Anda di halaman 1dari 3

LK. 2.

2 Menentukan Solusi
Nama : WAHYU DWICAHYONO, S.Pd
Bidang Studi PPG : [220] Pendidikan Jasmani dan Kesehatan

No Eksplorasi alternatif Analisis penentuan Analisis alternatif


Solusi yang relevan
. solusi solusi solusi
1 Sebagian besar peserta didik Menggunakan model Berdasarkan kajian literarur Berdasarkan kajian literarur
kelas 7 F SMPN 1 pembelajaran PBL dengan dan wawancara tentang dan wawancara tentang
Tanggunggunung belum pendekatan bermain,serta alternatif solusi maka solusi alternatif solusi maka solusi
menguasai teknik lari jarak memanfaatkan media yang relevan dalam yang relevan dalam
pendek. elektronik dalam menarik menyelesaikan masalah yaitu. menyelesaikan masalah yaitu
minat siswa. Membuat inovasi pembelajaran Menggunakan model
Berdasarkan kajian literarur dengan menampilkan media pembelajaran PBL dengan
dan wawancara tentang pembelajaran yang menarik pendekatan bermain,serta
alternatif solusi dapat seperti video dan ppt dalam memanfaatkan media
dihasilkan beberapa solusi penyampaian materi,membuat elektronik dalam menarik
sebagi berikut : inovasi latihan dengan metode minat siswa.
pendekatan variasi latihan lari Sintak 1 (orientasi siswa pada
1.Guru membuat inovasi dengan permainan yang masalah)
pembelajaran dengan menarik seperti latihan variasi Guru menyampaikan materi
menampilkan media yang lari tepuk pundak,variasi lari melalui media video dan PPT
menarik seperti video dan ppt bedak,variasi lari bola, model tentang teknik start, teknik
dalam penyampaian materi. pembelajaran menggunakan berlari dan teknik memasuki
2. Menggunakan model PBL dengan pendekatan finish.
pembelajaran PBL dengan bermain
pendekatan bermain,serta Siswa mengamati video
memanfaatkan media melalui tampilan proyektor
elektronik dalam menarik atau HP yang dikirim lewat WA
minat siswa
Siswa diberikan kesempatam
bertanya dan mengemukakan
pendapat

Sintak 2 (mengorganisasikan
siswa untuk belajar)
Guru membagi siswa menjadi
beberapa kelompok (membagi
menjadi 4-6 kelompok dengan
jumlah perkelompok 4-6 anak.)

Setiap kelompok diberikan


tugas gerak berlari dengan
modifikasi kedalam bentuk
permainan

Sintak 3 (Membimbing
penyelidikan kelompok)

Siswa berdiskusi tentang


teknik-teknik berlari yang
benar, guru memantau
keaktifan siswa dan
2 membimbing jika ada kesulitan
Sintak 4 (Mengembangkan
dan menyajikan hasil karya)
Setiap anak mencoba
mempraktikan teknik berlari
mulai dari teknik start,teknik
berlari dan teknik memasuki
finish yang benar

Sintak 5 (menganalisis dan


mengevaluasi proses
pemecahan masalah)
Guru membimbing dan
mengevaluasi tugas praktik
dan memberikan apresiasi.

2 Sebagian besar siswa kelas 7 Menggunakan metode Berdasarkan kajian literarur Berdasarkan kajian literarur
F SMPN 1 Tanggunggunung pembelajaran PBL dan dan wawancara tentang dan wawancara tentang
kurang Memahami pola Menggunakan inovasi alternatif solusi maka solusi alternatif solusi maka solusi
makan sehat, bergizi dan berbasis TPACK dengan yang relevan dalam yang relevan dalam
seimbang serta pengaruhnya membuat media pembelajaran menyelesaikan masalah yaitu menyelesaikan masalah yaitu
terhadap kesehatan. berupa ppt,video. Menambah Menggunakan metode Menggunakan model
sumber belajar bagi siswa pembelajaran PBL dan pembelajaran PBL,dan
Menggunakan inovasi lewat link materi di internet. Menggunakan inovasi berbasis memanfaatkan media
berbasis TPACK dengan TPACK dengan membuat elektronik dalam menarik
membuat media pembelajaran media pembelajaran berupa minat siswa.
berupa ppt,video. Menambah ppt,video. Menambah sumber Sintak 1 (orientasi siswa pada
sumber belajar bagi siswa belajar bagi siswa lewat link masalah)
lewat link materi di internet. materi di internet. Guru menyampaikan materi
melalui media video dan PPT
tentang pola makan sehat

Siswa mengamati video


melalui tampilan proyektor
atau HP yang dikirim lewat WA

Siswa diberikan kesempatam


bertanya dan mengemukakan
pendapat

Sintak 2 (mengorganisasikan
siswa untuk belajar)
Guru membagi siswa menjadi
beberapa kelompok (membagi
menjadi 4-6 kelompok dengan
jumlah perkelompok 4-6 anak.)

Setiap kelompok diberikan


tugas membuat mind mapping
tentang makanan pokok
mereka setiap hari,serta
menjabarkan kandungan gizi
dan manfaat kandungan gizi
tersebut bagi kesehatan

Sintak 3 (Membimbing
penyelidikan kelompok)

Siswa berdiskusi tentang


masalah kandungan gizi
dalam makanan pokok sehari-
hari, guru memantau keaktifan
siswa dan membimbing jika
ada kesulitan

Sintak 4 (Mengembangkan
dan menyajikan hasil karya)
Setiap kelompok mencoba
mempresentasikan hasil
pekerjaan mereka

Sintak 5 (menganalisis dan


mengevaluasi proses
pemecahan masalah)
Guru membimbing dan
mengevaluasi tugas praktik
dan memberikan apresiasi.

Anda mungkin juga menyukai