Anda di halaman 1dari 24

LK-3.

Penilaian Berorientasi HOTS

Tujuan Kegiatan:
Menyusun soal berorientasi HOTS.

Langkah Kegiatan:

1. Buatlah penilaian pengetahuan dengan langkah-langkah sebagai berikut:


a. Buatlah kisi-kisi soal sesuai dengan mata pelajaran yang diampu sesuai kompetensi
dasar mata pelajaran yang telah ditentukan di desain pembelajaran! (LK-2)
b. Buatlah soal pada kartu soal yang tersedia, setiap peserta minimal membuat 1 (satu)
soal pilihan ganda dengan level kognitif pengetahuan dan pemahaman, aplikasi, dan
penalaran serta 1 (satu) soal uraian!
c. Anggota kelompok secara berpasangan menelaah soal menggunakan format telaah
soal HOTS yang tersedia.
2. Presentasikan hasil kerja, peserta lain menyimak presentasi dengan cermat untuk memberikan
saran perbaikan!
3. Perbaiki hasil yang dibuat sesuai saran!

1
LK-3a. Penilaian Pengetahuan

FORMAT KISI-KISI PENULISAN SOAL

Jenis sekolah : SMK


Jumlah soal :3
Mata pelajaran : Biologi
Bentuk soal/tes : Pilihan Ganda
Penyusun : Sri Hemaliawati
Alokasi waktu :……………….....

Kisi-Kisi Penulisan Soal

Kompetensi Materi Indikator Nomor


No. IPK Level Bentuk Soal
Dasar Pokok Soal Soal
1 2 3 4 5 6 7 8
1 3.8 3. 8.1 Macam- Disajikan L3 Pilihan
Mengevalua Peserta macam gambar Ganda 1
si berbagai mampu limbah sampah di
macam mengevalu suatu
limbah asi wilayah,
aktivitas macam– peserta
makhluk macam didik
hidup dan limbah mampu
dampak aktivitas memecah
polusi makhluk kan
terhadap hidup. permasala
perubahan han
lingkungan penangan
hidup dan an limbah
kesehatan. yang
sesuai

2 3. 8. 3.8.2.
Mengevalua Peserta Pengola Disajikan L3 Pilihan 2
si berbagai mampu han kondisi Ganda
macam mengevalu Limbah sampah di
limbah asi suatu
aktivitas dampak wilayah,
makhluk polusi peserta
hidup dan terhadap didik
dampak kesehatan mampu
polusi memecah
terhadap kan
perubahan permasala
lingkungan han
hidup dan penangan
kesehatan. an limbah
yang 2
sesuai
dengan
contoh
kasus
3 3.8 3.8. 2 Macam-
Mengevalasi Peserta macam Diberikan L3 PG 3
berbagai mampu limbah beberapa
macam mengklasi macm -
limbah fikasi jenis macam
aktivitas limbah limbah
makhluk aktivitas peserta
hidup dan makhluk didik
dampak hidup. mampu
polusi menganali
terhadap sis jenis –
perubahan jenis
lingkungan limbah
hidup dan rumah
kesehatan. tangga
hidup
4 3.8 3.8.2. Macam- Disajikan L3 Pilihan 4
Mengevaluasi Peserta macam data ganda
berbagai mampu limbah statistik
macam limbah menganalisis jumlah
aktivitas macam – kendaraa
makhluk hidup macam n
dan dampak limbah bermotor,
polusi terhadap limbah peserta
perubahan aktivitas didik
lingkungan makhluk mampu
hidup dan hidup. menganali
kesehatan sis
macam-
macam
limbah
aktivitas
makhluk
hidup
5 3.8 3.8.2. Macam- Disajikan L3 Pilihan 5
Mengevaluasi Peserta macam gambar ganda
berbagai mampu limbah Eutrofikas
macam limbah menganalisis i, peserta
aktivitas macam – didik
makhluk hidup macam mampu
dan dampak limbah menganali
polusi terhadap limbah sis
perubahan aktivitas macam-
lingkungan makhluk macam
hidup dan hidup. limbah
kesehatan aktivitas
makhluk 3
hidup
6 3.8 3.8.2. Macam- Disajikan L3 Pilihan 6
Mengevaluasi Peserta macam gambar ganda
berbagai mampu limbah pencemar
macam limbah menganalisis an air,
aktivitas macam – peserta
makhluk hidup macam didik
dan dampak limbah mampu
polusi terhadap limbah menganali
perubahan aktivitas sis
lingkungan makhluk macam-
hidup dan hidup. macam
kesehatan limbah
aktivitas
makhluk
hidup
3.8 3.8.1. Karakte Diberikan L3 PG 7
7 Mengevaluasi Peserta rist beberapa
berbagai mampu ik karakteris
macam mengidentifi limbah tik
limbah kasi macam- - limbah
aktivitas macam macam peserta
makhluk limbah macam mampu
hidup dan aktivitas limbah mengeval
dampak makhluk - uasi
polusi hidup. metode met
terhadap mengol ode
perubahan ah mengolah
lingkungan limbah nya
hidup dan tumbuh
kesehatan an
(3R)
8 3.8 3.8.2. Manfaa Diberikan L3 PG 8
Mengevaluasi Peserta tka contoh
berbagai mampu n limbah
macam menganalisis macam peserta
limbah macam – macam dapat
aktivitas macam limbah menentuk
makhluk limbah aktivitas an
hidup dan limbah makhlu manfaat
dampak aktivitas k limbah
polusi makhluk hidup dalam
terhadap hidup. dalam kehidupa
perubahan kehidup n
lingkungan an
hidup dan
kesehatan
9 3.8 3.8.1 Peserta Macam Disajikan L3 PG 9
Mengevaluasi mampu macam data
berbagai mengevaluas limbah dampak
macam limbah i macam– sampah 4
aktivitas macam plastik,
makhluk hidup limbah siswa
dan dampak aktivitas mampu
polusi terhadap makhluk memecah
perubahan hidup. kan
lingkungan masalah
hidup dan penangan
kesehatan an limbah
10 3.8 3.8. 2 Macam Disajikan L3 PG 10
Mengevaluasi Peserta macam kondisi
berbagai mampu limbah wilayah
macam limbah mengklasifik pemukim
aktivitas asi jenis an, siswa
makhluk hidup limbah mampu
dan dampak aktivitas mengeval
polusi terhadap makhluk uasi
perubahan hidup. penangan
lingkungan an limbah
hidup dan
kesehatan

11. 3.8 IPK Macam- Diberika L3 Uraian 1


Mengevaluasi Pengayaan: macam n contoh Menalar
berbagai 3.8.2. limbah limbah
macam limbah Peserta aktivitas peserta
aktivitas mampu makhlu dapat
makhluk hidup menyimpulk k hidup mengapl
dan dampak an jenis
ikasikan
polusi terhadap limbah
pengaru
perubahan aktivitas
lingkungan makhluk h
hidup dan hidup limbah
kesehatan dalam
kehidup
an
12. IPK
3.8 Penunjang: Macam- Diberika L3 Uraian 2
Mengevaluasi 3.8.2. macam n contoh Menalar
berbagai Peserta limbah limbah
macam limbah mampu aktivitas peserta
aktivitas menganalisis makhlu dapat
makhluk hidup macam – k hidup mengapl
dan dampak macam
ikasikan
polusi terhadap limbah
limbah pengaru
perubahan
lingkungan aktivitas h
hidup dan makhluk limbah
kesehatan hidup. dalam
kehidup
an
13. 3.8 3.8.1. Macam- Diberikan L3 5 3
Mengevaluasi Peserta macam beberapa
berbagai mampu limbah data Uraian
macam limbah menggolong aktivitas deskripsi
sebuah
aktivitas kan macam– makhlu kondisi
makhluk hidup macam k hidup lingkungan,
dan dampak limbah peserta
polusi terhadap aktivitas didik
mampu
perubahan makhluk mengevalua
lingkungan hidup. si dampak
hidup dan penggunaan
kesehatan. limbah
pertanian
bagi
lingkungan
14. 3.8 3.8.2. Pemanf Disajikan L3 Uraian 4
Mengevaluasi Peserta aatan suatu
berbagai mampu limbah Data
macam limbah menganalisis hasil peserta
aktivitas macam – aktivitas didik
makhluk hidup macam makhlu dapat
dan dampak limbah k hidup menentuk
polusi terhadap limbah an
perubahan aktivitas manfaat
lingkungan makhluk limbah
hidup dan hidup. aktivitas
kesehatan. makhluk
hidup.

6
KARTU SOAL

KARTU SOAL PILIHAN GANDA

KARTU SOAL NOMOR 1


(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran : BIOLOGI


Kelas/Semester : X/2

3.8 Mengevaluasi berbagai macam limbah aktivitas makhluk hidup dan


Kompetensi Dasar dampak polusi terhadap perubahan lingkungan hidup dan kesehatan.
Macam-macam Limbah
Materi
Disajikan gambar sampah di suatu wilayah, peserta didik mampu
Indikator Soal memecahkan permasalahan penanganan limbah yang sesuai

L3
Level Kognitif
Soal:
Perhatikan gambar di bawah ini :

Salah satu penyebab jumlah sampah plastik menumpuk adalah penggunana plastik untuk berbagai
kepentingan seiring dengan jumlah penduduk indonesia yang semakin banyak. Untuk mengatasi
permasalahan tersebut, prinsip penanganan limbah yang sesuai adalah ....
A. Reduce
B. Reuse
C. Recycle
D. Remove
E. Refunction
Kunci Pedoman Penskoran
NO
KUNCI/KRITERIA JAWABAN SKOR
SOAL
1 C 2

Keterangan:
Soal ini termasuk soal HOTS karena
1. Terdapat stimulu
2. Mengukur kemampuan berpikir tingkat tinggi
3. Berbasis permasalahan kontekstual 7
KARTU SOAL NOMOR 2
(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran : Biologi


Kelas/Semester : 10/ 2

3.8 Mengevaluasi berbagai macam limbah aktivitas makhluk hidup dan


Kompetensi Dasar dampak polusi terhadap perubahan lingkungan hidup dan kesehatan.

Penanganan limbah
Materi
Disajikan kondisi sampah di suatu wilayah, peserta didik mampu
memecahkan permasalahan penanganan limbah yang sesuai dengan contoh
Indikator Soal kasus

L3
Level Kognitif

Soal:
Berdasarkan Hasil survey di suatu wilayah didapatkan data :
 Jumlah sampah organik didapatkan sebesar 85%
 Rata-rata penduduk masih mempunyai pekarangan yang luas
 Jarak TPS (Tempat Pembuangan Sampah) dari pemukiman sangat jauh, sehingga
memerlukan kendaraan pengangkut sampah
Metode apa yang dapat dilakukan penduduk dalam meminimalkan jumlah sampah ?
A. Reduksi .
B. Pembakaran
C. Pengomposan
D. Reduksi volume
E. Pakan ternak

Kunci Pedoman Penskoran


NO
KUNCI/KRITERIA JAWABAN SKOR
SOAL
2. C 2

Keterangan:
Soal ini termasuk soal HOTS karena
1. Terdapat stimulu
2. Mengukur kemampuan berpikir tingkat tinggi
3. Berbasis permasalahan kontekstual

8
KARTU SOAL PILIHAN GANDA

KARTU SOAL NOMOR 3


(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran : Biologi


Kelas/Semester : X / 2

Mengevaluasi berbagai macam limbah aktivitas makhluk


Kompetensi Dasar hidup dan dampak polusi terhadap perubahan lingkungan
hidup dan kesehatan.
Macam-macam limbah
Materi mahkluk hidup
Diberikan beberapa macm - macam limbah peserta didik mampu
Indikator Soal menganalisis jenis – jenis limbah rumah tangga hidup
L3
Level Kognitif

Soal:
Disajikan beberapa limbah berikut ini :
1. Botol Plastik
2. Sisa makanan
3. Batrei Bekas
4. Sabun
5. Karet
6. Daun
Dari pernyataan tersebut yang merupakan limbah rumah tangga yang sulit terurai adalah
nomor....
A. 1, 2 dan 3
B. 1, 3 dan 5
C. 2, 3 dan 4
D. 3, 4 dan 5
E. 4, 5 dan 6

Kunci Pedoman Penskoran


NO
KUNCI/KRITERIA JAWABAN SKOR
SOAL
3 B 2

Keterangan:
Soal ini termasuk soal HOTS karena

1. Memiliki stimulus
2. Berbasis permasalahan kontekstual
KARTU SOAL NOMOR 4 9
(PILIHAN GANDA)
Mata Pelajaran : Biologi
Kelas/Semester : X/2

3.8 Mengevaluasi berbagai macam limbah aktivitas makhluk hidup dan


Kompetensi Dasar
dampak polusi terhadap perubahan lingkungan hidup dan kesehatan
Materi Macam-macam Limbah

Disajikan data statistik jumlah kendaraan bermotor, peserta


Indikator Soal didik mampu menganalisis macam-macam limbah aktivitas
makhluk hidup
Level Kognitif L3

Soal:
Berdasarkan data Badan Pusat Statistik tahun 2017, jumlah kendaraan bermotor di
Indonesia sebanyak 138 juta unit, dan telah melampaui separoh dari populasi
penduduk Indonesia. Jumlah kendaraan yang sangat banyak ini berpotensi memicu
terjadinya pemanasan global. Jenis limbah berbahaya yang dihasilkan oleh emisi gas
buang kendaraan bermotor mengandung senyawa …

a. Pb
b. CO
c. NO2
d. CO2
e. H2SO4

NO
KUNCI/KRITERIA JAWABAN SKOR
SOAL

4 d. CO2 2

Keterangan:
Soal ini termasuk soal HOTS karena

1. Menggunakan stimulus kontekstual


2. Mengukur level Kognitif C4 (Menganalisis)
3. Menuntut siswa berpikir kritis dan analisis

KARTU SOAL NOMOR 5


(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran : Biologi


Kelas/Semester : X/2 10
3.8 Mengevaluasi berbagai macam limbah aktivitas makhluk hidup dan
Kompetensi Dasar
dampak polusi terhadap perubahan lingkungan hidup dan kesehatan
Materi Macam-macam Limbah

Disajikan gambar eutrofikasi, peserta didik mampu


Indikator Soal
menganalisis macam-macam limbah aktivitas makhluk hidup
Level Kognitif L3 (Menalar)

Soal:
Perhatikan gambar di bawah ini!

Gambar diatas merupakan fenomena eutrofikasi (blooming eceng gondok), salah


satu penyebabnya adalah adanya aktivitas sektor pertanian yang berlebih dalam
penggunaan pupuk kimia yang mengandung …
a. Fosfat
b. Karbon
c. Kalium
d. Nitrogen
e. Hidrogen

NO
KUNCI/KRITERIA JAWABAN SKOR
SOAL

5 a. Fosfat 2

Soal ini termasuk soal HOTS karena


1. Menggunakan stimulus kontekstual
2. Mengukur level Kognitif C4 (Menganalisis)
3. Menuntut siswa berpikir kritis dan analisis

KARTU SOAL NOMOR 6


(PILIHAN GANDA)
Mata Pelajaran : Biologi
Kelas/Semester : X/2 11
Kompetensi Dasar 3.8 Mengevaluasi berbagai macam limbah aktivitas makhluk
hidup dan dampak polusi terhadap perubahan lingkungan hidup dan
kesehatan
Materi Macam-macam Limbah

Disajikan gambar pencemaran air, peserta didik mampu


Indikator Soal
menganalisis macam-macam limbah aktivitas makhluk hidup
Level Kognitif L3

Soal:
Perhatikan gambar pencemaran air berikut!

Pemandangan di atas bukan merupakan pemandangan salju ketika musim dingin,


melainkan dampak dari aktivitas manusia yang terakumulasi di sungai kawasan
Mangrove Wonorejo Surabaya. Fenomena tersebut disebabkan oleh adanya
aktivitas….
a. membuang sampah kertas di sungai
b. membuang sisa hasil pembakaran ke sungai
c. membuang air bekas cucian yang mengandung deterjen
d. membuang sisa pakaian atau kain yang terbuang di sungai
e. kebocoran minyak di laut dekat sungai kawasan Mangrove
Kunci Pedoman Penskoran
NO
KUNCI/KRITERIA JAWABAN SKOR
SOAL

6 c. membuang air bekas cucian yang mengandung deterjen 2

Keterangan: Soal ini termasuk soal HOTS karena

1. Menggunakan stimulus kontekstual


2. Mengukur level Kognitif C4 (Menganalisis)
3. Menuntut siswa berpikir kritis dan analisis

KARTU SOAL NOMOR 7


(PILIHAN GANDA)
12
Mata Pelajaran : Biologi
Kelas/Semester : X/ 2

3.8 Mengevaluasi Berbagai macam limbah aktivitas makhluk hidup dan


Kompetensi Dasar dampak polusi terhadap perubahan lingkungan hidup dan kesehatan
Karakteristik limbah
Materi - Macam-macam limbah
- Metode mengolah limbah tumbuhan (3R)
Diberikan Beberapa karakteristik limbah peserta mampu
Indikator Soal mengevaluasi metode mengolahnya
L3 Menalar
Level Kognitif

Soal:
1. Perhatikan pernyataan dibawah ini!
1) Suatu benda yang tidak mengandung berbagai jenis bahan yang dapat
membahayakan lingkungan sekitar.
2) Hasil buangan dari aktivitas hewan dan tidak dapat mengakibatkan keseimbangan
lingkungan terganggu .
3) Hasil buangan dari aktivitas manusia atau dari alam yang dapat mengakibatkan
keseimbangan lingkungan terganggu.
4) Suatu zat yang mengakibatkan pencemaran tanah dan udara
5) Hasil buangan dan kegiatan industry yang tidak menggangu lingkungan
Pernyataan diatas yang benar mengenai pengertian limbah
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5

Kunci Pedoman Penskoran


NO
KUNCI/KRITERIA JAWABAN SKOR
SOAL

7 c.3 2

Keterangan:
Soal ini termasuk soal HOTS karena
1. Menggunakan stimulus kontekstual
2. Mengukur level Kognitif C4 (Menganalisis)
3. Menuntut siswa berpikir kritis dan analisis

KARTU SOAL NOMOR 8


(PILIHAN GANDA)
13
Mata Pelajaran : Biologi………………
Kelas/Semester : X/ Ganjil 1…………

3.8 Mengevaluasi Berbagai macam limbah aktivitas makhluk hidup dan


Kompetensi Dasar dampak polusi terhadap perubahan lingkungan hidup dan kesehatan
Karakteristik limbah
Materi - Macam-macam limbah
- Metode mengolah limbah tumbuhan (3R)
Diberikan Beberapa karakteristik limbah peserta mampu
Indikator Soal mengevaluasi metode mengolahnya
L3 Menalar
Level Kognitif

Di sebuah sungai ditemukan benda-benda seperti berikut ini


(1) Kaleng sarden
(2) Botol air mineral
(3) Kantong plastik
(4) Daun pisang
(5) Bangkai binatang
Yang termasuk limbah anorganik adalah nomor
a. (1),(2), dan (3)
b. (1),(3), dan (4)
c. (1),(3), dan (5)
d. (2),(3), dan (4)
e. (3),(4), dan (5)

Kunci Pedoman Penskoran


NO
KUNCI/KRITERIA JAWABAN SKOR
SOAL

8 2
a. (1), (2), dan (3)

Keterangan:
Soal ini termasuk soal HOTS karena
1. Mengukur level Kognitif C4 (Menganalisis)
2. Menuntut siswa berpikir kritis dan analisis

LK -4b KARTU SOAL PILIHAN GANDA


KARTU SOAL NOMOR 9
(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran :Biologi


Kelas/Semester :X/2

3.8 Mengevaluasi berbagai macam limbah 14


Kompetensi Dasar
aktivitas makhluk hidup dan dampak polusi terhadap
perubahan lingkungan hidup dan kesehatan.
Limbah dan jenis limbah
Materi

1.Siswa mampu mengevaluasi penanganan limbah


Indikator Soal

Level Kognitif L3

Soal

Sampah plastik selain mengurangi kemampuan daya dukung tanah, juga sulit
terurai. Salah satu cara untuk mengatasi permasalahan tersebut yaitu …
a.menggunakan kemasan plastik secara berulang
b.melakukan penyuluhan kpd masyarakat tentang bahaya plastik
c.menolak kantong plastik ketika belanja
d.melakukan penelitian tentang bahaya plastik
e.mengurangi pabrik yg memproduksi plastik.
Kunci Pedoman Penskoran
NO
KUNCI/KRITERIA JAWABAN SKOR
SOAL

9 2
b.melakukan penyuluhan kpd masyarakat tentang bahaya
plastik

Keterangan:
Soal ini termasuk soal HOTS karena
1. Mengukur level Kognitif C4 (Menganalisis)

LK-4c KARTU SOAL URAIAN


KARTU SOAL NOMOR 10
(URAIAN)

Mata Pelajaran : Biologi


Kelas/Semester : X/2

3.8 Mengevaluasi berbagai macam limbah aktivitas


Kompetensi Dasar makhluk hidup dan dampak polusi terhadap perubahan
lingkungan hidup dan kesehatan.
Materi Limbah dan jenis limbah

Indikator Soal 2. Peserta didik menyimpulkan usaha-usahayg 15


harus di lakukan permasalahan limbah
Level Kognitif L3

Soal

Untuk menghasilkan kelestarian lingkungan sungai, daerah pemukiman yang


berdekatan dengan pabrik maka usaha yang harus dilakukan adalah …
a.memindahkan pemukiman penduduk
b.menutup pabrik
c. memindahkan pabrik di lokasi lain
d.memproses limbah yg di hasilkan
e.membelokkan aliran sungai
Kunci Pedoman Penskoran
NO
URAIAN JAWABAN/KATA KUNCI SKOR
SOAL

10 2
d. memproses limbah yg di hasilkan

Keterangan:
Soal ini termasuk soal HOTS karena
Mengukur level Kognitif C4 (Menganalisis)

KARTU SOAL URAIAN


KARTU SOAL NOMOR 1
(URAIAN)

Mata Pelajaran : Biologi


Kelas/Semester : X/2

3.8 Mengevaluasi berbagai macam limbah aktivitas makhluk


Kompetensi Dasar
hidup dan dampak polusi terhadap perubahan lingkungan
hidup dan kesehatan

Materi Macam-macam limbah aktivitas makhluk hidup 16


Diberikan contoh limbah peserta dapat mengaplikasikan
Indikator Soal
pengaruh limbah dalam kehidupan
Level Kognitif L3 (menalar)

Soal: Sabun atau deterjen merupakan salah satu contoh limbah cair yang termasuk
an organic, mencuci dengan menggunakan detergen merupakan kegiatan sehari-
hari yang dapat merusak lingkungan dengan membunuh mikroorganisme perairan.
Bagaimanakah hubungan mikroorganisme terhadap terhadap ketersediaan oksigen,
suhu, dalam lingkungan tersebut?

Kunci Pedoman Penskoran


NO
URAIAN JAWABAN/KATA KUNCI SKOR
SOAL

11. Beberapa mikroorganisme menyediakan oksigen untuk 20


kehidupan ekosistem perairan sehingga suhu dalam
perairan stabil.
Tingkat resistensi mikroorganisme menjadi tinggi
sehingga berkembang biak secara pesat dan
mengakibatkan oksigen berlimpah sehingga suhu
perairan menjadi stabil.

Keterangan:
Soal ini termasuk soal HOTS karena
1. Dimensi pengetahuannya termasuk Konseptual, ranah kognitifnya Menyimpulkan
berada di C5 , pada level 3 menalar.
2. Dimensi pengetahuannya termasuk Konseptual, ranah kognitifnya Menganalisis berada
di C4, pada level 3 menalar.

KARTU SOAL NOMOR 2


(URAIAN)

Mata Pelajaran : Biologi


Kelas/Semester : X/2

3.8 Mengevaluasi berbagai macam limbah aktivitas makhluk


Kompetensi Dasar
hidup dan dampak polusi terhadap perubahan lingkungan
hidup dan kesehatan

Materi Macam-macam limbah aktivitas makhluk hidup

Diberikan contoh limbah peserta dapat


Indikator Soal mengaplikasikan pengaruh limbah dalam 17
kehidupan
Level Kognitif L3(Menalar)

Soal: Banyak sekali limbah yang masuk ke perairan, salah satu contoh limbah
rumah tangga, yang meyebabkan air disekitarnya menjadi tercemar. Melalui
percobaan yang dilakukan oleh siswa kelas x dengan menggunakan sampah botol
air minum mineral dan material berupa ijuk atau sabut kelapa, spon, arang, kerikil
dan yang lainnya menyebabkan air yang dihasilkan menjadi lebih baik atau jernih.
Sebutkan fungsi dari masing-masing material tersebut!

Kunci Pedoman Penskoran


NO
URAIAN JAWABAN/KATA KUNCI SKOR
SOAL

12. 20

Batu krikil = menyaring kotoran yg halus


Sabut kelapa= menyaring kotoran yg kasar
Arang = menghilangkan bau dan rasa pada air
Ijuk = menyaring kotoran yg tdk terlalu halus
spons= menyaring kotoran yg halus (diatur oleh tingkat
ketebalan)

Keterangan:
Soal ini termasuk soal HOTS karena

3. Dimensi pengetahuannya termasuk Konseptual, ranah kognitifnya Menyimpulkan


berada di C5 , pada level 3 menalar.
4. Dimensi pengetahuannya termasuk Konseptual, ranah kognitifnya Menganalisis berada
di C4, pada level 3 menalar.
KARTU SOAL URAIAN

KARTU SOAL NOMOR 3


(URAIAN)

Mata Pelajaran : Biologi 18


Kelas/Semester : X/ 2
Mengevaluasi berbagai macam limbah aktivitas makhluk hidup dan dampak polusi
Kompetensi Dasar terhadap perubahan lingkungan hidup dan kesehatan
Jenis limbah aktivitas makhluk hidup
Materi
Diberikan beberapa data deskripsi sebuah kondisi lingkungan, peserta didik
Indikator Soal mampu mengevaluasi dampak penggunaan limbah pertanian bagi lingkungan
Penalaran
Level Kognitif

Soal:
Di sebuah desa yang mayoritas penduduknya beprofesi sebagai petani sekaligus
nelayan, ditemukan adanya fenomena danau yang 50% permukaan airnya ditutupi
oleh tanaman eceng gondok, yang menyebabkan hasil tangkapan nelayan menjadi
menurun dari tahun ke tahun.
Apakah penyebab terjadinya kasus diatas?

Kunci Pedoman Penskoran


NO
KUNCI/KRITERIA JAWABAN SKOR
SOAL
Disebabkan oleh eutrofikasi yaitu peristiwa pengayaan nutrient 20
yang berasal dari sisa-sisa hasil pemupukan yang mengandung
13 fosfat, menyebabkan pesatnya pertumbuhan eceng gondok
yang menutupi permukaan air, sehingga mengakibatkan
menurunnya populasi plankton yang secara langsung juga
menyebabkan menurunnya populasi ikan.

Keterangan:
Soal ini termasuk soal HOTS karena

1. Mengandung stimulus
2. Berbasis kontekstual
3. Mengukur kemampuan berpikir tingkat tinggi

KARTU SOAL URAIAN


KARTU SOAL NOMOR 4
(URAIAN)
Mata Pelajaran : Biologi
Kelas/Semester : X/2
3.8 Mengevaluasi berbagai macam limbah aktivitas makhluk hidup dan
Kompetensi Dasar
dampak polusi terhadap perubahan lingkungan hidup dan kesehatan.
Materi Pemanfaatan limbah hasil aktivitas makhluk hidup
19
Indikator Soal Disajikan suatu Data peserta didik dapat menentukan
manfaat limbah aktivitas makhluk hidup.

L3
Level Kognitif

Soal: 4. Limbah semakin menjadi masalah keberlangsungan hidup dan kehidupan manusia
diperkotaan ditandai dengan jumlah populasi manusia, dan sekaligus masing-masing
individu menyumbangkan limbah yang dibuang ke lingkungan. Jumlah limbah yang
dibuang ini melebihi kapasitas alam untuk merombaknya. Jika saja dari setiap orang
yang hidup menghasilkan sampah rata-rata 50 gram saja, dikalikan dengan jumlah
penduduk yang ada saat ini di Indonesia sekitar 267 juta jiwa. Bisa kalian
perhitungkan, berapa jumlah limbah sampah yang dihasilkan untuk setiap harinya.
Suatu jumlah yang sangat banyak untuk dapat mengelolanya.

Melihat kondisi real yang ada, bila tidak segera dilakukan penanganan dalam mengelola
limbah akan beradampak negative terhadap lingkungan dan kesehatan manusia. Menurut
kalian, bagaimana solusi yang bisa dilakukan dalam melakukan penanganan limbah tersebut!

NO
URAIAN JAWABAN/KATA KUNCI SKOR
SOAL

14. 20
1. Menyediakan tempat pembuangan limbah yang dipilah, antara limbah
organik, anorganik, dan B3
2. Limbah organik yang ada, didaur ulang untuk menjadi kompos yang bisa
memberikan manfaat nagi kesuburan tanaman
3. Limbah anorganik, dilakukan kegiatan yang menerapkan 3 R:
Recycle : daur ulang, mengolah kembali limbah menjadi barang/produk
baru yang bermanfaat
Reuse : digunakan kembali, sampah yang masih dapat dugunakan untuk
fungsi yang sama atau fungsi lainnya
Reduse : mengurangi segala sesuatu yang mengakibatkan sampah
4. melakukan kegiatan/budaya yang senantiasa berorientasi yang dapat
mengurangi sampah

Keterangan:
Soal ini termasuk soal HOTS karena

1. Termasuk dalam L3 (Penalaran)

20
LK-3b Format Telaah Soal
INSTRUMEN TELAAH SOAL HOTS
BENTUK TES PILIHAN GANDA

Nama Pengembang Soal : ......................


Mata Pelajaran/Paket Keahlian/Layanan/Tema : ......................
Kelas/Program/Peminatan : ......................
Isilah tanda ceklist () pada kolom butir soal memenuhi kaidah dan silang (X) pada kolom
butir soal bila soal tersebut tidak memenuhi kaidah.

Butir
No. Aspek yang ditelaah Soal
1
A. Materi
1. Soal sesuai Kompetensi Dasar (KD) 21 √
Butir
No. Aspek yang ditelaah Soal
1
2. Soal sesuai dengan indikator pencapaian kompetensi (IPK) √
3. Soal tidak mengandung unsur SARAPPPK (Suku, Agama, Ras,

Antargolongan, Pornografi, Politik, Propaganda, dan Kekerasan).
4. Soal menggunakan stimulus yang kontekstual (gambar/grafik, teks,
visualisasi, dll., sesuai dengan dunia nyata)*
5. Soal menggunakan stimulus yang imajinatif (baru, mendorong peserta
didik untuk membaca).
6. Soal menggunakan stimulus yang mendorong peserta didik untuk
melakukan sesuatu.
Soal mengukur level kognitif penalaran (menganalisis, mengevaluasi,
7. mencipta). Sebelum menentukan pilihan, peserta didik melakukan
tahapan-tahapan tertentu.
8. Jawaban tersirat pada stimulus
B. Konstruksi
1. Pokok soal dirumuskan dengan singkat, jelas, dan tegas.

2. Rumusan pokok soal dan pilihan jawaban merupakan pernyataan yang


diperlukan saja.
3. Pokok soal tidak memberi petunjuk kunci jawaban.

4. Pokok soal bebas dari pernyataan yang bersifat negatif ganda.

5. Pilihan jawaban homogen dan logis ditinjau dari segi materi.

6. Gambar, grafik, tabel, diagram, atau sejenisnya jelas dan berfungsi.

7. Panjang pilihan jawaban relatif sama.

8. Pilihan jawaban tidak menggunakan pernyataan “semua jawaban di atas


salah/benar” dan sejenisnya.
9. Pilihan jawaban yang berbentuk angka/waktu disusun berdasarkan
urutan besar kecilnya angka atau kronologisnya.
10. Butir soal tidak bergantung pada jawaban soal sebelumnya.
C. Bahasa
1. Menggunakan bahasa yang sesuai dengan kaidah Bahasa Indonesia, untuk
bahasa daerah dan bahasa asing sesuai kaidahnya.
2. Tidak menggunakan bahasa yang berlaku setempat/tabu.
3. Soal menggunakan kalimat yang komunikatif.

................., ..............................
Penelaah

...........................................

22
Format Telaah Soal Uraian

INSTRUMEN TELAAH SOAL HOTS


BENTUK TES URAIAN

Nama Pengembang Soal : ......................


Mata Pelajaran/Paket Keahlian/Layanan/Tema : ......................
Kelas/Program/Peminatan : ......................

Isilah tanda ceklist () pada kolom butir soal memenuhi kaidah dan silang (X) pada kolom
butir soal bila soal tersebut tidak memenuhi kaidah.

Butir
No. Aspek yang ditelaah Soal
1
A. Materi
1. Soal sesuai Kompetensi Dasar (KD)
2. Soal sesuai dengan indikator pencapaian kompetensi (IPK)
Soal tidak mengandung unsur SARAPPPK (Suku, Agama, Ras,
3. Anatargolongan, Pornografi, Politik, Propopaganda, dan Kekerasan).
Soal menggunakan stimulus yang kontekstual (gambar/grafik, teks,
4. visualisasi, dll., sesuai dengan dunia nyata)*
Soal menggunakan stimulus yang imajinatif (baru, mendorong peserta
5. didik untuk membaca).
Soal menggunakan stimulus yang mendorong peserta didik untuk
6. melakukan sesuatu.
Soal mengukur level kognitif penalaran (menganalisis, mengevaluasi,
7. mencipta). Sebelum menentukan pilihan, peserta didik melakukan
tahapan-tahapan tertentu.
B. Konstruksi
Rumusan kalimat soal atau pertanyaan menggunakan kata-kata tanya atau
1. perintah yang menuntut jawaban terurai.
2. Memuat petunjuk yang jelas tentang cara mengerjakan soal.
Ada pedoman penskoran/rubrik sesuai dengan kriteria/kalimat yang
3. mengandung kata kunci.
4. Gambar, grafik, tabel, diagram, atau sejenisnya jelas dan berfungsi.
5. Butir soal tidak bergantung pada jawaban soal lain.
C. Bahasa
Menggunakan bahasa yang sesuai dengan kaidah Bahasa Indonesia, untuk
1. bahasa daerah dan bahasa asing sesuai kaidahnya.
2. Tidak menggunakan bahasa yang berlaku setempat/tabu.
3. Soal menggunakan kalimat yang komunikatif.

................., ..........................
Penelaah

...........................................
23
R-3. Rubrik Pengembangan Soal HOTS

Rubrik ini digunakan fasilitator untuk menilai hasil kerja pengembangan butir soal USBN.

Langkah-langkah penilaian hasil kajian:


1. Cermati tugas yang diberikan kepada peserta pelatihan pada LK-3!
2. Berikan nilai berdasarkan penilaian anda terhadap hasil kerja peserta sesuai rubrik
berikut!

Kriteria Penilaian:
1. Merumuskan indikator soal dengan tepat.
2. Menuliskan soal sesuai indikator soal.
3. Menuliskan kisi-kisi soal dengan tepat.
4. Menuliskan soal pilihan ganda sesuai kriteria soal HOTS.
5. Menuliskan kunci jawaban pilihan ganda dengan tepat.
6. Menuliskan soal uraian sesuai kriteria soal HOTS.
7. Menuliskan kunci jawaban uraian dengan tepat.

Rubrik Penilaian:
Nilai Rubrik
90  nilai  100 Tujuh aspek sesuai dengan kriteria
80  nilai  90 Enam aspek sesuai dengan kriteria, satu aspek kurang sesuai
70  nilai  80 Lima aspek sesuai dengan kriteria, dua aspek kurang sesuai
60  nilai  70 Empat aspek sesuai dengan kriteria, tiga aspek kurang sesuai
<60 Tiga aspek sesuai dengan kriteria, empat aspek kurang sesuai

24

Anda mungkin juga menyukai