Anda di halaman 1dari 10

KISI-KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER

Mata pelajaran : Tema 5 Paket 1


Kelas/Sem : 6/1
Tahun pelajaran : 2023/2024
Jumlah soal : 50

KLS/ LEVEL
NO KOMPETENSI DASAR MATERI
SMT KOGNITIF

keberagaman sosial,
Menelaah keberagaman sosial, budaya, budaya, dan
1 dan ekonomi masyarakat. ekonomi masyarakat
Menggali isi teks penjelasan (eksplanasi)
Mencermati petunjuk dan isi teks formulir
(pendaftaran, kartu anggota, pengiriman
uang melalui bank/kantor pos, daftar
2 riwayat hidup, dsb.) formulir

Mengidentifikasi sifat-sifat magnet dalam


3 kehidupan sehari-hari sifat-sifat magnet
OAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER

JENIS
INDIKATOR SOAL NO. SOAL
SOAL

siswa dapat menyebutkan penyebab keberagaman budaya 1

PG
siswa dapat menentukan sikap yang tepat terhadap keberagaman dalam
2
masyarakat PG

siswa dapat menentukan sikap yang harus dimiliki seorang wirausahawan 3


PG

siswa dapat menentukan pengaruh keberagaman wirausaha dalam masyarakat 4


PG
siswa dapat memberi contoh perilaku bertanggung jawab dalam kehidupan
16
sehari-hari UR
Disajikan tabel kegiatan mengkampanyekan keanekaragaman social budaya.
Siswa dapat memberikan contoh kegiatan dalam rangka mengkampanyekan 5
keberagaman social budaya dan ekonomi PG
Disajikan narasi tentang tokoh wirausahawan. Siswa dapat menyebutkan
13
sikap yang harus dimiliki oleh seorang wirausahawan ISIAN
siswa dapat menjelaskan Bagaimana sikap kita terhadap pesaing usaha PG 6
siswa dapat menyebutkan ciri orang yang memiliki semangat kerja PG 9
siswa dapat menyebutkan perilaku yang mencerminkan kerja keras PG 7
siswa dapat memberi contoh perilaku yang tepat untuk memahami
8
keberagaman PG
siswa dapat menyebutkan jenis-jenis UMKM PG 11
Disajikan tabel tentang ciri-ciri UMKM. Siswa dapat menyebutkan ciri-ciri
10
UMKM PG
siswa dapat memberi contoh nilai karakter yang harus dimiliki seorang
14
wirausahawan ISIAN

siswa dapat menjelaskan nilai karakter yang harus dimiliki wirausahawan 15


ISIAN
disajikan narasi tentang seorang wirausahawan. Siswa dapat mengidentifikasi
12
karakter yang dimiliki PG
siswa dapat memberi contoh kegiatan wirausaha yang bertujuan untuk
17
melestarikan budaya UR
Siswa dapat menjelaskan arti formulir 18

PG
Siswa dapat menjelaskan bagian-bagian formulir PG 19,20
Siswa dapat menjelaskan tujuan formulir PG 21
Disajikan formulir dan data berupa nama, tempat tanggal lahir serta
22
alamat. Siswa dapat melengkapi formulir berdasarkan data tersebut PG
Disajikan formulir pendaftaran organisasi. Siswa dapat melengkapi
23,24,40
formulir tersebut PG, PG, UR
Siswa dapat menyebutkan ciri-ciri formulir PG 25,26
Disajikan tabel tujuan formulir. Siswa dapat menentukan tujuan
27
pengisian formulir PG
Disajikan formulir. Siswa dapat menentukan tujuan pengisian formulir URAIAN 39
Disajikan formulir daftar riwayat hidup. Siswa dapat menjelaskan
28,29,30
bagian-bagian formulir PG
Disajikan formulir keuangan dan data diri. Siswa dapat melengkapi
31,32,33
formulir tersebut PG
Disajikan formulir LJK. Siswa dapat menyebutkan bagian-bagian
34,35,36
formulir ISIAN
Disajikan formulir pengiriman uang atau barang. Siswa dapat
37,38
menyebutkan bagian-bagian formulir ISIAN

siswa dapat menentukan bahan-bahan magnetik PG 41

siswa dapat menentukan bentuk magnet PG 42


disajikan gambar magnet. Siswa dapat menentukan kutub magnet PG 43

disajikan tabel sifat-sifat magnet. Siswa dapat menentukan sifat-sifat magnet PG 44

siswa dapat menjelaskan tentang salah satu sifat magnet PG 46


disajikan tabel tentang benda magnetik dan non magnetik. siswa dapat
PG 47
memilih bahan yang termasuk benda magnetik
siswa dapat menjelaskan benda diamagnetik ISIAN 48
Disajikan gambar cara membuat magnet. siswa dapat menjelaskan cara
PG 45
membuat magnet
siswa dapat menjelaskan cara membuat magnet ISIAN 49

siswa dapat menjelaskan cara menghilangkan sifat kemagnetan suatu benda URAIAN 50
KISI-KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER
Mata pelajaran : Tema 5 Paket 2
Kelas/Sem : 6/1
Tahun pelajaran : 2023/2024
Jumlah soal : 30
KLS/ LEVEL
NO KOMPETENSI DASAR MATERI
SMT KOGNITIF

posisi dan peran


Indonesia dalam
kerja sama di bidang
ekonomi, politik,
Menganalisis posisi dan peran Indonesia dalam sosial, budaya,
kerja sama di bidang ekonomi, politik, sosial, teknologi, dan
budaya, teknologi, dan pendidikan dalam pendidikan dalam
lingkup ASEAN. lingkup ASEAN

Memahami reklame reklame


OAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER

JENIS NO.
INDIKATOR SOAL
SOAL SOAL

siswa dapat memberi contoh peran Indonesia di ASEAN dalam menjaga


1
keamanan ASEAN

PG
siswa dapat memberi contoh peranan Indonesia di ASEAN dalam memerangi
2
narkotika PG
siswa dapat memberi contoh peran Indonesia di ASEAN dalam bidang
3
pendidikan PG
siswa dapat memberi contoh bentuk kerjasama ASEAN dalam bidang
4
olahraga PG
siswa dapat memberi contoh kerjasama ASEAN dalam bidang ekonomi PG 5
siswa dapat menyebutkan proyek industri ASEAN PG 6
siswa dapat menyebutkan tujuan ekspor PG 7
siswa dapat menyebutkan tujuan impor PG 8
siswa dapat menyebutkan dampak positif ekspor PG 9
siswa dapat memberi contoh komoditas ekspor Indonesia ISIAN 10
siswa dapat menyebutkan alasan Indonesia melakukan impor barang ISIAN 11
siswa dapat menyebutkan negara tujuan ekspor Indonesia ISIAN 12

siswa dapat memberi contoh strategi indonesia dalam menghadapi MEA 13


ISIAN
URAIAN 15
siswa dapat mengidentifikasi dampak positif MEA bagi Indonesia URAIAN 14

siswa dapat menentukan prinsip menggambar reklame PG 16


disajikan langkah menggambar reklame secara acak. Siswa dapat
17
mengurutkan langkah menggambar reklame secara tepat PG
disajikan reklame. Siswa dapat menjelaskan isi reklame PG 18,24
Siswa dapat menyebutkan macam-macam poster berdasarkan tujuan
27
pembuatannya ISIAN
disajikan poster. Siswa dapat menjelaskan isi poster URAIAN 30
siswa dapat menentukan ciri-ciri poster ISIAN 29
disajikan langkah membuat poster secara acak. Siswa dapat mengurutkan
21
langkah membuat poster PG
disajikan poster. Siswa dapat mengidentifikasi tujuan pembuatan poster PG 19
siswa dapat mendefinisikan pengertian embalase PG 23
siswa dapat menjelaskan fungsi kemasan suatu produk ISIAN 28
siswa dapat menyebutkan jenis-jenis label PG 25
siswa dapat mengidentifikasi tujuan pemberian label pada suatu produk PG 26
Siswa dapat menyebutkan ciri-ciri booklet PG 20
Disajikan gambar langkah-langkah membuat booklet. Siswa dapat
22
mengurutkan langkah membuat booklet. PG
posisi dan peran Indonesia dalam kerja sama di bidang ekonomi, politik, sosial, budaya, teknologi, dan pendidikan d
Menganalis

reklame
Memahami
a, teknologi, dan pendidikan dalam lingkup ASEAN

Anda mungkin juga menyukai