Anda di halaman 1dari 13

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

(RPS)

Kimia Fisika Koloid


TPH 223 : 3(2+1)

Pengampu Mata Kuliah :

Tuty Anggraini, STP, MP, PhD


Prof. Dr rer nat. Ir. Anwar Kasim
Dr. Ir.Novizar Nazir MS

Pengasuh Praktikum :
Vioni Derosya, STP, MSi

Program Studi Teknologi Hasil Pertanian


Fakultas Teknologi Pertanian
Universitas Andalas
Padang, Tahun 2016
A. LATAR BELAKANG
Mata kuliah ini merupakan bagian dari kelompok Mata Kuliah Wajib yang keluar pada semester genap

B. PERENCANAAN PEMBELAJARAN

1. Deskripsi Singkat Mata Kuliah

Pengetahuan kimia fisika sangat diperlukan bagi mahasiswa teknologi hasil pertanian terutama yang terkait dengan pengolahan
hasil pertanian. Penyampaian materi kuliah diutamakan yang terkait dengan proses pengolahan hasil pertanian. Pada kuliah
pendahuluan diberikan contoh-contoh yang berkenaan dengan itu.

2. Tujuan Pembelajaran

Setelah menempuh mata kuliah ini mahasiswa diharapkan:


1. Memahami tentang “sifat kimia dan fisika”
2. Memahami tentang keadaan zat baik gas, padat dan cair
3. Memahami tentang teori asam basa, termodinamika dan koloid

3. Capaian Pembelajaran (Learning Outcomes)


Mahasiswa mengerti dan mampu melaksanakan pekerjaan terkait kimia fisika.

4. Metoda Pembelajaran
Kuliah dilaksanakan dengan menggunakan pendekatan Student Centered Learning, metode pembelajaran yang dipilih adalah
berupa Small Group Discussion.
5. Penilaian
Penilaian dilaksanakan dengan cara sebagai berikut :
No Komponen penilaian Bobot (%)
1. Penilaian Hasil
a UTS 35
b UAS 35
c Praktikum 20
d Tugas 10
Total 100
6. Norma Akademik
Pada awal kuliah disampaikan kontrak perkuliahan yang berisi norma akademik. Dalam hal ini peraturan akademik menjadi acuan
utama dalam menentukan norma akademik yang isinya antara lain adalah sebagai berikut:
1) Tempat dan waktu kuliah mengacu kepada jadwal kuliah, perubahan dalam keadaan terpaksa bisa dilakukan dengan
memperhatikan kesediaan waktu dosen dan mahasiswa.
2) Keterlambatan dalam mengikuti kuliah serta absensi mengacu pada peraturan akademik.
3) Jumlah ketidakhadiran ditetapkan berdasarkan peraturan akademik yang sudah ada.
4) Pemaparkan/penjelaskan RPS oleh dosen agar mahasiswa mengetahui topik kuliah yang akan diikutinya.
5) Mahasiswa diharapkan sudah mempelajari topik yang disampaikan pada RPS sebelum kuliah berlangsung.
6) Pengumpulan tugas dilaksanakan sesuai dengan waktu yang telah ditetapkan bersama (dosen dan mahasiswa), termasuk sanksi
keterlambatan
7) Selama kuliah berlangsung mahasiswa mengikutinya dengan baik dan menjaga ketertiban
8) Mahasiswa harus berpakaian sopan dan menggunakan sepatu atau sesuai dengan peraturan yang berlaku
9) Mahasiswa menjaga kebersihan ruang kuliah dan lingkungannya.
10) Peralatan pendukung kuliah (LCD, lampu) harus dimatikan segera setelah kuliah selesai oleh mahasiswa.
7. Bahan, sumber informasi dan referensi
Materi Ajar disampaikan dalam bentuk bahan presentasi (power point), selain itu juga ada beberapa bahan yang diberikan dalam
bentuk print out sebagai acuan diskusi kelompok mahasiswa. Hal ini dimaksudkan agar mahasiswa mudah mempelajari materi
kuliah. Penyajian bahan dilakukan secara sistematis berdasarkan urutan kepentingannya. Dengan demikian mahasiswa dapat
memahami materi kuliah secara terarah dan komprehensif. Materi kuliah diambil dari beberapa buku diantaranya adalah sebagai
berikut :

1. Tony Bird. 2005. Kimia fisik untuk Universitas


2. Emriadi 2008. Kimia koloid dan permukaan
3. Sukardjo 2007. Kimia Fisika
4. Estien Yazid 2013. Kimia Fisika untuk Paramedis

8. Rencana Kegiatan Mingguan


Yang
Metode Yang
Minggu Capaian Pokok dan Sub Dilakukan Penilaian
Pembelajaran Dilakukan
ke Pembelajaran Pokok Bahasan Dosen Mahasiswa
Mahasiswa
1  Pendahuluan  Pengenalan - Ceramah Penyampaian - Mendengar
sifat kimia - Diskusi materi materi yang
fisika disampaikan -
dosen

2  Menjelaskan  Hukum-hukum - Ceramah - Penyampaian - Mendengar - Penguasaan


tentang Hukum- gas - Diskusi materi materi yang materi kuliah
hukum gas  Berat jenis gas kelas disampaikan - Keaktifan
 Menjelaskan  Difusi gas dosen berdiskusi
tentang Berat jenis  Kelarutan gas
gas - Aktif dalam
didalam
 Menjelaskan caiaran berdiskusi
tentang Difusi gas  Pengembunan - Membuat
 Menjelaskan gas kesimpulan
tentang Kelarutan  Ditribusi
gas didalam kecepatan
caiaran molekul
 Menjelaskan  Penyamarataan
tentang energi
Pengembunan gas
 Menjelaskan
tentang Ditribusi
kecepatan
Menjelaskan
tentang molekul
 Menjelaskan
tentang
Penyamarataan
energi
3.  Menjelaskan  Struktur cairan - Ceramah - Penyampaian - Mendengar - Penguasaan
tentang Struktur  Tegangan - Small Group materi materi yang materi kuliah
cairan permukaan - Mengarahkan disampaikan - Keaktifan dlm
Discussion
 Tegangan  Tekanan uap dosen
dan diskusi
Menjelaskan  Kristal cairan
tentang mengamati - Melakukan - Evaluasi
permukaan diskusi diskusi melalui quis
 Menjelaskan - Membuat
tentang Tekanan kesimpulan
uap
 Menjelaskan
tentang Kristal
cairan
4.  Menjelaskan  Keadan kristal - Ceramah - Penyampaian - Mendengar - Penguasaan
tentang Keadan  Sistem kristal - Small Group materi materi yang materi kuliah
kristal  Bidang dan - Mengarahkan disampaikan - Keaktifan dlm
Discussion
 Menjelaskan indek miller dosen
dan diskusi
tentang Sistem  Difraksi sinar
kristal mengamati - Melakukan
X
 Menjelaskan diskusi diskusi
 Penentuan
tentang Bidang struktur kristal - Mengarahkan - Membuat
dan indek miller  Beberapa dan kesimpulan
 Menjelaskan struktur kristal mengamati
tentang praktek
Menjelaskan
tentang Difraksi
sinar X
 Menjelaskan
tentang Penentuan
struktur kristal
 Menjelaskan
tentang Beberapa
struktur kristal

5.  Menjelaskan  Pengertian - Ceramah - Penyampaian - Mendengar - Penguasaan


tentang Pengertian koloid - Small Group materi materi yang materi kuliah
koloid  Sifat-sifat Discussion - Mengarahkan disampaikan - Keaktifan dlm
 Menjelaskan koloid dosen
dan diskusi
tentang Sifat-sifat  Kestabilan
koloid mengamati - Melakukan - Evaluasi
koloid
 Menjelaskan  Pengantar ke diskusi diskusi melalui quis
tentang Kestabilan kimia - Membuat
koloid permukaan kesimpulan
 Menjelaskan  Permukaan
tentang Pengantar cairan-gas dan
ke kimia cairan-cairan
permukaan  Permukaan gas
 Menjelaskan –padatan
tentang  Permukaan
Permukaan cairan- padatan cairan
gas dan cairan-  makromolekul
cairan
 Menjelaskan
tentang
Permukaan gas –
padatan
 Menjelaskan
tentang
Permukaan
padatan
Menjelaskan
tentang cairan
 Menjelaskan
tentang
makromolekul
6.  Menjelaskan  Pengertian - Ceramah - Penyampaian - Mendengar - Penguasaan
tentang Pengertian teori asam basa - Small Group materi materi yang materi kuliah
teori asam basa  Ionisasi air Discussion - Mengarahkan disampaikan - Keaktifan dlm
 Menjelaskan  Hidrolisis dosen
dan diskusi
tentang Ionisasi garam
air mengamati - Melakukan
 Titrasi asam
 Menjelaskan basa diskusi diskusi
tentang Hidrolisis  Buffer - Membuat
garam kesimpulan
 Menjelaskan
tentang Titrasi
asam basa
 Menjelaskan
tentang Buffer

7.  Menjelaskan  Kerja dan - SCL - Penyampaian - Mendengar - Penguasaan


tentang Kerja dan panas - Small Group materi materi yang materi kuliah
panas  Hukum Discussion - Mengarahkan disampaikan - Keaktifan dlm
 Menjelaskan termodinamika dosen
dan diskusi
tentang Hukum  Entalpi
termodinamika mengamati - Melakukan
 Kapasitas
 Menjelaskan panas diskusi diskusi
tentang Entalpi  Termikimia - Membuat
 Menjelaskan  Hukum kesimpulan
tentang Kapasitas termodinamika
panas II
 Menjelaskan  Hukum
tentang termodinamika
Termikimia III
 Menjelaskan  Energi bebas
tentang Hukum dan
Menjelaskan keseimbangan
tentang fasa
termodinamika II  Energi bebas
 Menjelaskan dan
tentang Hukum keseimbangan
termodinamika III kimia
 Menjelaskan
tentang Energi
bebas dan
keseimbangan
fasa
 Menjelaskan
tentang Energi
bebas dan
keseimbangan
kimia

UTS
8.  Menjelaskan  Pengukuran - Ceramah - Penyampaian - Mendengar - Penguasaan
tentang konduktivitas - Diskusi materi materi yang materi kuliah
Pengukuran  Konduktansi kelas - Mengarahkan disampaikan - Keaktifan
konduktivitas ekuivaen
dan dosen berdiskusi
 Menjelaskan  Teori ionisasi
tentang mengamati - Melakukan
arrhenius
Konduktansi  Bilang transfor diskusi diskusi
ekuivaen dan mobilitas - Membuat
 Menjelaskan ion kesimpulan
tentang Teori  Aktivitas ionik
ionisasi arrhenius  Teori elektrolit
 Menjelaskan Debye-Huckel
tentang Bilang  Sifat-sifat
transfor dan koligatif
mobilitas ion larutan
 Menjelaskan elektrolit
tentang Aktivitas
ionik
 Menjelaskan
tentang Teori
elektrolit Debye-
Huckel
Sifat-sifat
koligatif larutan
elektrolit
9.  Menjelaskan  Oksidasi dan - Ceramah - Penyampaian - Mendengar - Penguasaan
tentang Oksidasi reduksi - Small Group materi materi yang materi kuliah
dan reduksi  Konsep Discussion - Mengarahkan disampaikan - Keaktifan
 Menjelaskan bilangan dosen
dan berdiskusi
tentang Konsep oksidasi
mengamati - Melakukan
bilangan  Sel
Menjelaskan elektrokimia diskusi diskusi
tentang oksidasi  Termodinamik - Membuat
 Menjelaskan a sel kesimpulan
tentang Sel elektrokimia
elektrokimia  Ketergantunga
 Menjelaskan n GGL pada
tentang konsentrasi dan
Termodinamika suhu
sel elektrokimia  Jenis-jenis sel
 Menjelaskan elektrokimia
tentang  elektrolisis
Ketergantungan
GGL pada
konsentrasi dan
suhu
 Menjelaskan
tentang Jenis-jenis
sel elektrokimia
 Menjelaskan
tentang
elektrolisis
10.  Menjelaskan  Konsentrasi  Ceramah - Penyampaian - Mendengar - Penguasaan
tentang larutan  Small Group materi materi yang materi kuliah
Konsentrasi  Distilasi Discussion - Mengarahkan disampaikan - Keaktifan
larutan  Sifat-sifat dan dosen berdiskusi
 Menjelaskan koligatif
tentang Distilasi mengamati - Melakukan
 Menjelaskan diskusi diskusi
tentang Sifat-sifat - Membuat
koligatif kesimpulan
11.  Menjelaskan  Partikel-  Ceramah - Penyampaian - Mendengar - Penguasaan
tentang Partikel- partikel dasar  Tanya jawab materi materi yang materi kuliah
partikel dasar dan dan sifat-  Latihan soal - Mengarahkan disampaikan - Keaktifan
sifat-sifatnya sifatnya dosen - Quis
 Menjelaskan  Stabilitas inti - Melakukan
tentang Stabilitas  Radioaktivitas diskusi
inti  Fisi dan fusi - Membuat
 Menjelaskan  Laju peluruhan
tentang kesimpulan
radioaktif
Radioaktivitas
 Menjelaskan
tentang Fisi dan
fusi
 Laju peluruhan
radioaktif

12.  Menjelaskan  Daftar periodik  Ceramah - Penyampaian - Mendengar - Penguasaan


tentang Daftar unsur-unsur  Small Group materi materi yang materi kuliah
periodik unsur-  Beberapa sifat Discussion - Mengarahkan disampaikan - Keaktifan
unsur unsur yang
dan dosen berdiskusi
 Menjelaskan paling penting
mengamati - Melakukan
tentang Beberapa  Ikatan kimia
sifat unsur yang  Molekul diskusi diskusi
paling penting hidrigen - Membuat
 Menjelaskan  pendekatan kesimpulan
tentang Ikatan OM untuk
kimia molekul-
 Menjelaskan molekul
tentang Molekul diatomik lain
hidrigen  hibridisasi
 Menjelaskan  ikatan ionik
tentang
pendekatan OM
untuk molekul-
molekul diatomik
lain
 Menjelaskan
tentang hibridisasi
 Menjelaskan
tentang ikatan
ionik
13  Menjelaskan  Prinsip-prinsip  Ceramah - Penyampaian - Mendengar - Penguasaan
tentang Prinsip- dasar  Small Group materi materi yang materi kuliah
prinsip dasar  Ordo dan Discussion - Mengarahkan disampaikan - Keaktifan
 Menjelaskan molekularisasi dan dosen berdiskusi
tentang Ordo dan  Persamaan mengamati - Melakukan
molekularisasi lajureaksi diskusi diskusi
 Menjelaskan  Reaksi ordo - Membuat
tentang nol
kesimpulan
Persamaan  Reaksi ordo
lajureaksi pertama
 Menjelaskan  Penentuan ordo
tentang Reaksi reaksi
ordo nol  Penentuan
 Menjelaskan konstanta laju
tentang Reaksi reaksi secara
ordo pertama percobaan
 Menjelaskan  Reaksi-reaksi
tentang Penentuan komplek
ordo reaksi  Suhu dan laju
 Menjelaskan reaksi
tentang Penentuan  Teori
konstanta laju tumbukan
reaksi secara  Energi aktifasi
percobaan  Reaksi-reaksi
 Menjelaskan dalam larutan
tentang Reaksi-
reaksi komplek
 Menjelaskan
tentang Suhu dan
laju reaksi
 Menjelaskan
tentang Teori
tumbukan
 Menjelaskan
tentang Energi
aktifasi
 Menjelaskan
tentang Reaksi-
reaksi dalam
larutan
14  Menjelaskan  Sifat radiasi  Ceramah - Penyampaian - Mendengar - Penguasaan
tentang Sifat elektromagneti  Tanya jawab materi materi yang materi kuliah
radiasi k  Latihan soal - Mengarahkan disampaikan - Keaktifan
elektromagnetik  Spektra atomik dosen
dan - Quis
 Menjelaskan dan teori
tentang Spektra kuantum mengamati - Melakukan
atomik dan teori  Mekanika diskusi diskusi
kuantum gelombang - Membuat
 Menjelaskan  Teori kesimpulan
tentang Mekanika gelombang
gelombang tentang materi
 Menjelaskan  Atom hidrogen
tentang Teori  Orbital atomik
gelombang  Perhitungan
tentang materi fungsi
 Menjelaskan gelombang
tentang Atom
hidrogen
 Menjelaskan
tentang Orbital
atomik
 Menjelaskan
tentang
Perhitungan
fungsi gelombang
UAS

Materi Praktikum

1. Titrasi asam basa


2. Ikatan Kimia
3. Larutan elektrolit dan larutan non elektrolit
4. Pembuatan koloid
5. Pengaruh konsentrasi pada suatu reaksi kimia
6. Pengaruh tekanan terhadap reaksi kimia

Anda mungkin juga menyukai