Anda di halaman 1dari 12

BIOTEKNOLOGI TRADISIONAL & MODERN

Mata Kuliah Biologi Dasar


PROGRAM STUDI AKUAKULTUR
Tholibah Mujtahidah, S.Pi., M.P.
tholibahmujtahidah@untidar.ac.id
• Bioteknologi berasal dari istilah latin,
yaitu bio (hidup), teknos (teknologi =
penerapan), dan logos (ilmu). Bioteknologi ? ? ?
• Artinya, ilmu yang mempelajari
penerapan prinsip-prinsip biologi.

Bioteknologi
•Menurut European Federation of Biotechnology (EFB),
konvensional/
BIOTEKNOLOGI sebagai perpaduan dari ilmu pengetahuan
tradisional Bioteknologi
alam dan ilmu rekayasa yang bertujuan untuk meningkatkan aplikasi modern
organisme hidup, sel, bagian dari organisme hidup, dan/atau analog
molekuler untuk menghasilkan barang dan jasa.
Penggunaan
agen biologi

Bioteknologi tradisional

Bioteknologi tradisional tanpa rekayasa genetika fokus pada cara seleksi melibatkan 4 prinsip Penggunaan
alam mikroba yang digunakan dalam modifikasi lingkungan untuk banyak disiplin dasar metode tertentu
memperoleh produk optimal. ilmu bioteknologi

Bioteknologi modern
Dihasilkannya
suatu produk
Bioteknologi modern dengan rekayasa genetika memanfaatkan
turunan
keterampilan manusia dalam melakukan manipulasi makhluk hidup agar
dapat digunakan untuk menghasilkan produk yang diinginkan.

Penggunaan bioteknologi konvensional digunakan untukmeningkatkan nilai gizi dan cita rasa suatu bahan pangan, sedangkan bioteknologi modern
berperan sebagai salah satu cara untuk memproduksi suatu bahan pangan dalam jumlah besar, memperbaiki nilai gizinya menggunakan rekayasa
genetika. (Widianti et al., 2014)
Bioteknologi tradisional

Minuman hasil fermentasi susu yg Dengan bantuan bakteri Lactobacillus Fermentasi yang dibantu oleh yeast atau Fermentasi jamur Aspergilluswentii, akan Fermentasi dilakukan dengan
menggunakan bakteri Streptococcus bulgaricus dan Streptococcus thermophillus. khamir. merombak protein menjadi asam-asam menumbuhkan jamur Rhizopus oryzae dan
thermophillus atau Lactobacillus bulgaricus. Bakteri menghasilkan enzim renin, shgprotein amino, komponen rasa, asam, dan aroma Rhizopusoligosporuspada biji kedelai.
Bakteri mengubah laktosa pada susu pada susu akan menggumpal dan membagi khas
menjadi asam laktat. susumenjadi cair dan padatan (dadih).
Bioteknologi modern

• Bioteknologi modern dalam produksi pangan dilakukan dengan menerapkan teknik rekayasa genetik. Rekayasa genetik
adalah kegiatan manipulasi gen untuk mendapatkan produk baru dg cara membuat DNA baru. Manipulasi materi genetik
dilakukan dg cara menambah atau menghilangkan gen tertentu.

• Salah satu produk hasil rekayasa genetik dg membuat organisme transgenik. Melalui teknik rekayasa genetik, para ahli
bidang bioteknologi dapat menyusun pola gen sedemikian rupa shg menghasilkan organisme yg sifat-sifatnya sesuai dg
kebutuhan (istilah DNA rekombinan).

• DNA rekombinan, yaitu proses mengkombinasikan DNA suatu organisme ke organisme lain. Pengaturan pola genetik ini
melibatkan penggunaan gen organisme lain yg disisipkan ke pita DNA organisme tertentu. Organisme yg menggunakan
bagian gen organisme lain di dalam tubuhnya dikenal dg istilah organisme transgenik.
Tanaman Transgenik
• Gen yang diinginkan dapat diambil dari tanaman lain, hewan, cendawan, atau bakteri. Setelah gen yg diinginkan didapat
maka dilakukan perbanyakan gen yg disebut dg istilah kloning gen.
• Pada tahapan kloning gen, DNA asing akan dimasukkan ke dalam vektor kloning (agen pembawa DNA), contohnya
plasmid (DNA yg digunakan untuk transfer gen). Kemudian, vektor kloning akan dimasukkan ke dalam bakteri sehingga
DNA dapat diperbanyak seiring dengan perkembangbiakan bakteri tersebut. Apabila gen yang diinginkan telah
diperbanyak dalam jumlah yang cukup maka akan dilakukan transfer gen asing tersebut ke dalam sel tumbuhan yang
berasal dari bagian tertentu, salah satunya adalah bagian daun. Transfer gen ini dapat dilakukan dengan beberapa
metode, yaitu metode senjata gen, metode transformasi DNA yang diperantarai bakteri Agrobacterium tumefaciens, dan
elektroporasi (metode transfer DNA dengan bantuan listrik).
• Beberapa tanaman transgenik telah diaplikasikan untuk menghasilkan tiga macam sifat unggul, yaitu:
ü Tahan hama
ü Tahan herbisida
ü Buah yang dihasilkan tidak mudah busuk

Hewan Transgenik
• Selain tumbuhan transgenik, juga ada hewan-hewan transgenik. Pada awalnya hewan transgenik merupakan bahan
penelitian para ilmuwan untuk menemukan jenis penyakit yg menyerang hewan tertentu dan cara penanggulangannya.

• Perkembangan selanjutnya, penerapan teknologi rekayasa genetik pada hewan bertujuan untuk menghasilkan hewan yg
memproduksi susu dan daging yg berkualitas, ikan yg cepat besar dan mengandung vitamin tertentu, dsb.
Ikan Transgenik

Elektroporasi
metode transfer gen yang sesuai untuk ikan,
karena sistem transfer tersebut bersifat massal

Dengan umur yg sama, pertumbuhan lele


transgenik lebih besar (pertumbuhan lebih
cepat) daripada yg non-transgenik.

Buwono et al. (2016)


Bioteknologi pertanian

Ø Kultur jaringan : membudidayakan suatu jaringan makhluk hidup menjadi individu baru yang mempunyai sifat sama seperti induknya.
Ø Pembastaran atau persilangan : perkawinan antara dua individu tanaman yang berbeda varietas, tetapi masih dalam satu spesies.
Ø Hidroponik : teknik bercocok tanam tanpa menggunakan tanah sebagai media tanamnya.
Bioteknologi perikanan

Ikan yg
• Bioteknologi memiliki cakupan manfaat yang luas bagi warnanya
menarik
dunia perikanan dan budidaya ikan.
• Manfaat :
ü Meningkatkan tingkat pertumbuhan ikan budidaya
Ikan yg Melalui Ikan yg
ü Meningkatkan nilai gizi pada pakan ikan tahan rekayasa tumbuh
penyakit gen cepat
ü Meningkatkan kesehatan ikan
ü Membantu memperbaiki dan melindungi lingkungan
ü Memperluas cakupan jenis ikan
ü Meningkatkan pengelolaan dan konservasi ketersediaan Ikan
berdaging
benih di alam. tebal
BEBERAPA TEKNIK BIOTEKNOLOGI YANG SUDAH
DITERAPKAN PADA IKAN BUDIDAYA
MONOSEX CULTURE
PEMBENIHAN SELEKTIF MANIPULASI Pemanipulasian perkembangan gamet dan
Pembenihan selektif, yang merupakan Manipulasi pada bentuk kromosom embrio dilakukan dalam bentuk
pembenihan ikan secara tradisional. Terdapat merupakan teknik yg bisa digunakan untuk denaturalisasi DNA sel kelamin yg dilanjutkan
peningkatan tingkat pertumbuhan 5-20% menghasilkanorganisme‘triploid’ yaitu dg manipulasi bentuk kromosom (sex reversal)
pada ikan budidaya seperti Salmon, Nila organisme dg 3 bentuk kromosom dimana menggunakanhormondan tindakan
dan Catfish. biasanya suatu organisme cuma memiliki 2 pembenihan. Penggunaanhormonyg tepat
bentuk. dapat merubah sifat fenotip kelamin ikan.

HIBRIDASI TRANSGENIK
Bioteknologi genetik ini semakin mudah Transfer gen pada ikan biasanya mencakup
dilakukan dg berkembangnya teknik gen yg menghasilkan hormon pertumbuhan
pembenihan buatan seperti penggunaan dan hal ini telah dibuktikan dg peningkatan
kelenjar hipofisa / hormon lainnya yg tingkat pertumbuhan yg tinggi pada ikan
merangsang perkembangan gamet dan cyprinid, catfish, salmon, tilapia dan trout.
mendorong pemijahan.

Anda mungkin juga menyukai