelajaran yang saya gunakan?


Siswa sangat menikmati.

5.Apakah siswa dapat menangkap penjelasan/instruksi yang saya berikan dengan baik?

Sebagian besar siswa dapat menerima penjelasan saya.

Link Vidio
https://youtube.com/watch?v=VmIpJ0ee8jg&feature=shared

Anda mungkin juga menyukai