Anda di halaman 1dari 16

ETIKA, ETIKET DAN MORAL

DIBIMBING OLEH :

Dr.Askariani Sahur,S.Sos.,M.Si.

NAMA : RAHMADANI

NIM : 45222080

KELAS : 1D

PRODI D4 ADMINISTRASI BISNIS


JURUSAN ADMINISTRASI NIAGA
POLITEKNIK NEGERI UJUNG PANDANG
TAHUN AJARAN 2021/2022

1
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa karena

dengan petunjuk dan rahmat yang dicurahkan-Nya, penulis dapat menyelesaikan

rangkaian kegiatan penulisan ini.

Penulisan makalah ini guna memenuhi tugas mata kuliah Etika Profesi .

Makalah yang berjudul “ETIKA, ETIKET DAN MORAL ” ini membahas

mengenai definisi hingga hubungan Etika profesi, , Etiket dan Moral dengan

akhlak.

Penyusunan makalah ini dapat diselesaikan karena berkat bimbingan

secara terpadu dari berbagai pihak. Untuk itu, dalam kesempatan ini penulis

menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu penulisan

makalah ini.

Harapan penulis, semoga dapat memberikan manfaat dan sumbangan

pemikiran bagi masyarakat. Kritik dan saran yang bersifat membangun, selalu

penulis harapkan demi kesempurnaan dan perbaikan pada makalah berikutnya.

Makassar, 10 januari 2023

RAHMADANI

2
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR.................................................................................. i

DAFTAR ISI ................................................................................................ ii

BAB I PENDAHULUAN............................................................................. 1

1.1 Latar Belakang.......................................................................... 1

1.2 Rumusan Masalah.........................................................……... 1

1.3 Tujuan....................................................................................... 2

1.4 Manfaat..................................................................................... 2

BAB II PEMBAHASAN.............................................................................. 3

2.1 Etika,Etiket dan Moral............................................................. 3

2.2 Profesi, ciri-ciri dan prinsip etika profesi……......................... 5

2.3 Peranan etika dalam profesi..................................................... 7

BAB III PENUTUP ..................................................................................... 10

3.1 Kesimpulan............................................................................... 10

3
BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Di era modern ini, dalam kehidupan bermasyarakat sudah sangat

memperhatinkan.Karena di masyarakat khususnya di kalangan remaja,

banyak tingkah laku yang kurang sesuaidengan norma kehidupan. Hal ini

dikarenakan akibat perkembangan budaya di era modern dan di

perkembangan tekhnologi yang sudah ada dimana-mana. Namun, sebenarnya

dalam perkembangan budaya dan perkembangan tekhnologi tersebut, ada

dampak positif dan dampaknegatif. Dampak positif dari media informasi

yaitu dapat menjadi media pendidikan, contohnya perkembangan tekhnologi

yang dapat memudahkan untuk belajar. Sedangkan dampak negatifdari

perkembangan budaya yaitu dapat menurunkan nilai-nilai kesopanan,

contohnya tata caramengenakan busana yang baik. Pada jaman saat ini

banyak remaja yang memakai busana kurangsesuai, hal itu terjadi akibat

masuknya budaya asing di Indonesia. Mereka tidak memanfaatkan

perkembangan tersebut menjadi hal positif tapi menjadi hal

negatif.Perkembangan teknologi yang terjadi dalam kehidupan manusia,

seperti revolusi yangmemberikan banyak perubahan pada cara berpikir

manusia, baik dalam penyelesaian masalah, perencanaan, maupun dalam

pengambilan keputusan. Teknologi mengambil alih fungsi mentalmanusia

4
Dalam hal ini pengertian etika, etiket, dan moral sangat penting untuk

dipelajari dandimengerti dikalangan masyarakat, khususnya dikalangan

remaja. Karena sebagian masyarakatdi Indonesia belum begitu mengerti dan

memahami etika, etiket dan moral yang sebenarnya.Oleh karena itu, dengan

adanya etika, etiket, dan moral ini manusia mempunyai acuan atau pedoman

dalam berperilaku yang baik di kehidupan bermasyarakat. Karena hal ini juga

sangat penting dalam kemajuan bangsa dan Negara, manusia harus tahu etika

yang sudah diberlakukanuntuk mengatur kehidupan bermasyarakat menjadi

lebih baik.

1.2 Rumusan Masalah

1. Apa yang dimaksud dengan etika ?

2. Apa yang dimaksud dengan etiket ?

3. Apa yang dimaksud dengan moral?

4. Apa peranan etika dalam profesi ?

1.3 Tujuan

Dalam penulisan makalah ini, penulis mempunyai beberapa tujuan diantaranya

yaitu:

1. Mengetahui definisi etika

2. Mengetahui definisi moral

3. Mengetahui definisi etiket

5
4. Mengetahui defenisi profesi , ciri-ciri dan prinsip etika profesi

5. Defenisi peranan etika dalam profesi

1.4 Manfaat

Dalam penulisan makalah ini, manfaat yang dapat kita peroleh yaitu:

1. Mengetahui mengenai etika, etiket dan moral

2. Mengetahui mengenai profesi , ciri-ciri dan prinsip etika profesi

3. Mengetahui peranan etika dalam profesi

6
BAB II

PEMBAHASAN

2.1 Etika, Etiket dan Moral

1. Pengertian Etika

berasal dari bahasa Yunani Kuno. Kata Yunani ethos dalam bentuktunggal

mempunyai banyak arti: tempat tinggal yang biasa; padang rumput, kandang

habitat;kebiasaan adat; akhlak, watak; perasaan, sikap, cara berpikir. Dalam

bentuk jamak (ta etha)artinya adalah: adat kebiasaan. Dan arti terakhir inilah

menjadi latar belakang bagi terbentuknya istilah etika.

Etika berarti: ilmu tentang apa yang biasa dilakukan atau ilmu tentang adat

kebiasaan. Denganmemakai istilah modern, dapat dikatakan bahwa etika.

Etika adalah sebuah sebuah refleksi kritis dan rasional mengenai nilai dan

norma moral yang menentukan dan terwujud dalam sikap dan pola perilaku hidup

manusia, , baik secara pribadi maupun kelompok.

2. Pengertian Etiket

Etiket adalah ajaran sopan santun yang berlaku bila manusia bergaul atau

berkelompokdengan manusia lain. Etiket berkaitan dengan nilai sopan santun, tata

krama dalam pergaulanformal. Etiket tidak berlaku bila seorang manusia hidup

sendiri misalnya hidup di sebuah pulauterpencil atau di tengah hutan. Etiket

berasal kata dari Etiquette (Perancis) yang berarti dari awalsuatu kartu undangan

7
yang biasanya dipergunakan semasa raja-raja di Perancis mengadakan pertemuan

resmi, pesta dan resepsi untuk kalangan para elite kerajaan atau bangsawan.

Dalam pertemuan tersebut telah ditentukan atau disepakati berbagai peraturan atau

tata krama yangharus dipatuhi, seperti cara berpakaian (tata busana), cara duduk,

cara bersalaman, cara berbicara dan cara bertamu dengan sikap serta perilaku

yang penuh sopan santun dalam pergaulan formal atau resmi.

3. Pengertian Moral

Moralitas adalah system nilai tentang bagaimana kita harus hidup secara

baik dengan manusia.

Moralitas adalah tradisi kepercayaan dalam agama atau kebudayaan tentang

bagaimana ia harus hidup, bertindak sebagai manusia yang baik dan bagaimana

menghindari perilaku tidak baik. Moralitas memberi manusia aturan atau petunjuk

konkert tentang bagaimana ia harus hidup, bertindak sebagai manusia yang baik

dan bagaimana menghindari perilaku tidak baik.

2.2 Profesi, ciri-ciri dan prinsip Etika profesi

1.. Pengertian profesi

Profesi adalah pekerjaan yang dilakukan sebagai kegiatan pokok untuk

menghasilakn nafkah hidup dan yang mengendalikan suatu keahlian. Dengan

demikian seorang profesional yang mempunyai profesi dalam pengertian tersebut

adalah orang yang melakukan suatu pekerjaan purna waktu dan hidup dari

pekerjaan itu dengan mengendalikan keahlian yang tinggi atau seorang

8
profesional adalah seorang yang hidup dengan mempraktikkan suatu keahlian

tertentu.

2.Ciri- Ciri Profesi

Menjadi orang-orang yang profesional , sering mengendaikan adanya ciri-

ciri tertentu yang harus dimiliki . secara umum ada beberapa ciri atau sifat

yang selalu melekat pada profesi, baik profesi pada umumnya maupun profesi

luhur.

- Adanya pengetahuan khusus, Profesi selalu mengandalkan adanya suatu

pengetahuan dan keterampilan khusus yang dimiliki oleh sekelompok

orang yang profesioinal untuk menjalankan tugasnya dengan baik.

- Adanya kaidah dan standar moral yang sangat tinggi , pada setiap profesi ,

khususnya profesi luhur, pada umumnya selalu di temukan adanya suatu

aturan permainan dalam mwnjalankan atau mengemban profesi itu, yang

biasanya disebut sebagai kode etik( misalnya kode etik kedokteran, kode

etik pengacara kode etik wartawan, kode etik akuntan dsb)

- Pengabdian kepada kepentingan masyarakat . ciri kedua diatas

menyiaratkan bahwa orang-orang yang mengemban suatu profesi

khususnya profesi luhur, meletakkan kepentingan pribadinya dibawah

kepentingan masyarakat.

- Biasanya ada izin khusus untuk bisa menjalankan suatu profesi

- Kaum profesional biasanya menjadi anggota dari suatu organisasi profesi.

Tujuan dari organisasi adalah menjaga keluhuran profesi terrsebut.

9
3.Prinsip-prinsip Etika profesi

a) Bertanggung jawab

Setiap orang mempunyai profesi tertentu diharapkan selalu bersikap

bertanggung jawab dalam dua arah.

 Terhadap pelaksanaan pekerjaan itu dan terhadap hasilnya

 Terhadap dampak dari profesi itu untuk kehidupan orang lain atau

masyarakat pada umumnya.

b) Keadilan

Prinsip ini menurut kita untuk memberikan kepada siapa saja apa yang

menjadi haknya, dalam rangka pelaksanaan sebuah profesi.

c) Otonomi

Prinsip ini menuntut agar setiap kaum profesional memeiliki dan diberi

kebebasan dalam menjalankan profesinya. Dari suatu pihak seorang

profesional memili kopde etik profesinya. Tetapi di pihak lain ia tetap

memiliki kebebasan dalam mengemban profesinya.

1.3 Peranan Etika dalam Profesi

Dengan kata lain, Etika profesi berperan besar dalam pencegahan

penyalahgunaan profesi dari karyawan itu sendiri. Etika profesi juga

mempunyai kode etik profesi yang merupakan suatu sitem norma , nilai,

atau aturan untuk menegaskan baik atau tidaknya suatu perbuatan .

 Sebagai panduan bagi semua karyawan pada prinsip-prinsip

profesional

10
 Sebagai sarana control sosial masyarakat umum untuk suatau

profesi tertentu.

 Sebagai cara untuk mencegah intervensi dari pihak lain di luar

organisasi, mengenai hubungan pekerjaan

 Nilai-nilai Etika itu tidak hanya milik satu atau dua orang atau

segolongan orang saja, tetapi milik setiap kelompok masyarakat,

bahkan kelompok yang paling kecil yaitu keluarga sampai pada

suatu bangsa. Dengan nilai-nilai etika tersebut, suatu kelompok

diharapkan akan mempunyai tata nilai untuk mengatur kehidupan

bersama.

11
BAB III

PENUTUP

3.1 Kesimpulan

Di era modern ini perkembangan budaya dan perkembangan teknologi sangat

mempengaruhi dalam pembentukan etika, etiket, moral ,profesi , ciri-ciri dan

prinsip etika profesi serta peranan etika dalam profesi yang baik. Karena mereka

tidak memanfaatkan perkembangan tersebut menjadi hal positif yang berrguna,

tapi , menjadi hal negatif yang merugikan, orang yang ada di sekeliling kita dan

lebih luasnya merugikan bangsa dan negara.

Mengenai masalah ini , yaitu perkembangan budaya dan perkembangan

teknologi. Etika

dapat memberikan mengenai baik buruknya atau benar atau tidaknya tingkah laku

dan tindakan

manusia serta sekaligus menyoroti kewajiban-kewajiban manusia. Etiket dapat

memberikan

ajaran sopan santun yang berlaku bila manusia bergaul atau berkelompok dengan

manusia lain.

Profesi dapat memberikan pekerjaan yang dilakukan sebagai kegiatan pokok

untuk

12
menghasilkan nafkah hidup yang mengandalkan suatu keahlian. Dan moral dapat

memberikan

nilai-nilai dan norma-norma yang menjadi pegangan bagi seseorang atau suatu

kelompok

dalam mengatur tingah lakunya. Oleh karena itu Etika, Etiket, Profesi, dan Moral

sangat

penting dan dipelajari dan dimengerti untuk membentuk tingkah laku yang sesuai

di dalam

kehidupan bermasyarakat dan dapat menciptakan kesejahteraan, kedamaian, dan

ketentraman bagi kita semua.

13
14
PERTANYAAN 10 NOMOR:

1. Apa yang mendasari terbentuknya etika?

2. Mengapa etika bisa sejalan dengan dengan moral tetapi juga bisa berbeda

dengan moral?

3. Apa yang menjadi tolak ukur dalam etika?

4. Apa hubungan antara etika dan moral?

5. Apa perbedaan etika dengan etiket?

6. Kenapa setiap perusahaan memiliki etiket yang berbeda?

7. Jelaskan apa saja yang mempengaruhi moral seseorang?

8. Kapan suatu perbuatan itu dinilai sebagai moral?

9. Apa yang terjadi jika seseorang tidak memiliki etika profesi?

10. Apa perbedaan etiket dan moral?

15
16

Anda mungkin juga menyukai